Anda di halaman 1dari 7

KISI-KISI UJIAN SEMESTER GENAP

KOMPETENSI KEAHLIAN AGRIBISNIS TERNAK UNGGAS


MATA PELAJARAN AGRIBISNIS PAKAN TERNAK UNGGAS
KELAS XII, SEMESTER V TAHUN AJARAN 2018/2019

KOMPETEN INDIKATOR NO BUTIRAN SOAL Tingkat kesukaran Kunci


SI DASAR SOA jawaban
Mudah Sedang sulit
L
Mempersiap Siswa dapat menentukan 1 Peralatan yang dipergunakan untuk memindah, membuat dan menghitung dalam proses pembuatan  D
kan peralatan pengertian dari Peralatan pakan unggas adalah pengertian dari..…
yang dipergunakan untuk a. Persiapan b. Pengadaan c. Kelengkapan d. Identifikasi e. Mengecek fasilitas
memindah, membuat dan
menghitung dalam proses
pembuatan pakan unggas
Siswa dapat menentukan 2 Alat yang dipergunakan untuk memindahakan pakan unggas dalam proses pembuatan pakan  E
Alat yang dipergunakan disebut….
untuk memindahakan a. Ember b. Skop c. Glove d. Karung e. Grobak
pakan unggas dalam
proses pembuatan pakan
Siswa dapat menentukan 3 Alat-alat yang harus diperhatikan sebelum proses pembuatan pakan unggas adalah….  A
Alat-alat yang harus a. Mengecek kondisi peralatan b. Merakit peralatan c. Memperbaiki peralatan
diperhatikan sebelum d Memindahkan peralatan e Menyimpan peralatan
proses pembuatan pakan
unggas
Menyiapkan Siswa dapat menentukan 4 Bahan baku pakan yang akan dicampur antara lain:  B
bahan-bahan urutan Proses 1. Jagung 50%, 2. Dedak 30%, 3. Tepung kacang hijau 15%, 4. Tepung ikan 5%
yang akan pencampuran ransum 5 Konsentrat 5% , 6. Bungkil kacang kedele 5% , 7. Tepung darah 3%
dicampur yang benar Proses pencampuran ransum yang benar adalah
a. 1, 3, 4, 6, 7, 2., 5 b. 1, 2, 3, 4, 5, 6, 7 c. 3, 5, 7, 1, 2, 4, 6 d. 1, 2, 4, 5, 7, 3, 6
e 2, 4, 6, 5, 7, 1, 3
Siswa dapat menentukan 5 Kebbutuhkan kilokalori jagung dalam proses pembuatan pakan unggas Ayam broiler fase starter  C
Kebbutuhkan kilokalori dan fase finisher adalah…
jagung dalam proses a. 2900 kkl dan 3000 kkl b. 2950 kkl dan 3100 kkl c. 3100 kkl dan 3200 kkl
pembuatan pakan unggas d 3200 kkl dan 3300 kkl e. 3250 kkl dan 3350 kkl
Ayam broiler fase starter
dan fase finisher
Siswa dapat menentukan 6 Batas ambang kg kebutuhan tepung ikan dalam proses pembuatan pakan unggas secara umum  B
Batas ambang kg adalah…..
kebutuhan tepung ikan a. 5 sampai 7 kg, b. 5 sampai 10 kg c. 10 sampai 12 kg d. 12 sampai 15 kg
dalam proses pembuatan e 14 sampai 20 kg
pakan unggas secara
umum
Siswa dapat menentukan 7 1. Tepung ikan, 2. Tepung kedele, 3. Tepung kacang hijau, 4. Tepung darah  C
Bahan-bahan yang paling 5 Tepung buluh, 6. Tepung daun lamatoro, 7. Tepung tulang, 8. Bungkil kacang tanah
sedikit digunakan dalam Bahan-bahan yang paling sedikit digunakan dalam proses pembuatan pakan ternak unggas
proses pembuatan pakan ditnjukkan pada no….
ternak unggas a. 1, 2, 3 ,4 b. 3, 4, 5, 6 c. 4, 5, 6, 7 d. 1, 3, 5 , 7 e. 2, 4, 6, 8
Siswa dapat menentukan 8 Tempat yangsesuai di gunakan untuk proses pemindahan bahan pakan sebelum proses pembuatan  A
Tempat yang sesuai di adalah….
gunakan untuk proses a. Terlindungi, steril, dan aman
pemindahan bahan pakan b. Aman, steril dan terbuka
sebelum proses c. Steril, kedap udarah dan aman
pembuatan d. Tertutup dan terlindung dari binatang pembawa penyakit
e. Terbuka sehingga mudah dalam proses pencampuran

