Anda di halaman 1dari 18

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN

(RPP)

Sekolah : SMA Negeri 3 Sidoarjo


Mata Pelajaran : Seni Budaya (SeniTari)
Kelas/ Semester : XI / Satu
Materi Proyek : TariKreasi
AlokasiWaktu : 8 Pertemuan (16 JP)

A. Kompetensi Inti
KI 1 : Menghayatidanmengamalkanajaran agama yang dianutnya.
KI 2 : Menghayatidanmengamalkanperilakujujur, disiplin, santun, peduli (gotongroyong,
kerjasama, toleran, damai), bertanggungjawab, responsif, dan pro-aktif dalam berinteraksi
secara efektif sesuai dengan perkembangan anak di lingkungan, keluarga, sekolah, masyarakat
dan lingkungan alam sekitar, bangsa, negara, kawasan regional, dan kawasan internasional.
KI 3 : Memahami, menerapkan, dan menganalisis pengetahuan faktual, konseptual,
prosedural, dan meta kognitif berdasarkan rasa ingin tahunya tentang ilmu pengetahuan,
teknologi, seni, budaya, dan humaniora dengan wawasan kemanusiaan, kebangsaan, kenegaraan,
dan peradaban terkait penyebab fenomena dan kejadian, serta menerapkan pengetahuan
procedural padabidangkajian yang
spesifiksesuaidenganbakatdanminatnyauntukmemecahkanmasalah.
KI 4 : Mengolah, menalar,
danmenyajidalamranahkonkretdanranahabstrakterkaitdenganpengembangandari yang
dipelajarinya di sekolahsecaramandiri, bertindaksecaraefektifdankreatif,
sertamampumenggunakanmetodesesuaikaidahkeilmuan.

B. KompetensiDasardanIndikatorPencapaianKompetensi

KD Indikator
3.1 3.1 Menerapkankonsep, teknik, 3.1.1 Menentukan konsep garap tari kreasi yang
danprosedurdalamberkaryatarikreasi. akan diciptakan.

1
3.1.2 Menentukan teknik dan prosedur karya tari
kreasi.
3.1.3 Mempresentasikan hasil penerapan
penentuan konsep, teknik dan prosedur dalam
berkarya tari kreasi.

3.1.4 Menampilkan hasil dari penerapan serta


proses siswa dalam berkarya seni tari kreasi
didepan kelas.
4.1 4.1.1 Menganalisis gerakan tari kreasi
berkaryasenitarimelaluipengembang
angerakberrdasarkankonsep, teknik, 4.1.2 Memperagakan gerakan tari kreasi dari
danprosedursesuaidenganhitungan. hasil yang diamati.
4.1.3
mengeksplorasigeraktarikreasiberdasarkanpenge
mbangandarihasiltarikreasi yang
diamatidenganhitungan.

C. TujuanPembelajaran
Pertemuan pertama
Setelah mengikutiserangkaiankegiatanpembelajaranpesertadidikdapat:
 Mengetahui pengertian seni tari dengan benar
 Mengetahui pengertian tari kreasi dengan benar
 Mengetahui contoh tari kreasi
Pertemuan Kedua
Setelah mengikuti serangkaian kegiatan pembelajaran peserta didik dapat:
 Mengamati video contoh tari kreasi
 Mengidentifikasi tata busana dan rias tari kreasi
 Mendiskusikan hasil identifikasi secara berkelompok
Pertemuan Ketiga
Setelah mengikuti serangkaian kegiatan pembelajaran peserta didik dapat:
2
 Membangun kerja sama antar siswa dalam kelompok dengan baik.
 Menentukan ide konsep garap gerak tari kreasi.
Pertemuan Keempat
Setelah mengikuti serangkaian kegiatan pembelajaran peserta didik dapat:
 Membuat gerak eksplorasi berdasarkan konsep, teknik, dan prosedur dalam berkarya
tari kreasi.
Pertemuan Kelima
Setelah mengikuti serangkaian kegiatan pembelajaran peserta didik dapat:
 Menrangakai ragam gerakan tari kreasi dari hasil pengamatan secara berkelompok
Pertemuan Keenam
Setelah mengikuti serangkaian kegiatan pembelajaran peserta didik dapat:
 Mengembangkan ragam gerakan dari hasil analisis secara berkelompok sesuai konsep,
teknik, dan prosedur hitungan dengan tepat.
Pertemuanketujuh

