Anda di halaman 1dari 2

Fase interaksi

1. Salam terapeutik
2. Evaluasi validasi
3. Indentifikasi pasien
4. Kotrak topik dan waktu

Perawat yanti : selamat siang bu (sambil memberikan senyuman lembut )


kira- kira ibu masih ingat dengan saya?

Pasien. : Pagi nak,masih ingat nak...

Perawat yanti : sebelumnya boleh saya lihat gelangnya bu?(sambilmembaca indentitas pasien)
Bisa sebutkan nama dan tanggal lahir ibu?

Pasien : nama ,mei indah suci damanik 17-08- 1968

Perawat : baik bu,identitas ibu sudah sesuai..


Baik ibu,sesuai dengan perjanjian syaa tadi,pada kesempatan ini saya akan
mencoba menjelaskan tata tertib dan aturan selama berada diruangan
perawatan yah ibu,untuk waktunya tidak lama kurang lebih sekitar 2-3 menit
kedepan ,apakah ibu bersedia?? ( Sambil tersenyum)

Fase kerja
1. Mulai menjelaskan sesuai kontrak
2. Sikap terapeutik (Tsb,pertahankan kontak mata dan sentuhan lembut)

Perawat yanti : baik ibu,untuk tata tertib ruangan yang harus diperhatikan yaitu j besuk ,jam besuk
dimulai dari jam 12.00-13.00 siang dan selannutnya dibuka lagi pada jam 17.00-21.00
malam itu yang kedua bu,dan di luar jam besuk ibu hanya boleh di rawat maximal 2
orang dalam ruangan yah ibu.. Sangat tidak diperbolehkan membawa anak dibawah umur
12 tahun ,barang yang perlunya sajabu,dilemari di loker ibu boleh simpan.. Barang yang
membahayakan seperti pemanas air,raicecucer,dan benda tajam tidak di perkenanankan
yah bu ,kemudian bu,untuk lingkungan sekitar agar diperhatikam yah bu,afar suasana
lingkungan /ruangan dapat terjaga aman dan nyaman,dan untuk kepentingan kesehatan
ibu,maupun untuk kami dalam membantu saat pemeriksaan bu,dan untuk informasi
selanjutnya,ibu bisa membacanya pada lembaran yang sudah disediakan bu..

Fase terminasi
1. Evaluasi subjektif (menanyakan perasaan klien)setelah penjelasan
2. Evaluasi objektif (menanyakan kembali)
3. Evaluasi objeltif (menanyakan kembali hal-hal yang telah di pahami maupum yang belum
4. Kontrak yang akan datang
5. Apresiasi dan penguatan
6. Salam

Perawat yanti : kira -kira sejauh dari penjelasana saya ,apakah ibu sudah paham??
Pasien : sudah nak
Perawat yanti : gimana dengan perasaan ibu sekarang??
Pasien : sudah tenang nak,dan sudah paham
Perawat yanti : baik ibu setelah ini ada tekan saya bernama nurse suci yang akan menggantikan saya
pada pukul 14.00 (siang). Kami berharap ibu betah diruangan ini,dan semoga cepat
diberi kesehatan,terima kasih bu atas kesempatannya,saya izin keluar bu,selamat siang
ibu .. (Sambil memberikan semangat dan senyuman)

Anda mungkin juga menyukai