Anda di halaman 1dari 12

LAPORAN

TUGAS PRAKTIKUM KARTOGRAFI


LAYOUT PETA

Oleh Kelompok 16

No. Nama NIT

1 Ihsan Mahendra 21303883


2 Kevin Ichsan H. 21303886
3 Muhammad Afrian R. 21303890
4 Ramadhanu Prayogi W. 21303896

SEKOLAH TINGGI PERTANAHAN NASIONAL YOGYAKARTA

TAHUN AKADEMIK 2021/2022


Kata Pengantar

Puji syukur kehadhirat Tuhan Yang Maha Esa, karena berkat rahmat dan karunia
Nya, Laporan ”Praktik Kartografi dan Visualisasi Data Pertanahan” ini telah dapat
diselesaikan.

Ucapan terima kasih penyusun sampaikan kepada berbagai pihak yang telah ikut
membantu dan memfasilitasi penyusunan laporan ini, sehingga laporan praktik yang
sederhana ini bisa terwujud.

Laporan praktik ini disusun dengan segala keterbatasan yang ada. Oleh karenanya
demi penyempurnaan laporan ini, saran dan masukan yang berharga dari para pembaca
akan sangat berguna.

Akhirnya penyusun berharap semoga laporan praktik ini bermanfaat bagi para
pembaca yang membutuhkannya.

Yogyakarta, 15 Juli 2022

Penyusun
Praktik Layout Peta

I. Kompetensi Dasar
Mampu melakukan Layout Peta

II. Alat dan Bahan


a. Laptop
b. Foto Udara yang Sudah Selesai Didigitasi
c. Aplikasi ArcGIS

III. Tahap Pelaksanaan


1. Mengubah ukuran layout dengan :
a. Memilih file,
b. Page and Print Setup,
c. Size dan Orientation sesuai keinginan “A4 dan Landscape”.
2. Memilih layout view pada bagian kiri bawah untuk melanjutkan membuat
layout.

3. Membuat grid melalui :


a. Mengklik dua kali pada Layers,
b. Grids,
c. New Grid,
d. Memilih Graticule atau Measure,
e. Jika ingin menambahkan grid lain memilih new grid kemudian
memilih sesuai keinginan.
4. Mengatur grid yang sudah dibuat sesuai keinginan melalui properties.
5. Membuat Rectangle pada menu draw untuk membuat Tepi Peta.

6. Memilih menu insert untuk menambahkan atribut yang dibutuhkan pada


Tepi Peta :
a. Picture,
b. Text,
c. North Arrow,
d. Scale Text,
e. Scale Bar,
f. Data Frame,
g. Legend
7. Export Peta dalam bentuk JPEG dengan :
a. File,
b. Export Map.
IV. Lampiran
i. Ihsan Mahendra / 21303883 / F / 19

ii. Kevin Ichsan H. / 21303886 / F / 22


iii. Muhammad Afrian R. / 21303890 / F / 26

iv. Ramdhanu Prayogi W. / 21303896 / F / 32

Anda mungkin juga menyukai