Anda di halaman 1dari 30

PROFIL RSUD SUNAN KALIJAGA

KABUPATEN DEMAK
TAHUN 2015

RSUD SUNAN KALIJAGA KABUPATEN DEMAK


TAHUN 2015
LOGO
KABUPATEN DEMAK
LOGO
RSUD SUNAN KALIJAGA
KATA PENGANTAR

Puji syukur kami panjatkan kehadirat Allah SWT yang telah mencurahkan Rahmat,
taufik dan hidayah-Nya, sehingga Tim Penyusun dapat menyelesaikan Profil RSUD Sunan
Kalijaga Kabupaten Demak Tahun 2015. Buku Profil ini kami susun sebagai informasi
kinerja RSUD Sunan Kalijaga Kabupaten Demak dan hasil laporan keuangan untuk bahan
evaluasi Produktivitas RSUD Sunan Kalijaga Kabupaten Demak pada tahun mendatang.

RSUD Sunan Kalijaga mengalami banyak kemajuan dari jumlah kunjungan pasien,
meningkatnya kualitas pelayanan, menurunnya jumlah pengaduan pasien, meningkatnya
angka kepuasan pasien kelengkapan peralatan, baik medis maupun penunjang medis, serta
upaya peningkatan SDM.

RSUD Sunan Kalijaga Kabupaten Demak Sudah BLUD sejak tahun 2011, pada tahun
ini merupakan tahun keempat dalam kurun 4 tahun sistem keuangan dan administrasi
Rumah Sakit dilakukan pendampingan oleh BPKP, sehingga laporan keuangan Rumah
Sakit bisa berjalan sesuai dengan aturan yang benar.

Pada tahun 2015 RSUD Sunan Kalijaga Kabupaten Demak mempunyai agenda
pekerjaan yaitu menjadi Rumah Sakit tipe B dan akreditasi Rumah Sakit yang belum
terealisasi, sehingga akan dilanjutkan pada program tahun 2016.

Harapan kami RSUD Sunan Kalijaga Kabupaten Demak bisa menjadi Rumah Sakit tipe
B dan lulus akreditasi pada tahun 2016 serta pelayanan terbaik bisa dipersembahkan bagi
pelanggan.

Demak, 1 Januari 2016


Direktur RSUD Sunan Kalijaga
Kabupaten Demak

Dr. Deby Armawati, Sp. M


Nip. 19590820 198612 2 001
TIM PENYUSUN PROFIL
RSUD SUNAN KALIJAGA KABUPATEN DEMAK
TAHUN 2015

Pelindung
Dr. Deby Armawati, Sp. M

Ketua
Nani Amrin, SKM, M.Kes

Sekretaris
Kusmanto, S.Kep, Ns

Anggota
Dr. Ribekan, M.Kes
Dr. Beny Wijaya
M. Solichin,MM

ii
DAFTAR ISI

Kata Pengantar i
Tim Penyusun Profil ii
Daftar Isi iii
BAB I Pendahuluan 1
I. Sejarah 1
II. Data Umum 2
III. Visi, Misi, Motto dan Janji Layanan, Nilai nilai 3
IV. Direktur RSUD Sunan Kalijaga dan Masa Kepemimpinan 4
BAB II Fasilitas Pelayanan 5
I. Tugas Pokok 5
II. Tujuan Pelayanan 5
III. Fungsi 5
IV. Jenis Pelayanan Rumah Sakit 5
V. Pelayanan Penunjang 6
VI. Pelayanan Kesehatan Penunjang 6
VII. Jadwal Pelayanan Poliklinik 7
VIII. Tata Cara Memperoleh Pelayanan 8
IX. Tata Tertib Pengunjung 8
X. Hak dan Kewajiban Pasien 9
XI. Tata Tertib Pasien dan Keluarga Pasien 11
BAB III Kinerja Organisasi 12
I. Struktur Organisasi 12
II. Pejabat Struktural 12
III. Pejabat Fungsional Kepala Instalasi 13
IV. Kepala Ruang 13
V. Daftar Tenaga RSUD Sunan Kalijaga Demak 14
VI. Sumber Daya Manusia 15
BAB IV Produktifitas Kinerja Pelayanan Rumah Sakit 16
I. Data Kapasitas Rawat Inap 16
II. Daftar Kunjungan Pasien 16
III. 10 Besar Pola Penyakit 16
IV. Kinerja Rumah Sakit 17
V. Daftar Tarif Restribusi Pelayanan Kesehatan Rumah Sakit 18
VI. Kinerja Finansial 18
VII. Survei Kepuasan Pelanggan 19
BAB V Penutup 19
Kesimpulan 20

iii
BAB I
Pendahuluan

I. Sejarah
RSUD Sunan Kalijaga Kabupaten Demak terletak di Jl. Sultan Fatah Nomor 669/50 Demak
seluas + 4 hektar. RSUD Sunan Kalijaga berada di Kota Demak dan juga berada di jalur
utama pantai utara Jawa Tengah. RSUD Sunan Kalijaga Kabupaten Demak pada awalnya
didirikan oleh Pemerintah Belanda tahun 1938 yang lokasinya di sekolahan Ongko Loro
(saat ini masih digunakan sebagai gedung pertemuan rumah sakit dan ruang Instalasi
Pemeliharaan Sarana Rumah Sakit). Kepala Rumah Sakit Demak yang pertama di jabat
oleh dokter Sastro berdasarkan Surat Keputusan Departemen Van Gezondheid Semarang.
Perubahan status Rumah Sakit Umum Daerah Sunan Kalijaga Kabupaten Demak sejak
tahun 1938 hingga tahun 2008 adalah sebagai berikut :

Tahun 1938 – 1949 Balai Kesehatan

Tahun 1949 – 1979 Status Rumah Sakit Umum Kabupaten

Status Rumah Sakit Umum Demak kelas D. Berdasarkan Surat


Keputusan Menteri Kesehatan RI
Tahun 1979 – 1993
Nomor 51/Menkes/SK/ II/1979 tentang Rumah Sakit Umum Kelas D
untuk Pemda Tingkat II.

