Anda di halaman 1dari 2

Nama : Rusli Adi Putra

NIM : 857142043
Materi Quiz Pertemuan/Sesi 3

Jawablah dengan singkat 2 (dua) soal quiz di bawah ini!


1. Sebutkan teknik-teknik pengumpulan data dalam penelitian tindakan kelas!
2. Jelaskan apakah fungsi refleksi dalam penelitian tindkan
kelas! Selamat mencoba ….

1. Teknik Pengumpulan data menurut PDF yang dipaparkan


dalam LMS
(https://lms.ut.ac.id/pluginfile.php/6267673/mod_resource/
content/1/Pertemuan%2023%20April%202022.pdf)
Teknik pengumpulan data terdiri dari :
A. obervasi ( pengamatan langsung di kelas, terkait keaktifan
peserta didik ) dan interpretasi ( pemaknaan, ekspresi
wajah ; focus, atau melamun )
a. prinsip dan jenis observasi ( ketrampilan melakukan
observasi )
- perencanaan bersama
- focus
- mengembangkan kriteria
- ketrampilan observasi
- balikan
Observasi
- observasi terbuka ; secara umum, masih
menggunakan kertas kosong
- observasi terfokus ; hal tertentu saja
- obervasi terstruktur ; ada tahapan yang dibuat, sudah
ada instrumennya
- obervasi sistematik ; secara ; secara tahapan ( proses
pembelajaran, pembuka, inti, penutup) tentukan jenis
observasi sesuai dengan karakterisstik
permasalahannnya
b. Tujuan / Sasaran Observasi :
- mengumpulkan data yang valid/reliabel sesuai yang
diperlukan
- mengetahui proses dan dampak perbaikan yang
rencanakan/adakah perbedaan antar sebelum dan
sesudah perbaikan
c. Prosedur observasi ;
- pertemuan pendahuluan
- pelaksanaan observasi
- diskusi balikan

B. Catatan harian angket, rekaman dan wawancara


2. fungsi refleksi dalam penelitian tindkan kelas adalah guru
dapat menetapkan apa yang sudah dicapai, serta apa yang
masih perlu diperbaiki lagi dalam pembelajaran berikiutnya.
Selain itu, upaya untuk mengkaji apa yang telah terjadi
dan/atau tidak terjadi, apa yang telah dihasilkan atau yang
belum berhasil dituntaskan dengan tindakan perbaikan yang
telah dilakukan. Hasil refleksi itu digunakan untuk menetapkan
langkah lebih lanjut, upaya mencapai tujuan PTK.

Anda mungkin juga menyukai