Anda di halaman 1dari 5

PEMERINTAH PROVINSI DAERAH KHUSUS IBUKOTA JAKARTA

DINAS KESEHATAN
PUSKESMAS KECAMATAN PASAR MINGGU
Jl. Kebagusan Raya No. 4 Telp. (021) 7811265 – 7811264 Fax. (021) 7811265
Website : puskesmaspasarminggu.blogspot.com, Email : pkmpasarminggu@gmail.com
JAKARTA
KodePos : 12520

SURAT KEPUTUSAN
KEPALA PUSKESMAS KEC PASAR MINGGU,
WALIKOTA MADYA JAKARTA SELATAN,
PROVINSI DAERAH KHUSUS IBUKOTA JAKARTA

NOMOR : / 082.74

TENTANG

PELAKSANAAN KEGIATAN PELAYANAN KESEHATAN PEDULI REMAJA (PKPR)


TAHUN 2022
DENGAN RAHMAT TUHAN YANG MAHA ESA

KEPALA PUSKESMAS PASAR MINGGU.

Menimbang : a. Jumlah populasi yang cukup besar yaitu 18,3% dari total
penduduk (> 43 juta), keunikan dalam pertumbuhan dan
perkembangan yang pesat baik secara fisik, psikologis maupun
sosial di mana mereka memasuki masa yang penuh dengan
strorm and stress, yaitu masa Pubertas;

b. Hasil Data SDKI tahun 2017 menunjukan bahwa 28% remaja


perempuan dan 24% remaja laki-laki meminum minuman
beralkohol pada usia sebelum 15 tahun. Sekitar 2,8% remaja
15-19 tahun terlibat penyalahgunaan NAPZA, dan 0,7 %
perempuan dan 4,5% laki-laki umur 15-19 tahun melakukan
hubungan seks pra-nikah. Data Riskesdas 2013, menujukan
bahwa sebanyak 1,4% remaja umur 10-14 tahun dan 18,3%
remaja umur 15-19 tahun saat ini merokok. Selain itu diketahui
bahwa 56% perokok laki-laki dan 59% perokok wanita mulai
merokok sebelum mereka berumur 15 tahun. Sekitar 32,1%
remaja perempuan dan 36,5 remaja laki-laki yang berumur 15-
19 tahun mulai berpacaran pada saat mereka belum berusia 15
tahun;

c. Salah satu penyebab berbagai permasalahan diatas terjadi


akibat pengetahuan remaja mengenai kesehatan reproduksi
remaja dan PHBS masih kurang dan tidak tepat serta kurangnya
Pendidikan Keterampilan Hidup Sehat (PKHS). Meningkatnya
arus globalisasi, perkembangan teknologi dan informasi dan
menurunnya etiak moral mengakibatkan meningkatnya berbagai
permasalahan remaja antara lain seks pranikah, hamil usia
remaja, merokok, penyalahgunaan napza, kenakalan remaja;

d. bahwa berdasarkan pertimbangan sebagaimana pada huruf a,


huruf b dan huruf c perlu menetapkan Keputusan Kepala
Puskesmas Kec Pasar Minggu tentang Pelaksanaan
Pelayanan Kesehatan Peduli Remaja (PKPR) di Puskesmas
Kec Pasar Minggu;
PEMERINTAH PROVINSI DAERAH KHUSUS IBUKOTA JAKARTA
DINAS KESEHATAN
PUSKESMAS KECAMATAN PASAR MINGGU
Jl. Kebagusan Raya No. 4 Telp. (021) 7811265 – 7811264 Fax. (021) 7811265
Website : puskesmaspasarminggu.blogspot.com, Email : pkmpasarminggu@gmail.com
JAKARTA
KodePos : 12520

Mengingat : 1. UUD Pasal 28 B Ayat 2 menyatakan bahwa “setiap anak berhak


atas kelangsungan hidup, tumbuh dan berkembang serta
berhak atas perlindungan dari kekerasan dan diskriminasi”
Selanjutnya Pasal 1 menegaskan bahwa”setiap orang berhak
untuk memperoleh pelayanan kesehatan;

