Anda di halaman 1dari 30

@fkyarsi2020 | Orbital ‘20

1. Gambar di bawah ini adalah suatu saluran yg terdapat pada ⅓ bagian lateralparu.

apakah nama saluran ini?


a. Bronchiolus
b. Ductus alveolaris
c. Bronchiolus terminalis
d. Alveolus
e. Bronchus

2. Gambar di bawah ini adalah suatu saluran yang terdapat pada ⅓ bagian lateralparu.

jaringan apakah yang menyusun mukosa saluran tersebut?


a. Epitel selapiskubis
b. Epitel selapisgepeng
c. Epitel bertingkatsilindris
d. Epiteltransisional
e. Epitel selapissilindris

3. Berikut adalah data dari Form 03 TB di puskesmasA.


Bulan Januari 2019
- Jumlah pasien baru BTA (+) : 100orang
- Jumlah pasien baru BTA (-) : 25orang

Akhir Bulan Juni 2019


- Jumlah pasien yang selesai pengobatan BTA (+) jadi BTA (-)/sembuh : 80 orang
@fkyarsi2020 | Orbital ‘20

- Jumlah pasien yang selesai pengobatan BTA (-) tetap BTA (-)/pengobatan lengkap : 25
orang

Berapakah angka keberhasilan pengobatan TBC (success rate) di puskesmas A selama


periode Januari-Juni 2019?
a. (25/125) x 100%
b. (105/125) x100%
c. (100/125) x100%
d. (90/125) x100%
e. (80/125) x100%

4. Berikut adalah data dari form 03 TB di PuskesmasA.


- Jumlah pasien baruBTA(+) : 100orang
- Jumlah pasien baru BTA (+) yang menjadi BTA (-) di akhir pengobatan : 90orang
- Jumlah pasien suspek TB resistenyang(+) : 4 orang
Berapakah angka penemuan TB resisten obat?
a. (4/100) x100%
b. (4/5) x100%
c. (4/10) x100%
d. (6/10) x100%
e. (6/100) x100%

5. Seorang laki-laki, berusia 21 tahun, dibawa ke UGD polisi dalam keadaan tidak sadar
setelah kecelakaan sepeda motor 2 jam yang lalu. Saat kejadian pasien terlempar, dada pasien
terbentur pada tiang listrik di tepi jalan. Pada pemeriksaan tidak ditemukan pendarahan pada
daerah kepala. Tampak pernafasan yang pendek dan cepat, jejas pada hemitoraks kanan.Pada
pemeriksaan foto toraks PA ditemukan gambaran sebagaiberikut:
@fkyarsi2020 | Orbital ‘20

Apakah diagnosis pada kasus ini?


a. Empiematoraks
b. Hematothorax
c. Hidropneumotoraks
d. Kontusioparu
e. Efusi pleura masif
Karenan pada pasien terdapat luka trauma sehingga membuat trauma pada thorax yang menyebabkan
hematohorax

6. Seorang pasien laki-laki umur 38 tahun, datang ke IGD dengan keluhan penurunan
kesadaran dan risiko aspirasi. Dilakukan tindakan pengamatan jalan nafas. Pada saat
pemilihan tindakan pengamanan patensi jalan nafas, dipilih satu teknik yang paling baik
untuk melindungi jalan nafas secara paten. Berdasarkan hal diatas, indikasi mutlakuntuk
dilakukan intubasi endotrachealadalah
a. AGD arteri dengan PaO2 80mmHg
b. SaatCPCR
c. GCS kurang dari12
d. Lambungpenuh
e. Saturasi 92% dengan oksigen udarabebas

7. Anak berusia 3 tahun dibawa ibunya ke dokter karena sesak nafas. Pasien mempunyai
riwayat asma sejak bayi. Pada pemeriksaan ditemukan tanda-tanda asmabronchial.
Dokter akan memberikan obat pereda (broncodilator) salbutamol. Bagaimanakah cara
pemberian yang tepat?
a. Intramuscular
b. Subcutan
c. Intravena
d. Inhalasi(nebulasi)
Pemberian bronkidalator pada saat asma diberika secara nebulisasi menggunakan nebulizer
8. Anak perempuan usia 7 tahun, diantar ibunya me UGD. Anak tersebut mengeluh demam
dan sakit pada tenggorokannya pada saat menelan. Anak tersebut tidak mengalami batuk.
Pada pharing banyak terdapat eksudat. Untuk mengetahui etiologi penyakit tersebut dokter
melakukan kultur sampel swab tenggorok. Pemeriksaan mikroskopis dengan pewarnaan
Gram ditemukan bakteri kokus berantai positif Gram, setelah dikonfirmasi dengan kultur
swab pada agar darah plate menunjukan pertumbuhan koloni beta hemolisis. Tes dengan
cakram bacitrasin menunjukan hasil yang sensitif. Diagnosis dokter adalah streptococcal
pharyngitis. Apakah faktor virulensi yang berhubungan dengan prosesattachment/perlekatan
bakteri tersebut pada mukosahospes?
a. Hyaluronidase
b. Streptokinase
c. Hemolisin
d. Pyrogenictoxin
e. M-protein

9. Apa nama kelainan bentuk dinding Thorax yang ditandai oleh diameter anteroposterior
thorax melebihi dari pada thoraxnormal?
a. Scoliosis
b. PolandSyndrome
c. Pectus carinatum
d. Pectus excavatum
e. Kyphosis

10. Apa yang menjadi patokan untuk dapat menentukan linea medianaanterior?
a. Spina Iliaca AnteriorSuperior
b. Plica AxillarisAnterior
c. Processusspinosus
d. Extremitas Acromialis, Os. Clavicula
e. Os. Sternum
11. Bila terjadi peradangan pada rongga cranium menyebabkan infeksi yang disebut sinusitis.
Berdasarkan letak dan posisi anatomi dapat terjadi pada peradangan sehingga pada
pemeriksaan palpasi terjadi nyeri tekan pada daerah kanan dan kiri os nasal. Dari hasil
pemeriksaan tersebut maka diagnosa yang sesuaiadalah?
Sinusitis cavernosus
Sinusitis ethmoidalis
Sinusitis frontalis
@fkyarsi2020 | Orbital ‘20

d. Sinusitis sphenoidalis
e. Sinusitis maxillaris
12. Dahak yang dikeluarkan dari mulus seseorang hukumnyaadalah:
a. Musyammas
b. Najis
c. Muthahhir
d. Suci
e. Mutannajis
13. Ibu berumur 50 tahun datang ke klinik dengan keluhan batuk2 selama 3 bulan. Batuk
mengeluarkan dahak, biasanya di pagi hari, dokter mengatakan ibu menderita bronchitis.
Dokter akan melakukan pemeriksaan penunjang dengan alat spirometri, nilai faal paru yang
menurunadalah:
a. Volumeminimal
b. FEV1
c. Kapasitas paru total
d. Volumeresidu
e. Kapasitasvital
14. Jika seseorang berlari secepat-cepatnya sejauh 400 meter. Segera setelah berhenti berlari,
pria tersebut bernapas dengan cepat dan terengah-engah. Beberapa saat kemudian
pernafasannya kembali normal. Disebut apakah saat kondisi bernapas dengan cepat dan
terengah-engah pada priatersebut?
a. Hiperosmia
b. Hiperkarbia
c. Hiperkapnia
d. Hiperventilasi
e. Hiperbarik
15. Kebersihan lingkungan masjid atau sarana umum dicontohkan dengan perintah nabi saw
untuk membersihkan masjid darikotoran:
a. Kencing bayilaki
b. Kending bayi anakperempuan
c. Tinjamanusia
d. Kotoranonta
e. Dahak danluda
16. Kedudukan seorang tukang sapu masjid atau pembersih jalan atau petugas kebersihan
sangat diapresiasi oleh nabi saw. Karena perbuatan tersebut termasuk menjaga lingkungan
yang sehat dan bersih. Hal ini dapat dilihat dari hadis yang berceritatentang:
a. Aisyah
b. Habibah
c. Khadijah
d. Hafsah
e. UmmuMahjan
@fkyarsi2020 | Orbital ‘20

