Anda di halaman 1dari 61

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN (RPP)

Pertemuan 1

Sekolah : SMP ……….


Mata Pelajaran. : Matematika
Materi Pokok. : Bilangan (Garis Bilangan)
Kelas/Semester : VII/Ganjil

Informasi Pembelajaran
Persiapan 1. Membuat group kelas melalui media online (misalnya whatsapp, messenger, dll)
Pembelajaran dan memastikan anggota group telah tergabung secara keseluruhan.
2. Penyampaian materi/penugasan melalui media daring dalam bentuk
word/image/video untuk memudahkan siswa belajar secara daring, bahan
ajar/tugas tidak perlu mengejar target kurikulum agar siswa tidak merasa
terbebani.
3. Membuat kesepakatan terkait kehadiran, pengumpulan hasil kerja melalui media
daring yang disepakati (misalnya whatsapp, messenger, dll).
4. Memeriksa hasil kerja siswa.
5. Memberikan motivasi belajar dan selalu mengingatkan agar patuh terhadap
protokol kesehatan ketika berada diluar rumah.
Tujuan 1. Menentukan letak bilangan bulat pada garis bilangan
2. Menentukan letak bilangan pecahan pada garis bilangan
3. Mengurutkan bilangan terkecil ke terbesar atau sebaliknya
Strategi/Aktifitas Pembelajaran
Metode : Discovery Langkah Pembelajaran :
Learning dengan Daring
A. Pendahuluan
Media: 1. Melalui media daring (misalnya whatsapp, messenger, dll),
Browser mengucapkan salam, mengecek kesehatan siswa, memotivasui
Whatsapp pentingnya belajar di rumah.
Messenger 2. Menyampaikan materi pengertian bilangan bulat positif, negatif dan
sifat-sifatnya bisa secara video conference atau menyimak video
Sumber Belajar: pembelajaran.
1. Buku Siswa B. Kegiatan Inti
2. Bahan Ajar 1. Guru membentukan kelompok kecil yang beranggotakan 4 orang
3. https://www.m4th- 2. Guru memberikan permasalahan tentang garis bilangan (garis bilangan
lab.net/2017/07/buku bulat, pecahan, dan mengurutkan bilangan ).
-matematika-kelas-vii- 3. Guru merumuskan pertanyaan tentang garis bilangan (garis bilangan
dan-viii.html bulat, pecahan, dan mengurutkan bilangan ).
4. Youtube 4. Guru melakukan bimbingan kepada kelompok kecil dalam
menyelesaikan permasalahan garis bilangan (garis bilangan bulat,
Alat dan Bahan: pecahan, dan mengurutkan bilangan ).
1. Hp/ Laptop/ Komputer 5. Siswa melakukan diskusi dalam kelompok kecil untuk mengumpulkan
2. Alat Tulis informasi berkaitan dengan garis bilangan (garis bilangan bulat,
pecahan, dan mengurutkan bilangan ).
6. Guru dan siswa menyimpulkan pembelajaran yang telah dilaksanakan.
C. Penutup
1. Guru memberikan ungkapan terima kasih kepada siswa yang tetap
disiplin belajar dalam keadaan seperti pandemi ini.
2. Guru juga memberikan informasi materi pertemuan berikutnya (operasi
bilangan bulat dan pecahan) secara daring.
Asesmen/Penilaian
Jenis Penilaian Bentuk Penilaian Keterangan Penilaian
Sikap Observasi/Jurnal Teliti, Kejujuran, Kerjasama dan Mandiri,
Penugasan Tugas pada bahan ajar
Pengetahuan
Tes Tertulis Tes Kompetensi Online
Menyelesaikan permasalahan mengurutkan
Keterampilan Proyek
bilangan dalam kehidupan sehari-hari

Mengetahui, .............., Juli 2021


Kepala Sekolah SMP …………….. Guru mata pelajaran

………………………………….. ……………………………………
NIP…………………………….. NIP. …………………………….
Nama :
Lembar Kerja Peserta Didik (LKPD) 1 Kelas :
No. Abs :
Bilangan Bulat

Tujuan:
Setelah mengerjakan LKPD diharapka peserta didik mampu: membandingkan bilangan bulat.

Langkah-langkah pengerjaan LKPD


1. Berdoalah sebelum memulai pekerjaan
2. Pelajari dan ikuti kegiatan 1.1 Membandingkan Bilangan Bulat pada buku teks
matematika mulai halaman 5
3. Kerjakanlah Ayo Kita Berlatih 1.1 halaman 10 buku paket soal nomor 1-5 dan tuliskan
jawabanmu pada LKPD!
4. Data perkembangan pandemi covid 19 sampai tanggal 13 Juli 2021 menyebutkan bahwa
jumlah total positif covid 19 di Indonesia sebanyak 76981 orang. Jumlah penderita yang
sembuh sebanyak 36689 orang. Sedangkan 3656 orang meninggal dunia. Pada tanggal 14
Juli 2021 jumlah positif covid 19 bertambah 1591 orang, jumlah penderita yang sembuh
bertambah 947 orang. Adapun yang meninggal dunia bertambah 54 orang. Dari data
tesebut bisakah kalian menghitung:
a. jumlah total positif covid 19 di Indonesia sampai tanggal 14 Juli 2021
b. jumlah total yang sembuh dari covid 19 di Indonesia sampai tanggal 14 Juli 2021
c. jumlah total kematian akibat covid 19 di Indonesia sampai tanggal 14 Juli 2021
d. Jika semua penderita positif covid-19 harus menjalani proses perawatan dan
karantina, berapa jumlah orang yang menjalani perawatan dan karantina per tanggal
14 Juli 2021?
e. Menurutmu mengapa jumlah kasus baru penderita covid 19 di Indonesia masih
tinggi?
f. Apa tindakan yang bisa kamu lakukan agar jumlah penderita covid 19 tidak
bertambah?

Kriteria Penilaian

1. Sikap spiritual dan sosial


Penilaian sikap peserta didik diambil dari kedisiplinan dalam mengumpulkan dan
merampungkan LKPD
2. Penilaian pengetahuan
Penilaian pengetahuan didasarkan pada kebenaran jawaban peserta didik mengerjakan LKPD
3. Penilaian keterampilan
Penilaian ketermpilan diperoleh dari keruntutan berfikir peserta didik menjawab soal dan
keterampilan peserta didik menggunakan penggaris dan menyelesaikan permasalahan dengan
garis bilangan
Umpan Balik

1. Tuliskan kesulitan yang kalian alami dalam mempelajari materi dan mengerjakan
LKPD !

...............................................................................................................................

...............................................................................................................................

2. Buatlah minimal satu pertanyaan terkait materi yang telah kalian pelajari !

...............................................................................................................................

...............................................................................................................................

3. Tuliskan kesulitan dan saran yang dialami wali murid dalam mengikuti pembelajaran
jarak jauh !

...............................................................................................................................

...............................................................................................................................

4. Umpan Balik dari Guru

……………………………………………………………………………………………
……………………………………………………………………………………………
……………………………………………………………………………………………
………………………………………………………………………

Catatan

Jika ada kesulitan dalam belajar silahkan dituliskan pada LKPD/kansultasi via WA (nomor WA
085735289041)/konsultasi langsung dalam jejaring (daring) via aplikasi zoom hari Jumat pukul 09.00
dengan ID 230 203 9472 dan password spentyjaya

Tutorial menggunakan aplikasi zoom melalui smartphone

1. Download aplikasi Zoom di Google Play Store untuk pengguna smartphone Android atau di Apple
Apps Store untuk pengguna iPhone.
2. Buka aplikasi zoom
3. Join meeting dengan memasukan ID dan password yang telah dibagikan
RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN (RPP)
Pertemuan 2

Sekolah : SMP ……….


Mata Pelajaran. : Matematika
Materi Pokok. : Bilangan (Operasi Bilangan Bulat dan Pecahan)
Kelas/Semester : VII/Ganjil

Informasi Pembelajaran
Persiapan 1. Membuat group kelas melalui media online (misalnya whatsapp, messenger, dll)
Pembelajaran dan memastikan anggota group telah tergabung secara keseluruhan.
2. Penyampaian materi/penugasan melalui media daring dalam bentuk
word/image/video untuk memudahkan siswa belajar secara daring, bahan
ajar/tugas tidak perlu mengejar target kurikulum agar siswa tidak merasa
terbebani.
3. Membuat kesepakatan terkait kehadiran, pengumpulan hasil kerja melalui media
daring yang disepakati (misalnya whatsapp, messenger, dll).
4. Memeriksa hasil kerja siswa.
5. Memberikan motivasi belajar dan selalu mengingatkan agar patuh terhadap
protokol kesehatan ketika berada diluar rumah.
Tujuan 1. Menyebutkan pengertian akar sebagai perpangkatan bilangan pecahan.
2. Menyelesaikan operasi bentuk akar.
Strategi/Aktifitas Pembelajaran
Metode : Discovery Langkah Pembelajaran :
Learning dengan Daring
A. Pendahuluan
Media: 1. Melalui media daring (misalnya whatsapp, messenger, dll),
Browser mengucapkan salam, mengecek kesehatan siswa, memotivasui
Whatsapp pentingnya belajar di rumah.
Messenger 2. Menyampaikan materi operasi penjumlahan, sifat operasi penjumlahan
dan operasi pengurangan bilangan bulat bisa secara video conference
Sumber Belajar: atau menyimak video pembelajaran.
1. Buku Siswa B. Kegiatan Inti
2. Bahan Ajar a. Literasi : membaca materi di buku paket yang sesui dengan materi yg
3. https://www.m4th- akan dipelajari yaitu urutan bilangan bulat.
lab.net/2017/07/buku b. Mengingatkan kembali operasi hitung bilangan bulat yang sudah
-matematika-kelas-vii- dipelajari di SD
dan-viii.html c. Melalui beberapa contoh menyimpulkan sifat-sifat yang dimiliki pada
4. Youtube setiap jenis operasi hitung pada bilangan bulat.
d. Memberikan contoh penyelesaian soal yang berkaitan dengan operasi
Alat dan Bahan: campur pada bilangan bulat.
1. Hp/ Laptop/ Komputer e. Memberikan soal-soal Latihan untuk dikerjakan siswa dan membahas
2. Alat Tulis Bersama
f. Memberikan contoh beberapa masalah dan penyelesaiannya dengan
memafaatkan sifat-sifat yang dimiliki seitan jenis operasi hitung pada
bilangan bulat.
C. Penutup
1. Guru memberikan ungkapan terima kasih kepada siswa yang tetap
disiplin belajar dalam keadaan seperti pandemi ini.
2. Guru juga memberikan informasi materi pertemuan berikutnya (operasi
perkalian dan pembagian bilangan bulat) secara daring.
Asesmen/Penilaian
Jenis Penilaian Bentuk Penilaian Keterangan Penilaian
Sikap Observasi/Jurnal Teliti, Kejujuran, Kerjasama dan Mandiri,
Penugasan Tugas pada bahan ajar
Pengetahuan
Tes Tertulis Tes Kompetensi Online
Menyelesaikan operasi penjumlahan dan
Keterampilan Proyek pengurangan bilangan bulat dalam kehidupan
sehari-hari

Mengetahui, .............., Juli 2021


Kepala Sekolah SMP …………….. Guru mata pelajaran
………………………………….. ……………………………………
NIP…………………………….. NIP. …………………………….

