Anda di halaman 1dari 18

Nomer FRM-BAA/02

PROGRAM STUDI KEBIDANAN PROGRAM


DIPLOMA
Revisi 00
UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH GOMBONG

Tanggal 21 Agustus 2021

RENCANA PEMBELAJARAN SEMESTER

MATA
KODE MK Rumpun MK BOBOT (2 sks) SEMESTER TGL Penyusunan
KULIAH(MK)
P =1 K=1
DKEB 309 T=1 Enam (VI) 4 September 2022

Koordinator Mata Kuliah Koordinator Bidang Ilmu Ketua Prodi

KEGAWATDARUR
ATAN DASAR

Dyah Puji Asttuti, S.SiT.,M.P.H Siti Mutharoh, S.ST.,M.P.H


CAPAIAN
PEMBELAJARAN CP PRODI
S1 Bertakwa kepada Tuhan Yang Maha Esa dan mampu menunjukkan sikap religious

S2 Menjunjung tinggi nilai kemanusiaan dalam menjalankan praktik kebidanan berdasarkan agama, moral, dan
filosofi, kode etik profesi, serta standar kebidanan
S7 Bekerja sama dan memiliki kepekaan sosial serta kepedulian terhadap masyarakat dan lingkungan

S8 Taat hukum dan disiplin dalam kehidupan bermasyarakat dan bernegara serta dalam kehidupan berprofesi;

S9 Menginternalisasi sesuai dengan nilai, norma, etika akademik

S10 Menunjukkan sikap bertanggungjawab atas pekerjaannya dalam memberikan pelayanan dan asuhan
kebidanan sesuai kewenangannya;
PP1 Menguasai pengetahuan tentang konsep bidan dan kebidanan sehingga dapat melakukan asuhan kebidanan
di tatanan pelayanan kesehatan.
PP2 Menguasai pengetahuan tentang obstetric, neonatologi, ilmu social, kesehatan masyarakat, etika, hukum
perundang-undangan serta kebudayaan dalam memberikan asuhan yang tepat kepada perempuan, bayi baru
lahir dan keluarga
PP4 Menguasaianatomi dan fisiologi wanita dan pria, psikologi pertumbuhan dan perkembangan serta
patofisiologi penyakit terkait dengan konsepsi, reproduksi yang berisiko terhadap wanita hamil dan janin.
PP7 Menguasai biologi reproduksi, anatomi, fisiologi tubuh manusia dan perubahannya, kebutuhan gizi,
perubahan psikologi, dan farmakologi terkait kehamilan serta pencegahan, deteksi dini, penanganan dan
rujukan ibu hamil dengan masalah, penyakit, dan komplikasi.
PP8 Menguasai anatomi fisiologi proses persalinan, teknik farmakologi dan non farmakologi dalam mengurangi
nyeri persalinan, pencegahan, deteksi dini, penanganan dan rujukan ibu bersalin dengan masalah, penyakit,
dan komplikasi.
PP9 Menguasai perubahan fisiologi pada ibu nifas dan menyusui, gizi, kebutuhan nutrisi ibu nifas dan menyusui
serta teknik pencegahan, deteksi dini, penanganan dan rujukan ibu nifas dan menyusui dengan masalah
penyakit dan komplikasi
PP12 Menguasai Teknik pencegahan, deteksi dini, kebutuhan dasar, penanganan komplikasi dan rujukan pada
bayi baru lahir, bayi, balita
PP13 Memiliki pengetahuan tentang ilmu kebidanan yang sesuai trend dan isu terkini

PP17 Menguasai pengetahuan nilai nilai Islam dalam penerapan asuhan kebidanan.

PP18 Menguasaipengetahuantentangpengembanganteknologiterapandalampelayanankebidanan

KU1 Mampu menyelesaikan pekerjaan berlingkup luas dan memilih beragam metode yang sesuai, baik yang
belum maupun yang sudah baku dalam pelayanan dan asuhan kebidanan berdasarkan analisis data
KU2 Mampu menunjukkan kinerja yang bermutu dan terukur sesuai dengan standar prosedur operasional dalam
memberikan pelayanan dan asuhan kebidanan
KU3 Mampu memecahkan masalah dalam pelayanan dan asuhan kebidanan sesuai dengan kompetensi,
kewenangan yang berbasis bukti ilmiah dan bertanggung jawab atas hasilnya secara mandiri
KU4 Mampu menyusun laporan hasil dan proses kerja secara akurat dan sahih serta mengomunikasikannya
secara efektif kepada pihak lain yang membutuhkan
KU8 Mampu mendokumentasikan, menyimpan, mengamankan, dan menemukan kembali data untuk menjamin
kesahihan dan mencegah plagiarism.
KU9 Mengikuti perkembangan ilmu pengatahuandanteknologiyang terbaru

