Anda di halaman 1dari 51

NASKAH SOAL

UJIAN AKHIR SEMESTER (UAS)


TAHUN AKADEMIK 2021-2022 GANJIL
Mata Kuliah : Konsep Dasar Bahasa Indonesia
Dosen : Muhafidin, M.Pd
Prodi/Kelas : PGSD/RPL 2021 B
Hari/Tanggal : disesuaikan
Waktu : disesuaikan
Sifat : Penugasan

Petunjuk : a. Berdoalah sebelum mengerjakan soal.


b. Tulis identitas (nama, dll) dengan lengkap.
c. Bacalah seluruh soal dengan teliti.
d. Semua jawaban dikerjakan masing-masing tanpa bekerja sama dengan orang lain.
e. Perhatikan batas pengumpulan jawaban, jangan sampai terlambat..

Bismillaahirrahmaanir’rahiim....

Tugas ini merupakan tugas untuk penilaian UAS. Maka sepatutnya Anda cermati secara seksama
dan Anda mengerjakannya dengan baik.

Tugas Anda mencari jurnal baik nasional maupun internasional terakreditasi sebanyak tiga (3)
jurnal yang membahas tentang “Analisis wacana atau Analisis wacana kritis”. Setelah dipastikan
jurnal tersebut terakreditasi Anda upload di ruangMu sebagai jawaban tugas UAS yang diberikan.
Proses upload tugas Anda perlu memperhatikan ukuran, bila terlalu besar Anda mengecilkan
terlebih dahulu agar jawaban Anda terupload.

Kesamaan jawaban Anda dengan teman Anda berarti Anda tidak mendapatkan nilai UAS.
Jaga sehat!
Selamat bekerja!!

Jawab :

‫ﻴﻢ‬ ‫ٱﻟﺮﺣْ ٰ َﻤ ِﻦ ﱠ‬
ِ ِ‫ٱﻟﺮﺣ‬ ‫ ﱠ‬5‫ٱ‬ِ ‫ﺳ ِﻢ ٰ ﱠ‬
ْ

Nama : DADE HERYANTO


NIM : 216223142
Kelas : PGSD RPL Kelas B
Ijtihad: Jurnal Wacana Hukum Islam dan Kemanusiaan
Vol. 21, No. 2 (2021), pp. 177-196, doi : 10.18326/ijtihad.v21i2.177-196

Muhammadiyah constitution jihad


movement: a case study of the Omnibus
Law on job creation
Muhammad Nurul Huda, Suranto
Universitas Muhammadiyah Yogyakarta
E-mail: m.nurul.psc19@mail.umy.ac.id, suranto_umy@yahoo.cm

Hammam
Institut Agama Islam Negeri Salatiga
E-mail: hammam@iainsaalatiga.ac.id

Herdin Arie Ssaputra


Universitas Muhammadiyyah Semarang
E-mail: herdinariesaputra@gmaiil.com
DOI: 10.18326/ijtihad.v21i2.177-196

The Omnibus Law on job creation is a government initiative proposal and it has drawn public
reactions to polemics of debate. Muhammadiyah as a religious organisation also expressed their
objections to the Omnibus Law on job creation. This article is qualitative research that applies
NVivio 12 plus to manage the data through crosstab analysis and cluster analysis. This study shows
that there are aspects of conflictual relations that give rise to a movement. Muhammadiyah forms
a formal or non-formal organization that involves the Law and Human Rights Council (HAM) as
well as s a forum of the dean of the law faculty and the head of the law school of Muhammadiyah
and Aisyiyah universities. In the concept, of ​​Muhammadiyah emphasizes to synchronise between
institutions by prioritizing transparency, making laws severe in their implementation. Muhammdiyah
offers three concept points, namely revoking a government regulation in lieu of law (PERPU), delaying
its implementation, and revising through public participation.

177
Ijtihad: Jurnal Wacana Hukum Islam dan Kemanusiaan, Volume 21, No. 2, Desember 2021: 177-196

Omnibus Law Cipta Kerja merupakan usul inisiatif pemerintah dan kemunculannya menuai reaksi
publik hingga polemik perdebatan. Organisasi keagamaan Muhammadiyah turut menyatakan
sikap keberatannya terhadap Omnibus Law Cipta Kerja. Artikel ini adalah kajian kualitatif yang
menggunakan NVivo 12Plus untuk mengelola data melalui analisis crosstab dan analisis cluster.
Kajian ini menunjukkan ada beberapa aspek hubungan konfliktual yang melahirkan sebuah gerakan.
Muhammadiyah membentuk organisasi formal atau non-formal yang melibatkan Majelis Hukum dan
Hak Asasi Manusia (HAM), forum dekan fakultas hukum dan ketua sekolah tinggi hukum perguruan
tinggi Muhammadiyah dan Aisyiyah. Dalam konsepnya, Muhammadiyah menegaskan pentingnya
sinkronisasi antara lembaga dengan mengedepankan transparansi, membuat undang-undang harus
serius dalam pelaksanaannya. Muhammadiyah menawarkan tiga poin konsep, yaitu mencabut dengan
Peraturan Pemerintah Pengganti Undang-undang (PERPU), menunda pelaksanaannya, dilakukan revisi
dengan melibatkan partisipasi publik.

Keywords: Omnibus law; public policy; social movement

Introduction
Public policy aims to benefit the community and provides problem-solving for public
problems. Therefore, responsive public policies can have an impact on sustainably improving
community welfare. However, public policy is a product that fights for the public interest,
which philosophically requires public involvement from the beginning of its preparation
to the end of its ratification (Sururi, 2016, pp. 1-14). Therefore, the government’s public
policy should be oriented to the community’s interests and improve social welfare. The
products of these public policies are regulations and legislations (Ramdhani & Ramdhani,
2017, pp. 1-12). Hence, it cannot be denied that policy products are influenced by various
interested parties, such as political elites, capital owners, and other interested actors.
According to Herdiana (2018, pp. 13-26), public policy is part of political decisions
and involves several parties. Public policies do not reflect the wider community’s interests
(Manulu, 2016, pp. 27-50). As a result, public policies are potentially vulnerable to conflict
because political elites tend to accommodate the interests of capital owners rather than
the interests of the people at large. Nevertheless, it can have an impact on the life of the
nation and state.
In Indonesia, a public policy in the form of the Omnibus Law on job creation is a
government initiative proposal, and its emergence has drawn public reactions to polemic
debates. Starting with the second term of President Joko Widodo’s inauguration speech

178
Muhammadiyah constitution jihad movement: ... (Muhammad Nurul Huda, et.al)

before the people’s consultative assembly of the Republic of Indonesia (MPR RI) session
on October 20, 2019, he complained about the complexity of investing in Indonesia due to
the many rules in the business licensing process. Those rules hampered the improvement
of the investment climate in Indonesia (Firmansyah et al., 2020, pp. 131-140).
To maintain a conducive and competitive business and investment climate, the
government requires legal certainty to simplify regulations. The facts show that regulations
overlap each other, and the conditions of regulations are hyper-regulation. The government
considers this regulatory problem to be no longer relevant to face the challenges of the
industrial revolution 4.0. Therefore, there is a need to simplify regulations through the
Omnibus Law (Mayasari, 2020, pp. 1-15; Setiadi, 2020, pp. 39-52; Michael, 2020, pp. 159-
176).
Omnibus Law is a method of formulating a law consisting of several primary materials
by revoking, changing, and adding several laws at once and making it a single document
to synchronise and harmonise regulations (Azhar, 2019, pp. 170-178; Setyawan, 2020, pp.
150-164). The following is 11 coverages of the Omnibus Law on Job Creation, namely:

Table 1.
Omnibus Law Cluster Job Creation
No Description
1 Simplification of Licensing
2 Investment Requirements
3 Employment
4 Ease, Empowerment, and Protection of Micro, Small, and Medium Enterprises
(UMKM)
5 Ease of Business
6 Research and Innovation Support
7 Government Administration
8 Imposition of Sanctions

179
Ijtihad: Jurnal Wacana Hukum Islam dan Kemanusiaan, Volume 21, No. 2, Desember 2021: 177-196

No Description
9 The land acquisition
10 Government Investments and Projects
11 Special Economic Zone
Source: www.dpr.go.id (2020)

Although the Omnibus Law on job creation has now been ratified and is binding on
all Indonesian citizens. In the process, the rule has drawn much controversy from the time
of its proposal, discussion, and ratification, to it was signed by the president. According
to Kristiyanto (2020, pp. 233-244), the government is not transparent and ignores public
participation. Whereas public participation plays a vital role in the context of a democratic
country. In addition, Kurniawan and Dewanto (2020, pp. 63-76)the legal consequences
arising for the heirs as holders of land rights are not guaranteed legal certainty. So it
can be said that the heirs cannot take legal actions against the land title certificates”,”
author”:[{“dropping-particle”:””,”family”:”Kurniawan”,”given”:”Fajar”,”non-dropping-
particle”:””,”parse-names”:false,”suffix”:””},{“dropping-particle”:””,”family”:”Dewant
o”,”given”:”Wisnu Aryo”,”non-dropping-particle”:””,”parse-names”:false,”suffix”:””}],”
container-title”:”Jurnal Panorama Hukum”,”id”:”ITEM-1”,”issue”:”1”,”issued”:{“date-
parts”:[[“2020”]]},”page”:”63-76”,”title”:”Problematika Pembentukan Ruu Cipta Kerja
Dengan Konsep Omnibus Law Pada Klaster Ketenagakerjaan Pasal 89 Angka 45 Tentang
Pemberian Pesangon Kepada Pekerja Yang Di PHK”,”type”:”article-journal”,”volume”:”5
”},”uris”:[“http://www.mendeley.com/documents/?uuid=8527a03d-3700-445c-a453-b21
d33b5d1a2”]}],”mendeley”:{“formattedCitation”:”(Kurniawan & Dewanto, 2020 drafting
the Omnibus Law on Job Creation was carried out with a short deadline and was influenced
by economic factors. This influence had an impact on the procedures and provisions in the
process of its formation. For example, they are considered to have narrowed the space for
the workers to move and give the entrepreneurs domination to exploit the workers. Hence,
it needs to be an intensive dialogue between the government and the community, especially
direct impacts on the people (Satria, 2020, pp. 111-118).

180
Muhammadiyah constitution jihad movement: ... (Muhammad Nurul Huda, et.al)

The wave of rejection of the Omnibus Law on job creation was echoed by various
labour unions, mass organizations, environmental activists, students, academics, and experts.
Several controversial articles get the spotlight from elements of society such as articles on
changes to city/district minimum wages, articles on termination of employment (PHK)
rules, articles on the ease of absorption of foreign workers, articles on environmental
impact analysis (AMDAL) preparation and loss of opportunity to sue, and articles on the
authority of regional government under the central government.
Regarding on the lack of public participation, openness to the public, differences in
drafts, to the rush in preparation, and the public perception, the Omnibus Law on job
creation is a requirement for interests that tend to prioritize the interests of capital owners.
This irregularity was considered by many student alliances and labour unions to conduct
demonstrations against the Omnibus Law on job creation. The article intends to discuss
how the political roles of Muhammadiyah forms the social-jihad movement based on the
approach of political opportunity, structure mobilization, and the framing process in the
case of the Omnibus Law on job creation policy.

Method
The research applies a qualitative approach, which the data is conducted by interview,
observation, personal documents, memos, and other official documents. This research
comprehensively describes the empirical reality behind the phenomenon. Therefore, using
a qualitative approach in this research is linked to the empirical reality with the applicable
theory by using a descriptive method (Moleong, 2017, pp. 1-37).
The data of this research consists of primary data and secondary data. The primary
data were obtained through interviews and observations. Meanwhile, the secondary data
was conducted from literature studies of journal articles, published research, laws, and
government regulations. The study uses Nvivo 12 Plus software to manage, code, and
classify the data (Van Gasse & Mortelmans, 2020, pp. 1-19). Furthermore, the scope of
data analysis through NVivo is very complex , including articles, reports, field notes, and
transcripts of interview (Brandão, 2015, pp. 1-3). Particularly, Crosstab Query Analysis and
Cluster Analysis of NVivo 12 Plus feature are applied.

181
Ijtihad: Jurnal Wacana Hukum Islam dan Kemanusiaan, Volume 21, No. 2, Desember 2021: 177-196

Social movement
The social movement approach has three critical structures, including the political
opportunity structure, the mobilizing structure, and the framing process (Ahyar, 2015,
pp. 1-26; Fuadi & Tasmin, 2019, pp. 48-60). Approaches on the phenomenon of social
movements include political opportunity structure, resource mobilization theory, and
collective action frames (Bendar, 2019, pp. 25-37).
The early women social movement was an effort to elevate the position of women.
This movement creates a space that provides equality for women both individually and
communally. Ayu Ratih, woman labour activist colours to every liberation movement for
eliminating all forms of discrimination and inequality in civilized human relations (Fitri &
Akbar, 2017, pp. 83-102). Public policy changes can occur without waiting for initiatives
from state actors (parliament and bureaucracy), but it can also occur because of high
pressure of social movements. As various formal mechanisms and channels seem to be
closed, social movements can be an effective alternative to changes a public policy (Manulu,
2016, pp. 27-50).
Social movements become a social science discourse that needs to be studied, reviewed,
and reinterpreted from various perspectives, including classical and neo-classical thinking,
old social movements, and new social movements. Islam is a universal value that talks
about halal and haram, and solves social, cultural, and economic problems (Izudin, 2018,
pp. 253-274). The revolutionary movement emerged not only because of religious matters,
but also participative roles of Muslims and the central issue of the voiced movement was
not related to the religion held by the community. However, as long as the revolution took
place, Islam could not be separated from the mass organizations (Yasmine, 2016, pp. 106-
113).
The 212 Movement was religious-based social movements because of the militancy
mixed with the voluntary attitude seen in the behaviour of the leaders and the masses
of action. Therefore, religion became the primary motive for the new social movement
212 (Badrun, 2019, pp. 254-272)Indonesia using the perspective of the theory of social
movements (1848-2013. Muhammadiyah organizationally stated that it was not involved
in the movement, but some Muhammadiyah activists involved in mobilizing the Islamic

182
Muhammadiyah constitution jihad movement: ... (Muhammad Nurul Huda, et.al)

defence action movement. Several activists of Muhammadiyah were also involved in the
success of the action movement (Amin, 2020, pp. 36-45).
In March 2020, protestors including students opposed the enactment of the Omnibus
Law, which was thought to be insufficient to address the community’s requirements. As a
result, the hashtag omnibus law has become a popular topic on the Twitter. Some points
in the omnibus labour copyrights law are deemed detrimental to workers, including the
elimination of the minimum wage, the elimination of severance pay, the inclusion of foreign
workers, the absence of social security, the elimination of sanctions against employers who
violate labour laws, and the expansion of labour market flexibility and outsourcing. The
government’s ethics in implementing policies exclude the community, creating an omnibus
statute in which government ethics is primarily to enforce ethics of behaviour (Perrara,
2016, pp. 1-14; Habibie et al., 2021, pp. 52-58).
The relationship among actors through social media platforms such as Twitter exerts
pressure on public opinion in various parts of the world. Forming a network pattern
connects countries in response to the issue of Uighur Muslim community intimidation.
Social protests by Twitter users constantly use to pressure the Chinese government emerges
a new social policy movement led by countries that support the rejection of intimidation
(Buntoro et al., 2021, pp. 1-18).

Muhammadiyah’s constitutional jihad movement


It is paying attention to various strategic issues. First, national politics includes the
sovereignty and dignity of the nation, criticism of public policies, and other national political
conditions from the point of view of national morality. Second is about the relationship
among religious communities (Masmuh, 2020, pp. 78-93). The modern Islamic movement
can adapt to modern developments and adapt from Islamic teachings into modern thinking
and institutions. As Muhammadiyah declared the constitutional jihad movement, it has
submitted a judicial review of 4 laws to the Constitutional Court from November 2012 to
February 2015. They are the Oil and Gas Law (12 November 2012), the Hospital Law (22
May 2014), Social Organisation Law (23 December 2014), and Water Resources Law (18
February 2015) (Arizona & Chandranegara, 2017, pp. 25-54; Mubaroq, 2019, pp. 42-49).

183
Ijtihad: Jurnal Wacana Hukum Islam dan Kemanusiaan, Volume 21, No. 2, Desember 2021: 177-196

Jihad movement on Muhammadiyah perspective can be based on two things. First,


jihad is to build social integration. Second, jihad is to overcome poverty and widen social
inequality (Qodir et al., 2015, pp. 1-139). Muhammadiyah carries out political movements,
but not practical politics. As an interest group, Muhammadiyah plays political lobbying,
political communication, political socialisation, political education, conducting public
criticism or pressure, and distributing political cadres or other professional cadres who can
enter to government (Nilwani, 2016, pp. 33-43).
Muhammadiyah plays a significant role as a civil society force, although it is limited to moral
politics. Having part in the reformation, Muhammadiyah played a role as a counterweight
representing the power of civil society against the government. Muhammadiyah channelled
its aspirations through the media, the constitutional channel, along with other civil society
forces (Argenti, 2017, pp. 82-104). Textually, the discourse of jihad meaning among
Muhammadiyah discussions is jihad lil muwajahah, the struggle to face something by creating
superior thing. One of its forms is constitutional jihad. This understanding of the meaning
of Muhammadiyah’s jihad can be applied to a counter-discourse on the dominant meaning
of jihad, namely jihad as an act of terrorism (Romadlan, 2019, pp. 151-162).
One of the national politics played by Muhammadiyah is through the constitutional
jihad, which is an effort to straighten the nation’s direction. In the concept of nationalism,
Muhammadiyah pledged darul ahdi wassyahadah, namely the way of nationality in the Pancasila
State (Wilindaya, 2018, pp. 33-44). Jihad  from the perspective of Indonesian Muslim
organisations, both Muhammadiyah and Nahdlatul Ulama, in the Indonesian post-reform
era is defined as every struggle or effort carried out with the good faith and with the right
intention to strengthen the words of truth, to bring about peace, to help humanity, without
complicity or greed for personal gain, fame, wealth (Hammam & Rahman, 2020, pp. 37-57).