Status Rumah Sakit Umum Demak kelas C. Berdasarkan Surat


Keputusan Menteri Kesehatan RI Nomor 204/Menkes/SK/II/1993
Tahun 1993 – 2009
tanggal 26 Pebruari 1993 tentang Persetujuan Peningkatan Kelas
Rumah Sakit Umum Daerah Demak milik Pemda Tk II Demak.

Tahun 2010
Rumah Sakit Lulus Penuh akreditasi 16 Pokja pelayanan
(tanggal 26 Juli 2010)

Status Rumah Sakit Umum Demak menjadi Badan Layanan Umum


Tahun 2011
Daerah berdasarkan SK Bupati No.900/607/2010.

Pada tahun 1997, dalam rangka mendukung slogan “Demak Beramal“, H.DJOKO WIDJI
SUWITO, SIP sebagai Bupati Demak telah menerbitkan Surat Keputusan Nomor 445.1/1.500
/ 1997 tanggal 12 Nopember 1997 tentang Penetapan Nama RSU Kabupaten Demak dengan
nama “RSUD Bhakti Karya Husada“. Selanjutnya, karena dipandang nama ”Bhakti Karya
Husada” di pandang belum sesuai dengan ciri khas Daerah Kabupaten Demak, guna
menumbuhkan kebanggaan masyarakat di daerah tersebut di ganti dengan nama ”Rumah
Sakit Daerah Sunan Kalijaga Kabupaten Demak” berdasarkan Perda Nomor 7 tahun 2008,
maka berubah menjadi RSUD Sunan Kalijaga Kabupaten Demak.

Profil RSUD Sunan Kalijaga Kabupaten Demak Th.2015 1


II. Data Umum

1. KELAS C

Penetapan Rumah Sakit Daerah Tingkat II


SK Bupaten Demak Nomor 007/543/2001 tanggal 17 Juli
2. STATUS 2001. PPK-BLUD Secara penuh mulai tgl 1 Januari 2011
Perbup No : 26 Tahun 2010, tentang petunjuk teknis
pelaksanaan peraturan daerah Kabupaten Demak
3. PEMILIK Pemerintah Kabupaten Demak
4. DIREKTUR RS Dr. DEBY ARMAWATI, Sp.M
Jl. Sultan Fatah 669/50 Demak
ALAMAT
5. Telp. (0291) 685018 Fax. (0291) 681609
email: rsud_suka@demak.go.id.

Kelurahan Mangunjiwan, Kecamatan Demak


7. LOKASI
Kabupaten Demak, Propinsi Jawa Tengah Kode Pos 59552

Kapasitas 291 Tempat Tidur


Kelas I : 26 TT VIP A : 8
8. JUMLAH TEMPAT TIDUR Kelas II : 26 TT VIP B : 46
Kelas III : 146 TT HND : 16
ICU :4 Isolasi : 4
PERDA NOMOR 7 TAHUN 2008 Tentang Peraturan
9. DASAR HUKUM Daerah, Susunan Organisasi dan tata kerja RSUD Sunan
Kalijaga Demak
10. JENIS USAHA Jasa Pelayanan Kesehatan

11. KODE RUMAH SAKIT 3321011

12. LUAS TANAH 40.000 m²

13. LUAS BANGUNAN 9930 m²


PLN : 355 KVA
14. FASILITAS LISTRIK
Generator set 2 buah : 25 KVA dan 250 KVA
Sumur dengan 2 Pompa Submersible 5 m3/jam, PDAM
15. FASILITAS AIR
36.000 m3/tahun

FASILITAS PENGOLAHAN Incenerator 0,2 m3 (15 kg)


16.
LIMBAH WWTP automatic bantuan Austria 6,8 m3/290 menit
2 unit Fax - 80 line max 128 line
17. KOMUNIKASI
1 Unit PABX - 2 saluran telepon
18. TRANSPORTASI 2 Ambulance, 2 mobil jenazah
Depan IGD : 100 X 20 m2
Depan Farmasi RJ : 50 X 10 m2
19. LAHAN PARKIR Sebelah selatan masjid : 50 x 10 m2
Utara Paviliun : 50 x 10 m2
Sebelah timur Aula belakang : 5 x 8 m2
Penuh Tingkat Lengkap Nomor HK
20. STATUS AKREDITASI
03.01/C.III/SK/1985/2010 Tanggal 26 Juli 2010
SK Bupati No.900/607/2010
21. STATUS BLUD
Status BLUD Penuh

Profil RSUD Sunan Kalijaga Kabupaten Demak Th.2015 2


III. Visi, Misi, Motto, Janji Layanan, Nilai-nilai

Visi :
Menjadi Rumah Sakit Pilihan Utama Masyarakat Wilayah Utara Jawa Tengah

Misi :
1. Mengutamakan kepuasan pelanggan sesuai standar pelayanan rumah sakit
2. Mengembangkan pelayanan trauma center dan rumah sakit jemput pasien
3. Mengembangkan sumber daya manusia secara berkelanjutan
4. Menciptakan suasana dan lingkungan rumah sakit yang aman dan nyaman
5. Menjalin kerjasama antar mitra kerja

Motto :
“Senyum Untuk Kesembuhan Anda” (SUKA)

Janji Layanan :
Melayani dengan hati, cepat, tepat dan berkualitas.