Siswa dapat menetukan 9 Semua bahan dan peralatan yang masuk, keluar di dicatat sebelum dan sesudah proses pembuatan  D
pengertian recording pakan unggas adalah pengertian dari…….
a. Callingnisasi b. Observasi c. identifikasi d. Recording e. pull chick
Siswa dapat menentukan 10 Sistim pencampuran pakan unggas dalam proses pembuatan yang perlu diperhatikan yaitu dengan  E
Sistim pencampuran sistim…..
pakan unggas dalam a. Sistim mekanik b. Sistim segitiga c. Sistim segi empat d. Sistim bujur sangkar
proses pembuatan yang e Sistim piramida terbalik
perlu diperhatikan
Membuat Siswa dapat menentukan 11 Standar kebtuhan jagung dalam proses pembuatan pakan unggas broiler fase starter dan finisher  A
pakan broiler Standar kebtuhan jagung adalah
dalam proses pembuatan a. 40% dan 50% b. 45% dan 50% c. 50% dan 60% d. 60% dan 70% e. 65% dan 70%
pakan unggas broiler fase
starter dan finisher
Siswa dapat menentukan 12 Standar kebutuhan protein pakan unggas broiler fase starter dan finisher adalah….  B
Standar kebutuhan protein a. 20% dan 18% b. 21% dan 18% c. 23% dan 19% d. 24% dan 20% e. 25% dan 221%
pakan unggas broiler fase
starter dan finisher
Siswa dapat menentukan 13 Standar kebutuhan dedak padi dalam pembuatan pakan uanggas broiler adalah…..  C
Standar kebutuhan dedak a. 20% dari jumlah pakan yang dibuat b. 25% dari julah pakan yang dibuat
padi dalam pembuatan c 30% dari jumlah pakan yang dibuat d. 40% dari jumlah pakan yang dibuat
pakan uanggas broiler e 50% dari jumlah pakan yang dibuat
Siswa dapat menentukan 14 Kandungan protein rasum jika penggunaan jagung dalam ransum (50kg), dedak padi (20 kg) dan  B
Kandungan protein rasum konsentrat pedaging fase finisher (30 kg) dalam pembuatan pakan jika total pakan yang dibuat 100
jika penggunaan jagung kg.
dalam ransum (50kg), a. 17% b. 18% c. 19% d. 20% d. 21%
dedak padi (20 kg) dan
konsentrat pedaging fase
finisher (30 kg) dalam
pembuatan pakan jika
total pakan yang dibuat
100 kg.
Siswa dapat menentukan 15 Kandungan serat kasar (SK) dan Metabolime Energy (ME) dari dedak padi adalah…  A
Kandungan serat (SK) a. 8,54% dan 2400 kkl b. 9% dan 2500 kkl c. 10,5% dan 2550 kkl
dan metabolime energy d 11,5% dan 2560 kkl e. 11,8% dan 2600 kkl
(ME)dari dedak padi
Siswa dapat menentukan 16 Kandungan serat kasar untuk ayam broiler fase starter dan finisher adalah….  C
Kandungan serat kasar a. 4,0% dan 5,0% b. 4,3% dan 5% c. 5% dan 5,5%
untuk ayam broiler fase d 5,0% dan 5,6% d. 5,5% dan 5,8%
starter dan finisher

