Anda di halaman 1dari 17

RENCANAPELAKSANAAN PEMBELAJARAN(RPP)

SatuanPendidikan : SMP Negeri 10 KOTA SERANG


MataPelajaran : Matematika
Kelas/Semester : VIII/Ganjil
Tahun Pelajaran : 2019/2020
MateriPokok : Persamaan Linear Dua Variabel
AlokasiWaktu : 12 jam pelajaran (5 x pertemuan)

A. Kompetensi Inti
KI-1 : Menghargai dan menghayati ajaran agama yang dianutnya.
KI-2 : Menunjukkan perilaku jujur, disiplin, tanggung jawab, peduli (toleran,
gotong royong), santun, dan percaya diri dalam berinteraksi secara
efektif dengan lingkungan sosial dan alam dalam jangkauan pergaulan
dan keberadaannya
KI-3 : Memahami pengetahuan (faktual, konseptual, dan prosedural)
berdasarkan rasa ingin tahunya tentang ilmu pengetahuan, teknologi,
seni, budaya terkait fenomena dan kejadian tampak mata
KI-4 : Mencoba, mengolah, dan menyaji dalam ranah konkret (menggunakan,
mengurai, merangkai, memodifikasi, dan membuat) dan ranah abstrak
(menulis, membaca, menghitung, menggambar, dan mengarang)
sesuai dengan yang dipelajari di sekolah dan sumber lain yang sama
dalam sudut pandang/teori

B. Kompetensi Dasar dan Indikator Pencapaian Kompetensi


Kompetensi Dasar (KD) Indikator Pencapaian Kompetensi (IPK)
3.5 Menjelaskan system 1. Memahami perbedaan persamaan linear
persamaan linear dua dua variable (PLDV) dan system
variable dan persamaan linear dua variabl (SPLDV).
penyelesaiannya yang 2. Menentukan himpunan penyelesaian
dihubungkan dengan dari SPLDV dengan metode grafik
masalah kontekstual 3. Menentukan himpunan penyelesaian
dari SPLDV dengan metode substitusi
4. Menentukan himpunan penyelesaian
dari SPLDV dengan metode eliminasi.
5. Menentukan penyelesaian system
persamaan linear dua variable (SPLDV)
dengan metode eliminasi dan subtitusi
4.5 Menyelesaikan masalah 1. menyelesaikan masalah yang berkaitan
yang berkaitan dengan dengan SPLDV.
system persamaan linear dua
variabel

C. Tujuan Pembelajaran
Pertemuan I:
Siswa dapat memahami perbedaan persamaan linear dua variabel (PLDV) dan
system persamaan linear dua variable (SPLDV).
Pertemuan II:
Siswa dapat menentukan himpunan penyelesaian dari SPLDV dengan metode
grafik.
Pertemuan III:
Siswa dapat menentukan himpunan penyelesaian dari SPLDV dengan metode
substitusi.
Pertemuan IV:
1. Siswa dapat menentukan himpunan penyelesaian dari SPLDV dengan metode
eliminasi.
2. Siswa dapat menentukan penyelesaian sistem persamaan linear dua variable
(SPLDV) metode eliminasi dan subtitusi.
Pertemuan V :
Siswa dapat menyelesaikan masalah sehari-hari yang berkaitan dengan SPLDV.

Fokus Penguatan Karakter:


Kedisiplinan, Percaya Diri, dan Tanggung Jawab

D. Materi Pembelajaran
1. Materi Pembelajaran Reguler
a. Menyatakan perbedaan persamaan liniear satu variable dan dua variabel
b. Sistem persamaan linear dua variable
c. Menentukan himpunan penyelesaian system persamaan linear dua
variable
d. Penerapan system persamaan linear dua variable dalam kehidupan
sehari-hari

2. Materi Pembelajaran Pengayaan


Penerapan system persamaan linear dua variable dalam kehidupan sehari-
hari
3. Materi Pembelajaran Remedial
Menentukan himpunan penyelesaian system persamaan linear dua variable

E. Model/Metode Pembelajaran
Pendekatan : Saintifik.
Metode : Ceramah, diskusi, pemberian tugas dan Tanya jawab.
Model pembelajaran : 1. PertemuanPertama : DiscoveryLearning
2. PertemuanKedua : Demonstrasi dan Kooperatif
3. PertemuanKetiga : DemonstrasidanKooperatif
4. PertemuanKeempat : DemonstrasidanKooperatif
5. PertemuanKelima : DemonstrasidanKooperatif

F. Media dan Bahan


Alat : Spidol, penghapus, papan tulis, penggaris.
Media : Buku paket, Lembar Kerja Siswa(terlampir)

G. Sumber Belajar
i. Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan. 2017. Buku Siswa Mata Pelajaran
Matematika. Jakarta: Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan.
ii. Modul/bahan ajar,
iii. internet,
iv. Sumber lain yang relevan