KK1 Mampu memberikan asuhan kebidanan essensial danberkualitastinggipada kehamilan normal, deteksi dini,
dan penanganan awal kegawatdaruratan serta rujukan dengan mengunakan manajemen kebidanan sesuai
standar operasional prosedur (SOP), kode etik profesi dan tanggap budaya di tatanan pelayanan kesehatan
dan komunitas
KK2 Mampu melakukan asuhan kebidanan esensialdanberkualitastinggi pada persalinan dan bayi baru lahir
normal, deteksi dini, dan penanganan awal kegawatdaruratan serta rujukan menggunakan manajemen
kebidanan sesuai dengan SOP, kode etik profesi dan tanggap budaya di tatanan pelayanan kesehatan.
KK3 Mampu melaksanakan asuhan kebidanan esensial danberkualitastinggipada postpartum normal, deteksi dini,
dan penanganan awal kegawatdaruratan serta rujukan dengan menggunakan manajemen kebidanan sesuai
dengan SOP, kode etika profesi dan tanggap budaya di tatanan pelayanan kesehatan dan komunitas
KK4 Mampu melaksanakan asuhan kebidanan esensial danberkualitastinggipada neonatus, bayi dan balita
normal, deteksi dini, dan penanganan awal kegawatdaruratan serta rujukan yang berfokus pada upaya
promotif dan preventif dengan menggunakan manajemen kebidanan sesuai SOP, kode etik profesi dan
tanggap budaya di tatanan pelayanan kesehatan dan komunitas
KK6 Mampu melakukan dokumentasi asuhan kebidanan menggunakan metode SOAP dengan menerapkan
prinsip-prinsip pendokumentasian di tatanan pelayanan kesehatan dan komunitas
KK8 Mampu berkomunikasi dalam menyampaikan ide/pendapat untuk pengembangan pelayanan kebidanan

KK13 Mampu bekerjasama dengan para pemangku kepentingan untuk menyelesaikan masalah kesehatan pada
individu, keluarga, ataupun masyarakat secara komprehensif, holistik, berkesinambungan, koordinatif, dan
kolaboratif dalam konteks pelayanan kesehatan.
KK14 Mampu berkomunikasi dengan pendekatan nilai-nilai Islam

