Anda di halaman 1dari 12

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN

(RPP)
Sekolah : SLB AUTIS PRANANDA
Satuan Pendidikan : SDLB
Kelas/Semester : II/1
Mata Pelajaran : Progsus Merawat Diri
(Menggosok Gigi)
Alokasi waktu : 2 x 30 menit

Kemampuan Siswa Saat Ini :


Dzhahira (Puput) Hilmez Uhlrich
Siswa mampu berkomunikasi dua arah Siswa belum mampu berkomunikasi
dan mampu memahami arahan berupa dua arah namun dapat memahami
instruksi yang diberikan serta kontak intruksi yang diberikan. Kontak mata
mata dan motorik halus siswa baik siswa hanya mampu bertahan ± 5
detik dan motorik halus siswa sudah
cukup baik.

A. Kompetensi Inti
3. Memahami pengetahuan faktual dengan cara mengamati (mendengar,
melihat, membaca) dan menanya berdasarkan rasa ingin tahu tentang
dirinya, makhluk ciptaan Tuhan dan kegiatannya, dan benda-benda yang
dijumpainya di rumah, di sekolah dan tempat bermain.
4. Menyajikan pengetahuan faktual dalam bahasa yang jelas dan logis, dalam
karya yang estetis, dalam gerakan yang mencerminkan anak sehat dan
dalam tindakan yang mencerminkan perilaku anak beriman dan berakhlak
mulia.

B. Kompetensi Dasar dan Indikator Pencapaian Kompetensi


2.6. Mampu membersihkan dan menjaga kesehatan badan dengan cara yang
benar (Menggosok Gigi)
2.6.1. Menyebutkan 3 alat menggosok gigi (Dzhahira)
Menunjukkan 3 alat menggosok gigi (Hilmez)
2.6.2. Mencocokkan 3 gambar alat menggosok gigi dengan benda
konkrit
2.6.3. Menyiapkan air di dalam gelas untuk berkumur
2.6.4. Membuka tutup pasta gigi
2.6.5. Memegang sikat gigi
2.6.6. Mengoleskan pasta gigi ke bulu sikat gigi
2.6.7. Berkumur
2.6.8. Menggosok gigi mulai dari bagian depan, samping dan dalam
2.6.9. Berkumur sampai bersih
2.6.10. Mengelap mulut
2.6.11. Menyimpan peralatan yang telah digunakan pada tempatnya

C. Tujuan Pembelajaran
 Melalui benda konkrit, Siswa dapat menyebutkan 3 alat menggosok gigi
dengan tepat (Dzhahira)
 Melalui benda konkrit, Siswa dapat menunjukkan 3 alat menggosok gigi
dengan tepat (Hilmez)
 Melalui media pembelajaran papan tempel, Siswa dapat mencocokkan 3
gambar alat menggosok gigi dengan benda konkrit dengan tepat
 Melalui praktik langsung, Siswa dapat menyiapkan air di dalam gelas
untuk berkumur dengan tepat
 Melalui praktik langsung, Siswa dapat membuka tutup pasta gigi dengan
tepat
 Melalui praktik langsung, Siswa dapat memegang sikat gigi dengan tepat
 Melalui praktik langsung, Siswa dapat mengoleskan pasta gigi ke bulu
sikat gigi dengan tepat
 Melalui praktik langsung, Siswa dapat berkumur dengan tepat
 Melalui praktik langsung, Siswa dapat menggosok gigi mulai dari bagian
depan, samping dan dalam dengan tepat
 Melalui praktik langsung, Siswa dapat berkumur sampai bersih dengan
tepat
 Melalui praktik langsung, Siswa dapat mengelap mulut dengan tepat
 Melalui praktik langsung, Siswa dapat menyimpan peralatan yang telah
digunakan pada tempatnya dengan tepat

