Anda di halaman 1dari 11

METODOLOGI PELATIHAN KKNI LEVEL 5

1
2
KATA PENGANTAR

Assalamu’alaikum Wr. Wb

Dengan memanjatkan puji syukur kehadirat Allah SWT Program


Pelatihan Berbasis Kompetensi dengan judul “Metodologi KKNI Level 5”
dapat tersusun dengan baik.

Sesuai dengan Peraturan Pemerintah Nomor 31 tahun 2016 tentang


Sistem Pelatihan Kerja Nasional, mengamanahkan bahwa setiap
penyusunan program pelatihan kerja berbasis kompetensi harus mengacu
kepada Standar Kompetensi Kerja yang meliputi Standar Kompetensi
Internasional, Standar Kompetensi Kerja Nasional Indonesia (SKKNI), atau
Standar Kompetensi Khusus.

Program pelatihan ini menjadi acuan dalam pelaksanaan pelatihan


kerja, baik yang diselenggarakan oleh lembaga pelatihan kerja pemerintah
khususnya Balai Latihan Kerja (BLK) maupun Lembaga Pelatihan Kerja
Swasta (LPKS). Dengan menjadikan program pelatihan ini sebagai acuan
diharapkan lulusan pelatihannya sesuai kebutuhan kompetensi dari dunia
usaha maupun dunia industri.

Semoga Tuhan Yang Maha Esa memberikan tuntunan kepada kita


semua dalam melakukan berbagai upaya untuk menunjang proses
pelaksanaan pelatihan berbasis kompetensi guna menghasilkan tenaga
kerja yang kompeten dan berdaya saing tinggi.

Wassalamu’alaikum Wr. Wb

Serang, 30 Maret 2021


Direktur LPK Cerdas Komputer,

Dwi Witantri

i
DAFTAR ISI

KATA PENGANTAR................................................................................... i
DAFTAR ISI ............................................................................................. ii
PROGRAM PELATIHAN BERBASIS KOMPETENSI …………………………... 1
A. INFORMASI UMUM ………………………………................................. 1
1. Nama Pelatihan ......................................................................... 1
2. Jenis Program Pelatihan ............................................................. 1
3. Metode Pelatihan ........................................................................ 1
4. Tujuan Pelatihan ........................................................................ 1
5. Kemungkinan Jabatan ............................................................... 1
6. Jenis Standar Kompetensi .......................................................... 1
7. Persyaratan Peserta Pelatihan .................................................... 1
8. Persyaratan Instruktur ............................................................... 1
B. KURIKULUM PELATIHAN BERBASIS KOMPETENSI ....................... 2
I. Kelompok Unit Kompetensi........................................................ 2
II. Kelompok Penunjang Pelatihan di tempat kerja.......................... 2
III. On the Job Training (OJT)........................................................... 2
C. SILABUS PELATIHAN BERBASIS KOMPETENSI............................. 3
D. DAFTAR PERALATAN YANG DIGUNAKAN ..................................... 5
E. DAFTAR BAHAN YANG DIBUTUHKAN ........................................... 6
PENYUSUN …......................................................................................... 7

ii
PROGRAM PELATIHAN BERBASIS KOMPETENSI

A. INFORMASI UMUM
1. Nama Pelatihan : Metodologi KKNI Level 5
2. Jenis Program Pelatihan : Kualifikasi Nasional (Level 5)/
B.
Okupasi/Klaster (*)
3. Metode Pelatihan : Daring/Luring/Blended
4. Tujuan Pelatihan : Setelah mengikuti pelatihan ini
peserta kompeten menyelesaikan
(jika kemasan program selain
tugas di bidang pelatihan kerja
KKNI, maka rumusan tujuan
dengan memilih metode yang
di parafrase dari keseluruhan
sesuai dari beragam pilihan yang
Unit Kompetensi dalam
sudah maupun belum baku
kurikulum dengan penulisan
dengan menganalisis data, serta
minimal merujuk pola ABCD )
mampu menunjukkan kinerja
dengan mutu dan kuantitas yang
terukur sesuai dengan peraturan
di bidang pelatihan kerja.
5. Kemungkinan Jabatan : 1. Instruktur Muda
2. Instruktur Senior
6. Jenis Standar Kompetensi : 1. SKKNI/SKKK/SKKI(*)
No. 333 tahun 2020.
7. Persyaratan Peserta Pelatihan :
7.1 Pendidikan : Minimal D3
7.2 Pelatihan : Telah lulus pelatihan metodologi
KKNI Level 4
7.3 Pengalaman Kerja : Minimal 1 tahun di bidang
pelatihan
7.4 Jenis Kelamin : Pria dan Wanita

