Anda di halaman 1dari 4

MAKALAH

ADMINISTRASI KEUANGAN

PROSEDUR PENGGUNAAN DANA KAS KECIL DI PT ADORAMA

Disusun Oleh :

Adit Febrian

Guru Pembimbing

M. Agus Fauziansyah, S.Pd

SEKOLAH MENENGAH KEJURAN NEGERI 8 JAKARTA

JL. PAJATEN RAYA/KOMP.DEPDIKBUD,RT.07/RW.6

PEJATEN BARAT – PASAR MINGGU, JAKARTA SELATAN 12510


KATA PENGATAR

Segala puji dan syukur kehadirat Allah SWT yang telah memberikan kita
nikmat sehat dan kemampuan sehingga kita di-izinkan untuk menyelesaikan
pembuatan makalah yang berjudul “Prosedur Penggunaan Dana Kas Kecil
pada PT Adorama ”.

Banyak hal yang akan di sampaikan kepada pembaca mengenai


“Prosedur Penggunaan Dana Kas Kecil pada PT Adorama ”. Kemudian
didalam makalah ini yang akan kami bahasa yaitu Profil Perusahaan PT
Adorama, Penjelasan singkat terkait (……), Berapa besar saldo awal kas
kecil yang ditetapkan, Penggunaan kas kecil dalam biaya operasional,
pengisian kembali kas kecil, dokumen kas kecil yang digunakan, Alur siklus
penggunaan dokumen Kas Kecil. Kami menyadari bahwa masih banyak
kekurangan yang harus diperbaiki dalam penyusunan Makalah ini, maka
dari itu kami meminta maaf atas kekurangan yang ada dalam penyusunan
makalah ini. Terlepas dari itu kami telah berusaha semaksimal mungkin
demi kesempurnaan penyusunan makalah ini. Untuk itu kami mengharapkan
kritik dan saran dari pembaca untuk makalah ini agar menjadi bahan
evaluasi untuk kedepannya.

Tidak lupa kami ucapkan terimakasih kepada guru kita yang


membimbing kita mengenai Administrasi Keuangan yaitu Ibu Mila…., dan
juga guru-guru lainya yang berada di bindang Otomatisasi Tatat Kelola
Perkantoran SMK Negeri 8 Jakarta. Semoga apa yang kami sampaikan
bermanfaat untuk pembaca.

Jakarta, 18 Oktober
2021
Daftar Isis

Anda mungkin juga menyukai