Anda di halaman 1dari 10

PEMERINTAH KOTA AMBON

DINAS KESEHATAN
PUSKESMAS RIJALI
Jln. Pertokoan Ruko Batu Merah – Ambon, No HP: 082239964626, Email : PuskesmasRijaliambon@gmail.com

KEPUTUSAN
KEPALA PUSKESMAS RIJALI
NOMOR : 075 / SK KAPUS / PKM RJL / II / 2020

TENTANG
PENETAPAN INDIKATOR KINERJA
DI PUSKESMAS RIJALI

DENGAN RAHMAT TUHAN YANG MAHA ESA

KEPALA PUSKESMAS RIJALI,

Menimbang : a. bahwa agar penyelenggaraan pelayanan Puskesmas sesuai


dengan perencanaan dan kebutuhan masyarakat, maka perlu
dilakukan monitoring dan penilaian kinerja secara berkala;
b. bahwa agar dapat melakukan monitoring dan penilaian
kinerja diperlukan indikator sebagai tolak ukur penilaian
kinerja di Puskesmas Rijali;
c. bahwa sehubungan dengan poin a dan b di atas maka
dianggap perlu untuk ditetapkan Surat Keputusan Kepala
Puskesmas Rijali Tentang Penetapan Indikator Kinerja di
Puskesmas Rijali;
Mengingat : 1. Keputusan Menteri Pendayagunaan Aparatur Negara
KEP/25/M.PAN/2/2004 tentang Pedoman umum Penyusunan
Indeks Kepuasan Masyarakat Unit Pelayanan Instansi
Pemerintah;
2. Peraturan Menteri Kesehatan Republik Indonesia Nomor
269/MENKES/III/2008 tentang Pelayanan Kesehatan;
3. Peraturan Menteri Kesehatan Republik Indonesia No 43
tahun 2016 tentang Standar Pelayanan Minimal Bidang
Kesehatan;
4. Peraturan Menteri Kesehatan Republik Indonesia Nomor 43
Tahun 2019 Tentang Puskesmas;
5. Keputusan Kepala Dinas Kesehatan Kota Ambon Nomor
440/583/DINKES tentang Indikator Penilaian Kinerja
Puskesmas dan Standar Pelayanan Minimal Puskesmas;
MEMUTUSKAN

Menetapkan : KEPUTUSAN KEPALA PUSKESMAS RIJALI TENTANG


PENETAPAN INDIKATOR KINERJA DI PUSKESMAS
RIJALI.
Kesatu : Penetapan indikator kinerja yang dimaksud adalah standar atau
target capaian indikator Penilaian Kinerja Puskesmas yang
diberikan oleh Dinas Kesehatan Kota Ambon sebagaimana
terlampir dalam keputusan ini.

Kedua : Hasil pencapaian dan kinerja setiap 6 bulan dilakukan analisa


dan evaluasi untuk memperoleh informasi tentang faktor
penyebab dan upaya mengatasi.

Ketiga Laporan Hasil Penilaian Kinerja Puskesmas dikirim ke Dinas


Kesehatan Kota Ambon untuk mendapatkan feedback.

Keempat Keputusan ini berlaku sejak tanggal ditetapkan dengan ketentuan


: apabila dikemudian hari terdapat kekeliruan akan dilakukan
perbaikan /perubahan sebagaimana mestinya.

Ditetapkan di : Ambon
Pada Tanggal : 10 Februari 2020
KEPALA PUSKESMAS RIJALI,

Adriyati Arief
LAMPIRAN SURAT KEPUTUSAN KEPALA PUSKESMAS

NOMOR : 075 / SK KAPUS / PKM RJL / II / 2020

TENTANG : PENETAPAN INDIKATOR KINERJA


PROGRAM DI PUSKESMAS RIJALI

INDIKATOR PENILAIAN KINERJA PROGRAM

NO JENIS KEGIATAN TARGET

A   UPAYA KESEHATAN MASYARAKAT ESENSIAL

  I Promosi Kesehatan

    1)Promosi Kesehatan di Sekolah Dasar 100%

    2)Penyuluhan Kelompok (Bumil, Ibu menyusui, Lansia, Balita, 100%


Remaja)