7.5 Umur : Minimal 22 tahun


7.6 Kesehatan : Sehat Jasmani dan Rohani
7.7 Persyaratan Khusus : Tidak dipersyaratkan
8. Persyaratan Instruktur :
8.1 Pendidikan Formal : Minimal D3 Sederajat
8.2 Kompetensi Metodologi : Memiliki sertifikat kompetensi
metodologi KKNI Level 5
8.3 Kompetensi Teknis : Tidak dipersyaratkan
8.4 Pengalaman Kerja : Minimal 2 tahun
8.5 Kesehatan : Sehat jasmani dan rohoni
8.6 Persyaratan Khusus : Tidak dipersyaratkan 1

*) coret yang tidak perlu


KURIKULUM PELATIHAN BERBASIS KOMPETENSI
PERKIRAAN
WAKTU
NO MATERI PELATIHAN KODE UNIT
PELATIHAN
(JP)
I. KELOMPOK UNIT KOMPETENSI
1.1 … … …
1.2 Merancang Konten e-Learning N.78SPS02.018.1 20
1.3 … … …

Jumlah I …
II. KELOMPOK PENUNJANG

2.1 ... … …
Jumlah II …
Jumlah I & II …
III. ON THE JOB TRAINING (OJT) -

2
C. SILABUS PELATIHAN BERBASIS KOMPETENSI

Dalam konteks pelatihan ini, pilihlah salah satu unit kompetensi dari kurikulum untuk dikembangkan dalam bentuk silabus!
Catatan: Pada implementasi di tempat kerja, semua unit kompetensi dalam kurikulum harus dikembangkan ke dalam silabus.

I. KELOMPOK UNIT KOMPETENSI

1. Unit Kompetensi : Merancang Konten e-Learning


2
Kode Unit : N.78SPS02.018.1
Perkiraan Waktu Pelatihan : 20 JP @ 45 menit
Metode Pelatihan : Luring / Daring /Blended (*)

CAPAIAN UNIT KOMPETENSI KRITERIA CAPAIAN POKOK PEMBAHASAN


ELEMEN KOMPETENSI (Aspek kunci dari elemen (Ukuran pemenuhan target (Minimal aspek yang disajikan dalam
kompetensi) capaian) pelatihan)
1. Menentukan ruang 1. Kecermatan dalam 1. Menetapkan tujuan dan 1.  Pengertian platform e-learning.
lingkup e-learning menetapkan penyelarasan fokus e-learning,  Jenis-jenis platform e-learning.
2. Menyusun konten e- tujuan, fokus, bentuk, kebutuhan karakteristik  Cara menetapkan tujuan dan
learning urutan dan aktifitas e- target peserta, bentuk, fokus e-learning.
3. Mengevaluasi konten learning sesuai platform urutan dan aktifitas e-  Cara menetapkan kebutuhan
e-learning yang dikembangkan [1] learning, serta karakteristik target peserta
dalam menentukan ruang menyelaraskan platform e- untuk menentukan bentuk,
(Oih Pattern, 2021): lingkup e-learning. [2]. learning. urutan dan aktifitas e-learning.
Elemen kompetensi 2.  Cara menyelaraskan platform e-
diambil dari salinan Ketelitian dalam learning.
SKKNI atau FR-MPLK.01. menerapkan pengetahuan 2. Menyeleksi informasi, 2.  Pengertian data, informasi dan
dan pengalaman [1] dalam menerapkan pengetahuan pengetahuan.
menyusun konten e- dan pengalaman,  Pengertian konten e-learning.
learning untuk menghasil mengidentifikasi dukungan  Cara menyeleksi informasi.
konten yang berkualitas. teknis, mengidentifikasi
[2]  Cara menerapkan pengetahuan
persyaratan etika dan legal, dan pengalaman.

3
CAPAIAN UNIT KOMPETENSI KRITERIA CAPAIAN POKOK PEMBAHASAN
ELEMEN KOMPETENSI (Aspek kunci dari elemen (Ukuran pemenuhan target (Minimal aspek yang disajikan dalam
kompetensi) capaian) pelatihan)
mengkoordinasikan jadwal,  Cara mengidentifikasi dukungan
3. Ketaatan dalam menyelesaikan isu dan teknis.
memeriksa konten e- hambatan, serta  Cara mengidentifikasi
learning [1] dalam melakukan dokumentasi persyaratan etika dan legal.
kegiatan mengevaluasi pembuatan konten.  Cara mengkoordinasikan jadwal.
konten e-learning. [2]  Cara menyelesaikan isu dan
hambatan.
 Cara melakukan dokumentasi
(Oih Pattern, 2021): pembuatan konten.
[1]: diambil dari aspek kritis
3. Memeriksa konten, 3.  Cara memeriksa konten.
dalam SKKNI.
[2]: parafrase dari
melaksanakan rencana  Cara melaksanakan rencana
keseluruhan elemen ujicoba, mengumpulkan ujicoba.
kompetensi. masukan dari pihak lain,  Cara mengumpulkan masukan
serta melakukan perbaikan dari pihak lain.
konten.  Cara melakukan perbaikan
konten.

