Anda di halaman 1dari 17

RENCANA PEMBELAJARAN SEMESTER

(RPS)

Nomor Dokumen:

006/DS-3/PAK111/KW.GS.1/2019

MATA KULIAH : Kimia Dasar I


Kode Mata Kuliah/ SKS : PAK 111 / 3 SKS
Semester / TA : I / TA 2020-2021
Status Mk / Prasyarat : Wajib / -
Fakultas : MIPA
Jurusan : Kimia
Program Studi : S1 Kimia
Dosen Pengembang RPS : Dr. Yefrida
Dosen Pengampu MK : Dr. Yefrida
Dr. Zulhadjri
Dr. Upita Septiani
Dr. Syukri
Dr. Diana Vanda Wellia
Refinel, MS
Yeni Stiadi, MS

Jurusan Kimia
Fakultas Matematika dan Ilmu Pengetahuan Alam
Universitas Andalas
Padang, 2019
Lembar Pengesahan

RENCANA PEMBELAJARAN SEMESTER (RPS)


MATA KULIAH : Kimia Dasar I
Kode Mata Kuliah/ SKS : PAK 111 / 3 SKS
Semester / TA : I / TA 2020-2021
Status Mk / Prasyarat : Wajib / -
Fakultas : MIPA
Jurusan : Kimia
Program Studi : S1 Kimia
Dosen Pengembang RPS : Dr. Yefrida
Dosen Pengampu Mk : Dr. Yefrida
Dr. Zulhadjri
Dr. Upita Septiani
Dr. Syukri
Dr. Diana Vanda Wellia
Refinel, MS
Yeni Stiadi, MS

Padang, 1 Agustus 2019


Mengetahui, Dosen Pengembang RPS
Ketua Kelompok Keahlian Bidang Umum

Dr. Syukri
NIP. 197207121999031002 Dr. Yefrida
NIP. 1959071319870

Menyetujui,
Kaprodi S1 Kimia

Dr. Syukri
NIP. 197207121999031002
Metode Pembelajaran
Proses pembelajaran pada mata kuliah Kimia Dasar I menerapkan pendekatan
Teacher Centered Learning (TCL) yang dikombinasikan dengan Student Centered
Learning (SCL) dengan metode antara lain: (1) Small Group Discussion (SGD); (2) Self
Directed Learning (SDL); (3) Cooperative Learning (CL); (4) Collaborative Learning
(CbL)

Pengalaman Belajar Mahasiswa

Mahasiswa memeproleh pengalaman belajar pada mata kuliah Kimia Dasar I dalam
bentuk kegiatan pembelajaran yang dirancang berupa tugas mandiri secara individu dan
tugas kelompok. Kegiatan belajar yang dilakukan secara perorangan bertujuan untuk
meningkatkan kemampuan akademik, motivasi, dan percaya diri. Mahasiswa
bekerjasama dalam kelompok kecil yang dibentuk pada awal perkuliahan untuk
menyelesaikan capaian pembelajaran. Setiap anggota kelompok memiliki perbedaan
tingkat kemampuan, respon dan tanggung jawab. Dengan perbedaan tersebut maka
setiap anggota akan berusaha membentuk kelompok yang kooperatif sehingga lebih
produktif. Masing-masing kelompok diharapkan melakukan kompromi untuk
menetapkan tanggung jawab terhadap pokok bahasan dan sub pokok bahasan yang
ditugaskan. Selanjutnya masing-masing kelompok mencari materi dari berbagai
referensi yang relevan dengan sub pokok bahasan yang telah ditetapkan.

Berdasarkan tugas tersebut diharapkan mahasiswa mendapat pengalaman untuk belajar


sepanjang hayat (life long learning). Dari pokok dan sub pokok bahasan yang dipelajari,
mahasiswa akan mendapat peerluasan daan pendalaman materi serta contoh-contoh
ataupun aplikasinya dari materi pembelajaran. Selannjutnya penerapan metode
pembelajaran kooperatif melalui tugas kelompok, mahasiswa dituntut mengembangkan
beberapa domain intrapersonal skills dan interpersonal skills sehingga akan
berkontribusi nyata terhadap capaian pembelajaran umum pada kurikulum Program
Studi Sarjana Kimia

Kriteria, indikator dan bobot penilaian

Penilaian pembelajaran mencakup penilaian proses dan penilaian hasil pembelajaran.


