Anda di halaman 1dari 21

ASUHAN KEPERAWATAN KELUARGA PADA NY.

S DENGAN KASUS
HIPETERTENSI

DI PUSKESMAS SIMO

Di susun oleh :

RETNO PUSPITORINI

A2R18036

PROGRAM STUDI SARJANA KEPERAWATAN

SEKOLAH TINGGI ILMU KESEHATAN

HUTAMA ABDI HUSADA

TULUNGAGUNG

2021

AskepKeluarga Prodi Ners STIKesHutama Abdi HusadaTulungagung


ASUHAN KEPERAWATAN KELUARGA PADA KELUARGA NY. S DENGAN
KASUS HIPERTENSI

DI PUSKESMAS SIMO

DI SUSUN OLEH :

RETNO PUSPITORINI

A2R18036

PEMBIMBING AKADEMIK PEMBIMBING CE

( ) ( )

PROGRAM STUDI SARJANA KEPERAWATAN

SEKOLAH TINGGI ILMU KESEHATAN

HUTAMA ABDI HUSADA

TULUNGAGUNG

2021

AskepKeluarga Prodi Ners STIKesHutama Abdi HusadaTulungagung


SEKOLAH TINGGI ILMU KESEHATAN
“HUTAMA ABDI HUSADA”
IjinPendirianMendiknas RI Nomor : 113/D/O/2009

Jl. Dr. WahidinSudiroHusodoTelp./Fax: 0355-322738


Tulungagung 66224
Alamat E-mail : akperta@gmail.com

Format PengkajianKeperawatanKeluarga

A. PENGKAJIAN KEPERAWATAN KELUARGA

FasilitasYankes : PKM SIMO No. Register : 01234


Nama Perawat yang Mengkaji : Retno Puspitorini TanggalPengkajian : 8 / 12 / 2021

Data Umum :
Nama KepalaKeluarga : Ny. S
PekerjaanKepalaKeluarga : Pensiunan
Pendidikan KepalaKeluarga : SD
Alamat dan Telepon : DSN CIKALAN RT 001 / RW 002 MAJAN KEDUNGWARU
TULUNGAGUNG JAWA TIMUR

KomposisiKeluarga
Hub. Pendidi Status TTV Alat Analisismas
N Se Dg Um kan/ Gizi (TB, (TD, N, Bantu/ alahkesehst
Nama
o xs kel ur Pekerjaa BB, BMI) S, P) Protesa anIndividu
KK n
TB : 156 TD : 160 - Hipertensi
cm / 90
BB : 81 kg mmHg
SD / BMI : N : 84 x /
1 NY. S P KK 81 Pensiun menit
an S : 36,7°
C
P : 20x /
menit
2 NY. S P Anak 61 SD / TB : 158 TD : 120 - -
Wirasw cm / 80
asta BB : 54 kg mmHg
BMI : N : 80 x /
menit
S : 36,5°
C
P : 20 x /
menit
3 TN. R L Cucu 31 SLTA / TB : 165 TD : 130 - -
Karyaw cm / 70
an BB : 72 kg mmHg
BMI : N : 80 x /
menit
Sn: 36,9°
C

Lanjutan
AskepKeluarga Prodi Ners STIKesHutama Abdi HusadaTulungagung
N Nama Status imunisasi(Balita)
Status
o B polio DPT Hepatitis Ca
Kesehatansaatin
C mp
i
G ak
1 2 3 4 1 2 3 1 2 3

Genogram :

: meninggal

: laki laki

: meninggal

: perempuan

: tinggal serumah

: klien

1. TipeKeluarga single parent


2. Sukubangsa jawa
3. Agama islam
4. Bahasa Sehari-hari Bahasa jawa
5. Status SosialEkonomiKeluarga
6. Penghasilankeluarga
<Rp. 1000.000 / bln Rp. 2000.000 – Rp. 3000.000
 Rp. 1000.000 – Rp. 2000.000 >Rp. 3000.000
7. Pengeluarankeluarga / bulanuntukmakan : …………………
<Rp. 1.500.000 / bln >Rp. 1.500.000
8. Apakahkeluargamempunyaitabungan : …………………..
Ya Tidak

