Anda di halaman 1dari 4

LK 1.

3 Penentuan Penyebab Masalah

Hasil eksplorasi penyebab Akar penyebab Analisis akar penyebab


No.
masalah masalah masalah
1 Berdasarkan hasil literasi Siswa tidak memiliki Berdasarkan hasil
dan wawancara dapat ditarik sikap asertif yang baik. analisis dan diskusi, akar
kesimpulan bahwa penyebab penyebab terjadinya
perilaku membolos adalah : perilaku membolos
1. Siswa kurang adalah kurangnya sikap
menyukai mata asertifitas siswa. Hal ini
pelajaran menyebabkan siswa
bersangkutan. kurang bertanggung
2. Siswa terpengaruh jawab terhadap dirinya
oleh teman baik dalam lingkungan
sebayanya yang akademik maupun non-
sering membolos. akademik. Siswa menjad
3. Siswa memiliki mudah terpengaruh oleh
masalah dengan guru orang lain, gampang
yang bersangkutan memiliki masalah
4. Siswa memiliki dengan teman
masalah dengan sebayanya, siswa tida
teman sekelasnya. mampu membina
5. Siswa tidak memiliki hubungan sosial yang
hubungan sosial baik dengan teman
yang baik dengan sebayanya dan bahka
teman kelasnya bisa menimbulkan
6. Siswa tidak memiliki dengan guru mata
sikap asertif yang pelajaran yang
baik. bersangkutan. Asertifitas
siswa yang baik akan
menimbulkan tanggung
jawab yang baik pada
diri siswa sehingga siswa
tidak akan meninggalkan
pembelajaran(membolos)
yang merupakan
kewajiban bagi siswa di
usianya sekarang.
2 Berdasarkan hasil literasi Siswa tidak memiliki Berdasarkan hasil
dan wawancara yang sudah kontrol diri yang baik analisis dan diskusi, akar
dilakukan, prokrastinasi penyebab terjadinya
disebabkan oleh : prokrastinasi akademik
1. Siswa terpengaruh siswa adalah kurangnya
teman sebayanya kemampuan kontol diri
yang terlalu santai pada diri siswa. Hal ini
sehingga lalai dalam menyebabkan siswa
mengerjakan tugas mudah terpengaruh oleh
2. siswa tidak memiliki temannya untuk main
kontrol diri yang ataupun melakukan
baik kegiatan lain yang bisa
3. siswa tidak memiliki menghambat siswa
kemampuan dalam mengerjakan
manajemen waktu tugas, siswa tidak
yang baik memiliki kemampuan
4. Cara pandang siswa manajemen waktu yang
yang kurang tepat baik sehingga sulit untuk
terhadap tugas menentukan skala
sekolah yang prioritas. Kurangnya
ditanggungnya kontrol diri pada siswa
5. Siswa tidak memiliki juga dapat
sikap asertif yang mengakibatkan
baik. kurangnya asertifitas
6. Siswa tidak siswa yang menyebabkan
memahami bahwa siswa tidak bisa
tugas adalah salah bertindak tegas baik
satu bagian penting terhadap dirinya sendiri
dalam poses pem maupun terhadap orang
belajaran lain. Kurangnya kontrol
diri siswa juga bisa
mengakibatkan siswa
tidak menganggap tugas
sebagai bagian penting
dalam suatu proses
pembelajaran.
Kemampuan kontrol diri
yang baik akan
menimbulkan tanggung
jawab, sikap asertif, dan
pemahamn yang baik
terhadap tugas yang
menjadi tanggung jawab
siswa yang merupakan
salah satu bagian penting
dalam proses
pembelajaran sehingga
siswa dapat mencapai
tujuan pembelajaran
dengan baik.
3 Berdasarkan hasil literasi Kurangnya pemahaman Berdasarkan hasil
dan wawancara dapat ditarik siswa mengenai minat, analisis dan diskusi yang
kesimpulan bahwa kesulitan bakat dan kepribadian dilakukan, akar
siswa dalam pemilihan karir dirinya sendiri penyebab munculnya
disebabkan oleh : kesulitan pemilihan karir
1. Siswa terpengaruh pada siswa adalah
teman sebayanya kurangnya pemahaman
dalam pemilihan siswa mengenai minat,
jurusan/karir bakat dan kepribadian
selanjutnya dirinya sendiri. Hal ini
2. Keadaan lingkungan menyebabkan siswa
tempat tinggal yang tidak memiliki tujuan
menjadi referensi yang pasti dalam
pemilihan karir bagi pemilihan karirnya.
siswa Disamping itu siswa juga
3. Kurangnya mudah tergoyahkan
pemahaman siswa pilihan karirnya baik
mengenai minat, oleh teman sebayanya
bakat dan ataupun oleh
kepribadian dirinya lingkungannya. Hal ini
sendiri juga dapat menimbulkan
4. Kurangnya perbedaan pemilihan
komuniasi antara karir dengan orang
siswa dengan orang tuanya. Dengan
tuanya yang pemahaman yang baik
mengakibatkan mengenai minat, bakat
perbedaan pemilihan dan kepribadian pada diri
karir bagi siswa siswa, siswa akan
mampu menentukan
tujuan karirnya dengan
baik dan optimal.
Disamping itu juga tidak
akan mudah tergoyahkan
pilihannya oleh teman
sebayanya atau
lingkungannya.
4 Berdasarkan hasil literasi Kurangnya toleransi Berdasarkan hasil
dan wawancara yang telah antara siswa analisis dan diskusi, akar
dilakukan, dapat penyebab terjadinya
disimpulkan bahwa akar konflik antara siswa
penyebab terjadinya konflik dikarenakan kurangnya
antara kelompok siswa yakni sikap toleransi antara
: kelompok siswa. Hal ini
1. Adanya pebedaan dapat menimbulkan
pendapat diantara kurangnya sikap saling
kelompok/peer siswa menghargai diantara
2. Adanya perselisihan kelompok siswa yang
diantra akan menimbulkan
kelompok/peer siswa konflik diantara mereka.
3. Adanya perbedaan Kurangnya toleransi juga
etnis diantara siswa dapat menyebabkan
4. Terjadi kesalah konflik ketika ada
pahaman antara perbedaan pendapat
kelompok/peer siswa diantara kelompok siswa.
(komunikasi yang Sikap toleransi yang
tidak efektif) tinggi akan menciptakan
5. Kurangnya toleransi lingkungan yang
antara siswa harmonis diantara siswa
Kurangnya sikap saling sehingga siswa dapat
menghargai antara siswa saling menghargai dan
saling menerima satu
sama lain.

Anda mungkin juga menyukai