Nama :
Lembar Kerja Peserta Didik (LKPD) 1 Kelas :
No. Abs :
Bilangan Bulat

Tujuan:
Setelah mengerjakan LKPD diharapka peserta didik mampu: melakukan operasi dan menjelaskan
sifat-sifat operasi hitung bilangan bulat (penjumlahan dan pengurangan)

Langkah-langkah pengerjaan LKPD


1. Berdoalah sebelum memulai pekerjaan
2. Pelajari dan ikuti Kegiatan 1.2 Operasi penjumlahan dan Pengurangan Bilangan Bulat
pada buku paket matematika mulai halaman 11
3. Bukalah ayo kita berlatih 1.2 halaman 20 buku paket. Kerjakan soal pilihan ganda nomor
2 dan soal uraian nomor 1,2,4,5 dan tuliskan jawabanmu pada LKPD!
4. Bagaimana cara menjumlahkan bilangan bulat yang sangat besar atau sangat kecil?
5. Apakah hasil penjumlahan antara dua bilangan bulat, hasilnya juga bilangan bulat?
6. Bu Intan dan Bu Rita adalah petani buahstroberry di desanya. Saat musim panen BuIntan
memanen 12 kg sedangkan Bu Ritamemanen 15 kg. Siapakah yang memanenbuah strawberry
lebih banyak ?
7. Beni mempunyai 3 ekor kucing dirumahnya.Saat ulang tahun Beni diberi pamannya 5ekorkucing.
Berapakah kucing Beni sekarang?
8. Lebih baik gunakan video pembelajaran: Gunakan pias-pias kertas yang telah disediakan dengan
ketentuan sebagai berikut : a.Persegi warna merah menyatakan tanda bilangan Positif
b.Persegi warna hijau menytakan tanda bilangan negative
c.Dimisalkan 1 warna merah (positif) ditambah dengan satu warna hijau(negatif) = 0
Gunakan untuk menghitung:
3 + 2 =....
-3 + 2 =......
3 + (-2) =.....
-3 + (-2) =....
3-2 =....
-3-2=.....
3-(-2) =.....
-3-(-2) =....

Kriteria Penilaian

1. Sikap spiritual dan sosial


Penilaian sikap peserta didik diambil dari kedisiplinan dalam mengumpulkan dan
merampungkan LKPD
2. Penilaian pengetahuan
Penilaian pengetahuan didasarkan pada kebenaran jawaban peserta didik mengerjakan LKPD
3. Penilaian keterampilan
Penilaian ketermpilan diperoleh dari keruntutan berfikir peserta didik menjawab soal dan
keterampilan peserta didik menggunakan penggaris dan menyelesaikan permasalahan dengan
garis bilangan
Umpan Balik

1. Tuliskan kesulitan yang kalian alami dalam mempelajari materi dan mengerjakan
LKPD !

...............................................................................................................................

...............................................................................................................................

2. Buatlah minimal satu pertanyaan terkait materi yang telah kalian pelajari !

...............................................................................................................................

...............................................................................................................................

3. Tuliskan kesulitan dan saran yang dialami wali murid dalam mengikuti pembelajaran
jarak jauh !

...............................................................................................................................

...............................................................................................................................

4. Umpan Balik dari Guru

……………………………………………………………………………………………
……………………………………………………………………………………………
……………………………………………………………………………………………
………………………………………………………………………
ALTERNATIF LKPD

Tujuan:

Menyatakan Hubungan Antar Konsep Matematika Menyebutkan sifat-sifat yang berlaku


pada operasi hitung penjumlahan dan pengurangan bilangan bulat

Langkah-langkah pengerjaan LKPD


1. Berdoalah sebelum memulai pekerjaan
2. Pelajari dan isi LKPD berikut
Hitunglah hasil operasi penjumlahan dan pengurangan berikut berikut!
i. 800 + 70 = iii. 341+(-252) = v. 2500 – 1250 = vii. (-330) – 788 =
ii. 70 + 800 = iv. (-252) +341 = vi. 1250 – 2500 = viii. 788 – (-330) =
Pada operasi hitung pasangan poin i dan ii, iii dan iv, v dan vi, vii dan viii, posisi bilangan
saling berkebalikan/ bertukar.

1. Hasil operasi hitung yang memiliki hasil yang sama berlaku sifat komutatif
yaitu pada operasi......................................
2. Tidak berlaku sifat komutatif yaitu pada operasi................................
3. Jadi, sifat komutatif berlaku
apabila...............................................................................................................
…………………………………………………………………………………………………………………………………………..
………………………………………………………………………………………………………………………………
…………..

ix. (120+70) + 30= xi. (99 – 56) – 43 =


x. 120 + (70+30)= xii. 99 – (56 – 43) =
Pada operasi hitung poin ix dan x, xi dan xii, bilangan-bilangan saling
dikelompokkan pada bagian awal dan akhir

1. Hasil operasi hitung yang memiliki hasil yang sama berlaku sifat Asosiatif
yaitu pada operasi............................................................................
2. Tidak berlaku sifat Asosiatif yaitu pada operasi.............................................
3. Jadi, sifat Asosiatif berlaku
apabila....................................................................................................................
……………………………………………………………………………………………………………………………………………

xiii. 90 + ....... = 90 xv. 1200...........= 1200


xiv. (-265) + ...... = -265 xvi. (-65) –…... = -65

1. Bilangan yang tepat untuk mengisi titik-titik di atas adalah ...


2. Bilangan tersebut merupakan unsur identitas pada operasi
penjumlahan dan pengurangan bilangan bulat. Jadi, Unsur identitas
pada penjumlahan dan pengurangan bilangan bulat merupakan
...............................................................................................................................................................
…………………………………………………………………………………………………………………

xvii. 90 + ............. = 0
xviii. (-265) + ......... = 0

1. Bilangan yang tepat untuk mengisi titik-titik di atas adalah ............ dan .........
2. Bilangan tersebut merupakan unsur invers terhadap operasi penjumlahan
bilangan bulat. Sehingga invers operasi penjumlahan dari 90 adalah dan
invers dari (-265)
adalah .....
3. Unsur invers pada penjumlahan bilangan bulat merupakan ....
…………………………………………………………………………………………………………………………

1. Berdasarkan operasi hitung dari poin i sampai dengan poin xviii. Apakah
mungkin ada operasi penjumlahan dan pengurangan bilangan bulat yang
hasilnya bukan bilangan bulat? Jika iya, berikan contohnya!

2. Jika tidak ada, maka operasi hitung penjumlahan dan pengurangan


bilangan bulat berlaku sifat tertutup. Jadi, sifat tertutup pada
penjumlahan dan pengurangan bilangan bulat berlaku
apabila...............................................................................................................................................
............
…………………………………………………………………………………………………………………………
Setelah mengetahui tentang sifat operasi komutatif dan asosiatif, Coba kalian bandingkan
operasi tanpa menggunakan sifat komutatif dan asosiatif dengan yang menggunakan sifat
komutatif dan asosiatif !
soal.
Hitunglah hasil dari operasi 9999999 + 856745 + 1111111 =

Tanpa sifat Komutatif dan Asosiatif Menggunakan Sifat Komutatif dan Asosiatif

8888889 + 856745 + 1111111


(8888889 + 1111111) + 856745
=
=
=
=
=
=
hasilnya adalah
hasilnya adalah

Setelah mengetahui tentang sifat operasi Invers, coba kalian gunakan sifat Invers dengan
mengoperasikan bilangan bulat pada kedua ruas pada operasi berikut ini!
Hitunglah nilai n dari operasi n – 191 – 315 = 6542 – 2000
Dapatkah operasi tersebut dibentuk menjadi n – (191 – 315) = 6542 – 2000 ? Jelaskan!

Ingatlah hubungan antara pengurangan dan penjumlahan bilangan bulat! Sehingga operasi
pengurangan tersebut menjadi bentuk penjumlahan yaitu sebagai berikut. ,
n – 191 – 315 = 6542 – 2000 ↔ n + …….. + ………. = ………… + …………..



— n = ………………
Dari hasil perhitungan tersebut, pada langkah yang mana sifat invers digunakan?

Umpan Balik

1. Tuliskan kesulitan yang kalian alami dalam mempelajari materi dan mengerjakan LKPD !

...............................................................................................................................

...............................................................................................................................
2. Buatlah minimal satu pertanyaan terkait materi yang telah kalian pelajari !

...............................................................................................................................

...............................................................................................................................

3. Tuliskan kesulitan dan saran yang dialami wali murid dalam mengikuti pembelajaran jarak jauh !

...............................................................................................................................

...............................................................................................................................

4. Umpan Balik dari Guru

……………………………………………………………………………………………………
……………………………………………………………………………………………………
……………………………………………………………………………………………………
………………………………………………
ALTERNATF LKPD

Tujuan:
Membuat Representasi Matematika yang berkaitan dengan suatu Masalah Membuat representasi
matematika terkait operasi penjumlahan dan pengurangan bilangan bulat

Langkah-langkah pengerjaan LKPD


1. Berdoalah sebelum memulai pekerjaan
2. Pelajari dan isi LKPD berikut

Satu butir salak pada gambar mewakili 1 ton buah salak. Berdasarkan representasi gambar di
atas,nyatakanlah hasil panen salak tersebut ke dalam bentuk representasi matematika yang
memuat operasi hitung!
Jumlah salak dari panen ke-1 sampai panen ke-2 =…………………..
Jumlah salak dari panen ke-1 sampai panen ke-3 =…………………..
Jumlah salak dari panen ke-1 sampai panen ke-4 =……………………
Jumlah salak dari panen ke-1 sampai panen ke-5 =…………………….
Apabila jumlah panen salak tiap tahun bertambah sesuai dengan pola di atas, nyatakanlah
jumlah hasil panen salak berikut ke dalam bentuk representasi matematika! (tidak usah
dihitung hasilnya cukup caranya saja)
Jumlah salak dari panen ke-1 sampai panen ke-6=…………………….
Jumlah salak dari panen ke-1 sampai panen ke-7=…………………….
Jumlah salak dari panen ke-1 sampai panen ke-8=…………………….
Jumlah salak dari panen ke-1 sampai panen ke-9=…………………….

Jumlah salak dari panen ke-1 sampai panen ke-n=…………………….