Setelah mengikuti serangkaian kegiatan pembelajaran peserta didik dapat:

 Kreatifitas dalam membuat pengembangan gerakan dengan dinamika hitungan yang


tidak selalu monoton
Pertemuankedelapan

Setelah mengikuti serangkaian kegiatan pembelajaran peserta didik dapat:

 Memperagakkangerakanhasilanalisisdidepankelassesuaidengankonsep, teknik,
prosedurhitungandenganbaik.

Fokus Penilaian Sikap:


Kejujuran, Tanggung Jawab dan Kedisiplinan
D. Materi Pembelajaran
1. Materipembelajaran regular
a. Pertemuanpertama
 Pengertian seni tari dan Tari Kreasi
b. Pertemuan kedua

3
 Analisis Gerak TariKreasi
 Mengidentifikasi tata busana dan rias tari kreasi daerah setempat
c. Pertemuan ketiga
 Menentukan Konsep Garap Tari Kreasi
d. Pertemuan keempat
 Eksplorasi Gerak Tari Kreasi
e. Pertemuan kelima
 Merangkai Gerak Tari Kreasi
f. Pertemuan keenam
 Mengembangkan rangkaian Gerak TariKreasi
g. Pertemuanketujuh
 Kreatifitasgeraktariberdasarkanketepatanhitungan
h. Pertemuankedelapan
 Mempresentasikanhasilpenggarapantarikreasisecarabekelompok
2. Materipembelajaranpengayaan
 KreatifitasPembuatanRagamGerakTariKreasidenganketepatanhitungan
3. Materipembelajaran remedial
 Teknikdanketepatanhitungandalamgeraktarikreasi yang diciptakan
E. MetodePembelajaran
Pembelajaran Penemuan (Discovery Learning)
F. Media, AlatdanBahan
1. Media:
a. Video Tari Kreasi
b. Gambar Tari Kreasi
2. Alat:
a. Laptop
b. LCD
c. Proyektor
d. Speaker
3. Bahan:
a.Spidol
b. Flashdisk
G. Sumber Belajar

4
1. Kemdikbud. 2017. Seni Budaya SMA/MA Kelas XI Semester 1.KemdikbudRI.Jakarta.
(Buku guru Halaman88)
2. Kemdikbud.2017.Seni Budaya SMA/ MA Kelas XI Semester 1.Kemdikbud RI.Jakarta.
(BukusiswaHalaman 108)
3. Internet: Gerak Dasar Tari, Konsep Gerak Tari, TariKreasi
H. Langkah-langkahPembelajaran
1. Pertemuan Pertama: 2 JP= 90menit.
a. KegiatanPendahuluan (10 menit)
1) Orientasi (Salam pembuka, berdoa, absensi kehadiran siswa)
2) Aprepsi (Guru bertanya apakah sudah pernah mendengar istilah konsep gerak
tarikreasi)
3) Motivasi (memberi contoh tentang manfaat belajar seni tari kreasi)
4) Pemberian Acuan (Garis besar konsep gerak tari, pembentukan kelompok,
penyampaian tujuan pembelajaran)

b. Kegiatan Inti (60 menit)


