Anda di halaman 1dari 4

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN (RPP)

Pertemuan 1

Sekolah : SMP ............................................


Mata Pelajaran. : Matematika
Materi Pokok. : Perbandingan
Kelas/Semester : VII / Genap
Alokasi Waktu : 2 x 40’
Pertemuan Ke- :1
Indikator/Tujuan Pembelajaran
Kompetensi 3.4. Menjelaskan rasio dua besaran (satuannya sama dan berbeda) dengan fokus pada
Dasar faktor skala dan proporsi, kecepatan dan debit.Menyelesaikan masalah yang
berkaitan dengan sifat-sifat operasi bilangan berpangkat bulatdan bentuk akar
4.4. Menyelesaikan masalah yang berkaitan dengan rasio dua besaran (satuannya
sama dan berbeda) dengan fokus pada faktor skala dan proporsi, kecepatan dan
debit.
Tujuan 1. Menyatakan dua perbandingan dengan benar
2. Menentukan perbandingan dua besaran dan tiga besaran yang sama dan berbedan
akan tetapi sejenis.
3. Menentukan jumlah dan selisih perbandingan
Strategi/Kegiatan Pembelajaran
Metode: Problem Langkah Pembelajaran :
Based Learning A. Pendahuluan
dengan 1. Melalui media daring (misalnya Whatsapp, Google Cassroom, G.Meet),
Daring/Kombinasi mengucapkan salam, menanyakan kesehatan siswa, mengecek kehadiran,
Media: dan memotivasi pentingnya belajar di rumah.
Whatsapp, Google B. Kegiatan Inti
Cassroom / Zoom 1. Guru memberikan permasalahan tentang pengertian perbandingan.
Meeting, Google 2. Menyampaikan materi pengertian perbandingan dengan dua besaran dan
Form tiga besaran yang berbeda tapi sejenis secara video conference atau
Sumber Belajar: menyimak video pembelajaran.
1.Buku Siswa 3. Guru melakukan bimbingan dalam menyelesaikan permasalahan bilangan
2.Bahan Ajar: PPt & perbandingan.
Video Pembelajaran 4. Siswa melakukan diskusi untuk mengumpulkan informasi berkaitan
3. LKPD dengan perbandingan dua besaran dan tiga besaran melalui media daring
Alat/Bahan: yang disepakati (misalnya whatsapp, messenger, GC, dll).
1. Hp/Laptop/PC 5. Siswa mempresentasikan hasil diskusi/belajar secara daring
2. Alat Tulis 6. Guru dan siswa menyimpulkan pembelajaran yang telah dilaksanakan.
C. Penutup
1. Guru memberikan ungkapan terima kasih kepada siswa yang tetap
disiplin belajar dalam kondisi pandemi ini.
2. Guru memberikan informasi materi pertemuan berikutnya secara daring.
Asesmen/Penilaian
Jenis Penilaian Bentuk Penilaian Keterangan Penilaian
Keaktifan, Tanggung jawab, Kejujuran, dan
Sikap Observasi/Jurnal
Kemandirian,
Tugas pada bahan ajar
1. Penugasan
Pengetahuan Tes Kompetensi Online (Google Form atau
2. Tes Tertulis
Quiziz)
Menentukan perbandingan dua besaran dan
Keterampilan Unjuk kerja/Portofolio
tiga besaran

Mengetahui, Cilacap, 12 Juli 2021


Kepala Sekolah SMP ......................... Guru Mata Pelajaran

.................................................. ................................................
NIP. NIP.
RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN (RPP)
Pertemuan 2

Sekolah : SMP ............................................