Perhatikan nilai tukar rupiah terhadap mata uang asing di atas!
Berdasarkan representasi gambar di atas, Nyatakanlah nilai tukar tersebut dalam bentuk
representasi matematika!
1. Representasi matematika untuk menyatakan nilai tukar rupiah terhadap Peso adalah ……….

………………………………………………………………………………………………………………………………………………
2. Representasi matematika untuk menyatakan nilai tukar rupiah terhadap Baht adalah …………

……………………………………………………………………………………………………………………………………………….
3. Representasi matematika untuk menyatakan nilai tukar rupiah terhadap Dolar Taiwan
adalah ………………………………………………………………………………………………………………………………..

Berdasarkan representasi matematika pada nomor 1, 2 dan 3.


4. Representasi matematika untuk menyatakan nilai tukar 100 Peso terhadap rupiah adalah
…………………………………………………………………………………………………………………………………………..

5. Representasi matematika untuk menyatakan nilai tukar 100 Baht terhadap rupiah adalah

……………………………………………………………………………………………………………………………………………..

6. Representasi matematika untuk menyatakan nilai tukar 100 dolar Taiwan terhadap rupiah
……………………………………………………………………………………………………………………………………………..
Hitunglah hasil operasi berikut dengan menggunakan sifat operasi komutatif (bertukar) dan
asosiatif (pengelompokkan), sehingga kalian lebih mudah untuk menghitungnya !
1. 156 + 19 + 44 + 181
Penyelesaian:

2. 1 + 2 + 3 + 4 + 5 + 6 + 7+ 8 + 9 + 10 + 11 + 12 + 13 + 14 + 15 + 16 + 17 + 18 + 19
Penyelesaian:

Umpan Balik

1. Tuliskan kesulitan yang kalian alami dalam mempelajari materi dan mengerjakan LKPD !

...............................................................................................................................

...............................................................................................................................

2. Buatlah minimal satu pertanyaan terkait materi yang telah kalian pelajari !

...............................................................................................................................

...............................................................................................................................

3. Tuliskan kesulitan dan saran yang dialami wali murid dalam mengikuti pembelajaran jarak jauh !

...............................................................................................................................

...............................................................................................................................

4. Umpan Balik dari Guru

……………………………………………………………………………………………………
……………………………………………………………………………………………………
……………………………………………………………………………………………………
………………………………………………
RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN (RPP)
Pertemuan 3

Sekolah : SMP ……….


Mata Pelajaran. : Matematika
Materi Pokok. : Bilangan (Operasi Bilangan Bulat dan Pecahan)
Kelas/Semester : VII/Ganjil

Informasi Pembelajaran
Persiapan 1. Membuat group kelas melalui media online (misalnya whatsapp, messenger, dll)
Pembelajaran dan memastikan anggota group telah tergabung secara keseluruhan.
2. Penyampaian materi/penugasan melalui media daring dalam bentuk
word/image/video untuk memudahkan siswa belajar secara daring, bahan
ajar/tugas tidak perlu mengejar target kurikulum agar siswa tidak merasa
terbebani.
3. Membuat kesepakatan terkait kehadiran, pengumpulan hasil kerja melalui media
daring yang disepakati (misalnya whatsapp, messenger, dll).
4. Memeriksa hasil kerja siswa.
5. Memberikan motivasi belajar dan selalu mengingatkan agar patuh terhadap
protokol kesehatan ketika berada diluar rumah.
Tujuan 3. Menyebutkan pengertian akar sebagai perpangkatan bilangan pecahan.
4. Menyelesaikan operasi bentuk akar.
Strategi/Aktifitas Pembelajaran
Metode : Discovery Langkah Pembelajaran :
Learning dengan Daring
D. Pendahuluan
Media: 1. Melalui media daring (misalnya whatsapp, messenger, dll),
Browser mengucapkan salam, mengecek kesehatan siswa, memotivasui
Whatsapp pentingnya belajar di rumah.
Messenger 2. Menyampaikan materi operasi perkalian pada bilangan bulat dan
operasi pembagian pada bilangan bulat bisa secara video conference
Sumber Belajar: atau menyimak video pembelajaran.
1. Buku Siswa E. Kegiatan Inti
2. Bahan Ajar 1. Guru membentukan kelompok kecil yang beranggotakan 4 orang
3. https://www.m4th- 2. Guru memberikan permasalahan tentang perkalian pada bilangan bulat
lab.net/2017/07/buku dan operasi pembagian pada bilangan bulat.
-matematika-kelas-vii- 3. Guru merumuskan pertanyaan tentang perkalian pada bilangan bulat
dan-viii.html dan operasi pembagian pada bilangan bulat.
4. Youtube 4. Guru melakukan bimbingan kepada kelompok kecil dalam
menyelesaikan permasalahan tentang perkalian pada bilangan bulat dan
Alat dan Bahan: operasi pembagian pada bilangan bulat.
1. Hp/ Laptop/ Komputer 5. Siswa melakukan diskusi dalam kelompok kecil untuk mengumpulkan
2. Alat Tulis informasi berkaitan dengan perkalian pada bilangan bulat dan operasi
pembagian pada bilangan bulat.
6. Guru dan siswa menyimpulkan cara menyelesaikan perkalian pada
bilangan bulat dan operasi pembagian pada bilangan bulat.
F. Penutup
1. Guru memberikan ungkapan terima kasih kepada siswa yang tetap
disiplin belajar dalam keadaan seperti pandemi ini.
2. Guru juga memberikan informasi materi pertemuan berikutnya (operasi
penjumlahan dan pengurangan bilangan pecahan) secara daring.
Asesmen/Penilaian
Jenis Penilaian Bentuk Penilaian Keterangan Penilaian
Sikap Observasi/Jurnal Teliti, Kejujuran, Kerjasama dan Mandiri,
Pengetahuan Penugasan Tugas pada bahan ajar
Tes Tertulis Tes Kompetensi Online
Menyelesaikan operasi perkalian dan
Keterampilan Proyek pembagian bilangan bulat dalam kehidupan
sehari-hari

Mengetahui, .............., Juli 2021


Kepala Sekolah SMP …………….. Guru mata pelajaran
………………………………….. ……………………………………
NIP…………………………….. NIP. …………………………….

ALTERNATIF LKPD
Tujuan

Menyatakan Hubungan Antar Konsep Matematika Menemukan konsep perkalian bilangan


bulat menggunakan operasi penjumlahan

Langkah-langkah pengerjaan LKPD


1. Berdoalah sebelum memulai pekerjaan
2. Pelajari dan isi LKPD berikut

Lengkapilah operasi hitung perkalian berikut ini sesuai dengan pola yang diberikan.
4 × 3 = 3+3+3+3 = 12 4 × (-2) = (-2) +(-2)+ (-2)+ (-2) = -8
3×3 = 3+3+3 = 12 – 3 =9 3 × (-2) = (-2) +(-2)+ (-2) =-8 – (-2) = -6
2×3 = .............. 2 × (-2) = .....................
1×3 = .............. 1 × (-2) = .....................
0×3 = .............. 0 × (-2) = .....................
(-1) × 3 = .............. (-1) × (-2) = .....................
(-2) × 3 = .............. (-2) × (-2) = .....................
(-3) × 3 = .............. (-3) × (-2) = .....................

Berdasarkan hasil perkalian di atas, dapat disimpulkan bahwa (pilih antara bilangan
bulat positif atau negatif) :
Hasil perkalian bilangan bulat positif dengan bilangan bulat positif menghasilkan
bilangan .....

Hasil perkalian bilangan bulat negatif dengan bilangan bulat positif menghasilkan
bilangan .....

Hasil perkalian bilangan bulat positif dengan bilangan bulat negatif menghasilkan
bilangan ......

Hasil perkalian bilangan bulat negatif dengan bilangan bulat negatif menghasilkan
bilangan ......
ALTERNATIF LKPD
Tujuan:
Menyatakan Hubungan Antar Konsep Matematika
Menemukan konsep perkalian bilangan bulat menggunakan operasi penjumlahan

Langkah-langkah pengerjaan LKPD


1. Berdoalah sebelum memulai pekerjaan
2. Pelajari dan isi LKPD berikut

Lengkapilah operasi hitung perkalian berikut ini sesuai dengan pola yang diberikan.
4 × 3 = 3+3+3+3 = 12 4 × (-2) = (-2) +(-2)+ (-2)+ (-2) = -8
3×3 = 3+3+3 = 12 – 3 =9 3 × (-2) = (-2) +(-2)+ (-2) =-8 – (-2) = -6
2×3 = .............. 2 × (-2) = .....................
1×3 = .............. 1 × (-2) = .....................
0×3 = .............. 0 × (-2) = .....................
(-1) × 3 = .............. (-1) × (-2) = .....................
(-2) × 3 = .............. (-2) × (-2) = .....................
(-3) × 3 = .............. (-3) × (-2) = .....................

Berdasarkan hasil perkalian di atas, dapat disimpulkan bahwa (pilih antara bilangan
bulat positif atau negatif) :
Hasil perkalian bilangan bulat positif dengan bilangan bulat positif menghasilkan
bilangan .....

Hasil perkalian bilangan bulat negatif dengan bilangan bulat positif menghasilkan
bilangan .....

Hasil perkalian bilangan bulat positif dengan bilangan bulat negatif menghasilkan
bilangan ......

Hasil perkalian bilangan bulat negatif dengan bilangan bulat negatif menghasilkan
bilangan ......

ALTERNATIF LKPD
Tujuan:
Menyatakan Hubungan Antar Konsep Matematika
Menemukan konsep pembagian bilangan bulat menggunakan operasi perkalian

Langkah-langkah pengerjaan LKPD


1. Berdoalah sebelum memulai pekerjaan
2. Pelajari dan isi LKPD berikut

Perhatikan, bentuk perkalian 6 × 8 = 48 dapat dibentuk menjadi pembagian 48 ÷ 8 = 6


dan 48 ÷ 6 = 8.
Jika a, b, dan c bilangan bulat, a × b = c, maka bentuk pembagiannya adalah...................dan
............
Perhatikan hasil perkalian berikut dan ubahlah menjadi bentuk pembagian!
5×4 = 20 Bentuk pembagiannya yaitu ...................... dan ......................

3 × (-6) = -18 Bentuk pembagiannya yaitu ........................ dan .......................

(-9) × (-7) = 63 Bentuk pembagiannya yaitu ........................ dan .......................

Berdasarkan hasil pembagian di atas, dapat disimpulkan bahwa (Pilih antara


bilangan bulat positif atau negatif):
Hasil pembagian bilangan bulat positif dengan bilangan bulat positif menghasilkan
bilangan .....

Hasil pembagian bilangan bulat negatif dengan bilangan bulat positif menghasilkan
bilangan .....

Hasil pembagian bilangan bulat positif dengan bilangan bulat negatif menghasilkan
bilangan ......

Hasil pembagian bilangan bulat negatif dengan bilangan bulat negatif menghasilkan
bilangan ......