17. Kelainan kongenital pada laring yang terjadi kelemahan pada epiglottis dan dapat
menyebabkan stridor inspirasi, kelainan tersebutadalah
a. Hemangioma
b. Laryngealweb
c. Laringomalasia
d. Fisteltrakeoesofageal
e. Stenosis subglotis
18. Kendali pernapasan pada Dorsal Respiratory group memiliki koneksi penting dengan
persarafan pernapasan utama,yaitu:
a. N. Asesorius
b. N. vagus
c. N.glosofaringeus
d. N.frenikus
e. N.hipoglosus
19. Laki-laki usia 50 tahun, seorang alkoholik dan perokok berat, datang ke rumah sakit
mengeluh demam, batuk, dada terasa sakit dan kedinginan. Pemeriksaan X-ray thorax
menunjukkan infiltrasi pada lobus paru kiri. Dari sampel sputum yang diambil dari pasien
tersebut dilakukan pemeriksaan mikroskopis dengan pewarnaan Gram menunjukkan sel PMN
dan bakteri berbentuk lanset diprokokus berwarna ungu. Kultur pada media agar darah plate
menunjukkan kolon hemolisis alpha dan terlihat mukoid. Bakteri tersebut sensitif terhadap
optochin. Apakah kemungkinan etiologi dari penyakit infeksi yang dideritapasien?
a. Streptococcus pneumoniae
b. Haemophilus influenza
c. Bordetellapertussis
d. Klebsiellapneumoniae
e. Staphylococcusaureus
20. Pada dinding bronchiolus terminalis dapat ditemukan sel yang dapat memproduksi
glikosaminoglikans. Apakah nama sel yangdimaksud?
a. Selgustatorius
b. Selpenyokong
c. Selclara
d. Selgoblet
e. Selolfaktorius
21. Pada dinding bronkiolus terminalis dapat ditemukan sel yang dapat
memproduksi glikosminoglikans. Jaringan apa yang melapisi dinding
bronkiolusterminalis?
a. Epitel berlapiskubis
b. Epitel bertingkatsilindris
c. Epitel selapisgepeng
d. Epitel selapissilindris
e. Epiteltransisional
@fkyarsi2020 | Orbital ‘20

22. Pada pasien ditemukan kadang sesak atau cyanosis, setiap kali menelan makananpasien
makin sesak, kelainan tersebutmerupakan..
a. Laryngealweb
b. Hemangioma
c. Fisteltrakeoesofageal
d. Sternosis subglotis
e. Laringomalasia

23. Seorang penyanyi datang dengan keluhan serak dan dari pemeriksaan fisikmenggunakan
laringoskopi indirect, didapatkan massa keputihan bilateral pada 1/3 anterior plica vocalis.
Kemungkinandiagnosis?
a. Laringomalasia
b. Paralisis plicavocalis
c. Nodul plicavocaliss
d. Karsinomalaring
e. Sternosis subglotis

24. Pasien wanita 56 tahun dengan keluhan batuk disertai sesak napas sejak 3 bulan, nafsu
makan berkurang dan badan semakin kurus. Hasil rontgen foto : tampak perselubungan pada
1/3 bagian paru kanan bawah dan sinus costophrenicus tumpul. Dokter menyimpulkanpasien
menderita pleural effusion dan cairan harus segera dikeluarkan. Untuk pengambilan cairan
pleura, dokter melakukan punksi pada dinding dadasbb:
a. Linea axillaris posterior intercostal 4 –5
b. Linea axillaris anterior intercostal 4 –5
c. Linea mammilaris intercostal 4 –5
d. Linea media axillaris intercostal 4 –5
e. Linea parasternalis intercostal 4 –5

25. Pasien datang dengan keluhan hidung tersumbat dan gangguan penciuman. Pada
pemeriksaan rhinoskopi anterior didapatkan cavum nasi lapang, terdapat krusta,konka
terlihat atrofi. Kemungkinan diagnosisnyaadalah..
a. Rhinitis ozaena
b. Rhinitis alergi
c. Rhinitis vasomotor
d. Rhinitis medikamentosa
e. Rhinitis hipertrofi

26. Pasien datang dengan keluhan hidung tersumbat, bersin-bersin lebih dari 5x karena
adanya alergen debu. Pada pemeriksaan skin prick test, didapatkan positif padabeberapa
alergen. Diagnosisnyaadalah?
a. Rhinosinusitis
b. Rhinitisalergi
@fkyarsi2020 | Orbital ‘20

c. Rhinitis sicca
d. Rhinitis atrofi
e. Rhinitis vasomotor

27. Pemeriksaan dahak atau foto x-ray rontgen dibutuhkan pada kasus-kasus penyakit
pernapasan. Hukum pemeriksaan tersebut didasarkanpada:
a. QS Al-Fatihah 1 – 7
b. QS Al-Baqarah 1 – 5
c. QS Al-Isra 1 –2
d. QS Al-Alaq 1 –5
e. QS Adz-Dzariyat 20 –21

28. Pemeriksaan penunjang untuk menegakkan diagnosis tuberculosis paru antara lain
pemeriksaan BTA, kultur mycobacterium tuberculosis dan tes cepat molekuler. Hasil
pemeriksaan kultur akan diperolah 6 – 8 minggu sesudah spesimen diterima dilaboratorium.
Apakan penyebab hasildemikian?
a. Virulensibakteri
b. Struktur dinding dan bakteri mengandungwax
c. Waktu paruhpanjang
d. Sifat patogenintrasel
e. Sifat tahanasam

29. Penyebab pneumocystis pneumonia (PCP) adalah jamur Pneumocystis jirovecii.Faktor


risiko utama infeksi PCP adalah immunocommpromised seperti infeksi HIV. Manakah
pernyataan berikut yang mendudkung patogenesis terjadinya infeksiPCP?
a. Proliferasi Pneumocystis jirovecii meningkat padaneutropenia
b. Proliferasi Pneumocystis jirovecii meningkat pada gangguan imunitas adaptifseluler
c. Proliferasi Pneumocystis jirovecii menurun pada gangguan imunitas adaptis humoraldan
seluler
d. Proliferasi Pneumocystis jirovecii menurun pada gangguan imunitas adaptifseluler
e. Proliferasi Pneumocystis jirovecii menurun padaneutropenia