Siswa dapat menentukan 17 Akan di lakukan pencampuran pakan sebanyak 100 kg, bahan pakan yang tersedia adalah  D
banyaknya kg pakan konsentrat dengan protein 37% dan jagung 9%, protein yang diinginkan adalah 17%, maka jumlah
dalam pembuatan ransum konsentrat dan jagung yang harus dicampaur adalah…..
dengan total pakan 100 kg a. 25,5 kg dan 69,6 kg b. 26,3 kg dan 69 kg c. 27 kg dan 70,1 kg
d 28,57 kg dan 71,43 kg e. 30 kg dan 72,5 kg
Siswa dapat menentukan 18 Kandungan dari jagung kuning dalam pembuatan ransum adalah…  C
Kandungan dari jagung a. Energy dan vitamin b. Energy dan mineral c. Energy dan santobia
kuning dalam pembuatan d Energy dan protein e. Energy dan lyzin
ransum
Siswa dapat menentukan 19 Kandungan protein konsentrat untuk membuat pakan ayam broiler adalah….  B
Kandungan protein a. 34% b. 36% c. 49% d. 50% e. 55%
konsentrat untuk
membuat pakan ayam
broiler
Membuat Siswa dapat menetukan 20 Prosentase Standar kebutuhan jagung dalam p embuatan pakan layer fase starter adalah…  E
pakan layer Prosentase Standar a. 20% sampai 30% b. 25% sampai 30% c. 30% sampai 35%
kebutuhan jagung dalam d 35% sampai 40% e. 40% sampai 45%
pembuatan pakan layer
fase starter
Siswa dapat menentukan 21 Prosentasi kandungan Protein pakan layer perode starter dan produksi adalah…  A
Prosentasi kandungan a. 21% dan 17 % b. 21,5% dan 17% c. 22% dan 17 % d. 22,5% dan 18%
Protein pakan layer e 23% dan 19%
perode starter dan
produksi
Siswa dapat menentukan 22 Prosentasi kandungan air dalam pembuatan pakan unggas  C
Prosentasi kandungan air a. 11% b. 12% c. 13% d. 14% e. 15%
dalam pembuatan pakan
unggas

Siswa dapat menentukan 23 Kandungan konsentrat untuk membuat pakan ayam layer produksi adalah….  A
Kandungan konsentrat a. 32% b. 36% c. 38% d. 40% e. 46%
untuk membuat pakan
ayam layer produksi
Mengemas Siswa dapat menentukan 24 Pengemasan pakan jadi yang dianjurkan setelah selesai pembuatan adalah……..  B
pakan jadi Pengemasan pakan jadi a. Box karton b. Karung nilon c. Plastik kedap udarah d.Karung goni e. Ember plastik
yang dianjurkan setelah
selesai dibuat
Siswa dapat menentukan 25 Syarat pengemasan pakan yang baik sesuai dengan kesehatan dan kebersihan adalah……  C
pengemasan pakan yang a. Mudah diangkat dan bersih
baik sesuai dengan b. Kedap udarah dan bersih
kesehatan dan kebersihan c. Mudah didapat, harga terjangkau, dan steril
d. Memiliki nilai ekonomis
e. Tidak perlu dikemas dan dibiarkan dalam gudang
Siswa dapat menentukan 26 Untuk mengetahui rata-rata isi bruto dalam kemasan pakan unggas perlu dilakuan….  B
rata-rata isi bruto dalam a. Label karung b. Penimbangan c. Pencatatan d. Supervisi e. Recording
kemasan pakan unggas
Siswa dapat menentukan 27 Kemasan pakan dalam karung dari hasil laboratorium maka perlu diberi…  C
kemasan pakan dalam a. Catatan kecil dikemasan karung b. Cap dari perusahaan c. Pelabelan karung pakan
karung dari hasil d. Penimbangan e. Uji hasil lep
laboratorium
Menyimpan Siswa dapat menentukan 28 Syrat dari penyimpanan pakan unggas adalah……  D
pakan Syrat dari penyimpanan a. Simpan di tempat yang aman
pakan unggas b. Dibiarkan di tempat terbuka sehingga mudah dalam pengangkutan
c. Di simpan diruang tertutp untuk menghindari pencurian
d. Di gudangkan dan ditata untuk memudahkan proses pengangkutan
e. Simpan diruangan yang kedap udarah
Siswa dapat menentukan 29 Suhu dan kelembaban yang ideal untuk penyimpanan pakan unggas setelah selesai  A
Suhu dan kelembaban dikemasadalah….
yang ideal untuk a. 180c dan 65% b. 180c dan 70% c. 180c dan 75% d. 190c dan 80% e. 190c dan 85%
penyimpanan pakan
unggas
Siswa dapat menentukan 30 Pengalas lantai untuk meletak pakan setelah pengemasan adalah….  E
pengalas penyimpanan a. Karpet b. Tikar c. cor beton d. batu bata d. palet
pakan dalam gudang