D. Materi Pembelajaran

Pasta Gigi / Sikat Gelas


Odol Gigi Kumur

E. Metode Pembelajaran
Metode : Tanya jawab, pembelajaran langsung/praktik langsung,
drill/ metode latihan

F. Kegiatan Pembelajaran

Langkah Alokasi
No Deskripsi Kegiatan
Kegiatan Waktu
1 Kegiatan Awal 1. Guru dan siswa memulai pembelajaran dengan 10 menit
berdoa bersama
2. Guru mengkondisikan siswa pada situasi belajar
yang nyaman dan tertib
3. Guru mengecek kehadiran siswa
4. Guru melakukan apersepsi dengan bertanya “Siapa
yang sudah mandi? Siapa yang sudah gosok gigi?
Sehari gosok gigi berapa kali?”
5. Guru menyampaikan tujuan pembelajaran sesuai
dengan materi yang akan dipelajari yaitu menggosok
gigi
6. Guru menyampaikan alur pembelajaran
2 Kegiatan Inti 1. Guru memperlihatkan media pembelajaran papan 40 menit
alat menggosok gigi beserta benda konkritnya
2. Guru membimbing siswa untuk menyebutkan /
menunjukkan 3 alat menggosok gigi
3. Guru membimbing siswa untuk mencocokkan 3
gambar alat menggosok gigi dengan benda konkrit
melalui media pembelajaran papan tempel gosok
gigi
4. Guru memberikan pemahaman pada siswa
mengenai cara menggosok gigi yang benar melalui
media boneka edukasi phantom gigi
5. Guru membimbing siswa ke kamar mandi untuk
praktik langsung menggosok gigi
6. Siswa menyiapkan air di dalam gelas untuk
berkumur
7. Siswa membuka tutup pasta gigi
8. Siswa memegang sikat gigi
9. Siswa mengoleskan pasta gigi ke bulu sikat gigi
10. Siswa berkumur
11. Siswa menggosok gigi mulai dari bagian depan,
samping dan dalam
12. Siswa berkumur sampai bersih
13. Siswa mengelap mulut
14. Siswa menyimpan peralatan yang telah digunakan
pada tempatnya
3 Kegiatan 1. Siswa bersama guru menyimpulkan materi 10 menit
Penutup pembelajaran yang telah dipelajari
2. Guru bertanya pada siswa bagaimana perasaan
mereka selama pembelajaran dan memberikan
pesan moral yang telah dipelajari dalam
pembelajaran hari ini
3. Guru mengajak siswa menutup pembelajaran
dengan berdoa bersama-sama sesuai agama dan
kepercayaan siswa
G. Alat dan Sumber Belajar
No Alat – alat Menggosok Gigi

1 Pasta Gigi / Odol

2 Sikat Gigi

3 Gelas Kumur

Sumber belajar :
1. Boneka edukasi phantom gigi
2. Media pembelajaran papan alat dan cara menggosok gigi
3. Buku pedoman pengembangan diri untuk peserta didik tunagrahita

H. Penilaian Pembelajaran
1. Penilaian
a. Teknik Penilaian
1) Penilaian sikap : Observasi
2) Penilaian pengetahuan : Tes lisan
3) Penilaian keterampilan : Unjuk kerja

b. Instrumen Penilaian
1) Penilaian Sikap
Berilah tanda centang (√) pada kolom yang sesuai!
Kriteria
No Nama Disiplin
Percaya Diri Tanggung Jawab
Siswa
BT MT MB SM BT MT MB SM BT MT MB SM

1. Dzhahira
2. Hilmez
Keterangan :
BT : Belum Terlihat
MT : Mulai Terlihat
MB : Mulai Berkembang
SM : Sudah Membudaya

Rubrik Penilian Sikap

Mulai Sudah
Belum Terlihat Mulai Terlihat
Berkembang Membudaya
No Kriteria

1 2 3 4

1. Percaya Apabila siswa Siswa malu tapi Siswa malu tapi Siswa tanpa ragu
Diri malu dan tidak harus dibujuk mau menjawab menjawab
mau menjawab beberapa kali pertanyaan atau pertanyaan atau
pertanyaan atau untuk menjawab mengungkapkan mengungkapkan
mengungkapkan pertanyaan atau hasil hasil
hasil mengungkapkan identifikasinya identifikasinya
identifikasinya hasil atau hasil atau hasil
atau hasil identifikasinya kerjanya kerjanya
kerjanya atau hasil
kerjanya
2. Tanggung Apabila siswa Apabila siswa Apabila siswa Apabila siswa
jawab tidak mengerjakan mengerjakan mengerjakan
mengerjakan tugas yang tugas yang tugas yang
tugas yang diberikan oleh diberikan oleh diberikan oleh
berikan oleh guru namun guru namun guru secara
guru harus diingatkan harus diingatkan mandiri.
beberapa kali terlebih dahulu

3. Disiplin Apabila siswa Apabila siswa Apabila siswa Apabila siswa


tidak mengikuti harus diingatkan harus diingatkan mengikuti aturan
aturan yang beberapa kali satu kali untuk yang berlaku di
berlaku di kelas untuk mengikuti mengikuti aturan kelas dan tidak
dan mengganggu aturan yang yang berlaku di mengganggu
kegiatan berlaku di kelas kelas dan tidak kegiaatan
pembelajaran dan tidak mengganggu pembelajaran
walaupun sudah mengganggu kegiatan
diingatkan kegiatan pembelajaran
beberapa kali pembelajaran

