Anda di halaman 1dari 151

LAPORAN PERTANGGUNG JAWABAN

PERSATUAN MAHASISWA DAN ALUMNI BIDIKMISI


WILAYAH IV

PERIODE 2020-2021

Disusun Oleh :

Pengurus Persatuan Mahasiswa dan Alumni Bidikmisi Wilayah IV

Periode 2020-2021

PERSATUAN MAHASISWA DAN ALUMNI BIDIKMISI

WILAYAH IV

2021
LAPORAN AKHIR KEPENGURUSAN
PERSATUAN MAHASISWA
DAN ALUMNI BIDIKMISI WILAYAH IV
Sekretariat : Jl. Raya Bandung Sumedang KM.21, Hegarmanah, Kec. Jatinangor,
Kabupaten Sumedang Jawa barat 45363, Handphone : 083870970470
Email: pdn.wilayah4@qmail.com Website : permadanidiksi.or.id

LEMBAR PENGESAHAN
LAPORAN PERTANGGUNG JAWABAN PENGURUS
PERSATUAN MAHASISWA DAN ALUMNI BIDIKMISI WILAYAH IV
PERIODE 2020-2021

Mengetahui,

Koordinator Wilayah IV Sekretaris

Pidi Apriyadi Wiji Astuti

Menyetujui,

Ketua Umum
Permadani Diksi Nasional

Rizal Maulana

i
LAPORAN AKHIR KEPENGURUSAN
PERSATUAN MAHASISWA
DAN ALUMNI BIDIKMISI WILAYAH IV
Sekretariat : Jl. Raya Bandung Sumedang KM.21, Hegarmanah, Kec. Jatinangor,
Kabupaten Sumedang Jawa barat 45363, Handphone : 083870970470
Email: pdn.wilayah4@qmail.com Website : permadanidiksi.or.id

PENGANTAR LAPORAN
Bismillahirrahmanirrahiim

Puji syukur alhamdulillahi robbil alamin, kami panjatkan kehadhirat Allah swt atas
rahmat, taufiq dan inayah Nya, akhirnya laporan pertanggung jawaban ini dapat tersusun dalam
bentuk tertulis meskipun secara sederhana. Shalawat beserta salam semoga senantiasa
dilimpahkan ke haribaan Nabi Agung Muhammad saw, penuntun hidup yang sehat, tertib dan
teratur dalam upaya mencapai kebahagiaan hidup dan kehidupan di dunia maupun di akherat
kelak.
Laporan ini disajikan secara menyeluruh dan mencakup pelaksanakan Program Kerja
Permadani Diksi Wilayah IV, maupun program kerja yang belum mampu dilaksanakan oleh
Pengurus Permadani Diksi Wilayah IV Periode 2020-2021, serta kendala yang mempengaruhi
realisasi program kerja.
Paparan modal dasar, kendala maupun tantangan dalam mengelola Permadani Diksi
Wilayah IV dikandung maksud memberikan bahan masukan kepada pengurus baru untuk
melangkah lebih maju dan profesional dibanding kepengurusan yang sebelumnya.
Tiada usaha manusia yang sempurna dalam mewujudkan citacitanya, maka kritik,
masukan beserta solusinya sangat diharapkan demi kemajuan organisasi Permadani Diksi
Wilayah IV.
Akhirnya disampaikan terima kasih atas perhatiannya dan mohon ma’af atas segala
kekurangannya.

Bandung, Februari, 2021


Koordinator Wilayah IV Sekretaris

Pidi Apriyadi Wiji Astuti

ii
LAPORAN AKHIR KEPENGURUSAN
PERSATUAN MAHASISWA
DAN ALUMNI BIDIKMISI WILAYAH IV
Sekretariat : Jl. Raya Bandung Sumedang KM.21, Hegarmanah, Kec. Jatinangor,
Kabupaten Sumedang Jawa barat 45363, Handphone : 083870970470
Email: pdn.wilayah4@qmail.com Website : permadanidiksi.or.id

DAFTAR ISI

LEMBAR PENGESAHAN........................................................................................................................i
PENGANTAR LAPORAN.......................................................................................................................ii
LAPORAN PERTANGGUNG JAWABAN KOORDINATOR WILAYAH........................................1
A. KEBIJAKAN UMUM...................................................................................................................1
B. PELAKSANAAN PROGRAM.....................................................................................................8
C. KONDISI OBJEKTIF.................................................................................................................13
D. EVALUASI..................................................................................................................................17
LAPORAN PERTANGGUNG JAWABANWAKIL KOORDINATO WILAYAH IV......................21
A. PENDAHULUAN........................................................................................................................23
B. PELAKSANAAN KEPENGURUSAN.......................................................................................24
C. EVALUASI..................................................................................................................................28
D. REKOMENDASI.........................................................................................................................30
E. PENUTUP....................................................................................................................................32
LAPORAN PERTANGGUNG JAWABAN SEKRETARIS UMUM .................................................33
A. PENDAHULUAN........................................................................................................................35
B. KONDISI OBJEKTIF.................................................................................................................35
C. REALISASI PROGRAM KERJA..............................................................................................37
D. EVALUASI..................................................................................................................................40
E. REKOMENDASI.........................................................................................................................41
F. PENUTUP....................................................................................................................................41
LAPORAN PERTANGGUNG JAWABAN BENDAHARA UMUM..................................................42
A. PENDAHULUAN........................................................................................................................44
B. KONDISI OBJEKTIF.................................................................................................................44
C. REALISASI PROGRAM KERJA..............................................................................................45
D. EVALUASI..................................................................................................................................48
E. REKOMENDASI.........................................................................................................................48
F. PENUTUP....................................................................................................................................49
LAPORAN PERTANGGUNG JAWABAN DEPARTEMEN PENDIDIKAN ..................................50
A. PENDAHULUAN........................................................................................................................52

iii
LAPORAN AKHIR KEPENGURUSAN
PERSATUAN MAHASISWA
DAN ALUMNI BIDIKMISI WILAYAH IV
Sekretariat : Jl. Raya Bandung Sumedang KM.21, Hegarmanah, Kec. Jatinangor,
Kabupaten Sumedang Jawa barat 45363, Handphone : 083870970470
Email: pdn.wilayah4@qmail.com Website : permadanidiksi.or.id

B. KONDISI OBJEKTIF.................................................................................................................52
C. REALISASI PROGRAM KERJA..............................................................................................54
D. EVALUASI..................................................................................................................................64
E. REKOMENDASI.........................................................................................................................64
F. PENUTUP....................................................................................................................................65
LAPORAN PERTANGGUNG JAWABAN DEPARTEMEN PSDO..................................................66
A. PENDAHULUAN........................................................................................................................68
B. KONDISI OBJEKTIF.................................................................................................................68
C. REALISASI PROGRAM KERJA..............................................................................................73
D. EVALUASI..................................................................................................................................98
E. REKOMENDASI.........................................................................................................................99
F. LAMPIRAN...............................................................................................................................100
G. PENUTUP..............................................................................................................................101
LAPORAN PERTANGGUNG JAWABAN DEPARTEMEN ADVOKASI ....................................102
A. PENDAHULUAN......................................................................................................................104
B. KONDISI OBJEKTIF...............................................................................................................105
C. REALISASI PROGRAM KERJA............................................................................................106
D. EVALUASI................................................................................................................................110
E. REKOMENDASI.......................................................................................................................110
F. PENUTUP..................................................................................................................................111
LAPORAN PERTANGGUNG JAWABAN KOMINFO ...................................................................113
A. PENDAHULUAN......................................................................................................................114
B. KONDISI OBJEKTIF...............................................................................................................115
C. REALISASI PROGRAM KERJA............................................................................................116
D. EVALUASI................................................................................................................................121
E. REKOMENDASI.......................................................................................................................121
F. PENUTUP..................................................................................................................................122
LAPORAN PERTANGGUNG JAWABAN DEPARTEMEN KEMITRAAN .................................122
A. PENDAHULUAN......................................................................................................................124
B. KONDISI OBJEKTIF...............................................................................................................124
C. REALISASI PROGRAM KERJA............................................................................................126

iv
LAPORAN AKHIR KEPENGURUSAN
PERSATUAN MAHASISWA
DAN ALUMNI BIDIKMISI WILAYAH IV
Sekretariat : Jl. Raya Bandung Sumedang KM.21, Hegarmanah, Kec. Jatinangor,
Kabupaten Sumedang Jawa barat 45363, Handphone : 083870970470
Email: pdn.wilayah4@qmail.com Website : permadanidiksi.or.id

D. EVALUASI................................................................................................................................132
E. REKOMENDASI.......................................................................................................................132
F. PENUTUP..................................................................................................................................132

v
LAPORAN PERTANGGUNG JAWABAN
AKHIR KEPENGURUSAN
KOORDINATOR PERMADANI DIKSI WILAYAH IV

Disusun Oleh :
Pidi Apriyadi

PERSATUAN MAHASISWA DAN ALUMNI BIDIKMISI


WILAYAH IV
2021

0
LAPORAN AKHIR KEPENGURUSAN
PERSATUAN MAHASISWA
DAN ALUMNI BIDIKMISI WILAYAH IV
Sekretariat : Jl. Raya Bandung Sumedang KM.21, Hegarmanah, Kec. Jatinangor,
Kabupaten Sumedang Jawa barat 45363, Handphone : 083870970470
Email: pdn.wilayah4@qmail.com Website : permadanidiksi.or.id

A. KEBIJAKAN UMUM
1. Perencanaan Kepengurusan
Perencanaan kepengurusan Permadani Diksi Wilayah IV Periode 2020-2021
merupakan proses menentukan hal – hal yang ingin dicapai dalam kepengurusan
serta menentukan berbagai tahapan yang diperlukan untuk mencapai tujuan
tersebut. Adapun kegiatan yang termasuk dalam proses perencanaan
kepengurusan antara lain:
a. Pemyusunan Visi
Penyusunan visi dilakukan agar adanya gerak serta tujuan utama dari
kepengurusan Permadani Diksi Wilayah IV Periode 2020-2021. Dalam
penyusunan Visi kali ini mempertimbangkan beberapa hal diantaranya,
yakni (1) Tujuan serta Wewenang Wilayah Permadani Diksi Wilayah IV
berdasarkan AD-ART PDN (2) Potensi tantangan dan hambatan yang
mungkin terjadi; Adapun Visi kepengurusan Permadani Diksi Wilayah IV
2020-2021 adalah:
SOMEAH
(Solid, Mandiri, Eksis, Asas Mufidah)
Keterangan:
Solid = Memiliki kepengurusan yang kokoh.
Mandiri = Segala kegiatan PDW harus berdasarkan kepentingan
Eksis = Menunjukkan keberadaannya sebagai organisasi Bidikmisi di
tingkat wilayah
Asas Mufidah = Segala kegiatan PDW berlandaskan kebermanfaatan
b. Penyusunan Misi
Penyusunan misi dimaksudkan untuk menjabarkan tahapan – tahapan yang
harus dilalui dalam upaya mencapai visi yang telah disusun. Adapun misi
kepengurusan Permadani Diksi Wilayah IV 2020-2021 adalah:
1) Membangun PDW IV Kokoh Secara Internal.
2) Membangun Atmosfer Kompetisi di PDW Wilayah IV

1
LAPORAN AKHIR KEPENGURUSAN
PERSATUAN MAHASISWA
DAN ALUMNI BIDIKMISI WILAYAH IV
Sekretariat : Jl. Raya Bandung Sumedang KM.21, Hegarmanah, Kec. Jatinangor,
Kabupaten Sumedang Jawa barat 45363, Handphone : 083870970470
Email: pdn.wilayah4@qmail.com Website : permadanidiksi.or.id

3) Memberikan kebermanfaatan bagi Masyarakat Sekitar.


4) Meningkatkan Skill Mahasiswa Bidikmisi di Wilayah IV
2. Pembentukan Kepengurusan
Koordinator Wilayah IV sebagai mandataris Musyawarah Wilayah Permadani
Diksi memiliki tanggung jawab untuk membentuk kepengurusan PDW IV Periode
2020 – 2021. Secara umum struktur kepengurusan PDW IV Periode 2020 – 2021
terdiri dari Koordinator Wilayah, Wakil Koordinator Wilayah, Sekretaris Umum,
Bendahara Umum, 5 Departemen, 4 Bidang dan Staf di setiap unit kerja. Adapun
langkah – langkah konkrit yang dilakukan oleh Koordinator Wilayah dalam
pembentukan kepengurusan adalah:
a. Menentukan Pengurus Inti
Pengurus inti merupakan orang yang bertindak sebagai pimpinan di unit
kerjanya masing – masing. Selain itu, pengurus inti juga bertindak sebagai
Tim Formatur dalam pembentukan kepengurusan PDW IV Periode 2020 –
2021. Pemilihan pengurus inti ini dilakukan dengan mempertimbangkan
beberapa hal diantaranya (1) rekomendasi berbagai pihak, pengurus inti
periode 2020 – 2021; (2) Kemampuan, keaktifan serta pengalaman di setiap
unit kerjanya; (3) Rekomendasi Ketua Forum Bidikmisi di wilayah IV.
Berdasarkan pertimbangan tersebut, maka dihasilkanlah susunan pengurus inti
Permadani Diksi Wilayah IV Periode 2020 – 2021 sebagai berikut:

No Nama Kampus Tanggung Jawab


1 Pidi Apriyadi Universitas Padjadjaran Koordinator Wilayah
Dimas Febriansyah Krisna Universitas Pendidikan
2 Wakil Koordinator Wilayah
Dwiputra Indonesia
Univeristas Singaperbangsa
3 Wiji Astuti Sekretaris Umum
Karawang
4 Winda Agustina Politeknik Negeri Bandung Bendahara Umum
Universitas Pendidikan
5 Feby Andiany Kepala Departemen Pendidikan
Indonesia
6 Yuda Universitas Siliwangi Kepala Departemen Kominfo
7 Sobir Arif Fiansyah Politeknik Manufaktur Kepala Bidang Media Kreatif

2
LAPORAN AKHIR KEPENGURUSAN
PERSATUAN MAHASISWA
DAN ALUMNI BIDIKMISI WILAYAH IV
Sekretariat : Jl. Raya Bandung Sumedang KM.21, Hegarmanah, Kec. Jatinangor,
Kabupaten Sumedang Jawa barat 45363, Handphone : 083870970470
Email: pdn.wilayah4@qmail.com Website : permadanidiksi.or.id

Bandung
8 Ramdani Institut Pendidikan Indonesia Kepala Bidang Humas
9 Thoriq Nur Mubin Universitas Islam Nusantara Kepala Departemen Kemitraan
Universitas Pendidikan
10 Elin Marlina Kepala Bidang Ekonomi Kreatif
Indonesia
11 Anwar Mutakin Universitas Islam Nusantara Kepala Bidang Sosial Masyarakat
Kepada Departemen
12 Sevilla Yuan Verliani Universitas Padjadjaran Pengembangan Sumber Daya dan
Organisasi
Kepala Bidang Pengembangan
13 Deyaha Afif Universitas Padjadjaran
Pengurus
Politeknik Manufaktur Kepala Bidang Pengembangan
14 Ahmad Ibnu Rasid
Bandung Wilayah
Universitas Jendral Achmad
15 Ringga Wijaya Kusuma Kepala Departemen Advokasi
Yani
16 Aam Jaziri Institut Pendidikan Indonesia Kepala Bidang Pelayanan
17 Yusman Kurniawan Univeristas Islam Nusantara Kepala Bidang Kajian
b. Pembagian tugas dengan Wakil Ketua Umum
Pembagian tugas antara Koordinator dengan Wakil Koordinator adalah
sebagai berikut:
1) Koordinator Wilayah memiliki fokus tugas terkait yang bersifat
eksternal, seperti (1) menjalin komunikasi, Koordinasi, bahkan kerja
sama bersama lembaga atau komunitas di lingkup wilayah IV; (2)
Menjalin komunikasi, koordinasi, bahkan kerja sama dengan forum
bidikmisi di wilayah IV; (3) menjalin komunikasi, Koordinasi, bahkan
kerja sama bersama Permadani Diksi Wilayah lainnya; (4) menjalin
komunikasi, Koordinasi, bahkan kerja sama bersama Permadani Diksi
Nasional. Sedangkan Wakil Koordinator Wilayah memiliki focus
tugas terkait yang bersifat internal, seperti (1) memonitoring keaktifan
dari seluruh pengurus Permadani Diksi Wilayah IV; (2) Memberikan
treatment kepada seluruh pengurus Permadani Diksi Wilayah IV; (3)
Menindak tegas pengurus yang tidak aktif.
2) Koordinator Wilayah dan Wakil Koordinator Wilayah juga berbagi
tugas terkait dengan pendampingan unit kerja di Permadani Diksi

3
LAPORAN AKHIR KEPENGURUSAN
PERSATUAN MAHASISWA
DAN ALUMNI BIDIKMISI WILAYAH IV
Sekretariat : Jl. Raya Bandung Sumedang KM.21, Hegarmanah, Kec. Jatinangor,
Kabupaten Sumedang Jawa barat 45363, Handphone : 083870970470
Email: pdn.wilayah4@qmail.com Website : permadanidiksi.or.id

Wilayah IV periode 2021 – 2021. Dimana Koordinator Wilayah


bertugas mendampingin empat unit kerja yakni Bendahara Umum,
Sekretaris Umum, Kominfo, dan Kemitraan. Sedangkan, Wakil
Koordinator Wilayah bertugas mendapingin tiga unit kerja yakni
PSDO, Advokasi, dan Pendidikan.
Walaupun telah ada pembagian tugas tetapi pada dasarnya
antara Koordinator Wilayah dan Wakil Koordinator Wilayah fleksibel
dalam menjalankan pembagian tugas tersebut dengan prinsip saling
membantu satu sama lain.
c. Melakukan Pembukaan Pendaftaran Pengurus
Pembukaan pendaftaran pengurus merupakan salah satu langkah yang
dilakukan oleh Koordinator Wilayah bersama Tim Formatur dalam rangka
mempersiapkan kepengurusan Permadani Diksi Wilayah IV Periode 2020 –
2021. Proses pendaftara pengurus kali ini dilakukan dengan dua tahapan yakni
pengisian google form dan penumpulan berkas dan wawancara. Dari total 52
calon pengurus yang mendaftar dihasilkan 44 yang ditetapkan sebagai
Pengurus Permadani Diksi Wilayah IV. Sehingga total sumber daya manusia
pada kepengurusan Permadani Diksi Wilayah IV Periode 2020 – 2021 adalah
52 orang. Adapun secara lebih rinci penempatan Sumber Daya Manusia pada
kepengurusan Permadani Diksi Wilayah IV Periode 2020 – 2021 dapat dilihat
pada tabel berikut:
Jenis Kelamin
Jumla
No Amanah Perempua
Laki – Laki h
n
1 Koordinator Wilayah 1   1
2 Wakil Koordinator Wilayah 1   1
3 Sekretaris Umum   1 1
4 Staf Sekretaris Umum   1 1
5 Bendahara Umum   1 1
6 Staf Bendahara Umum   1 1
7 Kepala Departemen PSDO   1 1

4
LAPORAN AKHIR KEPENGURUSAN
PERSATUAN MAHASISWA
DAN ALUMNI BIDIKMISI WILAYAH IV
Sekretariat : Jl. Raya Bandung Sumedang KM.21, Hegarmanah, Kec. Jatinangor,
Kabupaten Sumedang Jawa barat 45363, Handphone : 083870970470
Email: pdn.wilayah4@qmail.com Website : permadanidiksi.or.id

8 Kepala Bidang Pengembangan Pengurus   1 1


9 Staf Bidang Pengembangan Pengurus 2 2 4
Kepala Bidang Pengembangan Forum
10 1   1
Wilayah
11 Staf Bidang Pengembangan Forum Wilayah 3 3 6
12 Kepala Departemen Kemitraan 1   1
13 Kepala Bidang Ekonomi Kreatif   1 1
14 Staf Bidang Ekonomi Kreatif 1 2 2
15 Kepala Bidang Sosial Masyarakat 1   1
16 Staf Bidang Sosial Masyarakat 2 4 6
17 Kepala Departemen Advokasi 1   1
18 Kepala Bidang Pelayanan 1   1
19 Staf Bidang Pelayanan   2 2
20 Kepala Bidang Kajian 1   1
21 Staf Bidang Kajian   2 2
22 Kepala Departemen Kominfo 1   1
23 Kepala Bidang Media Kreatif 1   1
24 Staf Bidang Media Kreatif 2 1 3
25 Kepala Bidang Humas 1   1
26 Staf Bidang Humas 1 1 2
27 Kepala Departemen Pendidikan   1 1
28 Staf Departemen Pendidikan 3 3 6
Total 52
3. Kegiatan Pra-Pelantikan
a. Melaksanakan Pembekalan Calon Pengurus
Pembekalan calon pengurus dilaksanakan sebanyak dua kali. Pembekalan
pertama pada Sabtu, 04 April 2020 melalui media Discord. Kegiatan ini
merupakan inisiatif Tim Inti dengan tujuan untuk memberikan pemahaman
terkait keberlangsungan organisasi Permadani Diksi Wilayah IV Periode 2020
– 2021. Pembekalan kedua dilaksanakan pada Sabtu, 11 April 2020 melalui
media Discord. Pembekalan kedua ini dimaksudkan untuk memberikan
pemahaman terkait penyusunan program kerja.

b. Melakukan Penyusunan Program Kerja

5
LAPORAN AKHIR KEPENGURUSAN
PERSATUAN MAHASISWA
DAN ALUMNI BIDIKMISI WILAYAH IV
Sekretariat : Jl. Raya Bandung Sumedang KM.21, Hegarmanah, Kec. Jatinangor,
Kabupaten Sumedang Jawa barat 45363, Handphone : 083870970470
Email: pdn.wilayah4@qmail.com Website : permadanidiksi.or.id

Penyusunan Program Kerja dilakukan oleh masing – masing unit kerja


melalui proses diskusi internal. Kemudian dilakukan peninjauan oleh
Koordinator dan Wakil Koordinator. Setelah itu, Perbaikan oleh unit kerja,
lalu disampaikan kepada seluruh pengurus dan penetapan program kerja final.
Berikut Daftar Program Kerja Permadandi Diksi Wilayah IV Periode 2020 –
2021:
Departemen PSDO
- Bidang Pengembangan Wilayah
No Nama Kegiatan
1. Pioneer
2. Kerja Among
3. Kerja Ngobar PDN IV

- Bidang Pengembangan Pengurus


No Nama Kegiatan
1. Program kerja rapat awal tahun

2. Program kerja UPE (Upgrading pengurus)


3. Monitoring data pengurus (Modus)
4. Musyawarah permadani diksi wilayah 4

Departemen Kemitraan
- Bidang Ekonomi Kreatif
No Nama Kegiatan
1. PDN store

2. Program kerja meungkeut usaha

- Bidang Sosial Masyarakat

6
LAPORAN AKHIR KEPENGURUSAN
PERSATUAN MAHASISWA
DAN ALUMNI BIDIKMISI WILAYAH IV
Sekretariat : Jl. Raya Bandung Sumedang KM.21, Hegarmanah, Kec. Jatinangor,
Kabupaten Sumedang Jawa barat 45363, Handphone : 083870970470
Email: pdn.wilayah4@qmail.com Website : permadanidiksi.or.id

No Nama Kegiatan
1. Program kerja kang mas (Kangtong sosmas)
2. Program kerja PDN peduli
3. Program kerja PDN melamar

Departemen Pendidikan
No Nama Kegiatan
1. Wilayah IV menginspirasi
2. Diskusi santai bermanfaat
3. Gebyar PDN

Departemen Advokasi
- Bidang Kajian
No Nama Kegiatan
1. Kajian Aspirasi ( KAPSI) KIP-K

2. Kajian Rutin

- Bidang Pelayanan
No Nama Kegiatan
1. Advokasi Center
2. Sosialisasi
3. Training Advokasi

Departemen Kominfo

7
LAPORAN AKHIR KEPENGURUSAN
PERSATUAN MAHASISWA
DAN ALUMNI BIDIKMISI WILAYAH IV
Sekretariat : Jl. Raya Bandung Sumedang KM.21, Hegarmanah, Kec. Jatinangor,
Kabupaten Sumedang Jawa barat 45363, Handphone : 083870970470
Email: pdn.wilayah4@qmail.com Website : permadanidiksi.or.id

- Bidang Media Kreatif


No Nama Kegiatan
1. Warta KIP-K dan Bidikmisi
2. Warta PDN Wilayah IV
3. Pengelolaan Media Sosial
4. Informasi kegiatan PDW

- Bidang Hubungan Masyarakat


No Nama Kegiatan
1. Perkennalan PDN dan PDW IV
2. Pendataan Alumni
3. Sharing Bersama Alumni

4. Pelantikan Kepengurusan
Pelantikan kepengurusan Permadani Diksi Wilayah IV Periode 2020 – 2021
dilaksanakan secara daring melalui aplikasi Discord pada Jum’at, 15 Mei 2020 Pkl. 15.30
s.d Selesai. Pelantikan Kepengurusan dipimpin langsung Ketua Permadani Diksi
Nasional periode 2019 – 2021 dengan membacakan struktur lengkap kepengurusan dan
mengambil sumpah seluruh pengurus yang hadir.
5. Pelaksanaan Rapat Kerja
Pelaksanaan Rapat Kerja pada periode 2020 -2021 dilakukan dengan membuka
pendapat dari pengurus kemudian dilakukan dengan penetapan program kerja. Hasil rapat
kerja ini tertuang dalam Surat Keputusan Koordinator Wilayah Permadani Diksi Wilayah
IV Periode 2020 – 2021 Nomor 004.00.21/III-A/V/2020 tentang Program Kerja
Permadani Diksi Wilayah IV.
B. PELAKSANAAN PROGRAM
1. Program Kerja Terencana
Kepengurusan Permadani Diksi Wilayah IV Periode 2020 – 2021 memiliki 27
Program Kerja. Dalam melaksanakan program kerjanya setiap unit kerja telah

8
LAPORAN AKHIR KEPENGURUSAN
PERSATUAN MAHASISWA
DAN ALUMNI BIDIKMISI WILAYAH IV
Sekretariat : Jl. Raya Bandung Sumedang KM.21, Hegarmanah, Kec. Jatinangor,
Kabupaten Sumedang Jawa barat 45363, Handphone : 083870970470
Email: pdn.wilayah4@qmail.com Website : permadanidiksi.or.id

berupaya menjalanjannya secara maksimal. Namun, tidak dapat dipungkiri pula


bhawa dalam melaksanakannya masih banyak kekurangan. Secara lebih rinci,
keberhasilan dari pelaksanaan setiap program kerja Permadani Diksi Wilayah IV pada
periode 2020 – 2021 akan disampaikan oleh tiap – tiap unit kerja.
2. Program Kerja Tidak Terencana
N Nama Program Waktu Pelaksanaan Keterangan
o
Kolaborasi bersama 11 - 21 Maret 2020 Kegiatan ini dilaksanakan atas permintaan
1
ICOMGATH dari DD Volunteer
Open Donasi CORONA 23 Maret - 1 April 2020 Kegiatan ini dilaksanakan atas inisiasi

2 pengurus untuk ikut serta berkontribusi


dalam situasi pandemic
Kolaborasi bersama Kegiatan ini dilaksanakan atas permintaan
Womenwill dari Womenwill untuk mengadakan
3 9 April 2020
pelatihan media sosial sebagai promosi
usaha
Pembekalan 1 – 2 4 April 2020 dan 11 Kegiatan ini dilaksanakan untuk
April 2020 memberikan pemahaman kepada pengurus

4 tentang keberlangsungan PDW IV serta


memberikan bekal kepada pengurus dalam
melakukan penyusunan program kerja
3. Pendampingan Terhadap Unit Kerja
Permadani Diksi Wilayah IV merupakan organisasi yang terdiri dari tujuh unit kerja
antara lain: (1) Sekretaris Umum; (2) Bendahara Umum; (3) Departemen Advokasi; (4)
Departemen Kemitraan; (5) Departemen Kominfo; (6) Departemen Pendidikan; dan (7)
Departemen Pengembangan Sumber Daya Organisasi. Sebagaimana kesepakatan antara
Wakil Koordinator Wilayah dengan Koordinator Wilayah, maka tiga unit kerja yang
didampingi oleh Koordinator Wilayah yakni Bendahara Umum, Sekretaris Umum,
Departemen Kominfo, dan Departemen Kemitraan.

9
LAPORAN AKHIR KEPENGURUSAN
PERSATUAN MAHASISWA
DAN ALUMNI BIDIKMISI WILAYAH IV
Sekretariat : Jl. Raya Bandung Sumedang KM.21, Hegarmanah, Kec. Jatinangor,
Kabupaten Sumedang Jawa barat 45363, Handphone : 083870970470
Email: pdn.wilayah4@qmail.com Website : permadanidiksi.or.id

Bentuk pendampingan yang dilakukan dengan cara (1) menghadiri rapat unit kerja
(rapat departemen/bidang/program kerja); (2) memantau, membersamai, serta
menindaklanjuti perancangan, persiapan, pelaksanaan, hingga pelaporan program kerja;
dan (3) membantu unit kerja ketika terjadi permasalahan. Adapun gambaran hasil
pendampingan yang dilakukan Koordinator Wilayah selama satu periode kepengurusan,
yakni:
a. Bendahara Umum
Bendahara Umum memiliki tanggung jawab dalam hal administrasi keuangan
dalam kepengurusan. Admisntrasi berupa keluar serta masuknya keuangan PDW.
Komunikasi bersama Bendahara Umum berjalan cukup baik. Hal ini ditandai dengan
adanya follow up kepada Bendahara Umum perihal perkembangan programnya.
Akan tetapi, dari segi kinerja dari Bendahara Umum masih harus ditingkatkan.
Hal tersebut ditandai oleh penghimpunan uang kas yang belum mampu mencapai
target. Kemudian, administrasi keuangan dari Bendahara Umum masih menimbulkan
kebingungan bagi sebagian pengurus. Lalu, masih minimnya pertemuan bersama tim
Bendahara Umum lainnya. Dengan kondisi tersebut, Koordinator Wilayah berusaha
untuk melakukan beberapa langkah (1) ikut serta untuk mengajak para pengurus
membayar uang kas (2) menyarankan untuk diadakan pelatihan administrasi
keuangan dan (3) menginstruksikan untuk mengadakan pertemuan bersama tim
bendahara umum lainnya serta berdiskusi bersama Koordinator Wilayah jika terdapat
kesulitan. Walaupun demikian, tetap saja terdapat permasalahan yang masih belum
bisa diatasi. Namun, patut diapresiasi bahwa Bendahara Umum mampu membuat alur
serta administrasi keuangan yang dapat dijadikan referensi oleh Bendahara Umum
periode selanjutnya.
b. Sekretaris Umum
Sekretaris Umum memiliki amanah dalam hal administrasi kepengurusan.
Komunikasi bersama Sekretaris Umum cukup baik karena hampir selalu ada
komunikasi menyangkut kerja dari Sekretaris Umum. Namun, ada beberapa catatan
yang perlu mendapat perhatian oleh Sekretaris Umum (1) pelaksanaan SOP belum

10
LAPORAN AKHIR KEPENGURUSAN
PERSATUAN MAHASISWA
DAN ALUMNI BIDIKMISI WILAYAH IV
Sekretariat : Jl. Raya Bandung Sumedang KM.21, Hegarmanah, Kec. Jatinangor,
Kabupaten Sumedang Jawa barat 45363, Handphone : 083870970470
Email: pdn.wilayah4@qmail.com Website : permadanidiksi.or.id

dijalankan secara maksimal oleh para pengurus (2) kurang adanya treatment yang
tegas untuk pengurus yang memang tidak menjalankan SOP. Berdasarkan kondisi
tersebut, sekretaris dan koordinator serta berdasarkan masukan dari pengurus lainnya,
menyarakan sekretaris untuk mengadakan pelatihan adminisitrasi kepengurusan.
Namun, tidak bisa dipungkiri bahwa masalah – masalah yang timbul masih belum
mampu diselesaikan secara optimal. Namun, patut diapresiasi bahwa sekretaris
berhasil membuat SOP kepengurusan yang akan menjadi acuan keberjalanan
organisasi PDW kedepannya.
c. Departemen Kemitraan
Departemen yang bertanggung jawab menjalin kerjasama dengan pihak-pihak
yang dapat dijadikan partner dalam hal membangun interaksi sosial dan mengaktifkan
ekosistem wirausaha bidikmisi wilayah IV. Kadep Kemitraan adalah supervisor
utama yang menaungi dua bidang dibawahnya yakni Bidang Ekonomi Kreatif dan
Bidang Sosial Masyarakat.
Untuk program bidang ekonomi kreatif Alhamdulillah mampu dilaksanakan.
Namun, pelaksanaannya masih belum sesuai dengan rencana. Beberapa masalah
seperti (1) pembuatan identitas organisasi yang harus mengalami perubahan (2)
meungkeut usaha yang telat dari rencana awal. Melihat kondisi tersebut, Koordinator
Wilayah dengan mempertimbangkan masukan dari pengurus yang lain menyarankan
(1) pembuatan jaket daripada kemeja sebagai identitas organisasi agar fleksibel dalam
penggunaannya (2) membantu penyusunan timeline serta kegiatan untuk program
kerja Meungket Usaha. Namun, dalam pelaksanaanya masih menemui kendala
terutama untuk program Meungket Usaha. Sehingga, pada akhirnya meungkeut usaha
hanya mampu dilaksanakan sebanyak satu kali. Ada satu hal yang patut diapresiasi
dari Bidang Meungket Usaha yakni komunikasi bersama Kepala Bidang sangat bagus
sehingga meskipun banyak menemui kendala, Ekonomi kreatif masih mampu
menjalankan tugasnya.
Untuk Bidang Sosial Masyarakat, pendampingan tidak berjalan secara optimal.
Kondisi tersebut dikarenakan:

11
LAPORAN AKHIR KEPENGURUSAN
PERSATUAN MAHASISWA
DAN ALUMNI BIDIKMISI WILAYAH IV
Sekretariat : Jl. Raya Bandung Sumedang KM.21, Hegarmanah, Kec. Jatinangor,
Kabupaten Sumedang Jawa barat 45363, Handphone : 083870970470
Email: pdn.wilayah4@qmail.com Website : permadanidiksi.or.id

1. Komunikasi dengan Kepala Bidang Sosial Masyarakat tidak terjalin secara


maksimal. Sehingga, hal itu menjadi sebuah kendala dalam pelaksanaan program
kerja.
2. Telatnya pemberian mandat kepada pengurus yang lain ketika Kepala Bidang
sedang mengalami kendala.
Namun, patut diapresiasi bahwa Sosial Masyarakat melalui pengurus yang masih
aktif mampu berkontribusi dengan mengadakan program kerja yang mampu
bersinergi bersama Forum ataupun mahasiswa Bidikmisi ataupun KIP Kuliah.
d. Departemen Kominfo
Bertanggung jawab dalam menyebarluaskan informasi dan komunikasi serta hal-
hal perkembangan di PDN dan Forum Bidikmisi Wilayah IV. Kemudian, menjaga
hubungan bersama Alumni dan Forum Bidikmisi di PDN Wilayah IV. Kadep
Kominfo adalah supervisor utama yang bertanggung jawab terhadap koordinasi
dari 2 Sub bidang yang dinaunginya yakni Bidang Media Kreatif dan Bidang
Humas.
Pendampingan kepada Departemen Kominfo tidak berjalan optimal. Kondisi ini
dikarenakan salah satunya oleh kepala departemen yang mulai tidak aktif pada
keberjalanannya organisasi. Hal tersebut mengakibatkan para kepala bidang
cukup kebingungan dalam melaksanakan program kerja yang ada. Merespon hal
tersebut, Koordinator Wilayah melakukan pendampingan langsung kepada para
kepala bidang. Pendampingan berupa memberikan saran serta masukan untuk
kedua bidang dalam menyelesaikan program kerja yang masih ada. Meskipun
demikian, beberapa permasalahan dalam program masih belum mampu
diselesaikan secara baik. Bagaimanapun kondisinya, patut untuk diapresiasi
bahwa Departemen Kominfo masih mampu bertahan di tengah tidak aktifnya
Kepala Departemen.