Nilai Nilai :

1. Integritas :
 Konsisten dan keteguhan yang tak tergoyahkan dalam menjunjung tinggi nilai-nilai
luhur dan keyakinan
 Konsisten dengan nilai-nilai dan kode etik
2. Jujur :
 Menjaga amanah, ucapan sejalan dengan perbuatan
 Sikap yang selalu berupaya menyesuaikan atau mencocokkan antara informasi
dengan realita
3. Disiplin :
 Sikap kejiwaan seseorang atau kelompok yang senantiasa berkehendak untuk
mengikuti atau mematuhi segala peraturan yang telah di tentukan
4. Profesional :
 Memberikan pelayanan sesuai dengan protokol dan peraturan dalam bidang yang
dijalaninya
5. Kebersamaan :
 Ikatan yang terbentuk karena rasa kekeluargaan atau persaudaraan lebih dari
sekedar bekerja sama

Profil RSUD Sunan Kalijaga Kabupaten Demak Th.2015 3


IV. Direktur RSUD Sunan Kalijaga dan Masa Kepemimpinan

No Nama Direktur Masa Jabatan


1 dr. Sastro 1948 - 1949
2 dr. William 1949 - 1950
3 dr. Popi 1950 - 1951
4 dr. Sutadi 1951 – 1952
5 dr. Bastra 1952 - 1953
6 dr. Ong Soen Tri (Toni Moniaga) 1953 - 1966
7 dr. Sri Djumeno Praptoro 1966 - 1969
8 dr. Indro Said 1969 - 1973
9 dr. Sapto Harnowo 1973 - 1979
10 dr. Unggul Handoko, DTM & H 1979 - 1990
11 dr. H. Winarno Waspodo 1990 - 1995
12 dr. Hestu Waluyo, M.Kes 1995 - 2007
13 dr. H. Singgih Setyono, MMR 2007 - 2009
14 dr. Wahyu Hidayat, Sp.KK 2009 – Juli 2010
15 PLT dr. H. Singgih Setyono, MMR Juli 2010 – Nopember 2013
16 dr. Deby Armawati, Sp.M Nopember 2013 – saat ini

Arti Logo RS & PIN RS

Lingkaran hijau :
satu sistem saling terkait antar unit pelayanan, hijau
merupakan warna kedamaian

Palang hijau :
perangkat otonomi daerah yang memberikan
pelayanan kesehatan secara promotif, preventif, kuratif
dan rehabilitatif.
Logo RS
Bunga matahari kuning :
punya daya tahan tinggi untuk hidup , manfaat bunga
mampu menyembuhkan berbagai penyakit

Warna dasar putih : Ikhlas

Gambar wajah tersenyum :


Dalam memberikan pelayanan kepada pelanggan
PIN RS selalu tersenyum.

Profil RSUD Sunan Kalijaga Kabupaten Demak Th.2015 4


BAB II
FASILITAS PELAYANAN

I. Tugas Pokok
Melaksanakan upaya kesehatan secara berdaya guna dan berhasil guna dengan
mengutamakan upaya penyembuhan dan pemulihan yang dilakukan secara serasi dan
terpadu dengan upaya peningkatan dan pencegahan serta melaksanakan upaya rujukan.

II. Tujuan Pelayanan


Meningkatkan pelayanan kesehatan kepada masyarakat, khususnya masyarakat Demak
dan sekitarnya dalam bentuk upaya promotif, preventif, kuratif dan rehabilitatif dalam
rangka meningkatkan derajat kesehatan masyarakat Demak.

III. Fungsi
1. Menyelenggarakan pelayanan medis.
2. Menyelenggarakan pelayananan penunjang medis dan non medis.
3. Menyelenggarakan pelayananan dan asuhan keperawatan.
4. Menyelenggarakan pelayanan rujukan.
5. Menyelenggarakan pendidikan pelatihan.
6. Menyelenggarakan penelitian dan pengembangan.
7. Menyelenggarakan administrasi umum dan keuangan.
8. Menyelenggarakan pemasaran rumah sakit dan Rekam Medis.

IV. Jenis Pelayanan Rumah Sakit


Instalasi Rawat Jalan

POLIKLINIK

1 Umum 9 Saraf
2 Penyakit Dalam 10 Penyakit Mata
Gigi, Bedah Mulut, Konservasi,
3 11 Telinga, Hidung, Tenggorokan
Orthodonti
4 VCT/HIV/AIDS 12 Penyakit Kulit dan Kelamin
5 DOTS, Paru, Berhenti Merokok 13 Kesehatan Jiwa
6 Anak, Tumbuh Kembang 14 Rehabilitasi Medik, Terapi Wicara
7 Kebidanan & Penyakit Kandungan 15 MCU
8 Psikologi

Profil RSUD Sunan Kalijaga Kabupaten Demak Th.2015 5


V. Pelayanan Penunjang
Medis
1. Instalasi Laboratorium dan Bank Darah
2. Instalasi Radiologi
3. Instalasi Farmasi
4. Instalasi Gizi

Non Medis
1. Pelayanan Mobil Ambulance dan Mobil Jenazah
2. Instalasi Kamar Jenazah
3. IPSRS
4. Instalasi Sanitasi Rumah Sakit
5. Instalasi Pengolah limbah padat / Incenerator
6. Instalasi Pengolahan Air Limbah Cair / IPAL
7. Instalasi CSSD (central steril supply departemen)
8. Promosi Kesehatan Mayarakat Rumah Sakit (PKMRS)
9. Pelayanan Keluarga Berencana Rumah Sakit (PKBRS)
10. Pusat Pelayanan Kekerasan pada Perempuan dan Anak-anak / KDRT

VI. Pelayanan Kesehatan Penunjang


1. Rumah Sakit Rujukan Flu Burung di Kabupaten Demak
2. Pelayanan Mobil Ambulance dan Jenazah
3. Pelayanan Mediko Legal
4. Pelayanan Visum et repertum
5. Pelayanan Home Care / Home Visit
6. Pelayanan Sosial / Bhakti Sosial kemasyarakatan
7. Promosi Kesehatan Rumah Sakit (PKRS)
8. PKBRS ( Pelayanan Keluarga Berencana Rumah Sakit )
9. MOW ( Medis Operatif Wanita ) pasang dan lepas norplant
10. Pemeriksaan Kesehatan/Medical Chek Up (CPNS, PNS, Caleg, dll)
11. PPKPA ( Pusat Pelayanan Kekerasan pada Perempuan dan Anak-anak ) / KDRT
12. Incenerator
13. Instalasi Pengolahan Air Limbah
14. Laundry

