Anda di halaman 1dari 6

SOAL PILIHAN GANDA

1. Seorang anak remaja berusia 14 tahun selalu melanggar lalu lintas,


mencuri dan merokok. Apakah tahapan yang tepat agar anak tersebut tidak
lagi melakukan hal-hal negatif seperti itu lagi?

A. Tahapan keakraban

B. Tahapan perusakan

C. Tahapan perbaikan

D. Tahapan pemutusan

E. Tahapan pembubaran

Jawaban : A. Tahapan keakraban

2. Seorang anak yang berusia 5 tahun selalu melakukan kebiasaan-kebiasaan


yang sangat baik, setelah ditinjau ternyata kebiasan² tersebut juga
dilakukan oleh anggota keluarga sanv anak. Kontak sosial apakah yang
tepat untuk menggambarkan situasi tersebut?

A. Kontak sosial primer

B. Kontak sosial sekunder

C. Kontak sosial antar individu dengan individu

D. Kontak sosial antar individu dengan kelompok

E. Kontak sosial antar kelompok dengan kelompok

Jawaban : C. Kontak sosial antar individu dengan individu

3. Sepasang suami istri mendaftarkan perceraian mereka ke pengadilan


agama, karena mereka masing- masing merasa sudah tidak nyaman dengan
satu sama lain. Apakah penyebab yang dapat menggambarkan situasi
tersebut?

A. Alasan-alasan untuk membina telah meluntur

B. Hubungan pihak ketiga

C. Perubahan sikap hubungan

D. Harapan yang tak tekatakan


E. Masalah keuangan

Jawaban : A. Alasan–alasan untuk membina telah meluntur

4. Seorang nenek selalu melakukan sesuatu kepada cucunya secara langsung


seperti memeluknya, bermain dengannya, dan selalu tersenyum kepada
cucunya. Pada tahapan kontak hubungan antar manusia situasi tersebut
menggambarkan kontak?

A. Sekunder

B. Primer

C. Individu antar individu

D. Individu antar kelompkk

E. Kelompok antar kelompok

Jawaban : B. Primer

5. Seorang wanita berusia 22 tahun selalu mengajak kekasihnya ke bioskop,


menobton pertandingan, dan jalan jalan agar wanita tersebut dapat
mengetahui karakteristik keksihnya itu. Tahapan hubungan antar manusia
yang tepat menggambarkan situasi tersebu adalah?

A. Keakraban

B. Keterlibatan

C. Perusakan

D. Perbaikan

E. Kontak sosial

Jawaban : B. Keterlibatan
SOAl ESSAY

1. Jelaskan 5 perubahan pada faktor-faktor yang dapat menyebabkan


perusakan hubungan antar manusia!
Jawaban :

1) Alasan-alasan untuk membina hubungan telah meluntur.

Bila alasan kita untuk membina hubungan berubah secara drastis, maka
hubungan akan dapat menjadi rusak. Sebagai contoh, bila kesepian tidak
lagi berkurang, hubungan mungkin menuju kehancuran.

2) Hubungan pihak ketiga.

Hubungan dibina dan dipelihara sebagian besar karena di dalamnya,


kesenangan menjadi maksimal dan penderitaan menjadi minimal. Bila hal
ini tidak lagi terjadi, maka kecil harapan hubungan itu dapat bertahan.

3) Perubahan sikap hubungan.

Perubahan sifat hubungan pada salah satu atau kedua belah pihak dapat
mendorong rusaknya hubungan. Perubahan psikologis seperti
perkembangan minat intelektual yang berbeda atau sikap yang tidak
besesuaian dapat menimbulkan masalah hubungan.

4) Masalah Keuangan.

Dalam survei tentang masalah yang dialami pasangan-pasangan, masalah


keuangan rupanya cukup mengancam. Uang mungkin merupakan topik
yang baru dibicarakan pada tahap-tahap awal suatu hubungan.

5) Komitmen waktu.

Komitmen juga dapat didasarkan atas investasi waktu. Orang mungkin


merasa bahwa karena telah hidup bersama selama 10 atau 15 tahun, waktu
selama ini akan sia-sia jika mereka harus mengakhiri hubungan.

2. Mengapa pada tahapan hubungan antara manusia ada tahap perpisahan?


Tidak bisakah manusia berhenti pada tahap keakraban?
Jawaban :

Pada dasarnya setiap pertemuan pasti ada perpisahan itu sudah fitrahnya,
karena setiap hari manusia bertemu dengan orang yang baru hampir setiap
harinya baik itu melalui media sosial atau di kehidupan nyata, manusia
mempunyai kesibukan masing-masing yang membuat mereka tidak bisa
terus bersama orang yang telah ia temui.

3. Apa yang menyebabkan tahapan perusakan hubungan antar manusia itu


menurun??
Jawaban :

Penyebabnya penurunan hubungan antar manusia ialah Ketika ikatan


antara kedua pihak melemah. Pada tahap perusakan mulai ada rasa bahwa
hubungan yang telah terjalin tidaklah sepenting sebelumnya, semakin lama
semakin renggang, kedua pihak saling berdiam diri dan tidak lagi banyak
mengungkapkan diri. Jika tahap ini berlanjut berarti memasuki tahap
perusakan. Dan melemahnya ikatan yang mempertalikan orang bersama.
Perusakan hubungan dapat terjadi secara berangsur atau mendadak, sedikit
demi sedikit ekstrim. Proses perusakan dapat terjadi berangsur atau
mendadak.
SOAL - SOAL

KOMUNIKASI DALAM KESEHATAN GIGI

(TAHAPAN HUBUNGAN ANTAR MANUSIA)

DISUSUN OLEH :

KELOMPOK 6

JUSRAWATI (PO713261201019)

NURUL QALBY (PO713261201035)

SRI ASTUTI A. (PO713261201041)

WINDY ADRIANI SYAFITRI (PO713261201047)

PRODI D3 KESEHATAN GIGI TINGKAT 1/A

POLITEKNIK KESEHATAN KEMENKES MAKKASAR

2020/2021

Anda mungkin juga menyukai