Constitutional jihad social movement


During Muhammadiyah’s one-century congress in Yogyakarta, Muhammadiyah manifested
and actualized the meaning of jihad as an endeavour by mobilizing all capabilities (badlul
juhdi) to create a prosperous, dignified, and sovereign life for all humankind. Muhammadiyah
understands jihad as not a struggle with violence, conflict, and hostility. Jihad means the

184
Muhammadiyah constitution jihad movement: ... (Muhammad Nurul Huda, et.al)

struggle of al-jihad li-al-muaradhah to fight with al-jihad li-al-muwajjahah, Muhammadiyah’s


understanding of jihad rests on the letter Al-Hujurat verse 15 (Romadlan, 2019, pp. 151-162;
Hammam & Rahman, 2020, pp. 37-57).
The constitutional jihad movement actualises the amar ma’ruf nahi munkar da’wah movement
and the tajdid movement for renewal in the field of law to straighten the direction of the
nation. The founder of Muhammadiyah, KH. Ahmad Dahlan succeeded in understanding
the management of the Gede Kauman Mosque to straighten the path of prayer. Right now,
Muhammadiyah is also struggling to untangle the nation’s direction. It is mandated in the
1945 Constitution and Pancasila as the basis state (Wilindaya, 2018, pp. 33-44).

Table 2.
Muhammadiyah role
Muhammadiyah
Social Interest
constitution jihad Total
movement group
movement
The head of
Muhammadiyah 50 % 37.27 % 12.73 % 100%
centre

Based on the table above, it can be described that Muhammadiyah has played a
role in influencing the passage of legislation. Muhammadiyah has a role in building the
constitutional jihad movement with several (frequency = 50 percent), giving influence in
social movements of (frequency = 37.27 percent), and Muhammadiyah as an interest group
of (frequency = 12.73 percent).
At the 46th Muhammadiyah Congress in 2010 in Yogyakarta, the head of Muhammadiyah centre
declared a social movement against several laws that caused constitutional harm to the Indonesian
people and threatened the state’s sovereignty. The movement was named the “constitutional jihad”
movement. The constitutional jihad movement has implications for Muhammadiyah’s efforts
to submit a judicial review to the constitutional court. However, in practice, all forms of power
and efforts of Muhammadiyah are pro-actively involved in the political process of formulating
legislation (RUU) which is also referred to as the constitutional jihad movement.

185
Ijtihad: Jurnal Wacana Hukum Islam dan Kemanusiaan, Volume 21, No. 2, Desember 2021: 177-196

In the case of the ratification of the Omnibus Law on job creation, Muhammadiyah
was actively involved in influencing public policy. Through the Law and Human Rights
Council, the Muhammadiyah Central Executive, in collaboration with the Dean of the
Faculty of Law and Heads of Muhammadiyah Law Colleges throughout Indonesia, held a
focused group discussion (FGD) at the Faculty of Law, the University of Muhammadiyah
Magelang on March 7, 2020. This discussion was intended to provide critical notes.
The meeting accommodated the opinions, thoughts, ideas of academic groups who are
members of the Dean Forum of the Faculty of Law, Muhammadiyah Higher Education,
and Muhammadiyah leaders, especially from the Law and Human Rights Council.
The meeting identified four main problems of the Omnibus Law on job creation. First, the
environment, spatial planning, and biodiversity. Second, risk-based licensing, implementation of
government administration, and imposition of sanctions. Third, mineral, coal, and electricity
mining. Finally, investment, employment, and micro, small, and medium enterprises (UMKM).
The results of the academic study then became the basis for the Muhammadiyah Central
Executive in conveying the aspirations, criticisms, and views of the official position of the
Muhammadiyah Central Executive in responding to the Omnibus Law on Job Creation.

Figure 1.
Political Opportunity

186
Muhammadiyah constitution jihad movement: ... (Muhammad Nurul Huda, et.al)

First, some conflicts are used by actors as a momentum to form the constitutional jihad
movement. Second, the existence of a political system supports the emergence of social
movements. In other words, the democratic state system provides an opportunity for the
formation of a social movement, and this is marked by the opportunity to access public
spaces, political institutions, and government agencies that can be accessed openly.
The graph above shows conflicts caused by dissatisfaction with the policy discourse of the
Omnibus Law on job creation, so that it encourages the Muhammadiyah Central Executive
to form the constitutional jihad movement. This conflictual relationship is described in the
draft resume of focus group discussion on the job creation bill, which was prepared by
the Muhammadiyah Central Leadership Law and Human Rights Council in collaboration
with the Forum Deans of the Faculty of Law and Heads of Muhammadiyah Law Colleges
throughout Indonesia.
Below are the draft statements. First, laws and regulations must be carried out based on
the principle of openness. The flawed process in the discussion of the job creation bill opens
the potential for public dissatisfaction to arise, and will lead to the rejection of the bill, thus
open space for chaos in the community. Second, mutatis mutandis with the methods used in the
discussion of the job creation bill, which tend to be closed, not transparent, not accountable,
and involve very little public participation. Third, the technical thinking that the determination
of the draft law on job creation through the omnibus method can make it efficient because
the work has a wide area of ​​regulation The technical thinking can be misleading because
not everything is regulated is physical objects. Fourth, it concerns about the social impact of
the issuance of this draft law, especially among workers. This draft law is deemed too partial
and indulgent for businesspeople. Fifth, the house of representatives (DPR) should be able
to determine the priority scale of the work agenda in the current emergency conditions to
postpone the discussion of the Omnibus Law on job creation and focus more on guarding
and supervising government policies and performance in tackling the Covid-19 pandemic
outbreak. Hence, it can immediately overcome and end health, economic and social disasters.
Regarding conflictual relationship, the central executive of Muhammadiyah has the
opportunity and ability to freely access public spaces, political institutions, and government
agencies. This is called as political culture or political system that provides opportunities for

187
Ijtihad: Jurnal Wacana Hukum Islam dan Kemanusiaan, Volume 21, No. 2, Desember 2021: 177-196

the emergence of social movements. As democratic country, Indonesia provides freedom


for civil society to express their aspirations in public spaces. Civil society and civil society
organisations can access the public space access to political institutions through political
party elites, and access to government agencies through meetings with the president
of the Republic of Indonesia. There are meetings or interactions between the head of
Muhammadiyah centre and several civil society organizations, and political party elites. This
indicates that the political opportunity for the birth of the constitutional jihad movement
in a democratic country like Indonesia is very widely open.
The constitutional jihad social movement got its political opportunity through the
momentum of public dissatisfaction with the process of formulating and ratifying the
Omnibus Law on job creation. This public disappointment has spread and become a
conflict among civil society, the political elite, and the government. Then the constitutional
jihad movement initiated by the Persyarikatan Muhammadiyah became more massive
and received strong support as a social resistance movement because of its ability to
mobilize the strength of various civil society organizations. In addition, the Persyarikatan
Muhammadiyah has an open access to political institutions (leaders of political parties) and
government agencies (President).
The structure mobilisation here is a condition where an organizational effort is made
by social movement actors.

188
Muhammadiyah constitution jihad movement: ... (Muhammad Nurul Huda, et.al)

Figure 2.
Structure mobilisation

The graph above shows that there is a team consisting of several individuals. Hence, the
constitutional jihad movement can be well organized and become the centre for formulating
strategies to gather strength. Second, some actors move to encourage individuals and groups
of individuals for supporting or even involving in the constitutional jihad movement.
The team of the Muhammadiyah Central Executive gave a mandate to conduct an
academic study of the Omnibus Law on job creation and mobilise the strengths of various
civil society organizations. The team that gave a mandate of the Muhammadiyah Central
Executive is an assistant leadership element, that is the Muhammadiyah Central Executive
Board of Law and Human Rights.
The mobilisation of the constitutional jihad structure was marked by a team that was
given a mandate by the Central Leadership of Muhammadiyah to oversee the controversy
over the Omnibus Law on job creation. The team was the Legal and Human Rights
Council of the Muhammadiyah Central Executive. Then there are the driving actors who
can mobilize the power to reject the Omnibus Law on job creation. The main actors in
the constitutional jihad movement are Dr. Busyro Muqaddas, S.H., M.H, and Dr. Trisno

189
Ijtihad: Jurnal Wacana Hukum Islam dan Kemanusiaan, Volume 21, No. 2, Desember 2021: 177-196

Raharjo, S.H., M.H., where expected can gather strength from experts and academics from
various universities and civil society organizations.
The feeling of disappointment with the Omnibus Law on job creation led to an action in
mobilizing power by the Muhammadiyah Central Executive. The team played a significant
role in actualizing feelings of disappointment into a massive and organized social movement
to convey aspirations for the rejection of the Omnibus Law on job creation. In addition, the
Muhammadiyah constitutional jihad social movement can be formed effectively because of
the driving actors. They can build networks, become the inspiration for the movement with
statements of attitudes and moral appeals, and have competence in law and public policy.
Transformation of social values forms a sense of solidarity. Transferring ideas or
spreading ideas make an individual or group of individuals aware and support for the
social movement.

Figure 3.
Movement framing process

The graph above shows two fundamental information.   First, there is an idealistic
narrative of social values. The fundamental reasons raise the awareness of individuals or

190
Muhammadiyah constitution jihad movement: ... (Muhammad Nurul Huda, et.al)

groups of individuals. Hence, they support and even get involved in the constitutional jihad
movement. Second, there is a framing strategy for the constitutional jihad movement in a
narrative of voiced aspirations.
The Muhammadiyah Central Executive delivered four statement points that some civil
society organizations support it: First, the draft Omnibus Law on job creation should be
transparent and disseminated as early as possible, with various philosophical and sociological
foundations underlying the law. Second, ask the government to involve interested parties,
especially from civil society elements. Third, the discussion of the omnibus job creation
bill should be carried out with caution and prioritize the interests of the nation and state
over the interests of certain business groups. Fourth, reject the draft Omnibus Law on job
creation that have benefit for investors and exploit natural resources.
A transfer of social values is ideally formulating legislation that should be carried
out transparently, involving public participation, prioritizing the state’s interests, and not
exploiting resources. The narrative of idealistic social values is to frame strategy and to
raise awareness of an individual or group of individuals in supporting and even engaging
in the movement to reject the Omnibus Law of copyright.
The framing process of the Muhammadiyah constitutional jihad movement was carried
out by transferring idealistic social values and narrating demands through formal forums
and mass media. These social values are the formulation of legislation that should be carried
out transparently to public participation. That prioritises the state’s interests and dose not
exploit detrimental resources. Meanwhile, the narrative of aspirations is in the form of
demands to revoke the Omnibus Law on Job Creation with the Government Regulation
in Lieu of Law (PERPU)or postpone the implementation and revise the Omnibus Law on
Job Creation.

Conclusion
The Muhammadiyah constitutional jihad strategy was carried out by forming a team to
oversee the Omnibus Law on job creation, absorb the aspirations of the community and
civil society organizations, and conduct academic studies with experts and academics in
the field of law from various Muhammadiyah Universities along with other elements of

191
Ijtihad: Jurnal Wacana Hukum Islam dan Kemanusiaan, Volume 21, No. 2, Desember 2021: 177-196

the Persyarikatan Muhammadiyah. Results of the academic study are submitted to the
president and leaders of the house of representatives of the Republic of Indonesia
(DPR RI). Political opportunities, structural mobilization, and the process of framing the
constitutional jihad movement can influence the causes of dissatisfaction with the omnibus
law policy discourse formulated by the government of the Republic of Indonesia and the
house of representatives of the Republic of Indonesia (DPR RI).
Some aspects of conflictual relationships emerged a movement that was initiated
from public awareness. A democratic state guarantees freedom of expression to convey
people’s views. Muhammadiyah forms a formal or non-formal organization such as
the Muhammadiyah Central Leadership Council for Law and Human Rights (HAM),
forum of the dean of the law faculty and the head of the law colleges of law colleges
Muhammadiyah and Aisyiyah universities. In Framing, the concept of ​​Muhammadiyah
emphasizes synchronization among institutions by prioritizing transparency and making
laws severe in their implementation. Three concept points of Muhammadiyah are to revoke
the Government Regulation in Lieu of Law (PERPU), delay its implementation, and revise
it by inviting public participation.

References
Ahyar, M. (2015) “Membaca Gerakan Islam Radikal dan Deradikalisasi Gerakan Islam”.
Walisongo: Jurnal Penelitian Sosial Keagamaan, 23(1), 1. https://doi.org/10.21580/
ws.2015.23.1.220
Amin, M. (2020) “Gerakan Sosial Muhammadiyah di Era Reformasi”. Jurnal Ilmu Sosial
Indonesia, 1(1), 36–45. https://doi.org/10.15408/jisi.v1i1.17108
Argenti, G. (2017) “Civil Society dan Politik Moral Muhammadiyah”. Jurnal Politikom
Indonesiana, 2(2), 82–104. https://doi.org/10.35706/jpi.v2i2.968
Arizona, Y., & Chandranegara, I. S. (2017) “Jihad Berkonstitusi: Muhammadiyah dan
Perjuangan Konstitusional Melawan Komodifikasi Air”. Wacana: Jurnal Transformasi
Sosial, 35, 25–54. https://insistpress.com/wp-content/uploads/2017/12/Arizona-
dan-Chandranegara_Wacana-35-XIX-2017_25-54.pdf

192
Muhammadiyah constitution jihad movement: ... (Muhammad Nurul Huda, et.al)

Azhar, M. (2019) “Omnibus Law sebagai Solusi Hiperregulasi Menuju Sonkronisasi


Peraturan Per-Undang-undangan di Indonesia”. Administrative Law and Governance
Journal, 2(1), 170–178. https://doi.org/10.14710/alj.v2i1.170-178
Badrun, U. (2019) “Social Movement based on Religiosity as a New Model of Social
Movements in Jakarta (The 212 Social Movement in Jakarta 2016)”. International Journal
of Multicultural and Multireligious Understanding, 6(4), 235. https://doi.org/10.18415/
ijmmu.v6i4.976
Bendar, A. (2019) “Feminisme dan Gerakan Sosial”. Al-Wardah: Jurnal Kajian Perempuan,
Gender Dan Agama, 13(1). https://doi.org/10.46339/al-wardah.v13i1.156
Brandão, C. (2015) “Qualitative Data Analysis with Nvivo, by P. Bazeley and K. Jackson”.
Qualitative Research in Psychology, 12(4), 1–3. https://doi.org/10.1080/14780887.2014.
992750
Buntoro, K., Nurmandi, A., Setiawan, A., & Arie Saputra, H. (2021) Twitter Media Activities:
Virtual Activism Related To China Uighur Muslim Problems. 12(1), 1–18. https://doi.
org/10.31603/tarbiyatuna.v12i1.4115
Firmansyah, A. T., Sinaga, E. S., & Aisyah, F. A. (2020) “Hilangnya Sendi Demokrasi dan
Otonomi Daerah Melalui Korporatokrasi RUU Omnibus Law”. Widya Yuridika, 3(2),
131. https://doi.org/10.31328/wy.v3i2.1492
Fitri, A. I., & Akbar, I. (2017) “Gerakan Sosial Perempuan Ekofeminisme di Pegunungan
Kendeng Provinsi Jawa Tengah Melawan Pembangunan Tambang Semen”. CosmoGov,
3(1), 83. https://doi.org/10.24198/cosmogov.v3i1.12634
Fuadi, A., & Tasmin, T. (2019) “Gerakan Sosial Baru di Ruang Publik Virtual”. Hanifiya:
Jurnal Studi Agama-Agama, 1(1), 48–60. https://doi.org/10.15575/hanifiya.v1i1.4261
Habibie, D. K., Nofrima, S., Pratama, P. Y., Saputra, H. A., & Kurniawan, D. (2021)
“Viewing Omnibus Law’s Policy in a Governance Ethics Perspective through Social
Media Twitter”. Jurnal Public Policy, 7(1), 52. https://doi.org/10.35308/jpp.v7i1.3225
Hammam, & Rahman, R. (2020) “Searching Meaning of Jihad for Indonesian Muslim in
the Post Reformed Era of Indonesian Polity”. RELIGIA: Jurnal Ilmu-Ilmu Keislaman,
23(1), 37–57. https://doi.org/10.28918/religia.v23i1.2165

193
Ijtihad: Jurnal Wacana Hukum Islam dan Kemanusiaan, Volume 21, No. 2, Desember 2021: 177-196

Herdiana, D. (2018) “Sosialisasi Kebijakan Publik: Pengertian dan Konsep Dasar”. Jurnal
Ilmiah Wawasan Insan Akademik, I(3), 13–26. http://www.stiacimahi.ac.id/wp-content/
uploads/2019/12/2.-Dian-Herdiana.pdf
Izudin, A. (2018) “Gerakan Sosial dan Nalar Islam Progresif: Mencari Titik Temu Kerangka
Metateori”. Jurnal Pemberdayaan Masyarakat: Media Pemikiran Dan Dakwah Pembangunan,
1(2), 281. https://doi.org/10.14421/jpm.2017.012-04
Kristiyanto, E. N. (2020) “Urgensi Omnibus Law dalam Percepatan Reformasi Regulasi
dalam Perspektif Hukum Progresif (The Urgency of Omnibus Law to Accelerate
Regulatory Reform in The Perspective of Progressive Law)”. Jurnal Penelitian Hukum
DE JURE, 20(2), 233–244. https://doi.org/10.30641/dejure.2020.V20.233-244
Kurniawan, F., & Dewanto, W. A. (2020) “Problematika Pembentukan Ruu Cipta Kerja
dengan Konsep Omnibus Law pada Klaster Ketenagakerjaan Pasal 89 Angka 45
Tentang Pemberian Pesangon Kepada Pekerja yang di PHK”. Jurnal Panorama Hukum,
5(1), 63–76. https://doi.org/10.21067/jph.v5i1.4437
Manulu, D. (2016) “Gerakan Sosial dan Perubahan Kebijakan Publik Kasus Perlawanan
Masyarakat Batak vs PT. Inti Indorayon Utama di Porsea, Sumatera Utara”. Populasi,
18(1), 27–50. https://doi.org/10.22146/jp.12066
Masmuh, A. (2020) “Peran Muhammadiyah dalam Membangun Peradaban di Dunia”. Gema
Kampus IISIP YAPIS Biak, 15(1), 78–93. https://doi.org/10.52049/gemakampus.
v15i1.107
Mayasari, I. (2020) “Kebijakan Reformasi Regulasi Melalui Implementasi Omnibus Law di
Indonesia”. Jurnal Rechts Vinding: Media Pembinaan Hukum Nasional, 9(1), 1. https://
doi.org/10.33331/rechtsvinding.v9i1.401
Michael, T. (2020) “Bentuk Pemerintahan Perspektif Omnibus Law”. Jurnal Ius Constituendum,
5(1). https://doi.org/10.26623/jic.v5i1.1749
Moleong, L. J. (2017) Metode Penelitian Kualitatif (Ed Revisi). Bandung: Rosdakarya.
Mubaroq, H. H. (2019) “Interaksi antara Gerakan Sosial modernisme Muhammadiyah
dengan Kegiatan Tradisional Yaqowiyyu di Jatinom”. JUSPI (Jurnal Sejarah Peradaban
Islam), 3(1), 42. https://doi.org/10.30829/juspi.v3i1.4076
Nilwani. (2016) “Kiprah Muhammadiyah dalam Kancah Politik Nasional”. Jurnal Tarbawi

