Anda di halaman 1dari 4

JUMANTIK

Jurnal Mahasiswa dan Penelitian Kesehatan

Penatalaksanaan Radioterapi pada Kanker Payudara dengan Teknik


IMRT Di Instalasi Radioterapi Rumah Sakit Gading Pluit
Diana Agustini1, Andri Winanda S,ST.2, Legia Prananto, S.Pd. MM.3
1
Teknik Radiodiagnostik dan Radioterapi, Poltekkes Jakarta 2, 2Instruktur Instalasi
Radioterapi Rumah Sakit Gading Pluit, 3)Dosen Supervisi Poltekkes Jakarta II
Info Artikel Abstrak
Kata Kunci: Kanker payudara (KPD) merupakan keganasan pada jaringan
Kanker Payudarat, Radioterapi, payudara yang dapat berasal dari epitel ductus. Kanker payudara
IMRT, Instalasi Radioterapi RS merupakan jenis kanker terbanyak di Indonesia. Radioterapi
Gading Pluit merupakan salah satu pengobatan yang digunakan guna
mematikan sel kanker, karena prinsip radioterapi yaitu
Korespodensi: memberikan dosis yang maksimal ke target dan seminimal

dianaagustini1608@gmail.c mungkin ke organ sehat. Penelitian ini dilakukan dengan tujuan
om mendeskripsikan teknik penyinaran radioterapi dan mengevaluasi
kelebihan serta kekurangan dari teknik penyinaran kanker
Kutipan: payudara dengan Teknik IMRT (Intensity Modulated Radiation
Agustini, D. dkk. Penatalaksana Therapy). Jenis penelitian ini bersifat deskriptif kualitatif yaitu
Radioterapi Pada Kanker Payudara studi kasus dengan melakukan observasi di Instalasi Radioterapi
Dengan Teknik IMRT di Instalasi RS Gading Pluit dari tanggal 10 s/d 28 mei 2021 dengan
Radioterapi Rumah Sakit Gading mengambil sampel sebanyak 1 orang pasien
Pluit. Jumantik 2021; 8 (1):36 – 39.
DOI:
http://dx.doi.org/10.29406/jjum.v8i1

©2021, JUMANTIK, ISSN: 2503-4731, http://openjurnal.unmuhpnk.ac.id/index.php/JJUM


JUMANTIK: Jurnal Mahasiswa dan Penelitian Kesehatan, 2021; 8 (1): 1 - 7

Radiotherapy Management for Breast Cancer with IMRT


Technique at Radiotherapy Installation of Gading Pluit
Hospital
Article Info Abstrac

Keyword: Breast cancer (KPD) is a malignancy in breast tissue that can originate
Breast Cancer, from the ductal epithelium. Radiotherapy is one of the treatments used
Radiotherapy, IMRT, to kill cancer cells, because the principle of radiotherapy is to provide
Radiotherapy Installation the maximum dose to the target and the minimum possible to healthy
of Gading Pluit Hospital organs. This study was conducted with the aim of describing the
radiotherapy radiation technique and evaluating the advantages and
disadvantages of the breast cancer radiation technique using the IMRT
(Intensity Modulated Radiation Therapy) technique. This type of
research is descriptive qualitative, namely a case study by making
observations at the Radiotherapy Installation at Gading Pluit Hospital
from 10 to 28 May 2021 by taking a sample of 1 patient.

bagian yaitu korpus, areola dan putting.


