Anda di halaman 1dari 7

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN (RPP)

Satuan Pendidikan : SMA PARADADIGMA


Mata Pelajaran : Biologi
Kelas/Semester : X/Ganjil
Materi Pokok : Kingdom Animalia
Alokasi Waktu : 2 JP x 45 menit ( pertemuan ke-1)

A. Kompetensi Inti (KI)

KI 1 Menghayati dan mengamalkan ajaran agama yang dianutnya.


KI 2 Menghayati dan mengamalkan perilaku jujur, disiplin, tanggung jawab,
peduli, (gotong royong, kerjasama,toleran, damai), santun, responsive dan
proaktif dan  menunjukan sikap sebagai bagian dari solusi atas berbagai
permasalahan  dalam berinteraksi secara efektif dengan lingkungan sosial
dan alam serta dalam menempatkan diri sebagai cerminan bangsa dalam
pergaulan dunia.
KI 3 Memahami, menerapkan, menganalisis dan mengevaluasi pengetahuan
faktual, konseptual, procedural, dan metakognitif berdasarkan rasa ingin
tahunya tentang ilmu pengetahuan, tehnologi, seni, budaya, dan humaniora
dengan wawasan kemanusiaan, kebangsaan, kenegaraan, dan peradaban
terkait penyebab fenomena dan kejadian serta menerapkan pengetahuan
procedural pada bidang kajian yang spesifik sesuai dengan bakat dan
minatnya untuk memecahkan masalah.
KI 4 Mengolah,  menalar, menyaji dan mencipta dalam ranah konkret dan ranah
abstrak terkait dengan pengembangan dari yang dipelajarinya di sekolah
secara mandiri serta bertindak secara efektif dan kreatif dan mampu
menggunakan metoda sesuai kaidah keilmuan.

B. Kompetensi Dasar (KD) dan Indikator Pencapaian Kompetensi (IPK)


No KD Pengetahuan No KD Keterampilan
3.9 Mengelompokkan hewan ke 4.9 Menyajikan laporan perbandingan
dalam filum berdasarkan kompleksitas lapisan penyusun tubuh
lapisan tubuh, simetri tubuh, hewan (diploblastik dan triploblastik).
dan reproduksi
No IPK Pengetahuan No IPK Keterampilan
3.9.1 Menganalisis data temuan hasil 4.9. Menyajikan data temuan hasil
pengamatan berbagai macam 1 pengamatan berbagai macam
hewan invertebrata di hewan invertebrata di
lingkungannya baik yang hidup di lingkungannya baik yang hidup di
dalam atau di luar rumah, di tanah, dalam atau di luar rumah, di
air laut dan danau, atau yang di tanah, air laut dan danau, atau
pepohonan yang di pepohonan dalam bentuk
laporan tertulis

3.9.2 Menyebutkan temuan dari hasil 4.9. Menyajikan data temuan dari
pengamatan tentang persamaan dan 2 hasil pengamatan tentang
perbedaan berbagai jenis hewan persamaan dan perbedaan
invertebrata berbagai jenis hewan dalam
bentuk laporan tertulis

3.9.3 Mengelompokkan invertebrata 4.9. Menyajikan kelompok-kelompok


berdasarkan ciri-cirinya yang 3 invertebrata berdasarkan ciri-
ditemukan dalam pengamatan cirinya yang ditemukan dalam
pengamatan dalam bentuk
laporan tertulis
C.
Tujuan Pembelajaran
Setelah melakukan pembelajaran dengan menggunakan model Problem Based Learning
diharapkan peserta didik mampu:
 Peserta didik Mengelompokkan hewan invertebrata ke dalam filum berdasarkan lapisan
tubuh, rongga tubuh, simetri tubuh, dan reproduksi.
 Peserta didik Menentukan peran hewan dalam kehidupan di muka bumi.
 Peserta didik Menyajikan data temuan hasil pengamatan berbagai macam hewan
invertebrata di lingkungannya baik yang hidup di dalam atau di luar rumah, di tanah,
air laut dan danau, atau yang di pepohonan dalam bentuk laporan tertulis.