    3)KK ber PHBS 75%

    4)Kebijakan yang mendukung PHBS 100%

    5)Kegiatan penguatan 5 tatanan PHBS

    a. PHBS rumah tangga 25%

    b. PHBS institusi Pendidikan 25%

    c. PHBS tempat kerja 25%

    d. PHBS tempat umum 25%

    e. PHBS Fasilitas Kesehatan 25%

    6)Jumlah tema kampanye Gerakan Masyarakat Hidup Sehat 5%

    7)Penggunaan saluran media Kampanye Gerakan Masyarakat Hidup 100%


Sehat

    8)Pembinaan Posyandu 100%

    9)Pembinaan Desa/ Kelurahan Siaga 100%

    10)Penggunaan Dana Desa untuk UKBM 10%

    11)Presentase posyandu aktif 50%

    a.Strata Posyandu

    Pratama 10%

    Madya 20%
    Purnama 30%

    Mandiri 40%

    12)Kerjasama CSR 100%

    13)Kerjasam Ormas 100%

    14)Kerjasama LSM 100%

  II Penyehatan Lingkungan

    1) Persentasi Sarana Air Minum yang dilakukan pengawasan 100%

    2) Persentasi TPM yang memenuhi syarat kesehatan 100%

    3) Persentasi RS yang melakukan pengolahan limbah medis sesuai 100%


standar

    4) Jumlah Desa/Kelurahan melaksanakan STBM 100%

    5) Persentasi TTU yang dilakukan pengawasan 100%

    6) Pengawasan Rumah Sehat 100%

  III KIA & KB

  1 Cakupan pelayanan Kesehatan Bayi Baru Lahir (KNL) 90%

  2 Cakupan pelayanan Ibu Hamil (K4) 85%

  3 Persentasi Persalinan di Fasilitas Pelayanan Kesehatan 75%

  4 Cakupan Kunjungan Bayi 85%

  5 Cakupan Kunjungan Balita 80%

  6 Cakupan Kunjungan Balita Sakit yang di MTBS 50%

  7 Cakupan Pelayanan KB 65%

  8 PKPR 50%

  9 Persentasi peserta didik kelas 1 yang dilakukan penjaringan 100%


kesehatan

  10 Persentasi peserta didik kelas 7 dan 10 yang dilakukan penjaringan 100%


kesehatan

  IV Upaya Pembinaan Gizi Masyarakat

    a. Presentasi kasus balita Gizi buruk yang mendapat perawatan 100%

    b. Presentasi balita yang ditimbang berat badan (D/S) 85%

    c. Presentasi balita 6-59 bln mendapat kapsul Vitamin A 85%

    d. Presentasi Ibu Nifas mendapat Vitamin A 85%


    e. Presentasi ibu hamil anemia 28%

    f. Presentasi ibu hamil Kurang energy Kronik (KEK) yang mendapat 95%
makanan tambahan

    g. Presentasi ibu hamil yang mendapat tablet Tambah darah (TTD) 85%
minimal 90 tablet selama masa kehamilan (FE 3)

