Anda di halaman 1dari 4

BUKU JAWABAN UJIAN (BJU)

UAS TAKE HOME EXAM (THE)


SEMESTER 2021/22.1 (2021.2)

Nama Mahasiswa : Siti Aminah

Nomor Induk Mahasiswa/NIM : 836988599

Tanggal Lahir : 27 Desember 1983

Kode/Nama Mata Kuliah : PDGK4401/ Materi & Pembelajaran PKn SD

Kode/Nama Program Studi : 118/PGDS S1

Kode/Nama UPBJJ : 47/Pontianak

Hari/Tanggal UAS THE : Selasa/21 Desember 2021

Tanda tangan Peserta Ujian

Petunjuk

1. Anda wajib mengisi secara lengkap dan benar identitas pada cover BJU pada halaman ini.
2. Anda wajib mengisi dan menandatangani surat pernyataan kejujuran akademik.
3. Jawaban bisa dikerjakan dengan diketik atau tulis tangan.
4. Jawaban diunggah disertai dengan cover BJU dan surat pernyataan kejujuran akademik.

KEMENTERIAN PENDIDIKAN DAN KEBUDAYAAN


UNIVERSITAS TERBUKA
BUKU JAWABAN UJIAN UNIVERSITAS
TERBUKA

Surat Pernyataan
Mahasiswa Kejujuran
Akademik

Yang bertanda tangan di bawah ini:

Nama Mahasiswa : Siti Aminah


NIM : 836988599
Kode/Nama Mata Kuliah : PDGK4401/ Materi & Pembelajaran PKn SD

Fakultas : FKIP
Program Studi : PGSD S1
UPBJJ-UT : Pontianak

1. Saya tidak menerima naskah UAS THE dari siapapun selain mengunduh dari aplikasi THE
pada laman https://the.ut.ac.id.
2. Saya tidak memberikan naskah UAS THE kepada siapapun.
3. Saya tidak menerima dan atau memberikan bantuan dalam bentuk apapun dalam pengerjaan
soal ujian UAS THE.
4. Saya tidak melakukan plagiasi atas pekerjaan orang lain (menyalin dan mengakuinya
sebagai pekerjaan saya).
5. Saya memahami bahwa segala tindakan kecurangan akan mendapatkan hukuman sesuai
dengan aturan akademik yang berlaku di Universitas Terbuka.
6. Saya bersedia menjunjung tinggi ketertiban, kedisiplinan, dan integritas akademik dengan
tidak melakukan kecurangan, joki, menyebarluaskan soal dan jawaban UAS THE melalui
media apapun, serta tindakan tidak terpuji lainnya yang bertentangan dengan peraturan
akademik Universitas Terbuka.

Demikian surat pernyataan ini saya buat dengan sesungguhnya. Apabila di kemudian hari terdapat pelanggaran
atas pernyataan di atas, saya bersedia bertanggung jawab dan menanggung sanksi akademik yang ditetapkan
oleh Universitas Terbuka.
Sosok ,21 Desember 2021
Yang Membuat Pernyataan

SITI AMINAH
Nama Mahasiswa
1.
a. Budi merupakan anak dari keluarga kaya raya akan tetapi hal ini tidak membuatnya menjadi sombong. Karena
budi menyadari bahwa setiap orang memiliki hak dan kewajiban yang sama. Sebutkan kewajiban Budi
(minimum 3) terhadap negara yang tercantum pada UUD 1945!

Kewajiban Negara Pasal


Membayar Pajak 23 A
Bela Negara 27 ayat 3
Menjaga NKRI 30

b. Dalam kehidupan sehari-hari, semua orang selalu melakukan hak dan kewajiban sesuai dengan pihaknya.
Termasuk di Sekolah. Tidak hanya Kepala Sekolah, Guru dan Siswa pun memiliki Hak dan Kewajiban di
Sekolah. Sebutkan Kewajiban dan Hak Kepala Sekolah, Guru dan Siswa (minimum 3) di Sekolah !

Kewajiban Hak
Kepala Sekolah Bertanggung Jawab Dengan Kepala Sekolah Berhak
Guru dan Murid di Sekolah memerintah guru dan murid

Guru Mengajarkan Ilmu Kepada Mendapatkan Kasih sayang


Muridnya dari muridnya

Siswa Belajar,dan mentaat aturan Mendapatkan ilmu yang


Sekolah layak,menerima materi dan
berinteraksi dengan baik

2. Globalisasi menyebabkan suatu hasil budaya dapat mendunia, misalnya kain tenun. Kain tenun tidak hanya
berkembang di Nusantara, tetapi di negara lain. Bahkan, banyak masyarakat luar negeri menggemari pakaian
menggunakan kain tenun. Berdasarkan ilustrasi tersebut, jelaskan 3 manfaat dan 3 dampak globalisasi bagi
kemajuan dalam hal keberagaman budaya Indonesia!

https://cantik.tempo.co/read/1174037/3-cara-mudah-memilih-kain-tenun-berkualitas-secara-kasat- mata

Manfaat Dampak
Karya Indonesia menjadi mendunia Mudah terpengaruh dengan budaya asing
Penyebaran Budaya baru Mudah masuk produk yang menyerupai dari negara lain
Masuknya budaya luar Terkontaminasinya budaya karena budaya asing
3. Pancasila sebagai ideologi terbuka mengandung nilai-nilai yang mampu beradaptasi dan menyesuaikan diri
dengan perkembangan zaman dengan tetap mempertahankan nilai-nilai dasarnya, hal ini mengandung makna bahwa
nilai-nilai dasar Pancasila harus tetap dipertahankan karena kalau sampai berubah Pancasila menjadi tidak berarti.
Identifikasikan 5 nilai-nilai dasar Pancasila dan berikan 5 implikasinya di Sekolah Dasar!

No Nilai-nilai Dasar Pancasila Implikasi Di sekolah dasar


1. Nilai Ketuhanan Perhatian
2. Nilai Kemanusiaan Keaktifan
3. Nilai Persatuan Keterlibatan Langsung
4. Nilai Kerakyatan Pengalaman
5. Nilai Keadilan Pengulangan

4. Perhatikan kutipan artikel berikut!

Kasat Lantas Polres Gowa, AKP Religia Faradikta menghimbau kepada warga Gowa agar segera
menyesuaikan diri dengan Sistem ETLE yang akan dilaunching dalam waktu dekat di Kota
Makassar. Sistem ETLE (Electronic Traffic Law Enforcement) atau sistem tilang elektronik ini
adalah suatu inovasi yang digagas menggunakan perkembangan teknologi untuk mempermudah
kepolisian dalam rangka pengawasan dan penegakan hukum di jalanan.
“Jadi, saya himbau warga Gowa yang hendak ke Makassar agar tidak melanggar lalu lintas
karena akan ada sistem ETLE, dimana nantinya setiap pelanggaran lalu lintas akan terekam dan
terpantau langsung oleh petugas,” terang Fara, sapaan akrabnya.
Sumber:https://www.sulselsatu.com/2018/11/29/sulsel/gowatamapan/e-tilang-segera-
diberlakukan-ini-imbauan-satlantas-polres-gowa.html
Sebutkan minimum 3 tujuan dari imbauan Kasat Lantas Polres Gowa pada kutipan artikel tersebut
di atas, adalah untuk …
1. Himbauan Kasat lantas agar jangan terlalu laju saat mengendarai kendaraan.
2. Himbauan agar lalu lintas jangan sering terjadi agar terkena sistem ETLE
3. Himbauan agar pengendara mematuhi ketentuan yang di berikan kasat lantas Goa.

Anda mungkin juga menyukai