C. KONDISI OBJEKTIF

12
LAPORAN AKHIR KEPENGURUSAN
PERSATUAN MAHASISWA
DAN ALUMNI BIDIKMISI WILAYAH IV
Sekretariat : Jl. Raya Bandung Sumedang KM.21, Hegarmanah, Kec. Jatinangor,
Kabupaten Sumedang Jawa barat 45363, Handphone : 083870970470
Email: pdn.wilayah4@qmail.com Website : permadanidiksi.or.id

1. Kondisi Internal
Kondisi internal yang dimaksud dalam laporan ini merupakan bagian yang
menggambarkan bagaimana keadaan kepengurusan Permadani Diksi Wilayah IV.
Tidak dapat dipungkiri bahwa dalam kondisi internal kepengurusan periode 2020 –
2021 tidak luput dari suatu permasalahan. Secara umum dapat dikatakan
permasalahan kondisi internal kepengurusan periode 2020 – 2021 adalah masih
kurangnya keaktifan, keakraban, dan kepedulian antar pengurus. Permasalahan
tersebut sesungguhnya diakibatkan oleh beberapa hal seperti (1) keadaan pandemi
yang menyebabkan pengurus sulit untuk dapat mengadakan pertemuan secara tatap
muka. Tidak bisa dipungkiri, meskipun banyak media sosial yang dapat dijadikan
media untuk bertemu, pertemuan tatap muka tentunya akan mampu memberikan
energi lebih dalam meningkatkan keakraban serta kepedulian sesame pengurus: (2)
keadaan pengurus yang berasal dari berbagai kampus di Jawa Barat. Dengan kondisi
ini, perlu waktu untuk para pengurus membangun semangat kebersamaan; (3)
mayoritas para pengurus PDW IV memiliki amanah di kampusnya masing – masing.
Kondisi ini memberikan sebuah permasalahan berupa masih sulitnya
menyeimbangkan keaktifan di organisasi kampus dengan di PDW IV.
Permasalahan-permasalahan tersebut sesungguhnya telah terprediksi dari awal
pembentukan kepengurusan ini. Oleh karenanya, para Pimpinan mengeluarkan
kebijakan dengan mengadakan monitoring kepengurusan yang secara
keberlangsungannya dibantu oleh Wakil Koordinator. Program tersebut bertujuan
untuk memonitoring keaktifan setiap pengurus di dalam departemennya dan atau
dalam kegiatan PDW IV. Adanya upaya – upaya yang dilakukan membuat PDW IV
periode 2020 – 2021 masih bisa bertahan meskipun mengalami berbagai hambatan
serta tantangan. Alhamdulillah dari kebijakan tersebut menghasilkan SOP Keaktifan
Pengurus yang akan menjadi referensi panduan bagi PDW IV kedepannya. Adapun
keaktifan dari pimpinan Permadani Diksi Wilayah IV sebagai berikut:

No Nama Asal Universitas Amanah Keterangan

13
LAPORAN AKHIR KEPENGURUSAN
PERSATUAN MAHASISWA
DAN ALUMNI BIDIKMISI WILAYAH IV
Sekretariat : Jl. Raya Bandung Sumedang KM.21, Hegarmanah, Kec. Jatinangor,
Kabupaten Sumedang Jawa barat 45363, Handphone : 083870970470
Email: pdn.wilayah4@qmail.com Website : permadanidiksi.or.id

1 Wakil sangat aktif


Dimas Febriansyah Universitas
Koordinator
Krisna Dwiputra Pendidikan Indonesia
Wilayah
2 Univeristas Aktif
Sekretaris
Wiji Astuti Singaperbangsa
Umum
Karawang
3 Politeknik Negeri Bendahara Aktif
Winda Agustina
Bandung Umum
4 Kepala Sangat Aktif
Universitas
Feby Andiany Departemen
Pendidikan Indonesia
Pendidikan
5 Kepala Tidak Aktif
Yuda Universitas Siliwangi Departemen
Kominfo
6 Kepala Aktif
Thoriq Nur Universitas Islam
Departemen
Mubin Nusantara
Kemitraan
7 Kepada Sangat Aktif
Departemen
Sevilla Yuan Universitas
Pengembangan
Verliani Padjadjaran
Sumber Daya
dan Organisasi
8 Kepala Kurang Aktif
Ringga Wijaya Universitas Jendral
Departemen
Kusuma Achmad Yani
Advokasi

2. Kondisi Eksternal
Sebagai sebuah organisasi, PDW IV tentu tidak dapat lepas dari hubungan dengan
pihak – pihak eksternal di luar organisasi PDW IV. Hubungan tersebut pada
prinsipnya merupakan suatu kebutuhan bagi organisasi dan upaya menjaga hubungan
baik dengan pihak-pihak eksternal tersebut menjadi hal yang penting demi
mendukung kinerja dari organisasi PDW IV. Adapun hubungan PDW IV dengan
pihak-pihak eksternal merupakan tanggungjawab dari Koordinator Wilayah sesuai
dengan pembagian tugas antara Koordinator Wilayah dan Wakil Koordinator
Wilayah. Secara lebih rinci penjelasan hubungan antara PDW IV dengan pihak -
pihak eksternal adalah sebagai berikut:

14
LAPORAN AKHIR KEPENGURUSAN
PERSATUAN MAHASISWA
DAN ALUMNI BIDIKMISI WILAYAH IV
Sekretariat : Jl. Raya Bandung Sumedang KM.21, Hegarmanah, Kec. Jatinangor,
Kabupaten Sumedang Jawa barat 45363, Handphone : 083870970470
Email: pdn.wilayah4@qmail.com Website : permadanidiksi.or.id

a. Hubungan dengan Permadani Diksi Nasional dan Permadani Diksi di setiap


wilayah
Hubungan secara kelembagaan antara PDW IV dengan PDW di setiap
wilayah dan PDN kurang berjalan secara optimal. Hal tersebut dikarenakan
PDN sebagai organisasi pusat belum mampu mengadakan agenda yang dapat
menyatukan PDW di setiap wilayah yang ada. Adapun hubungan
kelembagaan hanya terjalin dengan publikasi kegiatan. Walaupun hubungan
kelembagaan kurang berjalan secara optimal, tepapi secara hubungan personal
antara Koordinator Wilayah dengan pimpinan Permadani Diksi Nasional
dapat terjalin. Sehingga, dapay mengisi kekosongan hubungan kelembagaan
yang tidak terjalin secara optimal.
b. Hubungan dengan Forum Kampus Wilayah Jawa Barat
Hubungan PDW IV dengan forum kampus Wilayah Jawa Barat dapat
dilaksanakan. Hubungan tersebut dilaksanakan dengan berupa pertemuan
bersama para Ketua Forum Bidikmisi Wilayah Jawa Barat dengan agenda
silaturahmi dan membahas isu – isu seputar kebidikmisian atau KIP – Kuliah.
Selain itu, hubungan dilaksanakan dengan kegiatan NGOBAR (Ngobrol
Bareng) PDW IV baik online maupun offline. Alhamdulillah, pada periode
2020 – 2021 Forum, komunitas, ataupun perwakilan mahasiswa Bidikmisi
Kampus Jawa Barat yang sudah tergabung bersama PDW IV sebanyak 24
kampus. Berikut daftar kampus yang udah tergabung bersama PDW IV
Periode 2020 – 2021:
No Nama Perguruan Tinggi
1 IAIN CIREBON
2 Institut Pendidikan Indonesia Garut
3 Institut Teknologi Bandung
4 Politeknik Manufaktur Bandung
5 Politeknik Negeri Bandung
6 Politeknik Negeri Indramayu

15
LAPORAN AKHIR KEPENGURUSAN
PERSATUAN MAHASISWA
DAN ALUMNI BIDIKMISI WILAYAH IV
Sekretariat : Jl. Raya Bandung Sumedang KM.21, Hegarmanah, Kec. Jatinangor,
Kabupaten Sumedang Jawa barat 45363, Handphone : 083870970470
Email: pdn.wilayah4@qmail.com Website : permadanidiksi.or.id

7 Sekolah Tinggi Hukum Garut


8 STIA Bandung
9 STMIK Tasikmalaya
10 UIN Sunan Gunung Djati
11 Universitas Al –Ghifari
12 Universitas Galuh
13 Universitas Garut
14 Universitas Islam Nusantara
15 Universitas Jendral Achmad Yani
16 Universitas Padjadjaran
17 Universitas Pendidikan Indonesia (Bumi Siliwangi)
18 Universitas Pendidikan Indonesia (Cibiru)
19 Universitas Pendidikan Indonesia (Purwakarta)
20 Universitas Pendidikan Indonesia (Sumedang)
21 Universitas Pendidikan Indonesia (Tasikmalaya)
22 Universitas Siliwangi
23 Universitas Singaperbangsa Karawang
24 Universitas Swadaya Gunung Djati Cirebon
25 STIE Majalengka
26 Universitas Wiralodra
27 IKIP Siliwangi
28 STKIP Pasundan
29 STAIDA Garut
30 IAIN Cirebon
31 STIE PGRI Sukabumi

16
LAPORAN AKHIR KEPENGURUSAN
PERSATUAN MAHASISWA
DAN ALUMNI BIDIKMISI WILAYAH IV
Sekretariat : Jl. Raya Bandung Sumedang KM.21, Hegarmanah, Kec. Jatinangor,
Kabupaten Sumedang Jawa barat 45363, Handphone : 083870970470
Email: pdn.wilayah4@qmail.com Website : permadanidiksi.or.id

c. Hubungan dengan organisasi di luar Permadani Diksi Wilayah IV


Sebagai organisasi yang memiliki cakupan yang luas, sudah seharusnya
Permadani Diksi Wilayah IV membuka lebar pintu kerja sama atau kolaborasi
dengan organisasi di luar Bidikmisi maupun KIP – K. Tentunya, kerja sama
tersebut harus dilandasi dengan semangat kemandirian serta membangun baik
organisasi maupun mahasiswa Bidikmisi ataupun KIP – K. Pada periode 2020
– 2021, Permadani Diksi Wilayah IV sudah terhubung dan melakukan kerja
sama dengan beberapa lembaga dalam bidang sosial, ekonomi, pengembangan
organisasi, pengurus, dan mahasiswa. Beberapa lembaga tersebut adalah:
1. The Local Enablers.
2. Womenwill.
3. Rates.
4. DD Volunteer.
5. #DareToShareGoodness
D. EVALUASI
1. Koordinator Wilayah masih dirasa lambat dalam menyusun tim inti kepengurusan
pada awal sudah terpilihnya sebagai Koordinator Wilayah. Sehingga ada kekosongan
waktu yang sebenarnya mampu diisi dengan penyusunan – penyusunan yang penting.
Ini dikarenakan adanya kebingungan terakait langkah apa yang harus dilaksanakan
mengingat PDW IV pada tahun tersebut sedang mencoba untuk bergerak kembali.
2. Koordinator Wilayah masih kurang inten melakukan komunikasi dengan para
pengurus atapun Pimpinan Inti periode sebelumnya untuk menampung aspirasi
penyusunan program kerja ataupun pelaksanaan program kerja. Secara personal,
Koordinator masih mampu melakukan komunikasi untuk mendapatkan saran serta
masukan dalam penyusunan program kerja dan pelaksanaannya. Namun, hal itu
masih dirasa kurang karena saran serta masukan dari pengurus sebelumnya itu
bergantung kepada keinisiatifan Koordinator Wilayah yang sedang menjabat. Padahal
pandangan-pandangan dari pengurus sebelumnya sangat penting untuk
keberlamgsungan organisasi.

17
LAPORAN AKHIR KEPENGURUSAN
PERSATUAN MAHASISWA
DAN ALUMNI BIDIKMISI WILAYAH IV
Sekretariat : Jl. Raya Bandung Sumedang KM.21, Hegarmanah, Kec. Jatinangor,
Kabupaten Sumedang Jawa barat 45363, Handphone : 083870970470
Email: pdn.wilayah4@qmail.com Website : permadanidiksi.or.id

3. Kurang intennya komunikasi bersama pengurus sebelumnya dikarenakan tidak


adanya ikatan resmi diantara pengurus sebelumnya dengan pengurus pada periode
berjalan. Selain itu, PDW IV juga belum memiliki Rencana Jangka Pendek serta
Jangka Panjang Organisasi.
4. PDW IV masih mencari pola kerja yang sesuai. Ini ditunjukkan dengan tidak
samanya durasi kepengurusan dalam satu periode. Contohnya, pada periode
sebelumnya PDW IV berlangsung selama 2 tahun lebih dalam satu periode.
Sedangkan, PDW IV 2020 – 2021 berlangsung selama 1 tahun dalam satu periode.
Hal ini perlu menjadi bahasan diskusi, apakah durasi kepengurusan diserahkan
kepada koordinator terpilih atau dibuatkan aturan bakunya.
5. Dalam mengatasi keuangan organisasi, PDW IV sempat menginisiasi untuk diadakan
iuran forum. Iuran tersebut akan diperuntukkan guna mendukung program kerja PDW
IV. Namun, inisiasi tersebut kuramg didukung dengan aksi yang cepat sehingga
kehilangan momentum. Ini tidak terlepas dari peran Koordinator Wilayah dalam
melakukan pendampingan terhadap keuangan organisasi PDW IV.
6. Hubungan emosional pengurus belum terbangun. Hal ini dikarenakan pengurus PDW
IV yang merupakan gabungan dari berbagai kampus di Jawa Barat. sehingga, perlu
waktu untuk membangun kebersamaan diantara pengurus. Selain itu, minimnya
pertemuan tatap muka diantara para pengurus menjadi faktor yang berpengaruh
karena tidak bisa dipungkiri, pertemuan tatap muka mampu memberikan energi
kepada para pengurus dalam melaksanaakan kepengurusan.
7. Terdapatnya pengurus yang kurang aktif atau bahkan tidak aktif. Hal ini bisa saja
dikarenakan oleh (1) rasa canggung diantara sesama pengurus (2) prioritas diantara
pengurus (3) kebingungan apa yang harus dikerjakan (4) minimnya pengarahan dari
Pimpinan Inti.
8. Kekuatan PDW IV selain pada pengurus, terdapat pada keikutsertaan forum atau
mahasiswa Bidikmisi ataupun KIP – Kuliah Wilayah IV. Masih minimnya
komunikasi bersama Forum atau mahasiswa Bidikmisi serta KIP – Kuliah menjadi

18
LAPORAN AKHIR KEPENGURUSAN
PERSATUAN MAHASISWA
DAN ALUMNI BIDIKMISI WILAYAH IV
Sekretariat : Jl. Raya Bandung Sumedang KM.21, Hegarmanah, Kec. Jatinangor,
Kabupaten Sumedang Jawa barat 45363, Handphone : 083870970470
Email: pdn.wilayah4@qmail.com Website : permadanidiksi.or.id

faktor yang membuat PDW IV masih belum maksimal dalam menyerap aspirasi dari
forum ataupun mahasiswa Bidikmisi di Wilayah Jawa Barat.
E. REKOMENDASI
1. Koordinator yang sudah terpilih dapat dengan segera berkomunikasi dengan pengurus
sebelumnya, dengan para pimpinan forum, serta elemen lainnya guna menyusun tim
inti. Meskipun tim ini adalah hak prerogatif dari Koordinator Wilayah, setidaknya
masukan dari berbagai elemen mampu menghasilkan tim ini yang mampu
mengemban tugas dengan baik. Selain itu, dengan banyak berkomunikasi,
Koordinator terpilih akan banyak sekali gambaran dalam hal perencanaan organisasi.
2. Jadikan bahan diskusi atau pastikan peran pengurus sebelumnya dalam
keberlangsungan organisasi PDW IV. Peran yang dimaksud adalah pengurus
sebelumnya dapat secara resmi memberikan masukan serta saran dalam
keberlangsungan organisasi PDW IV.
3. Upayakan untuk pembuatan Rencana Jangka Pendek serta Rencana Jangka Panjang
PDW IV. Sehingga, organisasi PDW IV dapat berlangsung secara berkesinambungan.
4. Pastikan durasi kepengurusan PDW IV dalam satu periode. Sehingga, pemilihan
durasi kepengurusan dapat sesuai dengan arah gerak organisasi.
5. Jika PDW IV akan menjalankan program Iuran Forum, iuran harus dapat disusun dan
disampaikan dengan segera. Penyampaian Iuran Forum dapat disampaikan dalam
Rapat Kerja atau pertemuan yang dapat menghasilkan keputusan bersama. Usahakan
Iuran Forum jangan sampai disampaikan ketika organisasi butuh dana. Sehingga,
semua yang terlibat dapat mempersiapkan terlebih dahulu.
6. Usahakan untuk memilih sumber daya manusia yang dapat mengemban tugas dengan
baik. Perhatikan pertimbangan dalam memilih SDM. Selain komitmen, pengalaman,
serta kesibukan ketika menjadi pengurus, satu saran yang dapat dipertimbangkan
dalam pemilihan pengurus adalah pengurus harus berasal dari mandat atau merupakan
utusan resmi dari pihak forum. Tentunya, hal ini harus didahului dengan komunikasi
bersama para pimpinan forum. Sehingga, jika nanti terdapat masalah dalam pengurus,
pengurus tersebut dapat dikembalikan kepada forum yang bersangkutan. Selain untuk

19
LAPORAN AKHIR KEPENGURUSAN
PERSATUAN MAHASISWA
DAN ALUMNI BIDIKMISI WILAYAH IV
Sekretariat : Jl. Raya Bandung Sumedang KM.21, Hegarmanah, Kec. Jatinangor,
Kabupaten Sumedang Jawa barat 45363, Handphone : 083870970470
Email: pdn.wilayah4@qmail.com Website : permadanidiksi.or.id

mengatasi permasalahan keaktifan pengurus, cara semacam ini dapat menjaga


komunikasi antara Koordinator Wilayah dengan para Pimpinan Forum karena akan
saling memonitor.
7. Usahakan untuk diadakan rapat koordinasi ataupun pertemuan – pertemuan fleksibel
bersama forum – forum Bidikmisi secara rutin. Hal ini berguna untuk menyerap
aspirasi serta memonitori perkembangan terbaru forum – forum Bidikmisi Wilayah
IV.

20
LAPORAN PERTANGGUNG JAWABAN
AKHIR KEPENGURUSAN
WAKIL KOORDINATOR PERMADANI DIKSI WILAYAH IV

Disusun Oleh :
Dimas Febriansyah Krisna Dwiputra

PERSATUAN MAHASISWA DAN ALUMNI BIDIKMISI


WILAYAH IV
2021
LAPORAN AKHIR KEPENGURUSAN
PERSATUAN MAHASISWA
DAN ALUMNI BIDIKMISI WILAYAH IV
Sekretariat : Jl. Raya Bandung Sumedang KM.21, Hegarmanah, Kec. Jatinangor,
Kabupaten Sumedang Jawa barat 45363, Handphone : 083870970470
Email: pdn.wilayah4@qmail.com Website : permadanidiksi.or.id

LEMBAR PENGESAHAN
LAPORAN PERTANGGUNG JAWABAN
WAKIL KOORDINATOR PERMADANI DIKSI WILAYAH IV
PERIODE 2020-2021

Bandung, Februari 2021

Mengetahui,
Koordinator Wilayah IV Wakil Koordinator Wilayah IV

Pidi Apriyadi Dimas Febriansyah K.D.

A. PENDAHULUAN

22
LAPORAN AKHIR KEPENGURUSAN
PERSATUAN MAHASISWA
DAN ALUMNI BIDIKMISI WILAYAH IV
Sekretariat : Jl. Raya Bandung Sumedang KM.21, Hegarmanah, Kec. Jatinangor,
Kabupaten Sumedang Jawa barat 45363, Handphone : 083870970470
Email: pdn.wilayah4@qmail.com Website : permadanidiksi.or.id

Wakil Koordinator Wilayah merupakan bagian inti dari pengurus Permadani Diksi
Wilayah IV yang dipilih langsung oleh Koordinator Wilayah. Pada dasarnya, Wakil
Koordinator Wilayah bertugas untuk membantu Koordinator Wilayah dalam menjalankan
kepengurusan, baik itu dalam tahap perencanaan, pelaksanaan, ataupun peninjauan akhir.
Guna menjalankan tugas secara efektif dan efisien, maka di awal kepengurusan
Koordinator Wilayah dan Wakil Koordinator Wilayah membagi dan menyepakati tugas
serta tanggungjawab untuk kedua belah pihak. Maka dari itu, disepakati bahwa Wakil
Koordinator Wilayah berfokus pada kondisi internal kepengurusan yang meliputi, (1)
monitoring keaktifan pengurus; (2) memberikan treatment kepada pengurus Permadani
Diksi Wilayah IV; dan (3) pelaksanaan program kerja.
Selain itu, sesuai dengan namanya Wakil Koordinator Wilayah juga bertugas
untuk menggantikan/mendampingi Koordinator Wilayah dalam menjalankan
tanggungjawabnya seperti (1) menghadiri undangan; (2) menyampaikan sambutan; (3)
menghadiri rapat/kegiatan pengurus; (4) menghadiri/memimpin rapat koordinasi dengan
forum-forum di Permadani Diksi Wilayah IV; (5) pendampingan unit kerja; dan lain-lain.
Khusus untuk pendampingan unit kerja, Wakil Koordinator Wilayah mendapat tanggung
jawab untuk mendampingi Departemen Pengembangan Sumber Daya Organisasi,
Departemen Pendidikan, serta Departemen Advokasi.
Wakil Koordinator Wilayah dalam menjalankan tugasnya selalu berkomunikasi
kepada Koordinator Wilayah. Sebab Wakil Koordinator Wilayah bertanggung jawab
langsung kepada Koordinator Wilayah. Laporan akhir kepengurusan ini merupakan
bentuk pertanggungjawaban atas segala hal yang telah dilakukan selama satu periode
kepengurusan. Besar harapan Laporan akhir kepengurusan ini dapat menjadi rujukan bagi
Wakil Koordinator Wilayah selanjutnya dalam menjalankan tugas dan fungsinya.
Sehingga dapat terciptanya kesinambungan dalam upaya mengembangkan Permadani
Diksi Wilayah IV ke arah yang lebih baik.

B. PELAKSANAAN KEPENGURUSAN

23
LAPORAN AKHIR KEPENGURUSAN
PERSATUAN MAHASISWA
DAN ALUMNI BIDIKMISI WILAYAH IV
Sekretariat : Jl. Raya Bandung Sumedang KM.21, Hegarmanah, Kec. Jatinangor,
Kabupaten Sumedang Jawa barat 45363, Handphone : 083870970470
Email: pdn.wilayah4@qmail.com Website : permadanidiksi.or.id

1. Penyusunan Struktur Kepengurusan


Struktur kepengurusan Permadani Diksi Wilayah IV Periode 2020 disusun
berdasarkan kepada kebutuhan untuk mensukseskan Visi-Misi yang telah
disampaikan Koordinator Wilayah dalam kegiatan Musyawarah Wilayah 2020.
Setelah dipercaya oleh Koordinator Wilayah, Wakil Koordinator Wilayah turut
berperan aktif dalam penyusunan struktur kepengurusan, baik dalam penyususnan
struktur unit kerja, nomenklatur (Penamaan) Unit Kerja, serta ketua-ketua dari setiap
unit kerja yang ada. Hal tersebut dilakukan dengan memberikan masukan serta
berdiskusi terkait rancangan awal yang telah dibuat oleh Koordinator Wilayah.
2. Penyusunan Program Kerja
Penyusunan program kerja dilakukan oleh masing-masing unit kerja dengan alur:

Perbaikan oleh unit


Peninjauan oleh
Diskusi internal Unit kerja, lalu Penetapan Program
Koordinator dan
Kerja disampaikan kepada Kerja Final
Wakil Koordinator
seluruh pengurus

Dalam proses penyusunan tersebut Wakil Koordinator wilayah berperan dalam


perancangan dengan memberikan evaluasi serta rekomendasi terhadap rancangan
yang telah dibuat oleh setiap unit kerja.
3. Monitoring Kepengurusan
Tanggungjawab monitoring kepengurusan meliputi, (1) monitoring keaktifan
pengurus; (2) memberikan treatment kepada pengurus Permadani Diksi Wilayah IV;
dan (3) pelaksanaan program kerja. Terkait dengan hal tersebut Wakil Koordinator
Wilayah telah berhasil membuat Standar Operasional Prosedur terkait Keaktifan
Pengurus. Hal tersebut bertujuan agar monitoring yang dilakukan lebih terstruktur
dan dapat memberikan gambaran bagi kepengurusan selanjutnya. Akan tetapi, sangat

24
LAPORAN AKHIR KEPENGURUSAN
PERSATUAN MAHASISWA
DAN ALUMNI BIDIKMISI WILAYAH IV
Sekretariat : Jl. Raya Bandung Sumedang KM.21, Hegarmanah, Kec. Jatinangor,
Kabupaten Sumedang Jawa barat 45363, Handphone : 083870970470
Email: pdn.wilayah4@qmail.com Website : permadanidiksi.or.id

disadari bahwa Wakil Koordinator Wilayah belum maksimal dalam menjalankan


tanggungjawab tersebut. Sebab hanya baru mampu menyelesaikan SOP sedangkan
pelaksanaan dari SOP tersebut belum maksimal.
4. Pendampingan Terhadap Unit Kerja
Permadani Diksi Wilayah IV merupakan organisasi yang terdiri dari tujuh unit
kerja antara lain: (1) Sekretaris Umum; (2) Bendahara Umum; (3) Departemen
Advokasi; (4) Departemen Kemitraan; (5) Departemen Kominfo; (6) Departemen
Pendidikan; dan (7) Departemen Pengembangan Sumber Daya Organisasi.
Sebagaimana kesepakatan antara Wakil Koordinator Wilayah dengan Koordinator
Wilayah, maka tiga unit kerja yang didampingi oleh Wakil Koordinator Wilayah
yakni Departemen Advokasi, Departemen Pendidikan, dan Departemen
Pengembangan Sumber Daya Organisasi.
Bentuk pendampingan yang dilakukan dengan cara (1) menghadiri rapat unit
kerja (rapat departemen/bidang/program kerja); (2) memantau, membersamai, serta
menindaklanjuti perancanga, persiapan, pelaksanaan, hingga pelaporan program
kerja; dan (3) membantu unit kerja ketika terjadi permasalahan. Adapun gambaran
hasil pendampingan yang dilakukan Wakil Koordinator Wilayah selama satu periode
kepengurusan, yakni:
a. Departemen Advokasi
Departemen Advokasi merupakan unit kerja yang bertanggungjawab untuk
mengordinir dan mengakomodasi persoalan atau isu-isu terkait Bidikmisi/KIP-K
di setiap forum yang berada di bawah naungan Permadani Diksi Wilayah IV.
Departemen Advokasi terdiri dari dua bidang di dalamnya yakni Bidang Kajian
dan Bidang Pelayanan. Pendampingan terhadap Departemen Advokasi tidak
terjalin secara maksimal. Faktor yang menyebabkan terjadinya hal tersebut antara
lain:
1) Komunikasi dengan Ketua Departemen Advokasi tidak terjalin secara
maksimal yang disebabkan oleh komunikasi yang hanya dilakukan lewat

25
LAPORAN AKHIR KEPENGURUSAN
PERSATUAN MAHASISWA
DAN ALUMNI BIDIKMISI WILAYAH IV
Sekretariat : Jl. Raya Bandung Sumedang KM.21, Hegarmanah, Kec. Jatinangor,
Kabupaten Sumedang Jawa barat 45363, Handphone : 083870970470
Email: pdn.wilayah4@qmail.com Website : permadanidiksi.or.id

media tanpa langsung bertemu serta ketidakmampuan Wakil Koordinator


Wilayah dan Ketua Departemen dalam manajemen waktu.
2) Belum dipahaminya Standar Operasional Prosedur oleh setiap elemen
Departemen. Padahal sesungguhnya di dalam Standar Operasional Prosedur
tersebut telah tertuang mekanisme alur koordinasi yang jelas dalam setiap
kegiatan ataupun rapat. Dimana hal tersebut jika dipahami akan membuat
pendampingan lebih maksimal
Dari segi Program Kerja Departemen Advokasi perlu di apresiasi karena selalu
memiliki ide serta gagasan yang progresif. Akan tetapi yang menjadi catatan
penting gagasan tersebut belum mampu untuk di implementasikan langsung.
Padahal apabila berhasil di implementasikan tentu akan sangat bermanfaat. Hal
tersebut tidak terlepas dari kendala-kendala internal yang muncul di Departemen.
Adapun penjelasan kendala tersebut akan dijelaskan lebih rincinya dalam Laporan
Pertanggungjawaban Departemen Advokasi.
b. Departemen Pendidikan
Departemen Pendidikan merupakan unit kerja yang bertanggungjawab dalam
upaya pengembangan serta pembinaan mahasiswa dan alumni Bidikmisi/KIP-K di
lingkungan Permadani Diksi Wilayah IV. Hal tersebut dilakukan melalui (1)
pembinaan akademik serta potensi diri; (2) menciptakan suasana kompetisi; (3)
melakukan pendataan prestasi; dan (4) memberikan apresiasi kepada mahasiswa
Bidikmisi/KIP-K yang berprestasi. Ditinjau dari kondisi internal dapat dikatakan
bahwa Departemen Pendidikan merupakan unit kerja yang solid dan dapat
menunjukan rasa tanggung jawab dalam upaya menjalankan setiap program kerja
yang telah dirancang oleh Departemen.
Akan tetapi, dari segi pelaksanaan program kerja Departemen Pendidikan masih
belum maksimal. Hal tersebut ditunjukan oleh (1) masih kurangnya antusias
peserta dalam kegiatan pembinaan akademik serta potensi diri yang dilaksanakan;
(2) kegiatan yang bertujuan menciptakan iklim kompetisi melalui perlombaan
yang tidak terlaksana; dan (3) pendataan serta publikasi prestasi yang tidak