Penilaian proses pembelajaran disesuaikan dengan capaian pembelajaran keterampilan
umum melalui tugas kelompok, yang mencakup pengembangan beberapa domain
intrapersonal skills (berfikir kreatif dan kritis) dan intrapersonal skills (kemampuan
kerja kelompok dan komunikasi lisan). Penilaian hasil pembelajaran dari capaian
pembelajaran penguasaan pengetahuan dalam matakuliah ini terdiri atas penilaian
tugas, quiz dan ujian tulis

Indikator atau kriteria penilaian dari dimensi softskills untuk proses penilaian
dicantumkan pada tabel di bawah ini.
Kriteria penilaian dari masing-masing dimensi soft skills Skor

Intrapersonal skills
1. Berpikir kreatitif
o Mampu mengembangkan pengalaman belajar melalui tugas-tugas kelompok yang 4
mencapai keluasan, kedalaman, memberikan contoh-contoh, atau aplikasinya);
o materi yang disampaikan berdasarkan sumber -sumber yang dapat dipercaya;
o membuat rangkuman atau simpulan dari materi tersebut;
o dan menguasai materi dengan baik.
o Mampu mengembangkan pengalaman belajar melalui tugas-tugas kelompok yang 3
mencapai keluasan, kedalaman, memberikan contoh-contoh, atau aplikasinya);
o materi yang dihasikan berdasarkan sumber -sumber yang dapat dipercaya;
o membuat rangkuman atau simpulan dari materi tersebut;
o tetapi kurang menguasai materi.
1. Mampu mengembangkan pengalaman belajar melalui tugas-tugas kelompok yang 2
mencapai keluasan, kedalaman, memberikan contoh-contoh, atau aplikasinya);
2. materi yang dihasilkan berdasarkan sumber -sumber yang dapat dipercaya;
3. tetapi tidak membuat rangkuman dan tidak menguasai materi

o Mampu mengembangkan pengalaman belajar melalui tugas-tugas kelompok yang 1


mencapai keluasan, kedalaman, memberikan contoh-contoh, atau aplikasinya);
o tetapi tidak jelas sumbernya, tidak membuat rangkuman dan tidak menguasai materi.