AktifitasRekreasiKeluarga
9. Apakahkeluargamenyediakanwaktuuntukrekreasibersama :
Ya Tidak
Bilaya ……….…………………………………………………………, frekuensirekreasi :
1 x / minggu 1 x / tahun
1 x / bulan Lain-lain
AskepKeluarga Prodi Ners STIKesHutama Abdi HusadaTulungagung
10. Apakahkeluargamemilikiwaktuluang:
Ya Tidak
11. Apakah yang dilakukanuntukmengisiwaktuluang :
 Nonton TV
 Mendengarkan radio
 Olah raga
RiwayatTahapPerkembanganKeluarga :
12. Tahapperkembangankeluargasaatini : (pilih)
 Pasanganbaru
 Keluargachilbearing (kelahirananakpertama)
 Keluargadengananakprasekolah
 Keluargadengananaksekolah
 Keluargadengananakremaja
 Keluargadengananakdewasa
 Keluargadenganusiapertengahan
 Keluargadenganusialanjut.
13. Tahapperkembangankeluarga :
Tugasperkembangankeluargasaatini yang belumterpenuhi

a. keluarga khususnya anaknya perlu menyisihkan waktu luang untuk Bersama dan memperhatikan
secara langsung keadaan Ny. S, sedangkan saat ini Ny. S lebih sering tinggal dirumah sendiri karena
keluarga khususnya anak sedang bekerja

14. Riwayatkesehatankeluargainti :
Nama Riwayatpen Pelayanankesehatan yang
Riwayatpeny
N (status yakit lain Riwayatpenyakit digunakanuntukmengatasipe
akit
o. dalamkeluarg yang pernah Alergi nyakit
keturunan
a) di derita
1 SUPADMI - Hipertensi - PKM / Bidan terdekat
. ( KK )
2 SUHARTI - - - PKM / Bidan terdekat
. (ANAK)
3 RIKI - - - PKM / Bidan terdekat
. ZULKARN
AIN
(CUCU)
4
.
5
.

Data Individu yang sakit (Terlampir)


AskepKeluarga Prodi Ners STIKesHutama Abdi HusadaTulungagung
Rumah, SanitasiLingkungan
Karakteristikrumah:
11. Status kepemilikanrumah
Rumahsendiri Rumahdinas
Rumahkontrakkan Lain-lain ………….
12. Type rumah :
Permanen Semi permanen Tidakpermanen
13. Ventilasi (10% luaslantai)
Ya Tidak
14. Luas kamartidur (syarat 3 x 3 untuk 2 orang) :
Memenuhisyarat Takmemenuhisyarat
15. Pencayahaanrumah oleh cahayamatahari :
Baik Cukup Kurang
16. Pemanfaatanpekarangan / halamanrumah :
Ya Tidak
Jikayapemanfaatanhalamanrumah : ………………………….
Sayur-sayuran Buah-buahan
Toga Taman Tidakditanami
17. Penyediaan air bersih :
PDAM Sumur Sungai
18. Apakah air minum di masak :
SelaluKadang-kadang Tidakpernah
19. Penyediaanjamban :
Ada Tidak
20. Jenisjamban
Septic tank Sumur Sumurdenganresapan
Kalautidakmempunyaijamban BAB / BAK dimana :
WC umum Jambantetangga
Sungai Sawah
21. Jarakjambandengansumur
< 10 m > 10 m
22. Rasio Luas BangunanRumahdenganJumlahAnggotaKeluarga 8m2/orang :
Ya Tidak
Bilatidak, berapaluasbangunan …………………………………

DenahRumah :

