Anda di halaman 1dari 7

 

  PENGEMBANGAN
PENGEMBANG AN TEORI DAN AL
ALTERNATIF
TERNATIF METODOLOGI FILSAFA
FILSAFATT ILMU”

Kelompok 5 :
1. Agus Salim
2. Akhlis Mnirul Hda
3. Anisa Wlandari
4. Bayu Aris Trianto
5. Dwi Iswati
6. Filatul Magfroh

7. Hidayatul Rahmawati
 

A. Pengertian
• Metodologi adalah mata ajaran tentang metode ilmiah.Metode

membicarakan
membicarakan antara lain sifat observasi,hipotensis,hukum,teori,dan
observasi,hipotensis,hukum,teori,dan sususnan
eksperimen.
• Metodologi dapat diartikan sebagai ilmu yang membicarakan
membicarakan tentang
metode-metode. Metode ialah cara bertindak menurut aturan tertentu.

Metodologi merupakan hal yang mengkaji perurutan langkah- langkah yang


ditempuh supaya pengetahuan yang diperoleh memenuhi pengetahuan yang
ilmiah.
 

B.Unsur-Unsur Metodelogi
1. Holistis

Berhubungan
Berhubungan dengan sistem keseluruhan sebagai suatu kesatuan
lebih dari sekedar kumpulan bagian.

2. Heuristika

saling bersangkutan dengan prosedur anolistik yang dimulai dengan

perkiraan yang tepat dan mengece


mengecek
k ulang sebelum memberi kepastian.
 

Next…………

3.  Idealizes

Penyesuaian dengan yang dicita-citakan atau yang dikehendaki.


4. Analogi
 persamaan atau penyesuaian
penyesuaian antara dua benda atau hal
hal yang berlainan.
 

Kajian filsafat ilmu


a. Ontology:

Ontologi (hakikat apa yang dikaji),Ontologi membahas keberadaa


keberadaan
n
sesuatu yang bersifat kongkrit secara kritis. 

b. Ontologi ilmu

meliputi apa hakikat ilmu itu, apa hakikat kebenaran dan


kenyataan yang inheren dengan pengetahuan ilmiah, yang
tidak terlepas dari persepsi filsafat tentang apa dan bagaimana
(yang) “Ada”.
 

Next…………

c. Epistimologi  

Epistemologi adalah pengetahuan sistematik mengenai pengetahuan. merupakan


cabang filsafat yang membahas tentang terjadinya pengetahuan, sumber
 pengetahuan, asal mula pengetahuan,
pengetahuan, sarana, metode
metode atau cara memperoleh pengetahuan,
validitas dan kebenaran pengetahuan (ilmiah).

d. Aksiologi
Aksiologi ilmu Meliputi nilai nilai kegunaan yang

 bersifat normatif dalam


dalam pemberian makna terhadap
terhadap kebenaran atau kenyataan yang

dijumpai dalam seluruh aspek kehidupan.


 

Selesai………..
Thank you…………..

Anda mungkin juga menyukai