194
Muhammadiyah constitution jihad movement: ... (Muhammad Nurul Huda, et.al)

Khatulistiwa, 2(2), 33–43. https://doi.org/10.29406/.v2i2.247


Perrara, S. (2016) “Kinerja Komisi Penegak Etika Pemerintahan Daerah (KPEPD) dalam
Mengimplementasikan Perda No. 1 Tahun 2008 tentang Etika Pemerintahan Daerah
di Kota Solok Provinsi Sumatera Barat”. Jurnal Online Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu
Politik Universitas Riau, 1, 14. https://www.neliti.com/publications/33264/kinerja-
komisi-penegak-etika-pemerintahan-daerah-kpepd-dalam-mengimplementasikan
Qodir, Z., Nurul Yamin, M., & Nurmandi, A. (2015) Ijtihad Politik Muhammadiyah: Politik
Sebagai Amal Usaha. Pustaka Pelajar. http://thesis.umy.ac.id/datapubliknonthesis/
EBUMY2056.pdf
Ramdhani, A., & Ramdhani, M. A. (2017) “Konsep umum pelaksanaan kebijakan publik”.
Jurnal Publik, 11(01), 1–12. https://journal.uniga.ac.id/index.php/JPB/article/
view/1
Romadlan, S. (2019) “The Discourse of Meaning of Jihad in Muhammadiyah Circle
(A Hermeneutics Perspective)”. Komunikator, 11(2). https://doi.org/10.18196/
jkm.112028
Satria, A. P. (2020) “Sibernetika Talcott Parsons: Suatu Analisis Terhadap Omnibus Law
dalam Pembentukan Undang-undang Cipta Lapangan Kerja di Indonesia”. Indonesian
State Law Review, 2(2). https://doi.org/10.15294/islrev.v2i2.37317
Setiadi, W. (2020) “Simplifikasi Regulasi dengan Menggunakan Metode Pendekatan
Omnibus Law”. Jurnal Rechts Vinding, 9(1), 39–52. https://doi.org/10.33331/
rechtsvinding.v9i1.408
Setyawan, Y. (2020) “Rancangan Undang-undang Omnibus Law Cipta Kerja dalam
Perspektif Undang-undang Nomor 12 tahun 2011 tentang Pembentukan Peraturan
Perundang-undangan”. Jurnal Ilmiah Hukum dan Keadilan, 7(1), 150–164. https://
ejurnal.stih-painan.ac.id/index.php/jihk/article/view/56
Sururi, A. (2016) “Inovasi Kebijakan Publik”. Sawala: Jurnal Administrasi Negara, 4(3).
https://doi.org/10.30656/sawala.v4i3.241
Van Gasse, D., & Mortelmans, D. (2020) “Single mothers’ perspectives on the combination
of motherhood and work”. Social Sciences, 9(5), 1–19. https://doi.org/10.3390/
SOCSCI9050085

195
Ijtihad: Jurnal Wacana Hukum Islam dan Kemanusiaan, Volume 21, No. 2, Desember 2021: 177-196

Wilindaya, I. (2018) “Menelaah Paham Kebangsaan Muhammadiyah”. Jurnal An-Nida’


Jurnal Pemikiran Islam, 42(2), 33–44. https://doi.org/10.24014/an-nida.v42i2.9361
Yasmine, S. E. (2016) “Arab Spring: Islam dalam gerakan sosial dan demokrasi Timur
Tengah”. Masyarakat, Kebudayaan Dan Politik, 28(2), 106. https://doi.org/10.20473/
mkp.v28i22015.106-113

196
Jurnal Analisis Kebijakan Kehutanan Vol. 15 No.2, November 2018 : 113-126
p-ISSN 0216-0897
e-ISSN 2502-6267
Terakreditasi No. 755/AU3/P2MI-LIPI/08/2016

DINAMIKA HEGEMONI PENGUASAAN HUTAN DI INDONESIA


(The Dynamics of Forest Hegemony in Indonesia)

Rahmat Budiono1, Bramasto Nugroho2, Hardjanto2 & Dodik Ridho Nurrochmat2


Balai Pengelolaan Hutan Produksi Wilayah III Pekanbaru,
1

Jalan Lily I Nomor 43A Sukajadi Pekanbaru Riau, Indonesia


E-mail: rahmatbono88@gmail.com
2
Departemen Manajemen Hutan, Fakultas Kehutanan Institut Pertanian Bogor,
Jalan Lingkar Akademik, Kampus IPB Dramaga, PO Box 168, Bogor16680, Indonesia
E-mail: bramasto2001@yahoo.co.id, hardjanto@gmail.com, dnurrochmat@ipb.ac.id

Diterima 17 September 2017, direvisi 6 Juli 2018, disetujui 20 Juli 2018 .

ABSTRACT

Hegemony means as a victory for the dominant group that is controlled by the mechanism of consensus
(consent). This article attempts to understand the dynamics of state and community relationships regarding the
political dynamics of the mastery of forest resources from the feudalism era to the post-colonial era. This research
was carried out by using the qualitative analytic approach with literature research method. The results of the
study showed that during colonial era, the state hegemony over forests was mainly to maintain its domain against
the forest, and it correlates with the use of alliance between the colonial state and local rulers. In the perspective
of Gramscian, the existing national political law over the forest is much influenced by the Indonesian organic
intellectuals who inherited the ideology of Domainverklaring. The present social forestry program is not actually a
counter-hegemonic (victory) of society over state hegemony in forest areas that has been taken place since colonial
times, but rather to reinforce state hegemony over forests. To avoid it from triggering a humanitarian crisis, the
solution then will depend on the country's ability to uphold justice in forest resources management.

Keywords: Hegemony; coercion; ideology; state apparatuses.

ABSTRAK
Hegemoni bermakna sebagai kemenangan kelompok dominan terhadap kelompok lemah yang dikendalikan
oleh mekanisme konsensus (persetujuan). Artikel ini berusaha memahami dinamika hubungan negara dan
masyarakat dalam penguasaan sumber daya hutan dari masa zaman feodalisme hingga saat ini. Penelitian ini
menggunakan metode kualitatif analitik dengan memanfaatkan metode kepustakaan. Hasil kajian menunjukkan
pada masa kolonialisme negara lebih mengedepankan dominasi untuk mempertahankan domainnya terhadap
hutan, yang berarti penggunaan aparatus koersif untuk penegakkan hegemoni. Di dalam prespektif Gramscian,
domain hutan oleh negara yang ada saat ini tidak lepas dari pengaruh intelektual organik rimbawan Indonesia pada
masa pembentukan hukum kehutanan dengan meneruskan ideologi Domainverklaring sebagai ideologi dominan.
Program Perhutanan Sosial bukanlah bentuk kontra hegemoni (kemenangan) masyarakat atas hegemoni negara
pada kawasan hutan yang telah berlangsung sejak masa kolonial, tetapi justru memperkuat hegemoni negara atas
hutan. Untuk menghindari hegemoni negara atas hutan yang memicu kemelut kemanusiaan maka jalan keluar
terletak dan terpulang pada kemampuan negara dalam menegakkan keadilan pengelolaan sumber daya hutan.

Kata kunci: Hegemoni; koersif; ideologi; aparatus negara.

©2018 JAKK All rights reserved. Open access under CC BY-NC-SA license. doi: http://dx.doi.org/10.20886/jakk.2018.15.2.113-126 113
Jurnal Analisis Kebijakan Kehutanan Vol. 15 No.2, November 2018 : 113-126

I. PENDAHULUAN kemudian menetapkan batas-batas wilayah


Negara merupakan sebuah realitas secara politis, sehingga teritorialisasi akan
kekuasaan politik yang mempunyai hubungan menciptakan hutan politik. Negara mengklaim
sosial yang bersifat dominatif melalui institusi- bahwa semua tanah yang berstatus “sebagai
institusi yang memonopoli sarana paksaan milik siapa pun” adalah tanah negara.
fisik (coercion). Kekerasan fisik dilegitimasi Teritorialisasi hutan juga membagi hutan ke
oleh norma-norma hukum dan peraturan dalam fungsi-fungsi produksi, hutan lindung,
perundangan. Negara seringkali hadir untuk dan cagar alam (Peluso & Vandergeest, 1995;
lebih mewakili kepentingan masyarakat yang Vandergeest, 1996).
dominan dibandingkan masyarakat lainnya. Teritorialisasi kawasan hutan sebagai
Menurut Althusser (2015) dominasi dilakukan kontrol negara dalam penggunaan sumber
oleh aparatus represi negara yaitu berfungsi daya hutan telah memberikan peran yang
dengan kekerasan dan aparatus ideologi begitu besar pada pihak korporasi. Hal
negara berfungsi dengan ideologi. Ideologi tersebut ternyata menumbuhkan masalah
dilihat sebagai sesuatu yang masuk akal oleh deforestasi, inefisiensi dalam alokasi dan
mayoritas rakyat dan menjadi sesuatu yang pemanfaatan hutan, praktek monopoli dan
alami dengan menyetujui kekuasaan. Sejalan oligopoli, marginalisasi, beragam konflik,
dengan Althusser Antonio Gramsci (Patria pelemahan modal sosial dan musnahnya
& Arief, 2009) juga memandang kekuasaan budaya masyarakat setempat, hilangnya
ditegakkan oleh dua pilar, pertama pilar akses masyarakat atas beragam bermanfaat
militer di mana, sehingga kekuatan fisik hutan, sehingga sampai saat ini hutan menjadi
dapat digunakan untuk melawan sekelompok arena konflik antara negara, penguasa dan
minoritas yang membangkang, dan kedua masyarakat (Effendy, 2008; Kartodihardjo,
pilar ideologi di mana persetujuan tersebut 2012; Peluso & Vandergeest, 1995; Rositah,
berada dalam situasi penuh damai. Pilar kedua 2005; Scale up, 2012; Wollenberg, Belcher,
ini merupakan tindakan hegemoni negara Sheil, Dewi, & Moeliono, 2004; Sudarmalik,
dengan melalui filsafat, budaya, ide-ide dan 2014; Nurrochmat et al., 2012; Prabowo,
ideologi untuk mendapatkan persetujuan Basuni, Suharjito, 2010; Gamin, 2014).
rakyat. Hegemoni memanipulasi kesadaran Teritorialisasi yang hegemonik atas
orang yang membuat penguasa dapat diterima kawasan hutan yang terjadi pada saat ini
oleh pihak yang dikuasai sebagai sesuatu yang tentunya berakar dari sejarah panjang
wajar atau benar sehingga akan mengikuti teritorialisasi dari penguasa sejak zaman
aturan dan perintah dari penguasa (Althusser, kerajaan, dan masa kolonialisme (Lansing,
1971; Budiman, 2006; Patria & Arief, 2009; 2014). Maka fokus penelitian ini yaitu pada
Sugiono, 2006). dinamika politik kehutanan dari zaman
Negara dan pemilik modal selalu feodalisme ke zaman pasca kolonialisme
berkepentingan dan mempunyai otorita dengan menggunakan prespektif Teori
untuk tujuan-tujuan akumulasi kapital yang Hegemoni dari Antonio Gramsci dan Teori
besar dan melakukan kontrol terhadap Ideologi dan Ideologi Aparatus Negara
sumber daya alam dengan menjalankan dari Louis Pierre Althusser. Menyelidiki
strategi teritorialisasi terhadap sumber daya dinamika hegemoni negara dari masa ke masa
alam, termasuk sumber daya hutan. Kontrol akan memberikan gambaran utuh mengenai
negara terhadap sumber daya hutan tersebut proses hegemonik dari teritorialisasi hutan
dilakukan dengan membentuk peraturan oleh negara untuk memberikan pemahaman
perundang-undangan yang mengatur mengenai perkembangan domain negara
pengendalian negara terhadap lahan dan terhadap hutan dan dinamika berubahnya
memisahkan wilayah hutan dan bukan hutan, akses masyarakat terhadap hutan.

114
Dinamika Hegemoni Penguasaan Hutan di Indonesia........(Rahmat Budiono, Bramasto Nugroho, Hardjanto & Dodik Ridho
Nurrochmat

Kontruksi hegemoni yang dibangun dalam gambaran perkembangan dinamika hegemoni


artikel ini adalah hegemoni negara atas hutan negara dalam penguasaan sumber daya hutan;
dan dinamika akses masyarakat desa yang (4) Melakukan penulisan kronologis sejarah
hidup dan bergantung dengan keberadaan hegemoni sesuai dengan permasalahan
hutan di Indonesia khususnya di Pulau Jawa. penelitian.
Hegemoni negara atau penguasa atas sumber Proses hegemoni atas hutan oleh
daya alam digunakan juga oleh peneliti lain, negara diwujudkan dalam konsep domain
diantaranya yaitu Hydro-hegemoni yang negara atas hutan dan upaya negara dalam
diterapkan pada Sungai Nil, Yordania dan mempertahankan hegemoni negara atas
Tigris dan Sungai Efrat (Zeitoun & Warner, hutannya. Penguasaan hutan di Indonesia
2006; Cascão, 2008; Menga, 2016); Hydro- mempunyai akar jauh ke masa sebelum
hegemoni pada tangkapan air di Kyrgyzstan- kemerdekaan sehingga analisis penelitian ini
Kazakhstan, Turki, dan Jordan (Zinzani & didasarkan pada kronologis sejarah mengenai
Menga, 2017; Warner, 2008); Zeitoun, Eid- dinamika hegemoni negara atas sumber daya
Sabbagh, Talhami, & Dajani, 2013); Hegemoni hutan pada masa kerajaan, era kolonial hingga
Negara Amerika terhadap minyak dan era kemerdekaan. Tujuan analisis tersebut
geopolitik dunia (Bromley, 1991); Hegemoni adalah membuat deskripsi yang lengkap
industri real estate di Hongkong (Lee & dan terperinci serta sekaligus melakukan
Tang, 2016); Hegemoni perdagangan karbon interpretasi teoritik untuk membuktikan
(Stephan, 2011)); Hegemoni neoliberalis pada terjadinya proses hegemoni negara atas sumber
pembangunan hutan kota (Perkins, 2011); dan daya hutan serta implikasi dari hasil hegemoni
sertifikasi hutan sebagai kekuatan hegemonik negara terhadap masyarakat. Sebagaimana
(Blommfield, 2012). telah menjadi ciri dalam metode grounded
research, melakukan interprestasi teoritik
II. METODE PENELITIAN terhadap uraian deskriptif yang disajikan,
sebagai tugas utama dari setiap penelitian ilmu
Penelitian ini bersifat kualitatif analitik. sosial (Schlegel, 1972). Riset analisis sejarah
Tahapan yang ditempuh meliputi tahapan terkait kebijakan kehutanan sudah pernah
pengumpulan data, pengolahan data dan dilakukan oleh peneliti sebelumnya dan dapat
menganalisis data, serta penyajian hasil memberikan pemahaman pada terjadinya
analisis. Untuk mendapatkan data pustaka perubahan kelembagaan pengelolaan hutan
tersebut, penelitian ini memanfaatkan metode pada periode waktu tertentu (Mahmud, Satria,
studi kepustakaan (library research) (Zed, & Kinseng, 2015; Dunggio & Gunawan,
2004). Pengambilan data dilaksanakan mulai 2009; Budiningsih, Ekawati, & Handoyo,
2 November 2015 sampai dengan 30 April 2016).
2016.
Pada tahapan persiapan langkah-langkah III. HASIL DAN PEMBAHASAN
yang ditempuh, yaitu (1) Menelusuri sumber
pustaka, buku, jurnal, disertasi, tesis, A. Dinamika Domain Negara atas Hutan
skripsi, dokumen atapun artikel yang terkait di Indonesia
permasalahan penelitian; (2) Melakukan Dinamika domain atas hutan di Indonesia
kajian pembandingan antara sumber tertulis dilakukan dengan menyelidiki perkembangan
untuk memilah-milah data dan informasi kelembagaan (institusionalisasi) hutan politik
sesuai dengan masalah penelitian, untuk selama masa kerajaan, era kolonial dan masa
memudahkan interpretasi; (3) Melakukan kemerdekaan yang memberikan kontribusi
interpretasi dengan menganalisis untuk terhadap perumusan sistem penguasaan hutan
menjelaskan dan menjawab bagaimana dan tata kelola hutan di Indonesia masa kini.