Esey Test
Siswa dapat menuliskan 1 Sebutkan dan alat dan bahan dalam pembuatan pakan unggas (masing-masing lima (5) 
alat dan bahan dalam 1. Alat
pembuatan pakan unggas - Dandanag, ember, baskom, dulang, mesin mol daging, sendok nasi,
2. Bahan
- Jagung giling, dedak padi, tepung kacang hijau, tepung kacang kedele, air, tepung daun
lamatoro, tepung tapioka
Siswa dapat Menghitung 2 Menghitung ransum ayam broiler fase finisher dengan protein 19%, dengan menggunakan 5 bahan 
ransum ayam broiler fase makanan, menggunakan metode coba-coba
finisher dengan protein Bahan yang disajikan antara lain:
19%, dengan Bahan baku ransu ransu
menggunakan 6 bahan No Nama bahan Batas PK SK LK (%) Energy Haraga bahan
makanan, menggunakan amban (%) (%) (Kkl) (Rp/kg)
metode coba-coba g (%)
1 Jagung 50 9 3,78 5,89 3300 5500
2 Dedak padi 20 13,5 8,54 10,45 2400 2000
3 T. kacang hijau 10 24,4 6.40 1,38 2800 20.000
4 Tepung ikan 7 61,8 5,66 4,2 3800 10.000
5 T. d. lamatoro 5 23,4 11,95 4,04 850 500
6 T. kedele 8 44,4 6,78 10,1 2850 20.000

Hitunglah Kkl, lemak kasar, protein kasar, serat kasar dan harga perkilo gram dari ransum tersebut

jawab
Ransum hasil formulasi yang diperoleh
No Nama bahan Bahan PK SK LK Energy Harga (Rp/kg)
(kg) (%) (%) (%) (Kkl)
1 Jagung 50 4,5 1,89 2,945 1650 275.000,-
2 Dedak padi 20 2,7 1,708 2,09 480 40.000,-
3 T. kacang hijau 10 2,44 0,64 0,138 280 200.000,-
4 Tepung ikan 7 4,326 0,3962 0,294 266 70.000,-
5 T. d. lamatoro 5 1,17 0,5975 0,202 42,5 2500,-
6 T. kedele 8 3,552 0,4746 0,801 228 160.000,-
Total 100 kg 18,69 5,7063 6,477 2946,5 747.500,-
Maka harag 1 kg ransum tersebut adalah 747.500/100 kg = Rp 7.475/kg
Wakasek kurikulum Mengetahui Lewoleba, 18 Mei 2018
Guru Mata Diklat
Kepala SMKN I Lewoleba
Udin Kahar, S. Pi
Nip. 19780925 200604 1 011 Riswandi, SST
Agustinus pati Luon, S. Pd Nip-
Pembina
Nip. 19730826 200212 1 004

Anda mungkin juga menyukai