26
LAPORAN AKHIR KEPENGURUSAN
PERSATUAN MAHASISWA
DAN ALUMNI BIDIKMISI WILAYAH IV
Sekretariat : Jl. Raya Bandung Sumedang KM.21, Hegarmanah, Kec. Jatinangor,
Kabupaten Sumedang Jawa barat 45363, Handphone : 083870970470
Email: pdn.wilayah4@qmail.com Website : permadanidiksi.or.id

konsisten sesuai dengan target pelaksanaan. Melihat kondisi tersebut Wakil


Koordinator Wilayah telah mencoba melakukan beberapa langkah (1)
mengingatkan dan menanyakan kendala kepada Ketua Departemen terkait
pelaksanaan program kerja; dan (2) memberikan masukan terkait alternatif solusi
bagi permasalahan program kerja. Walaupun demikian, tentunya tetap saja
terdapat permasalahan-permasalahan yang tidak dapat diatasi sehingga
menyebabkan tidak maksimalnya pelaksanaan program kerja Departemen
Pendidikan terjadi. Hal tersebut akan dijelaskan lebih rincinya dalam Laporan
Pertanggungjawaban Departemen Pendidikan.
Secara keseluruhan kinerja Departemen Pendidikan sangat baik serta tidak ada
kesulitan dalam melakukan pendampingan terhadap Departemen Pendidikan.
Sebab komunikasi dengan Departemen Pendidikan dapat terjalin dengan sangat
baik. Hal tersebut tidak terlepas karena Wakil Koordinator Wilayah dengan Ketua
Departemen Pendidikan telah menjalin kerjasama dalam forum bidikmisi kampus
yang sama. Selain itu, Ketua Departemen Pendidikan pula telah memahami alur
koordinasi yang tertuang dalam Standar Operasional Prosedur yang telah dibuat
oleh Sekretaris Umum.
c. Departemen Pengembangan Sumber Daya Organisasi
Departemen Pengembangan Sumber Daya Organisasi (PSDO) merupakan
departemen yang memiliki tanggung jawab untuk mengembangkan organisasi di
lingkup Permadani Diksi Wilayah IV. Hal tersebut mencakup dua aspek penting
yakni Pengelolaan dan Pengembangan Sumber Daya Manusia serta
Pengembangan Forum di lingkup Permadani Diksi Wilayah IV. Departemen
PSDO terdiri dari dua bidang yakni Bidang Pengembangan Forum Wilayah dan
Bidang Pengembangan Pengurus.
Secara pelaksanaan Program Kerja, Departemen PSDO menunjukan hasil yang
sangat baik dengan berhasil melaksanakan sebagian besar program kerja yang
telah dirancang. Namun jika ditinjau dari segi keaktifan internal dan pelaksanaan
program kerja, Departemen PSDO hanya berhasil mempertahankan ritme selama

27
LAPORAN AKHIR KEPENGURUSAN
PERSATUAN MAHASISWA
DAN ALUMNI BIDIKMISI WILAYAH IV
Sekretariat : Jl. Raya Bandung Sumedang KM.21, Hegarmanah, Kec. Jatinangor,
Kabupaten Sumedang Jawa barat 45363, Handphone : 083870970470
Email: pdn.wilayah4@qmail.com Website : permadanidiksi.or.id

setengah periode kepengurusan. Padahal sesungguhnya program kerja


Departemen PSDO adalah program kerja yang berkesinambungan dan perlu
adanya tindak lanjut selama satu periode kepengurusan.
Melihat kondisi tersebut Wakil Koordinator Wilayah telah mencoba melakukan
beberapa langkah (1) mengingatkan dan menanyakan kendala kepada Ketua
Departemen terkait pelaksanaan program kerja; dan (2) memberikan masukan
terkait alternatif solusi bagi permasalahan program kerja. Namun, tentunya
kendala yang dialami tersebut tentu tidak terlepas dari kendala internal yang
muncul di Departemen. Secara lebih rincinya akan disampaikan dalam Laporan
Pertanggungjawaban Departemen PSDO.
Secara keseluruhan kinerja Departemen PSDO sangat baik serta tidak ada
kesulitan dalam melakukan pendampingan terhadap Departemen PSDO. Sebab
komunikasi dengan Departemen PSDO dapat terjalin dengan baik. Namun yang
menjadi catatan bahwa Ketua Bidang dalam Departemen ini belum sepenuhnya
memahami tentang Standar Operasional Prosedur dalam pelaksanaan organisasi
Permadani Diksi Wilayah IV.
C. EVALUASI
1. Monitoring terhadap kondisi internal kepengurusan dan pemberian Treatment bagi
setiap pengurus belum maksimal, sehingga pada akhirnya berpengaruh terhadap
kinerja pengurus selama satu periode kepengurusan. Faktor utama penyebab
permasalahan tersebut adalah kurangnya upaya bersama dari seluruh stakeholder
untuk menganalisis permasalahan staf, melaporkan permasalahan staf, dan
memberikan treatment kepada staf. Selain itu secara lebih rinci penyebab
permasalahan tersebut antara lain: (1) Wakil Koordinator Wilayah belum maksimal
dalam upaya monitoring kepengurusan. Sebab hanya baru dapat menyelesaikan
pembuatan SOP namun belum mampu melaksanakannya secara aktif; (2) Adanya
hambatan dalam pelaksanaan Program Kerja Modus (Program Kerja Departemen
PSDO), dimana data yang masuk mengalami keterlambatan dan ketidaklengkapan
sehingga terlambat serta menumpuk dalam pengolahannya. Padahal monitoring yang

28
LAPORAN AKHIR KEPENGURUSAN
PERSATUAN MAHASISWA
DAN ALUMNI BIDIKMISI WILAYAH IV
Sekretariat : Jl. Raya Bandung Sumedang KM.21, Hegarmanah, Kec. Jatinangor,
Kabupaten Sumedang Jawa barat 45363, Handphone : 083870970470
Email: pdn.wilayah4@qmail.com Website : permadanidiksi.or.id

dilakukan oleh Wakil Koordinator tidak terlepas dari data yang terdapat dalam
Modus; dan (3) masih kurangnya kesadaran Ketua Unit Kerja untuk
mengkoordinasikan terkait permasalahan internalnya. Sehingga, jika Koordinator
Wilayah atau Wakil Koordinator Wilayah tidak bertanya akan membuat
permasalahan tersebut tidak diketahui dan riskan terjadi pembiaran.
2. Terdapat pengurus Permadani Diksi Wilayah IV yang kurang aktif bahkan tidak aktif
dalam satu periode kepengurusan. Selain disebabkan oleh monitoring yang belum
maksimal, hal tersebut juga disebabkan oleh beberapa kemungkinan, yakni: (1)
banyaknya kesibukan yang dimiliki oleh Pengurus namun tidak dibarengi dengan
manajemen waktu yang baik, sehingga Permadani Diksi Wilayah IV tidak menjadi
prioritasnya; (2) adanya rasa tidak nyaman karena perbedaan kultur berorganisasi dan
dibarengi dengan kurangnya kemampuan untuk beradaptasi dengan lingkungan baru.
Permasalahan tersebut tentu tidak dapat dihindari sebab Pengurus Permadani Diksi
Wilayah IV berasal dari berbagai Universitas; (3) munculnya rasa tidak jelas dari
pengurus dan berujuang pada rasa malas. Hal tersebut karena Unit Kerja kehilangan
momentum dengan terjadinya kekosongan tanpa ada program kerja, rapat yang
dilaksanakan, ataupun komunikasi santai dalam rentang waktu yang lama; (4) tidak
terjalinnya rasa kebersamaan karena selama satu periode kepengurusan hanya dapat
berinteraksi secara daring.
3. Terdapat program kerja yang persentase keberhasilannya di bawah 50%. Hal tersebut
menunjukan bahwa dalam pelaksanaannya terdapat beberapa indikator program kerja
yang tidak terlaksana. Bahkan terdapat beberapa program kerja yang tidak terlaksana
sama sekali. Kondisi tersebut pula menunjukan bahwa belum terstruktur dan
terukurnya penyusunan program kerja secara baik. Adapun yang menyebabkan hal
tersebut terjadi adalah sebagai berikut: (1) kebingungan dari setiap unit kerja dalam
menyusun indikator. Hal tersebut tidak terlepas dari tidak adanya rujukan program
kerja sebelumnya. Sehingga indikator yang disusun masih bersifat abstrak; (2)
sebagian program kerja dalam pelaksanaan kegiatannya tidak mempertimbangkan
indikator yang telah dibuat. Sehingga ketika di akhir baru diketahui bahwa terdapat

29
LAPORAN AKHIR KEPENGURUSAN
PERSATUAN MAHASISWA
DAN ALUMNI BIDIKMISI WILAYAH IV
Sekretariat : Jl. Raya Bandung Sumedang KM.21, Hegarmanah, Kec. Jatinangor,
Kabupaten Sumedang Jawa barat 45363, Handphone : 083870970470
Email: pdn.wilayah4@qmail.com Website : permadanidiksi.or.id

indikator yang tidak terlaksana; (3) indikator yang dibuat tidak sesuai dengan tujuan
dari pelaksanaan program kerja; dan (4) koreksi terkait indikator program kerja ketika
Rapat awal tahun tidak diperbaiki/ditinjau ulang oleh setiap Unit Kerja.
4. Kepengurusan Permadani Diksi Wilayah IV, khususnya Ketua Departemen/Ketua
Bidang belum mampu memahami secara baik Standar Operasional Prosedur yang
telah dibuat oleh Sekretaris Umum sehingga hanya mengandalkan pengalaman
masing-masing dalam menjalankan roda organisasi yang tentunya memiliki kultur
yang saling berbeda. Padahal sesungguhnya jika SOP tersebut lebih dipahami akan
mampu meminimalisasi terjadinya permasalahan. Sebab di dalam SOP tersebut juga
terdapat aturan terkait: (1) rapat rutin yang dapat menjaga komunikasi pengurus; (2)
mekanisme rapat kegiatan yang dapat menjaga kualitas dari pelaksanaan program
kerja; (3) alur koordinasi/komando antar elemen di Permadani Diksi Wilayah; dan
masih banyak hal bermanfaat lainnya jika dipahami.
D. REKOMENDASI
1. Upaya monitoring kepengurusan dapat dilakukan lebih maksimal dengan prinsip
berkesinambungan, komprehensif, dan kolektif. Hal tersebut dapat dilakukan dengan
cara sebagai berikut: (1) Wakil Koordinator Wilayah perlu melakukan monitoring
kepengurusan secara berkala sesuai yang tertuang dalam SOP; (2) tingkatkan
kerjasama dengan Departemen PSDO (khususnya Bidang Pengembangan Pengurus)
agar data dapat tepat waktu. Selain itu pelaksanaan UPGRADING juga dilakukan
berdasarkan hasil analisis monitoring kepengurusan agar sesuai dengan kebutuhan;
(3) adanya penegasan kepada Ketua Unit Kerja untuk memberikan informasi ketika
terjadi permasalahan di internal kepengurusan; dan (4) bagi kepengurusan
selanjutnya, khususnya Wakil Koordinator Selanjutnya perlu melakukan peninjauan
dan pemahaman terhadap SOP keaktifan yang telah ada. Jika memang perlu tidak
salahnya direvisi.
2. Upayakan lebih selektif dalam memilih pengurus jangan hanya melihat kepada
kuantitas tanpa memperhatikan kualitas. Hal tersebut dapat dilakukan dengan
beberapa tindakan sebagai berikut: (1) perhatikan potensi kesibukan yang akan

30
LAPORAN AKHIR KEPENGURUSAN
PERSATUAN MAHASISWA
DAN ALUMNI BIDIKMISI WILAYAH IV
Sekretariat : Jl. Raya Bandung Sumedang KM.21, Hegarmanah, Kec. Jatinangor,
Kabupaten Sumedang Jawa barat 45363, Handphone : 083870970470
Email: pdn.wilayah4@qmail.com Website : permadanidiksi.or.id

dihadapi oleh individu tersebut kedepannya, jangan hanya mempertimbangkan


kesibukan ketika awal kepengurusan. Hal tersebut khususnya dalam pemilihan
pimpinan (Wakil Koordinator/Ketua Departemen/Ketua Bidang); (2) perhatikan
rekam jejak dari setiap calon pengurus. Jika calon berasal dari kampus yang sudah
memiliki forum bisa ditanyakan juga kepada ketua forum tentang rekam jejak yang
bersangkutan; (3) selain pendaftaran terbuka, pertimbangkan juga untuk adanya
delegasi dari setiap forum dengan sistem penawaran bukan wajib ada delegasi; (5)
Apabila terdapat kecenderungan pimpinan tidak dapat menjalankan amanah, tugas,
atau fungsinya perlu ada ketegasan dari Koordinator Wilayah. Sebab, kehilangan
sosok pemimpin dalam unit kerja akan sangat berpengaruh terhadap kondisi internal
unit kerjanya; dan (6) selain treatment umum, perlu juga adanya treatment personal
kepada pengurus baik yang aktif atau tidak aktif harus dilakukan secara berkala
dengan cara yang berbeda. Hal tersebut dengan maksud agar pengurus yang aktif bisa
mempertahankan dan yang tidak aktif dapat menjadi aktif.
3. Upayakan minimalnya persentase keberhasilan dari setiap program kerja dapat >50%.
Sebab, hal tersebut menunjukan bahwa program kerja yang dilaksanakan memang
telah terencana dan terstruktur secara baik. Terdapat beberapa hal yang dapat
merealisasikan upaya tersebut, antara lain: (1) adakan pelatihan internal pimpinan
terkait tentang penyusunan indikator. Dimana bentuknya dapat dilakukan berupa
sharing dengan pimpinan terdahulu yang dipercaya dapat memberikan pemahaman
tentang penyusunan indikator. Hal tersebut dimaksudkan agar terdapat pemahaman
yang sama terkait indikator program kerja dan terciptanya indikator program kerja
yang relevan dan terukur; (2) tetap adakan bahkan tingkatkan pendampingan lebih
intensif oleh Koordinator dan Wakil Koordinator kepada setiap unit kerja dalam
penyusunan program kerja, termasuk dalam penentuan indikator; (3) pelaksanaan
program kerja harus mempertimbangkan indikator yang telah ditentukan sebelumnya;
(4) adakan angket aspirasi sebelum merancang program kerja. Hal tersebut
dimaksudkan agar program kerja bukan hanya kebutuhan/keinginan pengurus saja.
Melainkan atas dasar aspirasi dari seluruh pihak yang berada di bawa naungan

31
LAPORAN AKHIR KEPENGURUSAN
PERSATUAN MAHASISWA
DAN ALUMNI BIDIKMISI WILAYAH IV
Sekretariat : Jl. Raya Bandung Sumedang KM.21, Hegarmanah, Kec. Jatinangor,
Kabupaten Sumedang Jawa barat 45363, Handphone : 083870970470
Email: pdn.wilayah4@qmail.com Website : permadanidiksi.or.id

Permadani Diksi Wilayah IV; (5) sebelum disahkan, adakan terlebih dahulu
sosialisasi program kerja kepada setiap forum, khususnya program kerja yang
berkaitan dengan forum. Hal tersebut agar forum dapat memberi masukan dan terlibat
aktif membantu karena merasa dilibatkan dalam perancangan. dan (5) Koordinator
dan Wakil Koordinator upayakan dapat memonitoring secara aktif terkait pelaksanaan
indikator dalam setiap program kerja. Hal tersebut dapat maksimal ketika setiap unit
kerja memahami SOP. Sebab dalam SOP mengharuskan setiap unit kerja
mengundang Koordinator atau Wakil Koordinator dalam setiap rapat rutin.
4. Upayakan lebih tertib dalam menjalankan Standar Operasional Prosedur (SOP)
kepengurusan yang teah dibuat oleh Sekretaris Umum. Hal tersebut dapat dilakukan
dengan cara (1) berikan penegasan kepada seluruh pengurus tentang pentingnya
memahami SOP, lebih khususnya kepada Ketua Departemen/Bidang. Hal tersebut
agar Ketua Departemen/Bidang dapat mengingatkan kepada staf-stafnya; dan (2)
perlunya Sekretaris Umum melakukan monitoring dari pelaksanaan SOP. Sehingga
ketika ada yang melanggar dapat diingatkan dan tidak dibiarkan yang dapat berujung
pada tidak maksimalnya SOP yang telah dibuat.
E. PENUTUP
Jika tidak ada kelebihan atau keberhasilan yang dapat diambil dan dipelajari dalam
periode ini. Maka ambilah kekurangan atau kegagalan yang ada. Lalu hayati dan
pelajari agar tidak terjadi kembali
~ Dimas Febriansyah Krisna Dwiputra ~

32
LAPORAN PERTANGGUNG JAWABAN
AKHIR KEPENGURUSAN
SEKRETARIS UMUM PERMADANI DIKSI WILAYAH IV

Disusun Oleh :
Wiji Astuti
Amalia Nurafini

PERSATUAN MAHASISWA DAN ALUMNI BIDIKMISI


WILAYAH IV
2021
LAPORAN AKHIR KEPENGURUSAN
PERSATUAN MAHASISWA
DAN ALUMNI BIDIKMISI WILAYAH IV
Sekretariat : Jl. Raya Bandung Sumedang KM.21, Hegarmanah, Kec. Jatinangor,
Kabupaten Sumedang Jawa barat 45363, Handphone : 083870970470
Email: pdn.wilayah4@qmail.com Website : permadanidiksi.or.id

LEMBAR PENGESAHAN
LAPORAN PERTANGGUNG JAWABAN
SEKRETARIS UMUM PERMADANI DIKSI WILAYAH IV
PERIODE 2020-2021

Bandung, Februari 2021

Mengetahui,
Koordinator Wilayah IV Sekretaris Umum,

Pidi Apriyadi Wiji Astuti

A. PENDAHULUAN

34
LAPORAN AKHIR KEPENGURUSAN
PERSATUAN MAHASISWA
DAN ALUMNI BIDIKMISI WILAYAH IV
Sekretariat : Jl. Raya Bandung Sumedang KM.21, Hegarmanah, Kec. Jatinangor,
Kabupaten Sumedang Jawa barat 45363, Handphone : 083870970470
Email: pdn.wilayah4@qmail.com Website : permadanidiksi.or.id

Istilah sekretaris pada awalnya berasal dari bahasa Latin, yaitu “secretum” yang
berarti rahasia. Arti rahasia di sini adalah orang yang menyimpan rahasia. Ada banyak
pemahaman sekretaris yang dijelaskan oleh para ahli. Salah satu penjelasannya adalah M.
Braum dan Ramon, yang mengatakan bahwa “Sekretaris adalah pelayan kepala atau
pemimpin yang menerima dikte, menyiapkan korespondensi, menerima tamu, memeriksa,
atau mengingatkan kepemimpinannya akan kewajiban atau perjanjian resminya dan
melakukan banyak kewajiban lainnya terkait untuk meningkatkan efektivitas
kepemimpinan terkait dengan kewajiban terkait lainnya untuk meningkatkan efektivitas
pemimpin mereka.”
Seorang sekretaris adalah seseorang yang membantu para pemimpin, organisasi,
terutama dalam pelaksanaan kegiatan yang berkaitan dengan masalah administrasi yang
mendukung kegiatan para pemimpin atau operasi organisasi. Maka dari itu sekretaris
Permadani Diksi Wilayah IV sangat penting keberadaanya untuk dapat mencapai tujuan
organisasi.
Adapun tugas pokok dan fungsi sekretaris Permadani Diksi Wilayah IV sebagai
berikut:
1. Bertanggung jawab terhadap pengarsipan surat masuk, surat keluar, proposal dan
LPJ.
2. Bertanggung jawab terhadap data base kepengurusan.
3. Melakukan pendampingan terhadap seluruh administrasi departemen.
4. Bersama sekretaris departemen melakukan penyusunan LPJ dari badan pengurus.

B. KONDISI OBJEKTIF
1. Kondisi Internal
Sebuah organisasi tidak terlepas dari tata administrasi dan persuratan. Selama satu
periode penyelesaian administrasi dan persuratan kegiatan dilaksanakan dengan
cukup baik sehingga program kerja dapat terlaksana meskipun beberapa program
kerja tidak sesuai dengan waktu yang sudah ditentukan karena terdapat beberapa
pertimbangan dan kendala. Pengarsipan surat keluar terkendali yaitu dengan

35
LAPORAN AKHIR KEPENGURUSAN
PERSATUAN MAHASISWA
DAN ALUMNI BIDIKMISI WILAYAH IV
Sekretariat : Jl. Raya Bandung Sumedang KM.21, Hegarmanah, Kec. Jatinangor,
Kabupaten Sumedang Jawa barat 45363, Handphone : 083870970470
Email: pdn.wilayah4@qmail.com Website : permadanidiksi.or.id

mengarsipkan surat yang dikeluarkan pada setiap program kerja pada map masing-
masing departemen. Pengumpulan surat masuk tidak terkendali cukup baik karena
sering tercampur dengan surat yang keluar dan kemudian ada surat masuk yang
hilang karena terhapus sebelum diarsipkan. Koordinasi antara sekretaris umum dan
staff sekretaris umum berjalan dengan baik melalui komunikasi melalui media sosial.
2. Kondisi Eksternal
Dalam menjalankan tugasnya sekretaris umum tidak hanya dengan staff sekretaris
umum tetapi juga melibatkan Koordinator Wilayah, Wakil Koordinator Wilayah, dan
kepala departemen. Sesui dengan kesepakatan antara Koordinator Wilayah dan Wakil
Koordinator Wilayah untuk pendampingan Unit kerja Sekretaris Umum didampingi
oleh KORWI.
a. Koordinator Wilayah dan Wakil Koordinator Wilayah
Koordiantor wilayah dan Wakil Koordinator Wilayah sangatlah penting
keberadaanya untuk membimbing kami dalam menjalankan tugas. Selama satu
periode kepengurusan KORWIL dan WAKORWIL sangat membimbing kami dalam
meyelesaikan berbagi tugas seperti dalam pembuatan, penyusunan dan peninjauan
SOP, usulan program kerja, laporan pertanggung jawaban kepengurusan dan lainya.
KORWIL dan WAKORWIL juga memberikan berbagai nasihat dan saran atas segala
hal yang dilakukan Sekretaris Umum sehingga kami dapat berkembang kea rah yang
lebih baik serta memberikan solusi atas maslah yang sedang dihadapi.
b. Kepala Departemen
Dalam menjalankan program kerja kepala departemen banyak berkoodinasi
dengan Sekretaris Umum mengenai administrasi persuratan dan pembuatan proposal
maupun laporan pertanggungjawaban. Selama satu periode kepengurusan koordinasi
anatara Sekretaris Umum dengan kepala departemen cukup baik, dilihat dari setiap
departemen melaksanakan kegiatan selalu berkoorinasi dengan sekretarisumum jika
berhubungan dengan administrasi.

36
LAPORAN AKHIR KEPENGURUSAN
PERSATUAN MAHASISWA
DAN ALUMNI BIDIKMISI WILAYAH IV
Sekretariat : Jl. Raya Bandung Sumedang KM.21, Hegarmanah, Kec. Jatinangor,
Kabupaten Sumedang Jawa barat 45363, Handphone : 083870970470
Email: pdn.wilayah4@qmail.com Website : permadanidiksi.or.id

C. REALISASI PROGRAM KERJA


Table Realisasi Program Kerja Sekretaris Umum
Pembuatan dan Penyusunan SOP PDW IV
1. Penanggung Jawab Wiji Astuti dan Amalia Nurafini
Tanggal dan Tempat Maret–April 2020
Pelaksanaan
Latar Belakang Standard Operating Procedure memainkan peran yang sangat
vital dalam setiap organisasi. SOP adalah seperangkat kebijakan,
standar, dan prosedur yang dibutuhkan organisasi dalam
manajemen dan operasi seluruh organisasi untuk memastikan
keberhasilan organisasi tersebut.
Tujuan Tujuan pembuatan SOP adalah untuk menjelaskan perincian atau
standar yang tetap mengenai aktivitas pekerjaan yang berulang-
ulang yang diselenggarakan oleh Pemadani Diksi Wilayah IV
dan menjadi panduan untuk pengurus, panitia pelaksan serta
memudahkan pengawasan, serta mengakibatkan koordinasi yang
baik antara bagian-bagian yang berlainan dalam organisasi.
Sasaran Pengurus Permadani Diksi Wilayah IV
Realisasi Kegiatan Pembuatan dan penyusunan SOP diawali dengan mencari
referensi oleh sekretaris dari berbagai sumber yang kemudian
dibuat dan disusun oleh sekretaris. Kemudian diadakan diskusi
dengan pengurus inti yaitu KORWIL, WAKORWIL, SEKUM,
BENDUM, dan Kepala Departemen. SOP ditetapkan setelah
mendapatkan persetujuan dari hasil diskusi dengan pengurus
Inti.
Hambatan Tidak adanya SOP dari kepengurusan periode sebelum-
sebelumnya, sehingga harus mecari referensi dari organisasi lain.
Indikator Indicator keberhasilan
Keberhasilan dan a. Ditetapakannya SOP Permadani Diksi Wilayah IV oleh

37
LAPORAN AKHIR KEPENGURUSAN
PERSATUAN MAHASISWA
DAN ALUMNI BIDIKMISI WILAYAH IV
Sekretariat : Jl. Raya Bandung Sumedang KM.21, Hegarmanah, Kec. Jatinangor,
Kabupaten Sumedang Jawa barat 45363, Handphone : 083870970470
Email: pdn.wilayah4@qmail.com Website : permadanidiksi.or.id

Presentase Koordinator Wilayah.


Keberhasilan b. Terciptanya standarisasi pengurus untuk melaksanakn
kegiatan atau program kerja.
Presentase keberhasilan :
10+10
×100 %=100 %
20
Rincian Dana -
Evaluasi - Kurangnya referensi dalam pembuatan SOP, sehingga
masih banyak yang perlu diperbaiki dan ditambahkan
- Waktu pembuatan SOP yang cukup lama sehingga
menghambat program kerja yang lain.
- Kurangnya diskusi dengan pengurus sebelumnya dalam
penyusunan SOP
Rekomendasi - Lengkapi SOP yang sudah terbentuk.
- Cari lebih banyak referensi dari berbagi sumber (jelas,
terpercaya dan sesui dengan PDW IV)
- Perbanyak diskusi dengan demisioner dan pengurus.
Sosialisasi SOP
1. Penanggung Jawab Wiji Astuti
Tanggal dan Tempat Tanggal pelaksanaan : 26 Juli 2020
Pelaksanaan Tempat : google meet
Latar Belakang Adanya administrasi dalam melaksanakn program kerja setiap
departemen, maka perlu adanya sosialisasi SOP agar pembuatan
proposal dan surat sesui dengan SOP yan sudah ditetapkan.
Tujuan
Sasaran Sekretaris Departemen
Realisasi Kegiatan Tidak terealisasi
Hambatan Banyaknya sekretaris departemen yang tidak dapat hadir dan
susahnya menyesuiakan waktu antara sekretaris umum dan

38
LAPORAN AKHIR KEPENGURUSAN
PERSATUAN MAHASISWA
DAN ALUMNI BIDIKMISI WILAYAH IV
Sekretariat : Jl. Raya Bandung Sumedang KM.21, Hegarmanah, Kec. Jatinangor,
Kabupaten Sumedang Jawa barat 45363, Handphone : 083870970470
Email: pdn.wilayah4@qmail.com Website : permadanidiksi.or.id

sekretaris departemen.
Indikator -
Keberhasilan dan
Presentase
Keberhasilan
Rincian Dana -
Evaluasi - Penangung jawab kurang memprioritaskan kegiatan, sehingga
tidak terlaksana kegiatan ini.
- Kurangnya antusias dari sekretaris departemen dalam kegiatan
ini.
- Tidak terlaksanaya kegitan ini mengakibatkan sekretaris dept
kurang memahami SOP.
Rekomendasi - Tetapkan waktu untuk sosialisasi yang dapa diikuti oleh
seluruh sekretaris departemen
- Pentingnya kegaitan ini untuk dilaksakan agar tidak terjadi
miskomunikasi dan keslahpahaman mengenai SOP antara
sekretaris umum dan sekretaris departemen.
Notulensi Rapat inti, Departemen, dan Akbar
1. Penanggung Jawab Wiji Astuti dan Amalia Nuafini
Tanggal dan Tempat Kondisional
Pelaksanaan
Latar Belakang Untuk memantau rapat rutin yang dilaksanakn oleh dpertemen,
inti, dan rapat akbar agar sesui dengan SOP maka perlu adanya
notulensi rapat yang kemudian direkap oleh sekretaris umum
Tujuan Agar terhimpun semua data rapat rutin baik rapat inti,
departemen, maupun rapat akbar
Sasaran Pengurus PDW IV
Realisasi Kegiatan Setiap dilaksanakan rapat rutin sekretaris umum memeriksa dan

39
LAPORAN AKHIR KEPENGURUSAN
PERSATUAN MAHASISWA
DAN ALUMNI BIDIKMISI WILAYAH IV
Sekretariat : Jl. Raya Bandung Sumedang KM.21, Hegarmanah, Kec. Jatinangor,
Kabupaten Sumedang Jawa barat 45363, Handphone : 083870970470
Email: pdn.wilayah4@qmail.com Website : permadanidiksi.or.id

merekap hasil rapat, kemudian mengarsipkan data tersebut.


Hambatan -
Indikator Indikator keberhasilan
Keberhasilan dan - Seluruh administrasi dan notulensi rapat kurang tersimpan
Presentase dengan baik hanya 50% dari jumlah keseluruhan hasil rapat
Keberhasilan yang tersimpan.
Rincian Dana -
Evaluasi - Penangung jawab kurang teratur dalam pengumpulan
notulensi rapat
- Departemen tidak mengirimkan hasil notulensi rapat ke
sekretaris umum
- Kurang terjalinya komunikasi yang baik antara sekretaris
umum dengan sekretaris departemen
Rekomendasi - Penangung jawab harus teratur dalam megigatkan sekretaris
departemen dan sekretaris bidang untuk melaporkan hasil
notulensi rapat.
- Jalin komunikasi yang baik antara sekretaris umum dengan
sekretaris departemen.
- Penanggung jawab harus lebih teratur dalam pengumpulan
dan pengarsipan hasil notulensi rapat.

D. EVALUASI
Sekretaris umum belum memaksimalkan sekretaris pelaksana dan sie kesekretariatan
proram kerja untuk tertib administrasi. Sekretaris umum langsung pembuatan surat yang
seharusnya dipantau oleh sekretaris bidang terlebih dahulu. Notulensi rapat seharusnya
terlaksana di semua agenda rapat untuk memudahkan penyampaian informasi kepada
pengurus yang tidak hadir rapat. Sekretaris umum harus membuat peraturan yang tegas untuk
pengelolaan kesekretariatan dan sanksi untuk pengurus yang terlambat pada rapat. Sekretaris
umum tidak melakukan pendataan terkait album demisioner beserta data yang lengkap.

40
LAPORAN AKHIR KEPENGURUSAN
PERSATUAN MAHASISWA
DAN ALUMNI BIDIKMISI WILAYAH IV
Sekretariat : Jl. Raya Bandung Sumedang KM.21, Hegarmanah, Kec. Jatinangor,
Kabupaten Sumedang Jawa barat 45363, Handphone : 083870970470
Email: pdn.wilayah4@qmail.com Website : permadanidiksi.or.id

Pengarsipan nomor surat hanya melalui data drive dan tidak ada bukti otentik. Pada akhir
kepengurusan, sekretaris kurang massif mengontrol persyaratan rapat sehingga beberapa
program kerja tidak menyerahkan syarat rapat dan agenda yang lainnya
E. REKOMENDASI
 Meningkatkan pengetahuan tentang administrasi dan kesekretariatan terutama untuk
persuratan, pembuatan proposal dan laporan pertanggungjawaban.
 Sekertaris umum sebaiknya orang yang telaten dalam bidang desain
 Meningkatkan controlling administrasi dan kesekretariatan terutama untuk pengarsipan
persuratan, pembuatan proposal dan laporan pertanggngjawaban.
 Memaksimalkan fungsi kerja sekretaris bidang dan sekretaris pelaksana untuk
pengarsipan surat, proposal, dan laporan pertanggungjawaban. Memanfaatkan fasilitas
yang ada untuk membantu dalam pelaksanaan program kerja.
 Membuat peraturan yang tegas untuk peserta yang terlambat menghadiri rapat.
 Meredakan sifat egois supaya tidak menyulut perselisihan
F. PENUTUP
Alhamdulillahirabbil’alamin satu periode kepengurusan sudah berakhir. Kami menyadari
bahwa masih banyak kekurangan yang harus diperbaiki dalam satu periode kepengurusan.
Tugas dan kewajiban sudah kami lakukan dengan semaksimal mungkin sesuai dengan tugas
pokok dan fungsi yang telah diembankan pada kami melalui pengelolaan dan pengembangan
kesekretariatan yang telah dilakukan masa bakti. Semoga laporan yang kami buat dapat
menjadi pembelajaran untuk teman-teman terutama pengurus PDW IV berikutnya. Harapan
kami dalam pengelolaan administrasi dan kesekretariatan PDW IV selanjutnya dapat lebih
baik. Amanah bukanlah suatu beban yang berat tetapi amanah diberikan untuk mewujudkan
kualitas dan jati diri manusia. (Karakter inilah yang menjadi tujuan berorganisasi dan
program kerja).
Wassalammualaikum Warahmatullahi Wabarakatuh.