115
Jurnal Analisis Kebijakan Kehutanan Vol. 15 No.2, November 2018 : 113-126

Teori Dinamika Hegemoni yang berasal dari nasional dan dikelola oleh sebuah komisi
hegemoni Gramscian berpendapat bahwa yang terdiri dari orang ahli dan jujur”. Pada
beberapa domain kebijakan akan didominasi akhirnya buah pikirannya menyusup dalam
oleh ideologi tunggal dari waktu ke waktu, pengelolaan hutan pada masa pemerintahan
tetapi untuk mempertahankan ideologi Daendels (Peluso, 2006; Dephut, 1986).
tersebut harus menghadapi penentangan 3. Dewan Asia Pemerintahan Belanda (1798-
ideologi dan kepentingan, bagian dari ideologi 1808)
yang berlawanan akan terkooptasi ke dalam Pada masa ini hutan menjadi domain (hak
ideologi hegemonik (Scattergood, 2004). milik negara) dan regallia (hak istimewa raja
Tanggung jawab untuk membangun sebuah dan penguasa Belanda) sebagaimana Plakat 8
blok historis dan “memproduksi hegemonik” September 1803 (Dephut, 1986; Boomgaard,
berada di pundak “intelektual organik” 2014).
yaitu setiap intelektual yang kehadirannya 4. Pemerintahan Kolonial Pertama di
terkait dengan struktur produktif dan politik Indonesia Marsekal Herman Willem
masyarakat, pada kelompok atau kelas yang Daendels (1808-1811)
mereka yakini (Sugiono, 2006). Hasil kajian Plakat 26 Mei 1808 hutan merupakan
dari berbagai sumber pustaka terkait dinamika domain negara dan manajemen hutan
domain negara atas hutan seperti diuraikan dilakukan oleh Dewan Kehutanan. Daendels
dibawah ini : meletakkan dasar-dasar sistem pengelolaan
1. Masa Kerajaan di Jawa hutan negara secara “ilmiah”. Ideologi
Hutan pada masa ini merupakan domain penguasaan hutan oleh Daendels hingga
raja/susuhunan sebagai simbol kejayaan dan dua abad kemudian masih dianggap relevan
kekuasaan pada rakyatnya, hutan yang ada yaitu pernyataan lands domain (semua hutan
cukup bagi kebutuhan kemewahan raja dan adalah ranah negara) dan pengelolaan hutan
kebutuhan masyarakat (Rajagukguk, 1995; dilakukan oleh Jawatan Kehutanan Collegie
Ricklefs, 2008; Peluso, 2006; Dephut, 1986). Van Houtvesterije (Peluso, 2006;Carey, 2012;
2. Masa Vereenigde Oost Indische Boomgaard, 2014; Carey & Haryadi, 2016).
Compagnie (VOC) (1602 -1769) 5. Pemerintah Inggris Sir Thomas Stamford
Hutan pada masa ini merupakan domain Rafffles (1811-1816)
susuhunan, bupati, dan VOC. Melalui kontrak Melalui kontrak 1812, susuhunan dan
dengan Susuhunan Pakubowono I pada tahun sultan menyatakan pemerintah Inggris
1705, 1709, 1733, 1743 dan kontrak dengan mendapatkan hak milik penuh atas kayu. Pada
Susuhunan Pakubowono II pada tahun 1760 tahun 1813 Dewan Kehutanan era Daendels
semua daerah Kasunanan dilimpahkan dihapuskan dan digantikan oleh seorang
haknya kepada Kompeni untuk semua daerah pengawas (Boomgaard, 2014; Dephut, 1986).
Kasunanan. Seluruh hutan menjadi ”Hutan 6. Komisaris Jenderal Belanda (1819-1822)
Kompeni” (Boomgaard, 2014; Van Soest, Hutan tetap sebagai domain negara sesuai
1869 dalam Dephut, 1986). peraturan sebelumnya Komisaris Jenderal
Intelektual Organik Hutan sebagai Domain tidak merumuskan dasar baru bagi pengelolaan
Negara hutan dan eksploitasi hutan melalui keputusan
Menjelang berakhirnya kekuasaan VOC 8 Oktober 1822, keputusan ini memberikan
di Indonesia, Dirk Van Hogendorp seorang keleluasaan pada pihak swasta untuk
bekas pejabat Opperkoopman dan penguasa memanfaatkankayu jati (Dephut, 1986).
pemerintah timur Jawa menulis tentang risalah 7. Zaman Sistem Tanam Paksa (1830-1877)
tentang Pulau Jawa dan hasil buminya “Hutan Domain negara atas hutan pada masa
kayu itu harus dipertahankan sebagai milik tanam paksa sudah demikian kuat karena

116
Dinamika Hegemoni Penguasaan Hutan di Indonesia........(Rahmat Budiono, Bramasto Nugroho, Hardjanto & Dodik Ridho
Nurrochmat

pada masa ini pemanfaatan kayu pada hal ini rakyat hanyalah penggarap tanah
semua hutan tidak didahului oleh kontrak negara (Boomgaard, 2014; Rajagukguk,
dengan susuhunan sebagaimana lazimnya 1995; Supriyadi, 2013).
pemerintahan terdahulu. Kolonial Belanda 9. Nomenklatur Kawasan Hutan dalam
telah menganggap semua priyayi bukan lagi Boschreglement (Reglemen Hutan) 1897.
sebagai sekutu, tetapi sudah menjadi bawahan. Nomenklatur politik penguasaan hutan
Melalui Reglemen 1860, 1863, 1865, di dalam Boschreglement (Reglemen Hutan)
pernyataan Domainverklaring Agrarisch pada tanggal 9 Februari 1897 telah tegas
Wet 1870 dan Reglemen 1874 tidak ada lagi mencantumkan sebuah wilayah hutan tetap
hutan lain selain hutan negara dan tanah yang merupakan domain negara dengan
adalah milik negara jika tidak bisa dibuktikan sebutan kawasan hutan. Kawasan hutan
kepemilikannya (Dephut, 1986; Peluso, 2006; merupakan domain negara berupa lahan
Rajagukguk, 1995; Ricklefs, 2008; Supriyadi, bebas baik yang berupa hamparan pohon
2013). atau lahan yang tidak ditumbuhi pepohonan,
8. Agrarishe Wet (AW) Tahun 1870 bahkan tanpa vegetasi sama sekali yang
Pemerintah Belanda mengeluarkan dicadangkan pemerintah untuk memperluas
Agrarisch Besluit (Keputusan Agraria) hutan dan mempertahankannya sebagai hutan
dalam bentuk satu Keputusan Raja Belanda tetap (Dephut, 1986).
(Koninklijk Besluit/KB) tanggal 20 Juli 10. Masa Penjajahan Dai Nippon Jepang
1870 Nomor 15, termuat dalam Staatsblad (1942-1945).
Tahun 1870 Nomor 118, menyatakan bahwa Pada masa ini domain hutan dikontrol oleh
semua tanah yang pihak lain tidak dapat negara berdasarkan peraturan pertanahan
membuktikannya sebagai hak eigendomnya, yang berlaku sebelum masa penjajahan
adalah domain (milik) negara. Pernyataan ini Jepang (Dephut, 1986; Onghokham, 2014;
dikenal dengan istilah “domainverklaring” Parlindungan, 1993).
atau “pernyataan domain, pernyataan tanah 11. Masa Kemerdekaan (1945-1966)
negara”. Tanah negara (Landsdomain atau Penguasaan hutan Jawa dan Madura
Staatsdomain) yang tidak terikat hak-hak berdasarkan aturan kolonial Boschordonantie
Bangsa Indonesia disebut tanah negara bebas voorJava en Madura 1927 dan Provinciale
(vrijlandsdomain) (Dephut, 1986; Peluso, Boschbesehermings-verordening. Untuk di
2006; Supriyadi, 2013). luar Jawa dan Madura berlaku Agrarische
Intelektual Organik Domainverklaring Reglement seperti di Sumatera, Sulawesi,
Pada masa ini politik kolonial didominasi dan Kepulauan Bangka Belitung. Ideologi
paham liberal. Dukungan ideologi penguasaan hutan berdasarkan Pasal 33
domainverklaring ini juga secara hukum Undang-Undang Dasar (UUD) 1945 dan
didukung para sarjana hukum dari Utrecht Pasal 38 Undang-Undang Dasar Sementara
University dengan mempromosikan suatu (UUDS) 1950 dan Peraturan Pemerintah (PP)
unifikasi hukum tanah untuk pembangunan Nomor 8 Tahun 1953. Kawasan hutan pertama
ekonomi kolonial di tanah Hindia Belanda. kali ditetapkan berdasarkan Surat Keputusan
Mereka memandang masyarakat bumiputra di Menteri Pertanian (SK Mentan) tanggal 16
tanah jajahan sebagai pihak yang menduduki, Juli 1952 Nomor 73/Um/52, dengan luas
menguasai, dan memanfaatkan tanah milik 144.695.272 hektar (Arizona, 2014; Dephut,
negara berdasar hukum-hukum adat setempat. 1986; Nurjaya, 2005; Peluso, 2006).
Hak kepemilikan tanah oleh rakyat bumiputra Intelektual organik mempertahankan
tidak diakui dan tidak berhak menjadi pemilik status quo.
tanah dengan konsep hak eigendom, dalam Rimbawan beraliran lama berhasil

117
Jurnal Analisis Kebijakan Kehutanan Vol. 15 No.2, November 2018 : 113-126

mempertahankan status quo kembali menjadi 13. Masa Reformasi (1998- sekarang)
model pengelolaan di Jawa, menegaskan Peraturan yang ada pada masa reformasi
bahwa tujuan pengelolaan hutan harus sudah memberikan ruang hukum bagi rakyat
berfokus pada pendekatan manajemen untuk dapat mengakses kawasan hutan melalui
jangka panjang dengan orientasi ekonomi, beragam program perhutanan sosial, namun
sehingga kontrol hutan harus berada di tangan secara ideologis peraturan perundangan
pemerintah. Gagasan ini, sejalan dengan yang ada saat ini tidak berbeda dengan
yang dijalankan selama berabad-abad oleh peraturan sebelumnya yang mempertahankan
pemerintah kolonial (Dephut, 1986; Peluso, ideologi domainverklaring. Pada tingkat
2006). pengaturan berupa undang-undang, yaitu
12. Masa Orde Baru (1966-1998) Undang-Undang Nomor 41 Tahun 1999
Domain negara terhadap hutan mencapai tentang Kehutanan serta Undang-Undang
puncaknya setelah dibentuknya Undang- Nomor 18 Tahun 2013 tentang Pencegahan
Undang Pokok Kehutanan Nomor 5 Tahun dan Pemberantasan Perusakan Hutan, secara
1967 yang meletakkan dasar-dasar tentang ideologis tidak berubah dan sebangun dengan
penguasaan negara atas hutan. Selanjutnya Undang-Undang Pokok Kehutanan Nomor
dibentuk Undang-Undang Penanaman Modal 5 Tahun 1967 di mana domain hutan oleh
Asing Nomor 1 Tahun 1967 dan Undang- negara tetap dipertahankan. Pada tingkat
Undang Penanaman Modal Dalam Negeri peraturan pemerintah sebagaimana Peraturan
Nomor 6 Tahun 1968, Peraturan Pemerintah Pemerintah Nomor 6 Tahun 1999 tentang
Nomor 21 Tahun 1970 tentang Hak Pengusahaan Hutan dan Pemungutan Hasil
Pengusahaan Hutan dan Hak Pemungutan Hutan pada Hutan Produksi, tidak jauh
Hasil Hutan, Keputusan Presiden Nomor 20 berbeda secara ideologis dengan Peraturan
Tahun 1975 tentang Kebijaksanaan di Bidang Pemerintah Nomor 21 Tahun 1970 tentang
Pemberian Hak Pengusahaan Hutan, dan Hak Pengusahaan Hutan dan Hak Pemungutan
Peraturan Pemerintah Nomor 33 Tahun 1970 Hasil Hutan. Pada dinamika proses
tentang Perencanaan Hutan, yang memberikan pembentukan undang-undang kehutanan
kewenangan kepada pemerintah (yang pada memang terjadi kontestasi kepentingan antara
saat itu adalah Departemen Pertanian) untuk masyarakat dan negara, di mana prosesnya
mendefinisikan Kawasan Hutan Negara. bahkan telah melibatkan pemerintah daerah
Peraturan yang mengatur penetapan kawasan dan pusat, lembaga swadaya masyarakat,
hutan diterbitkan pada tahun 1974 sampai praktisi hukum, akademisi, sosiolog dan juga
dengan pertengahan tahun 80-an yaitu melalui pengusaha di bidang kehutanan (Machmur,
Surat Keputusan Menteri Kehutanan Nomor 1999). Pada akhirnya pembentukan undang-
85 Tahun 1974. Departemen Kehutanan undang kehutanan tetap dipertahankan
melalui Tata Guna Hutan Kesepakatan ideologi domainverklaring sebagai ideologi
(TGHK) menetapkan hampir tiga per empat dominan dalam mempertahankan kontrol
wilayah daratan di Indonesia (120 juta hektar) negara terhadap sumber daya hutan.
menjadi kawasan hutan. Penetapan TGHK B. Dinamika Akses Masyarakat terhadap
tersebut dilakukan melalui kajian-kajian Hutan dan Tindakan Aparatus Negara
di atas meja berdasarkan pada peta-peta Dinamika akses masyarakat terhadap
vegetasi hasil dari penginderaan jarak jauh hutan menjadi suatu fokus yang penting
dan penilaian biofisik, namun proses tersebut karena banyak fakta yang mengarah pada
sama sekali tidak melibatkan kriteria sosial menghilangnya akses masyarakat dalam
(Dephut, 1986; Nurjaya, 2005; Peluso, 2006; praktek hegemoni atas hutan oleh negara.
Supriyadi, 2013; Hermosilla & Fay, 2006). Menurut Antonio Gramsci (Budiman,

118
Dinamika Hegemoni Penguasaan Hutan di Indonesia........(Rahmat Budiono, Bramasto Nugroho, Hardjanto & Dodik Ridho
Nurrochmat

2006), kekuasaan itu ditegakkan oleh dua setiap orang, ini jelas pada Plakat 30 Oktober
pilar. Pertama, pilar militer dan kedua 1787 mengenai pemberian izin kepada
adalah pilar ideologi. Kekuasaan yang Bosvolkeren (petugas penebang kayu yang
dipertahankan melalui kekuatan militer bekerja untuk kompeni). Izin diberikan juga
sangat tinggi biayanya. Rakyat harus terus kepada lurah tertentu yang mewakili bupati.
menerus diancam dan ditakuti, supaya mau Hak rakyat yang dipandang betul-betul
tunduk. Nonet & Selznick (2003) membuat sebagai hak rakyat atau hak ulayat atas hutan
tiga klasifikasi dasar hukum yakni Hukum ialah undang-undang keramat bahwa tidak
Represif, Hukum Otonom dan Hukum seorangpun boleh mengambil sebagai hak
Responsif. Hukum Represif adalah hukum milik pada kayu yang sudah ditebang ataupun
sebagai pelayan kekuasaan represif, Hukum masih berdiri jika sudah ditandai dengan
Otonom adalah sebagai institusi tersendiri “tetak” (namun undang-undang keramat ini
yang mampu menjinakkan represif dan belum berarti sejenis hak ulayat dari desa atau
melindungi integritas dirinya, dan Hukum rakyat) (Dephut, 1986).
Responsif yaitu hukum yang merupakan 3. Masa Dewan Asia Pemerintahan Belanda
fasilitator dari berbagai respons terhadap (1798-1808)
kebutuhan dan aspirasi sosial yang hidup dan Tidak seorangpun boleh menebang atau
berkembang dalam masyarakat. Dinamika memangkas pohon apalagi menjalankan suatu
akses masyarakat dan tindakan aparatus negara tindakan perusakan (juga dalam hutan yang
terhadap masyarakat adalah sebagaimana sudah diserahkan Raja Jawa kepada kompeni
uraian dibawah ini: untuk penebangan kayu). Pelanggaran
1. Masa Kerajaan di Jawa terhadap larangan tersebut akan dijatuhi
Hutan digambarkan sebagai tempat yang hukuman badan. Mengenai hak ulayat di
penuh marabahaya dan dihuni roh-roh jahat. Jawa maka hak tersebut sudah dialihkan ke
Hutan dibuka untuk mengubah bentang hak raja (Dephut, 1986).
alam agar dapat melayani kebutuhan negara 4. Pemerintahan Kolonial Belanda Marsekal
serta dikendalikan negara secara lebih baik. Herman Willem Daendels (1808-1811)
Kawasan hutan sebagai simbol kejayaan dan Masyarakat desa merupakan buruh upahan
kuasanya pada masyarakat. Raja mengklaim untuk melakukan semua kegiatan teknis
seluruh wilayah yang berada dalam ranah kehutanan. Penegakan teritorial hutan negara
kekuasaannya, namun klaim raja tersebut dilakukan dengan tindakan represif berupa
tidak sama dengan konsepsi Eropa tentang hukuman badan yaitu hukuman dirantai
hak milik pada masa itu. Karena penduduk selama 10 tahun atau denda lebih dari 200
masih jarang maka raja lebih menguasai ringgit yaitu bagi bumiputra yang melakukan
penduduknya dibandingkan menguasai kesalahan merusak pohon, menghancurkan
wilayah (teritori) (Peluso, 2006). hutan dan tanaman, mengangkut atau
2. Masa Penguasa Vereenigde Oost Indische menebang sortimen yang terlarang, dan
Compagnie (VOC) (1602 -1769) demikian juga bagi bumiputra dan orang
Aktivitas penebangan kayu tanpa izin cina yang berkeliaran tanpa tujuan dalam
oleh rakyat dilarang. Seluruh hutan menjadi hutan. Kebutuhan kayu bagi masyarakat
”Hutan Kompeni”. Hak rakyat atas hutan, dilakukan dengan mekanisme izin kepada
pada masa itu terlihat sangat sedikit atau tidak ketua atau salah satu anggota administratur
ada sama sekali. Kehutanan pada masa ini kehutanan. Kayu yang boleh ditebang adalah
dikuasai oleh kompeni, sunan, atau bupati. kayu jenis rendahan di hutan negara untuk
Hak rakyat atas hutan jati hanya dianugrahkan keperluan rumah tangga. Bagi Orang Kalang
kepada sekelompok orang tertentu tidak pada yang bertugas menebang hutan jati, dan para