PembelajaranPenemuan
1) Stimulation (Pemberian Rangsang)
Melihat
Guru menampilkan gambar yang berhubungan dengan materi seni tari kreasi
Guru menampilkan video tari kreasi daerah setempat
Mendengar
Guru menyampaikan materi konsep gerak tarikreasi dengan singkat.
Menulis
Siswa menulis resume penyampaian materi oleh guru.
2) Problem Statement (Pertanyaan/Identifikasi Masalah)
Berpikir kritik
Guru memberi kesempatan siswa untuk bertanya mengenai gambar/materi yang
telah disampaikan mulai dari pertanyaan faktual ke pertanyaan hipotetik
3) Data Collection (Pengumpulan Data)
Literasi

5
Membaca sumber lain: membaca buku paket dan internet mengenai konsep gerak
tarikreasi
Aktivitas
Menyusun pertanyaan mengenai yang tidak dipahami dari kegiatan literasi
Kolaborasi
Siswa mendiskusikan materi yang telah didapat dari masing-masing individu
Siswa mencatat informasi yang telah ditemukan dalam kelompok
Siswa mempresentasikan ulang materi yang telah didapat secara keseluruhan
dengan detail
Antar siswa saling tukar informasi ketika sesi presentasi telah selesai untuk aktif
saling menanggapi materi yang dibahas.
4) Data Processing (Pengolahan Data)
Siswa berdiskusi dan mengolah informasi untuk menanggapi pertanyaan yang
diajukan siswa lain saat presentasi
5) Verification (Pembuktian)
Siswa menyampaikan hasil olah informasi yang telah didiskusikan berdasarkan
sumber dan teori yang akurat yang kemudian ditanggapi oleh guru.
6) Generalization (Menarik Kesimpulan)
Siswa menyampaikan point-point hasil pembelajaran hari tersebut mengenai
konsep gerak tari.
c. KegiatanPenutup (20 menit)
1) Meresume materi bersama-sama antara guru dan siswa
2) Evaluasi pada materi konsep gerak tarikreasi
3) Pemberian Tugas mengenai konsep gerak tarikreasi
4) Doa dan Salam Penutup

2. Pertemuan Kedua: 2 JP=90 menit.


a. KegiatanPendahuluan (15 menit)
1) Orientasi (Salam pembuka pelajaran, doa, absensi)
2) Aprepsi (Guru bertanya apakahsudahpernahmelihattarikreasi)
3) Motivasi (memberi contoh tentang manfaat belajar teknik dan prosedur gerak

6
tarikreasi)
4) Pemberian Acuan (Garis besar teknik dan prosedur gerak tari , pembentukan
kelompok, penyampaian tujuan pembelajaran)
b. KegiatanInti (65 menit)
PembelajaranPenemuan
1) Stimulation (Pemberian Rangsang)
Melihat
Guru menampilkan contoh gambar yang berhubungan dengan materi teknik dan
prosedur gerak tarikreasi
Mendengar
Guru menyampaikan materi teknik dan prosedur gerak tari kreasidengan singkat.
2) Problem Statement (Pertanyaan/Identifikasi Masalah)
Berpikir kritik
Guru memberi kesempatan siswa untuk bertanya mengenai gambar/materi yang
telah disampaikan mulai dari pertanyaan faktual ke pertanyaan hipotetik
3) Data Collection (Pengumpulan Data)
Literasi
Membaca sumber lain: membaca buku paket dan internet mengenai teknik dan
prosedur gerak tari
Aktivitas
Menyusun pertanyaan mengenai yang tidak dipahami dari kegiatan literasi
Kolaborasi
Siswa mendiskusikan materi yang telah didapat dari masing-masing individu
Siswa mencatat informasi yang telah ditemukan dalam kelompok
Siswa mempresentasikan ulang materi yang telah didapat secara keseluruhan
dengan detail
Antar siswa saling tukar informasi ketika sesi presentasi telah selesai untuk aktif
saling menanggapi materi yang dibahas.
4) Data Processing (Pengolahan Data)
Siswa berdiskusi dan mengolah informasi untuk menanggapi pertanyaan yang
diajukan siswa lain saat presentasi

