Anda di halaman 1dari 2

Nama : Fatkhurrohman

NIM : 042017324
Prodi : Ilmu Administrasi Bisnis

DISKUSI III
PERTANYAAN :
Coba Saudara jelaskan dan diskusikan mengapa dalam pengambilan keputusan diperlukan
analisis probabilitas? Berikan contoh pengambilan keputusan menggunakan probabilitas.

JAWABAN:
Dalam pengambilan suatu keputusan perlu adanya penerapan analisis probabilitas dengan
maksud dapat memberikan informasi bagi pengambil keputusan untuk memberikan hasil yang
konkrit mengenai kemungkinan relatif (relative likelihood). Setiap keputusan harus mempunyai
pilihan alternatif, kalau hanya ada satu pilihan alternatif namanya bukan persoalan keputusan
(decision problem).
Analisis probabilitas digunakan pertimbangan (judgment) di dalam membatasi alternatif,
berdasarkan suatu kriteria yang telah ditentukan dalam teori probabilitas digunakan untuk
merumuskan kebijakan promosi tersebut dan probabilitasnya dalam menciptakan penjualan
produk perusahaan. Dalam bidang keuangan, agar didaptkan suatu keputusan investasi yang
berpeluang memberikan keuntungan dan menghindari jenis investasi yang berpeluang
mengakibatkan kerugian.
Contoh :
Saya selaku manajer operasional di perusahaan penyedia jasa kepabeanan di Tanjung Perak yang
mengawasi proses penyiapan armada trucking guna kegiatan moving container dari container
yard menuju dermaga pelabuhan. Jika kondisi trucking yang saya pergunakan dalam kondisi
baik dan power full maka peluang produk jasa yang saya berikan akan ketepatan waktu yang
tealh ditentukan sebesar 95%. Jika armada trucking dalam kondisi yang baik maka peluang
ketepatan waktu 65%. Saya selaku Manajer operasional akan mengetahui berdasarkan
pengalaman yang telah saya dapatkan, probabilitas armada trucking akan disiapkan dengan baik
oleh seorang pengurus armada sebesar 0,50. Berikut adalah probabilitas yang dapat saya
sampaikan diantara kedua kemungkinan yang terjadi.
Penyiapan armada dengan baik dilambangkan dengan AB, dan penyiapan armada kurang baik
dilambangkan dengan KB maka:
P(AB) = 0,85 P(KB) = 0,15 jasa pengiriman dengan keterlambatan dilambangkan dengan T
maka: P(TW)=0,95 P(TTW) = 0,65
Maka, apabila dijumpai adanya keterlambatan armada, probabilitas armada yang tidak
dipersiapkan dengan baik dan mengakibatkan keterlambatandihitung sebagai berikut:
P(TTW) P(KB)
P(TW) P(KB)P(TTW)P(AB) + P(TTW)P(KB)
(0,95)(0,15)(0,65)(0, 85)+(0,95)(0,50)
= 0.007 + 0.475
=0.482
Jadi dengan menggunakan probabilitas ini kemungkinan akan adanya keterlambatan adalah di
angka 0.482

SUMBER :
Buku Materi Pokok ADBI4530 Modul 3

Anda mungkin juga menyukai