119
Jurnal Analisis Kebijakan Kehutanan Vol. 15 No.2, November 2018 : 113-126

pembuat cikar, pedati atau gerobak, diberikan gerobak, pedati, dan untuk pembangunan
izin menebang bebas, asal tidak mengganggu rumah untuk keperluan sendiri dan bukan
jenis yang dicadangkan untuk pemerintah. untuk diperdagangkan. Hukuman badan
Melalui pembatasan serupa para pembakar dikenakan terhadap semua pelanggar dengan
arang juga diberi izin penebangan bebas. dicambuk atau dihadapkan pada hukuman
Masyarakat yang membutuhkan kayu untuk badan lainnya. Pada tahun 1863 semua hutan
perahu dapat melakukan pembelian melalui termasuk hutan yang berada di wilayah desa
Dinas Blandong (Carey & Haryadi, 2016; dihapus. Mahkamah Agung Belanda membuat
Dephut, 1986). keputusan untuk melakukan penolakan
5. Pemerintah Inggris Sir Thomas Stamford pengakuan terhadap hutan desa (gementee).
Raffles (1811-1816) Kolonial mengklaim hutan bukanlah milik
Raffles memberikan kebijakan terkait desa sekalipun berada di wilayah desa, namun
kebutuhan kayu perkapalan yaitu kepada tidak menutup kemungkinan ada beberapa
setiap orang diberi izin menebang untuk kayu desa diakui mempunyai hak tertentu atas
perkapalan di semua hutan sampai sejauh 12 hutan, untuk mengamankan hutannya. Untuk
mil dari pantai dengan membayar ganti rugi mengamankan teritoral hegemoni hutannya,
kepada pemerintah. Menurut Raffles salah Kolonial Belanda telah memberlakukan
satu kelemahan dari pengaturan Daendles ketentuan pidana sejak tahun 1860, 1864, dan
adalah tidak adanya perhatian pada kebutuhan 1875. Pemerintahan kolonial mengatur semua
kayu rakyat untuk perumahan (Dephut, 1986). perbuatan yang dianggap kejahatan dan
6. Komisaris Dewan Jenderal Belanda (1817- pelanggaran terhadap hutan, seperti pencurian
1829) hutan, perusakan hutan, pelanggaran berupa
Melalui keputusan 8 Oktober 1822, melepas ternak dalam hutan muda, menyulut
masyarakat diberi izin menebang kayu untuk api dalam hutan, membawa alat tebang di
keperluan rumah tangga dan usaha tani luar jalur jalan hutan, melanggar pas kayu,
untuk sortimen kayu tertentu. Setiap kali mengangkut kayu sebelum lunas, merusak
hendak menebang warga desa diwajibkan tanda batas, melanggar izin penebangan, dan
memberitahu kepada kepala distrik tentang penjualan kayu dari hutan partikelir tanpa
tujuan penebangan itu. Kepala distrik pembayaran pajak. Pada tahun 1897 aparatus
melakukan pengawasan agar kayu tersebut represif negara kolonial dibentuk secara
tidak digunakan untuk keperluan lain. Untuk khusus di bawah pengelolaan hutan secara
keperluan kayu bakar maka diperbolehkan ilmiah oleh rimbawan Kolonial. Berkaitan
memanfaatkan kayu rencek (kayu cabang dengan Hutan Ulayat seperti di Sumatera Barat
dan ranting) dari semua jenis pohon, kecuali dan Jambi keberadaanya tetap diakui melalui
semua pohon jati tetap tidak boleh digunakan Regeringsomlagvel Nomor 30318 tanggal 17
atau ditebang karena kayu tersebut adalah Oktober 1930 di mana pemerintah mengakui
untuk kepentingan pemerintah (Dephut, hak-hak pribumi sesuai dengan hukum adat
1986). setempat (Dephut, 1986; Parlindungan, 1993;
Rajagukguk, 1995).
7. Masa Kolonial Belanda (1830-1942)
Pemerintah Kolonial Belanda membatasi 8. Masa Pendudukan Dai Nippon Jepang
kebutuhan kayu rakyat melalui keputusan 18 (1942-1945)
Mei 1838 (Staatblad Nomor 19) di mana izin Pada masa ini masyarakat dipinjamkan
menebang kayu untuk kebutuhan penduduk kawasan hutan untuk ditanami palawija,
desa di sekitar hutan sekarang dibatasi. Orang namun dalih sesungguhnya adalah untuk
hanya boleh menebang kayu tanpa dipungut melipatgandakan hasil bumi guna keperluan
bayaran untuk pembuatan perahu sungai, perang. Luas hutan yang dipinjamkan sekitar

120
Dinamika Hegemoni Penguasaan Hutan di Indonesia........(Rahmat Budiono, Bramasto Nugroho, Hardjanto & Dodik Ridho
Nurrochmat

4.428 hektar dan belum mencapai 1% dari luas Masa Orde Baru (1966-1998) dan Pasca Orde
hutan di Jawa (Soepardi, 1974 dalam Peluso, Baru (1998 - sekarang)
2006). Pemakaian kawasan hutan untuk Undang-undang kehutanan menyatakan
perladangan juga diizinkan. Di kepulauan setiap orang dilarang menduduki kawasan
lain, perladangan dikerjakan di kawasan hutan hutan tanpa izin. Orang yang menduduki
lindung. Sedang penanaman kembali hanya kawasan hutan tanpa izin dapat dikenakan
dilaksanakan sedikit-sedikit saja (Dienst van hukuman penjara sehingga dapat dikatakan
Het Boswezen 1948 dalam Dephut, 1986). secara hukum tidak ada akses untuk
9. Masa Orde Lama (1945-1966) masyarakat terhadap kawasan hutan.
Kebutuhan kayu bagi masyarakat menjadi Kebutuhan kayu bagi masyarakat menjadi
urusan Jawatan Kehutanan. Kebutuhan urusan Jawatan Kehutanan. Pengendalian
kayu masyarakat sekitar hutan dan desa kawasan hutan dilakukan melalui tindakan
dilakukan melalui pembelian kepada Kepala represif oleh Polisi Kehutanan serta kampanye
Daerah Hutan atau wakilnya. Harga kayu pengamanan hutan. Tindakan represif diatur
tersebut mendapat potongan harga 10% dari dalam Peraturan Pemerintah Nomor 28 Tahun
harga di tempat penimbunan kayu. Untuk 1985 (amanat Pasal 15 Undang-Undang
kebutuhan masyarakat korban bencana alam Pokok Kehutanan Nomor 5 Tahun 1967)
dapat menebang dan mengangkut sendiri berupa sanksi penjara, kurungan, denda dan
tanpa dipungut biaya. Untuk masyakarat perampasan benda kejahatan. Pada masa
yang jauh dari tempat penimbunan kayu reformasi pasca 1998 di bentuk Undang-
maka kebutuhan kayu-kayu didistribusikan Undang Kehutanan Nomor 41 Tahun 1999,
oleh pedagang-pedagang kecil. Pada masa di mana secara hukum masyarakat tetap tidak
ini aparatus represif kehutanan tetap dapat mengakses hutan, kecuali melalui skema
bertugas sebagaimana dibentuk sebelumnya perizinan dalam bentuk program perhutanan
oleh Pemerintah Kolonial Belanda dalam sosial, adapun tindakan represif diatur dalam
melaksanakan pengamanan hutan terhadap Pasal 78 Undang-Undang Nomor 41 Tahun
tindakan kejahatan terhadap hutan. Polisi 1999 yaitu berupa sanksi penjara, perampasan,
Kehutanan yang bertugas untuk menjamin ganti rugi dan sanksi administratif. Undang-
pengamanan hutan telah dipersenjatai Undang Nomor 18 Tahun 2013 tentang
pistol dan senapan, dan di beberapa tempat Pencegahan dan Perusakan Hutan semakin
Polisi Kehutanan mendapatkan bantuan memperkuat aparatus negara untuk melakukan
dari Kepolisian Negara dan Tentara Negara tindakan pengamanan terhadap hutan.
Indonesia, untuk mengatasi tindakan Undang-undang kehutanan yang terbaru ini
pencurian kayu serta terhadap gangguan semakin memperkuat peran aparatus negara
keamanan yang senantiasa disertai dengan untuk lebih fokus pada pengamanan teritorial
serangan fisik terhadap aparat kehutanan oleh hutan negara berupa kawasan hutan dari
masyarakat yang melakukan perlawanan. segala tindakan perusakan kawasan hutan. Hal
Selain menjalankan tindakan polisional yang baru dalam undang-undang ini adalah
yang represif untuk pengamanan hutan maka di mana sasaran utamanya adalah terhadap
dilakukan juga dengan pendekatan kepada kejahatan hutan yang dilakukan secara
rakyat, melalui penerangan bersama-sama terorganisir, bukan pada masyarakat adat atau
Pamong Praja, Jawatan Penerangan, atau yang bertempat tinggal di dalam dan/atau di
badan lain. Penerangan dilakukan untuk sekitar kawasan hutan yang berladang secara
menambah keinsyafan masyarakat akan arti tradisional dan/atau melakukan penebangan
hutan (Dephut, 1986). kayu di luar kawasan konservasi dan hutan
lindung untuk keperluan sendiri dan tidak

121
Jurnal Analisis Kebijakan Kehutanan Vol. 15 No.2, November 2018 : 113-126

untuk tujuan komersial. Namun undang- membakar kebun tebu pada tahun 1903-
undang ini tetap memberikan legalitas pada 1927. Pada tahun 1904 di Banten Tangerang
aparatus negara melakukan tindakan tindakan kemudian tahun 1916 pemberontakan Entong
hukum pada masyarakat yang melakukan Gendut di Batavia, serta pemberontakan
penebangan pohon dikawasan hutan daerah lainnya terkait tanah pertikelir dan
konservasi dan hutan lindung sekalipun tidak sejalan dengan menguatnya pergerakan
diperjualbelikan. nasional (Pranoto, 2010).
Berdasarkan uraian di atas dapat dilihat Negara dalam proses hegemonisasi pada
peraturan perundang-undangan yang dibentuk tahap selanjutnya akan menggunakan pilar
telah menguatnya domain hutan oleh negara. kekuasaan berupa tindakan represif terhadap
Menguatnya domain hutan ini menunjukan rakyat baik penumpasan pemberontakan,
hegemonisasi telah dilakukan oleh negara. pengasingan dan siksaan fisik lainnya
Hegemoni merupakan bentuk penguasaan sebagaimana diuraikan Sunyoto (2015),
secara ideologis sehingga membutuhkan Onghokham (2014), Nitayadnya (2013)
infiltrasi ideologis kepada pihak lain agar dan Tamagola (2006) dan Pranoto (2010).
kekuasaannya tersebut dapat ditegakkan sesuai Hegemoni negara atas hutan yang terjadi
kepentingan penguasa. Pada masa kerajaan sampai saat ini bukanlah hegemoni integral
dan VOC, penundukan rakyat dilakukan di mana proses penguasaan sumber daya alam
melalui ideologi struktur-agraris feodal yang dilakukan tanpa dilakukan dominasi atau
telah ada, sehingga hubungannya berintikan tindakan represif terhadap masyarakat oleh
dalam bentuk patron client (Leirissa, 1999). aparatus negara, namun hegemoni negara atas
Selanjutnya pada masa politik etis pada tahun kawasan hutan sebagai bentuk hegemoni yang
1901 infiltrasi budaya Eropa telah membentuk dibungkus baju koersif atau sebagai bentuk
budaya indis yaitu campuran budaya Hindia hegemoni minimum (Hendarto, 1993).
Belanda (Indonesia) dengan Budaya Belanda Sepanjang keterangan dan informasi sejarah
(Soekiman, 2011). Golongan priyayi telah yang berhasil dihimpun, dapat diketahui peran
mengambil sistem budaya tersebut dan intelektual organik dalam mempertahankan
memanfaatkanya sebagai saluran komunikasi ideologi tunggal dalam mempertahankan
dengan Belanda dan menjadi hubungan aliansi hegemoni negara atas hutan. Peran intelektual
atau sekutu (Leirissa, 1999). Namun infiltrasi organik dalam hegemonisasi terekam dari
budaya dan ideologi penguasa kepada rakyat peristiwa sejarah masa awal Kolonial Belanda,
belum mampu meng-hegemoni seluruh masa politik liberal, pada pembentukan
lapisan masyarakat. Pemberontakan dan Reglemen 1897, masa propaganda politik
resistensi masyarakat kerapkali terjadi dipicu Jepang hingga menjelang unifikasi hukum
dari ketidakkadilan dan kesengsaraan akibat pada masa kemerdekaan. Intelektual organik
perbudakan dan hilangnya tanah masyarakat memengaruhi negara menyerap ideologi
karena dikuasai oleh tuan tanah dalam bentuk Domainverklaring menjadi ideologi dominan
tanah partikelir, yaitu bidang tanah yang dan diadopsi oleh beragam peraturan hingga
dijual oleh Pemerintahan Kolonial Belanda pasca kemerdekaan. Sebagaimana Scattergood
kepada para penguasa atau bangsawan. (2004), mengatakan domain kebijakan
Pemberontakan dan resistensi masyarakat akan didominasi oleh ideologi tunggal dari
kepada tuan tanah partikelir semakin sering waktu ke waktu, sekalipun berubah karena
terjadi yang di antaranya terjadi pada tahun sintesis ideologi, namun wacana hegemonik
1885-1900 di Surakarta, Klaten, Boyolali, tetap utuh dan dominan. Namun sintesis
Sragen Wonogiri. Di Pasuruan, Bangil, ideologi hegemonik tidak pernah statis,
Malang, Yogya, Probolinggo dan Lumajang karena menyerap oposisi. Sehingga produk
terjadi resistensi petani tebu dengan cara kebijakan dari waktu ke waktu merupakan

122
Dinamika Hegemoni Penguasaan Hutan di Indonesia........(Rahmat Budiono, Bramasto Nugroho, Hardjanto & Dodik Ridho
Nurrochmat

subversi kepentingan hegemonik. Ideologi dikuasai (Budiono, 2017; Nurrochmat,


hegemonik memberikan motivasi bagi negara 2017; Ridho, Adi, Purwadianto, Maryudi, &
selalu mempertahankan ruang legitimasi Thomas, 2017).
penguasaan hutan yang begitu kuat untuk
terus menekan akses masyarakat terhadap IV. KESIMPULAN DAN SARAN
hutan. Dinamika hegemoni negara atas hutan
lebih pada bentuk hegemoni yang dilindungi A. Kesimpulan
baju koersif yang dilegitimasi oleh peraturan Domain atas hutan merupakan wujud
perundang-undangan yang dibuat oleh negara hegemonisasi yang dilakukan negara
sehingga model pengelolaan hutan di bawah untuk menguasai hutan. Hegemoni negara
pemerintahan kolonial menjadi pengelolaan atas hutan dilindungi dengan serangkaian
ideal menurut Pemerintah Indonesia, terbukti produk hukum sejak era sebelum kolonial,
kontrol politik penuh negara atas hutan saat masa penjajahan, dan pasca kemerdekaan
ini adalah sebagaimana terjadi pada era dapat ditelusuri satu ideologi pengusaan
kolonialisasi. Penghilangan akses masyarakat hutan yang hegemonik dari masa ke masa.
terhadap hutan merupakan produk dari Ideologi Domainverklaring menjadi ideologi
hegemoni negara atas hutan. Sepanjang dominan yang hegemonik sejak tahun 1870.
sejarah produk hukum kehutanan terhadap Ideologi dominan terus diadopsi oleh negara
masyarakat adalah hukum represif atau yang memberikan legitimasi penguasaan
menindas. Sebagaimana menurut Nonet & hutan yang begitu kuat untuk terus menekan
Selznick (2003) bahwa hukum represif telah akses masyarakat terhadap hutan. Dinamika
menjadi salah satu identitas dari undang- hegemoni penguasaan hutan oleh negara
undang kehutanan. Bahkan kondisi tersebut lebih dilindungi oleh baju koersif dan aliansi
telah menempatkan peran dan fungsi hukum antara negara kolonial dengan penguasa lokal
sebagai supporting system untuk tercapainya yang memiliki kekuasaan terhadap rakyatnya
status quo negara. Produk hukum yang melalui struktur feodal sehingga rakyat secara
represif kurang tanggap terhadap tuntutan terpaksa mengakui dan tunduk pada kekuasaan
kebutuhan masyarakat akan hutan. Perubahan negara yang dipersonifikasi oleh susuhunan,
pendekatan pengelolaan hutan dewasa ini VOC, kolonial, dan Pemerintah Indonesia.
telah lebih merubah wajah hegemoni negara Pelarangan terhadap aktivitas masyarakat
yang represif kepada hegemoni negara untuk mengakses hutan dilegitimasi oleh
yang lebih berpihak kepada masyarakat. hukum dan infiltrasi ideologi penguasaan
Hegemoni yang dilakukan negara terhadap hutan yang disertai ancaman hukuman badan
hutan sejak era kolonial sampai saat ini tidak serta tindakan represif kepada masyarakat
selalu direspon oleh masyarakat melalui untuk menciptakan konsensus masyarakat
gerakan resistensi, pemberontakan ataupun desa atas domain hutan oleh negara.
bentuk tindakan kontra hegemoni lainnya. Ideologi Domainverklaring diperkenalkan
Tindakan negara yang lebih humanis dalam dan dipertahankan oleh intelektual organik
mengatasi ketidakadilan dalam pengelolaan penguasa kolonial. Tujuannya untuk
hutan adalah dengan menjalankan program menguasai lahan dan hutan di Indonesia,
perhutanan sosial. Namun pada situasi saat ini sehingga pembentukan hukum nasional
bagian terpenting dalam program perhutanan di awal kemerdekaan dipengaruhi oleh
sosial adalah pada proses memperoleh irisan Intelektual Organik Indonesia yang mewarisi
kepentingan intrinsik dari masyarakat yang ideologi Domainverklaring sehingga pasca
membutuhkan lahan garapan dan negara yang kolonialisme, tidak ada perubahan pola
ingin memperkuat pengakuan (legitimasi) penguasaan hutan oleh negara, dinamika
masyarakat atas status kawasan hutan yang domain negara terhadap hutan semakin

