Anda di halaman 1dari 2

MIOPIA

No. Dokumen : No. Revisi : Halaman :


00 1 dari 3

RUMAH SAKIT
UNIVERSITAS SEBELAS MARET
PANDUAN PRAKTIK KLINIS Tgl. Terbit : Ditetapkan
1 Februari 2016 Direktur Proyek RS UNS

Prof. Dr. Zainal Arifin Adnan, dr.,


Sp.PD-KR-FINASIM
NIP. 195106011979031002
Miopia adalah kelainan refraksi dimana sinar sejajar yang masuk ke mata
Pengertian dalam keadaan istirahat (tanpa akomodasi) akan dibiaskan membentuk
1.
(Definisi) bayangan di depan retina.

Penglihatan kabur bila melihat jauh, mata cepat lelah, pusing, cenderung

2. Anamnesis memicingkan mata bila melihat jauh.


Tidak terdapat riwayat kelainan sistemik.

Pemeriksaan Refraksi Subyektif:


- Penderita duduk menghadap kartu Snellen pada jarak 6 meter.
- Pada mata dipasang bingkai coba.
- Satu mata ditutup
- Penderita disuruh membaca kartu Snellen mulai huruf terbesar
(teratas) dan diteruskan sampai pada huruf terkecil yang masih bisa
3. Pemeriksaan fisik dibaca.
- Lensa negatif terkecil dipasang pada tempatnya dan bila tajam
penglihatan menjadi lebih baik ditambah kekuatannya perlahan-
lahan hingga dapat dibaca visus 6/6.
- Pada penderita miopia diberikan lensa sferis minus terkecil yang
memberikan tajam penglihatan terbaik.
- Mata yang lain dikerjakan dengan cara yang sama.
4. Kriteria diagnosis Berdasarkan anamnesis dan pemeriksaan oftalmologis

5. Diagnosis Kerja Miopia

- Hipermetropia
6. Diagnosis banding
- Astigmatisme

1
Kompetensi Dokter spesialis mata

9. Edukasi -
Ad Vitam : dubia ad bonam
10. Prognosis Ad Sanationam : dubia ad bonam/ malam
Ad Fumgsionam : dubia ad bonam/ malam
11. Tingkat evidens Diagnosis : I/II/III/IV
Terapi : I/II/III/IV
Tingkat
12. A/B/C
rekomendasi

13. Penelaah kritis Dr. Heru, dr, Sp.M


14. Indikator medis perbaikan visus (tajam penglihatan)
1.Richard A. Harper, MD., Basic Ophthalmology.,
15. Kepustakaan AAO., 2010
2.Sidarta Ilyas., Ilmu Penyakit Mata., FK UI.,2005.

Surakarta,
Komiteedik Ketua SMF Mata
Wakil Ketua

Nama Nama

NIP. NIP.

Direktur RS UNS

Prof. Dr. Zainal Arifin Adnan, dr., Sp.PD-KR-FINASIM

NIP. 195106011979031002

Anda mungkin juga menyukai