30. Perempuan umur 27 tahund atang ke poli paru dengan keluhan batuk berdahak berwarna
hijau. Pasien mengaku pernah menderita TB paru dengan pengobatan lengkap. Pada
pemeriksaan laboratorium ditemukan peningkatan leukosit. Kemudian dilakukan
pemeriksaan foto thorax, didapatkan kavitas berdinding tebal dengan gambaran air fluidlevel
didalamnya pada paru sinistra. Kesan foto thorax ini adalah:
a. Abses paru dextra
b. Efusi pleuradextra
c. Bronchiectasis pulmo dextra
d. Emphysema parudextra
e. Edema parudextra
@fkyarsi2020 | Orbital ‘20

31. Pernapasan dapat dihambat secara volunteer dalam beberapa saat. Kondisi apakahyang
terjadi pada saat pernapasan tidak dapat lagi dihambat secaravolunteer?
A. asidosisrespiratorik
B. Hiccup
C. Valsava
D. Refleks Hering Breuer
E. BreakingPoint

32. Preses bernapas harus berlangsung dalam pola teratur untuk dapat mempertahankan
kebutuhan udara yg penting dalam proses kehidupan manusia. Pusat pernaoasan medulaDRG
terutama mengaktifkan respirasi melaluiproses
A. Difusi
B. Perfusi
C. Ventilasi
D. Inspirasi
E. ekspirasi

33. Puskesmas A melaporkan data pelayanan rutin progrm TB ke dinas kesehatan yg


kemudian diolah untuk monitoring dan evaluasi program TB di wilayah kerjanya.Disebut
apakah kegiatan yg dilakukan PuskesmasA?
A. Surveilans epidemiologi
B. Surveilans berbasis kejadian luarbiasa
C. Surveilans berbasis kejadiankhusus
D. Surveilans berbasisindicator
E. Surveilans berbasis kejadianTB

34. Reseptor rangsang paru akan diaktifkan oleh peregangan paru jika paru mengalami
volume tidal yang besar. Proses umpan balik negatif saat paru teregang ini membantu
menghentikan inspirasi sebelum paru mengalami inflasi yg berlebihan pada kondisiapakah
situasi ini terjadi?
A. BreakingPoint
B. Asidosis Respiratorik
C. Refleks Hering Breuer
D. Valsava
E. Hiccup

35. Salah satu penyebab pneumonia atipik adalah clamidiphila pneumoniae. Berikutini
manakah pernyataan yang benar tentang mikroorganismetersebut?
Mampu hidupekstraseluler
Pada bentuk reticulate body bersifatinfeksius
@fkyarsi2020 | Orbital ‘20

C. GramPositif
D. Termasuk penyakit nonzoonosis
E. Hanya memiliki bentuk elementary bodysaja

36. Secara histologis broncus dan bronchiolus mempunyai struktur yg berbeda.Jaringan


apakah yang tidak dapat ditemukan padalmbrongchiolus?
A. Jaringanpenyambung
B. Tulang rawanhialin
C. OtotPolos
D. JaringanEpitel
E. Pembuluhdarah

37. Secara histologis epiglotis terbagi atas dua bagian. Salah satu bagian dilapisi olehepitel
berlapis gepeng tanpa lapisan tanduk. Apakah nama bagian yangdimaksud?

a. Pars lingual
b. Pars tracheal
c. Parsfaringeal
d. Parslaringeal
e. Pars nasal

38. Sekelompok mahasiswa sedang praktikum faal untuk melihat pengaruh pemberian
oksigen murni terhadap lamanya menahan nafas. Lamanya menahan nafas tergantungdari
nilai:

a. Penurunan tekananN2
b. Penurunan tekananCO2
c. Penurunan tekananO2
d. Peningkatan tekananCO2
e. Peningkatan tekananO2

39. Selain untuk pembentuk suara, gerak buka tutup dari plica vocal berperan dalam
pernapasan. Udara yang diinhalasi dapat masuk jika plica vocalis abduksi sehingga rima
glottidis terbuka. Jika plica vocalis tidak dapat diabduksi, maka akan terjadi gangguan jalan
nafas. Oleh karena itu, otot yang berperan dalam abduksi plica vocalis memicu keselamatan
otot laring. Apakah nama otottersebut?

A. M.Cricothyroideus

B. M. Cricoarytenoideus lateralis

C. M. Cricoarytenoideus posterior
40.Seorang Wanita 22 tahun,datang ke dokter dengan keluhan demam 2 hari, bersin
bersin,sakit pada tenggorokan dan rhinitis. Dokter mendiagnosis dengan Rhinitisinfeksiosa.
Hasil pemeriksaan, terlihat mukosa hidung tebal,udem,iritema,chonca melebar. Dokter
mendiagnosis dengan Rhinitis infeksiosa. Pada penderita ini, gejala yang memperlihatkan
terjadinya infeksi bakteri sekunder:

a. Eksudatmukopurulen/supuratif

b. Udemmukosa

c. Demam

d. Rhinitis

e. Bersinbersin

41. Seorang ibu membawa bayi yang berusia satu bulan dengan keluhan sesak nafas, anak
dilahirkan prematur. Menurut dokter biasanya bayi yang prematur kekurangan
surfaktan. Fungsi surfaktanadalah:
a. Respirasi
b. Meningkatkancompliance
c. Melindungialveoli
d. Membunuhbakteri
e. Memberinutrisi

42. Seorang remaja putri berumur 14 tahun, diagnosis dokter rinitis, neneknya menderita
penyakit yang sama. Kadang ada sesak nafas, maka dokter akan melakukan
pemeriksaan fungsi paru, nilai yang menunjukkan obstruksi paruadalah:
a. Kapasitas paru total
b. Kapasitasvital
c. Volumekolaps
d. Volume ekspirasi paksa 1 detikpertama
e. Volumeminimal

43. Seorang anak berusia 2 tahun datang dengan keluhan sesak napas sejak 3 hari lalu.
Keluhandisertaidemamdanbatuk.Padapemeriksaanfisiknadi140x/menit,frekuensi nafas
66x/menit. Napas cuping hidung (+), retraksi otot otot pernapasan (+), terdapat
ronkidanwheezingdikedualapangparu. Apakahpenyebabterseringpadapenyakitdi atas?
a. Adenovirus
b. Chlamydiatrachomatis
c. Haemophilus influenzaB
d. Rhinovirus
44. Seorang anak berusia 4 tahun dibawa ke puskesmas karena demam. Anak tersebut
sudah demam selama 2 hari disertai dengan nyeri menelan, nyeri kepala, dan mual.
Pemeriksaan fisik anak compos mentis, frekuensi napas 24 kali per menit, nadi
122x/menit, suhu tubuh 38C. pharynx hiperemis, limfonodi cervicalis anterior
membesar dan nyeri, kedua hemithorax simetris, tidak terdapat retraksi, auskultasi
suara vesikuler normal, tidak terdegar suara tambahan. Apakah diagnosis yang tepat
pada kasus diatas?
a. faringitis viral
b. bronkhitis
c. faringitis bakteri
d. nasofaringitis
e. sinusitis

45. seoranganaklaki-lakiberumur4tahundengankeluhanbatukdisertaisesaksejak5hari lalu.