123
Jurnal Analisis Kebijakan Kehutanan Vol. 15 No.2, November 2018 : 113-126

menunjukan menguatnya hegemoni negara B. Saran


atas hutan sebangun dengan ideologi Hegemoni negara atas hutan akan
Domainverklaring masa kolonialisme. melahirkan penderitaan rakyat jika jauh dari
Hingga saat ini, rimbawan masih menganggap keadilan dalam memiliki dan mengontrol
bahwa hutan harus dikontrol secara penuh sumber daya strategis. Untuk menghindari
oleh negara hal ini telihat dari peran hegemoni negara atas hutan yang memicu
rimbawan dalam pembentukan Undang- kemelut kemanusiaan maka jalan keluar
Undang Kehutanan Nomor 41 Tahun 1999 terletak dan terpulang pada kemampuan
dan dengan tetap mempertahankan pola negara dalam menegakkan keadilan
penguasaan hutan melalui kontrol penuh pengelolaan sumber daya hutan.
Negara. Undang-Undang Nomor 18 Tahun
2013 juga masih berpotensi pada kriminalisasi UCAPAN TERIMA KASIH
masyarakat adat oleh aparatus negara terhadap (ACKNOWLEDGEMENT)
aktivitas masyarakat di dalam kawasan hutan Penulis mengucapkan terima kasih kepada
konservasi dan hutan lindung. Pusat Pendidikan dan Pelatihan Sumber Daya
Hegemoni atas hutan oleh negara sejak Manusia Lingkungan Hidup dan Kehutanan,
era kolonial telah menyebabkan hak-hak Pusat Penelitian dan Pengembangan Sosial,
penduduk desa atas hutan dibatasi dan Ekonomi, Kebijakan dan Perubahan Iklim,
semakin terabaikan. Kepentingan aktor yang Direktorat Jenderal Pengelolaan Hutan
beragam dalam pengelolaan sumber daya Produksi Lestari, Balai Pengelolaan Hutan
hutan hampir tidak mungkin diseragamkan. Produksi Wilayah III Pekanbaru Riau,
Kepentingan intrinsik perambah hutan, bukan tim Jurnal Analisis Kebijakan Kehutanan,
pada memiliki hutan tetapi memperoleh Institut Pertanian Bogor, Perpustakaan
penghasilan yang memadai dari memanfaatkan dan Dokumentasi Manggala Wanabakti,
hasil hutan dan/atau mengolah lahan hutan. Perpustakaan Universitas Indonesia,
Kepentingan intrinsik negara dalam hal Perpustakaan Umum Kota Depok,
ini direpresentasikan oleh Kementerian Perpustakaan Soeman HS Riau, non-
Lingkungan Hidup dan Kehutanan bukan governmental organization (NGO) lingkup
semata-mata mempertahankan tutupan Provinsi Riau dan semua pihak atas fasilitasi
hutan, namun lebih pada mempertahankan moril dan materiil kepada penulis sehingga
status kawasan hutan. Pada titik ini, program artikel ilmiah ini dapat dipublikasikan.
perhutanan sosial yang dihadirkan oleh negara
pada masa ini sebenarnya bukanlah bentuk
kontra hegemoni (kemenangan) masyarakat
atas hegemoni negara pada kawasan hutan DAFTAR PUSTAKA
yang telah berlangsung sejak masa kolonial,
tetapi justru memperkuat hegemoni negara atas Althusser, L. (1971). Lenin and philosophy and other
essays. (BenBrewster, Ed.). New York:
hutan (Reinforcing Hegemony). Perhutanan Monthly Review Press.
sosial menjadi sebagai suatu cara dalam Althusser, L. (2015). Ideologi dan aparatus ideologi
mencari irisan terbaik antara kepentingan negara. (C. H. Pontoh, Ed.). Tangerang
negara terhadap kawasan hutan dan kebutuhan Selatan: IndoProgress.
masyarakat terhadap kawasan hutan. Saat ini Arizona, Y. (2014). Konstitusionalisme agraria.
Yogyakarta: STPN Press.
negara berkepentingan untuk menyingkirkan Blommfield, M. (2012). Is forest certification
kontestasi antar aktor dalam kepentingannya a hegemonic force? The FSC and its
terhadap kawasan hutan kepada bentuk kerja challengers. Journal of Environment &
sama yang saling menguntungkan baik untuk Development, 21(4), 391–413. https://doi.
negara dan masyarakat sekitar hutan. org/10.1177/1070496512449822.

124
Dinamika Hegemoni Penguasaan Hutan di Indonesia........(Rahmat Budiono, Bramasto Nugroho, Hardjanto & Dodik Ridho
Nurrochmat

Boomgaard, P. (2014). Forest management and Lansing, D. M. (2014). Discourse and the production
exploitation in colonial Java 1677-1897. of territorial hegemony: Indigenous peoples,
Forest & Conservation, 36. https://doi. the United Fruit Company and the capitalist
org/10.2307/3983978 state in Costa Rica, 1872-1916. Journal of
Bromley, S. (1991). American hegemony on world oil: Historical Geography, 45, 38–49. https://doi.
The industry, world system, and economy. org/10.1016/j.jhg.2014.04.001
Great Britain: The Pennsylvania University Lee, J. W. Y., & Tang, W.-S. (2016). The hegemony
Pres. Retrieved 9 March 2016 from http://jed. of the real estate industry: Redevelopment of
sagepub.com government/institution or community (G/IC)
Budiman, A. (2006). Kebebasan, negara, land in Hong Kong. Urban Studies, (July 2015).
pembangunan, kumpulan tulisan 1965-2005. https://doi.org/10.1177/0042098016679607
Jakarta: Pustaka Alfabet. Leirissa, R. (1999). VOC sebagai sejarah sosial. Jurnal
Budiningsih, K., Ekawati, S., & Handoyo. (2016). Wacana, 1 (1), 70–84.
Dinamika kebijakan penggunaan kawasan Machmur, A. S. (1999). Dinamika proses lahirnya
hutan: Sebuah analisa isi perubahan kebijakan Undang-Undang Republik Indonesia Nomor
penggunaan kawasan hutan. Jurnal Analisis 41 Tahun 1999 tentang Kehutanan. (A.
Kebijakan Kehutanan, 13(1), 13–28. S. Machmur & W. Sutoyo, Eds.). Jakarta:
Budiono, R. (2017). Analisis hubungan negara dan Departemen Kehutanan dan Perkebunan.
masyarakat dalam pengelolaan sumber daya Mahmud, A., Satria, A., & Kinseng, R. A. (2015).
hutan (Studi kasus Kabupaten Pelalawan Analisis sejarah dan pendekatan sentralisasi
Provinsi Riau) (Disertasi). Bogor: Sekolah dalam pengelolaan Taman Nasional Bali
Pasca Sarjana - Institut Pertanian Bogor. Barat. Jurnal Analisis Kebijakan Kehutanan,
Carey, P. (2012). Kuasa ramalan; Pangeran 12(2), 15–172.
Diponegoro dan akhir tatanan lama di Jawa. Menga, F. (2016). Reconceptualizing hegemony: The
Jakarta: Kepustakaan Populer Gramedia. circle of hydro-hegemony. Water Policy,
Carey, P., & Haryadi, S. (2016). Korupsi dalam silang 18(2), 401–418. https://doi.org/10.2166/
sejarah Indonesia dari Daendels (1808-1811) wp.2015.063
sampai reformasi. Depok: Komunitas Bambu. Nitayadnya, I. W. (2013). Muatan politik propaganda
Cascão, A. (2008). Ethiopia – Challenges to Egyptian kolonial Jepang. Atavisme, 16(Desember),
hegemony in the Nile basin. Water Policy, 215–227. Retrieved 18 August 2017 from
10(2), 13–28. http://download.portalgaruda.org/article.
Dephut. (1986). Sejarah kehutanan Indonesia I hp?article=392315&val=8083&title=Muatan
periode pra sejarah-tahun 1942, periode Politik Propaganda Kolonial Jepang dalam
II-III periode tahun 1942-1983. Jakarta: Cerpen dan Drama Karya Idrus
Departemen Kehutanan. Nonet, P., & Selznick, P. (2003). Hukum dan
Dunggio, I., & Gunawan, H. (2009). Telaah sejarah masyarakat dalam transisi menuju hukum
kebijakan pengelolan taman nasional yang responsif. Jakarta: HuMA.
di Indonesia. Jurnal Analisis Kebijakan Nurjaya, N. (2005). Sejarah hukum pengelolaan
Kehutanan, 6(1), 43–56. hutan di Indonesia. Jurisprudence, 2(1),
Effendy, T. (2008). Bujang tan domang, sastra lisan 35–55. Retrieved 18 August 2017 from
orang Petalangan. Jakarta: Yayasan Obor https://publikasiilmiah.ums.ac.id/bitstream/
Indonesia. handle/11617/1036/3. NYOMAN NURJAYA.
Hendarto. (1993). Mengenal konsep hegemoni pdf;sequence=1
Gramsci: Dalam diskursus kemasyarakatan Nurrochmat, D., Hasan, M., Suharjito, D., Hadianto,
dan kemanusiaan. Jakarta: Gramedia Pustaka A., Ekayani, M., Sudarmalik, … Ryandi.
Utama. (2012). Ekonomi politik kehutanan. Mengurai
Hermosilla, A. C., & Fay, C. (2006). Memperkokoh mitos dan fakta pengelolaan hutan. Bogor:
pengelolaan hutan Indonesia melalui IPB Press.
pembaruan sistem penguasaan tanah  : Nurrochmat, D. R. (2017). Strategi kebijakan
Pemasalahan dan kerangka tindakan. Bogor: pembangunan kehutanan dan lingkungan
World Agroforestry Centre. berkelanjutan. (Orasi Ilmiah Guru Besar).
Kartodihardjo, H. (2012). Hutan negara di dalam Bogor: Institut Pertanian Bogor.
wilayah masyarakat hukum adat. Materi Saksi Onghokham. (2014). Runtuhnya Hindia Belanda.
Ahli dalam Gugatan Permohonan Uji Materiil Jakarta: Gramedia Pustaka Utama.
UU Nomor 41 Tahun 1999 di Mahkamah Parlindungan, A. (1993). Beberapa masalah dalam
Konstitusi. UUPA (Undang-Undang Pokok Agraria).
Bandung: Mandar Maju.

125
Jurnal Analisis Kebijakan Kehutanan Vol. 15 No.2, November 2018 : 113-126

Patria, N., & Arief, A. (2009). Antonio Gramsci: Jerman. Retrieved 18 August 2017from www.
Negara dan hegemoni. Yogyakarta: Pustaka klimacampus.de
Pelajar. Sudarmalik. (2014). Ekonomi politik pembangunan
Peluso, N. L. (2006). Hutan kaya, rakyat melarat: hutan tanaman industri. (Disertasi). Bogor
Penguasaan sumber daya dan perlawanan di (ID) : Institut Pertanian Bogor.
Jawa. Yogyakarta: Khopalindo. Sugiono, M. (2006). Kritik Antonio Gramsci terhadap
Peluso, N. L., & Vandergeest, P. (1995). pembangunan dunia ketiga. Yogyakarta:
Territorialization and state power in Thailand. Pustaka Pelajar.
Journal Theory and Society, 24 (3), 385–426. Sunyoto, A. (2015). Kolonial Belanda dan kekerasan
https://doi.org/10.1007/BF00993352. budaya pasca 1926-1927. Retrieved 18
Perkins, H. A. (2011). Geoforum Gramsci in green: August 2017 from http://www.nu.or.id/post/
Neoliberal hegemony through urban forestry read/64388/ %09kolonialisme- Belanda-dan-
and the potential for a political ecology kekerasan-budaya-pasca-1926-1927
of praxis. Journal Geoforum - Elsevier, Supriyadi. (2013). Hukum agraria kehutanan : Aspek
42, 558–566. https://doi.org/10.1016/j. hukum pertanahan dalam pengelolaan hutan
geoforum.2011.05.001 negara. Jakarta (ID): Rajawali Press.
Prabowo, S. A., Basuni, S., & Suharjito, D. (2010). Tamagola, T. (2006). Republik kapling. Yogyakarta
Konflik tanpa henti: Permukiman dalam (ID): Resit Book.
kawasan Taman Nasional Halimun Salak. Vandergeest, P. (1996). Mapping nature:
JMHT, XVI(3), 137–142. Territorialization of forest rights in Thailand.
Pranoto, S. (2010). Jawa (Bandit-bandit pedesaan). Society & Natural Resources, 9(2), 159–175.
Studi historis. Yogyakarta: Graha Ilmu. https://doi.org/10.1080/08941929609380962
Rajagukguk, E. (1995). Hukum agraria, pola Warner, J. (2008). Contested hydrohegemony:
penguasaan tanah dan kebutuhan hidup. Hydraulic control and security in Turkey.
Jakarta: Chandra Pratama. Journal Water Alternatives, 1(2), 271–288.
Ricklefs, M. (2008). Sejarah Indonesia modern 1200- Retrieved 8 July 2017 from http://www.
2008. Jakarta: Serambi Ilmu. water-alternatives.org/index.php/volume1/
Ridho, D., Adi, I., Purwadianto, A., Maryudi, A., & v1issue2/32-a1-2-6/file
Thomas, J. (2017). Shifting contestation into Wollenberg, E., Belcher, B., Sheil, D., Dewi, S., &
cooperation: Strategy to incorporate different Moeliono, M. (2004). Mengapa kawasan
interest of actors in medicinal plants in Meru hutan penting bagi penanggulangan
Betiri National Park, Indonesia. Journal Forest kemiskinan di Indonesia. Governance Brief,
Policy and Economics, 83(August), 162–168. 4(i). Bogor: CIFOR.
https://doi.org/10.1016/j.forpol.2017.08.005 Zed, M. (2004). Metode penelitian kepustakaan.
Rositah, E. (2005). Kemiskinan desa sekitar hutan dan Jakarta : Yayasan Obor Indonesia.
penanggulangannya (Studi kasus Kabupaten Zeitoun, M., Eid-Sabbagh, K., Talhami, M., & Dajani,
Malinau) CIFOR Governance Brief No. 14. M. (2013). Hydro-hegemony in the upper
Scale up. (2012). Laporan tahunan (ringkas) konflik Jordan waterscape: Control and use of the
sumber daya alam di Riau Tahun 2008, 2009, flows. Journal Water Alternatives, 6(1), 86–
2010, 2011. Bogor: Scale Up dan IMN. 106.
Scattergood, W. (2004). Dynamic hegemony: Power, Zeitoun, M., & Warner, J. (2006). Hydro-hegemony -
cooptation, and subversion in the clash A framework for analysis of trans-boundary
between international trade, security, and water conflicts. Journal Water Policy,
environmental protection". Paper presented 8(5), 435–460. https://doi.org/10.2166/
at The Annual Meeting of the International wp.2006.054
Studies Association, Le Centre Sheraton Zinzani, A., & Menga, F. (2017). The Circle of
Hotel, Montreal, Quebe. Canada. hydro-hegemony between riparian states,
Schlegel, S. (1972). Grounded research di dalam ilmu- development policies and borderlands:
ilmu sosial. Darusalam Banda Aceh (ID): Evidence from the Talas waterscape
PLPIIS. (Kyrgyzstan-Kazakhstan). Journal Geoforum
Soekiman, D. (2011). Kebudayaan Indis: Dari zaman - Elsevier, 85(July), 112–121. https://doi.
kompeni sampai revolusi. Jakarta (ID): org/10.1016/j.geoforum.2017.07.019
Komunitas Bambu.
Stephan, B. (2011). The Power in carbon a neo-
gramscian explanation for the EU‘s adoption
of emissions trading (ISSN 1869-5485 No. 4).

126
Syamsiar
Eksplorasi Limbah Plastik dalam Penciptaan Karya Seni Rupa
Artikel ini dilindungi di bawah Lisensi Internasional Creative Commons Attribution 4.0.

EKSPLORASI LIMBAH PLASTIK DALAM KARYA SENI RUPA

Syamsiar

Program Studi Seni Murni, Fakultas Seni Rupa dan Disain


Institut Seni Indonesia Surakarta

Email: syamsiar@isi-ska.ac.id

ABSTRACT
Art creation: Exploration of Plastic Waste in Fine Art is an experiment in utilizing plastic waste around
the author into an aesthetic 2-dimensional work of art as an effort to reduce waste on earth, and at
the same time enriching the treasures of art in Indonesia, especially and the world in general. Plastic
waste can unknowingly threaten the survival of the human environment. Plastic cannot be
destroyed through natural processes and lasts a very long time in nature. It takes 500-1000 years
for plastic to degrade, but it will still leave microplastic particles that are harmful to living things.
Creating works of art is one of the efforts of the author as an artist to take care of reducing plastic
waste. The concept of the work in this creation is a spooky facial expression that conveys a message
to the audience that plastic waste is dangerous for the future of living things. To achieve the goal of
creation, it is done by using the method of material experimentation and exploration of the form of
the work of creation. The materials used are various kinds of plastic waste which are cleaned, sorted
by color and then pressed using an electric iron on the prepared medium. Through this method,
several works of spooky facial expressions were obtained.