Lembar Kerja Siswa 8


ALTERNATIF LKPD

Tujuan:

Menyatakan Hubungan Antar Konsep Matematika

Menemukan Sifat-Sifat Operasi Hitung yang Berlaku Pada Operasi Perkalian dan Pembagian
Bilangan Bulat

Langkah-langkah pengerjaan LKPD


1. Berdoalah sebelum memulai pekerjaan
2. Pelajari dan isi LKPD berikut

Hitunglah hasil operasi perkalian dan pembagian berikut!


i. 10 × 17 = iii. 17 × (-11) = v. 2500 ÷ 1250 = vii. (-55) ÷ 5 =
ii. 17 × 10 = iv. (-11) ×17 = vi. 1250 ÷ 2500 = viii. 5 ÷ (-55)=
Pada operasi hitung pasangan poin i dan ii, iii dan iv, v dan vi, vii dan viii, posisi bilangan
saling berkebalikan/ bertukar.

1. Hasil operasi hitung yang memiliki hasil yang sama berlaku sifat komutatif yaitu pada
operasi ……..
2. Tidak berlaku sifat komutatif yaitu pada operasi .........
3. Jadi, sifat komutatif berlaku apabila.....................

viii. (15 × 18) × 10 = x. (72 ÷ 18) ÷ 2 =


ix. 15 × (18 × 10) = xi. 72 ÷ (18 ÷ 2) =
Pada operasi hitung poin viii dan ix, x dan xi, bilangan-bilangan saling dikelompokkan pada
bagian awal dan akhir

4. Hasil operasi hitung yang memiliki hasil yang sama berlaku sifat Asosiatif yaitu pada
operasi……...
5. Tidak berlaku sifat Asosiatif yaitu pada operasi............
6. Jadi, sifat Asosiatif berlaku apabila…………....
xii. 99999 × ... = 99999 xiii. 856 ÷ ... = 856
xiii. (-5678) × ... = (-5678) xiv. (-222) ÷... = (-222)

3. Bilangan yang tepat untuk mengisi titik-titik di atas adalah ...


4. Bilangan tersebut merupakan unsur identitas dari operasi perkalian dan pembagian
bilangan bulat. Jadi, Unsur identitas pada perkalian dan pembagian bilangan bulat
merupakan ......................

xv. 99999 × ... = 1 xvi. (-5678) × ... =1

4. Bilangan yang tepat untuk mengisi titik-titik di atas adalah ......... dan .........
5. Bilangan tersebut merupakan unsur invers terhadap operasi perkalian. Sehingga invers
operasi perkalian dari 99999 adalah ..... dan invers dari (-5678) adalah ......................
6. Apakah invers yang didapatkan berbentuk bilangan bulat?
Jika iya, maka operasi perkalian bilangan bulat memiliki invers pada bilangan bulat.
Jika tidak, maka operasi perkalian bilangan bulat tidak memiliki invers pada bilangan
bulat.
7. Oleh karena itu, operasi perkalian bilangan bulat tidak memiliki invers pada bilangan
…………… tetapi memiliki invers pada bilangan ………………..

xvii. 11 × (10 + 5) = xxi. 300 ÷ (15 + 5) =


xviii. (11 × 10) + (11 × 5) = xxii. (300 ÷ 15) + (300 ÷ 5) =
xix. 25 × (8 – 4) = xxiii. 180 ÷ (18 – 9) =
xx. (25 × 8) – (25 × 4) = xxiv. (180 ÷ 18) – (180 –9) =

1. Hasil operasi hitung yang memiliki hasil yang sama berlaku sifat Distributif yaitu pada
operasi nomor …..
2. Tidak berlaku sifat Distributif yaitu pada operasi ….....
3. Berdasarkan sifat Distributif, apabila ada operasi a × (b + c) = ………
4. Berdasarkan sifat Distributif, apabila ada operasi a × (b – c) = ………..
Setelah mengetahui tentang sifat operasi komutatif, asosiatif, dan distributif. Coba kalian
bandingkan operasi yang tanpa menggunakan sifat komutatif, asosiatif, dan distributif dengan yang
menggunakan sifat komutatif dan asosiatif !
. Hitunglah hasil dari operasi 40× 17 × 25

Tanpa sifat Komutatif dan Asosiatif Menggunakan Sifat Komutatif dan Asosiatif

40× 17 × 25 =
40 × 17 × 25 = 4 × 10 × 17 × 25
= (4 × 25) × (17 × 10)

Hitunglah hasil dari operasi hitung 61 ×26 + 75 × 139 =!


Tanpa sifat distributif Menggunakan sifat distributif
61 ×26 + 75 × 139 = 61 ×26 + 75 × 139 = 26 × (61 + 139)

Bandingkanlah hasil pengerjaan operasih-operasi hitung tersebut dengan menggunakan sifat


komutatif, asosiatif dan distributif dan tanpa menggunakan sifat komutatif, asosiatif, dan
distributif. Menurut kalian, manakah yang lebih mudah pengerjaannya?

Umpan Balik
1. Tuliskan kesulitan yang kalian alami dalam mempelajari materi dan mengerjakan LKPD !

...............................................................................................................................

...............................................................................................................................

2. Buatlah minimal satu pertanyaan terkait materi yang telah kalian pelajari !

...............................................................................................................................

...............................................................................................................................

3. Tuliskan kesulitan dan saran yang dialami wali murid dalam mengikuti pembelajaran jarak jauh !

...............................................................................................................................

...............................................................................................................................

4. Umpan Balik dari Guru

……………………………………………………………………………………………………
……………………………………………………………………………………………………
……………………………………………………………………………………………………
………………………………………………
ALTERNATIF LKPD

Tujuan:

Membuat Representasi Matematika yang berkaitan dengan suatu Masalah

Membuat representasi matematika terkait operasi perkalian dan pembagian bilangan bulat

Langkah-langkah pengerjaan LKPD


1. Berdoalah sebelum memulai pekerjaan
2. Pelajari dan isi LKPD berikut

0 km 125 km 250 km 375 km 2500 km


0 jam 1 jam 2 jam 3 jam

Dari jarak 0 km, buatlah representasi matematika untuk menghitung:


Jarak mobil setelah 1 jam = ……….
Jarak mobil setelah 2 jam = ……… × ………… = ………….
Jarak mobil setelah 3 jam = ……… × ………… = …………
Jarak mobil setelah 10 jam = ……………………………………
Jarak mobil setelah n jam = ……………………………………

Dari jarak 0 km, buatlah representasi matematika untuk menghitung:


Waktu yang diperlukan untuk sampai pada jarak 375km= ………………..
Waktu yang diperlukan untuk sampai pada jarak 250km= ………………..
Waktu yang diperlukan untuk sampai pada jarak 125km= ………………..
Waktu yang diperlukan untuk sampai ke rumah = ………………..
Waktu yang diperlukan untuk sampai ke stasiun jaraknya 500 km lebih jauh dari rumah =
………………………………………………………………………………………………………………………………………..
Masalah 2

1. Dengan menggunakan sifat asosiatif perkalian, tentukan hasil perkalian berikut jika
diketahui bahwa 12.345.679 × 9 = 111.111.111
a. 12.345.679 × 36 = b. 12.345.679 × (-81) =
Penyelesaian:

2. Hitunglah hasil dari operasi bilangan bulat berikut dengan memanfaatkan sifat distributif
perkalian terhadap penjumlahan dan pengurangan.
a. 59 × 37 + 75 × 37 + 123 × 37 + 43 × 37=
Penyelesaian:

b. 165 × 64 – 93 × 64 – 100 × 64 – 22 × 64 =
Penyelesaian:

c. 59 × 37 + 75 × 37 + 123 × 37 + 43 × 37 +165 × 64 – 93 × 64 – 100 × 64 – 22 × 64 =


Penyelesaian:

Masalah 3
1. Umar memiliki uang Rp. 225.000 yang didapat saat ia ulang tahun. Ia perlu menghitung apakah uang
miliknya cukup untuk membeli MP3 player. Jika toko mengharuskan Umar untuk mencicil Rp. 18.000
per bulan selama satu tahun, apakah uang yang Umar miliki cukup
untuk membeli MP3 player tersebut?

Penyelesaian:

2. Para ahli memperkirakan bahwa ada 100.000 Cheetah hidup di seluruh dunia 100 tahun yang lalu.
Hari ini mereka memperkirakan bahwa jumlah Cheetah yang ada yaitu sekitar 10.000 Cheetah. Jika
jumlah penurunan Cheetah pertahunnya dianggap sama, berapa perubahan populasi Cheetah
setiap tahun selama 100 tahun terakhir?
Penyelesaian:

Umpan Balik

1. Tuliskan kesulitan yang kalian alami dalam mempelajari materi dan mengerjakan LKPD !

...............................................................................................................................

...............................................................................................................................

2. Buatlah minimal satu pertanyaan terkait materi yang telah kalian pelajari !

...............................................................................................................................

...............................................................................................................................

3. Tuliskan kesulitan dan saran yang dialami wali murid dalam mengikuti pembelajaran jarak jauh !

...............................................................................................................................

...............................................................................................................................

4. Umpan Balik dari Guru

……………………………………………………………………………………………………
……………………………………………………………………………………………………
……………………………………………………………………………………………………
………………………………………………
RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN (RPP)
Pertemuan 4

Sekolah : SMP ……….