Pada foto thorax tampak perselubungan dengan air bronchogram sign pada lobus
superior paru dextra. Kesan pada foto thorax iniadalah:
a. bronchiolitis lobus superior pulmodextra @fkyarsi2020 | Orbital ‘20
b. pneumonia lobus superior pulmodextra
c. atelektasis lobus superior pulmodextra
e. Respiratory
d. TB paru lobus inferior syncytial virus
pulmo dextra
e. Bronchitis lobus superior pulmodextra

46. Seorang anak laki-laki berusia 10 tahun diantar oleh ibunya ke dookter karena
menderita demam selama 3 hari, tidak nafsu makan, nyeri sendi, dan gejala flu. Anak
laku-lakitersebutdidugatertulartemansekolahnya.Doktermendiagnosisanaktersebut
terinfeksi virus yang masuk melalui saluran pernafasan. Bagian apakah dari
mikroorganisme penyebab infeksi pada kasus tersebut yang mampu merusakmukosa?
a. Proteinmatriks
b. Kapid
c. Hemaglutinin
d. Polimerase
e. Neuraminidase

47. Seorang anak laki-laki berusia 12 tahun mengeluh nyeri tenggorokan disertai demam
tidak tinggi, disfagia dan suara serak. Pada pemeriksaan fisik didapatkan
pseudomembranputihkeabu-abuanyangsulitdilepasdanmudahberdarah.Pasienbaru
mendapat imunisasi DPT 1 kali pada usia 2 bulan. Pada EKG terdapat interval P-Q
memanjang,perubahangelombangST-T.manakahhaldibawahiniyangsesuaidengan
kondisipasien?
a. Menyebabkan defisit neurologis dan paralisisdiafragma
b. Terjadi pada 50% kasus difteri, menyebabkan 50-60%kematian
c. Tatalaksana dengan eritromisin dan steroid selama minimal 2minggu
d. Tidak dapat menyebabkan gagal jantungkongestif
e. Kondisi pasien di atas dapat terjadi dalam minggu pertama dari onsetpenyakit
@fkyarsi2020 | Orbital ‘20

48. Seorang anak laki-laki berusia 18 tahun berobat dengan keluhan demam hilang timbul
sejak1bulanterakhirdisertaijugadenganbatuksejak2mingguterakhir.Nafsumakan pasien
menurun sehingga pada pemeriksaan fisik didapatkan gizi anak kurang, pembesaran
KGB submandibula multiple. Thorax foto memperlihatkan gambaran tuberkel halus
disserminata. Diketahui ayah dan pasien yang tinggal serumah dengan pasien sedang
menjalani pengobatan paru selama 6 bulan. Apakah tatalaksana yang tepat pada
pasienini?
a. Pemberian RHZE selama 6bulan
b. Pemberian RHZ + prednisolon selama 2bulan
c. Pemberian RHZ selama 6bulan
d. Pemberian RHZE selama 2 bulan + prednisolon 2-4 minggu + dilanjutkan RH
selama 10bulan
e. Pemberian RHZ selama 2 bulan, dilanjutkan RH selama 4bulan

49. Seorang anak laki-laki berusia 8 tahun diantar orangtuanya berobat ke IGD dengan
keluhansesaknapassejak2jamsebelummasukrumahsakit.Sesakdirasakansemakin
memberat sehingga pasien hanya bisa menjawab pertanyaan dokter kata per kata.
Pasienseringmengalamiserangansesaknafassepertiini,>1xseminggutetapiserangan
tidak setiap hari. Pada pemeriksaan fisik: pasien terlihat gelisah, frekuensi denyut
jantung 180x/menit, tidak terdapat sianosis sentral, suara napas melemah. Apakah
diagnosis yang paling mungkin pada pasienini?
a. Asma persisten sedang seranganringan-sedang
b. Asma persisten ringan seranganringan-sedang
c. Asma intermiten seranganringan-sedang
d. Asma intermiten seranganberat
e. Asma persisten sedang seranganberat

50. Seorang anak laki-laki umur 5 tahun dengan keluhan batuk-batuk sejak 2 bulan yang
lalu, berta badan tidak naik, nafsu makan berkurang. Pada pemeriksaan laboratorium
didapatkanLEDmeningkat.PadafotothoraxPAtampakinfiltratpadadaerahperihiller
danparacardial,padabagianapexparudextratampakkonsolidasidengangarisfibrotik,
halus melebar, cor dalam batas normal, sinus dan diafragma baik. Kesan pada foto
thorax iniadalah:
a. Efusipleura
b. Asmabronkial
c. Bronkhitis
d. Bronkhiolitis
e. TBparu
51. Seoranganaklaki-lakiusia8tahundibawadengankeluhansakittenggorokansejakdua hari.
Keluhan disertai demam (T : 38℃) dan ada pilek sebelumnya. Pada pemeriksaan fisik
ditemukan faring hiperemis, tonsil hiperemis T2-T2. Yang menjadi pilihan
tatalaksana pasien tersebutadalah?
A. Antipiretik danantibiotik
B. Antibiotic dan steroidoral
C. Steroid oral dan vitaminC
@fkyarsi2020 | Orbital ‘20

D. Antipiretik dan minum airhangat


E. Antibiotic dan vitaminC

52. Seoranganaklaki-lakiberusia1tahun,dibawaorangtuakeUGDdengankeluhanbatuk
terus-menerus, sulit berhenti hinggga pasien sulit menarik napas. Terdengar suara
“whoop”setiapmenariknafas.Halinitelahterjadisejak1mingguyanglalu.Ibupasien
mengaku bahwa anak tidak pernah divaksinasi sebelumnya. Tidak ada anggota
keluaraga lain yang menderita hal serupa. Dokter yang memeriksa menyarankanuntuk
pemeriksaan laboratorium untuk penegakan diagnosis. Pemeriksaan laboratorium apa
yang paling spesifik untuk menegakkan diagnosis diatas?
A. Complement FixationTest
B. Direct Fluorescent AntibodyTest
C. PrecipitationTest
D. Polymerase ChainReaction
E. Kultur dengan mediumBordest-Gengou

53. Seorang anak peremupuan berusia 10 tahun dating ke dokter bersama ibunya karena
hidungnua tersumbat dan terasa gatal setelah tidur di karpet. Menurut dokter pasien
alergiterhadaparthropodatertentu.Apakahkemungkinanspesiesarthropodapenyebab
gejala klinis diatas?
A. Aedes aegypti
B. Dermacentorandersoni
C. Pediculus humanusscapitis
D. Sarcoptes scabiei
E. Dermatophagoides pteronyssinus

54. Seorang anak perempuan berusia 5 tahun, dibawa oleh ibunya ke dokter sudah 3 hari
menderita demam, anoreksia karena nyeri saat menelan. Pada pemeriksaan ditemukan
lesi vesikuler dan ulcerative di daerah lesi berbentuk ulkus pada tenggorokan, gusidan
lidah (herpangina/faringitis vesikuler) dan eksantema berbentuk vesikel pada
ekstremitasbagiandistal(tangandantelapakkaki).Doktermendiagnosisanaktersebut
terinfeksi virus. Bagian apakah dari mikroorganisme penyebab infeksi pada kasus
tersebut yang mampu menempel pada reseptor sel?
A. Glikoprotein
B. Kapsid
C. ProteinF
D. Glikosida
E. ICAM1