    h. Presentasi Remaja Putri mendapat Tablet Tambah Darah (TTD) 50%

    g. Presentasi bayi kurang dari 6 bulan mendapat ASI Eksklusif 47%

    h. Presentasi Bayi Baru Lahir mendapat IMD 50%

    i. Presentasi Bayi dengan Berat Badan Lahir Rendah (BB < 2500 gr) 5%

    k. Presentasi balita kurus yang mendapat makanan tambahan 90%

    l. Presentasi Rumah Tangga mengkonsumsi Garam Iodium 90%

  V Upaya Pencegahan & Pengendalian Penyakit

  a TB Paru

    1) CDR 90%

    2) Success Rate (SR) 90%

    3) Presentase Pasien TB yang tahu status HIV 60%

  b Malaria

    Anual Parasite Incidence (API) < 1/ 1000

    Annual Blood Examination Rate (ABER) 10%

    Positive Rate (PR) <5%

  c Kusta

    1) Prevalence Rate (PR) < 1/10.000

    2) Proporsi Kasus Baru Kusta tanpa Cacat 96%

  d Imunisasi

    1) Pemberian Imunisasi Ulang (Boster) 70%

    2) Imunisasi Dasar Lengkap 93%

    3) Pemberian Imunisasi HB 0 (0-24 Jam) 95%

    4) Pemberian imunisasi usia 1-11 bln (imunisasi rutin) 95%

    5) Desa UCI 92%

  e Diare

    1) Penemuan Penderita diare semua umur 10%

    2) Penemuan Penderita Diare Balita 20%


    3) Penemuan Penderita Diare oleh kader 20%

    4) Tatalaksana Kasus Diare 100%

  f ISPA/Pneumonia

    1) Penemuan Penderita Pneumonia balita 10%

    2) Tatalaksana Kasus Pneumonia 100%

  g DBD

    1) Case Fatality Rate <1%

    2) Presentasi Penyelidikan Epidemiologi 1 x 24 Jam 100%

  h IMS & HIV

    1) Ibu Hamil yang di periksa HIV & IMS 80%

    2) Pasien TB yang diperiksa HIV & IMS 70%

    3) LSL yang diperiksa HIV & IMS 80%

    4) Waria yang diperiksa HIV & IMS 50%

    5) WPS yang diperiksa HIV & IMS 80%

    6) ODHA yang mendapat ARV 80%

  i Hepatitis

    1) Bumil yang diperiksa Hepatitis B 80%

    2) Populasi Risti yang diperiksa Hepatitis B 80%

    3) NAKES yang diperiksa Hepatitis 60%

  j Rabies

    1) Persentase kasus gigitan hewan penular rabies yang dilakukan 100%


pencucian luka sesuai protap

    2) Persentase jumlah kasus gigitan yang berindikasi untuk diberikan 100%


VAR

  k Filariasis

    1) Penduduk yang minum obat POPM filariasis 65%

    2) sasaran yang minum obat POPM filariasis 85%

  l Surveilans

    1) Penanganan Kasus KLB < 24 jam 100%

  m PTM

    a. Kegiatan Posbindu PTM 50%

    b. Kebijakan Kawasan Tanpa Rokok 40%


    c. Deteksi Dini Kanker Panyudara & Kanker Rahim 50%

    d. Skrining PTM 100%

    e. Penderita Hypertensi yang ditatalaksana sesuai standar 100%

    f) Penderita DM yang ditatalaksana sesuai standar 100%

  n Upaya Kesehatan Jiwa

    a. Pelayanan Kesehatan orang dng gangguan jiwa berat sesuai 100%


standart

    b. Bebas pasung 100%

  VI Perawatan Kesehatan Masyarakat

  1 Kegiatan Asuhan Keperawatan pada Keluarga 80%

  2 Pemberdayaan dalam upaya kemandirian pada keluarga lepas asuh 100%

B   UPAYA KESEHATAN PENGEMBANGAN

  I Upaya Kesehatan Gigi Masyarakat

  1. Pembinaan kesehatan gigi di posyandu 50%

  2 Pembinaan kesehatan gigi pada TK 100%

  3 Pembinaan & bimbingan sikat gigi massal pada SD/MI 80%

  4 Perawatan kesehatan gigi pada SD/MI 80%

  5 Murid SD/MI yang mendapat perawatan kesehatan gigi 80%

II Upaya Kesehatan Tradisional, Komplementer

  1 Pembinaan Toga Dan pemanfaatannya pada sasaran masyarakat 70%

  2 Pembinaan Pengobat tradisional 100%

  III Upaya Kesehatan Kerja dan Olahraga

  1 Pembinaan Pos UKK 100%

  2 Pembinaan kesehatan Olahraga pada kelompok Masyarakat 100%

  IV Upaya Kesehatan Sekolah