7
5) Verification (Pembuktian)
Siswa menyampaikan hasil olah informasi yang telah didiskusikan berdasarkan
sumber dan teori yang akurat yang kemudian ditanggapi oleh guru.
6) Generalization (Menarik Kesimpulan)
Siswa menyampaikan point-point hasil pembelajaran hari tersebut mengenai
teknik dan prosedur gerak tari.
c. KegiatanPenutup (10 menit)
1) Penyimpulan Materi bersama-sama
Guru dan Siswa menyimpulkan materi mengenai teknik dan prosedur gerak tari
2) Evaluasi dan refleksi pada materi teknik dan prosedur gerak tari
3) Pemberian Tugas mengenai teknik dan prosedur gerak tari
4) Motivasi untuk mengingatkan pentingnya belajar teknik dan prosedur gerak tari
5) Doa dan Salam Penutup

3. Pertemuan Ketiga: 2 JP=90 menit.


a. KegiatanPendahuluan (10 menit)
1) Orientasi (Guru membuka pelajaran dengan salam, berdoa bersama, melakukan
absensi, mengumpulkan tugas pertemuan sebelumnya)
2) Aprepsi (Guru bertanya apakah sudah pernah mendengar istilah ragam gerak)
3) Motivasi (memberi contoh tentang manfaat belajar ragam gerak tari kreasi)
4) Pemberian Acuan (Garis besar ragam gerak tari kreasi, pembentukan kelompok,
penyampaian tujuan pembelajaran)

d. KegiatanInti (65 menit)


PembelajaranPenemuan
1) Stimulation (Pemberian Rangsang)
Melihat
Guru menampilkan video yang berhubungan dengan materi ragam gerak tari
kreasi
Guru menampilkan video tari tradisi kreasi setempat
Mendengar

8
Guru menyampaikan materi konsep ragam gerak tari kreasi setempat dengan
singkat.
Menulis
Siswa menulis resume penyampaian materi oleh guru.
2) Problem Statement (Pertanyaan/Identifikasi Masalah)
Berpikir kritik
Guru memberi kesempatan siswa untuk bertanya mengenai gambar/materi ragam
gerak tari daerah setempat yang telah disampaikan mulai dari pertanyaan faktual
ke pertanyaan hipotetik
1) Data Collection (Pengumpulan Data)
Literasi
Membaca sumber lain: membaca buku paket dan internet mengenai ragam gerak
tari kreasi setempat
Aktivitas
Menyusun pertanyaan mengenai yang tidak dipahami dari kegiatan literasi
Kolaborasi
Siswa mendiskusikan materi yang telah didapat dari masing-masing individu
Siswa mencatat informasi yang telah ditemukan dalam kelompok
Siswa mempresentasikan ulang materi yang telah didapat secara keseluruhan
dengan detail
Antar siswa saling tukar informasi ketika sesi presentasi telah selesai untuk aktif
saling menanggapi materi yang dibahas.
2) Data Processing (Pengolahan Data)
Siswa berdiskusi dan mengolah informasi untuk menanggapi pertanyaan yang
diajukan siswa lain saat presentasi

3) Verification (Pembuktian)
Siswa menyampaikan hasil olah informasi yang telah didiskusikan berdasarkan
sumber dan teori yang akurat yang kemudian ditanggapi oleh guru.
4) Generalization (Menarik Kesimpulan)

9
Siswa menyampaikan point-point hasil pembelajaran hari tersebut mengenai
ragam gerak tari daerah setempat.
e. KegiatanPenutup (10 menit)
1) Meresume materi ragam gerak tari oleh guru dan siswa
2) Evaluasi dan refleksi pada materi ragam gerak tari kreasidaerah setempat
3) Pemberian tugas mengenai ragam gerak tari kreasidaerah setempat
4) Motivasi untuk belajar ragam gerak tari dan mengingatkan
pengaplikasiannya di pertemuan selanjutnya.
5) Doa dan Salam Penutup