55. Seorang anak usia 5 tahun dibawa ke IGD karena sesak nafas mendadak saat bangun
tidur. Keluhan serupa beberapa kali dialami pasien. Pasien sudah kali ke-4 masuk ke
IGD dalam rentang waktu 1 minggu. Pada pmeriksaan fisik didapatkan denyutjantung
110x/menit, RR 30x/menit, satu afebris, SpO2 94% terdengar mengi pada akhir
ekspirasi dan retraksi sela iga minimal. Apakah obat pengendali yang tepat untuk
diberikan padapasien?
A. Ipratropium bromideMDI
@fkyarsi2020 | Orbital ‘20

B. Salbutamolnebulizer
C. Budesonidenebulizer
D. Teofiliniv
E. Fenoterol + ipratropium bromideMDI

56. Seorang anak, usia 10 tahun, tidak pernah divaksinasi, mengalami demam dan sakit
tenggorokan, pembengkakan daerah leher dan terluhat adanya lapisan berwarna putih
keabuan di orofaring yang sulit lepas. Hasil kultur di agar telurit menunjukkan koloni
berwarna kehitaman. Tes elek menunjukkan adanya garis presipitasi. Apakah fungites
tersebut?
A. Mengetahui sifatbiokimia
B. Mendeteksi basil tahanasam
C. Mengidentifikasi morfologisel
D. Mengetahui straintoksigenik
E. Mengidentifikasi spesies penyebabpenyakit

57. Seorang anak, usia 6 tahun, mengalami demam, pilek dan batuk. Hasil pemeriksaan
mikrobiolohikdarisampelsputumdandarahmenunjukkanbahwapasienterinfeksidan
non-type H. influenza. Factor virulensi apakah yang dimiliki bakteri tersebut, yang
dapat menyebabkan terbentuknyabiofilm?
A. Lipid
B. Pili
C. IgA protease
D. KapsulPRP
E. Lipopolisakarida

58. Seorangbapakusia65tahun,mengeluhbatukdansesakkarenalendirnyasusahkeluar. Pada


pemeriksaan dengan stetoscope didapatkan adanya ronchi dan wheezing. Berdasarkan
gejala diatas maka yang merupakan batas atas larynxadalah?
A. Bronchus dan cabang-cabangnya sampai alveolipulmonis
B. Nares anterior/apertura nasalisanterior/nostrils
C. Cartilage cricoidealarynx
D. Oshyoid
E. Cartilagethyroid

59. Seorang bayi usi 2 hari dating ke dokter dengan keluhan sulit minum ASI. Setelah
diperiksa, ternyata didapatkan palatognathoschiziz. Apakah struktur yang mungkin
terlibat pada penyakittersebut?
A. Processus palatinus osmaxilla
B. Lamina cribrosa osethmoidalis
C. Labium majororis
D. Lamina perpendicularis osethmoidalis
E. Os nasal

60.SeorangdokterjagaUGDmendapatkanpasienseoranganakyangmengalamimimisan. Dokter tersebut akan melakukan rhinos


@fkyarsi2020 | Orbital ‘20

sumber perdarahan. Sumber pada kasus epistaksis anterior yaitu akibat rupture pada
plexus kiesselbach. Manakah yang mungkin rupture pada kasus tersebut?
A. Nasalis medialis A.Facialis
B. A. Ethmoidalis media
C. A. Ethmoidalis anterior
D. R. nasalis lateralis A.Facialis
E. R. septalis A. Labialisposterior
61. Seorang dokter radiologi sedang melakukan pembacaan hasil rontgen thorax yang
mengalami sesak nafas. Diamati semua gambaran dada, cavum thorax dan ruangsudut
antara iga dan pleura parietal bagian difragma yang disebut sudut:
a. Sinus costrophrenicus
b. Sinus diafragmaticus
c. Sinus cardiophrenicus
d. Sinus maxillaris
e. Sinus ethmoidallis

62. Seorangibumembawaanaknya2tahunkepuskesmasdengankeluhanbatukdanpilek sudah


dirasakan 2 hari. Batuk berdahak, kental bewarna putih. Anak merasa kesulitan
mengeluarkan dahak yang kental. Pemeriksaan fisik : nadi 58kali/menit, napas
20/menitm suhu 37.2 , faring hiperemis. Pada pemeriksaan paru tidak ada tarikan
dindingdadadanterdengarrongkipadakeduaparutanpawheezing.Apakahobatyang tepat
untuk pasientersebut?
a. Levodpropozin
b. Ambroksol
c. Kodein
d. Liqorice
e. Noskapin

63. Seorang ibu 67thdating ke klinik, pasien adalah penderita tuberculosa paru. Saat ini
batuk terus menerus sampai mengeluarkan dahak yang berdarah. Batuk merupakan:
a. Perlu pemeriksaanrontgen
b. Perlu pemeriksaandahak
c. Refleks bertujuan untuk mengeluarkan benda asik tidakberguna
d. Batuk kronis lebih 8 minggu
e. Dapat disebabkan oleh polusi lingkungan, asaprokok
@fkyarsi2020 | Orbital ‘20

merasakan ada sesuatu pada lubang hidung sebelah kanan. Hasil pemeriksaan terlihat
massa bewarna keputihan, lembek, menggantung pada dinding hidup dalam.
Kemungkinan masa pada hidup tersebut :
a. Papillomahidung
b. Corpus alenum
c. Neoplasiahidung
d. Proses keganansan
e. Poliphidung

65. Laki laki 50thmeninggal di RS sebelumnya menderita keluhan sesak napas yang berat.
Penderita diketahui didiagnosis dengan hipertensi berat dan jantung penderita
mengalamipembesaran.Dilakukanautopsyparuterlihatkerasdanbewarnacoklatyang
disebut brown induration. Kemungkinan diagnosis penyebab kematian:
a. Bronchitis kronik
b. Emfisema
c. Udemparu
d. TBParu
e. PneumoniaLobaris

66. Seorang laki dating ke RS dengan keluhan sesak nafas. Sejak 3 hari lalu. Sebelumnya
64. Seorang laki 25thsering
penderita bersin-bersin
ini menderita TB dan
parurhinitis
sejak 2setiap
bulanpagi
lalu sejak berusia
dan tidak 8th.berobat.
pernah Dari hasil pemeriksaan dokter di
Darihasil
pemeriksaan foto toraks terlihat pleura berisi cairan serta Sebagian paru lobus kanan
bawah tidak mengembang (kolaps). Bagian paru yang tidak mengemangkemungkinan
mengalami:
a. Adult respiratoru distresssyndrome
b. Atelektaktiss kompressi
c. Bronchopneumonia
d. Emfisema
e. Pneumonialobaris

