Anda di halaman 1dari 3

Program Master Manajemen

Fakultas Ekonomika dan Bisnis


Universitas Gadjah Mada

Silabus Etika Bisnis Semester Gasal 2019/2020 KELAS: JKT-AP-39/B


Dosen: Singgih Wijayana.
Kantor: Gedung FEB UGM Yogyakarta, Jln Sosio Humaniora No.1
Email: singgihw@ugm.ac.id

Deskripsi
Mata kuliah ini membahas prinsip-prinsip etis, baik dari pendekatan normatif maupun
diskriptif, serta aplikasinya pada perilaku individu dan lingkungan bisnis. Mata kuliah
mendiskusikan berbagai factor yang memengaruhi keputusan managerial yang melibatkan
masalah atau isu etis. Pemahaman terhadap prinsip-prinsip etis atau standards moral
merupakan sesuai yang melekat pada individu. Melalui mata kuliah etika bisnis ini,
diharapkan mahasiswa akan menggunakan pemahaman tentang prinsip-prinsip etis atau
standards moral untuk dapat membuat keputusan yang pas ketika dihadapkan dengan
masalah yang melibatkan isu etika. Mata kuliah ini juga memberi bekal terhadap mahasiswa
untuk memahami prinsip-prinsip etika atau norma-norma dan memberikan wawasan untuk
perilaku yang dapat diterima secara sosial.

Outcome Pembelajaran
Setelah mengikuti matakuliah ini mahasiswa diharapkan dapat:
1. Menemukan berbagai kebijaksanaan hidup dalam sistem globalisasi dunia sehingga bisa
mendasari sikap mahasiswa untuk bertoleransi, menghormati, dan rendah hati, dan
karenanya, mahasiswa tidak akan mudah mengambil kesalahan (yang tidak pantas)
bertindak dan memiliki intuisi yang untuk melakukan tindakan yang sesuai dengan etika
dan norma yang berlaku.
2. Meningkatkan pengetahuan tentang etika dan moral yang berkaitan dengan etika bisnis
dan profesi.
3. Mengidentifikasi masalah etika dan moral dalam bisnis, serta standar etika dan moral
4. Menerapkan kesadaran etis dalam pengambilan keputusan dan tindakan yang berarti
untuk mengembangkan masyarakat dan profesi sekitarnya.

Concerns
No. AACSB Learning Goals
***=High **=Medium *=Low
LG1 Students demonstrate the ability to communicate in an **
effective, persuasive, and professional manner
LG2 Students demonstrate the ability to translate business **
knowledge into action

LG3 Students demonstrate the ability to make ethical and ***


responsible decisions
LG4 Students demonstrate the ability to solve practical business ***
problem with creative ideas

1
Concerns
LG5
No. Students demonstrateAACSB
the ability
Learning
to be Goals
a strategic business **
Leader

Buku teks
Wajib
1. Velasquez, M.G. (2014). Business Ethics: Concepts and Cases, Seventh Edition,
Prentice Hall (dapat diakses daring melalui koleksi Pearson yang di langggan FEB
UGM).
2. Fritzshe, D.J. (2005). Business Ethics: A Global and Managerial Perspective, Second
Edition, Boston, McGraw-Hill.
Materi lain berupa kasus dan artikel diberikan selama semester perkuliah berjalan.

Metoda Perkuliahan
1. Tutorial dilakukan oleh dosen secukupnya sebagai pengantar dan memotivasi
mahasiswa untuk berdiskusi, sehingga diskusi kelas mendominasi matakuliah ini.
Mahasiswa diwajibkan membaca materi sebelum hadir ke kelas. Untuk mendorong
mahasiswa membaca materi, setiap mahasiswa diwajibkan membuat ringkasan materi
dan atau kasus (maksimal 3 halaman).
2. Presentasi kasus dilaksanakan secara kelompok. Satu kelompok terdiri dari 4 orang.
Presentasi ini dilaksanakan setelah pembahasan meteri selesai (mulai pertemuan 3).
Setiap kelompok wajib mencari dan menentukan kasus yang akan dipresentasikan.
Dosen memberikan kesempatan jika ada kelompok yang ingin mendiskusikan
mengenai kasus yang dipilih. Pembahasan dan diskusi wajib dilengkapi dengan
prinsip-prinsip etis, konsep, teori, dan model.

Penulisan Ilmiah dan Plagiarisma


Tautan terkait panduan penulisan dan anti plagiarism:
https://feb.ugm.ac.id/en/student/student-service-center

Nilai Akhir
Nilai akhir mahasiswa ditentukan berdasar komponen dan bobot sebagai berikut:
a. Ujian Tengah Semester 25%
b. Ujian Akhir Semester 25%
c. Presentasi, Diskusi, dan Partisipasi 30%
d. Tugas (Makalah, Kuis dll) 20%

Tata cara pengkonversian nilai angka menjadi nilai huruf mengikuti aturan Bagian Akademik
UGM.
A 90 ke atas C+ 55 – 59
A- 85 – 89 C 50 – 54
A/B 80 – 84 C- 45 – 49
B+ 75 – 79 C/D 40 – 44
B 70 – 74 D+ 35 – 39
B- 65 – 69 D 30 – 34
B/C 60 – 64 E 30 ke bawah
Jadwal Pengajaran dan Materi Kuliah

2
Mata kuliah Business Ethics dengan bobot 3 SKS diselenggarakan dalam 12 sesi perkuliahan @180
menit untuk kelas eksekutif dan 2 sesi ujian.

No. Jadwal Topic Chapter


Silabus dan Pengantar Velasquez Ch. 1
1. Pertemuan 1
Ethics and Business
2. Pertemuan 2 Ethical Principles in Business Velasquez Ch. 2

3. Pertemuan 3 The Business System Velasquez Ch. 3

4. Pertemuan 4 Ethics in the Marketplace Velasquez Ch. 4

5. Pertemuan 5 Ethics and the Environment Velasquez Ch. 5

Ujian Mid
Pertemuan 6 The Ethics of Consumer Protection Velasquez Ch. 6
6.
and Marketing
7. Pertemuan 7 The Ethics of Job Discrimination Velasquez Ch. 7
Pertemuan 8 Managing Ethical Risks & Fritzshe
8.
Opportunities (Chapter 1-3)
Pertemuan 9 Managing Ethical Risks & Fritzshe
9.
Opportunities (Chapter 4-7)
Pertemuan 10 Good Corporate Governance File pdf CG Indonesia
10.
Corporate Social Responsibility File pdf CSR
Ujian Akhir

Semoga Sukses!

Anda mungkin juga menyukai