CP MATA KULIAH

M1 Mampu melakukan penatalaksanaan kagawatdaruratan medis


M2 Mampu mengidentifikasi kegawatdaruratan pada kehamilan, persalinan nifas

M3 Mampu Melakukan Kegawatdaruratan Neonatus

M4 Mampu membuat dokumenatasi asuhan kebidanan

DESKRIPSI Mata kuliah ini memberikan kemampuan kepada mahasiswa untuk memahami konsep dasar kegawatdaruratan,
SINGKAT MATA mengidentifikasi jenis kasus kegawatdaruratan, melakukan penanganan pada berbagai kondisi kegawatdaruratan maternal
KULIAH neonatal, melakukan rujukan dan pendokumentasian kasus kegawatdaruratan maternal neonatal
Materi pembelajaran/ 1. Kegawatdaruratan medis
pokok bahasan  Stabilitas dan rujukan
 Basic life support
 Terapi cairan
 Transfuse darah
 Penatalaksanaan nyeri
 Tetanus
 Diuretika
 Syok
 Aspek etik dan legal dalam penanganan kegawatdaruratan
2. kegawatdaruratan pada kehamilan, persalinan, nifas
a. Kegawatdaruratan pada kehamilan
1) Kelainan dalam lamanya kehamilan
 Prematur
 Postmatur
 Intra Uterine Growth Retardation (IUGR)
 Intra Uterine Fetal Death (IUFD)
2) Kehamilan ganda
3) Kelainan air ketuban
 KPSW
 Polihidramnion
 Oligohidramnion
4) Kelainan letak
 Letak sungsang
 Letak lintang
5) Perdarahan antepartum: abortus, penyulit terkait abortus, plasenta previa, solusio plasenta
6) PE-Eklamsia dan Hipertensi pada kehamilan
b. Kegawatdaruratan pada persalinan
 False Labor
 Prolonged latent phase
 Prolonge active phase
 Obstruksi (partus macet)
 Malposisi dan malpresentasi
 Prolonge expulsive phase
 Prolaps talipusat
c. Kegawatdaruratan pada nifas
 atonia uteri
 plasenta akreta
 retensio plasenta
 inversion uteri
 robekan jalan lahir
 rupture uterus
 sisa plasenta
 bagan tatalaksana perdarahan postpartum
3. Kegawatdaruratan neonatus
 Asfiksia pada BBL
 BBLR
 Gangguan Nafas pada BBL
 Hipoglikemia
 Ikterus
 Infeksi Neonatus
 Kejang padaBBL
4. Dokumentasi asuhan kebidanan
 Studi Kasus pada kasus kegawatdaruratan kehamilan
 Studi Kasus pada kasus kegawatdaruratan persalinan
 Studi Kasus pada kasus kegawatdaruratan nifas
Studi Kasus pada kasus kegawatdaruratan menyusui
PUSTAKA Utama:
1. Basic Trauma Life Support anad Basic Cardiac Life Support. 2013. Jakarta Medical Service 119 Training Division
2. Pelatihan Penanganan Gawat Darurat Obstetric Neonatal. 2013. Jakarta Medical Service 119 Training Division
3. Basic Obstetric Neonatal Life Support.2013.Pro Emergencys
4. Buku Acuan Nasional Pelayanan Kesehatan Maternal dan Neonatal, Abdul Bari Saifuddin, (2010)
5. Modul Bahan Ajar Kebidanan ‘Asuhan Kebidanan Kegawatrdarautan Maternal Neonatal’. Kemenkes RI. 2016

Sumber Jurnal Hasil Penelitian dan PkM Dosen:


1. HUBUNGAN RESPONSE TIME DENGAN LUARAN KEBERHASILAN PENANGANAN PERDARAHAN POSTPARTUM DI RSU MARGONO
SOEKARDJO PURWOKERTO; JURNAL ILMIAH KESEHATAN KEPERAWATAN; VOLUME 11 NO 2 JUNI 2015, ISSN 1858-
0696. EJOURNAL.STIKESMUHGOMBONG.AC.ID
2. PENGARUH POSISI MENERAN MIRING KIRI DENGAN KEJADIAN RUPTURE PERINEUM DI BPS SUGIYATI PETANAHAN; JURNAL
ILMIAH KESEHATAN KEPERAWATAN; VOLUME 11 NO 3 OKTOBER 2015, ISSN 1858-
0696.EJOURNAL.STIKESMUHGOMBONG.AC.ID
3. ANALISIS KEJADIAN KASUS PREEKLAMSIA DI RS PKU MUHAMAMDIYAH GOMBONG; JURNAL NASIONAL LPPM STIKES
MUHAMAMDIYAH PEKAJANGAN PEKALONGAN; ISSN 1978-3167, E-ISSN 2580-135X; VOL XI, NO II, SEPTEMBER 2018;; :
HTTP://JOURNAL.STIKESMUH-PKJ.AC.ID/INDEX.PHP/JIK/ARTICLE/VIEW/106/94
4. NYERI PERSALINAN DENGAN PIJAT AKUPRESSURE; PROCEEDING OF THE 7TH UNIVERSITY RESEARCH COLLOQUIUM 2018; BIDANG
MIPA DAN KESEHATAN ISSN: 2407-9189; 2018/ STIKES PKU MUHAMMADIYAH SURAKARTA;;
HTTP://REPOSITORY.URECOL.ORG/INDEX.PHP/PROCEEDING/ARTICLE/VIEW/205
5. PENDIDIKAN KESEHATAN TERHADAP TINGKAT PENGETAHUAN DETEKSI TANDA BAHAYA KEHAMILAN DAN PERSALINAN ; JIKK
UMPP PEKALONGAN; VOL 13 NO 1 (2020); HTTPS://JOURNAL.STIKESMUH-PKJ.AC.ID/INDEX.PHP/JIK/ARTICLE/VIEW/219 P-ISSN:
1978-3167; E-ISSN: 2580-135X
6. The Effect Hellp Syndrome On Neonatal Asphyxia In Margono Soekarjo Hospital Purwokerto; Jurnal UDB;
Http://Ojs.Udb.Ac.Id/Index.Php/Icohetech/Article/View/1106