H. Langkah-langkah Pembelajaran
Pertemuan pertama (2x40 menit):
Kegiatan Deskripsi Kegiatan Waktu
Pendahulua Orientasi 10 menit
n 1. Guru membuka pelajaran dengan salamdan berdoa.
2. menanyakan kabar siswa pada saat pembelajaran
akan dimulai.
3. Guru memeriksa kehadiran siswa sebagai sikap disiplin.
4. Guru menyiapkan siswa untuk mengikuti pembelajaran.
5. Guru mengecek keadaan kelas.
Apersepsi
6. Guru mengkomunikasikan kompetensi dasar dan
tujuan pembelajaran yang akan dicapai pada pertemuan
tersebut
7. Guru menginformasikan cara belajar yang akan
ditempuh
Motivasi
8. Guru memotivasi siswa dengan menyampaikan manfaat
dari materi SPLDV.
Inti Mengamati 60 menit
1. Guru menjelaskan perbedaan persamaan linear dua
variable (PLDV) dan system persamaan linear dua
variable (SPLDV).
2. Guru membagi kelompok 4–6 orang dalam satu
kelompok. Kemudian membagikan Lembar Kerja
Siswa (LKS) kepada setiap kelompok dan setiap
siswa diberikan waktu selama 4 menit untuk
membaca dan memahami pertanyaan yang
disajikan didalam LKS.
Menanya
3. Guru mengarahkan peserta didik untuk
merumuskan pertanyaan terkait dengan perbedaan
persamaan linear dua variabel (PLDV) dan system
persamaan linear dua variabel (SPLDV).
4. Guru memotivasi peserta didik dalam kelompok
untuk menuliskan dan menanyakan hal-hal yang
belum dipahami dari masalah yang disajikan dalam
Lembar Kerja.
Mengumpulkan informasi
5. Peserta didik diminta untuk membuka buku siswa
dan sumber lain untuk mengumpulkan data
tentang perbedaan persamaan linear dua variabel
(PLDV) dan sistem persamaan linear dua variable
(SPLDV).
Mengasosiasi
6. Peserta didik masing-masing kelompok membahas
dan berdiskusi tentang perbedaan persamaan linear
dua variable (PLDV) dan system persamaan linear
dua variable (SPLDV).
7. Guru berkeliling mencermati peserta didik dalam
kelompok yang mengalami kesulitan dan
memberikan kesempatan untuk bertanya tentang
hal-hal yang belum dipahami.
8. Guru memberikan bantuan kepada peserta didik di
masing-masing kelompok untuk masalah-masalah
yang dianggap sulit oleh peserta didik
9. Perserta didik dalam kelompok masing-masing
dengan bimbingan guru untuk mengaitkan,
merumuskan dan menyimpulkan tentang
perbedaan persamaan linear dua variabel (PLDV)
dan system persamaan linear dua variabel (SPLDV).
Mengkomunikasikan
10. Beberapa perwakilan kelompok menyajikan secara
tertulis/lisan jawaban atas pertanyaan yang telah
didiskusikan terkait dengan apa perbedaan
persamaan linear dua variabel (PLDV) dan system
persamaan linear dua variable (SPLDV).
11. Peserta didik yanglain dan guru memberikan
tanggapan dan menganalisis hasil presentasi
meliputi Tanya jawab untuk mengkonfirmasi,
memberikan tambahan informasi, melengkapi
informasi ataupun tanggapan lainnya.
Penutup 1. Guru membimbing siswa menyimpulkan materi tentang 10 menit
perbedaan persamaan linear dua variabel (PLDV) dan
system persamaan linear dua variable (SPLDV).
2. Guru memberikan tugas PR.
3. Guru menginformasikan garis besar materi yang akan
dipelajari pada pertemuan berikutnya.
4. Guru mengakhiri pembelajaran dengan mengucapkan
hamdalah dan salam penutup.

Pertemuan kedua (3x40menit):


Kegiatan Deskripsi Kegiatan Waktu
Pendahulua Orientasi 15 menit
n 1. Guru membuka pelajaran dengan salam dan berdoa.
2. Guru menanyakan kabar siswa pada saat pembelajaran
akan dimulai.
3. Guru memeriksa kehadiran siswa sebagai sikap disiplin.
4. Guru menyiapkan siswa untuk mengikuti pembelajaran.
5. Guru mengecek keadaan kelas.

Apersepsi
6. Guru mengkomunikasikan kompetensi dasar dan
tujuan pembelajaran yang akan dicapai pada
pertemuan tersebut
7. Guru menginformasikan cara belajar yang akan
ditempuh

Motivasi
8. Guru memotivasi siswa dengan menyampaikan
manfaat dari materi yang akan dipelajari

Inti Mengamati 90 menit


1. Guru menjelaskan tentang menentukan himpunan
penyelesaian dari SPLDV dengan metode grafik.
2. Guru membagi peserta didik menjadi beberapa
kelompok yang terdiri dari 4-6 orang
3. Peserta didik memperhatikan penjelasan yang
diberikan guru yang terkait dengan menentukan
himpunan penyelesaian dari SPLDV dengan
metode grafik.

