Anda di halaman 1dari 2

Contoh: ganja, heroin, kokain,

PENYALAHGUNAAN
NARKOBA NARKOBA
petidin, kodein dan lain-
lain.

Apakah arti Narkoba itu?


Narkoba adalah obat-obat
terlarang yang terdiri dari
narkotika, psikotropika dan bahan
adiktif lainnya.

2. Psikotropika
Yaitu zat/ obat bukan
narkotika, baik alamiah
maupun sintesis yang memiliki
khasiat psikoaktif melalui
Apakah Anda tahu macam-macam pengaruh selektif pada
Narkoba? susunan saraf pusat yang
1. Narkotika menyebabkan perubahan khas
Yaitu zat/ obat yang berasal dari pada aktifitas normal dan
tanaman atau bukan tanaman, perilaku.
baik sintesis/ bukan sintesis Contoh: valium (obat tidur),
yang dapat menyebabkan ekstasi, shabu dan lain-
UPTD. PUSKESMAS JAYENGAN
penurunan/ perubahan kesadaran lain.
Jl. Wirotamtomo RT 02/ V Kartopuran
Telp. (0271) 641257 dan hilangnya rasa.
3. Jangan langsung menerima jika
Narkoba dapat membahayakan ada orang yang menawari
tubuh. Apa yaa… bahayanya? makan/ minum
1. Kematian karena sakau dan 4. Berani menolak kalau ada
overdosis teman yang menawari narkoba,
2. Menimbulkan penyakit yang rokok dan minuman keras.
berbahaya, seperti HIV/AIDS, 5. Pandai-pandai memilih teman.
Hepatitis dan Sifilis 6. Isi waktu luang dengan hal
3. Bahan adiktif lainnya yang lebih bermanfaat.
Yaitu zat-zat selain narkotika
dan psikotropika yang dapat
menimbulkan ketergantungan.
Contoh: rokok, alkohol dan
bahan lain yang
menimbulkan ketagihan.

Cara terhindar dari Narkoba: NARKOBA


1. Mendekatkan diri pada Tuhan
YME
2. Pelajari bahaya narkoba.

Anda mungkin juga menyukai