Profil RSUD Sunan Kalijaga Kabupaten Demak Th.2015 6


VII. Jadwal Pelayanan Poliklinik

NAMA DOKTER POLIKLINIK JADWAL


1 Dr. H. MULYOTO ADHI, Sp.B Spesialis Bedah Senin, Selasa, Kamis, Jum’at
2 Dr. IMAM SANJOTO, Sp.B Spesialis Bedah Senin s/d Sabtu
3 Dr. NOVIYANTI, M.Si, Med, Sp.B Spesialis Bedah Senin & Jum’at
4 Dr. CATHARINA. RINI P, Sp.A Spesialis Anak Kamis s/d Sabtu
5 Dr. BUDI NURCAHYANI Sp.A Spesialis Anak Senin s/d Rabu
6 Dr. WAHYU HIDAYAT, Sp.KK Spesialis Penyakit Kulit & Kelamin Senin s/d Sabtu
7 Dr. DEBY ARMAWATI, Sp.M Spesialis Penyakit Mata Senin s/d Sabtu
8 Dr. GUNAWAN KUSWONDO, Sp.OG Spesialis Kebidanan & Penyakit Kandungan Senin, Selasa, Kamis
9 Dr. HANAFI WASKITO, Sp.OG Spesialis Kebidanan & Penyakit Kandungan Rabu, Jum’at, Sabtu
10 Dr. SAMSUL HADI, Sp.PD Spesialis Penyakit Dalam Selasa & Kamis
11 Dr. DIANA PRIMADIANTI, Sp.PD Spesialis Penyakit Dalam Jum’at & Sabtu
12 Dr. RETNO PRAPTANINGSIH, Sp.THT Spesialis THT Senin s/d Sabtu
13 Drg. SILVIA LEONY. Sp.KG Spesialis Konservasi Gigi Senin s/d Sabtu
14 Drg. OENTORO ERMES HARMONO, Sp. BM Spesialis Bedah Mulut dan Maksilofasial Jum’at
15 Drg. DJOKO PRIYANTO, Sp. ort, MARS Spesialis Orthodonti Kamis / Jum’at
16 Drg. ANI SUBEKTI, MDSc, Sp.KGA Spesialis Gigi Anak Senin & Kamis
17 Dr. SRI SUWARNI, Sp.S Spesialis Saraf Senin, Selasa, Jum’at
18 Dr. SITI BADRIYAH, Sp. KJ Spesialis Kesehatan Jiwa Rabu & Jum’at
19 Dr. ELLY NOERHIDAJATI, Sp.KJ Spesialis Kesehatan Jiwa Selasa & Sabtu
20 Dr. NUR FAIZAH, Sp. Rad Spesialis Radiologi
21 Dr. MULYONO ADJI, Sp.P Spesialis Penyakit Paru Senin s/d Sabtu
22 Dr. INDA WULANSARI, Sp.PK Spesialis Patologi Klinik Senin s/d Sabtu
23 Drg KHATARINA HARYANTI Dokter Gigi Senin s/d Sabtu
24 Dra. INDAH SUNDARI Psikolog Senin s/d Sabtu
25 Dr. Y. ISDIYANTO Dokter Umum Senin s/d Sabtu
26 Dr. TRI UNI MUSANADA Dokter Umum Senin s/d Sabtu
27 Dr. FARAH RIANA Dokter Umum Senin s/d Sabtu
28 Dr. ANIES TJEPOKO P Dokter Umum Senin s/d Sabtu
29 Dr. SUPARNI ANIK INDRAYAT Dokter Umum Senin s/d Sabtu

Jadwal Pelayanan Poliklinik VIP A


DOKTER POLIKLINIK JADWAL
Dr. GUNAWAN KUSWONDO, Sp.OG Spesialis Kebidanan & Penyakit Kandungan Senin dan Sabtu
Dr. HANAFI WASKITO, Sp.OG Spesialis Kebidanan & Penyakit Kandungan Senin s/d Sabtu
Dr. IMAM SANJOTO, Sp.B Spesialis Bedah Senin s/d Sabtu
Dr. SAMSUL HADI, Sp.PD Spesialis Penyakit Dalam Senin s/d Kamis
Dr. DEBY ARMAWATI, Sp.M Spesialis Penyakit Mata Senin s/d Sabtu
Dr. MULYONO ADJI, Sp.P Spesialis Penyakit Paru Senin s/d Sabtu

Profil RSUD Sunan Kalijaga Kabupaten Demak Th.2015 7


VIII. Tata cara memperoleh pelayanan
Pasien dapat langsung ke loket pendaftaran Instalasi Rawat Jalan di RSUD Sunan
Kalijaga Demak atau terlebih dahulu menghubungi ke Telp. (0291) 685018 Pes 122. Bagi
pasien gawat darurat, pelayanan yang diberikan berdasarkan kegawatdaruratan pasien
dilayani di tempat pendaftaran IGD, kemudian ditangani oleh tenaga – tenaga professional,
perawat, dokter jaga bersertifikat PPGD, ACSL, ATLS dll.
IX. Tata tertib pengunjung
1. Pasien diperbolehkan untuk ditunggu keluarga di dalam ruang keperawatan, terbatas
hanya 1 orang penunggu.
2. Dilarang menyimpan uang, HP, dan barang berharga lainnya yang berlebihan di ruang
Rawat Inap.
3. Pihak Rumah Sakit tidak bertanggungjawab atas kehilangan barang-barang tersebut
pada point 2 (Dua).
4. Dilarang membawa radio/tape rekorder ke dalam ruang perawatan karena dapat
mengganggu ketenangan pasien.
5. Dilarang membawa perlengkapan tempat tidur antara lain tikar, karpet, kasur, kipas
angin, atau barang lainnya ke dalam ruang perawatan karena akan mengganggu
ketertiban, kenyamanan dan keindahan.
6. Dilarang merokok, membawa senjata api, senjata tajam, minuman keras, narkotika
dan barang berbahaya lainnya di area rumah sakit
7. Dilarang menjemur pakaian/handuk di luar tempat jemuran di lingkungan rumah sakit.
8. Bila ada kerusakan pada alat-alat yang dipakai pasien yang diakibatkan oleh
perbuatan pasien/keluarga maka menjadi tanggung jawab pasien/pengunjung.
9. Pada saat pasien akan pulang agar memeriksa kembali barang-barang bawaannya
jangan sampai ada barang yang tertinggal di dalam ruang perawatan dan kehilangan
barang tidak menjadi tanggung jawab rumah sakit.
10. Bila pasien ingin pulang, maka pasien harus meninggalkan ruang perawatan tidak
lebih pukul 14.00 WIB dan dilarang membawa barang - barang milik rumah sakit.
11. Penunggu / pengunjung tidak diperbolehkan menempati tempat tidur pasien yang
diperuntukkan untuk pasien atau tempat tidur yang kosong.
12. Harap mematikan kran air atau shower, listrik apabila tidak diperlukan.
13. Harap mematuhi jam besuk yaitu :
Siang jam 10.30 – 12.30 WIB
Sore jam 16.30 – 19.30 WIB
14. Pedagang dilarang menjual makanan atau barang lainnya di ruang perawatan dan di
lingkungan rumah sakit.