Tidak mampu menyelesaikan tugas-tugas kelompok yang yang ditetapkan 0


2. Berpikir kritis:
o Mahasiswa mampu menemukan masalah yang relevan (kekurangan) pada tugas 4
kelompok lain;
o mahasiswa mampu memberikan solusi atau masukan atas masalah berdasarkan
pengalaman belajarnya;
o mahasiswa memiliki keluasan sudut pandang atau kedalaman berpikir dalam
menyampaikan masalah;
o dan keluasan sudut pandang atau kedalaman berpikir dalam menyampaikan masalah
berdasarkan sumber -sumber yang dapat dipercaya.
o Mahasiswa mampu menemukan masalah yang relevan (kekurangan) pada tugas 3
kelompok lain;
o mahasiswa mampu memberikan solusi atau masukan atas masalah berdasarkan
pengalaman belajarnya;
o mahasiswa memiliki keluasan sudut pandang atau kedalaman berpikir dalam
menyampaikan masalah;
o tetapi keluasan sudut pandang atau kedalaman berpikir dalam menyampaikan
masalah tidak berdasarkan sumber -sumber yang dapat dipercaya.
o Mahasiswa mampu menemukan masalah yang relevan (kekurangan) pada tugas 2
kelompok lain;
o mahasiswa mampu memberikan solusi atau masukan atas masalah berdasarkan
pengalaman belajarnya;
o tetapi tidak memiliki keluasan sudut pandang atau kedalaman berpikir dalam
menyampaikan masalah serta tidak berdasarkan sumber -sumber yang dapat
dipercaya.
o Mahasiswa mampu menemukan masalah yang relevan (kekurangan) pada tugas 1
kelompok lain;
o tetapi tidak mampu memberikan solusi atau masukan atas masalah berdasarkan
pengalaman belajarnya.
Mahasiswa tidak mampu menemukan masalah yang relevan (kekurangan) pada 0
tugas kelompok lain
3. Kerja dalam tim:
o Mampu menyelesaikan tugas kelompok sesuai dengan capaian pembelajaran dari 4
sub pokok atau materi bahasan yang ditugaskan;
o masing-masing anggota kelompok memiliki peran yang jelas dalam melengkapi
materi yang ditugaskan;
o masing-masing anggota kelompok memiliki peran yang jelas dalam persiapan
presentasi tugas kelompok seperti, menterjemahkan materi, membuat power point
secara adil dan penuh tanggungjawab;
o dan memimpin atau memotivasi pembagian dan penuntasan tugas setiap annggota
dalam kelompok.
o Mampu menyelesaikan tugas kelompok sesuai dengan capaian pembelajaran dari 3
sub pokok atau materi bahasan yang ditugaskan;
o masing-masing anggota kelompok memiliki peran yang jelas dalam melengkapi
materi yang ditugaskan;
o masing-masing anggota kelompok memiliki peran yang jelas dalam persiapan
presentasi tugas kelompok seperti, menterjemahkan materi, membuat power point
secara adil dan penuh tanggungjawab.;
o tetapi tidak jelas yang memimpin atau memotivasi pembagian dan penuntasan
tugas setiap annggota dalam kelompok.
o Mampu menyelesaikan tugas kelompok sesuai dengan capaian pembelajaran dari 2
sub pokok atau materi bahasan yang ditugaskan;
o masing-masing anggota kelompok memiliki peran yang jelas dalam melengkapi
materi yang ditugaskan;
o tetapi tidak jelas peran masing-masing anggota dalam persiapan presentasi tugas
kelompok seperti, menterjemahkan materi, membuat power point secara adil dan
penuh tanggungjawab.
o Mampu menyelesaikan tugas kelompok sesuai dengan capaian pembelajaran dari 1
sub pokok atau materi bahasan yang ditugaskan;
o tetapi tidak jelas peran masing-masing anggota baik dalam melengkapi materi
maupun persiapan presentasi tugas kelompok;
Tidak mampu menyelesaikan tugas kelompok sesuai dengan capaian pembelajaran 0
dari sub pokok atau materi bahasan yang ditugaskan.
4. Komunikasi lisan:
o Berperan aktif menyajikan dalam presentasi tugas kelompok sendiri; 4
o berperan aktif menjawab pertanyaan terhadap tugas kelompok sendiri;
o dan berperan aktif bertanya, memberi masukan atau saran terhadap tugas
kelompok lain minimal tiga kali.
o Berperan aktif menyajikan dalam presentasi tugas kelompok sendiri; 3
o berperan aktif menjawab pertanyaan terhadap tugas kelompok sendiri;
o dan berperan aktif bertanya, memberi masukan atau saran terhadap tugas
kelompok lain minimal dua kali.
o Berperan aktif menyajikan dalam presentasi tugas kelompok sendiri; 2
o berperan aktif menjawab pertanyaan terhadap tugas kelompok sendiri;
o dan berperan aktif bertanya, memberi masukan atau saran terhadap tugas
kelompok lain minimal satu kali.
Hanya berperan aktif menyajikan materi dalam presentasi tugas, menjawab 1
pertanyaan dalam kelompok sendiri atau bertanya, memberi masukan atau saran
terhadap tugas kelompok lain.
Tidak pernah berperan aktif menyajikan materi dalam presentasi tugas, menjawab 0
pertanyaan dalam kelompok sendiri, bertanya, memberi masukan atau saran terhadap
tugas kelompok lain.
Keterangan:
4 = sangat berkembang (nilai <85≤100);
3 = berkembang baik (nilai = <66≤85);
2 = kurang berkembang (nilai = <50≤66);
1 = sangat kurang berkembang (nilai = 1≤50); dan
0 = sama sekali tidak berkembang (nilai = 0)