4. Pertemuan Keempat: 2 JP=90 menit.


a. KegiatanPendahuluan (10 menit)
1) Orientasi (Guru membuka pelajaran dengan salam, berdoa bersama, melakukan
absensi, mengumpulkan tugas pertemuan sebelumnya)
2) Aprepsi (Guru bertanya apakah sudah pernah mendengar istilah eksplorasi)
3) Motivasi (memberi contoh tentang manfaat belajar eksplorasi)
4) Pemberian Acuan (Garis besar eksplorasi, pembentukan kelompok, penyampaian
tujuan pembelajaran)
b. KegiatanInti (75 menit)
PembelajaranPenemuan
1) Stimulation (Pemberian Rangsang)
Melihat
Guru menampilkan video yang berhubungan dengan materi ragam gerak tari
daerah
Guru menampilkan video tari tradisi daerah setempat
Guru menampilkan contoh motif pengembangan gerak ragam gerak daerah
setempat dari hasil eksplorasi
Mendengar
Guru menyampaikan secara garis besar mengenai eksplorasi pengembangan
ragam gerak tari.
2) Problem Statement (Pertanyaan/Identifikasi Masalah)

10
Berpikir kritik
Guru memberi kesempatan siswa untuk bertanya mengenai gambar yang
diperlihatkan oleh guru
3) Data Collection (Pengumpulan Data)
Aktivitas
Masing-masing siswa melakukan eksplorasi untuk pengembangan ragam gerak
tari kreasi
Kolaborasi
Siswa mendiskusikan hasil eksplorasi yang telah didapat dari masing-masing
individu
Antar siswa saling tukar hasil eksplorasi di sesi presentasi individu pada tiap
kelompok, siswa diharap untuk aktif saling menanggapi hasil temuan siswa lain.
4) Data Processing (Pengolahan Data)
Siswa merangkai hasil temuan eksplorasi dan berdiskusi untuk menentukan
perencanaan mengolah hasil temuan di luar jam pelajaran
5) Verification (Pembuktian)
Siswa mempresentasikan hasil rangkaian eksplorasi kelompok yang kemudian
ditanggapi oleh guru.
6) Generalization (Menarik Kesimpulan)
Siswa menyampaikan point-point hasil pembelajaran hari tersebut mengenai
pengembangan ragam gerak tari daerah setempat.
c. KegiatanPenutup (15 menit)
1) Meresume materi eksplorasi pengembangan ragam gerak tari oleh guru dan siswa
2) Evaluasi dan refleksi pada materi eksplorasi ragam gerak tari daerah setempat
3) Motivasi untuk melanjutkan eksplorasi ragam gerak tari dan mengingatkan
pengaplikasiannya di pertemuan selanjutnya.
4) Doa dan Salam Penutup

5. Pertemuan Kelima: 2 JP=90 menit.


a. KegiatanPendahuluan (10 menit)

11
1) Orientasi (Guru membuka pelajaran dengan salam, berdoa bersama, melakukan
absensi, mengumpulkan tugas pertemuan sebelumnya)
2) Aprepsi (Guru bertanya apakah sudah pernah mendengar istilah improvisasi)
3) Motivasi (memberi contoh tentang manfaat belajar improvisasi)
4) Pemberian Acuan (Garis besar improvisasi, pembentukan kelompok,
penyampaian tujuan pembelajaran)
b. KegiatanInti (65 menit)
PembelajaranPenemuan
1) Stimulation (Pemberian Rangsang)
Mendengar
Guru menyampaikan secara garis besar mengenai improvisasi pengembangan
eksplorasi ragam gerak tari.
2) Problem Statement (Pertanyaan/Identifikasi Masalah)
Berpikir kritik
Guru memberi kesempatan siswa untuk bertanya mengenai materi yang
disampaikan.
3) Data Collection (Pengumpulan Data)
Aktivitas
Masing-masing siswa melakukan penyusunan improvisasi dari hasil eksplorasi
untuk pengembangan ragam gerak tari kreasi yang dilakukannya.
Kolaborasi
Siswa mendiskusikan hasil penyusunan siasat improvisasi dari eksplorasi yang
telah didapat dari masing-masing individu
Antar siswa saling tukar hasil penyusunan improvisasi di sesi presentasi individu
pada tiap kelompok, siswa diharap untuk aktif saling menanggapi hasil temuan
siswa lain.
4) Data Processing (Pengolahan Data)
Siswa merangkai hasil temuan improvisasi dan berdiskusi untuk menentukan
jadwal latihan untuk perencanaan mengolah hasil temuan di luar jam pelajaran
5) Verification (Pembuktian)

