Anda di halaman 1dari 3

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN (RPP)

Nama Sekolah : SMP Negeri 2 Panji Kelas/Semester : VII / Genap


Nama Guru : Durotun Nasikah, S.Pd Materi : Perbandingan (3.7 – 4.7)
Mata Pelajaran : Matematika Alokasi Waktu : 2x 40 menit (2 Jam Pelajaran)

1. Tujuan Pembelajaran
Kompetensi Dasar Tujuan Pembelajaran
3.7 Menjelaskan rasio dua besaran Setelah mengikuti pembelajaran tentang rasio , dengan model
(satuannya sama dan berbeda) pembelajaran Saintifik, diharapkan peserta didik dapat:
4.7 Menyelesaikan masalah yang berkaitan 1) Membedakan masalah yang berkaitan dengan perbandingan
dengan rasio dua besaran (satuannya (rasio) dan yang bukan dengan cermat
sama dan berbeda) 2) Menjelaskan perbandingan dari satuan yang berbeda dengan
teliti;
3) Menyelesaikan masalah yang berkaitan dengan
perbandingan (rasio) dengan telti dan percaya diri.

2. Langkah-Langkah Kegiatan Pembelajaran


2.1 Metode, Model, Media, Alat dan Bahan, Sumber Belajar
Alat dan Sumber Belajar
Metode Model Media
Bahan
Luring Saintifik  Power point Laptop  As’ari, Abdur Rahman, dkk. Buku Siswa Matematika untuk
Lingkungan LCD SMP Kelas VII edisi Revisi, 2016. Jakarta: Kementerian
sekitar Pendidikan dan Kebudayaan
Internet

2.2 Kegiatan Pembelajaran


Pendahuluan Inti Penutup
1. Melakukan 1. Peserta didik mengamati peta konsep yang dibuat oleh guru di Peserta didik melakukan
pembukaan dengan papan (mengamati) kegiatan refleksi melalui
salam pembuka dan 2. Peserta didik diberi kesempatan bertanya tentang peta konsep dengan memaparkan
berdoa untuk memulai perbandingan, guru merangsang peserta didik dengan hambatan/kesulitan yang
pembelajaran, menanyakan banyak siswa laki-laki dan siswa perempuan dihadapi saat pembelajaran
memeriksa kehadiran yang ada dalam kelas, guru mengarahkan pada konsep
peserta didik sebagai perbandingan dan rasio (menanya) Setelah melakukan kegiatan
sikap disiplin 3. Guru membagikan LKPD sebagai bahan untuk refleksi, hal yang dilakukan
2. Mengingatkan mengumpulkan informasi tentang perbandingan dengan pendidik diantaranya:
kembali (apersepsi besaran yang sama, peserta didik membaca sumber belajar 1) menghimbau peserta
tentang pecahan untuk mengumpulkan informasi (Mengumpulkan Informasi) didik untuk tetap
3. Memotivasi siswa 4. Peserta didik memecahkan masalah masalah tentang menjalani protokol
dengan mengaitkan perbandingan (rasio) dan membedakan perbandingan dan kesehatan pada masa
materi perbandingan bukan perbandingan, membuat ksesimpulan tentang pandemi Covid-19;
dengan kehidupan perbandingan dan rasio. (Mengasosiasi) 2) memberikan semangat
sehari-hari 5. Salah satu peserta didik membacakan hasil kerjanya didepan dan motivasi;
4. Menginformasikan kelas dengan percaya diri dan peserta lain menagnggapinya. 3) Memberikan PR dan
tentang kompetensi Pendidik memberikan penilaian dan memberikan tanggapan menyampaikan
inti, kompetensi hasil kerja siswa (mengkomunikan) pertemuan selanjutnya
dasar, indikator, 6. Peserta didik mengamati LKPD kedua tentang perbandingan tentang perbandingan
KKM dan metode yang berbeda besaran. senilai dan berbalik nilai
pembelajaran yang 7. Peserta didik membaca kembali sumber belajar untuk 4) berdoa menutup
akan dilakukan mengimpulkan informasi pembelajaran dan
8. Peserta didik memecahkan masalah yang ada pada LKPD memberikan salam.
(mengasosiasi)
9. Salah satu peserta didik membacakan hasil kerjanya didepan
kelas dengan percaya diri dan peserta lain menagnggapinya.
Pendidik memberikan penilaian dan memberikan tanggapan
hasil kerja siswa (mengkomunikan)

3. Penilaian
a. Penilaian sikap dengan observasi; b. Penilaian tertulis; c. Penugasan (lembar kerja).

Mangetahui, Situbondo, 3 Januari 2021


Kepala Sekolah Pengajar,

Dr. H. Munawar, M.PdI Durotun Nasikah, S. Pd.