Keywords: plastic waste, painting, fine art

ABSTRAK
Penciptaan karya seni: Eksplorasi Limbah Plastik dalam Karya Seni Rupa adalah sebuah
eksperimen dalam memanfaatkan limbah plastik yang ada di sekitar penulis menjadi sebuah karya
seni 2 dimensi yang estetis sebagai upaya dalam mengurangi limbah sampah di bumi, dan sekaligus
dapat memperkaya khasanah kesenirupaan di tanah air khususnya dan dunia umumnya.
Limbah plastik tanpa disadari dapat mengancam kelangsungan lingkungan kehidupan manusia.
Plastik tidak dapat hancur lewat proses alami dan bertahan sangat lama di alam. Dibutuhkan 500-
1000 tahun bagi plastik agar tergradasi, tapi tetap saja akan menyisakan partikel mikroplastik yang
berbahaya bagi makhluk hidup. Menciptakan karya seni adalah salah satu upaya penulis sebagai
perupa untuk ikut peduli mengurangi limbah plastik. Konsep karya dalam penciptaan ini adalah
ekspresi wajah seram yang membawa pesan kepada audiens bahwa limbah plastik berbahaya bagi
masa depan makhluk hidup. Untuk mencapai tujuan penciptaan dilakukan dengan menggunakan
metode ekspremen bahan dan eksplorasi bentuk ciptaan karya. Bahan yang digunakan adalah
berbagai macam limbah plastik yang dibersihkan, dipilah warnanya kemudian dipress
menggunakan setrika listrik pada medium yang telah disiapkan. Melalui metode ini kemudian
didapatkan beberapa karya ekspresi wajah seram.

Kata Kunci: Limbah plastik, seni lukis, seni rupa

88 Vol. 13, No. 2, Desember 2021


Jurnal Brikolase Online: : https://jurnal.isi-ska.ac.id/index.php/brikolase/index
Proses Review : 6 November 2021, Dinyatakan Lolos: 26 November 2021
doi: 10.33153/brikolase.v13i1.3571

PENDAHULUAN

A. Latar Belakang Penciptaan


Limbah plastik kini semakin menghawatirkan keberadaannya dan tanpa disadari
mengganggu kelangsungan lingkungan alam kehidupan manusia. Berton-ton sampah
yang dihasilkan setiap hari oleh masyarakat di berbagai belahan dunia, di dalamnya
terdapat sampah plastik yang mendominasi produksi sampah tersebut, baik sampah
wadah makanan dan minuman, macam-macam kemasan, peralatan rumah tangga,
perlengkapan medis, kendaraan bermotor dan lain-lain. Sampah tersebut hanya sebagian
kecil yang dimanfaatkan kembali dengan cara daur ulang menjadi barang yang berguna,
sebagian besar lagi berakhir di tempat pembuangan akhir sampah, sebagian masuk pada
aliran air sungai, selokan dan ke laut, hal ini berakibat fatal ketika hujan tiba sampah-
sampah menyumbat saluran air, yang mengakibatkan genangan air di lingkungan
perumahan penduduk dan sampah yang sampai ke laut mengancam ekosistem laut.
Berdasar pada tayangan Metro Tv Februari 2020, negara Indonesia adalah penyumbang
kedua sampah plastik yang sampai ke laut setelah negara Cina.
Kurangnya kesadaran warga masyarakat terhadap pengelolaan sampah, akan
mengancam kelangsungan ekosistem alam lingkungan kehidupan di masa yang akan
datang. Menurut Pusat Data dan Analisa Tempo (2019:13) menjelaskan bahwa:
Plastik tak bisa hancur lewat proses alami dan bertahan sangat lama di alam.
Dibutuhkan 500-1000 tahun bagi plastik agar tergradasi, tapi tetap saja akan
menyisakan partikel mikroplastik yang berbahaya bagi makhluk hidup.
Pemusnahan secara konvensional, seperti dibakar hanya akan menambah kadar
polutan di udara.

Sampah plastik sebagaimana sumber di atas dapat terurai ratusan sampai ribuan
tahun tergantung jenis plastiknya. Jika hal ini berlangsung terus menerus tanpa dibarengi
dengan penanggulangan, sampah plastik akan memenuhi bumi tempat kita menjalani
kehidupan selama ini. Kesadaran warga masyarakat termasuk penulis untuk ikut peduli
terhadap kondisi lingkungan sangat dibutuhkan. Semua penghuni bumi wajib menjaga
lingkungannya, termasuk menyikapi sampah plastik yang semakin hari semakin tinggi
kwantitas penggunaannya. Keberadaan limbah plastik yang semakin hari semakin
menghawatirkan keberlangsungan lingkungan hidup manusia memunculkan ide bagi
penulis untuk mengeksplorasi menjadi sebuah karya seni. Sebagai perupa seyogyanya
dapat merespon berbagai hal yang ada di sekitar lingkungannya baik lingkungan fisik

Vol. 13, No. 2, Desember 2021 89


Syamsiar
Eksplorasi Limbah Plastik dalam Penciptaan Karya Seni Rupa
Artikel ini dilindungi di bawah Lisensi Internasional Creative Commons Attribution 4.0.

maupun non fisik. Limbah plastik dapat menjadi ide penciptaan karya seni rupa, baik karya
2 dimensi maupun 3 dimensi, tergantung kepada gagasan kreatif seorang kreator seni
dalam menghasilkan karya yang estetis.
Kepedulian berbagai pihak termasuk pemerintah Indonesia tentu sangat
diharapkan dalam menanggulangi sampah. Lewat beberapa kementerian RI telah
melakukan berbagai upaya penanggulangan sampah. Beberapa organisasi pemerhati
lingkungan yang fokus serta peduli dengan keberadaan limbah plastik juga mendukung,
dengan mendaur ulang limbah plastik. Limbah diolah kembali menjadi barang yang
bermanfaat untuk kebutuhan manusia baik diproduksi massal maupun dibuat dengan
sentuhan seni seperti kerajinan dan karya seni. Tetapi ketimpangan masih tampak terjadi
antara produksi sampah plastik dan jumlah pemerhati sampah yang berdedikasi dalam
mendaur ulang limbah plastik. Menurut Pusat Data dan Analisis Tempo (2019:13-14)
menjelaskan bahwa:
Volume sampah plastik mencapai 300 juta ton setiap tahun, 8 ton di antaranya
mengalir ke laut. Ini setara dengan lima kantong plastik setiap 30 centimeter di
sepanjang garis pantai dunia dan kurang dari 8% yang didaur ulang. Mendaur
ulang plastik menjadi material dengan fungsi yang berbeda dengan usia pakai lebih
lama menjadi cara yang cukup efektif untuk mengurangi volume limbah.

Mendaur ulang sebagai solusi pengurangan sampah plastik di lingkungan


masyarakat adalah cara tepat dilakukan. Salah satu contoh lokasi di Yogyakarta tepatnya
di wilayah Sukunan, Gamping, Sleman Yogyakarta. Dalam sebuah artikel di internet :
https://gudeg.net/direktori/1815/desa-wisata-lingkungan-sukunan-yogyakarta.html
menjelaskan:
Desa Sukunan telah merintis untuk menjadi sebuah desa wisata berbasis
lingkungan atau disebut ecotourism sejak tahun 2003. Tingginya kesadaran
masyarakat Desa Sukunan akan kepedulian terhadap kebersihan lingkungan serta
usaha mereka untuk mengubah nilai sampah yang menganggu lingkungan
akhirnya tidak sia-sia. Pasalnya pada 19 Januari 2009 Desa Sukunan resmi menjadi
kampung wisata Lingkungan. Sukunan pantas menjadi sebuah kampung wisata
berbasis lingkungan karena masyarakat Sukunan telah menjalankan proses
pengolahan sampah secara mandiri baik di tingkat rumah tangga hingga di tingkat
kelompok. Kegiatan ini pun menghasilkan berbagai produk olahan sampah yang
memiliki nilai lebih seperti aneka produk kerajinan dari sampah plastik, kerajinan
dari kain perca serta pupuk kompos dari sampah organik.

Wilayah Sukunan kini dikelola sebagai destinasi wisata dengan memberdayakan


warga setempat menjadi obyek sekaligus pengelolanya. dari informasi yang didapatkan
pada saat kunjungan penulis bersama dengan mahasiswa Seni Rupa Murni pada tahun

90 Vol. 13, No. 2, Desember 2021


Jurnal Brikolase Online: : https://jurnal.isi-ska.ac.id/index.php/brikolase/index
Proses Review : 6 November 2021, Dinyatakan Lolos: 26 November 2021
doi: 10.33153/brikolase.v13i1.3571

2018, penulis mengamati masyarakat di Sukunan yang berinovasi dalam pengelolaan


sampah. Sampah dipilah-pilah dari sampah organik, sampah kertas, sampah plastik,
sampah kain, sampah kaca, aluminium dan lain-lain. Sampah organik diolah menjadi
pupuk, sampah kertas dan plastik dijual, tapi tidak semua sampah dapat diterima pengepul
sehingga masyarakat di Sukunan berinovasi dengan memanfaatkan sampah yang tidak
dapat dijual dengan membuat kerajinan dari sampah yang telah dipilah-pilah tersebut.
Kepedulian tiap wilayah tentu diharapkan seperti apa yang dilakukan oleh warga
masyarakat di Sukunan tersebut.
Pada tayangan Metro TV dalam acara Kick Andy tanggal 22 Februari 2020 di
saluran youtube : https://www.youtube.com/watch?v=iSGFQjchheE menampilkan orang-
orang yang memiliki kepedulian besar terhadap pengolahan sampah menjadi bernilai
guna. Di antaranya kelompok perempuan yang tergabung dalam XXLAB di Yogyakarta,
dengan bidang keahlian beragam dan memiliki tujuan yang sama dalam mengolah sampah
melalui bidang seni, science dan teknologi. Kegiatan mereka adalah melakukan edukasi
kepada warga masyarakat di wilayah Bantul yang berprofesi sebagai pembuat tahu,
dengan edukasi pemanfaatan limbah tahu menjadi bahan yang berguna, di antaranya
pengolahan limbah air tahu menjadi bahan untuk fashion. Hasil karya kelompok ini berupa
sepatu, tas, hiasan dan lain-lain. Kegiatan ini selain mengurangi dampak pencemaran
lingkungan juga dapat menambah penghasilan warga setempat.
Yunita Lestari dari Malang dengan kelompok kader lingkungannya sejak tahun
2014 mengolah limbah popok bayi dalam berbagai barang seperti bros, selimut, bunga
artificial, tas, dompet dan lain-lain. Begitupula Vania Santoso dari Surabaya mengolah
limbah kertas semen untuk berbagai fashion seperti sepatu, rompi, baju, tas, home
decoration dan lain lain.
Aktifitas yang sangat bermanfaat tersebut di atas perlu diapresiasi dan diinspirasi
oleh banyak orang, namun apa yang dilakukan oleh pemerhati tersebut tidaklah cukup,
masyarakat harus bergerak seiring dengan jumlah sampah yang dihasilkan. Minimal setiap
kepala keluarga memiliki pengetahuan pemilahan sampah, di tingkat RT atau RW memiliki
bank sampah dan di tingkat desa atau kelurahan memiliki industri daur ulang. Jika hal ini
berjalan maka setidaknya akan mengurangi produksi sampah rumah tangga yang setiap
hari dihasilkan. Sejalan dengan apa yang dipikirkan oleh seorang pemerhati sampah di
New York:
Anda dapat mengingatkan teman, keluarga, dan rekan kerja untuk mendaur ulang
sepanjang waktu (seperti, semua waktu), tetapi itu benar-benar tidak melewati titik

Vol. 13, No. 2, Desember 2021 91


Syamsiar
Eksplorasi Limbah Plastik dalam Penciptaan Karya Seni Rupa
Artikel ini dilindungi di bawah Lisensi Internasional Creative Commons Attribution 4.0.

yang sebenarnya. Kami mengkonsumsi dan membuang begitu banyak bahan


setiap hari. Kota New York adalah tanah kecil dan kami menghasilkan 14 juta ton
limbah TPA setiap tahun.

Kondisi seperti yang dialami oleh orang di New York tersebut hampir sama dengan
yang dialami oleh setiap negara di dunia, akibat berkembangnya berbagai industri
makanan, minuman dan lain-lain yang semuanya membutuhkan kemasan yang baik dalam
pemasarannya.
Melalui penelitian artistik ini penulis merespon masalah global yang dialami oleh
seluruh negara di dunia sebagaimana yang dilakukan oleh pemerhati di atas, tetapi tentu
dengan cara yang berbeda. Sebagai wujud kepedulian penulis dalam ulasan ini akan
menciptakan karya seni 2 dimensi berbahan limbah plastik. Limbah plastik terdiri dari
berbagai macam jenis warna, bentuk serta ketebalan yang bervariasi. Berbagai jenis
plastik ini dapat digunakan dalam menciptakan karya seni 2 dimensi maupun 3 dimensi.
Pada pembahasan ini karya yang akan diciptakan adalah karya seni 2 dimensi berbahan
limbah plastik yakni bahan-bahan plastik seperti kantong plastik (kresek), limbah kemasan
makanan dan minuman instant dan macam-macam kemasan barang dari bahan plastik.
Bahan-bahan dari limbah plastik ini dapat dimanfaatkan untuk karya 2 dimensi sesuai ide
yang diinginkan.

HASIL DAN PEMBAHASAN

A. Studi Pendahuluan
Karya seniman terdahulu yang memiliki kesamaan visi, isi, bentuk dan karakter
dengan karya yang diciptkan perlu diulas untuk memnjelaskan bahwa karya yang
diciptakan memiliki kesamaan dan perbedaan dalam beberapa hal. Dengan demikian
kreatifitas penulis dalam penciptaan karya dapat terungkap. Beberapa karya seniman
terdahulu yang memiliki kesamaan dalam hal pemilihan bahan limbah plastik sebagai
media utama dalam berkarya seni dapat dilihat pada ulasan karya seniman sebagai berikut:
1. Karya seni rupa yang ditampilkan dalam Art Jog 2019 di Yogyakarta. Beberapa
karya seni rupa memanfaatkan berbagai macam sampah yang mengalir di kali
Code Yogyakarta diolah menjadi karya seni. Eksplorasi ini tentu memberikan
ruang kreatif bagi seniman sekaligus juga dapat membantu mengurangi sampah
di lingkungan sekitar kali Code. Namun karya seni ini sifatnya insidentil, dari
pengamatan yang dilakukan belum merupakan karya yang diciptakan secara

92 Vol. 13, No. 2, Desember 2021


Jurnal Brikolase Online: : https://jurnal.isi-ska.ac.id/index.php/brikolase/index
Proses Review : 6 November 2021, Dinyatakan Lolos: 26 November 2021
doi: 10.33153/brikolase.v13i1.3571

berkesinambungan, yang dibutuhkan dari seniman dalam rangka mengurangi


volume sampah adalah seniman yang secara berkesinambungan melakukan
terus upaya berkesenian dengan mengolah sampah menjadi karya seni.

Gambar 1
Penulis saat mengapresiasi salah satu karya seni yang ditampilkan di Art Jog 2019
(Sumber foto: Sapto, Yogyakarta, 12 Agustus 2019)

2. Suwolo yang bertempat tinggal di Bogor, seorang yang dahulu jadi fashion
desainer dan pernah menetap di Eropa cukup lama. Berlatar belakang sebagai
fashion desainer tekstil kemudian beralih menjadi pelukis sampah plastik yang
inspirasinya secara tidak terduga ia dapatkan. Dongeng Indonesia adalah tema-
tema lukisannya. Hal ini juga didapatkannya secara kebetulan karena ia
berkesempatan membaca manuskrip Indonesia berupa sejarah dongengan
Indonesia yang disimpan di perpustakaan yang ada di Belanda. Pada tayangan
di Kick Andy Metro TV 22 Februari 2020 terungkap bahwa karya-karyanya
dibuat dari limbah plastik dengan teknik digunting, dilipat dan direkatkan pada
kanvas. Karyanyapun sudah beberapa kali dipamerkan di luar negeri.

Vol. 13, No. 2, Desember 2021 93


Syamsiar
Eksplorasi Limbah Plastik dalam Penciptaan Karya Seni Rupa
Artikel ini dilindungi di bawah Lisensi Internasional Creative Commons Attribution 4.0.

Gambar 2
Suwolo dan lukisan sampah plastiknya
(Sumber foto: https://mediaindonesia.com/read/detail/291659-suwolo-lukisan-dari-
sampah-plastik)

3. Seorang seniman Mbongeni Buthelezi dari Afrika Selatan telah mendapat


banyak penghargaan baik dari negaranya maupun dari dunia Internasional
karena kepeduliannya terhadap eksplorasi sampah plastik yang sekarang
menjadi pekerjaan yang ditekuininya, menjadi seniman khusus mengolah
sampah kantong plastik. Kreatifitasnya ini tentu sangat menginspirasi karena
Mbongeni di samping melakukan kegiatan pribadinya sebagai seniman yang
merdeka, Mbongeni juga ikut mengurangi sampah dengan menjadikannya
sebagai bahan utama dalam penciptaaan karya-karyanya. Mbongeni
menciptakan karya-karyanya dengan teknik heat gun dari pemanas listrik.
Karya-karyaya bercitra realistik lebih banyak melukis obyek manusia.
4. Karya lain yang menjadi amatan penulis adalah salah satu karya Instalasi dari
seorang seniman di New York, karya ini menggunakan botol kemasan air
mineral yang disusun membentuk seakan-akan mengalir dengan komposisi
yang dibuat sedemikian rupa. Karya instalasi juga merupakan cara dalam
memanfaatkan limbah plastik menjadi bahan berguna yang dapat dinikmati
keartistikannya, karya instalasi jika disimpan di tempat yang dapat mendukung
artistika ruang dengan baik akan sangat berguna tetapi jangan sampai berakhir

94 Vol. 13, No. 2, Desember 2021


Jurnal Brikolase Online: : https://jurnal.isi-ska.ac.id/index.php/brikolase/index
Proses Review : 6 November 2021, Dinyatakan Lolos: 26 November 2021
doi: 10.33153/brikolase.v13i1.3571

kembali menjadi sampah karena banyak karya instalasi dikerjakan untuk sebuah
event atau acara-acara tertentu, dan setelah acara selesai kemungkinan besar
karya instalasi dibongkar, untuk selanjutnya akan menjadi karya yang tetap
dipajang atau akan berakhir jadi sampah kembali.

