Anda di halaman 1dari 3

TRIASE

No. Dokumen
No. Revisi Halaman
KLINIK SOP/013/II/Klinik
01 1/3
DENKESYAH Denkes/2018
MADIUN
Ditetapkan
KepalaKlinikDenkesyahMadiun,
TanggalTerbit
SPO
02 Juli 2018
SitiRohmani
PNS III/c NIP 196809221990032002
1. Pengertian Triase adalah tindakan untuk mengelompokkan penderita berdasar
pada beratnya cedera / penyakit yang diprioritaskan berdasar ada
tidaknya gangguan (tingkat kegawat daruratan) pada Airway, Breathing
dan Circulation ( ABC ).Tindakan triase dilakukan apabila
korban/pasien lebih dari satu orang atau jumlah penolong (petugas)
lebih sedikit dari pada jumlah korban/pasien. Atau dilakukan pada
penderita tunggal untuk menentukan diagnosis.
Sebagai acuan penerapan langkah-langkah Prosedur untuk memilih
2.Tujuan atau menggolongkan semua pasien yang dating ke unit ruang tindakan
dan menetapkan prioritas penanganan.
SK Kepala Klinik Denkesyah Madiun
3. Kebijakan No: 23/AKREDITASI/KLINIK DENKES/2018
Tentang Kebijakan Pelayanan Klinis Klinik Denkesyah Madiun.
 Permenkes no 75 tahun 2014 Tentang Pelayanan Kesehatan
Puskesmas
 Permenkes no 46 Tentang Akreditasi Puskesmas, KlinikPratama,
4. Referensi Tempat Praktek Mandiri Dokter danTempat Praktek Mandiri Dokter
Gigi.
 Permenkes no 28 tahun 2011 Tentang Klinik
1. Pasien datang
2. Petugas loket pendaftaran menerimapasien dan menilai kondisi
secara singkat
3. Bila pasien tidak perlu mendapat penanganan medis dengan
segera, maka petugas mengambil rekam medik dan mengarahkan
ke poli umum
4. Bila pasien perlu penanganan segera, maka petugas loket
5. Prosedur pendaftaran mengambil brangkart atau kursi roda dan membawa
pasien ke ruang tindakan
5. Dokter dan perawat yang bertugas segera melakukan anamnesa,
pemeriksaan tanda vital, pemeriksaan fisik dan laboratorium bila
diperlukan
6. Petugas melakukan tindakan medis yang perlu dilakukan
7. KIE pasien atau keluarga untuk rujukan
8. Telepon RS tujuan
9. Siapkan surat dan buku rujukan
10. Siapkan ambulance
11. Berangkat ke RS rujukan
Pasien
datang

Petugas loket pendaftaran


menilai secara singkat
kondisi pasien

TIDAK

Gawat Rekam Medik

YA Poli Umum
Ambil brangkar/
kursi roda

6. Diagram Alur Bawa ke ruang


tindakan

Anamnesa
Pemeriksaan TTV dan fisik
Pemeriksaan Lab
Tindakan medis
KIE Keluarga/pasien
Hubungi RS tujuan
Siapkan rujukan
Siapkan ambulan

Berangkat ke RS

1. Ruang tindakan
7. Unit terkait
2. Pendaftaran
1. Buku rujukan
8. Dokumen
2. Rekam medis
Terkait
3. Infromed consen
9. Rekaman Historis Perubahan
Tanggal : 24 Juli 2019

N Yang diubah Isi Perubahan Keterangan


o
Pengertian: Triase adalah
1 Pengertian :tindakan untuk tindakan untuk mengelompokkan Tata naskah
. mengelompokkan penderita penderita berdasar pada beratnya
berdasar pada beratnya cedera / cedera / penyakit yang
penyakit yang diprioritaskan diprioritaskan berdasar ada
berdasar ada tidaknya gangguan tidaknya gangguan (tingkat
(tingkat kegawat daruratan) pada kegawat daruratan) pada Airway,
Airway, Breathing dan Circulation Breathing dan Circulation
( ABC ).Tindakan triase dilakukan ( ABC ).Tindakan triase dilakukan
apabila korban/pasien lebih dari apabila korban/pasien lebih dari
satu orang atau jumlahpenolong satu orang atau jumlah penolong
(petugas) lebih sedikit dari pada (petugas) lebih sedikit dari pada
jumlah korban/pasien. Atau jumlah korban/pasien. Atau
dilakukan pada penderita tunggal dilakukan pada penderita tunggal
untuk menentukan diagnosis. untuk menentukan diagnosis.

2 Diagram alur : tidak ada Diagram alur : mikro Tata naskah


.

Anda mungkin juga menyukai