67. Seoranglaki45thdatingdengankeluhansuarasejak3bulan.Keluhaninidirasamenetap dan


makin meburuk, disertai dengan terabanya pembesaran kelenjar leher sebelah kanan.
Pasien juga mengeluh kadang disertai batuk dan sesak (+). Riwayat keluarga dengan
penyakit yang sama. Riawayat merokok sejak usi 15th. Pemeriksaan tandavital
dalambatasnormal,padalaringkoskopianteriortampakmassadiplikavokalisdekstra
benjol, tampak rapuh dan mudah berdarah. Komplikasi berbbahaya apa yang dapat
terjadi pada pasien tersebut:
a. Disfagia
b. Perdarahan
@fkyarsi2020 | Orbital ‘20
a. aminofilin
c. Obstruksi jalan napasatas
d. Penurunankesadaran

68. Seorang laki 23th pada foto thoraks PA tampak perselubungan homogen pada
hemithoraks dextra. Pada pulmo sinistra corakan bronkovaskular dan parenkim paru
normal. Trakea dan jantung terdorong ke kiri, batas jantung bagian kanan sulit dinilai.
Sinus dan difragma Kanan tertutup. Kesan pada foto thoraks ini adalah:
a. Bronchopneumoniadextra
b. Efusi pleura massivedextra
c. Atelektaksis paru dextra
d. Pneumoniadextra
e. TB [aru dextraaktif

69. Seorang laki berusia 12thdiantar ayahnya ke praktik dokter dengan keluhan rasa
mengganjal dan tenggorok terasa kering. Riwayat demam maupun batuk pilek tidak
ada. Pasien mempunyai Riwayat sakit tenggorokan berulang. Pada pemeriksaan
didapatkan tonsil membesar T3/T3, permukaan tidak rata, kripta melebar dan tidak
hiperemis. Apakah diagnosis pasientersebut?
a. Tonsifaringitis akut
b. Tonsilitis akut
c. Tonsilitis kronis eksaserbasiakut
d. Tonsilitasdiffteri
e. Tonsilitaskronik

70. Seoranglakiberusia25thdatingkedokterdengankeluhandemam,batuk,sesaknapas.
Berdasarkan hasil pemeriksaan lab, dokter mengatakan bahwa keluhan pasien
disebbakan respon hiprsensitivitas pasien terahdap mikrofilaria. Apakah kemungkinan
gangguan yang dialamipasien?
a. Endemichaeptosis
b. Limfadenitis
c. Sindromloefller
d. Occutfillariasis

71. Seorang laki-laki berusia 25 tahun datang ke dokter dengan keluhan sesak napas. Keluhan
seperti ini dialami hampir setiap bulan sejak 2 tahun yang lalu. Hasil pemeriksaan fisik
disimpulkan pasien mengalami serangan asma. Obat apakah yang paling tepat untuk pasien
ini?
c. salmeterol
d. terbutalin
e. efedrin
72. Seoranglaki-lakiberusia29tahun,dibawakeUGDRSdengankeluhansesaknafassetelah
mengalamikecelakaanlalulintas1jamyanglalu.Pasienmengeluhsesaknafasdannyeridada kanan.
Pemeriksaan fisik : keadaan umum tampak sakit berat, pucat, tekanan darah 90/60 mmHg,
denyut nadi 100x/menit, frekuensi napas pasien 30x/menit, temperatur 37oC. Pemeriksaan
fisik : ditemukan jejas di dada kanan, perkusi redup hemithorax kanan, vesikuler menurun.
Apakah diagnosis yang paling mungkin pada pasientersebut?
a. contusiopulmonum
b. tensionpneumothoraks
c. flailchest
d. hemothoraks
e. pneumothoraks
73. Seoranglaki-lakiberusia29tahun,dibawakeUGDRSdengankeluhansesaknafassetelah
mengalamikecelakaanlalulintas1jamyanglalu.Pasienmengeluhsesaknafasdannyeridada kanan.
Pemeriksaan fisik : keadaan umum tampak sakit berat, pucat, tekanan darah 90/60 mmHg,
denyut nadi 100x/menit, frekuensi napas pasien 30x/menit, temperatur 37oC. Pemeriksaan
fisik : ditemukan jejas di dada kanan, perkusi redup hemithorax kanan, vesikuler menurun.
Tindakan apakah yang harus dilakukan untuk tatalaksana diagnosisdiatas?
a. pemasanganWSD
b. konsulbedah
c. resusitasicairan
d. analgetickuat
e. oksigenasi NRM 10L/m
74. seoranglaki-lakiberusia40tahundatangkedokterdenganterkonfirmasipositifCovid-19.
Gejala covid 19 yang dirasakan pasien hanya demam dan batuk selama 3 hari tanpa disertai
pilek. Batuk tidak berdahak, tenggorokan terasa kering dan nyeri karena sering batuk, serta
tidur pasien terganggu karena sering batuk. Pemeriksaan fisik : nadi 76x/menit, laju napas
16x/menit,suhu37,9oC,faringhiperemis,tonsiltidakmembesar,padapemeriksaanparutidak
adatarikandindingdadadantidakterdengarronkiataupunwheezing.Apakahobatbatukyang tepat
untuk pasientersebut?
a. ambroksol
b. liqorice
c. codein
e. bromheksin
75. seorang laki-laki ditemukan tewas gantung diri dipekarangan belakang rumahnya. Pada
pemeriksaan ditemukan lidah menjulur, tergigit dan lebam mayat yang berwarna lebih gelap,
lebih luas, akral-akral berwarna keunguan. Patofsiologi akral berwarna keunguaa ini tidak
spesifik dalam asfiksia, biasanya disebabkan oleh:
a. penurunan hemoglobin yangtereduksi
b. pecahnya banyak pembuluh daraharteriole
c. peningkatan oksi Hb yangtereduksi
d. pecahnya banyak pembuluh darahvenule
e. peningkatan hemoglobin yangtereduksi
76. seorang laki-laki usia 24 tahun datang ke RS mengeluh keluar ingus kental kehijauan dari
hidung. Keluhan dirasakan sejak 10 hari ini. Keluhan disertai hidung tersumbat dan rasa tidak
enakdipipiterutamamembungkukdantenggorokanberlendir.Pemeriksaandidapatkankonka
edema, hiperemis, dan sekret mukopurulen. Riwayat penyakit yang sama pernah terjadi tiga
bulan yang lalu. Apakah diagnosis yang mungkin?
a. rinosinusitis subakut
b. rinosinusitis kronik eksaserbasiakut
c. rinosinusitis kronik
d. rinosinusitis akutberulang
e. rinosinusitis akut
77. seoranglaki-lakiusia24tahundatangkeRSdengankeluhanhidungkanantersumbat.Pada
mulanya terdapat keluhan sait pada telinga kanan, telinga berdenging, dan penurunan
pendengaran. Pasien juga mengeluh pandangan kabur dan terdapat benjolan pada leher. Pada
pemeriksaan tanda-tanda vital didapatkan TD 120/90 mmHg, HR 80X/menit, RR 22x/menit
dan suhu 37oC. Pada pemeriksaan didapatkan massa pada rhinoskopi posterior pada dinding
faring, berbenjol dan pembesaran kelenjar getah bening coli level III dan IV leher kanan.
Pemeriksaan apa yang harus dilakukan untuk menegakkan penyakit pasientersebut?
a. histopatologi
b. bonescan
c. ontgentoraks
d. ct scannasofaring
e. usgabdomen
78. seorang laki-laki usia 26 tahun mengeluh hidung tersumbat sering pilek, nyeri tkan di pipi dandahisejak2minggu.Sekrety
@fkyarsi2020 | Orbital ‘20