Pendukung:
1. KATALOG ONLINE PERPUSTKAAN: otomasi.stimugo.ac.id
2. REPOSITORY : elib.stikesmuhgombong.ac.id
3. Web Perpustakaan: library.stikesmuhgombong.ac.id
4. E-book STIMUGO : https: // kubuku.id/download/e-library-stimugo

Online Reading
https://books.google.co.id/books?
id=kbrwAwAAQBAJ&pg=PA574&lpg=PA574&dq=book+for+father+for+high+risk+pregnancy+pdf&source=bl&ot
s=x7s3HZZv0w&sig=ACfU3U1hsXJLTwu-LvwtNjCk1vnSg3tonw&hl=en&sa=X&pli=1#v=onepage&q=book%20for
%20father%20for%20high%20risk%20pregnancy%20pdf&f=false
https://books.google.co.id/books?
id=o9EdG5cQ3SsC&pg=PA169&lpg=PA169&dq=book+for+father+for+high+risk+pregnancy+pdf&source=bl&ots=
lgiWBcegOj&sig=ACfU3U0d9MexY64nvUTOQ7zJQnSnssyuTQ&hl=en&sa=X&pli=1#v=onepage&q=book%20for
%20father%20for%20high%20risk%20pregnancy%20pdf&f=false

MEDIA SOFTWARE: HARDWARE:


PEMBELAJARAN Office Application LCD & Laptop
Audio/ Video Media Player Gadget
Internet Browser Sound system
LMS STIMUGO Instrumen Laboratorium
Video Conference Application Perangkat hardware online
TEAM TEACHING Koordinator: Dyah Puji Astuti.,S.SiT.,M.P.H
Email: dyahpuji090384@gmail.com
No Hp: 081215580844
Tim Pengajar:
Dyah Puji Astuti.,S.SiT.,M.P.H (B5)
Email: dyahpuji090384@gmail.com
No Hp: 081215580844

Tim Skill Lab


1. Eni Indrayani, S.Si.T.,M.P.H (B8)
Email : eni.indrayani29@gmail.com
eni.hanaputri@gmail.com
Hp/WA : 087732660136

2. Siti Mutoharoh, S.SiT.,M.P.H (B4)


Email: sitimutoharoh23@gmail.com
No Hp: 087737862260
Komponen Penilaian Bobot komponen penilaian kegiatan belajar mahasiswa adalah sebagai berikut:
dan Evaluasi 1. Aktivitas Mahasiswa = 20%
1) Kehadiran: 5%
2) Soft skill: 10%
3) Keaktifan: 5%
2. Evaluasi Sumatif = 50%
1) Tugas :10%
2) Presentasi:10%
3) UTS/UAS: 15%
4) Ujian Lab: 15%
3. Evaluasi formatif = 30%
1) Kuiz : 15%
2) Resume / refleksi diri; 15%
TOTAL = 100%
Min Waktu Kemampuan Bahan kajian/ Materi Strategi dan Objek Pembelajaran Sumber Pengalam Kriteri Bo Kod
ggu Hr/tgl/ akhir yang ajar belajar an a bot e
Ke jam diharapkan Sinkronus Asinkronus (URL) belajar penilai Nil Dos
mahasisw an dan ai en
a indikat
or
Tatap Muka Tatap Mandiri Kolab
Maya oratif
Mampu 1. Penjelasan RPS Discovery Tugas Membaca Kriteria 2% B5
1 Jumat 9 melakukan 2. Kegawatdaruratan Learning baca: materi Kehadir
September penatalaksanaa medis Kegawatd Membuat an
2022 n - Stabilitas dan rujukan aruratan catatan
Bentuk
kegawatdarura - Basic life support medis terkait
non test
3x50 tan medis` - Terapi cairan topik -
menit - Transfuse darah materi
09.10-11.40 - Penatalaksanaan Indikat
WIB nyeri or
- Tetanus Hadir
- Diuretika dan
mengua
- Syok sai
- Aspek etik dan legal materi
dalam penanganan
kegawatdaruratan