Profil RSUD Sunan Kalijaga Kabupaten Demak Th.2015 8


X. Hak dan Kewajiban Pasien
Hak Pasien
1. Memperoleh informasi mengenai tata tertib dan peraturan yang berlaku di
Rumah Sakit;
2. Memperoleh informasi tentang hak dan kewajiban pasien;
3. Memperoleh layanan yang manusiawi, adil, jujur, dan tanpa diskriminasi;
4. Memperoleh layanan kesehatan yang bermutu sesuai dengan standar profesi
dan standar prosedur operasional;
5. Memperoleh layanan yang efektif dan efisien sehingga pasien terhindar dari
kerugian fisik dan materi;
6. Mengajukan pengaduan atas kualitas pelayanan yang didapatkan;
7. Memilih dokter dan kelas perawatan sesuai dengan keinginannya dan
peraturan yang berlaku di Rumah Sakit;
8. Meminta konsultasi tentang penyakit yang dideritanya kepada dokter lain yang
mempunyai Surat Izin Praktik (SIP) baik di dalam maupun di luar Rumah Sakit;
9. Mendapatkan privasi dan kerahasiaan penyakit yang diderita termasuk data-
data medisnya;
10. Mendapat informasi yang meliputi diagnose dan tata cara tindakan medis,
tujuan tindakan medis, alternative tindakan, risiko dan komplikasi yang mungkin
terjadi, dan prognosis terhadap tindakan yang dilakukan serta perkiraan biaya
pengobatan;
11. Memberikan persetujuan atau menolak atas tindakan yang akan dilakukan oleh
tenaga kesehatan terhadap penyakit yang dideritanya;
12. Didampingi keluarganya dalam keadaan kritis;
13. Menjalankan ibadah sesuai agama atau kepercayaan yang dianutnya selama
hal itu tidak mengganggu pasien lainnya;
14. Menolak pelayanan bimbingan rohani yang tidak sesuai dengan agama dan
kepercayaan yang dianutnya;
15. Memperoleh keamanan dan keselamatan dirinya selama dalam perawatan di
Rumah Sakit.
16. Memperoleh keamanan dan keselamatan dirinya selama dalam perawatan di
Rumah Sakit mengajukan usul, saran, perbaikan atas perlakuan Rumah Sakit
terhadap dirinya;

Profil RSUD Sunan Kalijaga Kabupaten Demak Th.2015 9


17. Menggugat dan atau menuntut Rumah Sakit apabila Rumah Sakit diduga
memberikan pelayanan yang tidak sesuai dengan standar baik secara perdata
ataupun pindana;
18. Mengeluhkan pelayanan Rumah Sakit yang tidak sesuai dengan standar
pelayanan melalui media cetak dan elektronik sesuai dengan ketentuan
peraturan perundang-undangan.

Kewajiban Pasien

1. Mematuhi peraturan yang berlaku di Rumah Sakit


2. Menggunakan fasilitas rumah sakit secara bertanggungjawab
3. Menghormati hak-hak pasien lain, pengunjung dan hak Tenaga Kesehatan
serta petugas lainnya yang bekerja di rumah sakit
4. Memberikan informasi yang jujur, lengkap dan akurat sesuai kemampuan dan
pengetahuannya tentang masalah kesehatannya
5. Memberikan informasi mengenai kemampuan finansial dan jaminan kesehatan
yang dimilikinya
6. Mematuhi rencana terapi yang direkomendasikan oleh Tenaga Kesehatan di
rumah sakit dan disetujui oleh Pasien yang bersangkutan setelah mendapatkan
penjelasan sesuai ketentuan peraturan perundang-undangan;
7. Menerima segala konsekuensi atas keputusan pribadinya untuk menolak
rencana terapi yang direkomendasikan oleh Tenaga Kesehatan dan/atau tidak
mematuhi petunjuk yang diberikan oleh Tenaga Kesehatan dalam rangka
penyembuhan penyakit atau masalah kesehatannya dan Memberikan imbalan
jasa atas pelayanan yang diterima.

Profil RSUD Sunan Kalijaga Kabupaten Demak Th.2015 10


XI. Tata Tertib Pasien dan Keluarga
1. Jam Berkunjung
a. Siang : 10.30 - 12.30 WIB
b. Sore : 16.30- 19.30 WIB
2. Penunggu Pasien
a. Penunggu dikamar pasien hanya diperbolehkan 1 orang dengan
menunjukkan kartu tunggu
b. Pada keadaan khusus, penunggu harus seijin perawat ruangan
3. Keamanan Ketertiban
a. Dilarang membawa barang berharga (perhiasan, HP, Uang, dll), karena
rumah sakit tidak bertanggung jawab atas kehilangan yang terjadi
b. Dilarang merokok, membawa senjata api, senjata api, minuman keras,
narkotika dan barang berbahaya dilingkungan rumah sakit.
c. Dilarang membawa anak umur dibawah 14 tahun, karena rawan tertular
penyakit.
d. Dilarang membawa perlengkapan tidur (selimut, bantal, guling tikar,
boneka), perlengkapan makan dan barang elektronik
e. Dilarang mencuci dan menjemur dilingkunagan rumah sakit
f. Penunggu pasien dilarang menempati tempat tidur pasien yang kosong.
4. Lain-lain
a. Bila merusak atau menghilangkan sarana dan prasarana diruangan , maka
menjadi tanggung jawab pasien atau pengunjung.
b. Menutup kran atau sower air dan mematikan listrik bila sudah tidak
digunakan.
c. Oleh karena jadwal kunjungan dokter diruang rawat inap tidak tetap, maka
pasien dan keluarga dapat meminta informasi lebih lanjut ke perawat.
d. Bagi penunggu pasien yang membawa kendaraaan, tersedia parkir
berlangganan dengan menghubungi petugas parkir.