PENDAHULUAN Korpus yaitu bagian payudara yang
Radioterapi adalah suatu membesar. Pada korpus ada alveolus
pengobatan dalam bidang kedokteran yang bisa menghasilkan ASI, lobulus
dengan menggunakan sinar pengion dan lobus. Payudara memiliki 15-30
dengan energi tinggi yaitu sinar-X dan lobus yang dipisahkan oleh septa fibrosa
sinar gamma yang mempunyai prinsip dari fasia profunda menuju kulit atas dan
yaitu memberikan dosis yang terukur membentuk struktur payudara. Aerola
pada sel kanker dan meminimalisir adalah bagian yang berwarna kecoklatan
efek radiasi pada jaringan sehat yang ada disekitar putting. Putting atau
disekitarnya. Radioterapi merupakan papilla berfungsi sebagai saluran
pengobatan yang sangat penting dalam keluarnya ASI pada wanita dan
penanganan penyakit keganasan merupakan bagian yang menonjol di
kanker disamping adanya tindakan ujung payudara.(3)
pembedahan dan kemoterapi. (1) Terapi radiasi untuk kasus kanker
Berdasarkan Pathological Based payudara kebanyakan menggunakan
Registration di Indonesia, KPD teknik IMRT (Intensity Modulated
menempati urutan pertama dengan Radiation Therapy) adalah terapi
frekuensi relatif sebesar 18,6%. (Data penyesuaian radiasi untuk mengobati
Kanker di Indonesia Tahun 2010, penyakit kanker dan tumor. IMRT
menurut data Histopatologik ; Badan menggunakan teknologi yang berfungsi
Registrasi Kanker Perhimpunan mengubah bentuk target melalui proses
Dokter Spesialis Patologi Indonesia manipulasi blok. Intensitas radiasi
(IAPI) dan Yayasan Kanker Indonesia nantinya dikendalikan, sehingga terjadi
(YKI)). (2) perubahan ukuran dan bentuk balok
Payudara merupakan suatu selama proses IMRT. Keuntungan teknik
kelenjar yang terdiri dari lemak, ini adalah Alat ini memiliki multileaf
kelenjar dan jaringan ikat. Payudara collimator yang bisa menyesuaikan
berada pada dinding anterior dada bentuk target dimana dan mengurangi
yang meluas dari bagian anterior dari resiko pada jaringan yang sehat. Hanya
sternum ke garis pada mid-aksilaris sel kanker atau tumor tertentu yang
dilateral. Payudara dibagi menjadi 3 mendapatkan dosis tinggi sinar radiasi,

37
Agustini, D. dkk. Penatalaksanaan Radioterapi…

sedangkan sel dan jaringan sehat di mencatat hasil penyinaran selama


sekitarnya mendapatkan dosis rendah observasi. Metode pengumpulan data
sinar radiasi. (4) yang digunakan dalam penelitian ini
adalah studi pustaka, observasi lapangan,
METODE wawancara. Pengolahan data yang
digunakan selama observasi di Instalasi
Penelitian ini dilakukan dengan
Radioterapi RS Gading Pluit. Diperoleh
metode kualitatif yang bersifat
secara kualitatif deskriftif serta teknik
deskriptif. Pengambilan data
IMRT dari penyinaran kanker payudara
dilakukan di Instalasi Radioterapi
dengan menggunakan teknik IMRT
Rumah Sakit Gading Pluit. Waktu
(Intensity Modulated Radiation
pengambilan data dilaksanakan pada
Therapy) sehingga menjadi hasil
bulan Mei 2021. Penelitian ini
kesimpulan untuk menjawab
menggunkan satu buah sampel dari
permasalahan dalam kasus ini.
populasi seluruh pasien yang
melakukan penyinaran kanker PEMBAHASAN
payudara dengan teknik IMRT di Berdasarkan hasil observasi di
Instalasi Radioterapi RS Gading Pluit. Instalasi Radioterapi RS Gading Pluit
Instrumen penelitian yang mengenai teknik penyinaran kanker
digunakan adalah lembar kerja untuk
payudara dengan teknik IMRT penulis
mencatat hasil penyinaran selama mendapatkan :
observasi. Metode pengumpulan data
yang digunakan dalam penelitian ini Teknik penyinaran kanker payudara
adalah studi pustaka, observasi dengan teknik IMRT ( Intensity
lapangan, wawancara. Pengolahan Modulated Radiation Therapy)
data yang digunakan selama observasi
di Instalasi Radioterapi RS Gading Penyinaran kasus kanker payudara
Pluit. Diperoleh secara kualitatif dengan teknik IMRT di mulai dengan
deskriftif serta teknik IMRT dari membuat planning penyinaran dengan
penyinaran kanker payudara dengan CT Simulator yang bertujuan untuk
menggunakan teknik IMRT (Intensity mengetahui area mana yang akan disinar,
Modulated Radiation Therapy) kemudian data CT planning tersebut
sehingga menjadi hasil kesimpulan akan dikirim ke TPS guna dibuatkan
untuk menjawab permasalahan dalam planning penyinaran oleh fisikawan
kasus ini. medis dan menentukan target apa yang
akan di sinar dan menentukan organ at
HASIL risk. Setalah selesai lalu data dikirim ke
pesawat linac guna set up pasien. Ketika
Penelitian ini dilakukan dengan pasien akan dilakukan penyinaran
metode kualitatif yang bersifat siapkan dahulu alat bantu seperti bantal
deskriptif. Pengambilan data pasien, tongkat pegangan, pengganjal
dilakukan di Instalasi Radioterapi tangan dan masker mammae sesuai nama
Rumah Sakit Gading Pluit. Waktu pasien
pengambilan data dilaksanakan pada Penyinaran kanker payudara
bulan Mei 2021. Penelitian ini dengan teknik IMRT dilakukan unuk
menggunkan satu buah sampel dari target atau kanker yang disinar akurat
populasi seluruh pasien yang dengan penggunakan masker guna
melakukan penyinaran kanker meminimalisir pergerakan pada tubuh
payudara dengan teknik IMRT di pasien.
Instalasi Radioterapi RS Gading Pluit.
Instrumen penelitian yang
digunakan adalah lembar kerja untuk
38
JUMANTIK: Jurnal Mahasiswa dan Penelitian Kesehatan, 2021; 8 (1): 1 - 7