2 Senin, 12 Mampu 1. Kegawatdarura/tan Kuliah Mengident Membaca Kriteria 2% B5


September mengidentifika pada kehamilan, Discovery ifikasi materi Kehadir
2022 si persalinan, nifas Learning kelaianan Membuat an
12.40- kegawatdarura a. Kelainan dalam dalam poster
Bentuk
15.10 Wib tan pada lamanya kehamilan terkait
non test
kehamilan, kehamilan dengan topik -
persalinan  Prematur Membuat materi
nifas  Postmatur Poster : Indikat
 Intra Uterine meliputi or
Growth pengertian Hadir
Retardation ,penyebab/ dan
mengua
(IUGR) etiologi,
sai
 Intra Uterine tanda materi
Fetal Death gejala,
(IUFD) panatalaks
b. Kehamilan anaan.
ganda

3 Jumat 16 Mampu 1) Kelainan air ketuban Kuliah Mencari Mencari Kriteria 2% B5


September mengidentifika  KPSW Cocperatif Literatur Literatur Kehadir
2022 si  Polihidra Learning Review review dan an
kegawatdarura mnion dan meringkas
Bentuk
3x50 menit tan pada  Oligohidramnion mengident materi
non test
09.10-11.40 kehamilan, 2) Kelainan letak ifikasi -
WIB persalinan  Letak terkati
nifas sungsang materi Indikat
 Letak or
lintang Hadir
3) Perdarahan dan
antepartum: abortus, mengua
penyulit terkait sai
abortus, plasenta materi
previa, solusio
plasenta
4) PE-Eklamsia dan
Hipertensi pada
kehamilan
4 Senin, 19 Mampu a. Kegawatdaruratan Kuliah Membaca Mencari Kriteria 2% B5
September mengidentifika pada persalinan Discovery Jurnal jurnal dan Kehadir
2022 si  False Labor Learning terkait membaca an
kegawatdarura  Prolonged topik materi
Bentuk
3x 50 menit tan pada latent phase
non test
kehamilan,  Prolonge -
12.40-15.10 persalinan active phase
Wib nifas  Obstruksi Indikat
(partus macet) or
 Malposisi dan Hadir
malpresentasi dan
 Prolonge mengua
expulsive sai
phase materi
 Prolaps
talipusat
5 Jumat, 23 Mampu a. Kegawatdaruratan Kuliah Merefleksi Merefleksi Kriteria 2% B5
September mengidentifika pada nifas Problem based kan kasus kan kasus Kehadir
2022 si  atonia uteri Learning dan terkait an
kegawatdarura  plasenta memprese materi
Bentuk
3x 50 menit tan pada akreta ntasikan
non test
09.10-11.40 kehamilan,  retensio dalam -
WIB persalinan plasenta kelompok
nifas  inversion uteri Indikat
 robekan jalan or
lahir Hadir
 rupture uterus dan
 sisa plasenta mengua
 bagan sai
tatalaksana materi
perdarahan
postpartum
6 Senin, 26 Mampu 1. Kegawatdaruratan Kuliah Membuat Bekerjasa Kriteria 2% B5
Sep 2022 Melakukan neonatus Collaborative poster ma dengan Kehadir
Kegawatdarur  Asfiksia pada Learning penatalaks tim an
3x50mnt atan Neonatus BBL anaan membuat
Bentuk
 BBLR Aphyxia poster
non test
12.40-15.10  Gangguan Nafas BBL -
WIB pada BBL
 Hipoglikemia Indikat
 Ikterus or
 Infeksi Neonatus Hadir
 Kejang dan
padaBBL mengua
sai
materi