41
LAPORAN PERTANGGUNG JAWABAN
AKHIR KEPENGURUSAN
BENDAHARA UMUM PERMADANI DIKSI WILAYAH IV

Disusun Oleh :
Winda Agustina
Maryam Nuramani

PERSATUAN MAHASISWA DAN ALUMNI BIDIKMISI


WILAYAH IV
2021
LAPORAN AKHIR KEPENGURUSAN
PERSATUAN MAHASISWA
DAN ALUMNI BIDIKMISI WILAYAH IV
Sekretariat : Jl. Raya Bandung Sumedang KM.21, Hegarmanah, Kec. Jatinangor,
Kabupaten Sumedang Jawa barat 45363, Handphone : 083870970470
Email: pdn.wilayah4@qmail.com Website : permadanidiksi.or.id

LEMBAR PENGESAHAN
LAPORAN PERTANGGUNG JAWABAN
BENDAHARA UMUM PERMADANI DIKSI WILAYAH IV
PERIODE 2020-2021

Bandung, Februari 2021

Mengetahui,
Koordinator Wilayah IV Bendahara Umum,

Pidi Apriyadi Winda

A. PENDAHULUAN

43
LAPORAN AKHIR KEPENGURUSAN
PERSATUAN MAHASISWA
DAN ALUMNI BIDIKMISI WILAYAH IV
Sekretariat : Jl. Raya Bandung Sumedang KM.21, Hegarmanah, Kec. Jatinangor,
Kabupaten Sumedang Jawa barat 45363, Handphone : 083870970470
Email: pdn.wilayah4@qmail.com Website : permadanidiksi.or.id

Tim keuangan PDN IV adalah pihak yang berwenang mengatur keuangan yang
terdiri dari bendahara umum I (Controller) dan bendahara umum II (Treasurer).
1.1 Tugas dan tanggung jawab Bendahara Umum I (Controller) adalah :
i. Melakukan otorisasi terhadap proses keluar-masuknya uang untuk seluruh
kegiatan PDN IV.
ii. Bertanggung jawab mengontrol secara keseluruhan pengaturan dan sirkulasi
keuangan berdasarkan anggaran/budget yang telah dibuat.
iii. Turut serta secara aktif dalam memberikan pertimbangan dan membantu kontrol
keuangan berkaitan dengan acara-acara departemen dan/atau bidang serta
kepanitiaan-kepanitiaan di bawahnya.
iv. Membuat laporan keuangan.
v. Mengawasi pencatatan kas masuk dan kas keluar yang dilakukan Bendahara
Umum II (Treasurer).
vi. Membawahi, mengontrol dan mengevaluasi bidang ekonomi kreatif dalam
melaksanakan tugasnya.
1.2 Tugas dan tanggung jawab Bendahara Umum II (Treasurer) adalah :
i. Mengelola proses keluar masuknya uang yang telah diotorisasi oleh Bendahara
Umum I (Controller).
ii. Sebagai pemegang kas PDN IV, baik kas sosial, kas operasional dan dana warisan
yang tersimpan.
iii. Melakukan pencatatan kas masuk dan kas keluar bersama Bendahara Umum I
(Controller).
iv. Dalam melaksanakan tugasnya, tim keuangan akan berkoordinasi dengan
bendahara masing-masing departemen dan/atau bidang dalam hal pelaporan dan
pengaturan keuangan internal departemen dan/atau bidang terkait.
B. KONDISI OBJEKTIF
1. Kondisi Internal
a. Beberapa proker tidak berjalan dengan baik,
b. Dalam keaktifan cukup atau terbilang kurang berinisiatif

44
LAPORAN AKHIR KEPENGURUSAN
PERSATUAN MAHASISWA
DAN ALUMNI BIDIKMISI WILAYAH IV
Sekretariat : Jl. Raya Bandung Sumedang KM.21, Hegarmanah, Kec. Jatinangor,
Kabupaten Sumedang Jawa barat 45363, Handphone : 083870970470
Email: pdn.wilayah4@qmail.com Website : permadanidiksi.or.id

2. Kondisi Eksternal
a. Kurang adanya komunikasi, dan koordinasi.
C. REALISASI PROGRAM KERJA
Tabel Realisasi Program Kerja Bendahara Umum
Iuran Kas Wajib
1. Penanggung Jawab Maryam Nuramani
Tanggal dan Tempat 09 Juni 2020
Pelaksanaan
Latar Belakang Merupakan sebuah kewajiban yang harus dipenuhi bagi seluruh
pengurus PDW IV dalam menjalankan tugasnya.
Tujuan Untuk menunjang aktivitas program kerja PDW IV agar dapat
terlaksana dengan baik.
Sasaran Seluruh pengurus Permadani Diksi Wilayah IV.
Realisasi Kegiatan Belum terlaksana dengan baik, karena masih banyak pengurus
diantaranya yang belum melaksanakan kewajibannya dalam
membayar iuran kas tersebut.
Hambatan Banyak pengurus yang masih belum melaksanakan kewajibannya
dalam membayar iuran kas tersebut.
Indikator Membuat bendahara tidak hanya umum secara inti melainkan
Keberhasilan dan dengan mengajak para anggota departemen untuk ikut menjadi
Presentase bendahara kegiatan untuk setiap departemennya. Sekitar 25%
Keberhasilan sudah berhasil, karena jumlah pembayarnya juga menjadi
bertambah.
Rincian Dana 1. 27/06/2020, Upragding Pengurus sebesar Rp.51.000,- yang
dicaikan oleh bendahara umum 2 kepada departemen
PSDO untuk hadiah yang diberikan kepada peserta,
2. 08/08/2020, DISAAT (Diskusi Santai Bermanfaat)
Rp.100.000,- oleh bendahara umum 2 ke departemen

45
LAPORAN AKHIR KEPENGURUSAN
PERSATUAN MAHASISWA
DAN ALUMNI BIDIKMISI WILAYAH IV
Sekretariat : Jl. Raya Bandung Sumedang KM.21, Hegarmanah, Kec. Jatinangor,
Kabupaten Sumedang Jawa barat 45363, Handphone : 083870970470
Email: pdn.wilayah4@qmail.com Website : permadanidiksi.or.id

Pendidikan untuk honor Pemateri,


3. 25/09/2020, Upragding Pengurus sebesar Rp.51.000,- yang
dicaikan oleh bendahara umum 2 kepada departemen
PSDO untuk hadiah yang diberikan kepada peserta,
4. 18/01/2021, DISAAT (Diskusi Santai Bermanfaat)
Rp.35.000,- oleh bendahara umum 2 ke departemen
Pendidikan untuk pembelian cendramata pemateri berupa
buku,
Evaluasi 1. Setiap waktu yang ditetapkan untuk penagihan iuran kas
selalu jadi mundur,
2. Kurangnya koordinasi antara bendahara umum 1 dengan
bernadahara umum 2 serta dengan bendahara kegiatan.
Rekomendasi 1. Penagihan iuran dilakukan diawal kepengurusan,
2. Lakukan koordinasi dengan bendahara kegiatan
perdepartemennya,
SOSIALISASI SOP KEUANGAN
1. Penanggung Jawab Winda Agustina
Tanggal dan Tempat 29 Agustus 2020
Pelaksanaan
Latar Belakang Pemahaman terkait SOP (Standard Operational Procedure)
keuangan.
Tujuan Agar dapat lebih memberikan pengetahuan dalam menjalankan
tugas sebagai bendahara dengan alur kerja yang telah disusun
didalam SOP tersebut.
Sasaran Seluruh Pengurus PDW IV
Realisasi Kegiatan Sosialisasi hanya disampaikan ke bendahara kegiatan dari setiap
departemennya, dengan harapan mereka juga dapat
menerangkannya kembali ke setiap anggota di departemennya

46
LAPORAN AKHIR KEPENGURUSAN
PERSATUAN MAHASISWA
DAN ALUMNI BIDIKMISI WILAYAH IV
Sekretariat : Jl. Raya Bandung Sumedang KM.21, Hegarmanah, Kec. Jatinangor,
Kabupaten Sumedang Jawa barat 45363, Handphone : 083870970470
Email: pdn.wilayah4@qmail.com Website : permadanidiksi.or.id

masing-masing.
Hambatan Sosialisasi hanya bisa dilakukan secara offline di chat grup
whatsapp saja.
Indikator Berhasil dengan baik, setiap anggota bendahara kegiatan dapat
Keberhasilan dan memehami materi yang disampaikan dengan baik, sekitar 50%.
Presentase
Keberhasilan
Rincian Dana -
Evaluasi Tidak berjalan dengan tepat waktu
Rekomendasi 1. Sosialisasi dilakukan secara langsung baik dengan bertemu
ditempat ataupun dengan melakukannya secara daring,
agar dapat lebih tercipta komunikasi yang interaktif antar
pemateri dan pendengar.
2. Dilakukan kajian kembali secara bersama-sama
Iuran Kas Forum Bidikmisi SeWilayah IV
1. Penanggung Jawab Winda Agustina
Tanggal dan Tempat -
Pelaksanaan
Latar Belakang Setiap forum berhak memberikan infaq terbaiknya kepada pusat
(PDN Wilayah IV) atau seikhlas-ikhlasnya.

Tujuan Untuk menunjang setiap kebutuhan bagi acara yang akan diadakan
dengan melibatkan semua forum bidikmisi Wilayah IV.
Sasaran Seluruh Forum Bidikmisi SeWilayah IV
Realisasi Kegiatan Tidak Berjalan
Hambatan Tidak ada koordinasi lanjut dengan setiap forum yang akan diajak
kerjasama dalam merealisasikan kegiatan tersebut.
Indikator -
Keberhasilan dan

47
LAPORAN AKHIR KEPENGURUSAN
PERSATUAN MAHASISWA
DAN ALUMNI BIDIKMISI WILAYAH IV
Sekretariat : Jl. Raya Bandung Sumedang KM.21, Hegarmanah, Kec. Jatinangor,
Kabupaten Sumedang Jawa barat 45363, Handphone : 083870970470
Email: pdn.wilayah4@qmail.com Website : permadanidiksi.or.id

Presentase
Keberhasilan
Rincian Dana -
Evaluasi -
Rekomendasi -

D. EVALUASI
1. Sumber pendanaan yang belum jelas dan hanya baru mengandalkan uang kas
pengurus saja. Hal tersebut menyebabkan beberapa program kerja terlaksana tidak
maksimal, bahkan terdapat beberapa program kerja yang tidak terlaksana karena
keterbatasan data.
2. Melakukan banyak komunikasi antar sesame pengurus, bukan hanya antar bendahara,
3. Jika terdapat masalah atau kendala yang tidak bisa diatasi secara internal di
bendahara, usahakan lakukan koordinasi kembali dengan pihak pimpinan yang ada
baik kepada korwil maupun wakorwil.
4. Lakukan setiap tugas yang ada dengan tepat waktu
E. REKOMENDASI
1. Upayakan dari awal kepengurusan sudah memperhitungan rancangan sumber
pemasukan yang mungkin bisa di dapatkan selama satu periode kepengurusan. Hal
tersebut agar program kerja yang dirancang juga dapat realistis untuk dilaksanakan
dari segi dana. Adapun sumber dana yang bisa didapatkan seperti (1) iuran uang kas
pengurus, dengan catatan iuran tersebut juga dapat dirasakan manfaatnya oleh
pengurus; (2) iuran forum, penerapan iuran forum merupakan hal yang mungkin
dilakukan dengan catatan ketika proses perancangan program kerja pun ikut
melibatkan peran dan masukan dari forum. Sehingga mereka memiliki rasa untuk ikut
membantu; (3) ajukan permintaan bantuan dana ke Permadani Diksi Nasional,
barangkali mereka memiliki hibah dari kementerian; dan (4) maksimalkan bidang
ekonomi kreatif sebagai sumber pendanaan forum. Pada intinya semua sumber

48
LAPORAN AKHIR KEPENGURUSAN
PERSATUAN MAHASISWA
DAN ALUMNI BIDIKMISI WILAYAH IV
Sekretariat : Jl. Raya Bandung Sumedang KM.21, Hegarmanah, Kec. Jatinangor,
Kabupaten Sumedang Jawa barat 45363, Handphone : 083870970470
Email: pdn.wilayah4@qmail.com Website : permadanidiksi.or.id

tersbeut harus atas dasar kesepakatan Permadani Diksi Wilayah IV dengan pihak
terkaitnya.
2. Lakukan banyak pertemuan dengan sesama pengurus agar dapat tercipta rasa
kekeluargaan sehingga dapat memudahkan dalam penagihan iuaran kasnya.
F. PENUTUP
Demikian laporan pertanggung jawaban ini kami buat dengan sebaik-baiknya dengan
harapan laporan kegiatan ini dapat menjadi acuan demi perkembangan organisasi PDN
Wilayah IV selanjutnya. Kami mohon maaf atas segala kekurangan dan kesalahan yang
telah kami lakukan. Atas perhatian dan kerja sama yang baik kami ucapkan terimakasih.

49
LAPORAN PERTANGGUNG JAWABAN
AKHIR KEPENGURUSAN
DEPARTEMEN PENDIDIKAN PERMADANI DIKSI
WILAYAH IV

Ketua Departemen : Feby Andriny


Staff Departemen :
1 Ana Lusiana
2 Fahmi Fathurrohman
3 Fikri Padilah
4 Muhamad Azi Zulhakim
5 Siti Rohmatillah Zulfa
6 Sumiati

PERSATUAN MAHASISWA DAN ALUMNI BIDIKMISI


WILAYAH IV
2021
LAPORAN AKHIR KEPENGURUSAN
PERSATUAN MAHASISWA
DAN ALUMNI BIDIKMISI WILAYAH IV
Sekretariat : Jl. Raya Bandung Sumedang KM.21, Hegarmanah, Kec. Jatinangor,
Kabupaten Sumedang Jawa barat 45363, Handphone : 083870970470
Email: pdn.wilayah4@qmail.com Website : permadanidiksi.or.id

LEMBAR PENGESAHAN
LAPORAN PERTANGGUNG JAWABAN
DEPARTEMEN PENDIDIKAN PERMADANI DIKSI WILAYAH IV
PERIODE 2020-2021

Bandung, Februari 2021

Mengetahui,
Koordinator Wilayah IV Kepala Departemen Pendidikan,

Pidi Apriyadi Feby Andriany

A. PENDAHULUAN

51
LAPORAN AKHIR KEPENGURUSAN
PERSATUAN MAHASISWA
DAN ALUMNI BIDIKMISI WILAYAH IV
Sekretariat : Jl. Raya Bandung Sumedang KM.21, Hegarmanah, Kec. Jatinangor,
Kabupaten Sumedang Jawa barat 45363, Handphone : 083870970470
Email: pdn.wilayah4@qmail.com Website : permadanidiksi.or.id

Departemen Pendidikan merupakan salah satu departemen yang berada di


Permadani Diksi Wilayah IV. Departemen Pendidikan bertujuan untuk mewadahi dan
memberikan fasilitasi kepada Mahasiswa Bidikmisi dan KIP-K yang berada di Wilayah
IV dalam upaya meningkatkan dan mengasah kemampuan diri mahasiswa. Departemen
Pendidikan juga hadir untuk melakukan pendataan serta memberikan apresiasi kepada
mahasiswa Bidikmisi dan KIP-K yang berprestasi.
Dalam satu periode kepengurusan, Departemen Pendidikan berusaha semaksimal
mungkin dalam merancang serta menjalankan program kerja walaupun terdapat beberapa
hambahan dan tantangan yang tidak dapat dihindari keberadaannya. Sehingga Laporan
Pertanggungjawaban ini dibuat agar periode selanjutnya dapat memperbaiki kesalahan
yang telah terjadi dalam kepengurusan periode ini dan menjadikan Departemen
Pendidikan yang lebih baik.
B. KONDISI OBJEKTIF
1. Kondisi Internal
Departemen Pendidikan memiliki 7 orang anggota yang terdiri atas 1 orang ketua
departemen dan 6 orang staf departemen pendidikan. Dimana seluruh anggota
Departemen Pendidikan memiliki tanggung jawab serta saling membantu dalam
menjalankan amanah agar dapat terlaksana dengan baik. Anggota Departemen
Pendidikan adalah sebagai berikut :
Tabel Sumber Daya Manusia Departemen Pendidikan
No Nama Asal Universitas Amanah Keterangan
1 Ana Lusiana Universitas Siliwangi Staf Aktif
Departemen
Pendidikan
2 Fahmi Universitas Siliwangi Staf Aktif
Fathurrohman Departemen
Pendidikan
3 Fikri Padilah STMIK Tasikmalaya Staf Sangat Aktif
Departemen

52
LAPORAN AKHIR KEPENGURUSAN
PERSATUAN MAHASISWA
DAN ALUMNI BIDIKMISI WILAYAH IV
Sekretariat : Jl. Raya Bandung Sumedang KM.21, Hegarmanah, Kec. Jatinangor,
Kabupaten Sumedang Jawa barat 45363, Handphone : 083870970470
Email: pdn.wilayah4@qmail.com Website : permadanidiksi.or.id

Pendidikan
4 Muhamad Azi Universitas Garut Staf Kurang Aktif
Zulhakim Departemen
Pendidikan
5 Siti Universitas Siliwangi Staf Sangat Aktif
Rohmatillah Departemen
Zulfa Pendidikan
6 Sumiati Universitas Pendidikan Staf Aktif
Indonesia Departemen
Pendidikan

Selama satu periode kepengurusan, Departemen Pendidikan tentu menghadapi


berbagai macam tantangan seperti beberapa sttaf yang juga mengemban amanah
strategis diorganisasi lain, kurangnya komunikasi dan koordinasi antar staf maupun
antara staf dengan ketua departemen serta sulitnya menyesuaikan diri dalam membagi
waktu antara pembelajaran daring dengan organisasi. Sehingga, menyebabkan peran
dan waktu di Permadani Diksi Wilayah IV masih kurang begitu optimal. Meskipun
begitu, Alhamdulillah program kerja Departemen Pendidikan masih dapat berjalan
walaupun belum optimal.
2. Kondisi Eksternal
Dalam menjalakan setiap program kerja Departemen Pendidikan tentu mendapatkan
bantuan dari berbgai pihak, salah satunya yaitu pihak eksternal Departemen
Pendidikan. Adapun proses kerjasama dengan pihak eksternal seperti:
a. Koordinator Wilayah
Koordinator wilayah selalu memberikan semangtat, bantuan serta saran terhadap
setiap program kerja yang akan dilaksanakan. Lebih banyaknya interaksi serta
pantauan secara langsung dari wakil koordinator mengakibatkan komunikasi dan
bimbingan yang diberikan koordinator wilayah kepada Departemen Pendidikan
kurang.

53
LAPORAN AKHIR KEPENGURUSAN
PERSATUAN MAHASISWA
DAN ALUMNI BIDIKMISI WILAYAH IV
Sekretariat : Jl. Raya Bandung Sumedang KM.21, Hegarmanah, Kec. Jatinangor,
Kabupaten Sumedang Jawa barat 45363, Handphone : 083870970470
Email: pdn.wilayah4@qmail.com Website : permadanidiksi.or.id

b. Wakil Koordinator Wilayah


Wakil Koordinator Wilayah selalu memberikan semangat, bantuan serta saran
terhadap Departemen Pendidikan. Saran-saran yang diberikan oleh wakil
koordinator wilayah bisa menjadi bahan pertimbangan untuk menjalankan
program kerja dengan baik.
c. Sekretaris Umum
Sekretaris Umum selalu memberikan bantuan dalam hal persuratan, sertifikat, dan
lainnya. Kurangnya sosialisasi SOP Kesekretariatan dan bimbingan Sekretaris
umum kepada sekretaris Departemen mengakibatkan masih terjadinya kesalahan
yang dilakukan.
d. Bendahara Umum
Bendahara umum memberikan kontribusi dalam penyediaan dana setiap program
kerja Departemen Pendidikan serta selalu mengingatkan anggota departemen
dalam kewajiban membayar uang kas.
e. Departemen Pengembangan Sumber Daya Organisasi
Departemen PSDO selalu membantu Departemen Pendidikan dalam menjalankan
program kerja. Selain itu, Departemen Pendidikan kerap kali membantu menjadi
panitia pelaksana pada program kerja yang dilaksanakan Departemen PSDO.
f. Departemen Kominfo
Departemen Kominfo selalu membantu Departemen Pendidikan dalam
pembuatan desain dan mempublikasikan program kerja Departemen Pendidikan.
C. REALISASI PROGRAM KERJA
Table Realisasi Program Kerja Departeme Pendidikan
Wilayah IV Menginspirasi
1 Penanggung Jawab Sumiati

Fahmi Fathurrohman
Tanggal dan Timeline internal:
Tempat

54
LAPORAN AKHIR KEPENGURUSAN
PERSATUAN MAHASISWA
DAN ALUMNI BIDIKMISI WILAYAH IV
Sekretariat : Jl. Raya Bandung Sumedang KM.21, Hegarmanah, Kec. Jatinangor,
Kabupaten Sumedang Jawa barat 45363, Handphone : 083870970470
Email: pdn.wilayah4@qmail.com Website : permadanidiksi.or.id

Pelaksanaan Pendataan Prestasi : 1 – 13 di setiap bulan


Pengolahan data : 14 – 23 di setiap bulan
Publikasi : Tanggal 24 di setiap bulan

Timeline Eksternal:
Pengiriman link/follow up ke setiap Universitas: tanggal 1-
3 di setiap bulannya
Publikasi pendataan: tanggal 4-13 di setiap bulannya
Pemberian data ke setiap universitas: 24-26 di setiap
bulannya

Publikasi oleh setiap universitas: 27 di setiap bulannya


Latar Belakang Tidak dapat dipungkiri bahwa mahasiswa penerima
bantuan program Bidikmisi dan KIP-K merupakan
mahasiswa yang berprestasi baik dalam hal prestasi
akademik maupun prestasi non-akademik. Akan tetapi,
tidak semua prestasi yang dihasilkan terdata dan
terpublikasi secara baik. Oleh karenanya, PDN IV sebagai
wadah bagi mahasiswa penerima bantuan program
Bidikmisi dan KIP-K perlu mengadakan suatu program
pendataan dan pempublikasian agar prestasi yang dimiliki
mahasiswa penerima bantuan program Bidikmisi atau saat
ini KIP-K dapat terdata dan terpublikasi secara baik. Hal
tersebut dimaksudkan agar mahasiswa yang berprestasi
dapat lebih semangat untuk berprestasi dan mahasiswa
lainnya dapat termotivasi untuk berprestasi.
Tujuan 1. Melakukan pendataan mahasiswa bidikmisi atau
KIP-K yang memiliki prestasi
2. Memberikan apresiasi mahasiswa bidikmisi atau

55
LAPORAN AKHIR KEPENGURUSAN
PERSATUAN MAHASISWA
DAN ALUMNI BIDIKMISI WILAYAH IV
Sekretariat : Jl. Raya Bandung Sumedang KM.21, Hegarmanah, Kec. Jatinangor,
Kabupaten Sumedang Jawa barat 45363, Handphone : 083870970470
Email: pdn.wilayah4@qmail.com Website : permadanidiksi.or.id

KIP-K yang memiliki prestasi


3. Memberikan motivasi mahasiswa bidikmisi atau
KIP-K untuk berprestasi
Sasaran Mahasiswa Bidikmisi atau KIP-K Wilayah IV
Realisasi Kegiatan Program kerja Wilayah IV Menginspirasi mulai
dilaksanakan pada bulan Juli 2020. Program kerja ini
terealisasikan sebanyak 3 kali kegiatan dimana salah
satunya dilakukan penginputan data untuk 3 bulan
sebelumnya (Agustus – Oktober). Yang merespon formulir
sebanyak 72 respon dimana sebanyak 7 orang mengisi
formulir lebih dari 1 kali.
Dari 23 perguruan tinggi yang masuk wilayah IV, hanya 8
perguruan tinggi yang berpartisipasi mengisi formulir
dimana ITB menjadi perguruan tinggi yang banyak
mengisi formulir.
Partisipasn yang merespon juga diisi oleh berbagai
angkatan dari angkatan 2020 – 2016 dimana yang paling
banyak mengisi form adalah dari angkatan 2018 sebanyak
24 respon.
Jenis kegiatan yang diikuti partisipan juga berbagai macam
dimana yang mengisi kegiatan non lomba menjadi yang
terbanyak yaitu sekitar 31 respon. Kegiatan yang diikuti
pun berbagai macam baik dari tingkat perguruan tinggi
sampai internasional. Yang mengisi kegiatan di tingkat
nasional adalah yang terbanyak yaitu sekitar 53 respon.
Hambatan Dalam pelaksanaannya, program kerja wilayah IV
menginspirasi ini masih ada beberapa kendala seperti
kurang tersebarnya informasi akan adanya program
tersebut yang menyebabkan kurangnya partisipasi untuk

56
LAPORAN AKHIR KEPENGURUSAN
PERSATUAN MAHASISWA
DAN ALUMNI BIDIKMISI WILAYAH IV
Sekretariat : Jl. Raya Bandung Sumedang KM.21, Hegarmanah, Kec. Jatinangor,
Kabupaten Sumedang Jawa barat 45363, Handphone : 083870970470
Email: pdn.wilayah4@qmail.com Website : permadanidiksi.or.id

mengisi formulir. Selain itu ada beberapa yang mengisi


tetapi tidak membaca terlebih dahulu periode pengisiannya
untuk kegiatan bulan apa. Di kegiatan yang ke tiga terdapat
beberapa kendala terutama di penanggung jawab nya
sendiri yang mulai disibukan oleh aktivitas akademik nya.
Sehingga terjadi kekosongan kegiatan selama 2 bulan.
Hasilnya pada kegiatan yang terakhir dilakukan pendataan
untuk periode 3 bulan sebelumnya.
Indikator 1. Mengirimkan hasil pengolahan data mahasiswa
Keberhasilan dan berprestasi ke setiap universitas = 3,3 berdasarkan
Presentase perhitungan:
Keberhasilan 1
×10=3,3
3
2. Dilakukannnya pendataan mahasiswa bidikmisi yang
berprestasi selama satu periode kepengurusan. (untuk
prestasi juni-desember 2020) = 4,2 berdasarkan
perhitungan:
3
×10=4,2
7
3. Dilakukannya pubikasi mahasiswa berprestasi selama
satu periode (untuk prestasi juni-desember 2020) = 4,2
berdasarkan perhitungan:
3
×10=4,2
7
Persentase Keberhasilan
3,3+ 4,2+ 4,2+ ¿ ×100 %=39 % ¿
30
Rincian Dana Tidak ada dana yang dikeluarkan untuk kegiatan ini
Evaluasi 1. Kurangnya tindak lanjut kerja sama dari
penanggung jawab wilayah IV menginspirasi

57
LAPORAN AKHIR KEPENGURUSAN
PERSATUAN MAHASISWA
DAN ALUMNI BIDIKMISI WILAYAH IV
Sekretariat : Jl. Raya Bandung Sumedang KM.21, Hegarmanah, Kec. Jatinangor,
Kabupaten Sumedang Jawa barat 45363, Handphone : 083870970470
Email: pdn.wilayah4@qmail.com Website : permadanidiksi.or.id

kepada forum-forum di wilayah IV sehingga tidak


ada kejelasan dalam proses pendataan.
2. Tanggal pendataan Wilayah IV Menginspirasi lebih
awal daripada pendataan prestasi pada beberapa
forum yang memiliki program kerja tersebut,
sehingga data dari forum tersebut tidak bisa di
input.
3. Masih banyak forum yang belum berpartisipasi
dalam kegiatan ini sehingga data prestasi yang
masuk pun hanya sedikit.
4. Pendataan tidak terlaksana beberapa bulan karena
kesibukan dari penanggung jawab sehingga
program kerja ini terbengkalai di beberapa bulan
terakhir.
5. Tidak adanya feedback atau penghargaan kepada
mahasiswa yang berprestasi di bulan tersebut.
Rekomendasi 1. Jalin hubungan yang baik dengan setiap forum
salah satunya dengan selalu berkomunikasi. Alur
pendataan baiknya dikomunikasikan dengan forum
tersebut agar memudahkan kedua belah pihak, baik
pendataan di forum ataupun pendataan di Wilayah
IV.
2. Sebelum menentukan tanggal pendataan dan
tanggal publikasi, baiknya ditinjau ulang terlebih
dahulu tanggal pendataan prestasi di beberapa
forum yang mempunyai program kerja ini,
sehingga dapat diusahakan ketika pendataan
prestasi di wilayah IV data dari forum-forum
tersebut sudah masuk dan dapat diolah untuk

58
LAPORAN AKHIR KEPENGURUSAN
PERSATUAN MAHASISWA
DAN ALUMNI BIDIKMISI WILAYAH IV
Sekretariat : Jl. Raya Bandung Sumedang KM.21, Hegarmanah, Kec. Jatinangor,
Kabupaten Sumedang Jawa barat 45363, Handphone : 083870970470
Email: pdn.wilayah4@qmail.com Website : permadanidiksi.or.id

dipublikasikan.
3. Untuk kedepannya apabila menghubungi forum
untuk diajak kerja sama lebih baik melampirkan
surat agar lebih resmi dan tidak diabaikan. Jalin
komunikasi yang baik sehingga forum-forum mau
berpartisipasi.
4. Penanggung jawab harus lebih bertanggung jawab
terhadap amanah yang sudah diterima, harus saling
back up ketika salah satu sedang memiliki
kesibukan dan meminta tolong kepada anggota
departemen yang lain ketika kedua penanggung
jawab memiliki kesibukan yang membuat tidak
dapat melakukan pendataan.
5. Adakan pemberian sertifikat untuk mahasiswa
berprestasi terpilih pada bulan tersebut.
Diskusi Santai Bermanfaat (Disaat)
2 Penanggung Jawab Fikri Padilah
Siti Rohmatillah Zulfa
Tanggal dan Disaat Vol 1: 08 Agustus 2020
Tempat Disaat Vol 2: 05 September 2020
Pelaksanaan Disaat Vol 3: 01 November 2020
Disaat Vol 4: 19 Desember 2020
Latar Belakang Pada saat ini masih kurang adanya wadah pembinaan dan
pengembangan diri yang dapat mengasah kemampuan
mahasiswa. Sehingga, PDN IV mengadakan suatu program
yang dapat mewadahi pembinaan serta pengembangan
mahasiswa. Hal ini dimaksudkan agar mahasiswa dapat
membantu mahasiswa dalam mengembangkan diri.
Tujuan 1. Meningkatkan motivasi mahasiswa bidikmisi atau

59
LAPORAN AKHIR KEPENGURUSAN
PERSATUAN MAHASISWA
DAN ALUMNI BIDIKMISI WILAYAH IV
Sekretariat : Jl. Raya Bandung Sumedang KM.21, Hegarmanah, Kec. Jatinangor,
Kabupaten Sumedang Jawa barat 45363, Handphone : 083870970470
Email: pdn.wilayah4@qmail.com Website : permadanidiksi.or.id

KIP-K untuk terus berprestasi


2. Memberikan pelatihan kepada mahasiswa bidikmisi
atau KIP-K dalam mengasah kemampuan
Sasaran Mahasiswa Bidikmisi atau KIP-K Wilayah IV
Realisasi Kegiatan - DISAAT Vol.1 : 08 Agustus 2020 dengan tema
“Yuk Kenali Dirimu, Ambil Langkahmu” oleh Ka
Isyah Rodhiyah S.Psi
- DISAAT Vol.2 : 05 September 2020 dengan tema
“Mengembangkan Potensi Diri ditengah Pandemi”
oleh Pak Dwi Purnomo, S.TP., MT
- DISAAT Vol.3 : 01 November 2020 dengan tema
“Personal Branding” oleh Pak Nabiel Akhmad
- DISAAT Vol.4 : 19 Desember 2020 dengan tema
“Tips & Trick Mendapat S2 diluar Negeri” oleh Ka
Angga Fauzan
Hambatan Dalam pelaksanaannya diskusi santai bermanfaat ini
terdapat beberapa kendala seperti kurangnya partisipasi
peserta dikarenakan kuranya penyebaran informasi
kegiatan. Selain itu penanggung jawab juga kesulitan
dalam membuat konsep acara dan pengisi acara yang
cocok dengan masa pandemi.
Indikator 1. Diikuti minimal 30 orang mahasiswa bidikmisi atau
Keberhasilan dan KIP-K = 7,7 berdasarkan perhitungan:
Presentase Disaat 1: 23 Orang
Keberhasilan 23
×10=7,67
30
Disaat 2: 23 Orang
23
×10=7,67
30