Komponen Penilaian
Bobot dari masing-masing komponen penilaian dicantumkan pada tabel di bawah ini.
No. KomponenPenilaian Bobot (%)
Penilaian proses
1. Intrapersonal skill:
- Berpikir kreatif 5
- Berpikir kritis 5
2. Interpersonal skill:
- Kerja dalam tim 5
- Komunikasi lisan 5
Penilaian hasil
3 Tugas 20
4. Ujian Tulis (1-4) 60
Total 100
Norma Akademik
Pada awal perkuliahan disampaikan norma akademik yang berlaku dalam
perkuliahan, sebagai berikut:
- Kehadiran mahasiswa dalam pembelajaran minimal 75% dari total pertemuan
kuliah yang terlaksana.
- Kegiatan pembelajaran sesuai jadwal resmi dan jika terjadi perubahan ditetapkan
bersama antara dosen dan mahasiswa.
- Toleransi keterlambatan 15 menit.
- Smart phone bisa digunakan untuk kegiatan pembelajaran di dalam kelas
- Pengumpulan dan presentasi tugas kelompok ditetapkan sesuai jadwal
- Mahasiswa yang berhalangan hadir karena sakit harus menyertakan keterangan
sakit/surat pemberitahuan sakit dan halangan lainnya harus menghubungi dosen
sebelum perkuliahan.
- Berpakaian sopan dan bersepatu dalam perkuliahan, saat UTS dan UAS.
- Kecurangan dalam ujian, nilai mata kuliah yang bersangkutan nol.
UNIVERSITAS ANDALAS
FAKULTAS MATEMATIKA DAN ILMU PENGETAHUAN ALAM
JURUSAN / PRODI S1 KIMIA
RENCANA PEMBELAJARAN SEMESTER
MATA KULIAH KODE Rumpun MK BOBOT (sks) SEMESTER Tanggal
Penyusuna
n
Kimia Dasar I PAK 221 Keahlian Bidang Umum 3 1 31 Juli 2019
OTORISASI Pengembang RPS Koordinator Bidang Ka PRODI S1 Kimia

Dr.Yefrida Dr. Syukri Dr. Syukri


Capaian Pembelajaran CPL-PRODI
(CP) 1. P.1 : Menguasai konsep teoritis struktur, sifat dan perubahannya baik pada energi maupun kinetikanya, identifikasi, pemisahan,
karakterisasi, transpormasi, sintesis bahan kimia mikromolekul dan terapannya
2. KK. 2 : Mampu memecahkan masalah ipteks di bidang kimia yang umum dan dalam lingkup sederhana seperti identifikasi, analisis,
isolasi, transformasi dan sintesis mikromolekul melalui penerapan pengetahuan struktur, sifat, perubahan molekul baik
energi maupun kinetikanya, metode analisis dan sintesis pada bidang kimia spesifik, serta penerapan teknologi yang
relevan
3. KU.1 : Mampu mengelola pembelajaran secara mandiri
4. KU.2 : Mampu berkomunikasi secara lisan untuk menyampaikan gagasan dalam proses pembelajaran
5. KU.3 : Menerapkan pemikiran logis, kritis, sistematis, inovatif atau kreatif, dalam konteks pengembangan atau implementasi ilmu
pengetahuan dan/atau teknologi sesuai dengan bidang keahliannya.
6. KU.4 : Mampu mengambil keputusan secara tepat dalam konteks penyelesaian masalah di bidang keahliannya, berdasarkan hasil
analisis terhadap informasi dan data.
7. KU 6 : Mampu mengkaji implikasi pengembangan atau implementasi ilmu pengetahuan dan teknologi sesuai dengan keahliannya
berdasarkan kaidah, tata cara dan etika ilmiah untuk menghasilkan solusi, gagasan dan desain
8. S.11 : Menginternalisasi nilai kejujuran dalam proses pembelajaran
CP-MK
Mahasiswa mampu menjelaskan konsep-konsep dasar tentang stoikiometri, tipe reaksi kimia, teori atom, sifat-sifat perioda, ikatan
kimia, struktur molekul, orbital molekul, gas, padatan, cairan dan larutan serta pengembangannya dalam bidang kimia analitik,
organik, anorganik, biokimia dan bidang kimia fisika.

Deskripsi Singkat MK Mata kuliah ini membahas tentang konsep- konsep dasar ilmu kimia, angka penting, analisis dimensi , stoikiometri, tipe reaksi kimia,
teori atom, sifat-sifat perioda, ikatan kimia, struktur molekul, orbital molekul, gas, padatan dan cairan serta larutan

Bahan Kajian 1. Pendahuluan


2. Stoikiometri
3. Tipe reaksi kimia
4. Teori Atom
5. Sifat-sifat Perioda
6. Ikatan Kimia
7. Struktur Molekul
8. Orbital Molekul
9. Gas
10. Padatan dan cairan
11. Larutan

Pustaka Utama :
1. Whitten, Davis and Peck, General Chemistry with Qualitative Analysis, Sounders College, 2000

Pendukung
1. Chang, R., 2004, KIMIA DASAR (konsep-konsep inti), edisi ketiga, jilid 1 dan 2, Erlangga, Jakarta
2. Oxtoby. D. W (2001). Kimia Modern, (edisi ke 4 ), Penerbit Air Langga, Jakarta