12
Siswa mempresentasikan hasil rangkaian improvisasi kelompok yang kemudian
ditanggapi oleh guru.
6) Generalization (Menarik Kesimpulan)
Siswa menyampaikan point-point hasil pembelajaran hari tersebut mengenai
improvisasi pengembangan ragam gerak tari daerah setempat.
c. KegiatanPenutup (10 menit)
1) Meresume materi improvisasi hasil eksplorasi pengembangan ragam gerak tari
oleh guru dan siswa
2) Evaluasi pada materi improvisasi hasil eksplorasigeraktarikreasi
3) Motivasi untuk melanjutkan hafalan susunan improvisasi dari eksplorasi ragam
gerak tari kreasidan mengingatkan pengaplikasiannya di pertemuan selanjutnya.
4) Doa dan Salam Penutup

6. Pertemuan Keenam: 2 JP=90 menit.


a. KegiatanPendahuluan (10 menit)
1) Orientasi (Guru membuka pelajaran dengan salam, berdoa bersama, melakukan
absensi)
2) Aprepsi (Guru bertanya apakah sudah menyelesaikan materi penyusunan rangkaian
gerak tarikreasi)
3) Motivasi (memberi contoh tentang manfaat belajar menyusun sajian rangkaian gerak
tarikreasi)
4) Pemberian Acuan (Garis besar tentang rangkaian gerak tari, berkumpul dengan
kelompok, penyampaian tujuan pembelajaran)
b. KegiatanInti (65 menit)
PembelajaranPenemuan
1) Stimulation (Pemberian Rangsang)
Mendengar
Guru menyampaikan secara garis besar mengenai rangkaian pengembangan
ragam gerak tari.
2) Problem Statement (Pertanyaan/Identifikasi Masalah)
Berpikir kritik

13
Guru memberi kesempatan siswa untuk bertanya mengenai materi yang
disampakan mulai dari pertanyaan faktual ke pertanyaan hipotetik

3) Data Collection (Pengumpulan Data)


Aktivitas
Masing-masing siswa melakukan latihan untuk rangkaian pengembangan ragam
gerak tari kreasidaerah setempat
4) Verification (Pembuktian)
Siswa mempresentasikan hasil rangkaian gerak tari yang kemudian ditanggapi
oleh guru.
6) Generalization (Menarik Kesimpulan)
Siswa menyampaikan point-point hasil pembelajaran hari tersebut mengenai
pengembangan ragam gerak tari kreasi.
c. KegiatanPenutup (15 menit)
1) Menyimpulkan materi pengembangan ragam gerak tari oleh guru dan siswa
2) Evaluasi dan refleksi materi
3) Motivasi untuk terus belajar
4) Doa dan Salam Penutup
7. Pertemuanketujuh : 2 JP (90mnt)
a) Kegiatanpendahuluan : (10mnt)
1) Orientasi (Guru membuka pelajaran dengan salam, berdoa bersama,
melakukan presensi)
2) Aprepsi (Guru bertanya apakah sudah menyelesaikan materi penyusunan
rangkaian gerak tari dengan hitungan)
3) Motivasi (member contoh tentang manfaat belajar menyusun sajian
rangkaian gerak tari dengan hitungan)
4) PemberianAcuan (Garis besar tentang gerak tari, berkumpul dengan
kelompok, penyampaian tujuan pembelajaran)
b. Kegiataninti(65memnit)
1) Mengidentifikasi gerakan yang sudah dibuat oleh siswa dalam
bentuk hitungan