2. UU Nomor 36 Tahun 2009 tentang Kesehatan. Pasal 136-137


mengenai upaya Pemeliharaan Kesehatan Remaja;
a. Pasal 136
1) Upaya pemeliharaan kesehatan remaja harus ditujukan
untuk mempersiapkan menjadi orang dewasa yang sehat
dan produktif, baik sosial maupun ekonomi
2) Upaya pemeliharaan kesehatan remaja sebagaimana
dimaksud pada ayat (1) termasuk untuk reproduksi
remaja dilakukan agar terbebas dari berbagai gangguan
kesehatan yang dapat menghambat kemampuan
menjalani kehidupan reproduksi secara sehat
3) Upaya pemeliharaan kesehatan remaja sebagaimana
dimaksud pada ayat (1) dilakukan oleh pemerintah,
pemerintah daerah dan masyarakat
b. Pasal 137
1) Pemerintah berkewajiban menjamin agar remaja
dapat memperoleh edukasi, informasi dan layanan
mengenai kesehatan remaja agar mampu hidup sehat
dan bertanggungjawab
2) Pemerintah berkewajiban menjamin agar remaja
dapat memperoleh edukasi, informasi dan layanan
mengenai kesehatan remaja sebagaimana dimaksud
pada ayat (1) dilaksanakan sesuai dengan
pertimbangan moral, nilai agama dan berdasarkan
ketentuan peraturan perundang-undangan.

3. UU No 23 Tahun 2002 tentang Perlindungan Anak (UUPA);

4. UU No 18 tahun 2014 tentang Kesehatan Jiwa

5. UU No 5 tahun 1997 tentang Psikotropika dan UU No 22 tahun


1997 tentang Narkotika

6. UU No 20 tahun 1999 tentang Pengesahan Konvensi ILO no


PEMERINTAH PROVINSI DAERAH KHUSUS IBUKOTA JAKARTA
DINAS KESEHATAN
PUSKESMAS KECAMATAN PASAR MINGGU
Jl. Kebagusan Raya No. 4 Telp. (021) 7811265 – 7811264 Fax. (021) 7811265
Website : puskesmaspasarminggu.blogspot.com, Email : pkmpasarminggu@gmail.com
JAKARTA
KodePos : 12520

138 mengenai usia minimum untuk diperbolehkan bekerja


7. UU No 1 tentang Pengesahan Konvensi ILO no 182
8. UU No 13 tahun 2003 tentang Ketenagakerjaan
9. UU No 23 Tahun 2004 tentang Penghapusan Kekerasan dalam
Rumah Tangga
10. UU No 20 tahun 1999 tentang Pengesahan Konvensi ILO no
138 mengenai usia minimum untuk diperbolehkan bekerja’
11. UU No 1 tahun 1974 tentang Perkawinan
12. UU No 32 tahun 2004 tentang Pemerintah Daerah
13. Keppres No 36 tahun 1994, tentang Komisi Penanggulangan
AIDS (KPA) SKB 4 menteri tahun 2003
14. Inpres No 9 tahun 2000, tentang Pengarus Utamaan Gender
15. Peraturan Menteri Kesehatan Nomor 74 tahun 2014 tentang
Pedoman Pelaksanaan Konseling
16. Peraturan Menteri Kesehatan Nomor 741/Menkes/Per/VII/2008
tentang Standar Pelayanan Minimal (SPM) bagi
Kabupaten/Kota;
17. Keputusan Menteri Kesehatan Nomor HK.03.01/160/I/2010
tentang Rencana Strategis Kementerian Kesehatan Tahun
2010-2014;
18. Kepmenkes RI No 1457/MENKES/SK/IX/2003, tentang SPM
Bidang Kesehatan di Kabupaten dan Kota
19. Peraturan Gubernur DKI Jakarta No 5 tahun 2020 tentang
Pencegahan Perkawinan pada Anak

20 Peraturan Gubernur DKI Jakarta No 185 Tahun 2017 tentang


Pelayanan Kesehatan Calon Pengantin

21 Keputusan Ka. Dinas Kesehatan Provinsi DKI Jakarta No.


1/222 Tahun 2007 tentang Pemberlakuan Pedoman Penerapan
Standar Pelayanan Minimal Dinas Kesehatan;

22. Keputusan Kepala Dinas Nomor : 2278/2007 tentang


Pelaksanaan Pelayanan Kesehatan Peduli Remaja / PKPR di
seluruh Puskesmas Provinsi DKI Jakarta.