Media Pembelajaran Perangkat lunak : Perangkat keras :


1. http://fmipa.ilearn.unand.ac.id/course/index.php?categoryid=4 Komputer dan proyektor
Tim Dosen Pemgampu Dr. Yefrida
Dr. Zulhadjri
Dr. Upita Septiani
Dr. Syukri
Dr. Diana Vanda Wellia
Refinel, MS
Yeni Stiadi, MS

Matakuliah syarat -
Mg Ke- Sub-CP-MK Indikator Capaian Kriteria & Bentuk Penilaian Metode Pembelajaran Pokok bahasan Bobot
(4) [ Estimasi Waktu] Sub-pokok bahasan Penilai
(1) (2) (3) (5) [Pustaka] an (%)
(6) (7)
1 Mahasiswa mengetahui  Ketepatan menggunakan RPS  Penjelasan RPS 0. RPS dan kontrak -
materi kuliah yang akan dan menjalankan kontrak  Tanda tangan kontrak perkuliahan
dibahas serta perkuliahan Perkuliahan
menyetujui kontrak  Question and Answer (QA)
perkuliahan yang [TM: (1x50”)
dibuat

1 Mahasiswa dapat  Ketepatan menjelaskan Tes  Kuliah topik 1 1. Sifat-sifat materi 5


menjelaskan tentang tentang materi dan energi Pendahuluan (UTS)  Tanya jawab  Materi dan energi
materi dan energi, serta hukum-hukum yang  Umpan balik  Pengukuran dalam
pengukuran dalam berkaitan dengannya  Penyesaian soal-soal kimia
bidang kimia serta  Ketepatan menjelaskan  Pembagian kelompok  Metode analisis
metode analisis satuan-satuan ukuran yang diskusi dan tugas masing- Dimensi
dimensi digunakan dalam lmu kimia masing (small group
 Ketepatan menggunakan discussion) untuk membuat
[Utama: 1]
metode analisis dimensi Tugas[
[Pendukung: 1,2]
dalam menyelesaikan
perhitungan kimia TM: (2x50”)]

2,3 Mahasiswa mampu  Ketepatan dalam membuat Tes  Kuliah topik 2 2. Stoikiometri 10
menjelaskan tentang dan memberi nama senyawa- Stoikiometri (UTS)  Tanya jawab reaksi
pengertian rumus kimia, senyawa kimia  Umpan balik  Rumus kimia
konsep mol, persamaan  Ketepatan menjelaskan  Penyesaian soal-soal  Konsep mol
kimia, stoikiometri tentang konsep mol dan hitungan  Persamaan kimia
reaksi dan penggunaannya dalam [TM: (6x50”)]  Stoikiometri reaksi
penggunaannya dalam perhitungan kimia [Utama: 1]
perhitungan kimia  Ketepatan menjelaskan [Pendukung: 1,2]
tentang bentuk persamaan
kimia dan pengertiannya
 Ketepatan menjelaskan
pengertian stoikiometri reaksi
dan penggunaannya dalam
perhitungan kimia

4 Mahasiswa mampu  Ketepatan menjelaskan Tes  Kuliah topik 3 3. Tipe reaksi kimia 10
menjelaskan tentang tentang logam, non logam Tipe reaksi kimia (UTS)  Tanya jawab  Logam, non logam
tipe-tipe reaksi kimia dan metaloid serta sifat fisika  Umpan balik dan metaloid
beserta persyaratannya dan kimianya  Penyesaian soal-soal  Reaksi dalam
 Ketepatan menjelaskan [TM: (3x50”)] larutan
reaksi-reaksi yang dapat  Klasifikasi reaksi
terjadi dalam larutan serta kimia
cara menuliskan persamaan [Utama: 1]
reaksinya [Pendukung: 1,2]
 Ketepatan menjelaskan
klasifikasi reaksi kimia beserta
persyaratannya

5 Mahasiswa mampu  Ketepatan menjelaskan Test  Kuliah topik 4 4. Struktur atom 5


menjelaskan tentang tentang jenis-jenis partikel Struktur atom (UTS)  Tanya jawab  Partikel subatomik
struktur elektronik dari subatomik, simbol, masa  Radiasi
suatu atom serta muatannya  Umpan balik elektromagnetik
 Ketepatan menjelaskan  Penyesaian soal-soal  Bilangan kuantum
tentang jenis-jenis radiasi [TM: (3x50”)]  Konfigurasi
elektromagnetik beserta elektron
sifat-sifatnya [Utama: 1]
 Ketepatan menjelaskan [Pendukung: 1,2]
tentang pengertian bilangan
kuantum beserta jenis-
jenisnya
 Ketepatan menjelaskan
tentang aturan-aturan dan
cara membuat konfigurasi
elektron unsur-unsur