Mata Pelajaran. : Matematika
Materi Pokok. : Perbandingan
Kelas/Semester : VII / Genap
Alokasi Waktu : 2 x 40’
Pertemuan Ke- :2
Indikator/Tujuan Pembelajaran
Kompetensi 3.4. Menjelaskan rasio dua besaran (satuannya sama dan berbeda) dengan fokus pada
Dasar faktor skala dan proporsi, kecepatan dan debit.Menyelesaikan masalah yang
berkaitan dengan sifat-sifat operasi bilangan berpangkat bulatdan bentuk akar
4.4. Menyelesaikan masalah yang berkaitan dengan rasio dua besaran (satuannya
sama dan berbeda) dengan fokus pada faktor skala dan proporsi, kecepatan dan
debit.
Tujuan 1. Menentukan perbandingan pertingkat (Perbandingan Tiga Besaran)
2. Menentukan perbandingan senilai
Strategi/Kegiatan Pembelajaran
Metode: Problem Langkah Pembelajaran :
Based Learning A. Pendahuluan
dengan 1. Melalui media daring (misalnya Whatsapp, Google Cassroom, G.Meet),
Daring/Kombinasi mengucapkan salam, menanyakan kesehatan siswa, mengecek kehadiran,
Media: dan memotivasi pentingnya belajar di rumah.
Whatsapp, Google B. Kegiatan Inti
Cassroom / Zoom 1. Guru memberikan permasalahan tentang pengertian perbandingan
Meeting, Google bertingkat dan perbandingan senilai..
Form 2. Menyampaikan materi pengertian perbandingan bertingkat dan senilai
Sumber Belajar: dengan dua besaran dan tiga besaran yang berbeda tapi sejenis secara
1.Buku Siswa video conference atau menyimak video pembelajaran.
2.Bahan Ajar: PPt & 3. Guru melakukan bimbingan dalam menyelesaikan permasalahan bilangan
Video Pembelajaran perbandingan.
3. LKPD 4. Siswa melakukan diskusi untuk mengumpulkan informasi berkaitan
Alat/Bahan: dengan perbandingan bertingkat dan senilai dua besaran dan tiga besaran
1. Hp/Laptop/PC melalui media daring yang disepakati (misalnya whatsapp, messenger,
2. Alat Tulis GC, dll).
5. Siswa mempresentasikan hasil diskusi/belajar secara daring
6. Guru dan siswa menyimpulkan pembelajaran yang telah dilaksanakan.
C. Penutup
1. Guru memberikan ungkapan terima kasih kepada siswa yang tetap
disiplin belajar dalam kondisi pandemi ini.
2. Guru memberikan informasi materi pertemuan berikutnya secara daring.
Asesmen/Penilaian
Jenis Penilaian Bentuk Penilaian Keterangan Penilaian
Keaktifan, Tanggung jawab, Kejujuran, dan
Sikap Observasi/Jurnal
Kemandirian,
Tugas pada bahan ajar
1. Penugasan
Pengetahuan Tes Kompetensi Online (Google Form atau
2. Tes Tertulis
Quiziz)
Menentukan perbandingan bertingkat dan
Keterampilan Unjuk kerja/Portofolio
perbandingan senilai.

Mengetahui, Cilacap, 12 Juli 2021


Kepala Sekolah SMP ......................... Guru Mata Pelajaran

.................................................. ................................................
NIP. NIP.
RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN (RPP)
Pertemuan 3

Sekolah : SMP ............................................


Mata Pelajaran. : Matematika
Materi Pokok. : Perbandingan
Kelas/Semester : VII / Genap
Alokasi Waktu : 2 x 40’
Pertemuan Ke- :3
Indikator/Tujuan Pembelajaran
Kompetensi 3.4. Menjelaskan rasio dua besaran (satuannya sama dan berbeda) dengan fokus pada
Dasar faktor skala dan proporsi, kecepatan dan debit.Menyelesaikan masalah yang
berkaitan dengan sifat-sifat operasi bilangan berpangkat bulatdan bentuk akar
4.4. Menyelesaikan masalah yang berkaitan dengan rasio dua besaran (satuannya
sama dan berbeda) dengan fokus pada faktor skala dan proporsi, kecepatan dan
debit.
Tujuan 1. Menentukan perbandingan senilai pada suhu
2. Menentukan perbandingan berbalik nilai
Strategi/Kegiatan Pembelajaran
Metode: Problem Langkah Pembelajaran :
Based Learning A. Pendahuluan
dengan 1. Melalui media daring (misalnya Whatsapp, Google Cassroom, G.Meet),
Daring/Kombinasi mengucapkan salam, menanyakan kesehatan siswa, mengecek kehadiran,
Media: dan memotivasi pentingnya belajar di rumah.
Whatsapp, Google B. Kegiatan Inti
Cassroom / Zoom 1. Guru memberikan permasalahan tentang pengertian perbandingan senilai
Meeting, Google dan berbalik nilai.
Form 2. Menyampaikan materi pengertian perbandingan senilai dan berbalik
Sumber Belajar: nilai.secara video conference atau menyimak video pembelajaran.
1.Buku Siswa 3. Guru melakukan bimbingan dalam menyelesaikan permasalahan bilangan
2.Bahan Ajar: PPt & senilai dan berbalik nilai.
Video Pembelajaran 4. Siswa melakukan diskusi untuk mengumpulkan informasi berkaitan
3. LKPD dengan perbandingan dua besaran dan tiga besaran melalui media daring
Alat/Bahan: yang disepakati (misalnya whatsapp, messenger, GC, dll).
1. Hp/Laptop/PC 5. Siswa mempresentasikan hasil diskusi/belajar secara daring
2. Alat Tulis 6. Guru dan siswa menyimpulkan pembelajaran yang telah dilaksanakan.
C. Penutup
1. Guru memberikan ungkapan terima kasih kepada siswa yang tetap
disiplin belajar dalam kondisi pandemi ini.
2. Guru memberikan informasi materi pertemuan berikutnya secara daring.
Asesmen/Penilaian
Jenis Penilaian Bentuk Penilaian Keterangan Penilaian
Keaktifan, Tanggung jawab, Kejujuran, dan
Sikap Observasi/Jurnal
Kemandirian,
Tugas pada bahan ajar
1. Penugasan
Pengetahuan Tes Kompetensi Online (Google Form atau
2. Tes Tertulis
Quiziz)
Perbandingan senilai dan berbalik nilai.
Keterampilan Unjuk kerja/Portofolio