2) Penilaian Pengetahuan
Instrumen penilaian : Tes lisan
Berilah tanda centang (√) pada kolom yang sesuai!
Menyebutkan / Menunjukkan 3 alat menggosok gigi
Menyebutkan / Menunjukkan
No. Nama 3 alat menggosok gigi Nilai Akhir
4 3 2 1

1. Dzhahira

2. Hilmez

Rubrik menyebutkan / Menunjukkan 3 alat menggosok gigi :


Baik Sekali Baik Cukup Perlu Bantuan
Kriteria
4 3 2 1

Menyebutkan / Menyebutkan Menyebutkan Menyebutka Tidak mau


Menunjukkan 3 / Menunjukkan / Menunjukkan n/ menyebutkan /
alat menggosok 3 alat 2 alat Menunjukka Menunjukkan alat
gigi menggosok menggosok n 1 alat menggosok gigi
gigi gigi menggosok
gigi

Total Penilaian Lisan


Total Skor Maksimal : 4
𝐬𝐤𝐨𝐫 𝐩𝐞𝐫𝐨𝐥𝐞𝐡𝐚𝐧
𝑵𝒊𝒍𝒂𝒊 = 𝐱 𝟏𝟎𝟎
𝐭𝐨𝐭𝐚𝐥 𝐬𝐤𝐨𝐫 𝐦𝐚𝐤𝐬𝐢𝐦𝐚𝐥
3) Penilaian Unjuk Kerja
a) Mencocokkan 3 gambar alat menggosok gigi dengan benda
konkrit
Mencocokkan 3 gambar alat
menggosok gigi dengan benda Nilai
No. Nama Akhir
konkrit
4 3 2 1

1. Dzhahira

2. Hilmez

Rubrik penilaian mencocokkan 3 gambar alat menggosok gigi


dengan benda konkrit :

Baik Sekali Baik Cukup Perlu Bantuan


Kriteria
4 3 2 1

Mencocokkan Mencocokkan Mencocokkan Mencocokkan Tidak mau


gambar 3 alat gambar 3 alat gambar 2 alat gambar 1 alat mencocokkan
menggosok menggosok menggosok menggosok gigi gambar alat
gigi dengan gigi dengan gigi dengan dengan benda menggosok gigi
benda konkrit benda konkrit benda konkrit konkrit tanpa dengan benda
tanpa bantuan tanpa bantuan bantuan bantuan konkrit

Total Penilaian Unjuk Kerja Mencocokkkan


Total Skor Maksimal : 4
𝐬𝐤𝐨𝐫 𝐩𝐞𝐫𝐨𝐥𝐞𝐡𝐚𝐧
𝑵𝒊𝒍𝒂𝒊 = 𝐱 𝟏𝟎𝟎
𝐭𝐨𝐭𝐚𝐥 𝐬𝐤𝐨𝐫 𝐦𝐚𝐤𝐬𝐢𝐦𝐚𝐥

b) Menggosok gigi
Menggosok Gigi Nilai Akhir
No. Nama
4 3 2 1

1. Dzhahira

2. Hilmez
Rubrik penilaian menggosok gigi :

Baik Sekali Baik Cukup Perlu Bantuan


Kriteria
4 3 2 1

Menyiapkan air di Menyiapkan air Menyiapkan air Menyiapkan air Tidak mau
dalam gelas untuk di dalam gelas di dalam gelas di dalam gelas menyiapkan air
berkumur untuk berkumur untuk berkumur untuk berkumur di dalam gelas
dengan mandiri dengan sedikit dengan bantuan untuk berkumur
bantuan penuh
Membuka tutup Membuka tutup Membuka tutup Membuka tutup Tidak mau
pasta gigi pasta gigi pasta gigi pasta gigi membuka tutup
dengan mandiri dengan sedikit dengan bantuan pasta gigi
bantuan penuh
Memegang sikat Memegang sikat Memegang sikat Memegang sikat Tidak mau
gigi gigi dengan gigi dengan gigi dengan memegang sikat
mandiri sedikit bantuan bantuan penuh gigi
Mengoleskan Mengoleskan Mengoleskan Mengoleskan Tidak mau
pasta gigi ke bulu pasta gigi ke pasta gigi ke pasta gigi ke mengoleskan
sikat gigi bulu sikat gigi bulu sikat gigi bulu sikat gigi pasta gigi ke
dengan mandiri dengan sedikit dengan bantuan bulu sikat gigi
bantuan penuh
Berkumur Berkumur Berkumur Berkumur Tidak mau
dengan mandiri dengan sedikit dengan bantuan berkumur
bantuan penuh (gelasnya
(gelasnya dipegang oleh
dipegang guru)
sesekali)
Menggosok gigi Menggosok gigi Menggosok gigi Menggosok gigi Tidak mau
mulai dari bagian mulai dari mulai dari mulai dari menggosok gigi
depan, samping bagian depan, bagian depan, bagian depan, mulai dari
dan dalam samping dan samping dan samping dan bagian depan,
dalam dengan dalam dengan dalam dengan samping dan
mandiri sedikit bantuan bantuan penuh dalam
Berkumur sampai Berkumur Berkumur Berkumur Tidak mau
bersih sampai bersih sampai bersih sampai bersih berkumur
dengan mandiri dengan sedikit dengan bantuan sampai bersih
bantuan penuh (gelasnya
(gelasnya dipegang oleh
dipegang guru)
sesekali)
Mengelap mulut Mengelap mulut Mengelap mulut Mengelap mulut Tidak mau
dengan mandiri dengan sedikit dengan bantuan mengelap mulut
bantuan penuh dengan mandiri
Menyimpan Menyimpan Menyimpan Menyimpan Tidak mau
peralatan yang peralatan yang peralatan yang peralatan yang menyimpan
telah digunakan telah digunakan telah digunakan telah digunakan peralatan yang
pada tempatnya pada tempatnya pada tempatnya pada tempatnya telah digunakan
dengan mandiri dengan sedikit dengan bantuan pada tempatnya
bantuan penuh