14
2) Ketepatanhitungandengangeraktarikreasi yang diciptakan
3) Mencarireferensigeraktarikreasidenganhitungandimediasosial
c. Kegiatanpenutup (15menit)
KegiatanPenutup (15 menit)
1) Menyimpulkan materi pengembangan ragam gerak tari oleh guru dan siswa
2) Evaluasi dan refleksi materi
3) Motivasi untuk terus belajar
4) Doa dan Salam Penutup

8. Pertemuankedelapan :
a. Kegiatanpendahuluan : (10mnt)
1) Orientasi (Guru membuka pelajaran dengan salam, berdoa bersama, melakukan
absensi)
2) Aprepsi (Guru bertanya apakah
sudahmembuatgeraktarikreasidenganketepatanhitungan)
3) Motivasi (Meyakinkanbahwakaryatarikreasi yang
diciptakannyasecaraberkelompokbermuatanbaik)
4) Pemberian Acuan (Membericontohragamgeraktarikreasidenganhitungan)
b. Kegiataninti (65menit)
1) Menciptakanhasilkaryatarikreasisecaraberkelompok
2) Menampilkanhasilkaryatarikreasisecaraberkelompokdengan
3) teknik
4) Menampilkanhasilkaryatarikreasisecaraberkelompokdenganprosedur
5) Menampilkanhasilkaryatarikreasisecarakreatifberkelompokbesertahit
ungannya
c. Kegiatanpenutup : (15menit)
1) Menyimpulkanhasilpenampilan yang sudahditunjukkan
2) Evaluasimateripenciptaankaryatarikreasi yang sudahditampilkan
3) Motivasiuntukterusbelajar
4) Doadan Salam Penutup

15
I. Penilaian
1. Teknikpenilaian
a. Sikap Sosial
No Teknik BentukIns ContohButirInstru WaktuPelaks Keterangan
. trumen men anaan
1 Observ Jurnal 1. Kejujuran Saat Penilaian untuk
asi pembelajaran pencapaian
2. Tanggung Jawab
berlangsung pembelajaran
3. Kedisiplinan

b. Pengetahuan
No Tekni BentukInstrum ContohButirInstru WaktuPelaksana Keterangan
. k en men an
1 Tertuli Pertanyaan dan 1. JelaskanKonsep Setelah Penilaian
s tugas tertulis gerak tarikreasi pembelajaran capaian
berbentuk usai pembelajar
2.Jelaskanragam
essai an
gerak tari kreasi
daerah setempat

c. Ketrampilan

No Tekni BentukInstrum ContohButirInstru WaktuPelaksana Keterangan


. k en men an
1 Prakti Bukti Kerja Memeragakan Saat Penilaian
k rangkaian gerak pembelajaran untuk,
hasil eksplorasi berlangsung dan sebagai,
kelompok setelah dan
pembelajran pencapaian

16
usai pembelajar
an

2. Pembelajaran Remedial
Berdasarkan hasil analisispenilaian, bagi peserta didik yang belum mencapai ketuntasan
belajar di berikan kegiatan belajar dengan bentuk remedial yaitu :

 Teknik dan ketepatan hitungan dalam gerak tari kreasi yang diciptakan

3. PembelajaranPengayaan
Berdasarkan hasil analisis penilaian, bagi peserta didik yang sudah mencapai ketuntasan
belajar diberikan kegiatan pembelajaran dengan bentuk pengayaanyaitu:

 Membuat video lima Ragam Gerak Tari Kreasi dengan ketepatan hitungan
secara kreatif.

Sidoarjo, 30 November 2021


Mengetahui,
Kepala SMA Negeri 3 Sidoarjo Guru Mata Pelajaran,

Lisa Maharani, S.Pd Inggar Belzky Tosabila


Nip. 199000000000000000 Nip. 20020134035

17
18

Anda mungkin juga menyukai