Mengetahui, Cilacap, 12 Juli 2021


Kepala Sekolah SMP ......................... Guru Mata Pelajaran

.................................................. ................................................
NIP. NIP.
RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN (RPP)
Pertemuan 4

Sekolah : SMP ............................................


Mata Pelajaran. : Matematika
Materi Pokok. : Perbandingan
Kelas/Semester : VII / Genap
Alokasi Waktu : 2 x 40’
Pertemuan Ke- :4
Indikator/Tujuan Pembelajaran
Kompetensi 3.4. Menjelaskan rasio dua besaran (satuannya sama dan berbeda) dengan fokus pada faktor
Dasar skala dan proporsi, kecepatan dan debit.Menyelesaikan masalah yang berkaitan dengan
sifat-sifat operasi bilangan berpangkat bulatdan bentuk akar
4.4. Menyelesaikan masalah yang berkaitan dengan rasio dua besaran (satuannya sama dan
berbeda) dengan fokus pada faktor skala dan proporsi, kecepatan dan debit.
Tujuan 1. Menyelesaikan masalah dalam kehidupan sehari-hari dengan perbandingan senilai dan
berbalik nilia.
Strategi/Kegiatan Pembelajaran
Metode: Problem Langkah Pembelajaran :
Based Learning A. Pendahuluan
dengan 1. Melalui media daring (misalnya Whatsapp, Google Cassroom, G.Meet),
Daring/Kombinasi mengucapkan salam, menanyakan kesehatan siswa, mengecek kehadiran, dan
Media: memotivasi pentingnya belajar di rumah.
Whatsapp, Google B. Kegiatan Inti
Cassroom / Zoom 1. Guru memberikan permasalahan tentang pengertian cara menyelesaikan
Meeting, Google masalah dalam kehidupan sehari-hari dengan perbandingan senilai dan berbalik
Form nilia.
Sumber Belajar: 2. Menyampaikan materi menyelesaikan masalah dalam kehidupan sehari-hari
1.Buku Siswa dengan perbandingan senilai dan berbalik nilia. secara video conference atau
2.Bahan Ajar: PPt & menyimak video pembelajaran.
Video Pembelajaran 3. Guru melakukan bimbingan dalam menyelesaikan permasalahan bilangan
3. LKPD perbandingan.
Alat/Bahan: 4. Siswa melakukan diskusi untuk mengumpulkan informasi berkaitan dengan
1. Hp/Laptop/PC perbandingan dua besaran dan tiga besaran melalui media daring yang
2. Alat Tulis disepakati (misalnya whatsapp, messenger, GC, dll).
5. Siswa mempresentasikan hasil diskusi/belajar secara daring
6. Guru dan siswa menyimpulkan pembelajaran yang telah dilaksanakan.
C. Penutup
1. Guru memberikan ungkapan terima kasih kepada siswa yang tetap disiplin
belajar dalam kondisi pandemi ini.
2. Guru memberikan informasi materi pertemuan berikutnya secara daring.
Asesmen/Penilaian
Jenis Penilaian Bentuk Penilaian Keterangan Penilaian
Keaktifan, Tanggung jawab, Kejujuran, dan
Sikap Observasi/Jurnal
Kemandirian,
1. Penugasan Tugas pada bahan ajar
Pengetahuan
2. Tes Tertulis Tes Kompetensi Online (Google Form atau Quiziz)
Memecahkan masalah dalam kehidupan sehari-hari
Keterampilan Unjuk kerja/Portofolio
dengan perbandingan senilai dan berbalik nilai,

Mengetahui, Cilacap, 12 Juli 2021


Kepala Sekolah SMP ......................... Guru Mata Pelajaran

.................................................. ................................................
NIP. NIP.

Anda mungkin juga menyukai