meatal (KOM). Area KOM ini menjadi penting karena merupakan tempat drainase dari sinus
apa saja?
a. maksila, etmtoid anterior,sfenoid
b. etmtoid anterior dansfenoid
c. maksila, etmtoid posterior,sfenoid
d. frontal dansfenoid
e. maksila, etmtoid anterior,frontal
79. seorang laki-laki, 25 tahun, buruh pabrik sabun, datang ke RS dengan keluhan nyeri dada
kanan bawah terutama bila menarik napas panjang dan batuk. Pada pemeriksaan toraks
didapatkanhemitorakskanantertinggalbaiksecarastatisdandinamis,fremitustaktildanvokal
menurun, redup, batas paru-hati tidak dapat ditemukan dan tidak terdengar bunyi napas. Apa
nama daerah yang terletak antara daerah redup kontralateral yang dibatasi oleh garis vertebra,
perpanjanga garis Ellis Damoiseau ke kontralateral dan batas paru belakangbawah
a. stonydull
b. hiperresonant
c. segitigagrocco
d. sighingspace
e. segitigagarland
80. seoranglaki-laki,27tahun,dirawatdiRSkarenanyeridadakananbawahterutamaapabila
menarik napas panjang. Pada PF didapatkan pada 1/3 bawah hemitoraks kanan : fremitus
melemah, redup dan ada pleural friction rub. Kemungkinan diagnosis pasien ini adalah:
a. pneumoniadextra
b. tuberkulosis paru
c. PPOK
d. pleural efusi dextra
e. pneumotoraks sinistra

81. Seorang laki-laki, 40 tahun, datang dengan keluhan batuk kurang lebih 3 minggu.
Pasien memiliki riwayat pengobatan TB 2 tahun namun berhenti minum obatsetelah
6 minggu karena merasa gejala sudah hilang. Setelah dilakukan pemeriksaan BTA
didapatkan hasil +/+/-. Bagaimana pengobatan TB yang akan diberikan pada psien
ini?

a. KategoriIV

b. Tunggu ada hasil kultur dan resistensi M.TBC

c. Kategori 22III
@fkyarsi2020 | Orbital ‘20

d. Kategori II
e. Kategori 2

82. Seorang laki-laki, 45 tahun, datang ke RS dengan keluhan sesak napas hebat.
Berdasarkan pemeriksaan dan foto toraks, dokter mendiagnosis penderitasebagai
pneumotoraks sinitraks. Alasan dokter menegakkan diagnosis diatas adalah pada
perkusi daerah Hemitoraks sinistra membrikangambaran:
a. Timpani
b. Hipersonor
c. Sonor
d. Redup
e. pekak
83. Seroang laki-laki, 67 tahun, dibawa ke IGD karena sesak napas disertai badan panas
sejak 3 hari yang lalu. Pasien seroang perokok berat sebanyak 1 bks per hari. Pasien
juga mengeluhkan batuk berdahak sejak 1 bulan yang lalu dan tidak membaik walau
sudah makan obat batuk yang diberi dokter puskemas. Pemeriksaan fisik, CM lemah,
TD 140/7 mmhg, nadi 98 x/menit, pernafasan 24 x/menit. Hemitoraks kanan/kiri :
barrel chest, fremitus taktil dan vocal simetris, perkusi hipersonor, auskultasi suara
jantung jauh, bronkial lemah dan ada ronki di kedua lapangan paru-paru. Kemungkinan
diagnosis pasien ini:
a. Bronkiektasis
b. Pneumotoraks
c. Penyakit paru obstruksikronik
d. Tuberculosis paru
e. Asmabronchial

84. Seorang laki-laki, usia 15 tahun, yang telah mengalami kecelakaan bermotor datangke
UGD dengan kondisi penurunan kesadaran dan didapatkan memar di kepala termasuk
hidung dan sekitar mata. selain itu, dari hidung keluar cairan bening, yang dicurigai
merupakan cerebrospinal fluid/CSF (rhinorrhea). Apakah struktur yang mungkin
terganggu sehingga mengakibatkan CSFrhinorrea?

a. Os Vomer
b. Lamina cribrosa osethmoidalis
c. Os maxilla
d. Lamina perpendicularis osethmoidalis

e. cartilaginis septinasi
85. Seorang laki-laki, berusia 25 tahun dibawa ke UGD RS dengan keluhan pisau
tertancap di dada kirinya akibat tawuran. Pada pemeriksaan didapatkan : Airway :
Suara (+), Breathing : 40/mnt, Circulation : Nadi 120 x/mnt, Tekanan darah :
90/60 mmHg. Status lokalis : Regio Hemithorax Sinistra : Pisau tertancap di ICS V
mid clavicula, Bunyi jantung menjauh, Sonor dan JVP meningkat. Bagaimanakah
penatalaksanaan yang paling tepat untuk pasienini?
@fkyarsi2020 | Orbital ‘20

a. Cabut pisau dan jahitlukanya


b. Cabut pisau di Unit GawatDarurat
c. Pasang WSD dilubang bekaspisaunya
d. Cabut pisau dengan persiapantorakotomi
e. Pasang WSD kemudian cabutpisau
86. Seorang mahasiswa sedang melakukan praktium anatomi untuk mempelajarisaluran
pada paru kiri. Salah satu yang merupakan bagian dari lobus superior pulmonasl
sinistraadalah?

a. Bronchus segmentalissuperior
b. Bronchus segmentalismedialis
c. Bronchus lingularisinferior
d. Bronchus segmentalislateralis
e. Bronchus segmentalisposterior

87. Seorang pasien dilakukan operasi dengan tindakan pembiusan General Anesthesia.
Persiapan operasi sudah dilakukan dan pasien sudah terbius dengan ventilasimekanik
terhubung dengan monitor pasien. Pada saat monitoring pasien, penilaian parameter
apa yang menyatakan kondisi respirasi pasien, kecuali:
a. RespirasiRate
b. End tidalCO2
c. Pulse O2Saturation
d. Vesicular BreathSound
e. Mean ArterialPressure

88. Seorang pasien laki-laki umur 38 tahun, datang ke IGD dengan keluhan penurunan
kesadaran dan risiko aspirasi. Dilakukan tindakan pengamatan jalan nafas. Pada saat
pemilihan tindakan pengamanan patensi jalan nafas, manakah tehnik yang palingbaik
untuk melindungi jalan nafas secarapaten:
a. Sungkup facemask
b. IntubasiETT
c. Laryngeal maskairway
d. Spinal
e. NasalCPAP
89. Seorang pasien mengalami kecelakaan lalu lintas, dengan trauma multiple pada
bagian wajah dan leher. Akan dilakukan tindakan intubasi dengan pertimbangan
patensi jalan nafas. Pertimbangan intubasi dengan waktu yang cepat, makapilihan
obat pelumpuhadalah
a. Gallamine
b. Atracurium
c. Vecuronium
d. Recuronium
e. Succinylcholine
90. Seorang perempuan, usia 16 tahun, sering bersin dipagi hari dan sempatdidiagnosis
dengan rhinosinusitis allergica. Pada pemeriksaan penunjang, ditemukan adanya
penumpukan cairan di sinus yang tidak dapat terdrainase ke meatus nasi medius.
Berikut ini, manakah yang merupakan batas lateral dari strukturtersebut?
@fkyarsi2020 | Orbital ‘20

a. Os maxilla
b. Os Vomer
c. Cartilaginis septinasi
d. Processus uncinatus
e. Lamina perpendicularis osethmoidalis

