Anda di halaman 1dari 32

PENGERTIAN DASAR DALAM

HIDRODINAMIKA

Page 1
HIDRODINAMIKA

❑ Hidro : cairan
❑ Dinamik : gerakan

Hidrodinamika : studi tentang mekanika fluida yang


secara teoritis berdasarkan konsep massa elemen fluidal
or ilmu yang berhubungan dengan gerak liquid dalam
skala makroskopik.

Page 2
Studi Hidrodinamika dibagi menjadi 2, yaitu:
❑ Perumusan dari persamaan diferensial untuk
menentukan kecepatan fluida
❑ Aneka metode matematika yang digunakan untuk
dasar-dasar persamaan diferensial

Hidrodinamika bisa ditinjau sebagai matematika terapan karena


ia berhubungan dengan perlakuan matematika dari persamaan-
persamaan dasar untuk fluida kontinum yang diperoleh dari
dasar-dasar hukum newton.

Page 3
Page 4
Pentingnya Hidrodinamika
1. Di dalam hidrodinamika dibahas persamaan- persamaan
pengatur gerakan fluida
2. Untuk mengerti gerakan fluida
3. Untuk memprediksi dari pola-pola pergerakan fluida
4. Menjadi dasar dari pemahaman fluida
5. Mengerti dan memahami mengapa suatu arus, gelombang,
dll terbentuk (memahami fenomena alam)

Page 5
Perbedaan Mekanika Fluida dan Mekanika Padatan
Fluida

❖ Tidak memiliki bentuk


❖ Tidak dapat bertahan apabila dikenai gaya
geser sekecil apapun
❖ Stress merupakan fungsi dari rate of strain,
yg kemudian membuat fluida dapat berada
dalam keadaan ‘dinamic’
❖ Sifat statis fluida tidak dapat digunakan
dalam sifat dinamiknya

Page 6
Padatan

❑ Memiliki bentuk tertentu


❑ Padatan dapat bertahan bila dikenai gaya
geser
❑ Stress merupakan fungsi dari strain,
sehingga padatan mempertahankan
keadaan diamnya ‘quasi-static’
❑ Sifat static pada padatan dapat digunakan
juga dalam sifat dinamiknya

Page 7
Page 8
Newtonian dan Hidrodinamika
• Hidrodinamika sangat berkaitan dengan fluida Newtonian.

Hukum I Newton :
• setiap benda akan tetap dalam keadaan diam ataupun
bergerak selama tidak ada gaya luar yang bekerja padanya

Hukum II Newton :
• laju perubahan momentum sebanding dengan gaya yang
bekerja padanya
Page 9
Page 10
Konsep Dasar
Energi Momentum

Hukum 1 Termodinamika Menyatakan hubungan gaya (F),


E1-E2 = Q – w Volume (V), densitas (ρ), dan gaya
inersia.
Aliran adiabatik (Panas yang
masuk = Panas yang keluar)
F=d(ρV/dt)

Page 11
V di ungkapkan dengan menggunakan u, v, w

Gaya Newton yang kedua di ungkapkan sepanjang tiga


koordinat sumbu
du dv dt
Fx =  Fy =  Fz = 
dt dt dt

Page 12
KONTINUITAS

Konsep kekekalan massa


 Massa tidak dapat diciptakan dan tidak dapat
dimusnahkan, akan tetapi dapat berubah ke bentuk lain.
 Massa in = Massa out

Page 13
Untuk kasus
Fluida Inkompresibel :

u v w
+ + =0
x y z

Page 14
FLUIDA IDEAL
Derajat gesekan internal fluida
 Encer (Nonviscous) Viskositas mendekati nol
 Aliran Stabil (Tidak turbulen) Kecepatan partikel pada suatu titik konstan
 Tak termampatkan (Incompressible) Selama mengalir kerapatannya konstan

v
P
Muatan kekal :
v2 1 A1v1 = 2 A2v2 Persamaan
A2 m1 = m2 kontinyuitas
v1 x2
A1 m2 = 2 A2v2 t Apabila fluida tak termampatkan : 1 = 2 = 
x1
m1 = 1 A1x1 A1v1= A2v2 Av = konstan
= 1 A1v1t Debit (Fluks)
Page 16
Istilah-Istilah Dalam
Hidrodinamika

17
Gerak Fluida

✓ Penjumlahan gerak dari partikel-partikel


pembentuknya.

✓ Ada 4 Jenis Gerak Fluida yaitu:


1. Streamline
2. Streakline
3. Pathline
4. Streamtube
Streamline
➢ Streamline adalah garis yang
tangensial pada setiap titik pada
kecepatan dan pada waktu tertentu
dengan syarat tidak perpotongan
satu sama lainnya.

➢ Saat waktu t , persamaan-


persamaan dx = u dt, dy = v dt, dan
dz = w dt
Streakline
STREAK LINE adalah tempat
awal sebuah partikel yang
bergerak pada lintasan dan
membentuk sebuah garis lurus
dari awal partikel hingga tempat
yang dilalui menuju tempat akhir
fluida yang berakhir.
21
Pathline
➢Pathline adalah garis
jejak/jejak partikel sebagai
fungsi waktu.
➢Pathline juga dapat dikatakan
garis yang dilalui pertikel
tertentu dalam suatu periode.

22
Streamtube A streamtube is a tubular region of
fluid surrounded by streamlines.
Streamtube adalah : Garis-garis yang
berada pada suatu pipa berbentuk
aliran seperti tabung didalamnya dan
Gambar Streamtube memiliki kecepatan vektor

Page 23
Page 24
ALIRAN DALAM
HIDRODINAMIKA

Page 25
ALIRAN DALAM HIDRODINAMIKA
Aliran laminar, aliran yang setiap
partikel dan Zat cair bergerak secara
sendiri-sendiri dan seragam

Berdasarkan
Cara Bergerak

Aliran Turbulent, Aliran yang setiap


Partikel dan zat cair yang bergerak
saling bercampur / bertubrukan

Page 26
Page 27
1. Aliran Steady : suatu aliran yang tidak
tergantung oleh waktu (time-independent
flow), jadi streamlines. Streakline dan
pathnya adalah identik.
Berdasarkan
Pengalirannya

2. Aliran Unsteady : suatu aliran yang


tergantung oleh waktu (time-dependent
flow), aliran berubah untuk stiap saat.

Page 28
Page 29
Page 30
Page 31
TERIMAKASIH
Page 32

Anda mungkin juga menyukai