60
LAPORAN AKHIR KEPENGURUSAN
PERSATUAN MAHASISWA
DAN ALUMNI BIDIKMISI WILAYAH IV
Sekretariat : Jl. Raya Bandung Sumedang KM.21, Hegarmanah, Kec. Jatinangor,
Kabupaten Sumedang Jawa barat 45363, Handphone : 083870970470
Email: pdn.wilayah4@qmail.com Website : permadanidiksi.or.id

Disaat 3: 17 Orang
17
×10=5,67
30
Disaat 1: 37 Orang
37
×10=10
30
7,67+7,67+5,67+ 10
Total keseluruhan= =7,7
40

2. Minimal dilaksanakan 5 kali = 8, berdasarkan


perhitungan:
4
×10=8
5
Perssentase Keberhasilan:
7,7+8
× 100 %=78,5 %
20
Rincian Dana Pemasukan:
Dana Kas Pengurus Rp 135.000
Total Pemasukan Rp 135.000
Pengeluaran:
Disaat 1 Rp 100.000
Disaat 2 Rp 35.000
Total Pengeluaran Rp 135.000
Saldo
Sisa Saldo Rp 0
Evaluasi 1. Kurangnya persiapan dan kelengkapan dalam acara
2. Interaksi antara pemateri dan peserta masih belum
interaktif
3. Masih kurang dalam mengajak peserta untuk ikut
berpartisipasi
Rekomendasi 1. Bisa lebih diperhatikan kesiapan dan kelengkapan

61
LAPORAN AKHIR KEPENGURUSAN
PERSATUAN MAHASISWA
DAN ALUMNI BIDIKMISI WILAYAH IV
Sekretariat : Jl. Raya Bandung Sumedang KM.21, Hegarmanah, Kec. Jatinangor,
Kabupaten Sumedang Jawa barat 45363, Handphone : 083870970470
Email: pdn.wilayah4@qmail.com Website : permadanidiksi.or.id

perangkat acara, administrasi, dan lain sebagainya


sebelum kegiatan dimulai.
2. Bisa lebih memantik para peserta untuk interaktif
dengan pemateri ketika sesi diskusi ataupun saat
pemateri bertanya kepada peserta.
3. Lebih maksimal dalam mengajak para peserta
untuk mengikuti kegiatan DISAAT diperiode yang
selanjutnya
Gebyar PDW
Penanggung Jawab Muhamad Azi Zulhakim

Ana Lusiana
Tanggal dan Tidak Terlaksana
Tempat
Pelaksanaan
Latar Belakang Perlombaan merupakan ajang yang tepat untuk menggali
kreativitas mahasiswa-mahasiswi di luar potensi
akademisi. Melalui ajang perlombaan, mahasiswa-
mahasiswi mampu menunjukan bakat yang dimilikinya
kepada publik, entah itu dalam bidang tulisan, gambar,
video ataupun bidang lainnya. Kondisi ini sangat tentu
sangat bagus untuk perkembangan mahasiswa-mahasiswi
yang bersangkutan maupun pihak kampus.
Tujuan 1. Memberikan suntikan motivasi pendidikan untuk
mahasiswa
2. Sebagai wadah untuk berkreasi dan berinovasi
Sasaran Mahasiswa Bidikmisi atau KIP-K Wilayah IV dan
Nasional
Realisasi Kegiatan Program Kerja Gebyar PDW ini tidak terealisasikan

62
LAPORAN AKHIR KEPENGURUSAN
PERSATUAN MAHASISWA
DAN ALUMNI BIDIKMISI WILAYAH IV
Sekretariat : Jl. Raya Bandung Sumedang KM.21, Hegarmanah, Kec. Jatinangor,
Kabupaten Sumedang Jawa barat 45363, Handphone : 083870970470
Email: pdn.wilayah4@qmail.com Website : permadanidiksi.or.id

dikarenakan beberapa hal, diantaranya penentuan


pelaksanaan lomba masih bingung antara offline atau
online, kurangnya persiapan yang matang, konsep yang
kurang benar diawal penyusunan proker.
Hambatan 1. Salah satu rekan penanggung jawab tidak ada satu
orang
2. Dana yang cukup besar
3. Sudah berusaha akan dilaksanakan namun
kurangnya penyebaran informasi karena terlalu
mepet di akhir tahun.
Indikator 1. Partisipan lomba lebih dari 10 Universitas = 0
Keberhasilan dan 2. Minimal 10 karya setiap cabang perlombaan = 0
Presentase 3. Dihasilkannya 1 produk yang diterbitkan = 0
Keberhasilan Presentase Keberhasilah:
0+0+0
×100 %=0 %
30
Rincian Dana Tidak ada dana yang dikeluarkan untuk kegiatan ini
Evaluasi Evaluasi untuk program kerja Gebyar PDW harusnya bisa
berjalan meskipun dengan segala keterbatasan,
maksimalkan waktu yang ada, dana diawal
dikomunikasikan jika dirasa akan membutuhkan dana yang
cukup besar dan perbaiki kerjasama tim yang baik antara
tim Gebyar PDW terkhusus penanggung jawab yang akan
memimpin berjalannya acara.
Rekomendasi Rekomendasi untuk program Gebyar PDW mulai dari hal
atau kegiatan kecil terlebih dahulu meskipun dimulai
dengan satu perlombaan atau satu kegiatan.

D. EVALUASI

63
LAPORAN AKHIR KEPENGURUSAN
PERSATUAN MAHASISWA
DAN ALUMNI BIDIKMISI WILAYAH IV
Sekretariat : Jl. Raya Bandung Sumedang KM.21, Hegarmanah, Kec. Jatinangor,
Kabupaten Sumedang Jawa barat 45363, Handphone : 083870970470
Email: pdn.wilayah4@qmail.com Website : permadanidiksi.or.id

Berikut ini adalah Evaluasi Departemen Pendidikan selama satu periode kepengurusan:
1. Keaktifan serta kemampuan Ketua Departemen yang belum maksimal dalam
merangkul staf sehingga menimbulkan staf di Departemen Pendidikan menjadi
kurang aktif. Hal ini dikarenakan banyaknya kesibukan dan amanah yang dimiki oleh
ketua Departemen.
2. Beberapa staf Departemen Pendidikan yang kurang aktif dikarenakan memiliki
kesibukan baik di akademik maupun di organisasi lain. Hal ini mengakibatkan
beberapa program kerja yang terlaksana kurang optimal bahkan tidak terlaksana.
3. Terdapat program kerja yang kebermanfaatannya masih kurang terasa oleh beberapa
sasaran karena persiapan yang kurang matang. Hal ini mangakibatkan kurang
menarik partisipan untuk mengikuti program kerja tersebut.
E. REKOMENDASI
Berdasarkan evaluasi tersebut, Kami selaku anggota Departemen Pendidikan
memberikan rekomendasi sebagai berikut:
1. Ketua Departemen harus lebih aktif dan lebih bertanggung jawab dalam menjalankan
amanahnya
2. Mengadakan kegiatan upgrading internal untuk memupuk rasa kekeluargaan dan
kekompakan internal departemen.
3. Upayakan dalam merancang program kerja lebih mempertimbangkan banyak hal,
diantaranya (1) Jangan hanya mementingkan kuantitas dari program kerja, tetapi
yang terpenting adalah kualitas dari program kerja dan kesesuaian dengan kondisi
yang ada; (2) jalin aspirasi terlebih dahulu agar program kerja yang dibuat
merupakan kegiatan yang diharapkan oleh anggota Permadani Diksi Wilayah; dan
(3) jalin kolaborasi aktif dengan forum-forum di bawah naungan Permadani Diksi
Wilayah dalam setiap pelaksanaan program kerja.
F. PENUTUP
Alhamdulillahirrobbil’alamin kepengurusan Permadani Diksi Wilayah periode
2020-2021 telah berakhir. Tak ada gading yang tak retak, begitu juga dengan kami yang
jauh dari kata sempurna. Selama masa kepengurusan ini tentu saja banyak kekurangan,

64
LAPORAN AKHIR KEPENGURUSAN
PERSATUAN MAHASISWA
DAN ALUMNI BIDIKMISI WILAYAH IV
Sekretariat : Jl. Raya Bandung Sumedang KM.21, Hegarmanah, Kec. Jatinangor,
Kabupaten Sumedang Jawa barat 45363, Handphone : 083870970470
Email: pdn.wilayah4@qmail.com Website : permadanidiksi.or.id

banyak kelalaian, dan juga amanah yang diemban belum seluruhnya terlaksana dengan
baik dan sempurna. Maka dari itu, kami memohon maaf kepada semua pihak yang telah
kami repotkan serta berbagai kesalahan baik sikap, lisanm bahkan perilaku Departemen
Pendidikan yang menyakitkan hati baik disengaja maupun tidak disengaja.
Terima kasih tak terhingga juga kami ucapkan kepada semua pihak yang telah
membantu kami dalam menjalankan amanah ini terutama Koordinator Wilayah, Wakil
Koordinator Wilayah, serta seluruh Pengurus Permadani Diksi Wilayah IV periode 2020-
2021. Demikianlah Laporan Pertanggungjawaban ini dibuat, semoga dengan adanya
laporan ini Departemen Pendidikan menjadi lebih baik pada periode kepengurusan
selanjutnya. Aamiin ya robbal alamin.

65
LAPORAN PERTANGGUNG JAWABAN
AKHIR KEPENGURUSAN
DEPARTEMEN PSDO PERMADANI DIKSI
WILAYAH IV

Ketua Departemen : Sevila Yuan Verliana


Staff Departemen :
Achmad Ibnu Rosid Deyaha Afif
Alfina Ahmad Kurniawan
Asep Supriyatna Moch Fadillah Akbar
Gustiono Adriansyah Nenden Nurhalimah
Siti Tarwiyah Siti Fatimah
Ujang Kusnadi Adam

PERSATUAN MAHASISWA DAN ALUMNI BIDIKMISI


WILAYAH IV
2021
LAPORAN AKHIR KEPENGURUSAN
PERSATUAN MAHASISWA
DAN ALUMNI BIDIKMISI WILAYAH IV
Sekretariat : Jl. Raya Bandung Sumedang KM.21, Hegarmanah, Kec. Jatinangor,
Kabupaten Sumedang Jawa barat 45363, Handphone : 083870970470
Email: pdn.wilayah4@qmail.com Website : permadanidiksi.or.id

LEMBAR PENGESAHAN
LAPORAN PERTANGGUNG JAWABAN
DEPARTEMEN PSDO PERMADANI DIKSI WILAYAH IV
PERIODE 2020-2021

Bandung, Februari 2021

Mengetahui,
Koordinator Wilayah IV Kepala Departemen PSDO,

Pidi Apriyadi Sevila Yuan V

A. PENDAHULUAN

67
LAPORAN AKHIR KEPENGURUSAN
PERSATUAN MAHASISWA
DAN ALUMNI BIDIKMISI WILAYAH IV
Sekretariat : Jl. Raya Bandung Sumedang KM.21, Hegarmanah, Kec. Jatinangor,
Kabupaten Sumedang Jawa barat 45363, Handphone : 083870970470
Email: pdn.wilayah4@qmail.com Website : permadanidiksi.or.id

Assalamu’alaikum Wr. Wb.


Puji dan syukur kehadirat Allah SWT, karena atas rahmat dan karunia-Nya saya
dapat menyelesaikan amanah sebagai Kepala Departemen PSDO Permadani Diksi
Wilayah IV periode 2020-2021. Shalawat serta salam semoga tetap tercurahkan kepada
junjungan Nabi Muhammad SAW yang telah menuntun umat manusia dari zaman
kegelapan menuju zaman yang terang benderang.
Selaku pengurus Permadani Diksi Wilayah IV, saya akan memberikan laporan
pertanggung jawaban saya selama satu periode kepengurusan. Selama itu pula saya telah
memberikan pikiran, tenaga dan waktu semampu saya dalam menjalankan tugas dan
kewajiban saya sebagai Kepala Departemen. Departemen PSDO menaungi dua bidang
yaitu Bidang Pengembangan Pengurus dan Bidang Pengembangan Forum Wilayah.
Dalam pelaksanaannya masing masing bidang menjalankan tugas sesuai dengan arahan
kerja yang telah ditetapkan pada awal kepengurusan dan saling berkoordinasi.
Ucapan terimakasih saya sampaikan kepada Ketua Umum Permadani Diksi
Wilayah IV periode 2020-2021 yang telah memberikan kepercayaan kepada saya untuk
menjadi Kepala Departemen PSDO. Terimakasih kepada seluruh elemen yang tergabung
dalam Departemen PSDO, yaitu kepada kepala bidang dan seluruh staff yang telah
berkontribusi dan berjuang bersama sama dalam amanah ini. Saya ucapkan terimakasih
juga kepada seluruh rekan pengurus dan berbagai pihak yang terlibat atas segala bentuk
dukungan, saran, dan evaluasi kerja sehingga kami dapat melaksanakan amanah ini
dengan sebaik-baiknya.
B. KONDISI OBJEKTIF
Departemen Pengembangan Sumber Daya Organisasi (PSDO) merupakan
departemen yang bertanggung jawab untuk mengembangkan organisasi Permadani Diksi
Wilayah IV. Fokus utama PSDO yaitu pengelolaan dan pengembangan sumber daya
manusia dan forum di wilayah IV. Pada pelaksanaannya kepala departemen PSDO juga
membantu koorwil dalam melaksanakan rapat koordinasi dengan perwakilan forum di
wilayah IV.

68
LAPORAN AKHIR KEPENGURUSAN
PERSATUAN MAHASISWA
DAN ALUMNI BIDIKMISI WILAYAH IV
Sekretariat : Jl. Raya Bandung Sumedang KM.21, Hegarmanah, Kec. Jatinangor,
Kabupaten Sumedang Jawa barat 45363, Handphone : 083870970470
Email: pdn.wilayah4@qmail.com Website : permadanidiksi.or.id

Bidang Pengembangan Pengurus berfokus dalam mengembangkan dan


memonitoring kinerja pengurus Permadani Diksi Wiayah IV. Tugas pokok dan fungsi
dari bidang ini yaitu :
1. Melakukan monitoring data kinerja pengurus dan mengkoordinir proses hasil
monitoring bersama kepala departemen/kepala bidang/koordinator
wilayah/wakil koordinator wilayah.
2. Mengadakan upaya peningkatan kinerja pengurus dengan melaksanakan
upgrading pengurus.
Bidang Pengembangan Forum Wilayah berfokus dalam dalam mengembangkan
dan mengelola forum bidikmisi dalam lingkup wilayah IV termasuk sumber daya
manusia yang ada didalamnya. Tugas pokok dan fungsi dari bidang ini yaitu :
1. Mengadakan sharing bersama forum bidikmisi wilayah IV untuk membangun
kesolidan diantara forum bidikmisi.
2. Melakukan pendataan, pendampingan, dan pengembangan terhadap forum
bidikmisi di wilayah IV.
3. Menyelenggarakan pembekalan bagi kader di wilayah IV.
1. Kondisi Internal
a. Bidang Pengembangan Pengurus
Tabel Sumber Daya Manusia Departemen PSDO Bidang Pengembangan
Pengurus
No Nama Asal Universitas Amanah Keterangan
Keaktifan: Aktif dan
Universitas tetap konsisten dari
1. Deyaha Afif Kepala Bidang
Padjadjaran awal hingga akhir
kepengurusan.
2. Ahmad Kurniawan Universitas Al- Staff Keaktifan : Pada awal
Ghifari kepengurusan masih
dapat berperan aktif
dalam setiap kegiatan,

69
LAPORAN AKHIR KEPENGURUSAN
PERSATUAN MAHASISWA
DAN ALUMNI BIDIKMISI WILAYAH IV
Sekretariat : Jl. Raya Bandung Sumedang KM.21, Hegarmanah, Kec. Jatinangor,
Kabupaten Sumedang Jawa barat 45363, Handphone : 083870970470
Email: pdn.wilayah4@qmail.com Website : permadanidiksi.or.id

namun kinerja mulai


menurun ketika
memasuki masa
pertengahan sampai
akhir kepengurusan.
Keaktifan : Pada awal
kepengurusan masih
dapat berperan aktif
dalam setiap kegiatan,
3. Moch Fadillah Akbar STIA Bandung Staff namun kinerja mulai
menurun ketika
memasuki masa
pertengahan sampai
akhir kepengurusan.
Keaktifan: Aktif dan
tetap konsisten dari
Universitas awal kepengurusan
4. Nenden Nurhalimah Pendidikan Staff hingga pertengahan
Indonesia kepengurusan, namun
dapat menyelesaikan
tugasnya dengan baik.
Keaktifan: Aktif dan
Universitas Sekretaris tetap konsisten dari
5. Siti Fatimah
Siliwanngi Bidang awal hingga akhir
kepengurusan.

70
LAPORAN AKHIR KEPENGURUSAN
PERSATUAN MAHASISWA
DAN ALUMNI BIDIKMISI WILAYAH IV
Sekretariat : Jl. Raya Bandung Sumedang KM.21, Hegarmanah, Kec. Jatinangor,
Kabupaten Sumedang Jawa barat 45363, Handphone : 083870970470
Email: pdn.wilayah4@qmail.com Website : permadanidiksi.or.id

b. Pengembangan Forum Wilayah


Tabel Sumber Daya Manusia Departemen PSDO Bidang Pengembangan Forum
Wilayah
No Nama Asal Universitas Amanah Keterangan
Keaktifan: Aktif dan
Politeknik
tetap konsisten dari
1. Achmad Ibnu Rosid Manufaktur Kepala Bidang
awal hingga akhir
Bandung
kepengurusan.
Keaktifan : Pada awal
kepengurusan masih
dapat berperan aktif
dalam setiap kegiatan,
2. Al Fina IAIN Cirebon Staff namun kinerja mulai
menurun ketika
memasuki masa
pertengahan sampai
akhir kepengurusan.
Keaktifan : Pada awal
kepengurusan masih
dapat berperan aktif
dalam setiap kegiatan,
Universitas
3. Annisa Choerunnisa Staff namun kinerja mulai
Siliwangi
menurun ketika
memasuki masa
pertengahan sampai
akhir kepengurusan.
4. Asep Supriyatna Universitas Staff Keaktifan : Pada awal
Padjadjaran kepengurusan masih
dapat berperan aktif

71
LAPORAN AKHIR KEPENGURUSAN
PERSATUAN MAHASISWA
DAN ALUMNI BIDIKMISI WILAYAH IV
Sekretariat : Jl. Raya Bandung Sumedang KM.21, Hegarmanah, Kec. Jatinangor,
Kabupaten Sumedang Jawa barat 45363, Handphone : 083870970470
Email: pdn.wilayah4@qmail.com Website : permadanidiksi.or.id

dalam setiap kegiatan,


namun kinerja mulai
menurun ketika
memasuki masa
pertengahan sampai
akhir kepengurusan.
Keaktifan: Aktif dan
Universitas
tetap konsisten dari
5. Gustiono Adriansyah Swadaya Gunung Staff
awal hingga akhir
Jati
kepengurusan.
Keaktifan: Aktif dan
konsisten dari awal
kepengurusan hingga
Politeknik Negeri Sekretaris
6. Siti Tarwiyah pertengahan
Bandung Bidang
kepengurusan, namun
dapat menyelesaikan
tugasnya dengan baik.
Keaktifan: Aktif dan
Universitas
tetap konsisten dari
7. Ujang Kusnadi Adam Pendidikan Staff
awal hingga akhir
Indonesia
kepengurusan.

2. Kondisi Eksternal
a. Bidang Pengembangan Pengurus
Kondisi Eksternal Bidang Pengembangan Pengurus dengan pengurus lain
pada awal kepengurusan hingga masa pertengahan kepengurusan masih dirasa
cukup baik, karena masih dapat berkoordinasi dan berkolaborasi dengan
departemen lain dalam mensukseskan program kerja dari masing-masing
departemen.

72
LAPORAN AKHIR KEPENGURUSAN
PERSATUAN MAHASISWA
DAN ALUMNI BIDIKMISI WILAYAH IV
Sekretariat : Jl. Raya Bandung Sumedang KM.21, Hegarmanah, Kec. Jatinangor,
Kabupaten Sumedang Jawa barat 45363, Handphone : 083870970470
Email: pdn.wilayah4@qmail.com Website : permadanidiksi.or.id

Memasuki masa pertengahan periode menuju akhir periode koordinasi


mulai menurun. Hal ini salah satunya ditunjukkan dengan pengisian monitoring
data pengurus yang terlambat dan sulit dihubunginya elemen yang bersangkutan.

b. Bidang Pengembangan Forum Wilayah


Kondisi Eksternal Bidang Pengembangan Forum Wilayah dengan
pengurus lain dirasa cukup baik, karena masih dapat berkoordinasi dan
berkolaborasi dengan departemen lain dalam mensukseskan program kerja dari
masing-masing departemen.
Komunikasi antara Bidang Pengembangan Forum Wilayah dengan
perwakilan mahasiswa/forum mahasiswa bidikmisi dirasa baik. Dalam beberapa
program kerja yang mengikutsertakan perwakilan mahasiswa/forum mahasiswa
bidikmisi dapat terlaksana. Namun dalam hal ini kami masih belum dapat
menjangkau seluruh PTN/PTS yang ada dalam naungan wilayah IV.
C. REALISASI PROGRAM KERJA
Table Realisasi Program Kerja PSDO
1. Bidang Pengembangan pengurus
Nama Kegiatan : Rapat Awal Tahun
1. Penanggung Jawab Moch Fadillah Akbar
Tanggal dan Sabtu 16 Mei 2020 – Minggu 17 Mei 2020
Tempat Melalui applikasi Discord
Pelaksanaan
Latar Belakang Perencanaan merupakan suatu proses penting dalam
melaksanakan kegiatan, terlebih dalam sebuah
organisasi. Agar dapat mempersiapkan rancangan
kegiatan selama satu periode dengan baik, suatu
organisasi perlu mensosialisasikan visi, misi, tujuan,
arah dan prosedur operasi kepada para pengurusnya.
Memberi pemahaman dan pengarahan mengenai

73
LAPORAN AKHIR KEPENGURUSAN
PERSATUAN MAHASISWA
DAN ALUMNI BIDIKMISI WILAYAH IV
Sekretariat : Jl. Raya Bandung Sumedang KM.21, Hegarmanah, Kec. Jatinangor,
Kabupaten Sumedang Jawa barat 45363, Handphone : 083870970470
Email: pdn.wilayah4@qmail.com Website : permadanidiksi.or.id

praktik praktik berorganisasi yang baik juga sangat


diperlukan agar seluruh rancangan kegiatan organisasi
dapat diwujudkan secara terarah, terstruktur, realistis
dan terukur.
Tujuan  Memberikan pengarahan dan pengetahuan bagi
pengurus Permadani Diksi Wilayah IV berkaitan
dengan job description setiap bidang.
 Merencanakan kegiatan Permadani Diksi Wilayah
IV selama satu periode.
 Sebagai sarana sosialisasi awal pengurus
Permadani Diksi Wilayah IV
 Menyusun, membahas dan menetapkan Program
Kerja satu tahun tiap bidang kepengurusan
Permadani Diksi Wilayah 4.

Sasaran Pengurus Permadani Diksi Wilayah IV


Realisasi Kegiatan Terlaksana
Program Kerja Terlaksana dengan rincian pelaksanaan
sebagai berikut :

1. (Selasa, 12 Mei 2020) Pengumpulan


Rancangan program kerja tiap departemen.
2. (Jum’at, 15 Mei 2020) Pelantikan Pengurus
Permadani Diksi Wilayah IV oleh Rizal Maula
sebagai Ketua Umum Permadani Diksi Nasional
3. (Sabtu, 16 Mei 2020) Pelaksanaan Rapat Awal
Tahun (Pembahasan Program Kerja Korwil &
Wakorwil, Sekretaris, Bendahara, Bidang
Pengembangan Forum Wilayah, Program Kerja
Bidang Pengembangan Pengurus, Bidang Sosial

74
LAPORAN AKHIR KEPENGURUSAN
PERSATUAN MAHASISWA
DAN ALUMNI BIDIKMISI WILAYAH IV
Sekretariat : Jl. Raya Bandung Sumedang KM.21, Hegarmanah, Kec. Jatinangor,
Kabupaten Sumedang Jawa barat 45363, Handphone : 083870970470
Email: pdn.wilayah4@qmail.com Website : permadanidiksi.or.id

Masyarakat, dan Bidang Ekonomi Kreatif)


4. (Minggu, 17 Mei 2020) Pelaksanaan Rapat
Awal Tahun (Pembahasan Program Kerja
Departemen Pendidikan, Bidang Pelayanan,
Bidang Kajian, Bidang Humas, dan Bidang
Media Kreatif. Serta Pembacaan SK
pengesahan program kerja kepengurusan)
Dokumentasi :

Hambatan Karena pelaksanaan kegiatan yang dilaksanakan secara


online sehingga banyak pengurus yang hadir terkendala
oleh sinyal di tempat tinggalnya masing-masing dan
menghambat jalannya pelaksanaan RAT.
Indikator Indikator :
Keberhasilan dan Kegiatan diikuti oleh minimal 75% dari total pengurus.
Presentase RAT dihadiri 45 orang dari total pengurus 54 orang.
Keberhasilan 45
× 100 %=83,33 %Nilai = 10
54

Persentase Keberhasilan:
10
×100 %=100 %
10

75
LAPORAN AKHIR KEPENGURUSAN
PERSATUAN MAHASISWA
DAN ALUMNI BIDIKMISI WILAYAH IV
Sekretariat : Jl. Raya Bandung Sumedang KM.21, Hegarmanah, Kec. Jatinangor,
Kabupaten Sumedang Jawa barat 45363, Handphone : 083870970470
Email: pdn.wilayah4@qmail.com Website : permadanidiksi.or.id

Rincian Dana -
Evaluasi - Waktu dimulainya kegiatan tidak sesuai dengan
yang direncanakan dikarenakan kendala sinyal
peserta RAT sehingga sulit untuk bergabung dalam
room tepat waktu.
- Kurangnya briefing MC sehingga adanya miss
komunikasi yang terjadi pada saat kegiatan
berlangsung.
- Kurangnya interaksi aktif antar peserta RAT.
Rekomendasi - Lebih diperhatikan lagi mengenai waktu mulai
kegiatan, dan dipersiapkan secara matang estimasi
waktu yang diberikan oleh panitia kepada peserta.
- MC dibriefing lebih awal dari estimasi waktu mulai
kegiatan
- Menambahkan ice breaking yang menarik sehingga
kegiatan terasa hidup meskipun dengan keadaan
online.
- Keaktifan peserta untuk menanggapi proker lebih
ditingkatkan lagi.
Nama Kegiatan : UPE (Upgrading Pengurus)
2. Penanggung Jawab Siti Fatimah
Tanggal dan - Upgrading I :
Tempat - 27 Juni 2020 , melalui Aplikasi Google Meet
Pelaksanaan - 28 Juni 2020 , melalui Aplikasi Instagram
- Upgrading II :
- 12 September 2020 , melalui Aplikasi Instagram
- 25 September 2020, melalui Aplikasi Google Meet

Latar Belakang Kurangnya motivasi pengurus dalam menjalankan

76
LAPORAN AKHIR KEPENGURUSAN
PERSATUAN MAHASISWA
DAN ALUMNI BIDIKMISI WILAYAH IV
Sekretariat : Jl. Raya Bandung Sumedang KM.21, Hegarmanah, Kec. Jatinangor,
Kabupaten Sumedang Jawa barat 45363, Handphone : 083870970470
Email: pdn.wilayah4@qmail.com Website : permadanidiksi.or.id

tugasnya sehingga membuat semangat pengurus kendor


seiring berjalannya waktu kepengurusan
Tujuan Meningkatkan motivasi pengurus dalam menjalankan
tugasnya
Sasaran Pengurus Permadani Diksi Wilayah IV
Realisasi Kegiatan Terlaksana

Upgrading I:
27 Juni 2020 : Kegiatan dilakukan secara online, diisi
dengan perkenalan antar pengurus dan dilanjutkan
dengan games yang memiliki substansi dalam
mengenalkan pengurus satu dengan yang lainnya
melalui quizizz.
28 Juni 2020 : Kegiatan sharing pengurus dengan tema
“Kewirausahaan” melalui live instagram oleh Elin
Marlina (Departemen Kemitraan)

Upgrading II:
12 September 2020 : Kegiatan sharing pengurus
melalui live instagram dengan tema “Membangun
Wawasan dengan Tulisan” oleh Ujang Kusnadi Adam
(Departemen PSDO)
25 September 2020 : Kegiatan dilakukan secara online,
diisi dengan kegiatan sharing hearing antar pengurus,
pembacaan surat kaleng antar pengurus dan dilanjutkan
dengan motivasi semangat.
Tidak Terlaksana
Upgrading III:
19 Desember 2020: Dilakukan secara online,
melakukan kegiatan yang membangun Kerjasama tim
77
LAPORAN AKHIR KEPENGURUSAN
PERSATUAN MAHASISWA
DAN ALUMNI BIDIKMISI WILAYAH IV
Sekretariat : Jl. Raya Bandung Sumedang KM.21, Hegarmanah, Kec. Jatinangor,
Kabupaten Sumedang Jawa barat 45363, Handphone : 083870970470
Email: pdn.wilayah4@qmail.com Website : permadanidiksi.or.id

dan dilanjutkan dengan nominasi pengurus.


Program ini tidak terlaksana karena terbatasnya sumber
daya panitia dan kurangnya persiapan yang matang.

