Anda di halaman 1dari 3

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN (RPP)

Nama Satuan Pendidikan : MA AL-MA’ARIF MONTONG ARE

Mata Pelajaran/Tema : Matematika / Konsep Matriks

Kelas/Semester : XI / 1

Materi Pokok : Matriks

Alokasi waktu : 2 x 45 menit

Tujuan Pembelajaran :

1. Setelah melakukan diskusi mengenai permasalahan yang diberikan, peserta didik mampu
mendeskripsikan matriks dan jenis-jenis matriks dengan tepat.
2. Setelah melakukan diskusi mengenai permasalahan yang berkaitan tentang kesamaan
matriks, peserta didik mampu menyatakan kesamaan matriks dengan tepat.
3. Setelah melakukan diskusi, peserta didik mampu membuat model matematika dari suatu
masalah nyata yang berkaitan dengan matriks dan kesamaan matriks.
4. Setelah melakukan diskusi, peserta didik mampu menerapkan operasi-operasi matriks
(penjumlahan matriks, pengurangan matriks, perkalian scalar, perkalian 2 matriks, dan
transpose matriks) ke dalam permasalahan yang berkaitan tentang matriks dengan tepat.
5. Setelah melakukan diskusi, peserta didik mampu mengevaluasi dan membuktikan sifat-
sifat matriks dengan melakukan pembuktian secara mandiri dengan tepat.
KD 3.3 Menjelaskan matriks dan kesamaan matriks dengan menggunakan
masalah kontekstual dan melakukan operasi pada matriks yang meliputi
penjumlahan, pengurangan, perkalian skalar, dan perkalian serta transpose
4.3 Menyelesaikan masalah kontekstual yang berkaitan dengan matriks
dan operasinya

Indikator 3.3.1 Mendeskripsikan konsep matriks

3.3.2 Mengidentifikasikan jenis-jenis matriks

3.3.3 Menyatakan kesamaan matriks

Materi *lampiran

Model/ Model : Pendidikan Matematika Realistik (RME)


Metode
Metode : Metode diskusi dan metode tanya jawab
Media dan Media : PowerPoint dan LKPD
Sumber Bahan
Ajar Sumber Bahan Ajar :

Buku guru : Kementrian Pendidikan dan Kebudayaan Republik


Indonesia. 2017. Buku Guru Matematika kelas XI. Jakarta: Kementrian
Pendidikan dan Kebudayaan.

Buku siswa : Kementrian Pendidikan dan Kebudayaan Republik


Indonesia. 2017. Matematika kelas XI. Jakarta: Kementrian Pendidikan dan
Kebudayaan

Kegiatan Orientasi/Pendahuluan :
Pembelajaran
1. Guru membuka pembelajaran dengan salam pembuka dan
meminta salah satu peserta didik untuk memimpin doa untuk
memulai pembelajaran.
2. Guru menanyakan kabar peserta didik dan memastikan
kelengkapan kehadiran peserta didik
3. Guru menyampaikan tentang aktivitas pembelajaran yang akan
dilakukan pada pertemuan kali ini dan menyampaikan tujuan
pembelajaran pada pertemuan kali ini
4. Guru meminta peserta didik untuk menyiapkan peralatan
tulisnya
Kegiatan Inti : (dengan sintaks RME)

Menggunakan masalah kontekstual :

5. Guru dan peserta didik membahas permasalahan yang ada


dalam LKPD yang diberikan oleh guru yang berkaitan dengan
konsep matriks.
6. Guru memberikan permasalahan lain kepada peserta didik, dan
peserta didik diminta untuk mengerjakan permasalahan lain
tersebut
7. Guru dan peserta didik membahas materi yang ada dalam
video pembelajaran terkait jenis dan kesamaan matriks yang
sebalumnya diberikan oleh guru.
8. Guru dan peserta didik membahas latihan yang ada pada buku
siswa
9. Guru dan peserta didik membahas permasalahan yang ada
pada LKPD yang diberikan oleh guru terkait operasi-operasi
pada matriks
10. Guru memberikan ulangan harian kepada peserta didik
Penilaian Non tes : sikap
Tes : Pengetahuan

*lampiran

Mataram, 8 September 2022

Mahasiswa PPL

M.Ali Gufran

NIM.190103006

DPL Guru Pamong

………………………
NIP/NIY

NIP

Mengetahui,
Kepala Sekolah/Madrasah

……………………
NIP.

Anda mungkin juga menyukai