6 Mahasiswa mampu  Ketepatan menjelaskan Tes  Kuliah topik 5 5. Sifat Periodik 10


menjelaskan tentang tentang pengertian jari-jari Sifat periodik (UTS)  Tanya jawab  Jari-jari atom dan
sifat-sifat periodik dari atom dan ion serta  Umpan balik ion
unsur beserta perbandingan ukurannya  Penyesaian soal-soal  Energi ionisasi
kecenderungannya dengan atom atau ion lain [TM: (3x50”)]  Afinitas elektron
dalam suatu golongan serta kecenderungan nilainya  Keelektronegatifan
atau perioda dalam suatu golongan atau [Utama: 1]
perioda [Pendukung: 1,2]
 Ketepatan menjelaskan
pengertian energi ionisasi
serta kecenderungan nilainya
dalam suatu golongan atau
perioda
 Ketepatan menjelaskan
pengertian afinitas elektron
serta kecenderungan nilainya
dalam suatu golongan atau
perioda
 Ketepatan menjelaskan
pengertian
keelektronegatifan serta
kecenderungan nilainya
dalam suatu golongan atau
perioda

7 Kemampuan  Ketepatan menjelaskan Tes  Kuliah topik 6 6. Ikatan Kimia 10


menjelaskan tentang pengertian dan cara Ikatan kimia (UTS)  Tanya jawab  Rumus Lewis
ikatan yang terdapat membuat rumus Lewis suatu  Umpan balik  Ikatan ion
dalam suatu senyawa unsur  Penyesaian soal-soal  Ikatan kovalen
kimia khususnya ikatan  Ketepatan menjelaskan [TM: (3x50”)]
ion dan kovalen dan pengertian, syarat
membuat rumus terbentuknya, golongan
Lewisnya unsur yang dapat
membentuk ikatan ion serta
bentuk rumus Lewisnya
 Ketepatan menjelaskan
pengertian, syarat
terbentuknya dan golongan
unsur yang dapat
membentuk ikatan kovalen
serta bentuk rumus Lewisnya

8 Ujian 1 (Ujian Tengah Semester)


9 Kemampuan  Ketepatan menjelaskan Tes  Kuliah topik 7 7. Struktur molekul 10
menjelaskan tentang bentuk struktur molekul Struktur molekul (UAS)  Tanya jawab  Teori VSEPR
struktur molekul berdasarkan teori VSEPR.  Umpan balik  Set stereoaktif
berbagai senyawa  Ketepatan menjelaskan  Penyesaian soal-soal elektron
berdasarkan teori VSEPR bentuk struktur molekul dari hitungan  Efek pasangan
dan faktor-faktor yang berbagai senyawa [TM: (3x50”)] elektron sunyi
mempengaruhinya berdasarkan jumlah set  Efek struktur
stereo aktif elektron. molekul pada sifat
 Ketepatan menjelaskan efek kepolaran
pasangan elektron sunyi
terhadap perubahan sudut [Utama: 1]
ikatan. [Pendukung: 1,2]
 Ketepatan menjelaskan
pengaruh kepolaran molekul
terhadap struktur ruangnya.

10, 11 Kemampuan  Ketepatan menjelaskan Tes  Kuliah topik 8 8. Orbital molekul 10


menjelaskan tentang bentuk struktur molekul Orbital molekul (UAS)  Tanya jawab  Orbital hibrid
orbital atom, berdasarkan teori ikatan  Umpan balik dalam molekul
pembentukan orbital valensi (VB).  Penyesaian soal-soal  Orbital atom
molekul serta sifat  Ketepatan menjelaskan hitungan sentral dalam
magnetnya pembentukan berbagai [TM: (3x50”)] molekul
hibrid orbital dari berbagai  Molekul beratom
orbital atom pusat banyak
 Ketepatan menjelaskan  Orbital molekul
struktur molekul yang atom  Sifat magnet
pusatnya banyak dan molekul
pembentukan ikatan rangkap  Orbital molekul
 Ketepatan menjelaskan dari atom yang
pembentukan orbital molekul berbeda
dari gabungan orbital atom  Delokalisasi
serta jenis-jenis orbital elektron dalam
molekul. senyawa tertentu
 Ketepatan menjelaskan sifat [Utama: 1]
paramagnet dan diamagnet [Pendukung: 1,2]
dalam suatu molekul
berdasarkan pembentukan
orbital molekul.
 Ketepatan menjelaskan
orbital molekul dari gabungan
atom yang berbeda.
 Ketepatan menjelaskan
adanya delokalisasi elektron
dalam senyawa-senyawa
tertentu.