Dokumentasi:

78
LAPORAN AKHIR KEPENGURUSAN
PERSATUAN MAHASISWA
DAN ALUMNI BIDIKMISI WILAYAH IV
Sekretariat : Jl. Raya Bandung Sumedang KM.21, Hegarmanah, Kec. Jatinangor,
Kabupaten Sumedang Jawa barat 45363, Handphone : 083870970470
Email: pdn.wilayah4@qmail.com Website : permadanidiksi.or.id

Hambatan Kendala sinyal dari tempat tinggal pengurusnya


masing-masing.
Banyaknya peserta yang belum hadir pada waktu yang
ditentukan sehingga waktu dimulainya acara menjadi
mundur.
Indikator Indikator :
Keberhasilan dan - Meningkatnya motivasi pengurus dilihat dari
Presentase peningkatan kinerja pada proker monitoring dan
Keberhasilan evaluasi = 5 (Terjadi peningkatan kinerja pada
beberapa pengurus namun belum semuanya)
- Kegiatan dihadiri sekurang-kurangnya 55% dari

79
LAPORAN AKHIR KEPENGURUSAN
PERSATUAN MAHASISWA
DAN ALUMNI BIDIKMISI WILAYAH IV
Sekretariat : Jl. Raya Bandung Sumedang KM.21, Hegarmanah, Kec. Jatinangor,
Kabupaten Sumedang Jawa barat 45363, Handphone : 083870970470
Email: pdn.wilayah4@qmail.com Website : permadanidiksi.or.id

keseluruhan pengurus
UPE I
Dihadiri 31 pengurus
31 57,4 %
× 100 %=57,4 % , ×10=10,43
54 55 %
UPE II
Dihadiri 24 pengurus
24 44,4 %
× 100 %=44,4 % , ×10=8,07
54 55 %
10+8
Nilai = =9
2

Persentase Keberhasilan :
14
× 100 %=70 %
20
Rincian Dana Rp. 51.000 (Upgrading I)
Rp. 51.000 (Upgrading II)
Evaluasi Meningkatkan antusiasme pengurus dalam mengikuti
upgrading.
Lebih dimatangkan kembali perencanaan serta
persiapan kegiatan sebelum dilaksanakan.
Rekomendasi Meningkatkan koordinasi dengan kepala departemen
agar dapat mengajak anggotanya untuk menghadiri
upgrading.
Adanya games dan rangkaian acara baru yang lebih
menarik dan dapat meningkatkan kedekatan seluruh
pengurus PDW IV.
3. Nama Kegiatan : Modus (Monitoring Data Pengurus)
Penanggung Jawab Nenden Nurhalimah
Tanggal dan Modus dilakukan dalam periode satu bulan sekali

80
LAPORAN AKHIR KEPENGURUSAN
PERSATUAN MAHASISWA
DAN ALUMNI BIDIKMISI WILAYAH IV
Sekretariat : Jl. Raya Bandung Sumedang KM.21, Hegarmanah, Kec. Jatinangor,
Kabupaten Sumedang Jawa barat 45363, Handphone : 083870970470
Email: pdn.wilayah4@qmail.com Website : permadanidiksi.or.id

Tempat terhitung setelah dilaksanakannya RAT


Pelaksanaan
Latar Belakang Di dalam sebuah organisasi, khususnya di Permadani
Diksi Wilayah IV tentunya terdapat kepengurusan yang
terdiri dari banyak staff di setiap departemen atau
bidangnya. Untuk memantau kinerja dan keaktifan
seluruh pengurus di Permadani Diksi Wilayah IV, maka
Bidang Pengembangan Pengurus memfasilitasinya
melalui program kerja Monitoring Data Pengurus
(Modus). Selain sebagai sarana untuk memantau kinerja
dan keaktifan pengurus, dengan adanya program kerja
Modus ini juga diharapkan seluruh pengurus Permadani
Diksi Wilayah IV dapat terus aktif dan berpartisipasi
dalam setiap kegiatan yang diselenggarakan di Permadani
Diksi Wilayah IV.
Tujuan 1. Memantau kinerja dan keaktifan pengurus Permadani
Diksi Wilayah IV
2. Mengadakan evaluasi dan bimbingan terhadap
pengurus yang dirasa kurang berpartisipasi dalam
menjalankan amanah di Permadani Diksi Wilayah IV
bersama-sama dengan Koordinator Wilayah, Wakil
Koordinator Wilayah serta Ketua Departemen/Ketua
Bidang yang bersangkutan
3. Memberikan apresiasi terhadap pengurus yang telah
berdedikasi menjalankan amanah di Permadani Diksi
Wilayah IV
4. Menyajikan data statistik keaktifan pengurus
Permadani Diksi Wilayah IV
Sasaran Pengurus Permadani Diksi Wilayah IV
Realisasi Kegiatan Terlaksana

81
LAPORAN AKHIR KEPENGURUSAN
PERSATUAN MAHASISWA
DAN ALUMNI BIDIKMISI WILAYAH IV
Sekretariat : Jl. Raya Bandung Sumedang KM.21, Hegarmanah, Kec. Jatinangor,
Kabupaten Sumedang Jawa barat 45363, Handphone : 083870970470
Email: pdn.wilayah4@qmail.com Website : permadanidiksi.or.id

Program Kerja Terlaksana dengan rincian pelaksanaan


sebagai berikut :
Pemantauan dilakukan dengan menyebarkan angket
berupa format pengisian Modus. Pemantauan terhadap
staff akan dilakukan oleh ketua departemen masing-
masing, sedangkan pemantauan kinerja ketua
departemen dan ketua bidang akan dilakukan oleh
Koordinator Wilayah dan Wakil Koordinator Wilayah
PDN Wilayah IV. Angket selanjutnya dikumpulkan dan
diolah oleh penanggung jawab Modus. Setelah
pengolahan data, PJ Modus melakukan kerjasama
dengan Bidang Kominfo dalam mempublikasikan
pengurus terbaik setiap bulannya. Serta berkoordinasi
dengan Koordinator Wilayah, Wakil Koordinator
Wilayah dan Ketua Departemen/Ketua Bidang untuk
melakukan evaluasi dan bimbingan terhadap pengurus
yang dirasa kurang berpartisipasi dalam menjalankan
amanah di PDN Wilayah IV.

Dokumentasi :

82
LAPORAN AKHIR KEPENGURUSAN
PERSATUAN MAHASISWA
DAN ALUMNI BIDIKMISI WILAYAH IV
Sekretariat : Jl. Raya Bandung Sumedang KM.21, Hegarmanah, Kec. Jatinangor,
Kabupaten Sumedang Jawa barat 45363, Handphone : 083870970470
Email: pdn.wilayah4@qmail.com Website : permadanidiksi.or.id

Hambatan Kegiatan ini terkendala karena adanya kelalaian dari


kepala setiap departemen sehingga terlambat dalam
pengumpulan data yang dibutuhkan. Bahkan dari masa
pertengahan kepengurusan proker ini cukup terkendala
karena adanya beberapa kepala departemen yang sulit

83
LAPORAN AKHIR KEPENGURUSAN
PERSATUAN MAHASISWA
DAN ALUMNI BIDIKMISI WILAYAH IV
Sekretariat : Jl. Raya Bandung Sumedang KM.21, Hegarmanah, Kec. Jatinangor,
Kabupaten Sumedang Jawa barat 45363, Handphone : 083870970470
Email: pdn.wilayah4@qmail.com Website : permadanidiksi.or.id

di hubungi. Disamping itu juga ada keterlambatan


dalam publikasi melalui official account instagram
Permadani Diksi Wilayah IV.
Indikator Indikator :
Keberhasilan dan 1. Memiliki data kinerja dan keaktifan seluruh pengurus
Presentase PDN Wilayah IV = 10
Keberhasilan 2. Diperoleh rekapitulasi data monitoring keaktifan
pengurus selama satu periode = 7,5 (Rekapitulasi data
hanya sampai 6 bulan dari total 8 bulan dalam 1 periode)
3. Dihasilkan laporan Pengurus terbaik yang diposting di
Official Account Permadani Diksi Wilayah IV, minimal
sebanyak 6 Bulan (6 Kali laporan) = 5 (Terpostingnya
laporan pengurus terbaik sebanyak 3 kali)

Persentase Keberhasilan :
22,5
×100 %=75 %
30
Rincian Dana -
Evaluasi Kurangnya kepekaan dari kepala departemen/bidang
dalam memperhatikan masing-masing staffnya.
Kepala departemen/bidang kurang memperhatikan
timeline yang sudah ditetapkan oleh penanggungjawab
modus.
Rekomendasi Kepala departemen diharapkan dapat lebih
memperhatikan lagi keaktifan dan potensi yang dimiliki
oleh staff departemennya masing-masing.
Perlu dilakukannya koordinasi dengan kepala bidang
juga agar dapat saling mengingatkan dengan kepala
departemennya jika pengumpulan data sudah melebihi

84
LAPORAN AKHIR KEPENGURUSAN
PERSATUAN MAHASISWA
DAN ALUMNI BIDIKMISI WILAYAH IV
Sekretariat : Jl. Raya Bandung Sumedang KM.21, Hegarmanah, Kec. Jatinangor,
Kabupaten Sumedang Jawa barat 45363, Handphone : 083870970470
Email: pdn.wilayah4@qmail.com Website : permadanidiksi.or.id

batas waktu yang ditetapkan.


4. Nama Kegiatan : MUSWIL (Musyawarah Permadani Diksi Wilayah IV)
Penanggung Jawab Achmad Ibnu Rosid
Tanggal dan 27-28 Februari 2021
Tempat
Tempat: Villa Kayu Pak Zaki, Pasir Ipis, Lembang,
Pelaksanaan
Jawa Barat.

Latar Belakang Pada tahun 2010, Direktorat Jenderal Pendidikan Tinggi


(Ditjen Dikti) mulai menyelenggarakan salah satu
program pemerintah yang diberi nama Beasiswa
Bidikmisi.Agar terjalinnya komunikasi yang baik antara
mahasiswa penerima Bidikmisi dan terstrukturnya
kepengurusan persatuan mahasiswa bidikmisi khususnya
Permadani Diksi Wilayah IV Jawa Barat, maka perlu
diadakannya musyawarah wilayah IV.
Dengan Musyawarah Wilayah IV tahun 2021 ini
diharapkan forum mahasiswa bidikmisi dapat menjadi
organisasi yang berbasis pendidikan dan pembinaan
kepemudaan, juga dapat menjalin komunikasi dengan
baik dengan intansi pemerintah terkait dan saling
bertukar informasi demi kemajuan dan perkembangan
mengenai info-info yang berkaitan dengan beasiswa
bidikmisi tersebut. Maka perlu juga ruang dimana kita
mampu bersinergi dengan halayak luas cakupan Jabar
dalam upaya pengembangan sektor potensial di jabar.
Selain memperkuat pengetahuan organisasi kegiatan ini
juga bentuk mengevaluasi program kerja kepengurusan
sebelumnya dan juga sebagai sarana regenerasi
kemajuan organisasi dengan melahirkan mandataris-

85
LAPORAN AKHIR KEPENGURUSAN
PERSATUAN MAHASISWA
DAN ALUMNI BIDIKMISI WILAYAH IV
Sekretariat : Jl. Raya Bandung Sumedang KM.21, Hegarmanah, Kec. Jatinangor,
Kabupaten Sumedang Jawa barat 45363, Handphone : 083870970470
Email: pdn.wilayah4@qmail.com Website : permadanidiksi.or.id

mandataris baru.
Tujuan 1. Menjalin dan mempererat tali silaturahmi antara
mahasiswa Penerima Bidikmisi Se-Jawa Barat.

2. Meningkatkan solidaritas dan kebersamaan, serta rasa


kekeluargaan antara mahasiswa Penerima Bidikmisi dari
berbagai Perguruan Tinggi se-Jawa Barat

3. Sebagai wadah komunikasi antar sesama mahasiswa


penerima Bidikmisi se-Jawa Barat.

4. Merumuskan program Wilayah sebagai wujud


Pengabdian serta Dedikasi terhadap Bangsa dan Negara.

5. Memajukan peran mahasiswa dan alumni Bidikmisi


yang berkualitas dan berkarakter guna mempersiapkan
generasi emas Indonesia di masa depan.

6. Membentuk kepengurusan baru Persatuan Mahasiswa


dan Alumni Bidikmisi Wilayah (Permadani Diksi
Wilayah) untuk menyatukan cita-cita bersama mahasiswa
dan alumni Bidikmisi.
Sasaran Pengurus Permadani Diksi Wilayah IV dan perwakilan
mahasiswa/forum mahasiswa dari PTN/PTS dalam
naungan wilayah IV
Realisasi Kegiatan -27 Februari 2021: Pelaksanaan Musyawarah Wilayah
berupa Laporan Pertanggung Jawaban dari pengurus
Permadani Diksi Wilayah IV kepada Peserta
Musyawarah Wilayah 2021, Pembahasan AD/ART,
dan Pemilihan Koorwil.
-28 Februari 2021 : Sesi Hiburan untuk Pengurus,
Panitia maupun Peserta Delegasi Muswil 2021.

86
LAPORAN AKHIR KEPENGURUSAN
PERSATUAN MAHASISWA
DAN ALUMNI BIDIKMISI WILAYAH IV
Sekretariat : Jl. Raya Bandung Sumedang KM.21, Hegarmanah, Kec. Jatinangor,
Kabupaten Sumedang Jawa barat 45363, Handphone : 083870970470
Email: pdn.wilayah4@qmail.com Website : permadanidiksi.or.id

Dokumentasi :

Hambatan Keadaan pandemi Covid-19 sehingga panitia tidak


dapat memberikan kuota yang lebih besar kepada
peserta delegasi kampus dan pengurus PDW IV. Hal ini
mengakibatkan adanya pemangkasan jumlah peserta
dan panitia yang telah mendaftar keikutsertaannya
secara offline di google formulir.
Indikator Indikator :
Keberhasilan dan - Melaksanakan Muswil yang tertib.
Presentase - Sebanyak 65% dari jumlah keseluruhan kampus
Keberhasilan yang menjadi anggota Forum Permadani Diksi

87
LAPORAN AKHIR KEPENGURUSAN
PERSATUAN MAHASISWA
DAN ALUMNI BIDIKMISI WILAYAH IV
Sekretariat : Jl. Raya Bandung Sumedang KM.21, Hegarmanah, Kec. Jatinangor,
Kabupaten Sumedang Jawa barat 45363, Handphone : 083870970470
Email: pdn.wilayah4@qmail.com Website : permadanidiksi.or.id

Wilayah mengikuti kegiatan Muswil baik secara


online maupun offline

Muswil akan dihadiri oleh perwakilan dari 26


kampus dari total 31 kampus yang terdata.
26
× 100 %=83,87 %
31
Nilai = 10

Persentase Keberhasilan
10
×100 %=100 %
10
Rincian Dana Total Pemasukan : Rp. 6.425.000,00,.
Total Pengeluaran: Rp. 6.415.000,00,.
Sisa : Rp. 10.000,00,.
Evaluasi Adanya ketidak sepahaman yang terjadi antara panitia
yang satu dan panitia lainnya, dirasa kurangnya
koordinasi antara divisi yang satu dengan divisi
lainnya. Perencanaan kuota peserta terjadi
pemangkasan di pertengahan persiapan Muswil 2021,
sehingga menimbulkan beberapa perubahan keputusan
yang diambil oleh calon delegasi-delegasi kampus yang
awalnya siap ikut serta namun akhirnya tidak jadi untuk
ikut serta dikarenakan adanya perubahan jumlah HTM
yang harus dibayarkan oleh calon peserta delegasi dan
pemangkasan jumlah kuota perkampus.
Rekomendasi Pelaksanaan kegiatan lebih terencana lagi, sumber
pendanaan lebih dipertimbangkan lagi, pelaksanaan
kegiatan harus berdasarkan kepada aturan protokol

88
LAPORAN AKHIR KEPENGURUSAN
PERSATUAN MAHASISWA
DAN ALUMNI BIDIKMISI WILAYAH IV
Sekretariat : Jl. Raya Bandung Sumedang KM.21, Hegarmanah, Kec. Jatinangor,
Kabupaten Sumedang Jawa barat 45363, Handphone : 083870970470
Email: pdn.wilayah4@qmail.com Website : permadanidiksi.or.id

kesehatan pemerintah (apabila kegiatan dilaksanakan


dalam keadaan pandemi seperti pada tahun ini), kuota
peserta per kampus dipastikan sejak awal sebelum
pemberitahuan kepada calon peserta delegasi.

2. Bidang Pengembangan Forum Wilayah


Nama Kegiatan : Pioneer
1. Penanggung Jawab Alfina
Tanggal dan Tempat Pioneer 1 : 4 April 2020
Pelaksanaan Melalui aplikasi discord
Pioneer 2 : 11 April 2020
Melalui aplikasi discord
Latar Belakang Organisasi merupakan suatu pembelajaran dimana nantinya kita
akan terjun dimasyarakat maupun dunia kerja. Pengetahuan
sangat penting tapi soft skills juga tidak kalah penting. soft skills
dan pengetahuan tersebut harus seimbang.
Tujuan 1. Agar peserta Pioneer memahami tanggungjawabnya dalam
mengelola FORMADIKSI yang merupakan salah satu wadah
Kegiatan Mahasiswa Bidikmisi.
2. Memahami fokus dan arah pengembangan organisasi yang
perlu dilakukan dan memiliki komitmen untuk menjalani masa
kepengurusannya sesuai arah pengembangan FORMADIKSI di
wilayah IV.
Sasaran Pengurus Permadani Diksi Wilayah IV
Perwakilan dari FORMADIKSI/MABID di Wilayah IV
Realisasi Kegiatan Terlaksana
Diskusi bersama yang dikemas dalam bentuk pembekalan secara
online.

89
LAPORAN AKHIR KEPENGURUSAN
PERSATUAN MAHASISWA
DAN ALUMNI BIDIKMISI WILAYAH IV
Sekretariat : Jl. Raya Bandung Sumedang KM.21, Hegarmanah, Kec. Jatinangor,
Kabupaten Sumedang Jawa barat 45363, Handphone : 083870970470
Email: pdn.wilayah4@qmail.com Website : permadanidiksi.or.id

Dokumentasi :

Hambatan Belum adanya masukan dari tim P3 (Among) terkait


permasalahan yang dapat diangkat menjadi tema pembekalan.
Indikator Indikator :
Keberhasilan dan 1. Dihadiri oleh minimal 30 peserta
Presentase Pembekalan 1 dihadiri 37 peserta
Keberhasilan Pembekalan II dihadiri 58 peserta
Nilai = 10
2. Peserta pembekalan mampu memahami materi yang disampaikan
dengan cara mengisi post test sebelum pelaksaan pembekalan dan
pre test sesudah pelaksaan pembekalan = 0 (Tidak dibuatnya pre
test dan post test)

Persentase Keberhasilan :
10
×100 %=50 %
20
Rincian Dana -
Evaluasi Belum adanya rencana yang matang terkait tema yang akan
diangkat dalam setiap pertemuan. Sehingga ketika mendekati
waktu pelaksanaan masih terdapat kebingungan.
Tidak dibuatnya Pretest dan Posttest dalam pelaksanaan
pembekalan

90
LAPORAN AKHIR KEPENGURUSAN
PERSATUAN MAHASISWA
DAN ALUMNI BIDIKMISI WILAYAH IV
Sekretariat : Jl. Raya Bandung Sumedang KM.21, Hegarmanah, Kec. Jatinangor,
Kabupaten Sumedang Jawa barat 45363, Handphone : 083870970470
Email: pdn.wilayah4@qmail.com Website : permadanidiksi.or.id

Rekomendasi Walaupun tema yang diangkat melihat dari permasalahan yang


ada di lapangan, sebaiknya tetap merencanakan terkait bahasan
apa saja yang akan diangkat sedari awal.
Diadakannya pretest dan postest agar pemahaman peserta dapat
terukur
Nama Kegiatan : Among (Pendataan, Pendampingan, dan Pengembangan)
1. Penanggung Jawab Annisa Choerunisa, Asep Supriyatna, Gustiono Adriansyah dan
Siti Tarwiyah,
Tanggal dan Tempat Sepanjang kepengurusan melakukan pendataan, pendampingan,
Pelaksanaan dan pengembangan.
13 Juli 2020 bersama Universitas Swadaya Gunung Jati Cirebon
25 Agustus 2020 bersama Politeknik Negeri Indramayu
26 Desember 2020 bersama beberapa perwakilan PTN/PTS di
wilayah IV.
Latar Belakang Permadani Diksi Wilayah 4 merupakan organisasi yang khusus
mewadahi Forum Mahasiswa Bidikmisi dalam menyampaikan
aspirasinya, membantu menyelesaikan permasalahan bidikmisi
serta menjadi fasilitator dalam membina Mahasiswa Bidikmisi di
wilayah IV.
Tidak semua Perguruan Tinggi yang ada di wilayah IV telah
membentuk forum bidikmisinya. Sehingga dibutuhkan pendataan,
pendampingan serta pengembangan oleh Permadani Diksi Wilayah
IV. Hal ini dilakukan agar terciptanya pemerataan forum bidikmisi
disemua Perguruan Tinggi serta terlaksananya pengawasan kepada
tiap-tiap forum tersebut. Mengingat pentingnya hal tersebut maka
Permadani Diksi Wilayah IV membuat program kerja ini.
AMONG merupakan program kerja dari Departemen
Pengembangan Sumber Daya Organisasi (PSDO) Bidang
Pengembangan Forum Wilayah sebagai langkah awal untuk

91
LAPORAN AKHIR KEPENGURUSAN
PERSATUAN MAHASISWA
DAN ALUMNI BIDIKMISI WILAYAH IV
Sekretariat : Jl. Raya Bandung Sumedang KM.21, Hegarmanah, Kec. Jatinangor,
Kabupaten Sumedang Jawa barat 45363, Handphone : 083870970470
Email: pdn.wilayah4@qmail.com Website : permadanidiksi.or.id

merealisasikan pemerataan forum. Selain itu, dengan


dilaksanakannya P3 maka akan terjalin silaturahmi antara Forum
Bidikmisi dengan Permadani Diksi wilayah IV.
Tujuan - Untuk melakukan pendataan PTN dan PTS dalam naungan
wilayah IV.
- Untuk pendampingan mahasiswa Bidikmisi non forum
- Untuk mendampingi tiap kelompok/paguyuban mahasiswa
bidikmisi dalam pembentukan forum di kampusnya.
- Untuk mengembangkan FORMADIKISI di setiap kampusnya
dalam menjalankan kepengurusan.
- Membangun solidaritas antara FORMADIKSI dengan Permadani
Diksi Wilayah IV.
Sasaran FORMADIKSI ataupun Kelompok bidkmisi di tiap PTN dan PTS
di Wilayah IV
Realisasi Kegiatan Terlaksana
Program Kerja Terlaksana dengan rincian pelaksanaan sebagai
berikut :
- Tugas masing masing PJ terbagi dalam tiap wilayah, yaitu
sebagai berikut :
Gustiono Adriansyah : Kab. Cianjur, Kab. Cirebon, Kab.
Indramayu, Kab. Majalengka, Kota Cirebon
Siti Tarwiyah : Kab. Bandung Barat, Kab. Bandung, Kota
Cimahi, Kab. Garut, Kab. Subang.
Asep Supriyatna : Kota Bandung, Kab. Kuningan, Kab.
Purwakarta, Kab. Sumedang, Kota Sukabumi
Annisa Choerunnisa : Kab. Ciamis, Kab. Pangandaran, Kab.
Tasikmalaya, Kota Banjar, Kota Tasikmalaya.
- Mendata kontak masing masing koordinator formadiksi /
perwakilan mahasiswa bidikmisi dari setiap PTN dan PTS.

92
LAPORAN AKHIR KEPENGURUSAN
PERSATUAN MAHASISWA
DAN ALUMNI BIDIKMISI WILAYAH IV
Sekretariat : Jl. Raya Bandung Sumedang KM.21, Hegarmanah, Kec. Jatinangor,
Kabupaten Sumedang Jawa barat 45363, Handphone : 083870970470
Email: pdn.wilayah4@qmail.com Website : permadanidiksi.or.id

- Melakukan pendampingan dan pengembangan dalam fokus


keorganisasiannya di PTN dan PTS dalam cakupan wilayah
IV.
Dokumentasi: :

93
LAPORAN AKHIR KEPENGURUSAN
PERSATUAN MAHASISWA
DAN ALUMNI BIDIKMISI WILAYAH IV
Sekretariat : Jl. Raya Bandung Sumedang KM.21, Hegarmanah, Kec. Jatinangor,
Kabupaten Sumedang Jawa barat 45363, Handphone : 083870970470
Email: pdn.wilayah4@qmail.com Website : permadanidiksi.or.id

Hambatan Terdapat PJ yang sulit dihubungi.


Kurang respon dari perwakilan forum yang dihubungi.
Kondisi pandemi covid-19 membuat kami tidak bisa berkunjung
dan berkomunikasi secara langsung seperti yang direncanakan.
Indikator Indikator :
Keberhasilan dan - Diperoleh data Forum PTN dan PTS di Wilayah IV = 10
Presentase (terlampir)
Keberhasilan - Terbentuknya minimal 3 kelompok/Paguyuban mabid dari hasil
pendataan dan belum memiliki forum = 10 (Terdapat
perkembangan pada mahasiswa Bidikmisi Universitas Swadaya
Gunung Jati, IAIN Cirebon, dan Universitas Wiralodra)
Universitas Swadaya Gunung Jati mulai membentuk perkumpulan
mahasiswa bidikmisi dan merencanakan membentuk kepengurusan.
IAIN Cirebon sudah membentuk struktur organisasi dan sedang
berusaha menjadi forum resmi di kampusnya.
Universitas Wiralodra mulai membentuk perkumpulan mahasiswa
bidikmisi dan mengikuti kegiatan PDW IV untuk mengembangkan
forum bidikmisi di kampusnya.
- Terbentuknya minimal 3 FORMADIKSI dari hasil pendataan dan
belum memiliki = 0 (Belum adanya formadiksi yang terbentuk)

Persentase Keberhasilan :
20
×100 %=66,67 %
30
Rincian Dana -
Evaluasi Kurangnya SDM untuk mengkoordinir seluruh kampus di
wilayah IV.
Pembagian PJ disesuaikan dengan domisili masing masing.
Kurangnya follow up dengan perwakilan forum terkait
permasalahan yang ada.

94
LAPORAN AKHIR KEPENGURUSAN
PERSATUAN MAHASISWA
DAN ALUMNI BIDIKMISI WILAYAH IV
Sekretariat : Jl. Raya Bandung Sumedang KM.21, Hegarmanah, Kec. Jatinangor,
Kabupaten Sumedang Jawa barat 45363, Handphone : 083870970470
Email: pdn.wilayah4@qmail.com Website : permadanidiksi.or.id

Rekomendasi 1. Meningkatkan kualitas program kerja among dengan cara :


Melakukan pemetaan wilayah
Menunjuk coordinator berdasarkan perwakilan dari kampus
yang berada di wilayah hasil pemetaan.
Dibuat cabang secara resmi
2. Menambah SDM untuk melakukan follow up pada
coordinator
3. Melakukan follow up secara berkala terkait perkembangan
yang ada.
Nama Kegiatan : Ngobar (Ngobrol Bareng) Permadani Diksi Wilayah IV
Penanggung Jawab Ujang Kusnadi Adam
Tanggal dan Tempat 10 Oktober 2020
Pelaksanaan Melalui google meet.
Latar Belakang Permadani Diksi Wilayah IV merupakan organisasi yang khusus
mewadahi Forum Mahasiswa Bidikmisi dalam menyampaikan
aspirasinya, membantu menyelesaikan permasalahan bidikmisi
serta menjadi fasilitator dalam membina Mahasiswa Bidikmisi di
wilayah IV.
Setiap forum bidikmisi yang ada di wilayah IV pasti memiliki
kendalanya masing-masing. Sehingga dibutuhkan koordinasi,
konfirmasi, dan komunikasi dengan Permadani Diksi Wilayah IV.
Karena pentingnya hal tersebut, Permadani Diksi Wilayah IV
membuat program kerja Ngobrol Bareng PDW IV.
Ngobrol Bareng merupakan program kerja dari Departemen
Pengembangan Sumber Daya Organisasi (PSDO) Bidang
Pengembangan Forum Wilayah sebagai tindak lanjut dari Program
kerja Among. Ngobrol Bareng merupakan wadah tersalurkannya
setiap aspirasi dan saling bertukar informasi mengenai
keorganisasian Forum Mahasiswa Bidikmisi. Selain itu, dengan

95
LAPORAN AKHIR KEPENGURUSAN
PERSATUAN MAHASISWA
DAN ALUMNI BIDIKMISI WILAYAH IV
Sekretariat : Jl. Raya Bandung Sumedang KM.21, Hegarmanah, Kec. Jatinangor,
Kabupaten Sumedang Jawa barat 45363, Handphone : 083870970470
Email: pdn.wilayah4@qmail.com Website : permadanidiksi.or.id

dilaksanakannya Ngobrol Bareng maka akan terjalin silaturahmi


antara Forum Bidikmisi dengan Permadani Diksi Wilayah IV
sebagai turunan dari Permadani Diksi Nasional.
Tujuan 1. Untuk mempererat silaturahmi antara Permadani Diksi Wilayah
IV dengan Forum Mahasiswa Bidikmisi di wilayah IV
2. Sarana berdiskusi dan bertukar informasi mengenai
keorganisasian antara Forum Mahasiswa Bidikmisi dengan
Permadani Diksi Wilayah IV.
3. Menjalin komunikasi dan koordinasi Forum Mahasiswa
Bidikmisi di wilayah IV.
Sasaran Pengurus Permadani Diksi Wilayah IV dan Perwakilan forum
mahasiswa bidikmisi / mahasiswa bidikmisi di PTN/PTS dalam
naungan wilayah IV.
Realisasi Kegiatan Bentuk kegiatan ini dilakukan secara daring berupa bertukar
informasi, wawasan, dan pengetahuan keorganisasian dengan
pengurus dari Permadani Diksi Wilayah IV dan Forum Mahasiswa
Bidikmisi yang ada di wilayah IV.
Acara diisi oleh koorwil dan wakoorwil dengan moderator dan
perangkat acara dari internal pengurus.
Dokumentasi :

96
LAPORAN AKHIR KEPENGURUSAN
PERSATUAN MAHASISWA
DAN ALUMNI BIDIKMISI WILAYAH IV
Sekretariat : Jl. Raya Bandung Sumedang KM.21, Hegarmanah, Kec. Jatinangor,
Kabupaten Sumedang Jawa barat 45363, Handphone : 083870970470
Email: pdn.wilayah4@qmail.com Website : permadanidiksi.or.id

Hambatan Kendala sinyal dari masing masing peserta.


Indikator Indikator :
Keberhasilan dan 1. Dihadiri oleh 30% + 1 Pengurus Permadani Diksi Nasional
Presentase Wilayah 4.
Keberhasilan Kehadiran minimal pengurus yaitu :
30 % × 54=16,2≈ 17 , maka30 % +1=18
Pengurus yang hadir pada kegiatan ngobar sebanyak 20 orang.
Nilai = 10
2. Dihadiri Setiap anggota/ketua Forum Mahasiswa Bidikmisi
kampus wilayah IV dan mahasiswa bidikmisi PTN/PTS = 10
( Sebanyak 70 perwakilan mahasiswa bidikmisi mengikuti ngobar)
3. Tersampaikan Sosialisasi mengenai Permadani Diksi Wilayah IV
= 10 (Diisi oeh koorwil dan wakoorwil)

Persentase Keberhasilan :
30
×100 %=100 %
30

Rincian Dana -
Evaluasi Kepanitiaan Ngobar kurang memenuhi kuota yang telah
direncanakan.
Kurangnya antusias pengurus untuk bergabung dalam

97
LAPORAN AKHIR KEPENGURUSAN
PERSATUAN MAHASISWA
DAN ALUMNI BIDIKMISI WILAYAH IV
Sekretariat : Jl. Raya Bandung Sumedang KM.21, Hegarmanah, Kec. Jatinangor,
Kabupaten Sumedang Jawa barat 45363, Handphone : 083870970470
Email: pdn.wilayah4@qmail.com Website : permadanidiksi.or.id

kepanitiaan ngobar.
Rekomendasi Kepanitiaan dibahas sejak awal dan jika melakukan open
recruitment dibuat lebih menarik.
Membuat konten acara yang lebih menarik agar meningkatkam
antusiasme peserta.
Akan lebih baik jika dilaksanakan secara offline agar dapat lebih
mengenal satu sama lain dan sesi diskusi lebih terasa.

D. EVALUASI
1. Terdapat beberapa sumber daya manusia yang kurang aktif berkontribusi. Hal
tersebut salah satunya disebabkan oleh banyaknya kesibukan staf namun tidak
dibarengi dengan manajemen waktu yang baik. Selain itu juga tidak adanya
komunikasi kepada Ketua Departemen/Ketua Bidang terkait kesibukannya, sehingga
membuat tanggung jawab staf tersebut tidak dapat di handle.
2. Kurangnya persiapan menghadapi situasi pandemi Covid-19.
3. Komunikasi yang terjalin antar elemen kurang efisien bahkan sampai adanya yang
lost contact. Salah satu penyebab awalnya yaitu karena masing masing individu
memiliki kondisi jaringan yang berbeda beda. Penerapan komunikasi yang tidak
langsung juga dapat menimbulkan berbagai persepsi yang berbeda dari yang
seharusnya.
4. Pelaksanaan rapat rutin tidak berjalan sesuai dengan waktu yang telah disepakati
karena adanya kesibukan masing masing.
5. Belum terlaksananya upgrading intern departemen.
E. REKOMENDASI
1. Upayakan lebih selektif dalam menerima sumber daya manusia yang mendaftar
dalam kepengurusan. Selain potensi yang ada pada dirinya, perhatikan juga
kesibukannya apa saja dan amanah baru yang akan diambilnya apa saja. Jika
memungkinkan dapat mencari informasi terlebih dahulu mengenai rekam jejak pada
forum kampusnya.

