Anda di halaman 1dari 6

KEMENTERIAN AGAMA REPUBLIK INDONESIA

KANTOR KEMENTERIAN AGAMA KABUPATEN JOMBANG


MADRASAH TSANAWIYAH NEGERI 1
Jalan Prof. Moh. Yamin Nomor 56 Jombang Kode Pos 61471 Telepon/Faksimili (0321) 863289
Website: https://www.mtsn1jombang.sch.id email: mtsn1jombang@yahoo.com

FORMAT PENENTUAN
KRITERIA KETUNTASAN MINIMAL (KKM)

Satuan Pendidikan : MTsN 1 Jombang


Mata Pelajaran : Informatika (TI)
Tahun Pelajaran : 2021/2022
Kelas / Semester : VII (Tujuh) / I dan II

Kompetensi Inti :
 KI 1 Kompetensi Sikap Spiritual :
Menghargai dan menghayati ajaran agama yang dianutnya
 KI 2 Kompetensi Sikap Sosial :
Menunjukkan  perilaku  jujur,  disiplin,  tanggung  jawab,  peduli  (toleransi,gotong royong) , santun, danpercaya diri, dalam berinteraksi secara efektif dengan
lingkungan sosial dan alam dalam jangkauan pergaulan dan keberadaannya
 KI 3 (Pengetahuan)
Memahami pengetahuan (faktual,konseptual, dan prosedural) berdasarkan rasa ingin tahunya tentang ilmu pengetahuan, teknologi,seni, budaya terkait fenomena dan
kejadian tampakmata.
 KI 4 (Keterampilan)
Mencoba, mengolah, dan menyaji dalam ranah konkret (menggunakan, mengurai ,merangkai, memodifikasi, dan membuat) dan ranah abstrak (menulis, membaca,
menghitung, menggambar, dan mengarang) sesuai dengan yang dipelajari di sekolah dan sumber lain yang sama dalam sudut pandang/teori.
SEMESTER I
Kompleksitas Daya Dukung Intake
Kompetensi Dasar Indikator Rendah Sedang Tinggi Rendah Sedang Tinggi Rendah Sedang Tinggi KKM
50-64 65–80 81–100 50-64 65–80 81–100 50-64 65–80 81–100
3.1 Mengenal pemfungsian perangkat Siswa mampu menyebutkan
keras dan sistem operasi, serta bagaimana perangkat keras dan sistem 75 78 73 75
aplikasi. operasi berfungsi.
4.1.1. Mengamati saat sebuah piranti Siswa mengenali mati/hidup komputer
(misalnya HP, tablet) dihidupkan yang wajar atau bermasalah 78 75 73 75
sampai siap dipakai.
4.1.2. Mematikan komputer dengan Siswa mampu mematikan beberapa
benar. jenis perangkat dengan benar (HP, 75 73 78 75
smart phone, tablet, laptop, PC)
4.1.3. Menjelaskan macam-macam Siswa mampu menjelaskan bermacam
interaksi dengan antarmuka standar cara interaksi dan memilih yang tepat 73 78 75 75
berbagai piranti. untuk spesifikasi yang ditentukan
3.2 Mengenal data berupa angka dan Siswa mampu mengenali ekspresi
hasil perhitungan rumus, dan cara numerik, ekspresi prefix pada rumus 75 78 73 75
menyimpan, serta mengaksesnya. pengolah angka
4.2. Membuat sebuah sheet yang Siswa mampu menghasilkan sebuth
mengandung data, rumus dan hasil spreadsheet untuk tujuan yang
73 75 78 75
pemakaian beberapa fungsi. ditentukan, dengan spesifikasi yang
diberikan
3.3.1. Memahami program visual dari Siswa memahami apa itu program
78 75 73 75
demo dan tutorial. visual, dan dampaknya jika dieksekusi
3.3.2. Mengenal cara kerja dan objek- Siswa mampu mengenali elemen
objek lingkungan pemrograman visual program dan lingkungan yang
73 78 75 75
yang dipakai. dijelaskan, eksekusi dan efeknya jika
dieksekusi
SEMESTER I
Kompleksitas Daya Dukung Intake
Kompetensi Dasar Indikator Rendah Sedang Tinggi Rendah Sedang Tinggi Rendah Sedang Tinggi KKM
50-64 65–80 81–100 50-64 65–80 81–100 50-64 65–80 81–100
4.3.1. Meniru (menulis ulang) sebuah Siswa mampu menulis ulang sebuah
program sederhana di lingkungan program visual
73 75 78 75
visual, untuk berkenalan dengan
lingkungan.
Total Indikator 9 Jumlah Nilai KKM Semua Indikator 675
Nilai KKM Semester 1 = Jumlah Nilai KKM Semua Indikator : Total Indikator 75