12 Kemampuan  Ketepatan menjelaskan Tes  Kuliah topik 10 9. Gas 10


menjelaskan tentang gas wujud zat dari segi susunan Gas (UAS)  Tanya jawab  Wujud zat
serta sifat-sifatnya partikelnya serta sifat  Umpan balik  Hukum gas ideal
masing-masingnya.  Penyelesaian soal-soal  Tekanan parsial
 Ketepatan menjelaskan hitungan campuran gas
hukum-hukum gas ideal serta [TM: (3x50”)]  Difusi dan efusi gas
aplikasinya pada bidang  Teori kinetik gas
kimia.  Sifat gas nyata
 Ketepatan n menjelaskan
tekanan parsial dalam
campuran gas
 Ketepatan menjelaskan difusi
dan efusi gas.
 Ketepatan menjelaskan teori
kinetik gas dalam membahas
sifat-sifat gas secara teori.
 Ketepatan nyata serta
penyimpangannya dari gas
ideal dan persamaan yang
berlaku untuk gas nyata.

14 Kemampuan  Ketepatan menjelaskan sifat- Tes  Kuliah topik 12 10. Padatan dan 10
menjelaskan tentang sifat fisik cairan dan cara Padatan dan Cairan (UAS)  Tanya jawab Cairan
padatan dan cairan penentuan masing-  Umpan balik  Sifat-sifat fisik
berdasarkan sifat- masingnya.  Penyesaian soal-soal cairan
sifatnya, perubahan  Ketepatan menjelaskan hitungan  Perubahan wujud
wujud, struktur dan perubahan dari wujud cair [TM: (3x50”)]  Interaksi dalam
ikatannya menjadi gas dan sebaliknya. molekul
 Ketepatan menjelaskan  Bentuk zat padat
interaksi yang ada dalam  Jenis struktur
molekul cairan serta kaitan kristal
dengan sifat fisiknya.  Struktur dan ikatan
 Ketepatan menjelaskan zat dalam kristal zat
padat yang berbentuk amorf padat.
dan kristal.
 Ketepatan menjelaskan
berbagai macam struktur
kristal.
 Ketepatan menjelaskan
struktur dan ikatan dalam
kristal zat padat.

15 Kemampuan  Ketepatan menjelaskan Tes  Kuliah topik 13 11. Larutan 10


menjelaskan tentang diagram fasa yang umum dan Larutan (UAS)  Tanya jawab  Diagram fasa
sifat-sifat larutan, proses air.  Umpan balik  Sifat elektronik
pelarutan, sifat koligatif  Ketepatan menjelaskan sifat  Penyesaian soal-soal  Pelarutan zat padat
dan perbedaannya konduktor, semi konduktor, hitungan dan interaksinya
dengan koloid dan isolator berdasarkan [TM: (3x50”)]  Kelarutan gas dan
teori pita. cair dalam cairan
 Ketepatan menjelaskan  Sifat koligatif
proses pelarutan zat padat larutan
dalam cairan serta interaksi  Destilasi
yang terjadi diantaranya.  Derajat ionisasi
 Ketepatan menjelaskan  Koloid
kelarutan cair dalam cair
serta gas dalam cair.
 Ketepatan menjelaskan sifat
koligatif larutan non elektrolit
dan larutan elektrolit.
 Ketepatan menjelaskan
pemisahan fraksi campuran
dalam proses destilasi.
 Ketepatan menjelaskan
elektrolit lemah dan elektrolit
kuat berdasarkan derajat
ionisasinya.
 Ketepatan menjelaskan
perbedaan antara larutan dan
koloid serta jenis koloid yang
mungkin terbentuk.
 Ketepatan menjelaskan
perbedaan antara koloid
hidrofil dan hidrofob.

16 Ujian 2 / Ujian Akhir Semester

Anda mungkin juga menyukai