Gambar 3
Karya instalasi dari New York, berupa botol air plastik bekas mengalir di dinding galeri,
mengubah ruang menjadi semacam pemandangan bawah laut alami.
(Sumber foto: http://actnatural.loomstate.org/2013/12/dont-forget-to-recycle.html)

5. Pakaian fashion carnival yang digunakan oleh model di bawah ini terbuat dari
bahan limbah plastik, terasa sangat indah dipakai oleh model yang sedang
berlenggak lenggok di catwalk, merupakan kreativitas yang ditampilkan oleh
kreator-kreator seni. Dengan memanfaatkan warna warni dari limbah plastik
sang kreator membuat pakaian ini terasa harmoni.

Kreatifitas berupa Inovasi karya seni rupa yang diciptakan di atas adalah karya dari
bahan sampah dengan beragam bentuk serta jenis yang dihasilkan. Kegiatan aktivis
lingkungan maupun seniman tersebut adalah upaya dalam memerangi produksi sampah
yang semakin hari semakin banyak. Kegiatan ini harus dilakukan terus menerus dengan
melibatkan berbagai pihak. Karya kerajinan maupun karya seni yang telah diciptakan tentu
sangat menginspirasi penulis untuk melakukan kreativitas dan inovasi melalui eksplorasi

Vol. 13, No. 2, Desember 2021 95


Syamsiar
Eksplorasi Limbah Plastik dalam Penciptaan Karya Seni Rupa
Artikel ini dilindungi di bawah Lisensi Internasional Creative Commons Attribution 4.0.

limbah plastik menjadi karya seni. Hal ini dilakukan sebagai wujud kepedulian dalam
mengurangi sampah yang ada di bumi. Jika diamati pemanfaatan limbah plastik dalam
karya seni sangat besar peluangnya, tinggal bagaimana para perupa mampu
meningkatkan daya imajinasinya dalam berkarya seni.
Penulis sebagai perupa dalam menciptakan karya berbahan limbah plastik, tentu
akan mengedepankan kreatifitas dan inovasi. Melalui observasi karya yang dilakukan
terhadap karya-karya terdahulu terutama terhadap karya yang mendekati kesamaan karya
penulis yaitu karya Suwolo dan Mbongeni secara teknis karya seni lukis yang diciptakan
tidak sama dengan seniman lukis Mbongeni dan Suwolo, Mbongeni dalam penciptaan
karyanya menggunakan teknik menempel langsung plastik pada kanvas dengan
menggunakan tekhnik heat gun yang ditembakkan pada plastik. Suwolo dengan teknik
lipat dan tempel. Sedangkan penulis menggunakan tekhnik press. Mbnogeni dan Suwolo
menciptakan karya dengan menggunakan kanvas sebagai medium, sedangkan penulis
menggunakan limbah plastik yang dibuat sebagai dasaran (medium). Mbongeni
menciptakan karya dengan citra realistik obyek potret diri dari orang-orang yang jadi
prioritasnya dengan gaya realis, sedangkan penulis menciptakan karya seni rupa secara
ekspresif.
Studi pendahuluan selain melakuka observasi terhadap karya-karya yang pernah
diciptakan oelh orang lain dan dikaji keberadaannya, pencipta juga melakukan
penelusuran Pustaka terkait dengan limbah dan seni rupa.

Tinjauan Pustaka
Sebuah buku yang berjudul Beragam Upaya dalam Melindungi Lingkungan
dari Sampah Palstik yang disusun oleh tim penyusun: Pusat Data dan Analisa
Tempo. Buku ini cukup komprehensif dan secara luas menjelaskan tentang data-
data yang dibutuhkan dalam penelitian artistik ini. Cakupan tulisan buku ini meliputi:
Kreasi daur ulang plastik, Pemerintah susun program atasi sampah laut, Bukan
lautan hanya kolam sampah, Air Jakarta tercemar mikroplastik, Peneliti berharap
penggunaan plastik berkurang, Tercemar bukan karena kumuh, Pemerintah
borong seribu mesin pencacah limbah plastik, Buruk rupa dua waduk Jakarta,
Kolaborasi liputan tempo dan orb media, Ancaman mikroplastik di mana-mana, DKI
bersihkan pantai Cilincing dari sampah plastik menahun, Enzim baru penghancur

96 Vol. 13, No. 2, Desember 2021


Jurnal Brikolase Online: : https://jurnal.isi-ska.ac.id/index.php/brikolase/index
Proses Review : 6 November 2021, Dinyatakan Lolos: 26 November 2021
doi: 10.33153/brikolase.v13i1.3571

plastik, Chandra asri jajal pemanfaatan aspal plastik, Bebas dari plastik AS bantu
Indonesia perangi sampah plastik, Upaya mengurangi jejak karbon plastik.
R.A. Endah, dalam buku Tas dari Limbah Plastik, pada buku ini Endah
menulis tentang ragam keterampilan membuat tas dari limbah plastik. Buku ini
sangat bagus digunakan untuk memberi pelatihan pada perkumpulan kelompok
karantaruna atau perkumpulan kaum perempuan yang biasanya lebih tertarik
dengan kegiatan seperti ini. Buku ini walaupun tidak memiliki kemiripan dengan pa
yang akan dikerjakan tetapi buku ini menarik untuk dijadikan motivasi dalam
memanfaatkan limbah plastik dalam berkarya seni.
R.A. Endah, dalam bukunya Kreasi dari Limbah Plastik, dalam pengantar
buku ini berisi tentang pengertian sampah, jenis sampah, prinsip-prinsip
pengolahan sampah, dampak sampah bagi lingkungan, apa itu sampah plastik,
walaupun berupa ringkasan-ringkasan tetapi cukup memberi wawasan dalam
memahami tentang apa dan bagaimana sampah di sekitar kita. Materi utama dalam
buku ini adalah bagaimana membuat kreasi dari limbah plastik, mendaur ulang
limbah plastik menjadi barang yang dapat digunakan. Karya-karya yang
dikreasikan di sini seperti tempat tissue, tas, bingkai foto, gantungan kunci, tempat
wadah air dan lain lain. Buku ini sangat mengsipirasi dalam mengolah limbah
plastik, walaupun berbeda dalam hasil karya yang akan diciptakan. Karena buku ini
menciptakan karya yang bernilai fungsional sedangkan karya seni yang diciptakan
adalah karya seni rupa murni.
Sirait Mita dalam buku Sulap Sampah Plastik Lunak jadi Jutaan Rupiah
menjelaskan tentang bagaimana cara membuat barang kerajinan dengan tekhnik
rajut dari limbah plastik. Buku ini adalah buku panduan bagi orang awam dalam
mengolah sampah lunak untuk dijadikan barang yang bernilai ekonomi tinggi. Buku
ini sangat bermanfaat bagi penulis dalam memperdalam pemahaman tentang
pengolahan sampah plastik.
Sirait Mita Sulap sampah plastik keras jadi jutaan rupiah. Buku ini berisi
penjelasan mengenai sampah, cara khusus pengumpulan & pembersihannya.
Profil pelaku usaha yang sukses, dilengkapi strategi-strategi khusus dalam
mengolah sampah. Buku ini sangat kaya pengetahuan tentang sampah plastik,

Vol. 13, No. 2, Desember 2021 97


Syamsiar
Eksplorasi Limbah Plastik dalam Penciptaan Karya Seni Rupa
Artikel ini dilindungi di bawah Lisensi Internasional Creative Commons Attribution 4.0.

sehingga bagus untuk dibaca dan sangat bermanfaat bagi penulis dalam
memahami lebih jauh lagi tentang cara mengolah sampah plastik.
Dari uraian di atas diketahui bahwa pada umumnya tulisan mengenai
“Eksplorasi Limbah Plastik dalam Karya Seni Rupa” belum ditulis oleh peneliti
manapun, sehingga keaslian penciptaan ini terjamin.

B. Landasan dan Konsep Penciptaan Karya


Landasan utama dalam penciptaan karya ini adalah kepedulian sebagai
masyarakat yang melihat secara langsung banyaknya limbah plastik memenuhi lingkungan
tempat tinggal makhluk hidup di bumi. Tidak hanya lingkungan manusia yang terdampak
terhadap semakin banyaknya limbah plastik tetapi hewan-hewan air di sungai, danau dan
laut juga terdampak karena sebagaian limbah plastik terbawa arus ketika hujan maupun
banjir terjadi di berbagai wilayah. Sebagai bentuk kepedulian penulis sekaligus sebagai
perupa berpikir bagaimana memanfaatkan limbah plastik agar berguna melalui bentuk
karya seni, dengan mengolahnya menjadi sebuah karya seni yang bernilai kebaruan sesuai
dengan kreatifitas yang dimiliki. Kepekaan dan kemampuan daya imajinasi dalam berkarya
seni dalam hal ini sangat penting karena ide penciptaan pada tema ini membawa pesan
khusus. Hal ini sejalan dengan pandangan Benedetto Croce yang mengatakan bahwa seni
adalah pengungkapan pesan-pesan. Ekspression adalah sama dengan intuition, dan intuisi
adalah pengetahuan intuitif yang diperoleh melalui penghayatan tentang semua hal
individual yang menghasilkan gambaran atau image (Rhaka Kurniawan, 2019:125). Limbah
plastik adalah persoalan kita bersama sebagai manusia yang hidup di bumi, betapa besar
dampak kerusakan yang akan ditimbulkan pada lingkungan jika tidak ada kepedulian
masyarakat dalam mengatasi persoalan lingkungan hidup ini. Berangkat dari persoalan
tersebut maka konsep karya dalam penciptaan ini adalah ekspresi wajah manusia dan
binatang yang seram, ekspresi wajah dapat menunjukkan keadaan tentang sesuatu
kejadian.

C. Proses Penciptaan Karya


Proses penciptaan karya dengan judul “Eksplorasi Limbah Plastik dalam Karya
Seni Rupa” adalah proses penciptaan karya seni rupa 2 dimensi menggunakan bahan
limbah plastik melalui teknik press. Tahapan penciptaan karya adalah tahapan perwujudan

98 Vol. 13, No. 2, Desember 2021


Jurnal Brikolase Online: : https://jurnal.isi-ska.ac.id/index.php/brikolase/index
Proses Review : 6 November 2021, Dinyatakan Lolos: 26 November 2021
doi: 10.33153/brikolase.v13i1.3571

bentuk obyek yang diinginkan dalam penciptaan karya ini. Berikut adalah tahapan
penciptaan karya yang dilakukan:
1. Pertama pembuatan medium berupa limbah kantong plastik yang di press
menggunakan setrika listrik. Langkah-langkah pembuatannya pertama harus
menyiapkan alas setrika terlebih dahulu, kemudian mulai menyusun kantong
plastik sesuai dengan warna yang diinginkan dan besar kecil medium yang
diperlukan. Kantong plastik yang telah disusun kemudian dilapisi kertas di
atasnya agar plastik tidak menempel pada permukaan setrika, kemudian mulai
mempress plastik dengan menggunakan setrika, kantong plastik ditumpuk
beberapa lapis kemudian dipress lagi sampai mendapatkan ketebalan tertentu
sesuai yang diinginkan.

Gambar 4
Proses pembuatan medium melukis
(Sumber foto: Batara, Surakarta, 20 September 2021)

2. Kedua memilih warna limbah plastik yang akan digunakan dalam membentuk
obyek, dengan mengacu pada rancangan obyek yang akan divisualkan.

Vol. 13, No. 2, Desember 2021 99


Syamsiar
Eksplorasi Limbah Plastik dalam Penciptaan Karya Seni Rupa
Artikel ini dilindungi di bawah Lisensi Internasional Creative Commons Attribution 4.0.

Limbah plastik digunting sesuai kebutuhan warna yang diperlukan dalam


pembentukan obyek.

Gambar 5
Pemilahan warna limbah plastik
(Sumber foto: Batara, Surakarta, 22 September 2021)

3. Ketiga menyusun limbah plastik yang telah disiapkan pada medium sesuai
bentuk yang diinginkan. Kemudian dipress dengan setrika panas.

Gambar 6
Penyusunan limbah plastik pada medium dan proses membentuk obyek dengan
mempress menggunakan setrika panas yang telah dilapisi kertas
(Sumber foto: Batara, Surakarta, 22 September 2021)

100 Vol. 13, No. 2, Desember 2021


Jurnal Brikolase Online: : https://jurnal.isi-ska.ac.id/index.php/brikolase/index
Proses Review : 6 November 2021, Dinyatakan Lolos: 26 November 2021
doi: 10.33153/brikolase.v13i1.3571

4. Kelima Mempress limbah plastik berbagai warna yang dilakukan beberapa lapis
sampai mendapatkan ekspresi bentuk wajah yang diinginkan.

Gambar 7
Hasil karya Ekspresi Wajah Seram, 45 cm x 45 cm, 2021
(Sumber foto: Batara, 22 September 2021)

D. Deskripsi Karya Eksplorasi Limbah Plastik dalam Karya Seni Rupa


Hasil penciptaan karya dengan judul “Eksplorasi Limbah Plastik dalam Karya Seni
Rupa” adalah karya seni rupa 2 dimensi menyerupai karya seni lukis menggunakan bahan
limbah plastik yaitu kantong plastik dan kemasan makanan dari bahan plastik. Teknik yang
digunakan adalah teknik press, di mana teknik ini sejauh penelusuran penulis dari berbagai

Vol. 13, No. 2, Desember 2021 101


Syamsiar
Eksplorasi Limbah Plastik dalam Penciptaan Karya Seni Rupa
Artikel ini dilindungi di bawah Lisensi Internasional Creative Commons Attribution 4.0.

sumber tertulis maupun media yang ada belum ditemukan. Adapun perwujudan visual
pada karya ini adalah ekspresi wajah manusia dan binatang yang seram yang
menggambarkan ekspresi wajah menakutkan, di mana penggambaran ekspresi wajah ini
mengabarkan kepada kita bahwa limbah plastik ini menghawatirkan dan dapat
mengancam kelangsungan lingkungan hidup kita, sehingga manusia sebagai pengguna
harus ada upaya dalam menanggulanginya. Salah satu solusi kreatif, yaitu dengan
mengolahnya kembali menjadi bahan yang berguna menjadi karya seni rupa yang memiliki
nilai estetik dan juga dapat memberi pesan-pesan kepada audiens.

SIMPULAN
Sampah plastik semakin hari memenuhi bumi yang akan berdampak pada
kelangsungan lingkungan hidup kita. Tiada hari tanpa penggunaan plastik di sekitar
kehidupan kita, hampir semua kebutuhan manusia dibungkus dengan plastik, dari bahan
makanan, makanan, minuman, peralatan kosmetik, perabot rumah tangga, dan
sebagainya. Oleh sebab itu sebagai perupa yang memiliki kepedulian terhadap lingkungan
hidup berinisiatif untuk menciptakan karya dari bahan limbah plastik. Karya seni yang
diciptakan berupa karya seni rupa 2 dimensi dalam bentuk penggambaran ekspresi wajah
manusia dan binatang. Teknik yang digunakan dalam proses penciptaan karya ini adalah
teknik press menggunakan setrika listrik. Proses penciptaan teknik press menghasilkan
visualisasi yang tidak terduga, karena kita tidak dapat mengatur kesesuaian bentuk yang
persis/sama, perupa hanya punya gambaran dasar apa yang akan divisualkan kemudian
diolah bentuknya secara global. Secara garis besar visualisasi karya yang dihasilkan dalam
penciptaan ini menggambarkan ekspresi wajah yang seram, yang memberi pesan khusus
kepada masyarakat tentang bahaya yang dapat ditimbulkan dari limbah plastik yang ada
di lingkungan hidup kita. Semoga penciptaan karya yang dilakukan ini dapat menginspirasi
banyak orang untuk peduli terhadap lingkungan masyarakat dari berbagai hal yang dapat
merusak alam lingkungan kita.

102 Vol. 13, No. 2, Desember 2021


Jurnal Brikolase Online: : https://jurnal.isi-ska.ac.id/index.php/brikolase/index
Proses Review : 6 November 2021, Dinyatakan Lolos: 26 November 2021
doi: 10.33153/brikolase.v13i1.3571

DАFTАR PUSTАKА

Ali, Mathius. (2009), Estetika: Sebuah Pengantar Filsafat Keindahan dari Yunani Kuno
sampai Zen Budhisme, Sanggar Luxor, Tangerang.

Kurniawan, Rakha. (2021), Mindset & Mental Orang Sukses, Psikologi Corner, Bantul
Yogyakarta.

Piliang, Yasraf Amir. (2010), Dunia Yang Dilipat Tamasya Melampaui Batas-Batas
Kebudayaan, Matahari, Bandung.

Pusat Data dan Analis Data. (2019), Beragam Upaya dalam Melindungi Lingkungan dari
Sampah Plastik, Tempo Publishing, 2019.

R.A.Endah. (2011), Tas dari Limbah Plastik, Tiara Aksa PT TRubus Agrisarana , Surabaya.

_________. (2015). Kreasi dari Limbah Plastik, Tiara Aksa PT TRubus Agrisarana ,
Surabaya.

Sirait, Mita. (2009), Sulap Sampah Plastik Lunak menjadi Jutaan Rupiah, B-Fisrt (PT
Bintang Pustaka), Yogyakarta.

_________. (2009), Sulap Sampah Plastik Keras menjadi Jutaan Rupiah, B-Fisrt (PT.
Bintang Pustaka), Yogyakarta.

Artikel Internet :
https://www.dreamstime.com/illustration/punakawan.html
https://mediaindonesia.com/read/detail/291659-suwolo-lukisan-dari-sampah-plastik
https://id.pinterest.com/pin/551761391826428388/
http://actnatural.loomstate.org/2013/12/dont-forget-to-recycle.html
https://twitter.com/iddkp/status/2795068
https://www.flickr.com/photos/ewonosobo/10794227363/lightbox/74372608000?lang=fa

Vol. 13, No. 2, Desember 2021 103

Anda mungkin juga menyukai