Mata Pelajaran. : Matematika
Materi Pokok. : Bilangan (Bilangan Berpangkat)
Kelas/Semester : IX/Ganjil

Informasi Pembelajaran
Persiapan 1. Membuat group kelas melalui media online (misalnya whatsapp, messenger, dll)
Pembelajaran dan memastikan anggota group telah tergabung secara keseluruhan.
2. Penyampaian materi/penugasan melalui media daring dalam bentuk
word/image/video untuk memudahkan siswa belajar secara daring, bahan
ajar/tugas tidak perlu mengejar target kurikulum agar siswa tidak merasa
terbebani.
3. Membuat kesepakatan terkait kehadiran, pengumpulan hasil kerja melalui media
daring yang disepakati (misalnya whatsapp, messenger, dll).
4. Memeriksa hasil kerja siswa.
5. Memberikan motivasi belajar dan selalu mengingatkan agar patuh terhadap
protokol kesehatan ketika berada diluar rumah.
Tujuan 1. Menentukan notasi ilmiah
Strategi/Aktifitas Pembelajaran
Metode : Discovery Langkah Pembelajaran :
Learning dengan Daring
A. Pendahuluan
Media: 1. Melalui media daring (misalnya whatsapp, messenger, dll),
Browser mengucapkan salam, mengecek kesehatan siswa, memotivasui
Whatsapp pentingnya belajar di rumah.
Messenger 2. Menyampaikan materi bilangan berpangkat (notasi ilmiah) bisa secara
video conference atau menyimak video pembelajaran.
Sumber Belajar: B. Kegiatan Inti
1. Buku Siswa 1. Guru membentukan kelompok kecil yang beranggotakan 4 orang
2. Bahan Ajar 2. Guru memberikan permasalahan tentang bilangan berpangkat (notasi
3. https://www.m4th- ilmiah).
lab.net/2017/07/buku 3. Guru merumuskan pertanyaan tentang bilangan berpangkat (notasi
-matematika-kelas-vii- ilmiah).
dan-viii.html 4. Guru melakukan bimbingan kepada kelompok kecil dalam
4. Youtube menyelesaikan permasalahan tentang bilangan berpangkat (notasi
ilmiah).
Alat dan Bahan: 5. Siswa melakukan diskusi dalam kelompok kecil untuk mengumpulkan
1. Hp/ Laptop/ Komputer informasi berkaitan dengan bilangan berpangkat (notasi ilmiah).
2. Alat Tulis 6. Guru dan siswa menyimpulkan cara menyelesaikan bilangan
berpangkat (notasi ilmiah).
C. Penutup
1. Guru memberikan ungkapan terima kasih kepada siswa yang tetap
disiplin belajar dalam keadaan seperti pandemi ini.
2. Guru juga memberikan informasi materi pertemuan berikutnya
himpunan secara daring.
Asesmen/Penilaian
Jenis Penilaian Bentuk Penilaian Keterangan Penilaian
Sikap Observasi/Jurnal Teliti, Kejujuran, Kerjasama dan Mandiri,
Pengetahuan Penugasan Tugas pada bahan ajar
Tes Tertulis Tes Kompetensi Online
Keterampilan Proyek Menyelesaikan bilangan berpangkat (notasi
ilmiah)

Mengetahui, .............., Juli 2021


Kepala Sekolah SMP …………….. Guru mata pelajaran

………………………………….. ……………………………………
NIP…………………………….. NIP. …………………………….
ALTERNATIF LKPD
Tujuan:
Menyatakan Hubungan Antar Konsep Matematika

Menemukan konsep bilangan berpangkat bulat menggunakan operasi perkalian

Langkah-langkah pengerjaan LKPD


1. Berdoalah sebelum memulai pekerjaan
2. Pelajari dan isi LKPD berikut

Ingatlah kembali tentang perkalian bilangan bulat. Coba lengkapi bilangan berpangkat bulat
berikut dengan perkalian bilangan bulat!
42 = 4×4 artinya perkalian 4 sebanyak 2 kali
54 = artinya
750 = artinya
p100 = artinya
pm = artinya
m merupakan bilangan bulat positif ; p disebut dengan basis dan m disebut dengan
pangkat/eksponen

Perhatikan bilangan berpangkat bulat berikut dan lengkapi sesuai dengan pola yang ada!
43= 4 × 4 × 4 = 64
42= 4 × 4 = 16
41= 4 = 4
40= =
4-1= = artinya perkalian ……. sebanyak ……..
4-2= = artinya
4-3= = artinya
s-10= = artinya
s-m= = artinya
-m merupakan bilangan bulat negatif ; s disebut dengan basis dan -m disebut dengan…….

23
ALTERNATIF LKPD

Tujuan:

Menyatakan Hubungan Antar Konsep Matematika

Menemukan langkah membandingkan bilangan berpangkat bulat

Langkah-langkah pengerjaan LKPD


1. Berdoalah sebelum memulai pekerjaan
2. Pelajari dan isi LKPD berikut

Isilah titik-titik dibawah ini, dengan menggunakan tanda kurang dari “<”, lebih dari “>”,
atau sama dengan “=” bandingkanlah masing-masing bilangan berpangkat bulat berikut!
A.Bilangan berpangkat bulat dengan basis yang sama
22..........23
33 ...... 35
108 ...... 107
125100 ...... 12595
9999400 ...... 9999300
10000 ...... 1000-2
Jika a dan b merupakan bilangan bulat positif dan a < b, maka,

1000a....1000b

ab.......aa
Berdasarkan hasil tersebut, langkah apa yang dapat kamu ambil ketika membandingkan dua
bilangan berpangkat bulat di atas?

B. Bilangan berpangkat bulat dengan basis yang berbeda


22 ...... 32
156 ...... 206
125100 ...... 250100
9999400 ...... 99999400
Jika m dan n merupakan bilangan bulat positif dan m < n, maka,

m300....n300
mn...........nn

Berdasarkan hasil tersebut, langkah apa yang dapat kamu ambil ketika membandingkan dua
bilangan berpangkat bulat di atas?

C.Bilangan berpangkat bulat dengan basis dan pangkat


yang berbeda 34 ...... 43 karena 34 =
dan 43 = ………………
45 ...... 54 karena 45 = dan 54 = ………………
56 ...... 65 karena 56 = dan 65 = ………………
Berdasarkan hasil tersebut, bandingkanlah bilangan berpangkat berikut ini.

300301 ...... 301300

10001001 ...... 10011000

Diskusikanlah! Bagaimana caramu untuk membandingkan bilangan berpangkat bulat


yang sangat besar yang tidak memungkinkan untuk dikalikan satu per satu?

Jawab:

Masalah:
Sebuah bakteri yang memasuki tubuh manusia dapat mengalami peningkatan jumlahnya. Dalam satu jam
bakteri tersebut dapat meningkat menjadi 3 kali lebih banyak dari jumlah sebelumnya. Apabila seseorang
terdeteksi terkena bakteri sebanyak 3 bakteri pada pukul
14.00 WIB.
a. Berapakah jumlah bakteri yang ada dalam tubuh orang tersebut pada pukul 22.00 WIB?
b. Pada pukul 23.00WIB, orang tersebut diberikan obat untuk menghilangkan bakteri yang ada, efek
dari obat adalah menghentikan laju pertumbuhan jumlah bakteri sekaligus menghilangkan
sebanyak 81 bakteri setiap jamnya. Berapa lama waktu yang dibutuhkan orang tersebut agar tidak
terdapat bakteri lagi di tubuhnya?
Umpan Balik

1. Tuliskan kesulitan yang kalian alami dalam mempelajari materi dan mengerjakan LKPD !

...............................................................................................................................

...............................................................................................................................

2. Buatlah minimal satu pertanyaan terkait materi yang telah kalian pelajari !

...............................................................................................................................

...............................................................................................................................

3. Tuliskan kesulitan dan saran yang dialami wali murid dalam mengikuti pembelajaran jarak jauh !

...............................................................................................................................

...............................................................................................................................

4. Umpan Balik dari Guru

……………………………………………………………………………………………………
……………………………………………………………………………………………………
……………………………………………………………………………………………………
………………………………………………
RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN (RPP)
Pertemuan 5

Sekolah : SMP ……….


Mata Pelajaran. : Matematika
Materi Pokok. : Bilangan (Operasi Bilangan Bulat dan Pecahan)
Kelas/Semester : VII/Ganjil

Informasi Pembelajaran
Persiapan 1. Membuat group kelas melalui media online (misalnya whatsapp, messenger, dll)
Pembelajaran dan memastikan anggota group telah tergabung secara keseluruhan.
2. Penyampaian materi/penugasan melalui media daring dalam bentuk
word/image/video untuk memudahkan siswa belajar secara daring, bahan
ajar/tugas tidak perlu mengejar target kurikulum agar siswa tidak merasa
terbebani.
3. Membuat kesepakatan terkait kehadiran, pengumpulan hasil kerja melalui media
daring yang disepakati (misalnya whatsapp, messenger, dll).
4. Memeriksa hasil kerja siswa.
5. Memberikan motivasi belajar dan selalu mengingatkan agar patuh terhadap
protokol kesehatan ketika berada diluar rumah.
Tujuan 5. Menyelesaikan operasi penjumlahan pada bilangan pecahan.
6. Menyelesaikan operasi pengurangan pada bilangan pecahan
Strategi/Aktifitas Pembelajaran
Metode : Discovery Langkah Pembelajaran :
Learning dengan Daring
G. Pendahuluan
Media: 1. Melalui media daring (misalnya whatsapp, messenger, dll),
Browser mengucapkan salam, mengecek kesehatan siswa, memotivasui
Whatsapp pentingnya belajar di rumah.
Messenger 2. Menyampaikan materi operasi penjumlahan dan pengurangan pada
bilangan pecahan bisa secara video conference atau menyimak video
Sumber Belajar: pembelajaran.
1. Buku Siswa H. Kegiatan Inti
2. Bahan Ajar 1. Guru membentukan kelompok kecil yang beranggotakan 4 orang
3. https://www.m4th- 2. Guru memberikan permasalahan tentang operasi penjumlahan dan
lab.net/2017/07/buku pengurangan pada bilangan pecahan.
-matematika-kelas-vii- 3. Guru merumuskan pertanyaan tentang operasi penjumlahan dan
dan-viii.html pengurangan pada bilangan pecahan.
4. Youtube 4. Guru melakukan bimbingan kepada kelompok kecil dalam
menyelesaikan permasalahan tentang operasi penjumlahan dan
Alat dan Bahan: pengurangan pada bilangan pecahan.
1. Hp/ Laptop/ Komputer 5. Siswa melakukan diskusi dalam kelompok kecil untuk mengumpulkan
2. Alat Tulis informasi berkaitan dengan operasi penjumlahan dan pengurangan pada
bilangan pecahan.
6. Guru dan siswa menyimpulkan cara menyelesaikan operasi
penjumlahan dan pengurangan pada bilangan pecahan.
I. Penutup
1. Guru memberikan ungkapan terima kasih kepada siswa yang tetap
disiplin belajar dalam keadaan seperti pandemi ini.
2. Guru juga memberikan informasi materi pertemuan berikutnya (operasi
perkalian pada bilangan pecahan) secara daring.
Asesmen/Penilaian
Jenis Penilaian Bentuk Penilaian Keterangan Penilaian
Sikap Observasi/Jurnal Teliti, Kejujuran, Kerjasama dan Mandiri,
Pengetahuan Penugasan Tugas pada bahan ajar
Tes Tertulis Tes Kompetensi Online
Menyelesaikan operasi penjumlahan dan
Keterampilan Proyek pengurangan pada bilangan pecahan dalam
kehidupan sehari-hari

Mengetahui, .............., Juli 2021


Kepala Sekolah SMP …………….. Guru mata pelajaran

………………………………….. ……………………………………
NIP…………………………….. NIP. …………………………….
em b ar K er j a5
L PECAHAN
Nama : 1. ............................................
2. ............................................
3. ............................................
4. ............................................