98
LAPORAN AKHIR KEPENGURUSAN
PERSATUAN MAHASISWA
DAN ALUMNI BIDIKMISI WILAYAH IV
Sekretariat : Jl. Raya Bandung Sumedang KM.21, Hegarmanah, Kec. Jatinangor,
Kabupaten Sumedang Jawa barat 45363, Handphone : 083870970470
Email: pdn.wilayah4@qmail.com Website : permadanidiksi.or.id

2. Upayakan sedari awal sudah mempersiapkan terkait bentuk pelaksanaan program


kerja dari plan A sampai Z. Situasi pandemi ini belum diketahui dengan pasti sampai
kapan berakhir sehingga dalam pelaksanaannya pun harus dapat dengan cepat
mengambil keputusan dan mencari ide kreatif diluar plan awal.
3. Meningkatkan kembali komunikasi antar elemen dalam satu departemen agar dapat
lebih mengetahui kabar dan kondisi masing masing individu. Dengan begitu
kedekatan antar individu lebih terjalin dan dapat saling memahami satu sama lain.
Untuk anggota yang sulit dihubungi dapat diminimalisir dengan menghubungi
langsung yang bersangkutan secara intens juga melakukan koordinasi bersama kepala
bidang dan koorwil maupun wakoorwil.
4. Menyesuaikan SOP yang ada dalam kepengurusan dengan keadaan personil
departemen. Dalam pelaksanaannya pun harus dapat mengingatkan dan menegaskan
kembali jika ada yang melanggar. Termasuk dalam hal rapat rutin, waktu pelaksanaan
harus didiskusikan dan dipastikan sedari awal agar dapat saling menjadwalkan untuk
pertemuan ini.
5. Mengadakan uprading intern departemen secara berkala agar lebih mengetahui
kondisi satu sama lain. Upgrading dapat dilakukan dengan menyelipkannya saat
pelaksaan rapat dengan menambahkan games games kecil. Atau dapat menambahkan
jadwal pertemuan khusus untuk pelaksanaan upgrading.
F. LAMPIRAN
Data Kontak Perwakilan Mahasiswa Bidikmisi dari PTN dan PTS Wilayah IV
No Nama Asal Universitas Kontak
.
1 Nana Universitas Padjadjaran 081224893031
2 Nasep UPI Bumi Siliwangi 085795810625
3 Kinan UPI Cibiru 088222163488
4 Ajen UPI Tasikmalaya 08562387943
5 Ilham UPI Purwakarta 08978671105
6 Akbar UPI Sumedang 089665281336

99
LAPORAN AKHIR KEPENGURUSAN
PERSATUAN MAHASISWA
DAN ALUMNI BIDIKMISI WILAYAH IV
Sekretariat : Jl. Raya Bandung Sumedang KM.21, Hegarmanah, Kec. Jatinangor,
Kabupaten Sumedang Jawa barat 45363, Handphone : 083870970470
Email: pdn.wilayah4@qmail.com Website : permadanidiksi.or.id

7 Fikri Universitas Siliwangi 085730400845


8 Esti Institut Teknologi Bandung 085735423808
9 Aditya Politeknik Negeri Bandung 082240062211
10 Ali Politeknik Manufaktur Bandung 082113789641
11 Delia Universitas Singaperbangsa Karawang 085714785100
12 Thoriq Universitas Islam Nusantara 081224290341
13 Ringga Universitas Jenderal Ahmad Yani 089659259444
14 Akbar STIA Bandung 081341595117
15 Ahmad Universitas Al Ghifari 0895349393369
16 Gustiono Universitas Swadaya Gunung Jati 081324226059
17 Aji Universitas Garut 089662067473
18 Ramdani IPI Garut 083827815160
19 Yunda Sekolah Tinggi Hukum Garut 0895338092613
20 Abdul IAIN Cirebon 085721712150
21 Fahrul UIN SGD Bandung 085710335871
22 Syathori Politeknik Negeri Indramayu 085624268605
23 Fikri STMIK Tasikmalaya 085659638650
24 Abdul Universitas Galuh 089656811908
25 Sintya STIE Majalengka 083837268236
26 Adinda STKIP Pasundan 089659266097
27 Murni IKIP Siliwangi 085720646484
28 Dinar Universitas Wiralodra 089669473563
29 Ari STAIDA Garut 083176416262
30 Fifi STIE PGRI Sukabumi 088154078484
31 Rizal Universitas Telkom 081237529187

G. PENUTUP

100
LAPORAN AKHIR KEPENGURUSAN
PERSATUAN MAHASISWA
DAN ALUMNI BIDIKMISI WILAYAH IV
Sekretariat : Jl. Raya Bandung Sumedang KM.21, Hegarmanah, Kec. Jatinangor,
Kabupaten Sumedang Jawa barat 45363, Handphone : 083870970470
Email: pdn.wilayah4@qmail.com Website : permadanidiksi.or.id

Demikian laporan pertanggung jawaban yang saya buat untuk melaporkan kinerja
selama menjadi Kepala Departemen PSDO Permadani Diksi Wilayah IV. Terima kasih
untuk semua pihak yang telah membantu pelaksanaan tugas saya. Terakhir, saya
sampaikan juga permohonan maaf kepada semua pihak yang terkait atas hal yang kurang
berkenan dihati selama kepengurusan ini.
Wassalamu’alaikum Wr. Wb.

101
LAPORAN PERTANGGUNG JAWABAN
AKHIR KEPENGURUSAN
DEPARTEMEN ADVOKASI PERMADANI DIKSI
WILAYAH IV

Ketua Departemen : Ringga


Staff Departemen :
Aam Jaziri, Anisa Nurdiah, Riyanti Milasari, Yusman Kurniawan, M. Firman Yusuf, Susi
Yulianti, Siti Alfianti

PERSATUAN MAHASISWA DAN ALUMNI BIDIKMISI


WILAYAH IV
2021
LAPORAN AKHIR KEPENGURUSAN
PERSATUAN MAHASISWA
DAN ALUMNI BIDIKMISI WILAYAH IV
Sekretariat : Jl. Raya Bandung Sumedang KM.21, Hegarmanah, Kec. Jatinangor,
Kabupaten Sumedang Jawa barat 45363, Handphone : 083870970470
Email: pdn.wilayah4@qmail.com Website : permadanidiksi.or.id

LEMBAR PENGESAHAN
LAPORAN PERTANGGUNG JAWABAN
DEPARTEMEN ADVOKASI PERMADANI DIKSI WILAYAH IV
PERIODE 2020-2021

Bandung, Februari 2021

Mengetahui,
Koordinator Wilayah IV Kepala Departemen Advokasi,

Pidi Apriyadi Ringga

A. PENDAHULUAN

103
LAPORAN AKHIR KEPENGURUSAN
PERSATUAN MAHASISWA
DAN ALUMNI BIDIKMISI WILAYAH IV
Sekretariat : Jl. Raya Bandung Sumedang KM.21, Hegarmanah, Kec. Jatinangor,
Kabupaten Sumedang Jawa barat 45363, Handphone : 083870970470
Email: pdn.wilayah4@qmail.com Website : permadanidiksi.or.id

Assalamualaiakum wr.wb
Puji dan syukur kehadirat Allah SWT, karena atas rahmat dan karunia-Nya saya
dapat menyelesaikan amanah sebagai Kepala Departemen Advokasi Permadani Diksi
Wilayah IV periode 2020-2021. Shalawat serta salam semoga tetap tercurahkan kepada
junjungan Nabi Muhammad SAW yang telah menuntun umat manusia dari zaman
kegelapan menuju zaman yang terang benderang.
Selaku pengurus Permadani Diksi Wilayah IV, saya akan memberikan laporan
pertanggung jawaban saya selama satu periode kepengurusan. Selama itu pula saya telah
memberikan pikiran, tenaga dan waktu semampu saya dalam menjalankan tugas dan
kewajiban saya sebagai Kepala Departemen. Departemen Advokasi menaungi dua bidang
yaitu Bidang Pelayanan dan Bidang Kajian. Dalam pelaksanaannya masing masing
bidang menjalankan tugas sesuai dengan arahan kerja yang telah ditetapkan pada awal
kepengurusan dan saling berkoordinasi.
Ucapan terimakasih saya sampaikan kepada Ketua Umum Permadani Diksi
Wilayah IV periode 2020-2021 yang telah memberikan kepercayaan kepada saya untuk
menjadi Kepala Departemen Advokasi. Terimakasih kepada seluruh elemen yang
tergabung dalam Departemen Advokasi, yaitu kepada kepala bidang dan seluruh staff
yang telah berkontribusi dan berjuang bersama sama dalam amanah ini. Saya ucapkan
terimakasih juga kepada seluruh rekan pengurus dan berbagai pihak yang terlibat atas
segala bentuk dukungan, saran, dan evaluasi kerja sehingga kami dapat melaksanakan
amanah ini dengan sebaik-baiknya.

B. KONDISI OBJEKTIF

104
LAPORAN AKHIR KEPENGURUSAN
PERSATUAN MAHASISWA
DAN ALUMNI BIDIKMISI WILAYAH IV
Sekretariat : Jl. Raya Bandung Sumedang KM.21, Hegarmanah, Kec. Jatinangor,
Kabupaten Sumedang Jawa barat 45363, Handphone : 083870970470
Email: pdn.wilayah4@qmail.com Website : permadanidiksi.or.id

1. Kondisi Internal
a. Bidang Pelayanan
Tabel Sumber Daya Manusia Bidang Pelayanan
No Nama Asal Universitas Amanah Keterangan
1. Aam Jaziri Institut Pendidikan Kepala Bidang Cukup Aktif
Indonesi
2. Anisa Nurdiah Universitas Staff Cukup Aktif.
Padjajaran
3. Riyanti Milasari Universitas Staff Kurang Aktf
Pendidikan Indonesi

b. Bidang Kajian
Tabel Sumber Daya Manusia Departemen Bidang Kajian
No Nama Asal Universitas Amanah Keterangan
1. Yusman Kurniawan Universitas Islam Kepala Bidang Cukup AKtif.
Nusantara
2. M. Firman Yusuf Institut Pendidikan Staff Cukup Aktif
Indonesia Garut
3. Susi Yulianti Universitas Jenderal Staff Kurang Aktif
Achmad Yani
4. Siti Alfianti Universitas Staff Kurang Aktif
Padjajaran

2. Kondisi Eksternal
a. Bidang Pelayanan
Kondisi Eksternal Bidang pelayanan dengan pengurus lain pada awal
kepengurusan hingga masa pertengahan kepengurusan masih dirasa cukup baik,
karena masih dapat berkoordinasi dan berkolaborasi dengan departemen lain
dalam mensukseskan program kerja dari masing-masing departemen.

105
LAPORAN AKHIR KEPENGURUSAN
PERSATUAN MAHASISWA
DAN ALUMNI BIDIKMISI WILAYAH IV
Sekretariat : Jl. Raya Bandung Sumedang KM.21, Hegarmanah, Kec. Jatinangor,
Kabupaten Sumedang Jawa barat 45363, Handphone : 083870970470
Email: pdn.wilayah4@qmail.com Website : permadanidiksi.or.id

Memasuki masa pertengahan periode menuju akhir periode koordinasi mulai


menurun. Hal ini salah satunya ditunjukkan dengan tidak optimalnya dalam
komunikasi.
b. Bidang kajian
Kondisi Eksternal Kajian dengan pengurus lain pada awal kepengurusan
hingga masa pertengahan kepengurusan masih dirasa cukup baik, karena masih
dapat berkoordinasi dan berkolaborasi dengan departemen lain dalam
mensukseskan program kerja dari masing-masing departemen. Memasuki masa
pertengahan periode menuju akhir periode koordinasi mulai menurun. Hal ini
salah satunya ditunjukkan dengan tidak optimalnya dalam komunikasi.
C. REALISASI PROGRAM KERJA
a. Table Realisasi Program Kerj Bidang Pelayanan
Advokasi Center
1. Penanggung Jawab Riyanti milasari
Tanggal dan Tempat 1 Periode kepengurusan
Pelaksanaan
Latar Belakang Setiap forum bidikmisi tingkat universitas memerlukan
pelayanan yang dapat dilakukan secara berkala atau intensif
karena banyaknya permasalahan atau keluhan yang terjadi
seputar bidikmisi di universitasnya. Juga membantu Alumni
Bidikmisi dalam melanjutkan studi ke jenjang S2
Tujuan Memberikan informasi dan melakukan pelayanan kepada
mahasiswa dan alumni bidikmisi
Sasaran Forum tingkat universitas dan alumni bidikmisi
Realisasi Kegiatan Membantu memberi informasi serta pemecahan masalah seputar
bidikmisi di universitas dengan pelayanan berbasis online.
Menjembatani alumni bidikmisi untuk dapat melanjutkan studi
S2 melalui beasiswa LPDP dengan kegiatan berbentuk seminar
Hambatan kurang maksimal terbatasnya ruang kegiatan

106
LAPORAN AKHIR KEPENGURUSAN
PERSATUAN MAHASISWA
DAN ALUMNI BIDIKMISI WILAYAH IV
Sekretariat : Jl. Raya Bandung Sumedang KM.21, Hegarmanah, Kec. Jatinangor,
Kabupaten Sumedang Jawa barat 45363, Handphone : 083870970470
Email: pdn.wilayah4@qmail.com Website : permadanidiksi.or.id

Indikator Tidak terlaksana


Keberhasilan dan
Presentase
Keberhasilan
Rincian Dana -
Evaluasi Mudah-mudahan kedepanya bisa dilaksanakan secara langsung
di tempat terbuka
Rekomendasi Diharapkan Bisa dilaksanakan dikepengurusan selanjutnya dan
memaksimalkan dalam pelaksanaanya.
Training advokasi
1. Penanggung Jawab Anisa Nurdiah
Tanggal dan Tempat 1 kali periode kepengurusan
Pelaksanaan
Latar Belakang Perlu adanya edukasi untuk setiap forum bidikmisi universitas di
jawa barat terkait advokasi mahasiswa bidikmisi/KIP-K terlebih
perlu sosialisi yang mendalam bagi forum seputar Bidikmisi
yang berintegrasi menjadi KIP
Tujuan Memberikan edukasi seputar advokasi bidikmisi/KIP-K
Sasaran Forum bidikmisi Universitas
Realisasi Kegiatan Membuat kegiatan berbentuk seminar atau sosialisasi dengan
mengundang setiap forum bidikmisi universitas dan mmberikan
edukasi terkait advokasi serta sharing/diskusi
Hambatan Yang menjadi hambatan kondisi saat ini menjadi penghambat
sehingga kegiatan tidak maksimal
Indikator Tidak Terlaksana
Keberhasilan dan
Presentase

107
LAPORAN AKHIR KEPENGURUSAN
PERSATUAN MAHASISWA
DAN ALUMNI BIDIKMISI WILAYAH IV
Sekretariat : Jl. Raya Bandung Sumedang KM.21, Hegarmanah, Kec. Jatinangor,
Kabupaten Sumedang Jawa barat 45363, Handphone : 083870970470
Email: pdn.wilayah4@qmail.com Website : permadanidiksi.or.id

Keberhasilan
Rincian Dana -
Evaluasi Semoga kegiatan ini bisa terealisasi dengan baik untuk
kepengurusan selanjutnya.
Rekomendasi

Sosialisasi
1. Penanggung Jawab Aam jaziri
Tanggal dan Tempat 1 kali kepengurusan
Pelaksanaan
Latar Belakang Saat ini informasi mengenai fakta dari hal-hal unik dan menarik
menjadi kebutuhan tersendiri bagi sebagian besar orang
termasuk mahasiswa bidikmisi. Berangkat dari permasalahan
mengengenai sedikitnya infomasi tentang beasiswa yang bisa
diterima saat sedang menerima bidikmisi, program Melk
Info/sosialisasi beasiswa hadir untuk memberikan solusinya.
Tujuan Tujuannya adalah untuk memberikan info beasiswa yang bisa
didapatkan saat sedang menerima beasiswa bidikmisi, calon
mahasiswa baru, memberikan informasi beasiswa keluar negri,
beasiswa yang serupa dengan bidikmisi
Sasaran Mahasiswa bidikmisi, calon mahasiswa baru dan mahasiswa
reguler ukt rendah
Realisasi Kegiatan Dengan memberikan informasi di media sosisl berdasarkan data
dan sumber serta litelatur yang terpercaya.
Hambatan - Kurang maksimalnya dalam pelkasanaan kaena terbatas
nya dengan kondisi saat ini
Indikator Tidak Terlaksana
Keberhasilan dan
Presentase
108
LAPORAN AKHIR KEPENGURUSAN
PERSATUAN MAHASISWA
DAN ALUMNI BIDIKMISI WILAYAH IV
Sekretariat : Jl. Raya Bandung Sumedang KM.21, Hegarmanah, Kec. Jatinangor,
Kabupaten Sumedang Jawa barat 45363, Handphone : 083870970470
Email: pdn.wilayah4@qmail.com Website : permadanidiksi.or.id

Keberhasilan
Rincian Dana -
Evaluasi
Rekomendasi Semoga program ini bisa lebih maksimal lagi oleh kepengurusan
selanjutnya
Saharing Bidimisi
1. Penanggung Jawab Yusman Kurniawan
Tanggal dan Tempat Tanggal pelaksanaan : 10 Juni2020
Pelaksanaan Tempat : whatsapp grup
Latar Belakang Keterbatasan aktivitas dan fasilitas di masa pandemic, menjadi
permasalahan untuk perserta didik dalam mengetahui informasi
Beasiswa Bidikmisi/ KIP Kuliah. Kegiatan ini merupakan upaya
kami, dalam memeberikan solusi untuk menyebarkan informasi
secara inklusif perihal KIP Kuliah/ Beasiswa Bidikmisi dengan
memanfaatkan Media Sosial yaitu Whatsapp Grup
Tujuan
Sasaran Pelajar SMA/ sederajat Jawa Barat
Realisasi Kegiatan Berhasil dibentuknya Whats App group terkait sharing dengan
mahasiswa KIP-K baru tahun 2020.
Hambatan Konsistensi dalam menjaga keberlangsungan program kerja.
Indikator 100 % karena terbentuknya group sharing terkait dengan KIP-K
Keberhasilan dan bagi mahasiswa baru.
Presentase
Keberhasilan
Rincian Dana
Evaluasi
Rekomendasi

D. EVALUASI
109
LAPORAN AKHIR KEPENGURUSAN
PERSATUAN MAHASISWA
DAN ALUMNI BIDIKMISI WILAYAH IV
Sekretariat : Jl. Raya Bandung Sumedang KM.21, Hegarmanah, Kec. Jatinangor,
Kabupaten Sumedang Jawa barat 45363, Handphone : 083870970470
Email: pdn.wilayah4@qmail.com Website : permadanidiksi.or.id

1. Mayoritas program kerja yang dirancang tidak dapat terlaksana dengan baik, bahkan
terdapat yang tidak terlaksana sama sekali. Hal tersebut disebabkan oleh terdapat
beberapa sumber daya manusia yang kurang aktif berkontribus dan kurangnya persiapan
menghadapi situasi pandemi Covid-19.
2. Komunikasi yang terjalin antar elemen kurang efisien bahkan sampai adanya yang lost
contact. Salah satu penyebab awalnya yaitu karena masing masing individu memiliki
kondisi jaringan yang berbeda beda. Penerapan komunikasi yang tidak langsung juga
dapat menimbulkan berbagai persepsi yang berbeda dari yang seharusnya.
3. Terjadi kekosongan komunikasi dalam rentang waktu lama di internal departemen. Hal
tersebut menyebabkan (1) tidak adanya ikatan kebersamaan dan rasa tanggungjawab dari
di internal Departemen; (2) Program kerja tidak terlaksana karena tidak adanya rapat
yang dilakukan; dan (3) hilang kontaknya beberapa staf karena merasa tidak jelas.
E. REKOMENDASI
1. Pelaksanaan program kerja harus mempertimbangkan berbagai aspek, seperti (1)
pertimbangkan ke realistisan program kerja yang akan dilaksanakan. Hal tersebut dengan
melihat dan menyadari potensi SDM di internal Departemen; (2) jangan menekankan
kepada kuantitas dari program kerja tapi fokus terlebih dahulu kepada kualitas dan
keterlaksanaan program kerja; dan (3) perancangan program kerja Departemen Advokasi
harus berfokus kepada permasalahan-permasalahan yang ada di setiap forum. Sehingga
dalam pelaksanaannya pun harus menekankan kepada kolaborasi bersama forum.
2. Kapsitas Sumber Daya Manusia dalam materi pengadvokasian
3. Pahami dan implementasikan Standar Operasional Prosedur kepengurusan yang telah
dibuat. Sebab di dalam SOP tersebut telah ada rambu-rambu dalam pelaksanaan rapat
rutin, pelaksanaan program kerja, dan monitoring keaktifan. Sehingga dengan demikian
dapat meminimalisasi permasalahan hilang kontak atau program kerja yang tidak
terlaksana.
F. PENUTUP
Demikian laporan pertanggung jawaban yang saya buat untuk melaporkan kinerja selama
menjadi Kepala Departemen Advokasi Permadani Diksi Wilayah IV. Terima kasih untuk

110
LAPORAN AKHIR KEPENGURUSAN
PERSATUAN MAHASISWA
DAN ALUMNI BIDIKMISI WILAYAH IV
Sekretariat : Jl. Raya Bandung Sumedang KM.21, Hegarmanah, Kec. Jatinangor,
Kabupaten Sumedang Jawa barat 45363, Handphone : 083870970470
Email: pdn.wilayah4@qmail.com Website : permadanidiksi.or.id

semua pihak yang telah membantu pelaksanaan tugas saya. Terakhir, saya sampaikan
juga permohonan maaf kepada semua pihak yang terkait atas hal yang kurang berkenan
dihati selama kepengurusan ini.
Wassalamu’alaikum Wr. Wb.

111
LAPORAN PERTANGGUNG JAWABAN
AKHIR KEPENGURUSAN
DEPARTEMEN KOMINFO PERMADANI DIKSI
WILAYAH IV

Ketua Departemen : Yuda


Staff Departemen :
Ramdani, Putri Mutia S, M.Reksi, Asep R, Sobir Firmansyah,
Anrianto, Aida Fitri A, Lutfi F

PERSATUAN MAHASISWA DAN ALUMNI BIDIKMISI


WILAYAH IV
2021
LAPORAN AKHIR KEPENGURUSAN
PERSATUAN MAHASISWA
DAN ALUMNI BIDIKMISI WILAYAH IV
Sekretariat : Jl. Raya Bandung Sumedang KM.21, Hegarmanah, Kec. Jatinangor,
Kabupaten Sumedang Jawa barat 45363, Handphone : 083870970470
Email: pdn.wilayah4@qmail.com Website : permadanidiksi.or.id

1
LAPORAN AKHIR KEPENGURUSAN
PERSATUAN MAHASISWA
DAN ALUMNI BIDIKMISI WILAYAH IV
Sekretariat : Jl. Raya Bandung Sumedang KM.21, Hegarmanah, Kec. Jatinangor,
Kabupaten Sumedang Jawa barat 45363, Handphone : 083870970470
Email: pdn.wilayah4@qmail.com Website : permadanidiksi.or.id

LEMBAR PENGESAHAN
LAPORAN PERTANGGUNG JAWABAN
DEPARTEMEN KOMINFO PERMADANI DIKSI WILAYAH IV
PERIODE 2020-2021

Bandung, Februari 2021

Mengetahui,
Koordinator Wilayah IV Kepala Departemen Kominfo,

Pidi Apriyadi Yuda

A. PENDAHULUAN

113
LAPORAN AKHIR KEPENGURUSAN
PERSATUAN MAHASISWA
DAN ALUMNI BIDIKMISI WILAYAH IV
Sekretariat : Jl. Raya Bandung Sumedang KM.21, Hegarmanah, Kec. Jatinangor,
Kabupaten Sumedang Jawa barat 45363, Handphone : 083870970470
Email: pdn.wilayah4@qmail.com Website : permadanidiksi.or.id

Puji syukur kita panjatkan kehadirat Allah SWT, yang telah melimpahkan
Rahmat, Taufiq dan Hidayah-Nya kepada kita semua. Semoga limpahan kasih sayang
yang diberikan Allah senantiasa mengiringi semangat perjuangan kita dalam mengemban
amanah sebagai Khalifatul fil Ardhi. Semoga Inayah yang dilimpahkan oleh-Nya selalu
menjadikan kobaran api Revolusi yang tetap menggema dalam dada anggota PDW IV
untuk senantiasa melakukan perubahan menuju organisasi yang lebih baik lagi. Shalawat
serta salam semoga senantiasa tercurahkan kepada Sang Pemimpin terbaik sepanjang
zaman, Beliau Baginda Rasulullah  Muhammad SAW, sebagai suri teladan terbaik yang
menjadi pembuka cakrawala umat manusia. sehingga dengan cakrawala itu, PDW IV
dapat memelihara sekaligus berkomitmen serta konsisten menjaga nilai-nilai dasar
organisasi, demi terwujudnya dinamika kehidupan menuju terciptanya generasi khaira
ummah dan tatanan masyarakat yang berkeadilan.
Rasa syukur yang sangat dalam kepada Allah SWT sehingga pada hari ini saya
berkesempatan untuk melaporkan pertanggung jawaban Adalah hal yang mutlak setiap
periode kepengurusan memiliki karakteristik yang khas . hal ini dipengaruhi terutama
oleh karakteristik manusianya yang masing- masing memiliki kekhasan tersendiri serta
konteks sosial yang melingkupinya. Konteks sosiallah yang menurut Meinnheim dapat
mempengaruhi pengetahuan seseorang, sehingga periode yang akan kami lalui , berkaitan
dengan realisasi program kerja dan kebijakan, yang juga dipengaruhi beberapa komteks
sosial yang melingkupi.
PDW IV sebagai organisasi mahasiswa bidikmisi yang memiliki aktivitas
keanggotaan yang banyak dan juga memiliki nilai (Value) yang diperjuangkan. Sehingga
menjadi PR yang cukup berat untuk kita memberikan pemahaman yang luas bagi para
anggota bidikmisi baik segi intelektualitas, keikhlasan serta kepedulian kepada sesama
dalam memutus mata rantai kemiskinan. Karena sejatinya keanggotaan PDW IV bukan
saja menambah jumlah pengurus dan anggota namun yang lebih penting adalah transfer
of value dari setiap mahasiswa bidikmisi.

114
LAPORAN AKHIR KEPENGURUSAN
PERSATUAN MAHASISWA
DAN ALUMNI BIDIKMISI WILAYAH IV
Sekretariat : Jl. Raya Bandung Sumedang KM.21, Hegarmanah, Kec. Jatinangor,
Kabupaten Sumedang Jawa barat 45363, Handphone : 083870970470
Email: pdn.wilayah4@qmail.com Website : permadanidiksi.or.id

B. KONDISI OBJEKTIF
1. Kondisi Internal
a. Bidang Humas
Tabel Sumber Daya Manusia Departemen Bidang Humas
No Nama Asal Universitas Amanah Keterangan
1. Ramdani IPI Garut Ketua Aktif
2. Putri Mutia Sari Universitas Garut Anggota Cukup Aktif
3. Muhamad Reksi A IPI Garut Anggota Cukup Aktif
4. Asep Ramadhani Anggota Cukup Aktif

b. Bidang Media Kreatif


Tabel Sumber Daya Manusia Departemen Bidang Media Kreatif
No Nama Asal Universitas Amanah Keterangan
1. Sobir Arif Fiansyah POLMAN Bandung Ketua Sangat Aktif
2. Anriyanto Univesitas Siliwangi Anggota Aktif
3. Aida Fitri Aini POLBAN Bandung Anggota Sangat Aktif
4. Lufi Feriansyah Univesitas Siliwangi Anggota Sangan Aktif

2. Kondisi Eksternal
a. Bidang Media Kreatif
Kondisi eksternal Bidang Media Kreatif dengan pengurus yang lain dirasa
cukup baik, karena selalu berkomunikasi dan juga berkolaborasi dengan
departemen lain mengingat setiap departemen akan membutuhkan peran serta
Bidang Media Kreatif terutama dalam hal penyampaian agenda setiap
departemen dan atau bidang ke khalayak publik.
Salah satu kendala umum hubungan antara media kreatif dengan pengurus
yang lain terdapat pada keterlambatan permintaan publikasi dan design
departemen ketika hendak melakukan publikasi.
b. Bidang Humas

115
LAPORAN AKHIR KEPENGURUSAN
PERSATUAN MAHASISWA
DAN ALUMNI BIDIKMISI WILAYAH IV
Sekretariat : Jl. Raya Bandung Sumedang KM.21, Hegarmanah, Kec. Jatinangor,
Kabupaten Sumedang Jawa barat 45363, Handphone : 083870970470
Email: pdn.wilayah4@qmail.com Website : permadanidiksi.or.id

Kondisi eksternal Bidang Humas dengan pengurus yang lain masih dirasa
baik. Namun, hubungan terjadi hanya dalam beberapa departemen saja yakmi
departeen Advokasi dan juga PSDO. Sedangkan, hubungan dengan departemen
yang lain masih dirasa masih kurang.
Salah satu kendala yang sangat terasa adalah media komunikasi yang
belum mampu membangun chemistry sehingga rancangan program kerja belum
mampu di selesaikan secara maksimal.
C. REALISASI PROGRAM KERJA
a. Table Realisasi Program Kerja Bidang Humas
Nama Kegiatan : Sosialisasi PDW
1. Penanggung Jawab Muhamad Reksi dan Putri Mutiasari
Tanggal dan Tempat Selama Masa kepengurusan berlangsung
Pelaksanaan
Latar Belakang Karena informasi seputar PDN dan PDW masih banyak yang
kurang diketahui oleh banyak kampus.
Tujuan Agar Informasi seputar PDN dan PDW tersebar dan diketahui
oleh banyak kampus terutama mahasiswa bidikmisi di wilayah
IV.
Sasaran Forum Bidikmisi dan Mahasiswa Bidikmisi supaya bisa aktif di
PDW.
Realisasi Kegiatan Melalui Sosialisasi masif secara personal ke forum – forum dan
melalui media online.
Hambatan Keterbatasan koneksi kepada forum-forum bidikmisi di wilayah
IV
Indikator Tersampaikannya informasi mengenai PDN dan PDW
Keberhasilan dan Terjalinnya kerjasama dan siap berpartisipasi menjadi pengurus
Presentase dan Forum yang terintegrasi bersama PDW IV.
Keberhasilan
Rincian Dana Rp. 0

116
LAPORAN AKHIR KEPENGURUSAN
PERSATUAN MAHASISWA
DAN ALUMNI BIDIKMISI WILAYAH IV
Sekretariat : Jl. Raya Bandung Sumedang KM.21, Hegarmanah, Kec. Jatinangor,
Kabupaten Sumedang Jawa barat 45363, Handphone : 083870970470
Email: pdn.wilayah4@qmail.com Website : permadanidiksi.or.id

Evaluasi Kegiatan ini berjalan dengan lancar, walaupun dengan


keterbatsan personil di bidang humas kami mengusahakan
sebaik mungkin supaya tersampaikannya informasi dan program
PDW ke forum-forum supaya bisa bekerjasama dan terintegritas
dengan PDN dan PDW. Dalam pelaksanaan program ini selalu
ada kendala dan hambatan dalam pelaksanaanya.
Rekomendasi Kedepanya untuk bidang humas mudah-mudahan bisa maksimal
lagi dalam sosialisasi secara merata.
Menyiapkan terlebih dahulu database kampus secara
komfrehensif dan membagikan tim sosialisasi supaya lebih tertib
dan merata dalam penyebaran informasi PDN dan PDW kepada
forum-forum yang belum terintegritas di PDW.
Nama Kegiatan : Silaturahmi dan Pencatatan Alumni PDW
1. Penanggung Jawab Asep Ramadhan
Tanggal dan Tempat Selama Kepengurusan berlangsung
Pelaksanaan
Latar Belakang Banyaknya alumni-alumni PDW yang memiliki potensi dan
prestasi di berbagai bidang.
Tujuan Supaya terintegrasinya Alumni PDW untuk memperkokoh
keberadaan PDW IV dan berbagi peluang untuk program PDW
lebih baik lagi.
Sasaran Alumni – alumni PDW IV atau Alumni Bidikmisi wilayah IV
Realisasi Kegiatan Terhubungnya Komunikasi dan Sharing secara personal dan
virtual bersama bidang humas baik secara formal dan non
formal.
Hambatan Keterbatasan Koneksi dengan Alumni-alumni PDW IV
Kurang maksimalnya kerjasama dengan forum-forum bidikmisi

117
LAPORAN AKHIR KEPENGURUSAN
PERSATUAN MAHASISWA
DAN ALUMNI BIDIKMISI WILAYAH IV
Sekretariat : Jl. Raya Bandung Sumedang KM.21, Hegarmanah, Kec. Jatinangor,
Kabupaten Sumedang Jawa barat 45363, Handphone : 083870970470
Email: pdn.wilayah4@qmail.com Website : permadanidiksi.or.id

yang terintegritas di PDW.