D. Materi Pembelajaran
1. Faktual : Berbagai invertebrata di bumi
2. Konseptual : Hewan invertebrata terdiri dari beberapa filum
3. Prosedural : Menyajikan hasil analisis invertebrata
E. Metode Pembelajaran
1. Pendekatan                                         : Saintifik dan Problem Based Learning
2. Metode dan Model Pembelajaran       :Diskusi, dengan model Problem Based
Learning 
F.  Alat, Media dan Sumber Belajar
1) Alat
HP, laptop, Proyektor
2) Media
a) PPT
b) LKPD
c) Google form/Kahoot
3) Sumber belajar
a) Modul bahan ajar Animalia
b) Buku paket biologi kelas x SMA sederajat
c) Multimedia lainnya dan Internet

G. Kegiatan Pembelajaran
Kegiatan Pendahuluan (15 menit)
 Guru mengucapkan salam dan meminta perwakilan siswa memimpin berdoa bersama
(religius - PPK)
 Guru mengecek kehadiran siswa, dan siswa menjawab dengan kata-kata positif (responsif
- PPK)
 Guru memberikan prinsip-prinsip untuk memotivasi anak (responsif – PPK)
 Guru menyampaikan tujuan pembelajaran hari ini (disiplin – PPK)
 Memberikan gambaran tentang manfaat mempelajari pelajaran yang akan dipelajari dalam
kehidupan sehari-hari (Peduli terhadap kesehatan diri)
 Guru mengaitkan materi/tema/kegiatan pembelajaran yang akan dilakukan dengan
pengalaman peserta didik dengan materi/tema/kegiatan sebelumnya (apersepsi)

Kegiatan Inti ( 45 menit)


Sintak Deskripsi kegiatan
Fase 1  Guru memperlihatkan gambar/foto yang berisi berbagai macam jenis
Orientasi peserta hewan invertebrata
didik kepada  Peserta didik diminta untuk mengidentifikasi gambar yang
masalah ditampilkan. (aktif, percaya diri - PPK)

Fase 2  Guru membagi siswa yang telah dikelompokkan secara acak,


Mengorganisasikan
masing- masing kelompok mendiskusikan permasalahan tersebut.
peserta didik
 Guru mengarahkan siswa untuk mengikuti aktivitas pembelajaran
sesuai model PBL dengan bantuan LKPD yang telah diberikan untuk
memecahkan permasalahan yang terjadi mengenai topik hewan
Invertebrata
 Peserta didik dapat melihat materi dengan cara mengakses link pada
LKPD untuk memahami materi dasar pada pertemuan kali ini.
Fase 3  Guru membimbing siswa dalam memecahkan masalah
Membimbing
penyelidikan  Guru menyampaikan beberapa klarifikasi jika terjadi miskonsepsi
individu dalam proses diskusi tersebut .
dan kelompok
Fase 4  Siswa membuat resume hasil diskusi dalam kelompoknya dan
Mengembangkan rancangan media promosi yang dibuat
dan menyajikan  Tiap kelompok menyajikan hasil diskusinya
hasil karya
Fase 5  Guru membimbing siswa bersama-sama membuat kesimpulan hasil
Menganalisa dan diskusi mengenai topik hewan invertebrata
mengevaluasi  Peserta didik mengerjakan soal post test yang diberikan oleh guru
proses pemecahan
masalah melalui Kahoot

Kegiatan Penutup (30 menit)


 Guru meriview kegiatan yang dilakukan untuk mencapai tujuan pemebalajaran dengan
dengan menanyakan pertanyaan-pertanyaan terkait invertebrata (refleksi) (disiplin,
responsif - PPK).
 Peserta didik membuat kesimpulan (responsif - PPK)
 Guru meminta Peserta didik untuk mempelajari materi pertemuan selanjutnya
 Guru memberikan soal evaluasi dengan google form (TPACK) dan (jujur - PPK).
 Guru mengarahkan peserta didik untuk berdo’a sebelum selesai pembelajaran. (religius -
PPK).

