Anda di halaman 1dari 16

PERKANDANGAN

PADA AYAM BURAS


BY. THERESIA KONI
Fungsi kandang

 Fungsi Primer, - tempat tinggal bagi ayam dan - menyediakan


lingkungan yang nyaman.
 Fungsi Sekunder, tempat bekerja bagi peternak untuk mengendalikan
kebutuhan ternak sesuai dengan tujuan pemeliharaan.
 Berdasarkan fungsi tersebut, pembangunan kandang harus
memperhatikan tiga faktor penting, yaitu :
 Faktor biologis ternak. Berkaitan dengan aspek lingkungan dan respon
ternak terhadap lingkungan secara fisiologis yang akan dimanifestasi
dalam bentuk performa produksi.
 Faktor teknis/ engineering. Berkaitan dengan aspek teknis bangunan,
meliputi kontruksi bangunan, bahan, dan tata letak bangunan.
 Faktor ekonomis
Pengertian dan fungsi

 Kandang adalah bangunan tempat ternak dipelihara.


 Fungsi kandang
Fungsi Primer
Fungsi Sekunder,
tempat bekerja bagi peternak untuk mengendalikan
kebutuhan ternak sesuai dengan tujuan pemeliharaan
(sebagai pembesaran, pedaging, petelur, atau pembibit).
Tipe kandang

 1. Kontruksi
2. Penempatan ayam dalam kandang
3. Fase pemeliharaan ayam
Konstruksi

 1. Atap
Konstruksi dinding

 Berdasarkan konstruksi dinding, terdapat beberapa tipe


kandang, yaitu:
1. Tipe dinding terbuka satu sisi
2. Tipe dinding terbuka semua sisi (opened house)
3. Tipe terbuka setengah dinding ke atas
4. Tipe tertutup semua sisi (closed house)
Kontruksi lantai

 1. Kandang tipe lantai rapat (sistem litter )


 2. Kandang tipe lantai renggang atau berlubang
Berdasarkan penempatan ayam
dalam kandang
1) Kandang tunggal/individu, setiap sangkar berisi 1 ekor.
2) Kandang ganda, setiap sangkar berisi 2-10 ekor.
3) Kandang koloni, setiap sangkar berisi satu kelompok
ayam dalam jumlah besar, lebih dari 20 ekor.
Berdasarkan fase pemeliharaan
1) Kandang indukan (brooder), untuk memelihara anak ayam
umur 0-3 minggu.
2) Kandang grower, untuk membesarkan anak ayam dara
umur 4-18 minggu. Biasanya, digunakan kandang lantai litter.
3) Ayam berproduksi, untuk memelihara ayam periode produksi
telur, umur 18-afkir. Biasanya, digunakan kandang
sangkar, cage, atau battery.
Kapasitas

 Anak ayam 25-28 ekor/m2


 Ayam dara /grower 14-16 ekor/m2
 Ayam berproduksi 6-7 ekor/m2
Kandang Ren

 Kandang ren adalah Sistem beternak ayam kampung dengan


kandang terbuka dalam lahan berpagar.
Kandang postal
Kandang koloni untuk anak ayam
Kandang untuk ayam berproduksi
Kandang untuk fase grower
Kandang panggung dengan lantai Slatt floor system, lantai
kandang menggunakan bahan berupa bilah-bilah

Anda mungkin juga menyukai