Indikator Adanya komunikasi secara continue dengan alumni-alumni
Keberhasilan dan PDW
Presentase Adanya kerjasama program dalam pengembangan minat
Keberhasilan mahasiswa bdidkmisi terutama dalam program LPDP.
Rincian Dana Rp.0
Evaluasi Masih banyak kekurangan dan keterbatasan dalam
berkomunikasi dengan alumni – alumni PDW sehingga dalam
pelaksanaannya program ini masih belum maksimal dan merata
terinformasikan.
Rekomendasi Mudah-mudahan kedepanya ada sinergi dengan PDN pusat
dalam pengembangan koneksi alumni-alumni PDW.
Memaksimalkan komunikasi dan kerjasama dengan forum-
forum bidikmisi di PDW IV dalam mencari koneksi atau sebagai
penghubung dengan alumni-alumni bidikmisi.

b. Table Realisasi Program Kerja Bidang Media Kreatif


Nama Kegiatan : Warta KIP Kuliah dan Bidikmisi
1. Penanggung Jawab Anriyanto
Tanggal dan Tempat Selama Masa kepengurusan berlangsung
Pelaksanaan
Latar Belakang Karena informasi seputar KIP dan Bidikmisi masih banyak yang
kurang diketahui banyak orang.
Tujuan Agar informasi seputar KIP dan Bidikmisi bisa tersebar dan
diketahui banyak orang.
Sasaran Calon Mahasiswa Baru dan Mahasiswa Aktif
Realisasi Kegiatan Membuat postingan informasi tentang KIP Kuliah.
Hambatan Cukup berjalan dengan baik dengan sedikit jika ada hambatan
Indikator Jangkauan Postingan bisa mencapai 200 – 500 akun, banyak
118
LAPORAN AKHIR KEPENGURUSAN
PERSATUAN MAHASISWA
DAN ALUMNI BIDIKMISI WILAYAH IV
Sekretariat : Jl. Raya Bandung Sumedang KM.21, Hegarmanah, Kec. Jatinangor,
Kabupaten Sumedang Jawa barat 45363, Handphone : 083870970470
Email: pdn.wilayah4@qmail.com Website : permadanidiksi.or.id

Keberhasilan dan yang bertanya perihal KIP di direct message dan bisa
Presentase disebarluaskan juga oleh forum di kampus lainnya.
Keberhasilan Para calon Mahasiswa dan mahasiswa, bisa lebih mengetahui
berita dan informasi terkini tentang Bidikmisi dan KIP Kuliah.
Rincian Dana Rp. 0
Evaluasi Pada kegiatan ini berjalan cukup baik, pun dengan adanya
kendala karena informasi warta kuliah tergantung dari
pemerintah yang memberikan informasinya pertama.
Rekomendasi Semoga kedepanya, informasi KIP Kuliah bisa lebih baik lagi,
agar tidak terjadi simpang siur informasi yang membingungkan.
Nama Kegiatan : Warta PDN IV
1. Penanggung Jawab Aida Fitri Aini
Tanggal dan Tempat Selama Masa kepengurusan berlangsung
Pelaksanaan
Latar Belakang Ingin Memberikan informasi sekaligus memperingati suatu
kejadian / peristiwa yang penting dan juga memberikan apresiasi
kepada mahasiswa / alumni yang sudah memberikan kontiribusi
dan juga berprestasi.
Tujuan Memberikan informasi tentang peringatan suatu peristiwa dan
apresiasi kepada mahasiswa / alumni yang memberikan
kontribusi dan prestasi.
Sasaran Masyarakat umum, Mahasiswa aktif dan alumni
Realisasi Kegiatan Membuat postingan tentang hari – hari besar nasional dan
internasional, dan memberikan apresiasi kepada mahasiswa dan
alumni yang berprestasi.
Hambatan Acara berjalan dengan baik, pun jika ada hambatan cukup bisa
diatasi.
Indikator Memposting informasi / peringatan hari – hari penting sesuai
Keberhasilan dan

119
LAPORAN AKHIR KEPENGURUSAN
PERSATUAN MAHASISWA
DAN ALUMNI BIDIKMISI WILAYAH IV
Sekretariat : Jl. Raya Bandung Sumedang KM.21, Hegarmanah, Kec. Jatinangor,
Kabupaten Sumedang Jawa barat 45363, Handphone : 083870970470
Email: pdn.wilayah4@qmail.com Website : permadanidiksi.or.id

Presentase dengan jadwal postingan yang sudah ditentukan.


Keberhasilan Informasi tentang sebuah peringatan hari tertentu dan
memberikan motivasi kepada mahasiswa yang melihat apresiasi
kepada mahasiswa yang berprestasi.
Rincian Dana Rp. 0
Evaluasi Pada kegiatan ini cukup berjalan dengan baik.
Rekomendasi Kagiatan ini penting karena informasi yang dikelola harus
disampaikan dan agar keaktifan pengurus dapat terlihat.
Nama Kegiatan : Pengelolaan Media Sosial
1. Penanggung Jawab Lufi Feriansyah
Tanggal dan Tempat Selama Masa kepengurusan berlangsung
Pelaksanaan
Latar Belakang Karena sosial media perlu dikelola agar informasi bisa
tersampaikan dengan baik.
Tujuan Mengelola akun agar bisa memposting sesuai jadwal dan bisa
menjawab semua pertanyaan yang ada di akun tersebut.
Sasaran Masyarakat Umum, mahasiswa dan alumni.
Realisasi Kegiatan Bisa memposting informasi sesuai dengan jadwal yang
ditentukan, membalas semua direct message atau komentar yang
ada.
Hambatan Acara berjalan dengan baik, pun jika ada hambatan cukup bisa
diatasi.
Indikator Informasi bisa tersampaikan kepada masyarakat umum,
Keberhasilan dan mahasiswa dan alumni. Sekaligus menjadi gerbang komunikasi
Presentase yang terbuka.
Keberhasilan
Rincian Dana Rp. 0
Evaluasi Pada kegiatan ini cukup berjalan dengan baik.
Rekomendasi Dalam kondisi pandemi sekarang yang belum tahu sampai
120
LAPORAN AKHIR KEPENGURUSAN
PERSATUAN MAHASISWA
DAN ALUMNI BIDIKMISI WILAYAH IV
Sekretariat : Jl. Raya Bandung Sumedang KM.21, Hegarmanah, Kec. Jatinangor,
Kabupaten Sumedang Jawa barat 45363, Handphone : 083870970470
Email: pdn.wilayah4@qmail.com Website : permadanidiksi.or.id

kapan, informasi dari sosial media harus selalu ada dan lebih di
tingkatkan lagi agar lebih bagus.

D. EVALUASI
4. Antara masing-masing struktur kelembagaan di tingkatan bidang masih belum
terbangun hubungan secara sistematik, dimana program dari satu bidang kurang
didukung oleh bidang yang lain dalam proses pengembangan potensi dan kreasi masing-
masing departemen.
5. Lemahnya konsolidasi, koordinasi dan komunikasi serta rasa tanggung jawab
organisasi. Dari beberapa kepengurusan masih belum terbangun soliditas yang tinggi
untuk selalu melakukan konsolidasi, koordinasi dan komunikasi sebagai bentuk rasa
tanggung jawab atas amanat yang telah di embannya
6. Sedikitnya sumber dana yang jelas untuk menunjang setiap program kerja yang di
laksanakan.
7. Kurangnya respon dari forum-forum bidikmisi terhadap kegiatan PDW IV.
8. Keterbatasan koneksi baik dengan forum-forum di wilayah jabar maupun dengan
alumni-alumni bidikmisi.

E. REKOMENDASI
1. Pentingnya konsolidasi, komunikasi dan sosialisasi dalam internal dan eksternal PDW
IV.
2. Perlu adanya jiwa dan rasa saling memiliki dalam Berorganisasi
3. Harus ada peneguhan hati (komitmen) untuk benar-benar membulatkan tekad dan
terus menjaga api gelora semangat anggota maupun pengurus kedepan untuk lebih
optimal menghasilkan kinerja-kinerja komisariat yang lebih baik lagi.
4. Harus ada komitmen bersama saling menghormati dan menghargai segala perbedaan.

F. PENUTUP

121
LAPORAN AKHIR KEPENGURUSAN
PERSATUAN MAHASISWA
DAN ALUMNI BIDIKMISI WILAYAH IV
Sekretariat : Jl. Raya Bandung Sumedang KM.21, Hegarmanah, Kec. Jatinangor,
Kabupaten Sumedang Jawa barat 45363, Handphone : 083870970470
Email: pdn.wilayah4@qmail.com Website : permadanidiksi.or.id

Demikian Laporan Pertanggung Jawaban Kominfo yang singkat ini dibuat. Oleh
karenanya kami ingin menghaturkan permohonan maaf sebesar-besarnya atas segala
kekhilapan dan kealfaan kami sebagai pengurus. Mohon masukan yang membangun
untuk memberikan solusi atas hal-hal yang kurang berkenan .
Sehingga marilah kita berusaha untuk menjadi mahasiswa bidikmisi yang benar,
berdasarkan peraturan – peraturan yang berlaku. Sehingga kita akan mendpata amal
jama’i melalui berorganisasi. Saya selalu berdoa untuk kembalinya PDW IV menjadi
organisasi yang menjadi garda terdepan perubahan bangsa terutama negara. Hitam dan
putihnya kehidupan adalah warna yang dapat kita ambil hikmahnya, semoga Allah SWT
senantiasa memberikan bimbingan pada kita semua . Learn from yesterday for today
hope for tomorrow, YAKIN USAHA SAMPAI . Aamiin 

122
LAPORAN PERTANGGUNG JAWABAN
AKHIR KEPENGURUSAN
DEPARTEMEN KEMITRAAN PERMADANI DIKSI
WILAYAH IV

Ketua Departemen : Thoriq Nur Mubbin


Staff Departemen :
Aziz ,Anwar ,Anisa ,Elin Marlina, Muni ,Rizki Nur Ichsan
Riyanti Ahmar, Siti Susanah, Wulan.

PERSATUAN MAHASISWA DAN ALUMNI BIDIKMISI


WILAYAH IV
2021
LAPORAN AKHIR KEPENGURUSAN
PERSATUAN MAHASISWA
DAN ALUMNI BIDIKMISI WILAYAH IV
Sekretariat : Jl. Raya Bandung Sumedang KM.21, Hegarmanah, Kec. Jatinangor,
Kabupaten Sumedang Jawa barat 45363, Handphone : 083870970470
Email: pdn.wilayah4@qmail.com Website : permadanidiksi.or.id

LEMBAR PENGESAHAN
LAPORAN PERTANGGUNG JAWABAN
DEPARTEMEN KEMITRAAN PERMADANI DIKSI WILAYAH IV
PERIODE 2020-2021

Bandung, Februari 2021

Mengetahui,
Koordinator Wilayah IV Kepala Departemen Kemitraan,

Pidi Apriyadi Thoriq

123
LAPORAN AKHIR KEPENGURUSAN
PERSATUAN MAHASISWA
DAN ALUMNI BIDIKMISI WILAYAH IV
Sekretariat : Jl. Raya Bandung Sumedang KM.21, Hegarmanah, Kec. Jatinangor,
Kabupaten Sumedang Jawa barat 45363, Handphone : 083870970470
Email: pdn.wilayah4@qmail.com Website : permadanidiksi.or.id

A. PENDAHULUAN
Departemen Kemitraan merupakan salah satu departemen yang berada di Permadani
Diksi Wilayah IV. Departemen yang bertanggung jawab menjalin kerjasama dengan
pihak-pihak yang dapat dijadikan partner dalam hal membangun interaksi sosial dan
mengaktifkan ekosistem wirausaha bidikmisi wilayah IV.
Dalam satu periode kepengurusan, Departemen Kemitraan berusaha semaksimal
mungkin dalam merancang serta menjalankan program kerja walaupun terdapat beberapa
hambahan dan tantangan yang tidak dapat dihindari keberadaannya. Sehingga Laporan
Pertanggungjawaban ini dibuat agar periode selanjutnya dapat memperbaiki kesalahan
yang telah terjadi dalam kepengurusan periode ini dan menjadikan Departemen
Kemitraan yang lebih baik.

B. KONDISI OBJEKTIF
1. Kondisi Internal
a. Bidang Ekonomi Kreatif
Tabel Sumber Daya Manusia Departemen Bidang Ekonomi Kreatif
No. Nama Asal Universitas Amanah Keterangan
1. Elin Marlina Universitas Ketua Bidang SANGAT AKTIF
Pendidikan Indonesia Ekonomi Kreatif
2. Eriyanti Ahmar Universitas Swadaya Staff bidang AKTIF
Gunung Jati Ekonomi Kreatif
3. Rizki Nur Ichsan Politektik Staff bidang AKTIF
Manufaktur Bandung Ekonomi Kreatif

b. Bidang Sosial Masyarakat


Tabel Sumber Daya Manusia Departemen Bidang Sosial Masyarakat
No. Nama Asal Universitas Amanah Keterangan
1. Anwar Univeristas Islam Ketua Bidang AKTIF
Nusantara, Bandung Sosial

124
LAPORAN AKHIR KEPENGURUSAN
PERSATUAN MAHASISWA
DAN ALUMNI BIDIKMISI WILAYAH IV
Sekretariat : Jl. Raya Bandung Sumedang KM.21, Hegarmanah, Kec. Jatinangor,
Kabupaten Sumedang Jawa barat 45363, Handphone : 083870970470
Email: pdn.wilayah4@qmail.com Website : permadanidiksi.or.id

Masyarakat
2. Aziz Univeristas Galuh, Staff Bidang AKTIF
Ciamis Sosial
Masyarakat
3. Anisa Staff Bidang TIDAK AKTIF
Sosial
Masyarakat
4. Siti Susanah Universitas Staff Bidang AKTIF
Pendidikan Indonesia Sosial
Masyarakat
5. Muni Universitas Staff Bidang AKTIF
Singaperbangsa Sosial
Karawang. Masyarakat
6. Wulan Institut Pendidikan Staff Bidang AKTIF
Indonesia, Garut Sosial
Masyarakat

2. Kondisi Eksternal
a. Bidang Ekonomi Kreatif
Dalam menjalankan tugas dan program yang telah direncanakan bidang ekonomi
kreatif beberapa kali berkoordinasi dengan pihak eksternal seperti mengadakan
kegiatan diskusi dan lain sebagainya.
b. Bidang Sosial Masyarakat
Dalam menjalankan tugas dan program yang telah direncanakan bidang sosial
masyarakat beberapa kali berkoordinasi dengan pihak eksternal seperti
mengadakan kegiatan pengalangan dana dan lain sebagainya.

C. REALISASI PROGRAM KERJA

125
LAPORAN AKHIR KEPENGURUSAN
PERSATUAN MAHASISWA
DAN ALUMNI BIDIKMISI WILAYAH IV
Sekretariat : Jl. Raya Bandung Sumedang KM.21, Hegarmanah, Kec. Jatinangor,
Kabupaten Sumedang Jawa barat 45363, Handphone : 083870970470
Email: pdn.wilayah4@qmail.com Website : permadanidiksi.or.id

a. Table Realisasi Program Kerja Ekonomi Kreatif


PDW STORE
1. Penanggung Jawab Kang Rizki, Th Eriyanti.
Tanggal dan Tempat Satu Periode untuk tempat kondisional.
Pelaksanaan
Latar Belakang PDW STORE merupakan program kerja yang dapat
menumbuhkan kemadirian serta meningkatkan jiwa wirausaha
pengurus PDW WIL IV. didalam PDW Store ini terdapat
beberapa program seperti pembuatan kerja, jaket pengurus dan
mahasiswa umum, totebag custome, dan lainnya. pada intinya,
PDW Store ini bisa memandirikan pengurus dengan
berwirausaha dengan cara yang kreatif sehingga dihasilkannya
benefit yang berguna bagi internal dan Eksternal.
Tujuan - Identitas pengenal pungurus PDW dan mahasiswa
bidikmisi
- Memfasilitasi kebutuhan mahasiswa Bidimisi, baik itu
pengurus maupun bukan
Mendapatkan profit dari hasil wirausaha
Sasaran Seluruh pengurus PDW, dan Seluruh Mahasiswa Bidikmisi Wil
4 yaitu Jawa Barat.
Realisasi Kegiatan Dimulai dari bulan september untuk pencarian konveksi yang
akan dijadikan untuk pembuatan kemeja awalnya, akan tetapi
melihat situasi dan kondisi yang tidak memungkinkan,
menjadikan rencana selanjutnya untuk pembuatan jaket.
Walaupun ada souvernir yang belum di buat, akan tetapi akan
dibuat dalam kurun waktu yang dekat.

Pada tanggal 20 Oktober 2020 dilakukan Pre Order 1 jaket PDW


dengan jumlah pemesan sebanyak 25.

126
LAPORAN AKHIR KEPENGURUSAN
PERSATUAN MAHASISWA
DAN ALUMNI BIDIKMISI WILAYAH IV
Sekretariat : Jl. Raya Bandung Sumedang KM.21, Hegarmanah, Kec. Jatinangor,
Kabupaten Sumedang Jawa barat 45363, Handphone : 083870970470
Email: pdn.wilayah4@qmail.com Website : permadanidiksi.or.id

Hambatan Pertama, karena susahnya konveksi dan terhambat juga karena


Pj nya yang slowrespon menjadi susah untuk menindaklanjuti
perihal pembuatan jaket.
Dan ada beberapa hambatan kurangya SDM yang membuat
kurangnya koordinasi.
Indikator Indikator Keberhasilan:
Keberhasilan dan a. Dihasilkannya keuntungan/laba 1 juta dalam satu periode =
Presentase 10, dengan perhitungan: 3.250.000. 1.000.000 × 10 = 10
Keberhasilan b. Diproduksinya jaket PDW = 10
c. Diproduksinya produk PDW Store yang dapat dijual = 10
d. Terjualnya Totebag minimal 15 dalam 1 kali PO = 0 (belum
terlaksana) Persentase Keberhasilan : 10 + 10 +10 + 10 + 0 40 x
100% = 60%
Rincian Dana Tidak ada dana yang dikeluarkan untuk kegiatan ini.
Evaluasi a. Masih ada beberapa orang yang belum melunasi
pembayaran kemeja dan belum diambil sehingga benefit
yang di dapatkan berkurang.
b. Contoh JAKET masih salah dan tidak di ganti oleh pihak
konveksi.
c. Pemesanan jaket ada yang dadakan sehinga merepotkan data
yang sudah ada.
d. Pembagian tugas yang kurang jelas kepada setiap penanggung
jawab program kerja sehingga data tercecer tidak tersusun
dengan rapi.
e. Karena Ketua Bidang dan PJ dari penjualan totebag tidak ada
maka tidak ada penjualan lain selain jaket, dan souvernir.
Rekomendasi a. Pembuatan jaket lebih baik diberikan sample jaket yang
sudah jadi sehingga tidak ada revisi dan kegagalan lagi.
b. Lebih tegas dalam pemesanan barang jika sudah tutup

127
LAPORAN AKHIR KEPENGURUSAN
PERSATUAN MAHASISWA
DAN ALUMNI BIDIKMISI WILAYAH IV
Sekretariat : Jl. Raya Bandung Sumedang KM.21, Hegarmanah, Kec. Jatinangor,
Kabupaten Sumedang Jawa barat 45363, Handphone : 083870970470
Email: pdn.wilayah4@qmail.com Website : permadanidiksi.or.id

pemesanan sudah saja ditutup dan dialihkan ke


pemesanan selanjutnya agar data tidak berubah-ubah.
c. Pembagian tugas harus lebih jelas, lebih baik ada orang
yang khusus mendata, pegang uang, dan follow up
pemesan agar terrtata dengan rapih.
d. Jika ingin mengadakan pembuatan totebag atau barang
yang akan dijual lebih baik mencari dulu vendor dari
jauh-jauh hari jangan sampai dadakan.
Meungkeut Usaha
1. Penanggung Jawab Th Desi
Tanggal dan Tempat Satu periode kepengurusan
Pelaksanaan
Latar Belakang PDW WIL 4 mewadahi program kerja Meungket Usaha disiini
menjadi fasilitator bagi mahasiswa bidikmisi Jawa Barat, yang
telah memiliki usaha sendiri, kita selaku koordinator dari setiap
forum yang ada di setiap unit kerja, demi berlangsungnya usaha
yang sudah di rintis setiap unit kerja.

Tujuan - Memfasilitasi permasalahan yang terjadi pada setiap


unit kerja.
- Memfasilitasi kebutuhan mahasiswa Bidimisi, baik
itu pengurus maupun bukan
Mendapatkan pengetahuan dan pengalaman.
Sasaran Seluruh pengurus PDW, dan Seluruh Mahasiswa Bidikmisi Wil
4 yaitu Jawa Barat yang memiliki usaha.
Realisasi Kegiatan Meungkeut Usaha dilaksanakan 12 Desember 2020 di mulai dari
sosialisasi mengenai meungkeut usaha, serta perekrutan anggota,
d lanjut dengan pembuatan grup, dari situ kita memulai untuk
mendata terlebih dahulu jenis barang yang mereka jual, dan

128
LAPORAN AKHIR KEPENGURUSAN
PERSATUAN MAHASISWA
DAN ALUMNI BIDIKMISI WILAYAH IV
Sekretariat : Jl. Raya Bandung Sumedang KM.21, Hegarmanah, Kec. Jatinangor,
Kabupaten Sumedang Jawa barat 45363, Handphone : 083870970470
Email: pdn.wilayah4@qmail.com Website : permadanidiksi.or.id

mengontrol mereka cara pengembangan usaha. Dan acara


puncak nya itu sharering sesion, dengan pemateri yang ahli di
bidangnya, nyaitu Filsya, dengan tema Visioning Bisnis. Dengan
dimoderatori langsung oleh koordinasi wilayah PDW IV, yaitu
Pidi Apriyadi, dengan jumlah peserta 5 orang.
Hambatan - Kurangnya koordinasi dan tanggung jawab dari PJ
program tersebut
- Perencanaan yang masih kurang sehingga program
tidak berjalan dengan baik
- Kurangnya pengawasan dari kepala departemen
sehingga timline tidak terlaksana
Indikator - Terekrutnya mahasiswa bidikmisi di wilayah IV yang
Keberhasilan dan suka dengan usaha (80%)
Presentase - Adanya pelatihan – pelatihan kewirausahaan untuk
Keberhasilan wirausaha bidikmisi di wilayah IV ( 60%)
- Terbentuknya wirausaha – wirausaha baru yang siap
dan kompeten (20%)
Rincian Dana -
Evaluasi - Harus adanya perencanaan dan konsep yang matang
sebelum memulai program
- Controlling dari PJ dan bidang untuk mengawal
program tersebut harus lebih ketat
Rekomendasi Jika ini akan diadakan kembali di kepengurusan selanjutnya
selain beberapa hal yang sudah ada di table evaluasi yang harus
diperhatikan hal yang tidak lebih penting yaitu koneksi dengan
beberapa jasa pelatihan dan dinas terkait agar lebih muda dalam
menjalankan program tersebut.
b. Table Realisasi Program Kerja Sosial Masyarakat
PDW Peduli

129
LAPORAN AKHIR KEPENGURUSAN
PERSATUAN MAHASISWA
DAN ALUMNI BIDIKMISI WILAYAH IV
Sekretariat : Jl. Raya Bandung Sumedang KM.21, Hegarmanah, Kec. Jatinangor,
Kabupaten Sumedang Jawa barat 45363, Handphone : 083870970470
Email: pdn.wilayah4@qmail.com Website : permadanidiksi.or.id

1. Penanggung Jawab Siti Susanah


Tanggal dan Tempat Pamengpeuk Garut, 31 Oktober 2020
Pelaksanaan
Latar Belakang Pengabdian kepada masyarakat merupakan sebuah bentuk
implementasi dari Tri Dharma Perguruan Tinggi. Selain itu,
pelaksanaan pengabdian pada masyarakat didasari dengan
tanggung jawab dan rasa ingin memberikan yang terbaik pada
masyarakat.
Kegiatan ini diadakan sebagai sarana mahasiswa Bidikmisi
untuk belajar mengaplikasikan ilmu yang telah diperoleh kepada
masyarakat, dan sebagai sarana untuk belajar dalam kehidupan
yang sesungguhnya.
Tujuan 1. Meningkatkan rasa kepedulian terhadap masyarakat yang
terkena bencana
2. Membantu meringankan beban masyarakat yang tertimpa
bencana
3. Mempererat tali silaturahmi antara mahasiswa bidikmisi
khususnya pengurus PDW 4 dan forum bidikmisi lainnya
dengan masyarakat.
Sasaran Masyarakat yang mengalami bencana
Realisasi Kegiatan Kegiatan ini berlangsung pada saat terjadinya bencana banjir di
Pameungpeuk Kabupaten Garut Selatan. Kegiatan utamanya
yaitu memberikan bantuan berupa sembako pada warga sekitar
dan kegiatan pendukung lainnya adalah bermain games dengan
anak – anak. Kegiatan ini bekerjasama dengan forum bidikmisi
yang ada di Jawa Barat untuk melakukan penggalangan dana.
Hambatan Kegiatan ini bekerjasama dengan organisasi yang bergerak di
bidak sosial di daerah garut, sehingga kita hanya mengikuti

130
LAPORAN AKHIR KEPENGURUSAN
PERSATUAN MAHASISWA
DAN ALUMNI BIDIKMISI WILAYAH IV
Sekretariat : Jl. Raya Bandung Sumedang KM.21, Hegarmanah, Kec. Jatinangor,
Kabupaten Sumedang Jawa barat 45363, Handphone : 083870970470
Email: pdn.wilayah4@qmail.com Website : permadanidiksi.or.id

arahan dan intruksi yang mereka komandokan, jadi kurang


leluasa untuk mengambil keputusan dan menyusun konsepan.
Indikator Indikator Keberhasilan
Keberhasilan dan 1. Program berjalan dengan lancar (10)
Presentase 2. Bantuan tersampaikan (10)
Keberhasilan 3. Korban bencana merasa terbantu dalam hal materil (10)
Presentase Keseluruhan:
10+10+10
× 100 %=100 %
30
Rincian Dana Pemasukan :

Penggalangan Dana : Rp. 3.265.000

Total pengeluaran : Rp. 3.265.000

Surplus : Rp 0

Evaluasi a. Pengumpulan donasi terbatas hanya bentuk uang saja


b. Kegiatan tidak sesuai rundown, kegiatan berlangsung
ngaret
c. Kondisi cuaca
d. Kalau bisa melaksanakan penyaluran bantuan nya
sendiri, agar bebas mengatur konsepan acaranya
Rekomendasi a. Lebih responsip lagi ketika ada bencana alam langsung
ambil tindakan
b. Konsepan acaranya diperjelas lagi
c. Rundown dipatuhi dengan benar
d. Kendaran yang digunakan harus sesuai dengan
kebutuhan

D. EVALUASI

131
LAPORAN AKHIR KEPENGURUSAN
PERSATUAN MAHASISWA
DAN ALUMNI BIDIKMISI WILAYAH IV
Sekretariat : Jl. Raya Bandung Sumedang KM.21, Hegarmanah, Kec. Jatinangor,
Kabupaten Sumedang Jawa barat 45363, Handphone : 083870970470
Email: pdn.wilayah4@qmail.com Website : permadanidiksi.or.id

Setiap kepengurusan pasti ada kesalahan dan kekurangan, maka dipandang perlu evaluasi
untuk perbaikan di kepengurusan selanjutnya agar terciptanya kepengurusan yang lebih
baik, diantaranya beberapa hal yang harus di evaluasi dan diperhatikan :
- Proses perancangan konsep dan tujuan program dari departemen kemitraan agar
lebih mantap memandang masa depan organisasi
- Konsistensi dan tanggung jawab akan program yang telah direncanakan sehingga
semua program dapat terealisasi sesuai dengan yang diharapkan.
E. REKOMENDASI
Rekomendasi dari kami Depatemen Kemitraan kepengurusan PDW wilayah IV periode
2019 - 2020 yaitu :
- Sebaiknya merancang program kerja yang lebih realistis dan dapat dilaksanakan
selama 1 periode
- Pentingnya memilih orang-orang yang kompeten dan siap mengabdi sampai akhir
- Pentingnya koneksi dengan beberapa instansi terkait agar bisa mempermudah setiap
program yang akan dilaksanakan.
F. PENUTUP
“Tidak ada gading yang tak retak” begitulah kata- kata yang kami ingin ucapkan di
kepengurusan departemen kemitraan ini, kami mohon maaf kepada seluruh kepengurusan
dan seluruh forum bidikmisi dibawah naungan PDN wilayah IV ini karena kami
menyadari bahwa kinerja selama ini tidak maksimal.
Kami juga berterimakasih kepada seluruh pengurus yang telah membantu dan iut
menyukseskan setiap program departemen kemitraan terutama kepada ketua dan wakil
ketua PDN Wilayah IV Mas pidi dan Mang dimas yang tidak bosannya mengingatkan
kami dan memberi arahan jika kami ada kesulitan halangan dan rintangan dalam
mengarungi samudra PDN wilayah IV. Semoga apa yang telah kami catat di laporan
pertanggungjawaban ini dapat menjadi gambaran untuk kepengurusan selanjutnya
sehingga bisa membawa departemen kemitraan ke arah yang lebih baik.

132
LAPORAN AKHIR KEPENGURUSAN
PERSATUAN MAHASISWA
DAN ALUMNI BIDIKMISI WILAYAH IV
Sekretariat : Jl. Raya Bandung Sumedang KM.21, Hegarmanah, Kec. Jatinangor,
Kabupaten Sumedang Jawa barat 45363, Handphone : 083870970470
Email: pdn.wilayah4@qmail.com Website : permadanidiksi.or.id

PENUTUP LAPORAN

133
LAPORAN AKHIR KEPENGURUSAN
PERSATUAN MAHASISWA
DAN ALUMNI BIDIKMISI WILAYAH IV
Sekretariat : Jl. Raya Bandung Sumedang KM.21, Hegarmanah, Kec. Jatinangor,
Kabupaten Sumedang Jawa barat 45363, Handphone : 083870970470
Email: pdn.wilayah4@qmail.com Website : permadanidiksi.or.id

134
LAPORAN AKHIR KEPENGURUSAN
PERSATUAN MAHASISWA
DAN ALUMNI BIDIKMISI WILAYAH IV
Sekretariat : Jl. Raya Bandung Sumedang KM.21, Hegarmanah, Kec. Jatinangor,
Kabupaten Sumedang Jawa barat 45363, Handphone : 083870970470
Email: pdn.wilayah4@qmail.com Website : permadanidiksi.or.id

LAMPIRAN

LAMPIRAN A : Bendahara Umum

135
LAPORAN AKHIR KEPENGURUSAN
PERSATUAN MAHASISWA
DAN ALUMNI BIDIKMISI WILAYAH IV
Sekretariat : Jl. Raya Bandung Sumedang KM.21, Hegarmanah, Kec. Jatinangor,
Kabupaten Sumedang Jawa barat 45363, Handphone : 083870970470
Email: pdn.wilayah4@qmail.com Website : permadanidiksi.or.id

LAMPIRAN B : Dpertemen Pendidikan


Nama kegiatan
Dokumentasi kegiatan Dokumentasi kegiatan

136
LAPORAN AKHIR KEPENGURUSAN
PERSATUAN MAHASISWA
DAN ALUMNI BIDIKMISI WILAYAH IV
Sekretariat : Jl. Raya Bandung Sumedang KM.21, Hegarmanah, Kec. Jatinangor,
Kabupaten Sumedang Jawa barat 45363, Handphone : 083870970470
Email: pdn.wilayah4@qmail.com Website : permadanidiksi.or.id

LAMPIRAN C : Departemen PSDO


Nama kegiatan
Dokumentasi kegiatan Dokumentasi kegiatan

137
LAPORAN AKHIR KEPENGURUSAN
PERSATUAN MAHASISWA
DAN ALUMNI BIDIKMISI WILAYAH IV
Sekretariat : Jl. Raya Bandung Sumedang KM.21, Hegarmanah, Kec. Jatinangor,
Kabupaten Sumedang Jawa barat 45363, Handphone : 083870970470
Email: pdn.wilayah4@qmail.com Website : permadanidiksi.or.id

LAMPIRAN D : Departemen Advokasi


Nama kegiatan
Dokumentasi kegiatan Dokumentasi kegiatan

138
LAPORAN AKHIR KEPENGURUSAN
PERSATUAN MAHASISWA
DAN ALUMNI BIDIKMISI WILAYAH IV
Sekretariat : Jl. Raya Bandung Sumedang KM.21, Hegarmanah, Kec. Jatinangor,
Kabupaten Sumedang Jawa barat 45363, Handphone : 083870970470
Email: pdn.wilayah4@qmail.com Website : permadanidiksi.or.id

LAMPIRAN E : Departemen Kominfo


Nama kegiatan
Dokumentasi kegiatan Dokumentasi kegiatan

139
LAPORAN AKHIR KEPENGURUSAN
PERSATUAN MAHASISWA
DAN ALUMNI BIDIKMISI WILAYAH IV
Sekretariat : Jl. Raya Bandung Sumedang KM.21, Hegarmanah, Kec. Jatinangor,
Kabupaten Sumedang Jawa barat 45363, Handphone : 083870970470
Email: pdn.wilayah4@qmail.com Website : permadanidiksi.or.id

LAMPIRAN F : Departemen Kemitraan


Nama kegiatan
Dokumentasi kegiatan Dokumentasi kegiatan

140
LAPORAN AKHIR KEPENGURUSAN
PERSATUAN MAHASISWA
DAN ALUMNI BIDIKMISI WILAYAH IV
Sekretariat : Jl. Raya Bandung Sumedang KM.21, Hegarmanah, Kec. Jatinangor,
Kabupaten Sumedang Jawa barat 45363, Handphone : 083870970470
Email: pdn.wilayah4@qmail.com Website : permadanidiksi.or.id

141

Anda mungkin juga menyukai