Total Penilaian Unjuk Kerja Mengosok Gigi


Total Skor Maksimal : 36
𝐬𝐤𝐨𝐫 𝐩𝐞𝐫𝐨𝐥𝐞𝐡𝐚𝐧 + 𝟒
𝑵𝒊𝒍𝒂𝒊 = 𝐱 𝟏𝟎𝟎
𝟒𝟎

Total Penilaian Unjuk Kerja Mencocok dan Menggosok Gigi


𝐬𝐤𝐨𝐫 𝐩𝐞𝐫𝐨𝐥𝐞𝐡𝐚𝐧 𝐚𝐬𝐩𝐞𝐤 𝟏 + 𝐚𝐬𝐩𝐞𝐤 𝟐
𝑵𝒊𝒍𝒂𝒊 = 𝐱 𝟏𝟎𝟎
𝐭𝐨𝐭𝐚𝐥 𝐬𝐤𝐨𝐫 𝐦𝐚𝐤𝐬𝐢𝐦𝐚𝐥
I. Remedial
Kegiatan remedial dilakukan ketika siswa masih belum mampu menguasai
materi pembelajaran yang disampaikan, atau anak belum mampu mencapai
tujuan pembelajaran, sehingga anak harus diberikan waktu pembelajaran
ulang.
1. Jika siswa masih kesulitan untuk menyebutkan 3 alat menggosok
gigi, maka guru dapat memberikan bimbingan dengan menunjukkan
benda konkrit alat menggosok gigi.
2. Jika siswa masih kesulitan untuk menunjukkan 3 alat menggosok
gigi, maka guru dapat memberikan bimbingan dengan cara
mengarahkan siswa untuk memegang benda konkrit alat menggosok
gigi.
3. Jika siswa masih kesulitan untuk mencocokkan 3 gambar alat
menggosok gigi dengan benda konkrit, maka guru dapat
membimbing siswa untuk mencocokkan 3 gambar alat menggosok
gigi dengan benda konkrit.
4. Jika siswa masih kesulitan untuk menggosok gigi, maka guru dapat
membimbing siswa menggosok gigi secara perlahan / memberikan
latihan terbimbing kepada siswa.

J. Pengayaan
Kegiatan pengayaan diberikan ketika siswa sudah mampu menguasai materi
dan mencapai tujuan pembelajaran, sehingga guru memberi materi
pembelajaran tambahan.
1. Jika siswa sudah mampu menyebutkan 3 alat menggosok gigi, maka
guru dapat meminta siswa untuk menyebutkan waktu yang tepat
untuk menggosok gigi
2. Jika siswa sudah mampu menunjukkan 3 alat menggosok gigi, maka
guru dapat meminta siswa untuk membantu siswa lain yang belum
mampu.
3. Jika siswa sudah mampu mencocokkan 3 gambar alat menggosok
gigi dengan benda konkrit, maka siswa dapat membantu temannya
yang belum mampu mencocokkan 3 gambar alat menggosok gigi
dengan benda konkrit.
4. Jika siswa mampu menggosok gigi, maka guru dapat meminta siswa
untuk membantu siswa lain yang belum mampu.

Bandung, November 2019


Penguji , Guru Kelas,

Drg. Elis Wendalis Wiwiet Purwitawati S, S.Pd


NUPTK. 3848748649300022 NUPTK. 6258772673130013

Mengetahui,
Kepala Sekolah,

Dra. Roery Veri Soesapti


NIP. 19630716199232006

Anda mungkin juga menyukai