Anda di halaman 1dari 5

Analisis KD

3.2. Mengklasifikasikan makhluk hidup dan benda berdasarkan karakteristik yang diamati.

4.2. Menyajikan hasil pengklasifikasian makhluk hidup dan benda di lingkungan sekitar berdasarkan
karakteristik yang diamati.

PENGALAMAN BELAJAR

1. Siswa mengklasifikasikan Pengalaman belajar siswa mengklasifikasikan


2. Siswa menyajikan hasil pengklasifikasian menyajikan hasil klasifikasi

MATERI

1. Ciri – ciri makhluk hidup


2. Klasifikasi makhluk hidup dan benda berdasarkan karakteristik yang diamati.

3.2. Mengklasifikasikan makhluk hidup dan benda berdasarkan karakteristik yang diamati.

1. Menjelaskan ciri – ciri makhluk hidup.


2. Menjelaskan pengertian klasifikasi makhluk hidup dan prinsip – prinsip pengklasifikasiannya.
3. Mengidentifikasi dan mengklasifikasikan makhluk hidup berdasarkan karakteristik yang diamati.
4. Mengklasifikasikan benda berdasarkan karakteristik yang diamati.

4.2. Menyajikan hasil pengklasifikasian makhluk hidup dan benda di lingkungan sekitar berdasarkan
karakteristik yang diamati.

1. menyajikan hasil pengklasifikasian makhluk hidup dan benda dilingkungan sekitar berdasarkan
karakteristik yang diamati.

No Indikator Materi Pengalaman Penilaian Sumber Alokasi


Belajar Online Belajar Waktu
1. Menjelaskan ciri Klasifikasi Makhluk 1. Melihat Pengetahu Disampaik 1 Minggu
– ciri Makhluk Hidup : tayangan untuk an : an sumber
Hidup merumuskan video,
- Ciri – ciri Makhluk ciri – ciri Tes pilihan sumber
Hidup makhluk hidup. ganda dan artikel,
Essay sumber
- Klasifikasi 2. Melihat video foto,
makhluk hidup tentang Keterampil sumber
berdasarkan klasifikasi an : reference
karakteristik yang makhluk hidup. Produk :Fot pustaka
diamati. o hasil
3. Tugas mandiri klasifikasi
-Klasifikasi benda Mengklasifikasi
berdasarkan kan makhluk Sikap :
karakteristik yang hidup yang ada Keaktifan
diamati. dilingkungan Disiplin
sekitar. Tanggung
jawab
4. Tugas mandiri
mengklasifikasi
kan benda yang
ada di sekitar
berdasarkan
karakteristik
yang diamati.
2. Menjelaskan
pengertian
klasifikasi
makhluk hidup
dan prinsip –
prinsip
pengklasifikasian
nya

3. Mengidentifikasi
dan
mengklasifikasika
n makhluk hidup
berdasarkan
karakteristik
yang diamati
4 Mengklasifikasika
n benda
berdasarkan
karakteristik
yang diamati.
 
5. Menyajikan hasil
pengklasifikasian
makhluk hidup
dan benda
dilingkungan
sekitar
berdasarkan
karakteristik
yang diamati.
RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN (RPP)

Nama Satuan Pendidikan : SMP Negeri 7 Tarakan


Mata Pelajaran/Tema : IPA
Kelas/Semester : VII/ Ganjil
Alokasi Waktu : 1 Pertemuan
KD : 3.2. Mengklasifikasikan makhluk hidup dan benda berdasarkan
karakteristik yang diamati.
4.2 Menyajikan hasil pengklasifikasian makhluk hidup dan benda di
lingkungan sekitar berdasarkan karakteristik yang diamati.

I. Tujuan Pembelajaran
a. Dengan melihat tayangan iSpring, peserta didik dapat menjelaskan ciri – ciri makhluk
hidup dengan benar.
b. Dengan melihat tayangan video, peserta didik dapat menjelaskan pengertian klasifikasi
makhluk hidup dan prinsip – prinsip pengklasifikasiannya dengan benar.
c. Dengan panduan LK peserta didik dapat mengklasifikasikan makhluk hidup dan benda di
lingkungan sekitar dengan kreatif dan bertanggung jawab .

II. Langkah-Langkah Pembelajaran


a.Pendahuluan
1. Guru menyapa peserta didik dan mengecek kehadiran melalui Whatshapp.
2. Guru mengajak peserta didik untuk bersyukur dan memotivasi peserta didik untuk
senantiasa menjaga kesehatan.

b.Kegiatan inti
1.Guru mengirimkan tayangan iSpring, video ke wa grup dan meminta peserta untuk
menyimak.
2. Guru meminta peserta didik untuk mengamati lingkungan sekitar dan mengklasifikasikan
makhluk hidup yang ada dilingkungan tersebut berdasarkan karakteristik yang dimiliki
dengan menuliskannya di selembar kertas. .
2. Guru meminta peserta didik untuk mengamati lingkungan sekitar dan
mengklasifikasikan benda yang ada dilingkungan tersebut berdasarkan karakteristik yang
dimiliki dengan menuliskannya di selembar kertas
c. Penutup
Guru memberikan apresiasi atas usaha peserta didik dan meminta peserta didik
mengirimkan hasil kerja individu melalui email.

III. Penilaian
1.Pengetahuan (Tes Tertulis PG dan Essay)
2. Keterampilan :

- Produk : Foto hasil klasifikasi

3. Sikap : Keaktifan, Disiplin, Tanggung Jawab

Tarakan, 9 Juli 2020


Mengetahui Guru Mata Pelajaran
Kepala Sekolah,

Friny Napasti, S.Pd.,M.Pd Ernawati, S.Si.


NIP. 197910022000122003 NIP.198208042009022003

Anda mungkin juga menyukai