KAMAR
KM

R. MAKAN DAPUR
R. TAMU

PHBS di RumahTangga
23. ApakahdidalamkeluargaadaBunifas, apakahpersalinannyaditolong oleh tenaga kesehatan :
AskepKeluarga Prodi Ners STIKesHutama Abdi HusadaTulungagung
 Ya  Tidak
Bila ya jelaskan ..................................................................................
24. Apakahdidalamkeluarga ada bayi, bagaimana pemberian ASI ekslusif :
Ya Tidak, jelasakan.............................................................
25. Apakah didalam keluarga ada balita, berapa kali keluarga Menimbang balita tiap bulan :
Ya Tidak, jelaskan ..................................................................
26. Apakah Menggunakan air bersih untuk makan & minum:
Ya Tidak, jelaskan ...............................................................
27. Apakah Menggunakan air bersih untuk kebersihan diri:
Ya Tidak,jelaskan..................................................
28. Mencuci tangan dengan air bersih & sabun :
Ya Tidak,jelaskan..................................................
29. Melakukan pembuangan sampah pada tempatnya :
Ya Tidak,jelaskan..................................................
30. Menjaga lingkungan rumah tampak bersih :
Ya Tidak,jelaskan..................................................
31. Mengkonsumsi lauk dan pauk tiap hari :
Ya Tidak,jelaskan..................................................
32. Menggunakan jamban sehat :
Ya Tidak,jelaskan..................................................
33. Memberantas jentik di rumah sekali seminggu :
Ya Tidak,jelaskan..................................................
34. Makan buah dan sayur setiap hari :
Ya Tidak,
Bila ya jelaskan..................................................
35. Melakukan aktivitas fisik setiap hari :
Ya Tidak,
Bila ya jelaskan..................................................
36. Tidak merokok di dalam rumah  :
Ya Tidak,
Bila ya jelaskan..................................................

PHBS pada masa Pandemi Covid-19


37. Apakah keluarga mengetahui tentang penyakit covid-19 …..
Ya Tidak, jelaskan..................................................
38. Apakah kelurga mengetahui tentang cara penularan atau penyakit covid-19
Ya Tidak, jelaskan..................................................
39. Apakah keluarga menyediakan air mengalir tempat cuci tangan dan sabun untuk mengurangi
penyebaran covid-19 …..
Ya Tidak,jelaskan..................................................
40. Apakah keluarga sudah mengetahui dan mematuhi tentang melakukan Sosial Distancing pada saat
pandemic covid …
Ya Tidak,jelaskan..................................................
41. Apakah keluarga sudah mengetahui dan mematuhi tentang melakukan Physical Distancing pada saat
pandemic covid …
Ya Tidak,jelaskan..................................................
42. Apakah keluarga menggunakan masker terutama pada waktu keluar rumah
Ya Tidak,jelaskan..................................................
43. Apakah keluarga masih sering keluar rumah untuk hal yang tidak penting pada saat pandemic covid
….
Ya, Tidak
Bila Jelaskan alasannya……
44. Apakah di dalam keluarga terdapat anggota yang rentan terhadap penyakit covid-19 (missalnya
lansia, bayi, balita dll)…
Ya Tidak, jelaskan..................................................

45. Karakteristik tetangga dan komunitas :


Adakahkegiatan di masyarakat (arisan, pengajian, PKK, dll)

AskepKeluarga Prodi Ners STIKesHutama Abdi HusadaTulungagung


Arisan Pengajian
PKK KarangTaruna
Senam
Bilaya kapan dilakukan
 1x/minggu 1x /bulan
Lain-lain, sebutkan………………….
Bagaimanaketerlibatankeluargadalamkegiatantersebut :
TidakpernahKadang-kadangSelalu
46. Sistempendukungkeluarga :
Fasilitastransportasi yang dimiliki keluarga :
 Tidakpunya Mobil
 Sepeda motor Lain-lain ………….
47. Fasilitas komunikasi yang dimilikikeluarga :
 Radio
 Telepon
 Televisi
 Majalah, koran
 Computer/Internet
 Lain-lain

StrukturKeluarga
48. Adakahanggota yang berperansebagaiaparatpemerintah di lingkungantempattinggal:
Ya Tidak
Bilayasebagaiapa …………………………………
49. Adakahanggotakeluarga yang berperansebagaitokohmasyarakat ?
 Ya
Tidak
Bilayasebagaiapa …………………………………
50. Apakahkeluargamempunyaikebiasaanuntukberdiskusibersama
Ya Tidak
51. Bilaya, kapanhaltersebutdilaksanakan :
 Secararutin
 Sewaktu-waktu
Bilaadamasalah
52. Bagaimanacarakeluargamembuatkeputusan :
 Musyawarahseluruhanggotakeluarga
 Musyawarahdengananggotakeluargatertentu
Tanpamusyawarah / secarasepihak (oleh siapa …………………………………………………..)
53. Bagaimanakeluargamengatasimasalah yang timbul:
 Musyawarahseluruhanggotakeluarga
 Musyawarahdengananggotakeluargatertentu
 Tanpamusyawarah/ secarasepihak (oleh siapa …………………………………………………)
54. Adakahtradisikeluarga yang dipertahankan :
Ada Tidakada
55. Bagaimanahubunganantaraanggotakeluarga
Ada Tidakada

