Anda di halaman 1dari 1

Tugas Mandiri

Modul 1.4.a.4.3 – Keyakinan Kelas


Atna Mega Sari

Bersikap Positif
Tampak Seperti Tidak Tampak Seperti
 Berbicara dengan bahasa yang sopan  Berbicara dengan bahasa yang kasar
 Terbiasa mengucapkan tolong ketika  Tidak terbiasa mengucapkan tolong ketika
meminta bantuan meminta bantuan
 Menjaga kebersihan kelas  Membuang sampah sembarangan di kelas
 Mengerjakan tugas yang diberikan dengan  Asal-asalan mengerjakan tugas yang
sungguh-sungguh diberikan

Percaya dan Menghormati Orang lain dan Barang Miliknya


Tampak Seperti Tidak Tampak Seperti
 Menghormati orang yang sedang berbicara  Acuh pada orang yang sedang berbicara
 Meminta ijin ketika meminjam barang teman  Langung mengambil barang teman tanpa
meminta ijin
 Menjaga barang milik teman yang dititipkan  Menyalahgunakan kepercayaan teman

TERDENGAR

“mohon maaf”
“terimakasih”
“silahkan”
TERLIHAT BERPERILAKU

menjaga barang miliki orang lain ramah dan sopan


menjaga kebersihan membuang sampah pada tempatnya
pendengar yang baik murah senyum

Anda mungkin juga menyukai