Anda di halaman 1dari 2

Laporan Percobaan Menanam Tomat

Nama Percobaan : Mengamati Tanaman Tomat

Tujuan Percobaan : Mengetahui bagian-bagian tomat

Alat dan bahan : Tomat dan tanah

Langkah Percobaan :

1. Belahlah tomat menjadi dua bagian.

2. Setelah itu, ambillah biji Tomat, lalu cucilah biji tomat.

3. Kemudian, biji tomat yang telah dicuci, disaring dan dijemur.

4. Setelah biji tomat sudah kering, ,maka biji tomat disemaikan diatas tanah. Dan jangan lupa
untuk menyiram Tanaman Tomat setiap Hari.

Hasil Percobaan :

1. Pada pekan pertama, tanaman Tomat mulai berkecambah tingginya 4 cm.


2. Pada pekan kedua, kecambah mulai membesar dan Tingginya 8 cm.

Gambar 1. Tanaman tomat pada minggu 1 yang sudah berkecambah


Gambar 2. Tanaman tomat pada pekan kedua

Kesimpulan :

Tanaman Tomat Berasal dari Biji Tomat. Tanaman Tomat memerlukan Sumber Energi Yaitu
Matahari. Dan Tanaman Tomat harus disiram Setiap Hari.

Nama : Afifah Khairunnisa

Kelas : IV Juwairiyah

Mengetahui

Wali Murid

Anda mungkin juga menyukai