Fungsikeluarga
56. FungsiAfektif

AskepKeluarga Prodi Ners STIKesHutama Abdi HusadaTulungagung


Bagaimanaresponanggotakeluargaapabilaadaanggotakeluarga yang berprestasi, berulangtahun, menikah dan
lain-lain
 Acuhtakacuh
 Biasa-biasasaja
 Ikutmerasakan
57. Bagaimanaresponanggotakeluargaapabilaadaanggotakeluarga yang mengalamimasalah; sakit,
mengalamikegagalan:
 Acuhtakacuh
 Biasa-biasasaja
 Ikutmerasakan
58. Apakahkeluargamemilikinorma-normadalammelaksanakaninteraksiantaraanggotakeluarga
 Ada
 Tidakada
59. Fungsisosialisai :
Apakahadanorma yang diberlakukanbagisetiapanggotakeluarga
Ya Tidak
Bilaadasebutkan …………………………………………………………...
………………………………………………………………………………
Apakahadasanksibilanormatersebutdilanggar oleh anggotakeluarga ?
Ya Tidak
Bilayasebutkan ………………………………………………………………………….
……………………………………………………………………………….
60. Fungsiperawatankesehatan :
 Apakahkeluargamengetahuimasalahkesehatan yang sedangdihadapikeluarga?
Ya Tidak
Bilaya, sebutkan ……………………………………………………………………..
 Apakahkeluargamengetahuicaramengatasimasalahkesehatankeluarga ?
Ya Tidak
Bilayaupayakanapa yang sudahdilakukan …………………………………………
 Apakahkeluargamengetahuipenyebabmasalahkesehatan yang dialamikeluarganya ?
Ya Tidak
 Apakahkeluargamampumerawatanggotakeluarga yang sakit ?
Ya Tidak
Bilaya, bagaimanasaudaramerawat ………………………………………………...
 Apakahkeluargamengetahuitanda dan gejalamasalahkesehatan yang
dialamianggotadalamkeluarganya :
Ya Tidak
 Apakahkeluargamengetahuiakibatmasalahkesehatan yang
dialamianggotadalamkeluarganyabilatidakdiobati/dirawat :
Ya Tidak
 Keyakinankeluargatentangmasalahkesehatan yang dialamianggotakeluarganya:
Tidakperluditanganikarenaakansembuhsendiribiasanya
Perluberobatkefasilitasyankes Tidakterpikir
 Apakah keluargamelakukanupayapeningkatankesehatan yang dialamianggotakeluarganyasecaraaktif :
Ya Tidak,
Bilayajelaskan ...................................................................
 Apakah keluarga mengetahui kebutuhan pengobatan masalahkesehatan yang dialami yang
dialamianggotakeluarganya :
Ya  Tidak ,
BilayaJelaskan..................................................................
 Apakahkeluargadapatmelakukan pencegahan masalah kesehatan yang dialami anggota keluarganya:
Ya Tidak,
Bilayajelaskan..........................................................................

AskepKeluarga Prodi Ners STIKesHutama Abdi HusadaTulungagung


 Apakahkeluargamampumenggali dan memanfaatkansumber di
masyarakatuntukmengatasimasalahkesehatananggotakeluarganya :
Ya Tidak,
Bilayajelaskan.......................................................................
 Apakahkeluargamampumemeliharaataumemodifikasilingkungan yang
mendukungkesehatananggotakeluarga yang mengalamimasalahkesehatan :
Ya Tidak
Bilayabagaimanaandamemeliharalingkungan………………………………………………………
 Apakahkeluargamampumenggunakanfasilitas / pelayanankesehatan di masyarakat
Ya Tidak
Bilayapelayanankesehatanapa yang saudaragunakan …………………………………………..
 Pada siapakeluargabiasamenggaliinformasitentangmasalahkesehatan yang
dialamianggotakeluarganya:
Keluarga Tetangga
Kader  Tenaga kesehatan, yaitu.................