7 Jumat, 30 Mampu Dokumentasi asuhan Zoom dan Membuat Mengaplik Kriteria 2% B5


September membuat kebidanan LMS Askeb dan asikan Kehadir
3x 50 mnt dokumenatasi  Studi Kasus pada dipresntasi kasus an
09.10-11.40 asuhan kasus kan dalam dalam
Bentuk
WIB kebidanan kegawatdaruratan kelompok bentuk
non test
kehamilan askeb -
 Studi Kasus pada
kasus Indikat
kegawatdaruratan or
persalinan Hadir
 Studi Kasus pada dan
kasus mengua
kegawatdaruratan sai
nifas materi
 Studi Kasus pada
kasus
kegawatdaruratan
menyusui
8 Senin, 3 Mampu 1. BHD Demonstrasi, Praktek Melakuka Kriteria 2% B5
Oktober melakukan 2. Distosia Bahu Mandiri n Kehadir
2022 penatalaksanaa 3. Persalinan Penatalaks an
12.40-15.10 n Sungsang anaan
Bentuk
WIB kegawatdarura BHD, Dis
non test
tan medis dan bahu dan -
Persalinan Sungsang
Indikat
or
Hadir
dan
mengua
sai
materi

UJIAN TENGAH SEMESTER 5-7 OKTOBER 2022

9 Senin 10 Mampu 1. Pemberian MgSo4 Demonstrasi Praktik Melakuka Kriteria 2% B5


Oktober melaksanakan 2. Penatalaksanaan Mandiri n Kehadir
kegawatdarura retensio Plasenta Pemberian an
12.40-15.10 tan dalam 3. Penatalaksanaan Mgso4,
Bentuk
WIB kehamilan, Atonia Uteri Retplast
non test
dan persalinan dan atonia -
uteri
Indikat
or
Hadir
dan
mengua
sai
materi
10 Jumat, 14 Mampu Penatalaksanaan Demonstrasi Praktik Melakuka Kriteria 2% B5
Oktober Melaksanakan Asphyxia BBL Mandiri n Kehadir
2022 Kegawatdarur Asphyxia an
Pk 09.10- atan Neonatus BBL
Bentuk
11.40 WIB
non test
-

Indikat
or
Hadir
dan
mengua
sai
materi

11 Senin, 17 Mendemostras BHD Skill Lab Praktik Demontras Kriteria B4


Oktober ikan secara Mandiri i Individu Kehadir &
2022 individu an B13
Pk 12.40- Tindakan
Bentuk
15.10 WIB BHD
non test
-

Indikat
or
Hadir
dan
mengua
sai
materi

12 Jumat 21 Mendemonstra 1. Mc Robert SKILL LAB Praktik Demontras Kriteria B4


Oktober sikan secara Manuver Mandiri i Individu Kehadir &
2022 individu 2. Rubin Manuver an B13
pertolongan
3x50mnt persalinan Bentuk
09.10-11.40 dengan non test
-
distosia bahu
Indikat
or
Hadir
dan
mengua
sai
materi

13 Senin, 24 Mendemonstra 1. Bracht SKILL LAB Praktik Demontras Kriteria B4


Oktober sikan secara 2. Manual Aid: Mandiri i Individu Kehadir &
2022 individu Muller Klasik an B8
3x50mnt pertolongan Maouriceou
Bentuk
12.40-15.10 persalinan
non test
sungsang -

Indikat
or
Hadir
dan
mengua
sai
materi

14 Jumat, 28 Mendemonstra 1. Pemberian MgSo4 SKILL LAB Praktik Demontras Kriteria B4


Oktober sikan secara 2. Kompresi Mandiri i Individu Kehadir &
2022 individu Bimanual Interna/ an B8
3x50mnt pemberian KBE
Bentuk
09.10-11.40 MgSO4 dan non test
wib Penatalaksana -
an Atonia
Uteri Indikat
or
Hadir
dan
mengua
sai
materi

15 Senin, 31 Mendemonstra 1. Manual Plasenta SKILL LAB Praktik Demontras Kriteria B4


Oktober sikan secara Mandiri i Individu Kehadir &
2022 individu an B8
3x50mnt pertolongan
Bentuk
12.40-15.10 retensio
non test
WIb plasenta -

Indikat
or
Hadir
dan
mengua
sai
materi

16 Jumat 4 Mendemonstra Resusitasi BBL: SKILL LAB Praktik Demontras Kriteria B4


Novemver sikan secara 1. Langkah awal Mandiri i Individu Kehadir &
2022 Individu 2. VTP an B8
3x50mnt Penatalaksana
Bentuk
09.10-11.40 an Asphyxia
non test
wib BBL -
Indikat
or
Hadir
dan
mengua
sai
materi

UJIAN AKHIR SEMESTER 10-12 NOVEMBER 2022

Anda mungkin juga menyukai