H. Penilaian Hasil Belajar


Teknik Bentuk
No Aspek IPK
Penilaian penilaian
1. Pengetahuan 3.9.1 Menganalisis data Tes tulis Essay
temuan hasil
pengamatan berbagai
macam hewan
invertebrata di
lingkungannya baik
yang hidup di dalam
atau di luar rumah, di
tanah, air laut dan
danau, atau yang di
pepohonan.
3.9.2 Menyebutkan temuan
dari hasil pengamatan
tentang persamaan dan
perbedaan berbagai
jenis hewan
invertebrata

2 3.9.3 Mengelompokkan Penilaian karya Instrumen


invertebrata Penilaian
berdasarkan ciri- karya
cirinya yang
ditemukan dalam
pengamatan
Keterampilan
4.9.1 Menyajikan data
temuan hasil
pengamatan berbagai
macam hewan
invertebrata di
lingkungannya baik
yang hidup di dalam
atau di luar rumah, di
tanah, air laut dan
danau, atau yang di
pepohonan dalam
bentuk laporan
tertulis/poster

4.9.2
Menyajikan data
temuan dari hasil
pengamatan tentang
persamaan dan
perbedaan berbagai
jenis hewan dalam
bentuk laporan tertulis
4.9.3
Menyajikan
kelompok-kelompok
invertebrata
berdasarkan ciri-
cirinya yang
ditemukan dalam
pengamatan dalam
bentuk laporan tertulis

3 Sikap Menghargai pendapat teman Lembar


observasi
Merespon kegiatan pembelajaran
dengan baik
Menyatakan pendapat dalam
forum diskusi
PENILAIAN
1. Teknik Penilaian:
a. Penilaian Sikap : Observasi
b. Penilaian Pengetahuan : Tes Tertulis
c. Penilaian Keterampilan : Tes Tertulis dan Portofolio
2. Bentuk Penilaian:
a. Observasi : jurnal penilaian sikap
b. Tes tertulis : Pilihan ganda dan uraian
c. Portofolio : lembar penilaian laporan hasil eksperimen

3. Instrumen Penilaian (terlampir)


4. Remedial
Pembelajaran remedial dilakukan bagi peserta didik yang capaian KD-nya belum
tuntas dengan ketentuan sebagai berikut:
 Jika lebih dari 50% peserta didik tidak tuntas, maka remedial dilakukan
dengan cara pembelajaran ulang tentang materi yang tidak tuntas, baru
kemudian diberikan soal remedial
 Jika kurang dari 50% peserta didik tidak tuntas, maka remedial dilakukan
dengan cara pembelajaran tutor sebaya, baru kemudian diberikan soal
remedial
 Peserta didik hanya dapat melakukan remedial sebanyak 2 kali. Jika setelah 2
kali remedial peserta didik masih belum tuntas, guru memberikan tugas
untuk diselesaikan
5. Pengayaan
Pengayaan diakukan bagi peserta didik yang capaian KD-nya sudah tuntas
dengan ketentuan sebagai berikut:
 Peserta didik yang memiliki nilai n (ketuntasan) < n < n (maksimum)
diberikan materi yang masih dalam cakupan KD dengan pendalaman sebagai
materi tambahan
 Peserta didik yang memiliki nilai n = n (maksimum) diberikan materi
melebihi cakupan KD sebagai materi tambahan
 Pengayaan diberikan untuk menambah wawasan peserta didik mengenai
materi pembelajaran
 Adapun IPK yang dapat digunakan untuk pengayaan adalah sebagai berikut

Tangerang, 23 September 2022


Kepala Sekolah Guru Mata Pelajaran,

Rasuki, S.Pd. Pahmi Pirmansyah, S.Pd.

Anda mungkin juga menyukai