Mata Pelajaran: : Matematika


Kelas : VII
Semester : I (Satu)
Materi : Pecahan
Alokasi waktu : 35 menit

Kompetensi Dasar :
3.2. Menjelaskan dan melakukan operasi hitung bilangan bulat dan pecahan dengan memanfaatkan
berbagai sifat operasi Menyelesaikan masalah yang berkaitan dengan operasi bilangan bulat dan
pecahan
4.2. Menyelesaikan masalah yang berkaiatan dengan operasi hitung bilangan bulat dan pecahan

Indikator :
3.2.14. Menentukan hasil operasi penjumlahan bilangan pecahan
3.2.15. Menentukan hasil operasi pengurangan bilangan pecahan
4.2.4. Menyusun langkah-langkah dalam menyelesaikan masalah yang berkaitan dengan operasi
hitung bilangan pecahan
LAMPIRAN 1
Lembar Kerja Siswa
Apersepsi
Bahan tayang-1 :
Pernahkah kamu memperhatikan kemasan obat – obatan, produk makanan atau minuman? Pada
kemasan tersebut terdapat bilangan – bilangan pecahan. Perhatikan pula diskon – diskon yang
ditawarkan di toko – toko pakaian.

1
Bilangan adalah contoh bilangan pecahan biasa. Bilangan 0,8 adalah contoh bilangan
2
desimal. Bilangan 0,8 % , 50 % adalah contoh bilangan persen. Bilangan 40 ‰ adalah
contoh bilangan permil.

Agar memahami tentang Pecahan kalian dapat melaksanakan kegiatan berikut:

Lakukan dengan kelompokmu


LAMPIRAN 1
Lembar Kerja Siswa

Bahan tayang -2.


Masalah 1 (POS 1):
Setelah Robin pulang sekolah, Ia pergi ke Laris untuk membeli 1 pizza, pizza tersebut di potong menjadi
12 bagian yang sama untuk dibagikan pada teman – temannya. 8 bagian Robin berikan kepada teman
sekelasnya, dan 3 bagian diberikan kepada adik kelas, berapa bagian yang tersisa?

Alternatif Penyelesaian

Banyak pizza = 1
Bagian yang diberikan teman sekelas .... bagian
Yang diberikan adik kelas ...... bagian
3
Sisa pizza = 1 - ¿ + ¿= ….. ?
12
Untuk menyelesaikan , perhatikan daerah arsiran pada daerah lingkaran dibawah ini

….
Jadi sisa pizza adalah .... bagian dari ...... yaitu
… ..

Mana yang lebih besar, pizza yang diberikan teman sekelas ataukah yang diberikan adik kelas?
Coba urutkan...!
LAMPIRAN 1
Lembar Kerja Siswa

Masalah 2(POS 2):


Dalam suatu upacara bendera, Dewi, Cecil, dan Rahma berada dalam satu barisan. Dewi berada paling
depan, Cecil 1/2 dam di belakang Dewi, sedangkan Rahma berada 3/4 dam di belakang Dewi. Berapa
jarak Cecil dengan Rahma?

Alternatif Penyelesaian

Pengurangan pada pecahan pada dasarnya sama dengan pengurangan pada bilangan bulat. Pada bilangan
bulat, operasi pengurangan antara dua bilangan sama dengan penjumlahan dari invers pengurangnya. Hal
ini juga berlaku pada pecahan.

Sehingga,

3 1 1
- = .... + ( - )
4 2 2

= ....

Operasi penjumlahan di atas dapat dimodelkan oleh garis bilangan berikut.

Garis bilangan di atas diperoleh dengan menggeser garis bilangan bawah ke arah kanan, sehingga titik 0
pada garis bilangan bawah lurus dengan titik 3/4 pada garis bilangan yang atas. Dari garis bilangan di atas
kita dapat melihat bahwa titik –1/2 pada garis bilangan bawah lurus dengan titik 1/4 pada garis bilangan
atas. Sehingga, 3/4 – 1/2 = .......
Masalah 3(POS 3):
Diketahui salah satu soal dalam kompetisi matematika sebagai berikut:
1 1 1 1 1
Hasil dari + + + +… .+ =…
1x 2 2x 3 3 x 4 4 x5 2019 x 2021

Salah seorang peserta kompetisi itu menyelesaikan dengan cara mengamati pola sebagai berikut:
1 1
n = 1 maka =
1x 2 2

1 1 1 1 4
n = 2 maka + = + =
1x 2 2x 3 2 6 6

1 1 1 2 1 9
n = 3 maka + + = + =
1 x 2 2 x 3 3 x 4 3 12 12

1 1 1 1 3 1 16
n = 4 maka + + + = + =
1 x 2 2 x 3 3 x 4 4 x 5 4 20 20

Berdasarkan pola tersebut, tentukan jawaban untuk soal di atas!


LAMPIRAN 2
Kunci Lembar Kerja Siswa

Bahan tayang -2.


Masalah 1:
Setelah Robin pulang sekolah, Ia pergi ke Laris untuk membeli 1 pizza, pizza tersebut di potong menjadi
12 bagian yang sama untuk dibagikan pada teman – temannya. 8 bagian Robin berikan kepada teman
sekelasnya, dan 3 bagian diberikan kepada adik kelas, berapa bagian yang tersisa?

Alternatif Penyelesaian

Banyak pizza = 1 .
Bagian yang diberikan teman sekelas 8 bagian
Yang diberikan adik kelas 3 bagian
3 13 1
Sisa pizza = 1 - ¿ + ¿= 1 - =
12 12 12
Dapat juga menggunakan gambar , perhatikan daerah arsiran pada daerah lingkaran dibawah ini

Jadi sisa pizza adalah 1

1
bagian dari 12 yaitu
12

MASALAH 2
Dalam suatu upacara bendera, Dewi, Cecil, dan Rahma berada dalam satu barisan. Dewi berada paling
depan, Cecil 1/2 dam di belakang Dewi, sedangkan Rahma berada 3/4 dam di belakang Dewi. Dapatkah
kita menentukan jarak Cecil dengan Rahma?

Alternatif Penyelesaian
Pengurangan pada pecahan pada dasarnya sama dengan pengurangan pada bilangan bulat. Pada bilangan
bulat, operasi pengurangan antara dua bilangan sama dengan penjumlahan dari invers pengurangnya. Hal
ini juga berlaku pada pecahan.

Sehingga,

Operasi penjumlahan di atas dapat dimodelkan oleh garis bilangan

Garis bilangan di atas diperoleh dengan menggeser garis bilangan bawah ke arah kanan, sehingga titik 0
pada garis bilangan bawah lurus dengan titik 3/4 pada garis bilangan yang atas. Dari garis bilangan di atas
kita dapat melihat bahwa titik –1/2 pada garis bilangan bawah lurus dengan titik 1/4 pada garis bilangan
atas. Sehingga, 3/4 – 1/2 = 1/4.

MASALAH 3
Diketahui salah satu soal dalam kompetisi matematika sebagai berikut:
1 1 1 1 1
Hasil dari + + + +… .+ =…
1x 2 2x 3 3 x 4 4 x5 2019 x 2021

Salah seorang peserta kompetisi itu menyelesaikan dengan cara mengamati pola sebagai berikut:
1 1
n = 1 maka =
1x 2 2

1 1 1 1 4
n = 2 maka + = + =
1x 2 2x 3 2 6 6

1 1 1 2 1 9
n = 3 maka + + = + =
1 x 2 2 x 3 3 x 4 3 12 12
1 1 1 1 3 1 16
n = 4 maka + + + = + =
1 x 2 2 x 3 3 x 4 4 x 5 4 20 20

Berdasarkan pola tersebut, tentukan jawaban untuk soal di atas!

Alternatif jawaban:

1 1
n = 1 maka =
1x 2 2

1 1 1 1 4
n = 2 maka + = + =
1x 2 2x 3 2 6 6

1 1 1 2 1 9
n = 3 maka + + = + =
1 x 2 2 x 3 3 x 4 3 12 12

1 1 1 1 3 1 16
n = 4 maka + + + = + =
1 x 2 2 x 3 3 x 4 4 x 5 4 20 20

didapat
untuk n = 1
1 12
=
2 1 x2
untuk n= 2

4 22
=
6 2 x3
Untuk n = 3

9 32
=
12 3 x 4
1 1 1 1 1
Jadi hasil dari+ + + +… .+ =…
1x 2 2x 3 3 x 4 4 x5 2019 x 2021
2019 2
untuk n=2019 maka
2019 x 2021
LAMPIRAN 3
Penilaian Pengetahuan

Lembar Observasi Diskusi Kelompok

No Nama Kemampua Kemampuan Kemampuan Penguasa Skor Skor


Siswa n bertanya mempertahan an yang maks
mengemuk kan pendapat substansi dicapai
akan materi
pendapat
1
2
3
4
5
6
7
8
9
10
11
12
13
14
15
16
17
18
19
20
21
22
23
24

Keterangan:
Baik mendapat skor 1
Tidak baik mendapat skor 0

Skor perolehan
Nilai akhir = x 100
Jumlah skor

Instrumen penilaian:
Kuis (Waktu: 10 menit)

Soal:
1 4
1. Ibu Sindy membeli dua ekor ayam. Satu ekor beratnya 1 kg dan satu ekor lainnya beratnya 2
4 5
kg.
Berapa kg berat kedua ekor ayam?
3 3
2. Dua karung beras masing-masing beratnya 20 kg dan 31 kg.
10 4
a. Berapa kilogram berat kedua karung beras?
3
b. Jika di sumbangkan 25 berapa sisanya?
10
1 1 1 1 1
3. Hasil dari + + + +… .+ =…
1x 2 2x 3 3 x 4 4 x5 2019 x 2021

Selamat Menikmati....ingat jerih payahmu tidak akan sia – sia


ALTERNATIF LKPD
Tujuan:
Menemukan konsep pecahan dari berbagai representasi
Langkah-langkah pengerjaan LKPD
1. Berdoalah sebelum memulai pekerjaan
2. Pelajari dan isi LKPD berikut

Gb. 1 Gb. 2 Gb. 3 Gb. 4 Gb. 5

Daerah berwarna Gb. 1 menyatakan potongan ….. dari ….. bagian, bentuk pecahannya ….

Daerah berwarna Gb. 2 menyatakan potongan ….. dari ….. bagian, bentuk pecahannya ….

Daerah berwarna Gb. 3 menyatakan potongan ….. dari ….. bagian, bentuk pecahannya ….

Daerah berwarna Gb. 4 menyatakan potongan ….. dari ….. bagian, bentuk pecahannya ….

Daerah berwarna Gb. 5 menyatakan potongan ….. dari ….. bagian, bentuk pecahannya ….

Pada Gb.1 , Gb. 2, Gb. 3 , Gb. 4, dan Gb. 5 memilliki potongan bagian-bagian yang sama.

Sehingga, Pecahan merupakan …………………………………………………………………………………….

Daerah yang diwarnai pada Gb. 4 dan Gb. 5 besarnya sama. Sehingga bentuk pecahan pada Gb.4
dan Gb.5 dinamakan dengan pecahan senilai.