Profil RSUD Sunan Kalijaga Kabupaten Demak Th.2015 11


Bab III
Kinerja Organisasi

I. Struktur Organisasi

II. Pejabat Struktural

No Nama Jabatan
1. Dr. DEBY ARMAWATI, Sp.M Direktur
2. Dr. RIBEKAN, M.Kes Kepala Bagian Tata Usaha
3. TITIK LESTARI, SH, MM Kepala Subbag Program
4. UMAR SURYA ALAMTYAS, SE, Akt, MM Kepala Sub Bag Keuangan
5. PARGIATI, S.IP.MM Kepala Sub Bag Umum dan Kepegawaian
6. NANI AMRIN, SKM, M. Kes Kepala Bidang Pemasaran dan Rekam Medis
7. KUSMANTO, S.Kep.Ns Kepala Seksi Pemasaran
8. NURKHAYATI, SH Kepala Seksi Rekam Medis
9. Dr. BENNY WIJAYA Kepala Bidang Pelayanan Medis
10. Dr. ANNA RUFA IDA Kepala Seksi Pelayanan Medis
11. EDY KHOLID MAWARDI, ST Kepala Seksi Pelayanan Penunjang Medis dan Non Medis
12. MOCHAMAD SOLICHIN, SKM, MM Kepala Bidang Perawatan
13. ERY SRI WIDYARTI, S.Kep Kepala Seksi Asuhan Perawatan
14. MUSTOFA, S.Kep, Ners Kepala Seksi Pengembangan SDM Perawatan
Sumber : Kepegawaian

Profil RSUD Sunan Kalijaga Kabupaten Demak Th.2015 12


III. Pejabat Fungsional Kepala Instalasi

No Nama Jabatan
1. Dr. SRI SUWARNI, Sp. S Ka. Instalasi Rawat Inap
2. Dr. YOHANES ISDIYANTO,MH.Kes Ka. Instalasi Rehabilitasi Medis
3. Dr. WIGNYO SANTOSO, Sp.An Ka. Instalasi Rawat Intensive Care Unit
4. Dr. GUNAWAN KUSWONDO, Sp. OG Ka. Instalasi Bedah Sentral
5. Dr. MULYOTO ADHI, Sp.B Ka. Instalasi Gawat Darurat
6. SUYANTO, AMD. EM Ka. Instalasi Workshop
7. Dr. BAMBANG SATOTO, Sp. Rad Ka. Instalasi Radiologi
8. Dr. INDA WULANDARI, Sp. PK Ka. Instalasi Laboratorium
9. MUSTIKA BAITI,S.Si, Apt Ka. Instalasi Farmasi
10. PUJO SEMEDI, SST, M.Gz Ka. Instalasi Gizi
11. Dr. SUPARNI ANIK INDRIYATI Ka. Instalasi Pemulasaraan Jenazah
12. Dr. SYAMSUL HADI, Sp. PD Ka. Instalasi Pengendalian Infeksi
13. Dr. RIBEKAN Ka. Instalasi Diklat
14. PUJI AKHMADI Ka. IPSRS
15. Dr. FARAH RIANA Ka. Instalasi Rawat Jalan
Sumber : Kepegawaian

IV. Kepala Ruang

No Nama Kepala Ruang


1. SRI SUNARTI,S. Kep Kenanga
2. NOERLATIFAH HANI, S.Kep Mawar
3. SUDARWATI,S. Kep Wijaya Kusuma
4. NOOR MARYAM, S. Kep Dahlia
5. LESTARI MURSETYANINGSIH,S. Kep Bougenvile (Perinatologi)
6. DARMANTO, S.ST IGD
7. FS AGUSTINUS SPH,S. Kep.Ns Rawat Jalan
8. KAYATUN,S. Kep IBS
9. MARLINAH,S. S.iT Melati
10. AMIN SANTOSO, S.ST Cempaka
11. NOERLATIFAH HANI,S. Kep Anggrek (VIP A)
12. MUHAMAD MAKMUN,S. Kep ICU
13. AHMAD FATHONI,S. Kep Soka
14. MUHAMMAD ISYA ANSORY,S. ST Radiologi
15. PURYATI Laboratorium Klinik
16. MARTINAH,S.Si.T Unit Bank Darah
17. SUGENG TRI SUSANTO, S.Kep Lily
18. KAYATUN, S.Kep Teratai
19. YUNIS YANA, S.Kep. Ns Amarillys
Sumber : Kepegawaian

Profil RSUD Sunan Kalijaga Kabupaten Demak Th.2015 13


V. Daftar Tenaga Rumah Sakit

No Jenis Keterangan 2013 2014 2015


1 Dokter Sp 14 12 19
2 Dokter Umum 7 7 7
3 Dokter Gigi 3 1 1
4 Perawat SPK 1 1 1
5 Perawat Akper 46 44 42
6 Perawat S1 59 65 65
7 Bidan 13 13 13
8 Apoteker 3 3 3
9 SKM 3 3 3
10 Radiografer 6 6 6
11 Analis Kesehatan 11 11 11
12 Fisoterapi 3 3 4
13 nutrisionis 7 7 7
14 AA 6 6 6
15 Sanitarian 2 2 2
16 Ektromedis 1 1 2
17 Rekam Medis 5 5 5
18 Perawat Gigi 3 3 3
19 Adm TU+Sopir+POS 87 87 80
20 Tenaga Kontrak 241 308 307
20 Dokter Mitra 19 20 13
21 Struktural 12 12 14
22 Psikolog 0 1 1