(Oih Pattern, 2021): (Oih Pattern, 2021):


Isi kolom ini diambil parafrase Isi kolom ini diambil parafrase dari KUK
dari KUK pada ranah pada ranah pengetahuan (FR-MPLK.01)
keterampilan (FR-MPLK.01). dan melihat kebutuhan materi
pengetahuan lainnya yang dibutuhkan
dari kolom Kriteria Capaian.
Asesmen
(*) Coret yang tidak perlu

II. KELOMPOK PENUNJANG


(Tidak diperlukan silabus)

4
D. DAFTAR PERALATAN YANG DIGUNAKAN

Judul/Nama Pelatihan : Metodologi KKNI Level 5


Perkiraan Waktu Pelatihan : … JP @ 45 menit
Metode Pelatihan : Luring / Daring /Blended (*)

N
DAFTAR PERALATAN SPESIFIKASI SATUAN VOLUME
o
1. Komputer  Komputer lengkap (CPU, Unit 1
monitor, mouse,
keyboard, kabel power,
dan kabel VGA).
 Hard Disk: min 160 GB.
 Processor: Min 2 GHz.
 Memory (RAM): Min 2 GB.
 Monitor: 14 inchi.
2. Printer Hitam putih laser jet. Unit 2
3. Papan Flip Chart Panjang x lebar: 75 x 90 cm Unit 1
4. Lonceng “Hotel” Diameter ± 4 cm Unit 1
5. Jam dinding Diameter ± 30 cm Unit 1
6. Stop watch Digital Unit 1
7. Handy Cam  Megapixel: min 9 License 1
 Optical zoom: min 60x
Tersedia slot memory
external.
8. Terminal Power Listrik Panjang Kabel ± 5 meter, License 1
Mobile jumlah lubang 3-4.
(*) coret yang tidak perlu

5
E. DAFTAR BAHAN YANG DIBUTUHKAN

Judul/Nama Pelatihan : Metodologi KKNI Level 5


Perkiraan Waktu Pelatihan : … JP @ 45 menit
Jumlah Peserta : 20 Orang
Metode Pelatihan : Luring / Daring /Blended (*)

No DAFTAR BAHAN SPESIFIKASI SATUAN VOLUME


1. Kertas A4 putih A4 – 70 gram Rim 1
2. Tinta printer Laser jet drum 10
3. Spidol White Board Warna Biru Dus 2
4. Kertas Flip Chart Ukuran 60 x 80 cm lembar 50
5. Lakban hitam Lebar 5 cm unit 2
6. Steples Ukuran 10 unit 4
7. Isi steples Ukuran 10 box 4
8. Post it Ukuran 1 x 4 cm unit 15
9. Trigonal Clip Panjang 3 cm Box 2
10. Hole pucher (Pembolong  No. 85 unit 2
Kertas)  ketebalan 3.4 mm
Diameter lubang: 7 mm
11. Gunting Panjang 10 – 12 cm unit 2
12. Penggaris Bahan stenless, panjang 30 unit 2
cm
13. Cutter Bahan stenless, panjangx unit 2
lebar 20x1,5 cm
14. Memory Card Handy Cam 32 GB unit 2
15. Flash Disk Peserta 32 GB unit 15
16. Flash Disk Fasilitator 32 GB unit 2
17. Laser Pointer Laser dan navigasi unit 2
18. Baterai Microphone Sesuai jenis microphone unit 4
19. Baterai Laser Pointer AAA Unit 5
20. DVD Blank 4.7 GB keping 20
21. Stabillo Warna orange unit 2
22. Ballpoint Warna Biru unit 2
23. Pensil Mekanik lusin 2
24. Penghapus pensil Ukuran 3x1x1 cm unit 2
(*) coret yang tidak perlu

6
PENYUSUN

NO. NAMA PROFESI

1. Oih Solihadin, S.Pd., M.T. Instruktur

Anda mungkin juga menyukai