Anda di halaman 1dari 2

1.

7 Alur pelaksanaan desinfektan

Langkah-Langkah Desinfektsi

1. Gunakan alat pelindung diri (APD) terutama masker dan sarung tangan sekali pakai
pada saat pembersihan dan mendesinfeksi permukaan. Sarung tanagn harusdibuang
setelah selesai pembersihan, setelah sebelumnya dirusak terlebih dahulu agar tidak di
salahgunakan. jika menggunakan sarung tangabn yang dapat digunaka kembali maka
“ Sarung tangan tersebut harua digunakan khusus untuk membersihkan dan
mendesinfeksi permukaan terindikasi/terkontaminasi dan tidak boleh digunakan untuk
kegiatan lain.
2. Baca petunjuk cara pengunaan obat/alat yang digunakan untuk desinfeksi
3. Siapkan cairan desinfektan sesuai takaran dan petunjuk penggunaan (Gunakan
Alkohol untuk sterelisai ruangan dengan suspeck Covid-19 dan gunakan karbon untuk
sterelisai permukaan)
4. Desifeksi ruangan/permukaan dilakukan dengan menggunakan Sprayer/Alat Semprot
Khusus (ULV)
5. Semprot Sepyarer/ Alat semprot Khusus (ULV) disetiap sudut ruangan yang menjadi
ruang isolasi atau perawatan pasien (Keseluruhan)
6. Untuk desinfeksi ventilasi buatan, sebelum dinyalakan lakukan penyemprotan pada
evaporator,Blower dan penyaring udara (filter) dengan botol Sprayer yang telah berisi
cairan desinfeksi. dilanjutkan dengan desinfeksi pada permukaan chasing indoor AC.
Pada AC sentral dilakukan desinfeksi permukaan pada mounted dan kisi-kisi exhaust
dan tidak perlu dibilas.
7. Lepaskan APD dan segera melakukan cuci tangan dengan air mengalir dan sabun
setelah desinfeksi selesai.
8. Diamkan Ruangan Isolasi/Perawatan selama 1 jam sebelum dibersihkan

Alat dan Bahan


Alat dan bahan yang digunaka nuntuk desinfeksi terdiri dari :
a. ALAT
 ULV ( Cool Fogger, Mis Blower, DAF 3000)
 Alat Peyemprot Khusus
 Sprayer (Elektik maupun manual)
 APD (Masker N95, Sarung tangan, Pakaian Pelindung, Kacamata Google,
Sepatu Boots, dll)
b. BAHAN
 Desinfektan. Beberapa jenis desinfektan yang dapat digunakan dan mudah
diperoleh :

Contoh Merk
No Jenis Zat Aktif Takaran
Dagang
1. Larutan Pemutih Hipolkorit 30 ml ( 2 sendok  Bayclin
makan per 1 liter  Proklin
air)  So klin pemutih
 Prokleen, dll
2. Larutan Khorin Hipoklorit - Untuk APD  Kaporit bubuk
Konsentrai min.  Kaporit Tablet
3%  Kaporit padat
- Untuk Ruangan
konsentrasi min
6%
3. Karbol/Lysol Fenol 30 ml ( 2 sendok  Wipol
makan per 1 liter  Supersol
air  Bebek karbol
wangi
 SOS karbol
wangi
4 Pembersih lantai Benzalkonium 1 tutup botol per  super pel
Kalorida 5 liter air  so kli
npembersih
lantai
 SOS pembersih
lantai
 Harpic
 Dettol floor
cleaner
5 Desinfektan Diamin N-(3 Sesuai petunjuk  Notbiakem
aminopropy)- N- penggunaan DSAM
Dodecylpropane –  Microbac Forte
1,3 Diamine  TM Suprosan
DA
 Steridine multi
surface
6 Desinfektan Peroksida Hidrogen Sesuai petunjuk
Peroksida penggunaan
7 Alkohol 70 % Alkohol Murni Konsentrai 70-90 Medika Alcohol
%

Anda mungkin juga menyukai