NIP 196706091990031006 NIP 19780731 200604 2 025
RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN (RPP)

Nama Sekolah : SMP Negeri 2 Panji Kelas/Semester : VII/Genap


Perbandingan senile dan
Nama Guru : Durotun Nasikah, S.Pd Materi
: berbalik nilai
Mata Pelajaran : Matematika Alokasi Waktu : 2x40 menit (2 Jam Pelajaran)

1. Tujuan Pembelajaran
Kompetensi Dasar Tujuan Pembelajaran
3.8 Menganalisis perbandingan senilai dan Setelah mengikuti pembelajaran tentang perbandingan senilai dan
berbalik nilai dengan menggunakan berbalik nilai, dengan model pembelajaran Saintifik, diharapkan peserta
tabel data, grafik, dan persamaan. didik dapat:
4.8 Menyelesaikan masalah yang berkaitan 1) Membedakan perbandingan senilai dan berbalik nilai dengan
dengan perbandingan senilai dan menggunakan tabel data, grafik dan persamaan;
berbalik nilai 2) Menyelesaikan masalah yang berkaitan dengan perbandingan
senilai dan berbalik nilai dengan jujur; dan tanggung jawab.

2. Langkah-Langkah Kegiatan Pembelajaran


2.1 Metode, Model, Media, Alat dan Bahan, Sumber Belajar serta Bahan Pertanyaan
Alat dan Sumber Belajar Pertanyaan
Metode Model Media
Bahan
Luring Saintifik Power Point Laptop  As’ari, Abdur Rahman, dkk. Perbedaaan Perbandingan
Lingkungan sekitar LCD Buku Siswa Matematika Senilai dan Berbalik Nilai
untuk SMP Kelas VII edisi Menyelesaikan masalah yang
Resvisi, 2016. Jakarta: berkaitan dengan
Kementerian Pendidikan perbandingan senilai dan
berbalik nilai
dan Kebudayaan
Internet

2.2 Kegiatan Pembelajaran


Pendahuluan Inti Penutup
1. Melakukan 1. Peserta didik melakukan
pembukaan dengan kegiatan refleksi melalui
salam pembuka dan dengan memaparkan
berdoa untuk memulai hambatan/kesulitan yang
pembelajaran, dihadapi saat pembelajaran
memeriksa kehadiran
peserta didik sebagai Setelah melakukan kegiatan
sikap disiplin refleksi, hal yang dilakukan
2. Mengingatkan pendidik diantaranya:
kembali (apersepsi} 1) menghimbau peserta
tentang pengertian didik untuk tetap
perbandngan menjalani protokol
3. Memotivasi siswa kesehatan pada masa
dengan mengaitkan pandemi Covid-19;
materi perbandingan 2) memberikan semangat
senilai dan berbalik dan motivasi;
nilai dengan 3) Memberikan PR dan
kehidupan sehari-hari, menyampaikan
4. Menginformasikan pertemuan selanjutnya
tentang kompetensi Ulangan Harian
inti, kompetensi 4) berdoa menutup
dasar, indikator, pembelajaran dan
KKM dan metode memberikan salam.
pembelajaran yang
akan dilakukan

3. Penilaian
a. Penilaian sikap dengan observasi; b. Penilaian tertulis; c. Penugasan (lembar kerja).

Mangetahui, Situbondo, 3 Januari 2021


Kepala Sekolah Pengajar,

Dr. H. Munawar, M.PdI Durotun Nasikah, S. Pd.


NIP 196706091990031006 NIP 19780731 200604 2 025

Anda mungkin juga menyukai