61. Fungsireproduksi :
Berapajumlahanak yang dimilikikeluarga ? dua
ApakahkeluargamenjadiakseptorKB ?
Ya Tidak
Bilayajenis KB apa yang digunakan :
……………………………………………………………………………….
62. Fungsiekonomi :
Apakahkeluargadapatmemenuhikebutuhanmakananggotakeluarga ?
Ya Tidak
Apakahkeluargadapatmemenuhikebutuhansandanganggotakeluarga?
Ya Tidak
Apakahkeluargadapatmemenuhikebutuhanperumahananggotakeluarga ?
Ya Tidak

Stres dan KopingKeluarga


63. Stesorjangkapendek dan panjang :
Apakahkeluargamengalamimasalahdalamjangkawaktu 6 bulanterakhirini?
Ya Tidak
Bilaya, apakahmasalahtersebutsudahdiatasi ?
……………………………………………………………………………….
Apakahkeluargamengalamimasalahdalamjangkawaktu 1 tahunterakhirini ?
Bilaya, apakahmasalahtersebutsudahdiatasi ?
……………………………………………………………………………….
64. Kemampuankeluargaberesponterhadapstresor :
Apakahkeluargamampumengatasimasalah yang dihadapi
Ya Tidak
65. StrategiKoping yang digunakan:
Bagaimanakeluargamengetahuimasalah yang dihadapi
Sebelumnya keluarga tidak mengetahui masalah yang sedang dihadapi Ny. S, kemudian keluarga Ny. S
didatangi oleh perawat desa setempat u/ melakukan kunjungan rutin, keluarga Ny. S
menyelesaikan masalah dengan cara berdiskusi bersama
66. Strategiadaptasidisfungsional :
Apakahkeluargamenggunakancara-cara yang tidakbermanfaatdalammengatasimasalah ?
Ya Tidak
Bilayabagaimanacaramengatasi ……………………………………………………….
……………………………………………………………………………….

PemeriksaanFisik
Melakukanpemeriksaanfisikterhadapseluruhanggotakeluarga
AskepKeluarga Prodi Ners STIKesHutama Abdi HusadaTulungagung
HarapanKeluarga
Harapankeluargaterhadappetugaskesehatan yang ada ?
Keluarga Ny. S berharap petugas kesehatan yang ada saat ini semakin meningkatkan kinerja dan rajin
dalam melakukan kunjungan

PENGKAJIAN FISIK KELUARGA


( Sesuaikan dg kasusnya)

Nama Individu yang sakit Sumber dana kesehatan


Usia Fasilitaskesehatan yang digunakan

A. I. RIWAYAT KESEHATAN MEDIS


1. Penyakit yang pernah diderita : hipertensi
2. Penyakit yang diderita sekarang : hipertensi
3. Tindakan kesehatan untuk menanganinya : berkunjung ke fasilitas pelayanan terdekat
……………………………………………………………………………………………………

II. PEMERIKSAAN FISIK ( Pada keluarga yang sakit )


1. Tanda – tanda vital
- Tekanan darah : 160 / 90 MmHg
- Nadi : 84 x / menit
- Pernafasan : 20 x / menit
- Suhu : 36,7 Derajat celcius
- Berat Badan : 81 Kg
- Tinggi Badan : 156 Cm
2. Kulit
- Warna : sawo matang
- Gatal : ( ) ada ( ) tidak ada
Kalau ada bagian mana …………………………………..
- Luka : ( ) ada ( ) tidak ada
Kalau ada bagian mana …………………………………..
- Petechiae : ( ) ada ( ) tidak ada
- Perubahan pada kuku
 Cianosis ( ) tidak didapatkan adanya cianosis
 Clubbing ( ) tidak didapatkan adanya clubbing
- Keadaan rambut ;

 Rambut rontok : ( ) ya ( ) tidak


 Warna rambut : putih
 Kekebalan : ……………………………………………
Allopesia ( ) botak ( ) ketombe ( ) lesi ( ) kutu
Lain - lain …………………………………………………………………………….
3. Mata
Kanan Kiri
a. Kelopak Mata
 Sembab ( - ) ( - )
 Peradangan ( - ) ( - )
 Koreng ( - ) ( -)