  1 BIAS 100%

  2 UKGS 100%

  V Kesehatan Lansia

    Pelayanan kesehatan lansia 50%

  C UPAYA KESEHATAN PERORANGAN

  I Upaya Pengobatan

  1 Kunjungan Rawat Jalan Umum 15%


  2 Kunjungan Rawat Jalan Gigi 4%

  II Rawat Inap

  1. BOR 1.5%

  2. Asuhan Keperawatan Individu pada pasien Rawat Inap 100%

  III Pelayanan Gawat Darurat

  1. Pasien Gawat Darurat yang ditangani 90%

  IV Pelayanan Kefarmasian

  1 Persentase Penggunaan Obat Rasional di puskesmas 60%

  V Pelayanan Laboratorium

  1. Pemeriksaan HB pada Bumil 100%

  2. Pemeriksaan malaria pada Bumil 100%

  3. Pemeriksaan Hepatitis pada Bumil 100%

  4. Pemeriksaan IMS pada Bumil 100%

  5. Pemeriksaan HIV pada Bumil 100%

  6. Pemeriksaan darah malaria 100%

  7. Pemeriksaan sputum TB 100%


INDIKATOR MANAJEMEN DAN MUTU PELAYANAN

N
JENIS VARIABEL TARGET
O

I MANAJEMEN UMUM

1. Mempunyai RENSTRA Ada, lengkap

2. Menyusun RUK melalui analisa dan perumusan masalah Ya, seluruhnya ada
berdasarkan prioritas analisa perumusan

3. Menyusun RPK secara terinci dan lengkap Ya, terinci semuanya

4. Membuat data pencapaian/cakupan kegiatan pokok tahun


Semuanya 100%
lalu

5. Melaksanakan Mini Lokakarya bulanan 9-12 kali/tahun

6. Melaksanakan Mini Lokakarya tribulanan (lintas sektor) 4 kali/tahun

7. Membuat dan mengirimkan laporan bulanan ke dinkes kota


10-12 kali/ tahun
tepat waktu

8. Membuat data 10 penyakit terbanyak setiap bulan 9-12 kali/ tahun

9. Membuat penilaian kinerja 2 kali/tahun dan dikirim ke


Buat,lengkap semuanya
Dinkes kota

10. Membuat Profil Puskesmas dan dikirim ke Dinkes Kota Buat,lengkap semuanya

11. Memiliki ASPAK Ada, lengkap

12. Membuat Manual Mutu Ada, lengkap

II MANAJEMEN SUMBER DAYA

1. Dilakukan inventarisasi peralatan di puskesmas dilakukan

2. Ada daftar inventaris sarana di puskesmas Ada

3. Membuat kartu inventaris ruangan dan menempatkan di


81-100% ruangan
masing-masing ruangan

4 Mencatat penerimaan dan pengeluaran obat di setiap unit


Ya, seluruh unit
pelayanan

5. Membuat kartu stok untuk setiap jenis obat/bahan di gudang Ya, seluruhnya item
obat secara rutin obat

6. Menerapkan FIFO dan FEFO Ya, seluruhnya item


obat

7. Memiliki Formularium Puskesmas Ada

8. Melakukan Kalibrasi alat ya, seluruh


9. Membuat struktur organisasi Ada

10. Membuat uraian tugas dan tanggung jawab setiap petugas Ada

11. Membuat penilaian DP3/DUPAK tepat waktu Ada, seluruh petugas

12. Memiliki STR dan SIP tenaga kesehatan Ada, 100%

13. Membuat Analisa beban kerja/Kebutuhan tenaga Ada, lengkap

14. Adanya penanggung jawab pemeliharaan sarana puskesmas Ada

15. Memiliki IPAL Ada

III MANAJEMEN KEUANGAN

1. Membuat catatan bulanan uang masuk-keluar dalam buku


Ya, setiap bulan
kas

2. Kepala Puskesmas melakukan pemeriksaan keuangan secara


Ya, setiap bulan
berkala

3. Bendahara melaporkan situasi keuangan puskesmas dalam


Ya, setiap bulan
lokmin bulanan

IV MANAJEMEN PEMBERDAYAAN

1. Melakukan advokasi pada camat melakukan

2. Mengikuti pertemuan tingkat desa/kelurahan termasuk


mengikuti
musrenbang

V MANAJEMEN MUTU PELAYANAN

1. Membuat SOP dan KAK untuk setiap kegiatan 81-100%

2. Kepatuhan petugas terhadap standar (SOP) 81-100%

3. Tingkat kepuasan pasien terhadap pelayanan puskesmas puas

4. Melakukan rapat tinjauan manajemen > 2 kali

5 Melakukan program keselamatan pasien 81-100%

6. Melakukan audit internal > 2 kali

KEPALA PUSKESMAS RIJALI,

Adriyati Arief

Anda mungkin juga menyukai