Jadi, Pecahan senilai adalah …

Ingatlah kembali tentang bentuk-bentuk pecahan. Pikirkanlah bagaimana cara mengubah bentuk
pecahan dengan mengamati hasil perubahan masing-masing bentuk pecahan berikut ini!

Pecahan Biasa Campuran Desimal Persen


23 1
11
2 2 11,5 1150 %

26
5

16
100

12
5
Jelaskan langkah untuk mengubah pecahan biasa ke pecahan campuran ataupun sebaliknya!

Jelaskan langkah untuk mengubah pecahan biasa ke pecahan desimal ataupun sebaliknya!

Jelaskan langkah untuk mengubah pecahan biasa ke persen ataupun sebaliknya

Masalah
Indeks massa tubuh? IMT adalah pengukuran yang memperkirakan apakah seseorang dewasa memiliki tubuh yang
ideal dari perbandingan tinggi dan berat badannya. Nilai IMT diberikan oleh rumus berikut.

IMT =
t

, b = berat badan ; t = tinggi badan

Ada 5 orang yang akan dihitung IMT nya yaitu sebagai berikut.
Nama Tinggi (cm) Berat (kg)
Susi 160 60
Ana 150 45
Budi 165 63
Lalan 176 60
Sandi 175 65

UrutkanlahI IMT ke 5 orang tersebut dari orang yang memiliki IMT paling kecil ke yang paling besar!

Penyelesaian:
Umpan Balik

1. Tuliskan kesulitan yang kalian alami dalam mempelajari materi dan mengerjakan LKPD !

...............................................................................................................................

...............................................................................................................................

2. Buatlah minimal satu pertanyaan terkait materi yang telah kalian pelajari !

...............................................................................................................................

...............................................................................................................................

3. Tuliskan kesulitan dan saran yang dialami wali murid dalam mengikuti pembelajaran jarak jauh !

...............................................................................................................................

...............................................................................................................................

4. Umpan Balik dari Guru

……………………………………………………………………………………………………
……………………………………………………………………………………………………
……………………………………………………………………………………………………
………………………………………………
ALTERNATIF LKPD
Tujuan:
Menyatakan Hubungan Antar Konsep Matematika

Menemukan sifat-sifat operasi hitung penjumlahan dan pengurangan pecahan

Langkah-langkah LKPD

Ingatlah kembali sifat-sifat operasi hitung pada penjumlahan dan pengurangan bilangan
bulat!
1. Tuliskan contoh operasi bilangan bulat yang berlaku sifat komutatif ..........................................

Berdasarkan sifat-sifat operasi hitung pada penjumlahan dan pengurangan bilangan bulat,
selidikilah apakah sifat tersebut berlaku juga terhadap operasi penjumlahan dan
pengurangan pecahan!

Hasilnya Hasilnya
Operasi Penjumlahan sama (Ya/ Operasi pengurangan sama (Ya/
Tidak) Tidak)
2 5 2 5
+ =⋯ − =⋯
3 6 3 6

5 2 5 2
+ =⋯ − =⋯
6 3 6 3

Berdasarkan hasil perhitungan pada tabel, jawablah pertanyaan berikut ini!


2. Apakah sifat komutatif berlaku pada operasi penjumlahan pecahan?
Alasannya;

3. Apakah sifat komutatif berlaku pada operasi pengurangan pecahan?


Alasannya;

Ingatlah kembali sifat-sifat operasi hitung pada penjumlahan dan pengurangan bilangan
bulat!
4. Tuliskan contoh operasi bilangan bulat yang berlaku sifat asosiatif ..............................................

Selidikilah apakah sifat asosiatif juga berlaku terhadap penjumlahan dan pengurangan
pecahan!
Hasilnya Hasilnya
Operasi Penjumlahan sama (Ya/ Operasi pengurangan sama (Ya/
Tidak) Tidak)
2 5 3 2 5 3
( + )+ ( − )−
=3 64 =3 64

2 5 3 2 5 3
+( + )= —( − )=
3 6 4 3 6 4

5. Apakah sifat asosiatif berlaku pada operasi penjumlahan pecahan?


Alasannya;

6. Apakah sifat asosiatif berlaku pada operasi pengurangan pecahan?


Alasannya;

11
11
7. +⋯ = bilangan yang tepat untuk mengisi operasi di samping adalah …….
12 12

11 11
8. −⋯ = bilangan yang tepat untuk mengisi operasi di samping adalah …….
12 12

Berdasarkan hasil perhitungan no 7 dan no 8, bilangan yang didapatkan merupakan unsur


identitas pada penjumlahan dan pengurangan pecahan

5
9.
2 + .......... = 0 Bilangan yang tepat untuk mengisi titik-titik di samping adalah ......
10. 3
(− ) + ….....= 0 Bilangan yang tepat untuk mengisi titik-titik di samping adalah ......
4

11. Jadi , invers penjumlahan pecahan 5 3


2 adalah........dan invers (− ) adalah ...........
4
a
Oleh karena itu, apabila ada pecahan berbentuk , dengan a, b bilangan bulat, b ≠ 0, maka,
b
a
Invers pecahan
b adalah ……..
ALTERNATIF LKPD

Tujuan:

Membuat Representasi Matematika yang berkaitan dengan suatu Masalah

Membuat representasi matematika terkait operasi penjumlahan dan pengurangan pecahan

Langkah-langkah LKPD:

Perhatikan representasi berikut:

Gambar 1 Gambar 2
Apabila kue pada gambar 1 dibagikan kepada 8 orang anak, dan kue pada
gambar no 2 dibagikan kepada 12 orang anak. Buatlah representasi matematika
untuk menyatakan: Bagian kue yang didapatkan oleh setiap anak pada kue gambar
1 adalah...................................................................................................................bagian
dari ……
bagian dengan bentuk pecahannya adalah ………………

Bagian kue yang didapatkan oleh setiap anak pada kue gambar 2 adalah ...... bagian
dari …… bagian dengan bentuk pecahannya adalah …………………..

Jumlah bagian kue yang didapatkan oleh 2 orang anak pada kue gambar 1 dan 1
orang anak pada kue gambar 2 adalah
...................................................................................................................................

Jumlah bagian kue yang didapatkan 2 orang anak pada gambar 1 dan 3 orang anak
pada gambar 2 adalah
........................................................................................................................................................

Selisih antara bagian kue yang didapatkan anak pada kue gambar 1 dengan kue
pada gambar 2 adalah
......................................................................................................................................................
Masalah

1. Umar mempunyai satu kaleng kelereng yang akan dia bagi . Adik
yang pertama mendapatkan 5/12 bagian, adik yang kedua
mendapatkan 2/6 bagian, dan adik yang ketiga mendapatkan 3/8
bagian. Berapa bagian kelereng tersisa yang dimiliki oleh Umar?
Sumber: https://youtube.com

Penyelesaian:

2. Ibu berencana untuk membuat kue bolu. Bahan-bahan yang


harus dipersiapkan yaitu 4 butir kuning telur (125 gram/butir),
½ kg tepung, ½ kg margarin, 100 gram gula halus, 1 bungkus
vanili (45 gram), dan 100 gram coklat bubuk. Tentukan total
berat bahan yang dibutuhkan untuk membuat kue bolu
tersebut (dalam kg)!

https://bacaresepdulu.com
Penyelesaian:
Umpan Balik

1. Tuliskan kesulitan yang kalian alami dalam mempelajari materi dan mengerjakan
LKPD !

...............................................................................................................................

...............................................................................................................................

2. Buatlah minimal satu pertanyaan terkait materi yang telah kalian pelajari !

...............................................................................................................................

...............................................................................................................................

3. Tuliskan kesulitan dan saran yang dialami wali murid dalam mengikuti pembelajaran
jarak jauh !

...............................................................................................................................

...............................................................................................................................

4. Umpan Balik dari Guru

……………………………………………………………………………………………
……………………………………………………………………………………………
……………………………………………………………………………………………
………………………………………………………………………
RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN (RPP)
Pertemuan 6

Sekolah : SMP ……….


Mata Pelajaran. : Matematika
Materi Pokok. : Bilangan (Operasi Bilangan Bulat dan Pecahan)
Kelas/Semester : VII/Ganjil

Informasi Pembelajaran
Persiapan 1. Membuat group kelas melalui media online (misalnya whatsapp, messenger, dll)
Pembelajaran dan memastikan anggota group telah tergabung secara keseluruhan.
2. Penyampaian materi/penugasan melalui media daring dalam bentuk
word/image/video untuk memudahkan siswa belajar secara daring, bahan
ajar/tugas tidak perlu mengejar target kurikulum agar siswa tidak merasa
terbebani.
3. Membuat kesepakatan terkait kehadiran, pengumpulan hasil kerja melalui media
daring yang disepakati (misalnya whatsapp, messenger, dll).
4. Memeriksa hasil kerja siswa.
5. Memberikan motivasi belajar dan selalu mengingatkan agar patuh terhadap
protokol kesehatan ketika berada diluar rumah.
Tujuan 1. Menyelesaikan operasi perkalian pada bilangan pecahan.
Strategi/Aktifitas Pembelajaran
Metode : Discovery Langkah Pembelajaran :
Learning dengan Daring A. Pendahuluan
Media: 1. Melalui media daring (misalnya whatsapp, messenger, dll),
Browser mengucapkan salam, mengecek kesehatan siswa, memotivasui
Whatsapp pentingnya belajar di rumah.
Messenger 2. Menyampaikan materi operasi perkalian pada bilangan pecahan bisa
Sumber Belajar: secara video conference atau menyimak video pembelajaran.
1. Buku Siswa B. Kegiatan Inti
2. Bahan Ajar 1. Guru membentukan kelompok kecil yang beranggotakan 4 orang
3. https://www.m4th- 2. Guru memberikan permasalahan tentang operasi perkalian pada
lab.net/2017/07/buku bilangan pecahan.
-matematika-kelas-vii- 3. Guru merumuskan pertanyaan tentang operasi perkalian pada
dan-viii.html bilangan pecahan..
4. Youtube 4. Guru melakukan bimbingan kepada kelompok kecil dalam
Alat dan Bahan: menyelesaikan permasalahan tentang operasi perkalian pada bilangan
1. Hp/ Laptop/ Komputer pecahan..
2. Alat Tulis 5. Siswa melakukan diskusi dalam kelompok kecil untuk
mengumpulkan informasi berkaitan dengan operasi perkalian pada
bilangan pecahan..
6. Guru dan siswa menyimpulkan cara menyelesaikan operasi perkalian
pada bilangan pecahan.
C. Penutup
1. Guru memberikan ungkapan terima kasih kepada siswa yang tetap
disiplin belajar dalam keadaan seperti pandemi ini.
2. Guru juga memberikan informasi materi pertemuan berikutnya
(operasi pembagian pada bilangan pecahan) secara daring.
Asesmen/Penilaian
Jenis Penilaian Bentuk Penilaian Keterangan Penilaian
Sikap Observasi/Jurnal Teliti, Kejujuran, Kerjasama dan Mandiri,
Penugasan Tugas pada bahan ajar
Pengetahuan
Tes Tertulis Tes Kompetensi Online
Menyelesaikan operasi perkalian pada
Keterampilan Proyek bilangan pecahan dalam kehidupan sehari-
hari

Mengetahui, .............., Juli 2021


Kepala Sekolah SMP …………….. Guru mata pelajaran

………………………………….. ……………………………………
NIP…………………………….. NIP. …………………………….
RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN (RPP)
Pertemuan 6

Sekolah : SMP ……….