Keuntungan dari teknik penyinaran pasien dapat dilakukan dilakukan


kanker payudara dengan teknik penyinaran di LINAC Synergy Platfrom.
IMRT di Instalasi Radioterapi RS Kanker payudara merupakan penyinaran
Gading Pluit. radioerapi yang sering ditemui di
Pemeriksaan knee joint ini Instalasi Radiologi RS gading Pluit.
memiliki beberapa keuntungan yaitu Penyinaran kanker payudara dengan
dapat memberikan dosis yang teknik dapat menghasilkan manfaat yaitu
maksimal ke target dan seminimal dosis yang terukur ke target tanpa
mungkin si organ sehat karena merusak organ sehat.
menggunakan teknik IMRT yang di Saran. Dengan laporan PKN ini penulis
design memberikan intensitas berkas berharap agar pelaksanaan penyinaran
radiasi yang kecil guna mematikan radioterapi dapat ditingkatkan dengan
kanker. Penggunaan masker juga melakukan set up yang sesuai dan tetap
sangat berpengaruh terhadap jalannya memperhatikan prinsip radioterapi dan
penyinaran dengan teknik IMRT. memberikan tambahan marker pada
Dapat memberikan rasa nyaman pada tubuh pasien agar setiap harinya tidak
pasien yang sedang melakukan mengalami pergeseran pada titik
penyinaran. koordinat. Semoga laporan PKN ini
dapat memberikan gambaran
KESIMPULAN DAN SARAN pelaksanaan penyinaran radioterapi
Kesimpulan. Radioterapi adalah dengan kasus kanker payudara dengan
menggunakan Pesawat Linac Synergy
metode pengobatan di bidang
Platfrom.
kesehatan dimana radiasi pengion
digunakan untuk mengobati penyakit DAFTAR PUSTAKA
keganasan yang bertujuan mematikan
atau menghambat pertumbuhan sel 1. Susworo R, Kodrat H. Dasar-Dasar
kanker. Tindakan terapi ini Radioterapi Tata Laksana
menggunakan sumber radiasi tertutup. Radioterapi Penyakit Kanker. Edisi
Immobilisasi pasien dan positioning II. Penerbit Universitas Indonesia;
pasien yang akurat pada target sangat 2017.
berpengaruh pada jalannya 2. Ministry of Health. Panduan
penyinaran. Itulah pengapa sangat Penatalaksanaan Kanker Payudara
penting penggunaan masker pada (Breast Cancer Treatment
teknik IMRT, karena teknik IMRT Guideline). J Kesehat Masy
sendiri yaitu teknik yang diberikan ke [Internet]. 2019;4(4):1–50. Available
target dengan sangat presisi mengikuti from:
bentuk tumor. Agar tujuan radiasi http://kanker.kemkes.go.id/guideline
tercapai harus dibarengi dengan alat s/PPKPayudara.pdf
fiksasi yang presisi guna mengurangi 3. Tambusai JK, Hamidi MNS. Asuhan
pergerakan pada tubuh pasien. keperawatan pada ny.i dengan
Alur Pasien radioterapi di Rumah fibroadenoma mamae didesa teratak
Sakit Gading Pluit dimulai dari kecamatan bangkinang.
Administrasi Radioterapi, lalu pasien 2020;1(September):1–5.
konsultasi di Poli dengan dokter 4. Beyzadeoglu M, Ozyigit G, Ebruli C.
spesialis onkologi radiasi, selanjutnya Basic radiation oncology. Basic
dilakukan planning CT Simulator, Radiation Oncology. 2010. 1–575 p.
setelah itu hasil CT simulator dikirim
ke TPS. Setelah mendapatkan
persetujuan dari dokter onkologi maka
39

Anda mungkin juga menyukai