AskepKeluarga Prodi Ners STIKesHutama Abdi HusadaTulungagung


 Lain – lain ………………………………………………………………………..
b. Konjuctiva dan sklera
Kanan Kiri

 Peradangan (- ) ( - )
 Anemis ( - ) ( - )
 Ikteri ( - ) ( -)
 Lain – lain ……………………………………………………………………….
c. Kornea
Kanan Kiri

 Peradangan ( - ) (- )
 Lain – lain ………………………………………………………………………..
d. Pergerakan Bola Mata
Kanan Kiri

 Eksotalmus (- ) ( - )
 Endotalmus ( - ) ( - )
 Strabismus ( - ) ( - )
 Nistasmus ( - ) ( -)
 Lain – lain : isokor
4. Telinga
Kanan Kiri
- Pendengaran : ……………………………………
- Tinnitus ( - ) (- )
- Purulen ( - ) ( - )
- Seruman ( - ) ( - )
- Nyeri ( -) ( - )
- Lain – lain, sebutkan : daun telinga simetris tidak ada benjolan, bersih
5. Hidung dan Sinus
Kanan Kiri
- Kelainan bentuk (- ) ( - )
- Epistaksis ( - ) ( - )
- Sinusitis ( - ) ( - )
- Nyeri ( - ) ( -)
- Alergi ( - ) ( -)
- Lain – lain, sebutkan ………………………………………………………………….
6. Mulut, faring dan laring
- Gusi berdarah ( - ) - Bau mulut ( - )
- Nyeri ( - ) - Bentuk bibir ( - )
- Carries ( - ) - Peradangan ( -)
- Lidah kotor ( - ) - Kesulitan menelan ( -)
- Sakit kerongkongan ( -)
7. Payudara
Kanan Kiri
- Nyeri ( - ) ( - )
- Keluar cairan ( - ) ( -)
- Bernanah ( - ) ( -)
- Sinusitis ( -) ( -)
- Tumor ( -) ( - )
8. Abdomen
- Bentuk permukaan : normal
- Keadaan kulit perut :
- Tegang ( - ) - Striae ( - )
- Tipis ( - ) - Benjolan ( - )

AskepKeluarga Prodi Ners STIKesHutama Abdi HusadaTulungagung


- Edema ( - ) - Asites ( - )
- Licin ( - ) - Lesi ( -)
9. Ekstremitas
- Adakah kelainan bentuk atau luka : gerakan tak terbatas, mampu fleksi / ekstensi tanpa
rasa nyeri, tidak terdapat lesi maupun benjolan,bengkak(-), kemerahan (-), kekuatan otot
mormal mampu menahan tahanan, reflek (+)
10. Thorak
a. Jantung
- Bunyi jantung : jantung 1 (lup) dan jantung 2 (dup)

b. Paru – paru
- Ronchi ( - )
- Stidor ( - )
- Whezing ( -)
- Krepitasi ( -)
- Kelainan lain : ………………………………………………………………………
11. Struktur dan bentuk tulang belakang
- Kifosis ( - )
- Lordosis ( - )
- Skoliosis ( -)
- Tidak ada kelainan ( -)
12. Lain - Lain …………………………………………………………………………………….
…………………………………………………………………………………………………..

AskepKeluarga Prodi Ners STIKesHutama Abdi HusadaTulungagung


B. DIAGNOSIS KEPERAWATAN KELUARGA
I. Analisis dan sintesis data

No Data Masalah Penyebab


Subjektif : Manajemen kesehatan Ketidakmampuan keluarga
- Keluarga mengatakan keuarga tidak efektif merawat dalam mengenal
kurang memahami cara masalah anggota keluarga
merawat anggota dengan hipertensi
keluarga yang sakit
- Keluarga mengatakan
makanan yang
dikonsumsi Ny. S sama
dengan keluarga lain
- Pola tidur Ny. S tidak
sesuai dan kurang dari
kebutuhan
- Ny. S mengatakan
khawatir tensinya akan
meningkat

1
Objektif :
- Keluarga tampak tidak
mengerti cara
penanganan
penyakityang diderita
Ny. S
- Keluarga kurang
memahami cara
mengenal masalah Ny. S
yang khawatir tensinya
akan meningkat
- TD : 160 90 mmHg
- N : 84 x/menit
- S : 36,7° C
- RR : 20 x/menit