Total 552 621 615

Sumber : Kepegawaian

Profil RSUD Sunan Kalijaga Kabupaten Demak Th.2015 14


VI. Sumber Daya Manusia

Paramedis
Non Non
No Bagian / Unit Kerja Jml Medis Keperawata
Keperawata Medis
n
n
1 Direktur 1 1
2 Bag TU 5 1 4
3 Subb Program 1 1
4 Subb Keuangan 11 11
5 Subb Umpeg 6 6
6 Bid Pemasaran & RM 1 1
7 Si Pemasaran 1 1 1
8 Si RM 16 5 11
9 Kabid Pelayanan 1 1
10 Si Pelayanan Medis 1 1
11 Si Yanjangmed & Nonmed 1 1
12 Kabid Perawatan 1 1
13 Sie askep 1 1
14 Si Pengembangan SDM Kep 1 1
15 Instalasi Farm 16 9 7
16 Instalasi Laboratorium 12 1 11
17 Instalasi Gizi 13 7 6
18 Instalasi Rawat Inap 99 80 19
19 IGD 23 6 15 2
20 IRJ 37 18 18 1
21 Instalasi RO 8 1 6 1
22 IPSRS 15 2 13
23 Satpam 2 2
24 Sopir 1 1
25 CSSD 3 1 2
26 Instalasi RM 5 4 1
27 PPI 4 2 2
28 Elektromedik 2 2
29 Tubel 6
Jumlah 294 30 119 45 94
30 Honor 320 13 112 45 150
Total 614 43 231 90 244

Profil RSUD Sunan Kalijaga Kabupaten Demak Th.2015 15


Sumber : Kepegawaian

BAB IV
PRODUKTIVITAS

I. Data Kapasitas Rawat Inap


VIP VIB KLS KLS
NO RUANG KLS I JML HND ISO ICU/PICU TOTAL
A B II III
1 ANGGREK 8 8 8
2 WIKU 15 15 15
3 AMARILYS 30 30 30
4 MAWAR 18 18 18
5 MELATI 1 2 6 14 23 2 4 29
6 DAHLIA 2 4 9 15 5 20
7 SOKA 2 10 12 2 14
8 KENANGA 4 8 12 24 4 28
9 CEMPAKA 34 34 34
10 TERATAI 6 34 40 40
11 LILY 33 33 3 36
JUMLAH 8 46 26 26 146 252 16 4 0 272
12 BOUGENVILE 0 15 15
13 ICU 0 4 4
TOTAL 8 46 26 26 146 252 16 4 19 291
Sumber : Rekam Medik

II. Daftar Kunjungan Pasien


KUNJUNGAN RAWAT JALAN RAWAT INAP
JKN PBI 30.998 7.159
JKN NON PBI 32.009 4.802
JAMPERSAL _ _
JAMKESDA 2.331 2.419
UMUM 23.148 4.740
KERJASAMA 214 208
JML 88.700 19.328
Sumber : Rekam Medik

III. 10 Besar Pola Penyakit


Rawat Jalan Rawat Inap
Jumlah NAMA PENYAKIT NO NAMA PENYAKIT Jumlah
4.131 STROKE NON HEMORRHAGIC 1 TYPHOID 2004
3.675 DIABETES MELLITUS 2 BRONCHOPNEUMONIA 828
2.552 HIPERTENSI 3 CKR 492
2.369 CHF 4 DHF 458
2.225 GASTRITIS 5 HIPERTENSI 441
2.126 GANGREN PULPA 6 CHF 423
1.531 ISCHIALGIA 7 GASTRO ENTERITIS 275
983 HNP 8 DADRS 258
998 OSTEO ARTHRITIS GENUE 9 SNH 246

Profil RSUD Sunan Kalijaga Kabupaten Demak Th.2015 16


766 TYPHOID 10 KATARAK SENILE 182
Sumber : Rekam Medik
IV. Kinerja Rumah Sakit
Indikator Pelayanan per ruang

INDIKATOR PELAYANAN
NO RUANG BOR ALOS TOI BTO NDR GDR
(%) (Hari) (Hari) (Kali) (‰) (‰)

1 ANGGREK 48,70 4 4 52 14,42 19,23


2 WIJAYA KUSUMA 79,89 5 1 81 10,76 19,04
3 AMARILYS 75,70 5 1 71 13,13 22,03
4 MAWAR 71,10 5 2 68 14,81 24,69
5 MELATI 110,68 4 0 133 0,33 17,02
6 DAHLIA 104,04 5 0 106 5,64 18,18
7 SOKA 75,75 6 2 53 103,01 187
8 KENANGA 72,07 4 1 80 4,68 18,71
9 CEMPAKA 59,79 5 3 51 24,61 30,34
10 TERATAI 84,29 6 1 56 44,64 77,23
11 LILY 88,55 7 1 59 54,93 93,94
12 BOUGENVILLE 65,30 5 2 61 14 44
13 ICU 51,58 3 2 76 95,71 359,74

14 Capaian Tahun 2015 80,20 5 1 72 22,03 41,52

Sumber : Rekam Medik

Indikator Pelayanan per Kelas


INDIKATOR PELAYANAN
NO KELAS BOR ALOS TOI BTO NDR GDR
(%) (Hari) (Hari) (Kali) (‰) (‰)

1 VIP A 48,70 4 4 52 14,42 5


2 VIP B 77,34 5 1 77 11,51 8
3 KELAS I 89,79 5 0 88 21,84 22,28
4 KELAS II 58,63 5 2 64 9,02 16
5 KELAS III 84,96 5 1 70 28,09 24,65
6 Produktifitas 80,20 5 1 72 21,97 19,88
Kinerja
Pelayanan
Tahun 2015
Sumber : Rekam Medik

