Anda di halaman 1dari 3

ASUHAN KEBIDANAN KEGAWATDARURATAN

PADA Ny. W GIIIP20002 DENGAN HAEMORAGIC POST PARTUM


KARENA ATONIA UTERI
DI RUANG BERSALIN RSUP dr.SOEDONO MADIUN

Disusun Oleh :
1. Anita Cohyrina (P27824212052)
2. Endita Lavenia (P27824212053)
3. Fadillah Nur (P27824212054)
4. Fitria Rahayu (P27824212055)
5. Denny Okiviana (P27824212056)

KEMENTERIAN KESEHATAN REPUBLIK INDONESIA


POLITEKNIK KESEHATAN KEMENKES SURABAYA
JURUSAN KEBIDANAN
PROGRAM STUDI DIII KEBIDANAN KAMPUS MAGETAN
MAGETAN
2014
KATA PENGANTAR

Puji syukur penyusun panjatkan kehadirat Allah SWT yang telah


melimpahkan rahmat dan hidayah-Nya sehingga penyusun dapat menyusun
Asuhan Kebidanan Kegawatdaruratan pada Ny. W GIIp20002 dengan Haemoragic
Post Partum karena Atonia Uteri di Ruang Bersalin RSUP dr.Soedono Madiun.
Untuk melengkapi Tugas Praktik dan Praktik Klinik Kebidanan.
Dalam menyusun laporan ini penyusun banyak mendapat bantuan,
bimbingan dan saran dari pembimbing praktek maupun akademik. Untuk itu
penyusun mengucapkan terima kasih kepada :
1. Ibu Sulikah, SST, Mkes selaku ketua Program Studi Kebidanan Magetan
2. Ibu Rudiati selaku pembimbing pendidikan Program Studi DIII Kebidanan
Magetan
3. Ibu Nana Usnawati ,SST selaku pembimbing pendidikan Program Studi DIII
Kebidanan Magetan
4. Serta semua pihak yang telah membantu dalam menyelesaikan laporan ini
Penyusun menyadari dalam penyusunan laporan ini masih jauh dari
sempurna, maka kami mengharapkan kritik dan saran yang bersifat membangun
dari pembaca. Semoga laporan ini dapat bermanfaat bagi penyusun khususnya dan
bagi pembaca umumnya.

Magetan, November 2014

Penyusun
DAFTAR PUSTAKA

Cuningham, F.G. 2006. Obstetri Williams (edisi 21).Jakarta : EGC


Manuaba, Ida Bagus Gde. 2007.Ilmu Kebidanan, Penyakit Kandungan dan
Keluarga Berencana untuk Pendidikan Bidan. Jakarta: EGC
Mochtar, Rustam, 1998. Sinopsis Obstetri. Jakarta: EGC
Sastrawinata, Sulaiman. 2005. Obtetri Patologi. Jakarta: Cleman
Wiknjosastro, Hanifa.2007. Ilmu Kandungan. Gramedia : Jakarta

Anda mungkin juga menyukai