MEMUTUSKAN

Menetapkan : KEPUTUSAN KEPALA PUSKESMAS KECAMATAN PASAR MINGGU


WALIKOTA MADYA JAKARTA SELATAN, PROVINSI DAERAH
KHUSUS IBUKOTA JAKARTA TENTANG PELAKSANAAN
KEGIATAN PELAYANAN KESEHATAN PEDULI REMAJA (PKPR) DI
PEMERINTAH PROVINSI DAERAH KHUSUS IBUKOTA JAKARTA
DINAS KESEHATAN
PUSKESMAS KECAMATAN PASAR MINGGU
Jl. Kebagusan Raya No. 4 Telp. (021) 7811265 – 7811264 Fax. (021) 7811265
Website : puskesmaspasarminggu.blogspot.com, Email : pkmpasarminggu@gmail.com
JAKARTA
KodePos : 12520

PUSKESMAS KEC PASAR MINGGU.

KESATU : Penyelenggaraan PKPR dimaksud adalah :


1. Petugas pelaksana : terlampir
2. Uraian Kegiatan
1) Membuat rencana usulan Kegiatan (RUK) dan Rencana
pelaksanaan Kegiatan (RPK) dan pertanggungjawaban
kegiatan beserta dokumen pendukungnya;
2) Melakukan Pelayanan dalam dan luar gedung meliputi :
a. Pelayanan Konseling
b. Pelayanan Klinis Medis
c. Pelayanan Rujukan
d. Pemberian KIE Kesehatan Remaja
e. Partisipasi Remaja
f. Keterampilan Sosial
3) Melaksanakan evaluasi kegiatan PKPR berdasarkan
Standar Nasional (SN) PKPR setiap 1 tahun;
4) Membuat pencatatan dan pelaporan kegiatan PKPR secara
rutin dan dilaporkan setiap bulan.

KEDUA : Seluruh biaya dalam penyelenggaraan kegiatan PKPR dibebankan


pada Anggaran Pendapatan dan Belanja Daerah (APBD) dan atau
Subsidi dan atau Dana Alokasi Khusu (DAK) sesuai dengan ketentuan
dan kebijakan yang berlaku.

KETIGA : Keputusan ini berlaku pada tanggal ditetapkan.

Ditetapkan di Jakarta
pada tanggal
KEPALA PUSKESMAS KEC PASAR MINGGU

dr. Sri Rejeki Amelia


NIP. 197012122007012049

Tembusan :
1. Kepala Dinas Kesehatan Provinsi DKI Jakarta
2. Kepala Suku Dinas Kesehatan Jakarta Selatan
3. Kepala Puskesmas Kelurahan se Kecamatan Pasar
Minggu
4. Masing-masing yang bersangkutan.

LAMPIRAN SK
PETUGAS PKPR PUSKESMAS KEC PASAR MINGGU TAHUN 2020

No Nama Puskesmas
1 Dr Rachel Marliana
PEMERINTAH PROVINSI DAERAH KHUSUS IBUKOTA JAKARTA
DINAS KESEHATAN
PUSKESMAS KECAMATAN PASAR MINGGU
Jl. Kebagusan Raya No. 4 Telp. (021) 7811265 – 7811264 Fax. (021) 7811265
Website : puskesmaspasarminggu.blogspot.com, Email : pkmpasarminggu@gmail.com
JAKARTA
KodePos : 12520

2 Dr Zalela Puskesmas Kec


3 Ni Made Jendri
4 Dr Wida Wildani Pejaten Timur
5 Dina Helvina
6 Dr Sri Ratna Ragunan
7 Monika Lilis
8 Drg Wahyu Erni Irawati Pejaten Barat I
9 Widati, Amk
10 Drg Nurlaela Pejaten Barat II
11 Erlyanitha Madumaria P AM. Keb
12 Drg Widastri Pejaten Barat III
13 Mia Ayu Prasetya
14 Drg Emmy Madu Retno Pasar Minggu
15 Veronika
16 Dr Eksap Cilandak Timur
17 Rosyati
18 Dr Mona Fardiana Kebagusan
19 Niza Hatmaini
20 Dr Ningtje Wibisono Jatipadang
21 Pratiwi Septiani

Anda mungkin juga menyukai