Kompleksitas (mengidentifikasi indikator sebagai penanda tercapainya kompetensi dasar)


Kemampuan daya dukung (berorientasi pada sumber belajar)
Intake (kemampuan rata-rata peserta didik)
Nilai KKM indikator adalah rata-rata dari nilai ketiga kriteria yang ditentukan. Contoh kompleksitas sedang (70), daya dukung rendah (76) dan intake tinggi (70), maka
nilai KKM semester 1 adalah jumlah total nilai KKM indikator : Jumlah Indikator, maka nilai KKM untuk semester 1 adalah 72
SEMESTER II
Kompleksitas Daya Dukung Intake
Kompetensi Dasar Indikator Rendah Sedang Tinggi Rendah Sedang Tinggi Rendah Sedang Tinggi KKM
50-64 65–80 81–100 50-64 65–80 81–100 50-64 65–80 81–100
3.4 Memahami makna kolaborasi Siswa mampu bekerjasama dengan
dalam masyarakat digital. baik dalam masyarakat digital 78 75 73 75
(menggunakan tools yang disediakan).
4.4 (*) -        
3.5 Computational Thinking untuk Siswa mampu menyelesaikan
menyelesaikan persoalan komputasi persoalan komputasi yang
75 73 78 75
yang mengandung struktur data lebih mengandung struktur data lebih
kompleks dan berpola. kompleks dan berpola.
4.5 Menyelesaikan persoalan- Siswa mampu menyelesaikan
persoalan komputasi yang persoalan-persoalan komputasi yang
mengandung graf /jejaring, pola mengandung graf /jejaring, pola 73 75 78 75
sederhana, dan algoritmik (terutama sederhana, dan algoritmik (terutama
untuk robot/gerakan visual). untuk robot/gerakan visual)
3.6 (*) -        
4.6.1 Menumbuhkan budaya kerja Siswa mampu merancang skenario dan
masyarakat digital dalam tim yang membuat sebuah program visual 75 78 73 75
inklusif. dalam tim
4.6.2 Berkolaborasi untuk Siswa mampu berkolaborasi membuat
melaksanakan tugas dengan tema sebuah program visual dengan tim 78 73 75 75
komputing. lain.
4.6.3 Mengenali dan mendefinisikan Siswa mampu memecahkan persoalan
persoalan yang pemecahannya dapat dari program yang telah dibuat. 73 75 78 75
didukung dengan komputer.
4.6.4 Mengembangkan dan Siswa mampu mengembangkan dan 75 78 73 75
menggunakan abstraksi (model). menggunakan abstraksi (model) suatu
SEMESTER II
Kompleksitas Daya Dukung Intake
Kompetensi Dasar Indikator Rendah Sedang Tinggi Rendah Sedang Tinggi Rendah Sedang Tinggi KKM
50-64 65–80 81–100 50-64 65–80 81–100 50-64 65–80 81–100
program komputasi
4.6.5 Mengembangkan Artefak Siswa mampu mengembangkan suatu
komputasional (produk TIK): Siswa program komputasi.
mampu menulis rumus untuk 78 75 73 75
menunjang komputasi yang
dibutuhkan di pelajaran lain.
4.6.6 Mengembangkan rencana Siswa mampu mengembangkan
pengujian, menguji dan rencana pengujian, menguji dan
75 73 78 75
mendokumentasikan hasil uji artefak mendokumentasikan hasil uji
Komputasional (produk TIK). terhadapt suatu program komputasi.
4.6.7 Mengkomunikasikan suatu Siswa mampu memvisualisasikan serta
proses, fenomena, solusi TIK dengan memerhatikan hak kekayaan
mempresentasikan, memvisualisasikan intelektual. 73 75 78 75
serta memerhatikan Hak kekayaan
intelektual.
Total Indikator 11 Jumlah Nilai KKM Semua Indikator 825
Nilai KKM Semester 2 = Jumlah Nilai KKM Semua Indikator : Total Indikator 75
Kompleksitas (mengidentifikasi indikator sebagai penanda tercapainya kompetensi dasar)
Kemampuan daya dukung (berorientasi pada sumber belajar)
Intake (kemampuan rata-rata peserta didik)
Nilai KKM indikator adalah rata-rata dari nilai ketiga kriteria yang ditentukan. Contoh kompleksitas sedang (70), daya dukung rendah (76) dan intake tinggi (70), maka
nilai KKM semester 2 adalah jumlah total nilai KKM indikator : Jumlah Indikator, maka nilai KKM untuk semester 2 adalah 72

Jombang, 25 Juli 2021


Kepala MTs Negeri 1 Jombang Guru Bidang Studi

Dra. Umi Khoiriyah, M.Pd.I Bambang Kariyanto, S.Pd.


NIP. 19680720 199803 2001 NIP. 19920325 201903 1 007

Anda mungkin juga menyukai