Subjektif : Ketidakmampuan koping Ketidakmampuan koping


- Ny. S mengatakan keluarga keluarga merawat anggota
merasa diabaikan oleh yang sakit
keluarganya
- Ny. S mengatakan tidak
rutin berobat ke PKM
terdekat
- Ny. S mengatakan ingin
2 sembuh dari penyakitnya

Objektif :
- Keluarga pasien terlihat
mengabaikan perawatan
atau pengobatan pasien
karena ditinggal bekerja

3 Subjektif :

Objektif :

AskepKeluarga Prodi Ners STIKesHutama Abdi HusadaTulungagung


II. Perumusan diagnosis keperawatan

No Diagnosis Keperawatan (PES)


Manajemen kesehatan keluarga tidak efektif b/d ketidakmampuan keluarga merawat dalam
1 mengenal masalah anggota keluarga dengan hipertensi d/d aktifitas keluarga untuk
mengatasi masalah kesehatan tidak tepat
Ketidakmampuan koping keluarga berhubungan dengan ketidakmampuan koping keluarga
2
merawat anggota keluarga d/d mengabaikan perawatan anggota keluarga
3
4

III. Penilaian (scoring) diagnosis keperawatan

No
diag. Kriteria Skor Pembenaran
kep
1 a. Sifat masalah ancaman 1/3 x 1 = 1/3 a. Bila keadaan tidak
keluarga segera diatasi akan
2/3 x 2 = 4/3 menimbulkan pola
b. Kemungkinan masalah penanganan masalah
dapat diubah dengan kesehatan keluarga
mudah 3/3 x 1 = 3/3 tidak efektif untuk
memulihkan kondisi
c. Potensial masalah untuk kesehatan Ny. S dan
dicegah tinggi 2/2 x 1 = 2/2 leluarga tidak
memahami masalah
d. Menonjolnya masalah yang diderita
masalah berat harus segera b. Selama pasien
ditangani menerapka sumber –
sumber keperawatan
dalam bentuk
pengetahuan,
keterampilan dan
waktu kemungkinan
masalah dapat diubah
dengan mudah.
c. Pola penanganan
masalah kesehatan
keluarga dapat
dikurangi atau dicegah
asal keluarga dapat
patuh dan mengikuti
saran dan edukasi yang
telah diberikan
d. Keluarga tahu bahwa
hipertensi yang
diderita Ny. S jika
tidak ditangani akan
mengganggu kesehatan
lainnya sehingga harus
segera ditangani
Total skor 3 2/3
2 a. Sifat masalah : ancaman 1/3 x 1 = 1/3 a. Bila keadaan tidak
kesehatan segera diatasi maka
akan menimbulkan

AskepKeluarga Prodi Ners STIKesHutama Abdi HusadaTulungagung


b. Kemungkinan masalah 2/3 x 2 = 4/3 perilaku keluarga yang
dapat diubah : mudah membatasi kemampuan
dirinya dan klien untuk
beradaptasi dengan
c. Potensial masalah untuk 2/3 x 1 = 2/3 masalah kesehatan
dicegah : cukup yang dihadapi oleh Ny.
S
d. Menonjolny masalah ; 1/3 x 1 = 1/3 b. Selama keluarga
masalah berat harus segera mengubah perilaku
ditangani dengan memperhatikan
Total : 2 2/3
perawatan dan
kebutuhan Ny. S
kemungkinan masalah
dapat diubah dengan
mudah.
c. Pola penanganan
masalah kesehatan
keluarga dapat
dikurangi atau dicegah
asal keluarga dapat
patuh dan mengikuti
saran dan edukasi yang
telah diberikan
d. Keluarga tahu bahwa
hipertensi yang diderita
Ny. S jika tidak
ditangani akan
mengganggu kesehatan
lainnya sehingga harus
segera ditangani, tetapi
keluarga kurang
meluangkan waktunya
untuk memperhatikan
kondisi Ny. S
3

IV. Prioritas diagnosis keperawatan

Prioritas Diagnosis keperawatan Skor


1 Manajemen kesehatan keluarga tidak efektif b/d 3 2/3
ketidakmampuan keluarga merawat dalam mengenal
masalah anggota keluarga dengan hipertensi d/d
aktifitas keluarga untuk mengatasi masalah kesehatan
tidak tepat
2
3

