Anda di halaman 1dari 4

Nama : Dian NS Permatasari

Kelas : 2EB09
NPM : 21219761
Tugas : Sistem Informasi Akuntansi (SIA)

Soal & Jawaban :

 Cocokkan Istilah – istilah berikut ini dengan definisinya

Istilah Definisi
A. Siklus Pengolahan 10. Langkah – langkah perusahaan yang
harus diikuti untuk mengolah data
transaksi secara efektif dan efisien
B. Dokumen Sumber 23. Record awal yang terjadi biasanya
tercatat dalam formulir pracetak atau
layar yang diformat.
C. Dokumen Turnaround 7. Data perusahaan dikirim ke pihak
ekstrenal dan kemudian dikembalikan
kesistem sebagai input.
D. Otomatisasi Data Sumber 16. Perangkat yang mengambil data
transaksi dalam bentuk yang dapat
dibaca mesin pada saat dan tempat
asalnya.
E. Buku Besar Umum 1. Definisi ringkasan level data untuk
setiap akun aktiva, kewajiban, ekuitas,
pendapatan, dan beban
F. Buku Besar Pembantu 13. Berisi data mendetail untuk
beberapa akun buku besar dengan
banyak sub akun individual
G. Akun Control 26. Akun buku besar yang berhubungan
dengan buku besar pembantu, dimana
jumlah dari semua entri buku besar
pembantu harus sama dengan jumlah
dalam akun buku besar.
H. 21. Penetapan sistematis angka atau
Pengkodean huruf pada item – item untuk
mengklasifikasikan dan mengaturnya
I. Kode Urutan 2. Item – item yang diberik nomor
secara berurutan untuk semua item,
yaitu item yang hilang menyebabkan
perbedaan dalam urutan numerik.
J. Kode Blok 25. Seperangkat angka yang
dicadangkan untuk kategori data
spesifik
K. Kode Grup 19. Dua tau lebih subgroup digit yang
digunakan untuk mengkodekan item
L. Kode Mnemonik 22. Huruf dan angka, berasal dari
deskripsi item yang diselingi untuk
mengidentifikasikan item, biasanya
mudah untuk di ingat.
M. Bagan Akun 4. Daftar noor akun buku besar,
memungkinkan data transaksi
dibuatkan kode, klasifikasi, dan
dimasukkan ke dalam akun yang sesuai,
mempermudah persiapan laporan dan
laporan keuangan.
N. Jurnal Umum 8. Digunakan untuk mencatat transaksi
yang tidak sering atau tidak rutin
O. Jurnal Khusus 17. Digunakan untuk mencatat
sejumlah besar transaksi yang berulang
P. Jejak Audit 3. Jalur transaksi melalui sistem
pengolahan data dari titik asal hingga
output final atau mundur dari output
final ke titik asal.
Q. Entitas 11. Sesuatu mengenai informasi mana
yang disimpan.
R. Atribut 5. Konten field spesifik, seperti
“George” dalam field nama
S. Field 6. Posisi record data yang berisi nilai
data untuk atribut tertentu, seperti sel
didalam spreadsheet.
T. Record 24. Field yang berisi data mengenai
atribut, entitas seperti baris dalam
spreadsheet.
U. Nilai Data 9. Karakteristik penting yang perlu
disimpan
V. File Induk 12. Menyimpan informasi kumulatif
mengenai organisasi; seperti buu besar
dalam SIA manual
W. File Transaksi 14. Berisi record dan transaksi bisnis
individual yang terjadi selama periode
tertentu
X. Data Base 18. Seperangkat file yang
dikoordinasikan terpusat yang saling
berkaitan
Y. Pemprosesan Batch 20. Memperbarui setiap transaksi saat
terjadinya transaksi
Perbaruan yang dilakukan secara
periodic, seperti harian
Z. Pemprosesan Realtime 15. Memperbarui setiap transaksi saat
terjadinya transaksi
 Tugas Mater 3:

1. Lengkapi Nama dan Gambar Simbol Diagram Aliran Data di bawah ini

Gambar Nama

Sumber dan tujuan data

Arus data

Pengendalian internal

Penyimpanan data
Proses-proses
transformasi

2. Data store adalah? yaitu tempat atau media penyimpanan pada system
3. Simbol bagan dibagi kedalam 4 kategori, sebutkan?
1. Simbol input / output menunjukan input atau output dari sistem
2. Simbol pemprosesan menunjukan pengolahan data, baik secara elektronik atau dengan
tangan
3. Simbol penyimpanan menunjukan tempat data disimpan
4. Simbol arus dan lain – lain menunjukan arus data, dimana bagan dimulai dan berakhir,
keputusan dibuat, dan cara menambah catatan penjelas untuk bagan alir.
4. Jelaskan perbedaan bagan alir dokumen dengan bagan alir system?
Bagan alir dokuman ialah mengilustrasikan arus data dan dokumen diantara area – area
pertanggungjawaban dalam organisasi. Sedangkan Bagan alir system ialah menggambarkan
hubungan antar input, pemprosesan, penyimpanan dan output sistem.
5. Simbol dari pita magnetic adalah? Data yang disimpan dalam pita magnetis, pita yang
merupakan media penyimpanan backup yang popular.

Gambarkan?
(Gambar Pita Magnetic)

Anda mungkin juga menyukai