91. Seorang pria 49 tahun datang ke RS dengan keluhan nyeri pada sendi jari tangan yang
dialami sejak 3 bulan lalu. Pasien sebelumnya didiagnosis mengalami gangguan pada paru-
paru dan dokter menganjurkan untuk mengkonsumsi obat-obatan secara teratur selama 6
bulan. Apakah penyebab keluhan pada pasien tersebut?

a. kapreomisin

b. etambutol

c. irazinamid

d. sikloserin

e. rifampisin
f. isoniazis

92. Seorang pria 50 tahun, datang ke RS dengan keluhan batuk tidak berdahak. terutamapada
malam hari sejak 3 bulan yang lalu. Pasien juga mengatakan ada demam, keringat malam,
penurunan nafsu makan, dan penurunan berat badan yang awalnya 50 kg menjadi 47 kg
dalam satu bulan. Pada pemeriksaan fisik didapatkan BB: 47 kg, TB:163 cm, IMT:18,0,
terlihat sakit ringan. Tekanan darah 110/70 mmHg, nadi 80 x/menit, frekuensi napas17
/menit, suhu tubuh 37'C. Pada pemeriksaan paru, auskultasi adanya suara ronkhi pada pulmo
dekstra dan sinistra.

Pemeriksaan sputum didapatkan hasil+2. Bagaimana pilihan terapi yang tepat untuk pasien tersebut?

a. 2(HRZES)4/5(HE)2

b. 3(HRZES)2/5(HR)3

O c. 2HRZE/4(HR)3

d. 2HRZES/5HRE

e.3(HRZES)/5(HRE)3

93. seorang remaja putri berusia 17 tahun sedang persiapan lomba lari 100m. pada saatitu
telah terjadi peningkatan ventilasi. ventilasi awal yang meningkat disebabkankarena

a. rangsang propioreseptor diotot


b. rangsangan sendi
c. rangsangan pusatnafas
d. rangsangan simpatistubuh
e. rangsangan tendon
@fkyarsi2020 | Orbital ‘20

94. Seorang wanita 30 tahun datang ke poliklinik paru RS dengan keluhan gangguan siklusmenstruasi
sejak 6 bulan lalu, keluhan disertai dengan rambut rontok dan jerawat yang makin sering muncul
tiapminggu.Saatinipasiensedangdalammenjalaniterapiobatantituberkulosis.Apakahpenyebabkeluhan
pada pasiertersebut?
a. Kanamisin
b. Sikloserin
c. Etambutol
d. Etionamid
e. lsoniazid

95. Seorang perempuan hamil 31 minggu datang ke RS dengan keluhan batuk berdahak sejak
1 bulan yang lalu. Batuk berdahak terutama pada malam hari disertai keringat dingin.
Riwayat ibu meninggal 1 tahun lalu dengan keluhan yang sama dengan pasien. Pemeriksaan
fisik menunjukkan adanya ronki basah kasar di kedua lapang paru. Pemeriksaanlaboratorium
menunjukkan BTA+1. Apakah terapi tambahan yang tepat diberikan pada pasientersebut?

a. VitaminE

b. VitaminC

c. Mineralzink

d. b6

e. VitaminK

96. Setiap bangunan baik rumah tangga atau gedung perkantoran dan fasilitas umum harus
dilakukan perawatan secara berkala agar tidak menimbulkan permasalahan kesehatan.berikut
ini sistem bangunan atau peralatan manakah yang dikaitkan dengan mudahnya terjadi infeksi
Legionellapneumophila?

a. Dekorasi darikayu
b. Dekorasi dariplastik
c. sistem pencahayaan padaruangan
d. sistem pendinginruangan
e. penggunaan asbes padabangunan

97. Sever Acute Respiratory Syndrome (SARS) adalah sindrom pernapasan akut danberat
akibat infeksi virus corona yang berasal dari hewan. Bagaimana sifat mikroorganisme
tersebut?

A. Memiliki genomDNA
B. Melakukan pembelahanbiner
C. Anaerobfakultatif
D. Memilikienvelope
E. Inokulasi pada telur berembrio tertunas

98.Seorangpasienlaki-lakiberusia30tahunyangsejakSMUsudahmulaimerokok.Menurutnyarokok dapat menghilangkan kepenatan yang s


@fkyarsi2020 | Orbital ‘20

selalu berusaha untuk tidak merokok ketika bersama anaknya yang masih berusia 2 tahun. Pasien
mengakui dia idak akan langsung mematikan rokoknya jika anaknya meminta gendong disaat rokok
yangdihisapnyabelumhabis.Sudah3hariinianaknyabatukdanbelumsembuh,pasienmerasabahwa
mungkin ini akibat ulahnya merokok saat bersama anaknya. Manakah tahapan yang sedang dialami
oleh pasien?
Pilih salah satu:
a. Action
b. Maintance
c. Prokontemplasi
d. Kontempelasi
e. Preparation

99. Seorang pasien laki-laki berusia 37 tahun yang sejak SMA sudah mulai merokok.
Menurutnya rokok dapat menghilangkan kepenatan yang sedang dihadapinya, karena alasan
itulah istri pasien tidak keberatan pasien terus merokok. Dalam sehari pasien menghabiskan
satu bungkus rokok, meskipun selalu berusaha untuk tidak merokok ketika bersama anaknya
yang masih berusia 3 tahun. Pasien mengakui dia tidak akan langsung mematikan rokoknya
jika anaknya meminta gendong disaat rokok yang dihisapnya belum habis. Sudah 4 hari ini
anaknya batuk dan belum sembuh, pasien merasa bahwa mungkin ini akibat ulahnyamerokok
saat bersama anaknya. Untuk menghindari anaknya menjadi perokok pasif , pasien mengikuti
conselingberhentimerokok.1mingguterakhirpasienmenyusunjadwaluntukkonsultasirutin
berkala.Manakah dibawah ini yang sesuai dengan tahapan pasien?

a. Pengambilankeputusan
b. Alternatif Pemecahan Masalah
c. Menjalankankeputusan
d. Evaluasikeputusan
e. Pembukaan

100. Virus Parainfluenzae dapat menyebabkan infeksi dengan manifestasi klinis padasaluran
pernapasan atas dan bawah. Infeksi virus parainfluenzae dapat terjadi berulang. Apakah yang
menyebabkan infeksi berulangtersebut?

a. Patogenesisnya rendah
b. Virulensinyarendah
c. Mudah mengadakan variasigenetik
d. Memiliki hospesreservoir
e. Antibodi terbentuk dengan titerrendah

Anda mungkin juga menyukai