C. RENCANA ASUHAN KEPERAWATAN KELUARGA


Diag. keperawatan :

Tujuan Kriteria Hasil / standar Intervensi


1. Setelah Dengan kriteria 1. Kemampuan Pelibatan keluarga

AskepKeluarga Prodi Ners STIKesHutama Abdi HusadaTulungagung


dilakukan hasill : menjelaskan Tidakan
intervensi Meningkat masalah Observasi :
keperawat kesehatan yang 1. Identifikasikesiapan
a selama dialami keluarga untuk terlibat
1x24 jam 2. Aktivitas dalam perawatan
makan keluarga Terapeutik :
manajeme mengatasi 2. Ciptakan hubungan
n masalah terapeutik pasien
kesehatan kesehatan tepat dengan keluarga dalam
keluarga perawatan
meningkat 3. Diskusikan perawatan
dirumah
4. Motivasi keluarga
mengembangkan aspek
positif rencana
perawatan
5. Anjurkan keluarga
terlibat dalam
perawatan
Kolaborasi :
6. Kolaborasi dengan
petugas kesehatan
untuk terapi rutin

D. IMPLEMENTASI

No.
Diag.
tanggal&wakt Implementasi
keperawatan
u
14 desember 1 1. Mengidentifikasi kesiapan keluarga untuk terlibat
2021 dalam perawatan
H : keluarga siap untuk terlibat dalam perawatan Ny.
S dengan meluangkan waktunya untuk
memperhatikan kesehatan Ny. S
2. menciptakan hubungan terapeutik pasien dengan
keluarga dalam perawatan
H : mengedukasi anggota keluarga tentang
pentingnya mengetahui cara, pencegahan, serta
pengobatan / perawatan hipertensi
3. mendiskusikan perawatan dirumah
H : memberi edukasi serta saran untuk melakukan
perawatan hipertensi di rumah seperti menjaga pola
makan dengan mengkonsumsi makanan yang rendah
garam, menjaga pola tidur, dan control secara teratur
4. memotivasi keluarga mengembangkan aspek positif
rencana perawatan
H : memotivasi keluarga bahwa jika anggota
keluarga yang sakit di berikan perhatian yang lebih
maka peluang untuk sembuh lebih besar
5. menganjurkan keluarga terlibat dalam perawatan
H : anggota keluarga siap untuk meluangkn
waktunya untuk memberikan perawatan kepada Ny.
S
AskepKeluarga Prodi Ners STIKesHutama Abdi HusadaTulungagung
6. berkolaborasi dengan petugas kesehatan untuk terapi
rutin
H : menyarankan keluarga Ny. S untuk membawa
Ny. S berobat secara rutin ke fasilitas pelayanan
kesehatan terdekat

E. EVALUASI

Tanggal&wakt
No. diag, kep Evaluasi
u
18 – 12 - 2021 1 S:
11.30 - Keluarga mengatakan sudah memahami tentang cara
merawat keluarga dengan hipertensi dengan
memperhatikan diet, pola tidur dan control secara
teratur
O:
- Keluarga dapat mengungkapkan Kembali cara
merawat keluarga hipertensi dengan memperhatikan
diet, pla tidur dan control teratur
A:
- Tujuan tercapai sebagian
P:
- Intervensi dilanjutkan
2 S:
O:
A:
P:

MENGETAHUI :

Nama perawat Retno Puspitorini Tanggal/ Tandatangan 18 – 12 - 2021

Catatan :

Pada setiap tahap perlu dituliskan dengan jelas dan benar tentang tempat, tanggal, nama perawat sebagai
bukti identifikasi.

AskepKeluarga Prodi Ners STIKesHutama Abdi HusadaTulungagung


LAMPIRAN

A. PENGKAJIAN

AskepKeluarga Prodi Ners STIKesHutama Abdi HusadaTulungagung


B. IMPLEMENTASI

C. EVALUASI

AskepKeluarga Prodi Ners STIKesHutama Abdi HusadaTulungagung


AskepKeluarga Prodi Ners STIKesHutama Abdi HusadaTulungagung

Anda mungkin juga menyukai