Mata Pelajaran. : Matematika
Materi Pokok. : Bilangan (Operasi Bilangan Bulat dan Pecahan)
Kelas/Semester : VII/Ganjil

Informasi Pembelajaran
Persiapan 1. Membuat group kelas melalui media online (misalnya whatsapp, messenger,
Pembelajaran dll) dan memastikan anggota group telah tergabung secara keseluruhan.
2. Penyampaian materi/penugasan melalui media daring dalam bentuk
word/image/video untuk memudahkan siswa belajar secara daring, bahan
ajar/tugas tidak perlu mengejar target kurikulum agar siswa tidak merasa
terbebani.
3. Membuat kesepakatan terkait kehadiran, pengumpulan hasil kerja melalui
media daring yang disepakati (misalnya whatsapp, messenger, dll).
4. Memeriksa hasil kerja siswa.
5. Memberikan motivasi belajar dan selalu mengingatkan agar patuh terhadap
protokol kesehatan ketika berada diluar rumah.
Tujuan 2. Menyelesaikan operasi perkalian pada bilangan pecahan.
Strategi/Aktifitas Pembelajaran
Metode : Discovery Langkah Pembelajaran :
Learning dengan Daring D. Pendahuluan
Media: 1. Melalui media daring (misalnya whatsapp, messenger, dll),
Browser mengucapkan salam, mengecek kesehatan siswa, memotivasui
Whatsapp pentingnya belajar di rumah.
Messenger 2. Menyampaikan materi operasi pembagian pada bilangan pecahan
Sumber Belajar: bisa secara video conference atau menyimak video pembelajaran.
1. Buku Siswa E. Kegiatan Inti
2. Bahan Ajar 1. Guru membentukan kelompok kecil yang beranggotakan 4 orang
3. https://www.m4th- 2. Guru memberikan permasalahan tentang operasi pembagian pada
lab.net/2017/07/buku bilangan pecahan.
-matematika-kelas-vii- 3. Guru merumuskan pertanyaan tentang operasi pembagian pada
dan-viii.html bilangan pecahan..
4. Youtube 4. Guru melakukan bimbingan kepada kelompok kecil dalam
Alat dan Bahan: menyelesaikan permasalahan tentang operasi pembagian pada
1. Hp/ Laptop/ Komputer bilangan pecahan..
2. Alat Tulis 5. Siswa melakukan diskusi dalam kelompok kecil untuk
mengumpulkan informasi berkaitan dengan operasi pembagian pada
bilangan pecahan..
6. Guru dan siswa menyimpulkan cara menyelesaikan operasi
pembagian pada bilangan pecahan.
F. Penutup
1. Guru memberikan ungkapan terima kasih kepada siswa yang tetap
disiplin belajar dalam keadaan seperti pandemi ini.
2. Guru juga memberikan informasi materi pertemuan berikutnya
(bilangan berpangkat secara daring.
Asesmen/Penilaian
Jenis Penilaian Bentuk Penilaian Keterangan Penilaian
Sikap Observasi/Jurnal Teliti, Kejujuran, Kerjasama dan Mandiri,
Penugasan Tugas pada bahan ajar
Pengetahuan
Tes Tertulis Tes Kompetensi Online
Menyelesaikan operasi pembagian pada
Keterampilan Proyek bilangan pecahan dalam kehidupan sehari-
hari

Mengetahui, .............., Juli 2021


Kepala Sekolah SMP …………….. Guru mata pelajaran

………………………………….. ……………………………………
NIP…………………………….. NIP. …………………………….
ALTERNATIF LKPD

Tujuan:

Menyatakan Hubungan Antar Konsep Matematika Menemukan konsep perkalian dan


pembagian pecahan

Langkah LKPD:

Ingatlah kembali sifat-sifat operasi hitung pada perkalian dan pembagian bilangan bulat!

1. Tuliskan contoh operasi bilangan bulat yang berlaku sifat komutatif ..........................................

Berdasarkan sifat-sifat operasi hitung pada penjumlahan dan pengurangan bilangan


bulat, selidikilah apakah sifat tersebut berlaku juga terhadap operasi penjumlahan
dan pengurangan pecahan!
Hasilnya Hasilnya
Operasi Penjumlahan sama (Ya/ Operasi pengurangan sama (Ya/
Tidak) Tidak)
2 5 2 5
× =⋯ ÷ =⋯
3 6 3 6

5 2 5 2
× =⋯ ÷ =⋯
6 3 6 3

Berdasarkan hasil operasi hitung penjumlahan dan pengurangan pecahan pada tabel,
2. Apakah sifat komutatif berlaku pada operasi perkalian
pecahan? Alasannya;

3. Apakah sifat komutatif berlaku pada operasi pembagian


pecahan? Alasannya;
4. Tuliskan contoh operasi bilangan bulat yang berlaku sifat asosiatif ..........................................

5. Tuliskan contoh operasi bilangan bulat yang berlaku sifat distributif ..........................................

Selidikilah apakah sifat asosiatif dan distributifj juga berlaku terhadap perkalian dan
pembagian pecahan!
Hasilnya Hasilnya
Operasi Perkalian sama (Ya/ Operasi Pembagian sama (Ya/
Tidak) Tidak)
2 5 3 2 5 3
( × )× = ( ÷ )÷ =
3 6 4 3 6 4
2 5 3 2 5 3
×( × )= ÷( ÷ )=
3 6 4 3 6 4

2 5 3 2 5 3
×( + )= ÷( + ) =
3 6 4 3 6 4
2 5 2 3 2 5 2 3
( × )+( × )= ( ÷ )+( ÷ )=
3 6 3 4 3 6 3 4
2 5 3 2 5 3
×( − )= ÷( − )=
3 6 4 3 6 4

2
5 2 3 25 2 3
( × )−( × )= ( ÷ )−( ÷ )=
3 6 3 4 3 6 3 4

Berdasarkan hasil operasi hitung perkalian dan pembagian pecahan pada tabel.
5. Apakah sifat asosiatif berlaku pada operasi perkalian pecahan?
Alasannya;

6. Apakah sifat asosiatif berlaku pada operasi pembagian pecahan?


Alasannya;

7. Apakah sifat distributif berlaku pada operasi perkalian pecahan?


Alasannya;

8. Apakah sifat distributif berlaku pada operasi pembagian pecahan?


Alasannya;

11
11
9. ×… =
bilangan yang tepat untuk mengisi operasi di samping adalah …….
12 12

1 1
10. bilangan yang tepat untuk mengisi operasi di samping adalah …….
(− ) × … = (− )
2 2

5 5
11. ÷…=
bilangan yang tepat untuk mengisi operasi di samping adalah …………..
2 2

12. (− 3 ) ÷ … = (− 3
) bilangan yang tepat untuk mengisi operasi di samping adalah ……..
4
4

Berdasarkan hasil perhitungan no 9 sampai dengan no 12, bilangan yang didapatkan


merupakan unsur identitas pada perkalian dan pembagian pecahan.

5
13. 2
× ... = 1 Bilangan yang tepat untuk mengisi operasi di samping adalah ......

14. 5
( ) ÷ ..... = 1 Bilangan yang tepat untuk mengisi operasi di samping adalah ......
2

15. Jadi , invers perkalian pecahan


5 adalah......... dan invers pembagian pecahan (5 )
2 2

adalah ...........

Oleh karena itu, apabila ada pecahan berbentuk a , a dan b bilangan bulat dengan b ≠ 0,
b

maka,
Invers perkalian pecahan adalah ……..
a
b

Invers pembagian pecahan


a
adalah ……
b

ALTERNATIF LKPD
Tujuan:

Membuat Model Matematika yang berkaitan dengan suatu Masalah

Membuat model matematika dari operasi perkalian dan pembagian pecahan

Langkah LKPD

Perhatikan representasi berikut:

Harga : Rp. 65.000 Harga : Rp. 112.000 Harga : Rp. 190.000


Diskon : 60% Diskon: ¼ diskon baju Diskon : 3 diskon
celana
2

Berdasarkan informasi tersebut. Buatlah representasi matematika untuk menyatakan:


Diskon sepatu dalam rupiah, representasi matematikanya adalah .....................................................

………………………………………………………………………………………………………………………………………..

Total diskon baju, celana dan sepasang sepatu dalam rupiah, representasi matematikanya

adalah..............................................................................................................................................................................

………………………………………………………………………………………………………………………………………..

Total harga 1 pasang sepatu, representasi matematikanya adalah …………………………………..

…………………………………………………………………………………………………………………………………….
Masalah

1. Suatu Mall menjual beberapa barang dengan diskon yang beragam. Harga 1 pakaian Rp.
250.000 diberikan diskon sebesar 50%. Harga 1 jaket Rp. 500.000 diberikan diskon
sebesar 60%. Apabila membeli pakaian dan jaket sekaligus maka akan mendapatkan diskon
sebesar 50%+25% , artinya harga awal dipotong dengan diskon 50% terlebih dahulu
kemudian harga tersebut dipotong lagi dengan diskon 25%. Hitunglah:
a. Harga 1 jaket dan harga 1 pakaian!
b. Dilihat dari diskon yang didapatkan, lebih untung manakah membeli jaket dan baju
secara terpisah, atau membeli jaket dan baju sekaligus?
Penyelesaian:

2. Sejumlah beras dimasukkan ke dalam 12 kantong yang mana setiap


kantong
mempunyai berat 3 kg. Beras tersebut akan dipindahkan ke dalam
4
kantong-
kantong yang berisi 1 kg. Berapa banyak kantong yang
2
dibutuhkan?
Penyelesaian:

Umpan Balik

1. Tuliskan kesulitan yang kalian alami dalam mempelajari materi dan mengerjakan LKPD !

...............................................................................................................................

...............................................................................................................................

2. Buatlah minimal satu pertanyaan terkait materi yang telah kalian pelajari !

...............................................................................................................................

...............................................................................................................................

3. Tuliskan kesulitan dan saran yang dialami wali murid dalam mengikuti pembelajaran jarak jauh !

...............................................................................................................................

...............................................................................................................................

4. Umpan Balik dari Guru

………………………………………………………………………………………………………
………………………………………………………………………………………………………
………………………………………………………………………………………………………
………………………………………

Anda mungkin juga menyukai