Profil RSUD Sunan Kalijaga Kabupaten Demak Th.2015 17


V. Daftar Tarif Restribusi Pelayanan
(Perda No.9 Th.2009 dan Peraturan Bupati No.15 Tahun 2011 )
Biaya Biaya
NO Keterangan No Keterangan
(Rp) (Rp)
1 UMUM 6 LABORATORIUM
Poliklinik Umum 10.000 Darah Rutin 40.000
Poliklinik Spesialis 15.000 Urin Rutin 30.000
Golongan Darah 10.000
Bakteri Tanah Asam (BTA) 24.000
2 TARIF KAMAR PERAWATAN SGOT 22.500
VIP A 250.000
VIP B 150.000 SGPT 22.500
Kelas I 75.000 Biloirubin 40.000
Kelas II 45.000 Ureum 20.000
Kelas III 30.000 Kreatinin 20.500
ICU 150.000 Gula Darah 20.000
OK 125.000 Kolesterol 30.000
Trigliserid 30.000
3 TARIF VISIT DOKTER (Kelas I) Asam Urat 25.000
Visite Dokter Spesialis 45.000 Widal 30.000
Visite Dokter Umum 17.500

4 TARIF OPERASI (Kelas I) 7 LAIN - LAIN


Operasi Kecil 175.000 USG 75.000
Operasi Sedang 300.000 ECG 55.000
Operasi Besar 450.000 EEG 150.000
Operasi Khusus 650.000 Rontgen 55.000
Hemodialisa -
5 PERSALINAN (Kelas I) Ambulans (per Km) 2.500
Normal 125.000
Dengan Penyulit 300.000
Sectio Caessaria 150.000
Sumber : Keuangan

VI. Kinerja Finansial

Tahun
No Bulan
2014 2015
1 Januari 1.802.511.462 5.038.063.441
2 Februari 1.619.255.301 5.184.591.478
3 Maret 3.429.235.360 6.212.727.749
4 April 5.341.005.592 6.109.936.946
5 Mei 6.211.626.559 5.727.982.474
6 Juni 6.944.784.622 6.660.868.030
7 Juli 5.099.772.652 5.233.229.071
8 Agustus 4.550.047.024 6.025.696.206
9 September 13.300.625.584 5.219.866.999
10 Oktober 5.258.421.081 5.370.324.086
11 Nopember 5.276.943.221 5.820.264.807
12 Desember 2.110.886.617 7.070.533.589
Jumlah 60.945.115.075 69.674.064.876
Target 48.500.000.000 62.000.000.000
Sumber : Keuangan

Profil RSUD Sunan Kalijaga Kabupaten Demak Th.2015 18


VII. Kepuasan Pelanggan

Nilai Unsur Pelayanan


No Unsur Pelayanan
2013 2014 2015
1 Prosedur pelayanan 494 509,75 510
2 Persyaratan pelayanan 515 516,25 530
3 Kejelasan petugas pelayanan 507 512,75 516
4 Kedisiplinan petugas pelayanan 514 544,75 560
5 Tanggung jawab petugas pelayanan 503 513 520
6 Kemampuan petugas pelayanan 514 538,5 534
7 Kecepatan pelayanan 517 523,25 540
8 Keadilan mendapatkan pelayanan 520 531 540
9 Kesopanan dan keramahan petugas 522 531,25 527
10 Kewajaran biaya pelayanan 521 540,5 560
11 Kepastian biaya pelayanan 512 536 540
12 Kepastian jadwal pelayanan 532 541,5 550
13 Kenyamanan lingkungan 513 554,75 550
14 Keamanan pelayanan 521 523,25 520
Nilai Unit Pelayanan 85,24 87,76 88,05
Sumber : Pemasaran

Nilai Nilai Interval Nilai Interval Mutu Kinerja Unit


Persepsi IKM Konversi IKM Pelayanan Pelayanan

1 1,00 -1,75 25 - 43,75 D Tidak Baik


2 1,76 - 2,50 43,76 - 62,50 C Kurang Baik
3 2,51 - 3,25 62,51 - 81,25 B Baik
4 3,26 - 4,00 81,26 - 100,00 A Sangat Baik

Grafik Survei Kepuasan Pelanggan


580
560
540
520
500
480
460

Sumber : Pemasaran

Profil RSUD Sunan Kalijaga Kabupaten Demak Th.2015 19


BAB V
PENUTUP

RSUD Sunan Kalijaga dari tahun ke tahun semakin berbenah diri memperbaiki
sistem administrasi dari manual ke komputerisasi, memperbaiki Standar Prosedur
Operasional, menerapkan jam Besuk, tata tertib pengunjung, menata lingkungan,
peningkatan SDM, perlengkapan peralatan medis, Sarana dan prasarana Rumah Sakit.
Data menunjukkan bahwa jumlah penderita rawat jalan dan rawat inap mengalami
peningkatan. Pendapatan Rumah Sakit pada tahun 2015 meningkat bila dibandingkan tahun
2014, BOR yang meningkat, diharapkan sebagai pemacu untuk berbenah diri kearah yang
lebih baik dan profesional.
Dari Grafik perbandingan tingkat kepuasan masyarakat tahun 2014 dan 2015
menunjukkan masyarakat menyatakan puas dengan pelayanan RSUD Sunan Kalijaga
Kabupaten Demak dengan Nilai Unit Pelayanan ditahun 2014 sebesar 87,76, pada tahun
2015 Nilai Unit Pelayanan sebesar 88,05 dan tentunya hal ini menunjukkan bahwa kualitas
RSUD Sunan Kalijaga Semakin lebih baik dari tahun sebelumnya.

Profil RSUD Sunan Kalijaga Kabupaten Demak Th.2015 20


Lampiran
MARS RSUD SUNAN KALIJAGA KABUPATEN DEMAK

Syair & Lagu : Catharina


FS. Agustinus

Profil RSUD Sunan Kalijaga Kabupaten Demak Th.2015 2


Profil RSUD Sunan Kalijaga Kabupaten Demak Th.2015 3
Profil RSUD Sunan Kalijaga Kabupaten Demak Th.2015 4

Anda mungkin juga menyukai