Menanya
4. Guru mengarahkan peserta didik untuk
merumuskan pertanyaan terkait dengan Siswa
dapat menentukan himpunan penyelesaian dari
SPLDV dengan metode grafik. Guru memotivasi
peserta didik dalam kelompok untuk menuliskan
dan menanyakan hal-hal yang belum dipahami dari
masalah yang disajikan dalam Lembar Kerja.

Mengumpulkan informasi
5. Peserta didik diminta untuk membuka buku siswa
dan sumber lain untuk mengumpulkan data
tentang apa Siswa dapat menentukan himpunan
penyelesaian dari SPLDV dengan metode grafik.

Mengasosiasi
6. Peserta didik masing- masing kelompok
membahas danberdiskusi tentang menentukan
himpunan penyelesaian dariSPLDV dengan
metode grafik.
7. Guru berkeliling mencermati peserta didik dalam
kelompok yang mengalami kesulitan dan
membrikan kesempatanuntuk bertanya tantang hal-
hal yang belum dipahami.
8. Guru memberikan bantuan kepada peserta didik di
masing- masing kelompok untuk masalah-masalah
yang dianggap sulit oleh peserta didik
9. Perserta didik dalam kelompok masing- masing
dengan bimbingan guru untuk mengaitkan,
merumuskan danmenyimpulkan tentang
bagaimana menentukan himpunan penyelesaian
dari SPLDV dengan metode grafik.

Mengkomunikasikan
10. Beberapa perwakilan kelompok menyajikan
secaratertulis/lisan jawaban atas pertanyaan yang
telah didiskusikan terkait menentukan himpunan
penyelesaian dari SPLDV dengan metode grafik.
11. Peserta didik yang lain dan guru memberikan
tanggapan dan menganalisis hasil presentasi
meliputi tanya jawab untukmengkonfirmasi,
memberikan tambahan informasi, melengkapi
informasi ataupun tanggapan lainnya.
Penutup 1. Guru membimbing siswa menyimpulkan materi 15 menit
tentang menentukan himpunan penyelesaian dari
SPLDV dengan metode grafik.
2. Guru memberikan tugas PR.
3. Guru menginformasikan garis besar materi yang
akan dipelajari pada pertemuan berikutnya.
4. Guru mengakhiri pembelajaran dengan
mengucapkan hamdalah dan salam penutup.

Pertemuan ketiga (2 x40 menit):


Kegiatan Deskripsi Kegiatan Waktu
Pendahulua Orientasi 10 menit
n 1. Guru membuka pelajaran dengan salam dan berdoa.
2. Guru menanyakan kabar siswa pada saat pembelajaran
akan dimulai.
3. Guru memeriksa kehadiran siswa sebagai sikap disiplin.
4. Guru menyiapkan siswa untuk mengikuti pembelajaran.
5. Guru mengecek keadaan kelas.

Apersepsi
6. Guru mengkomunikasikan kompetensi dasar dan
tujuan pembelajaran yang akan dicapai pada
pertemuan tersebut
7. Guru menginformasikan cara belajar yang akan
ditempuh

Motivasi
8. Guru memotivasi siswa dengan menyampaikan manfaat
dari materi yang akan dipelajari
Inti Mengamati 60 menit
1. Guru membagi peserta didik menjadi beberapa
kelompok yang terdiri dari 4-6orang
2. Peserta didik memperhatikan penjelasan
yang diberikan guru yang terkait dengan
menentukan himpunan penyelesaian dari
SPLDV dengan metode substitusi.

Menanya
3. Guru mengarahkan peserta didik untuk
merumuskan pertanyaan terkait dengan
bagaimana menentukan himpunan penyelesaian
dari SPLDV dengan metode substitusi.
4. Guru memotivasi peserta didik dalam kelompok
untuk menuliskan dan menanyakan hal-hal yang
belum dipahami dari masalah yang disajikan
dalam Lembar Kerja.

Mengumpulkan informasi
5. Peserta didik diminta untuk membuka buku siswa
dan sumber lain untuk mengumpulkan data
tentang bagaimana menentukan himpunan
penyelesaian dari SPLDV dengan metode
substitusi.

Mengasosiasi
6. Peserta didik masing-masing kelompok
membahas dan berdiskusi tentang bagaimana
menentukan himpunan penyelesaian dari SPLDV
dengan metode substitusi.
7. Guru berkeliling mencermati peserta didik dalam
kelompok yang mengalami kesulitan dan
memberikan kesempatan untuk bertanya tentang
hal-hal yang belum dipahami.
8. Guru memberikan bantuan kepada peserta didik
di masing-masing kelompok untuk masalah-
masalah yang dianggap sulit oleh peserta didik
9. Perserta didik dalam kelompok masing-masing
dengan bimbingan guru untuk mengaitkan,
merumuskan dan menyimpulkan tentang
bagaimana menentukan himpunan penyelesaian
dari SPLDVdengan metode substitusi.
Penutup 1. Guru membimbing siswa menyimpulkan materi 10 menit
tentang menentukan himpunan penyelesaian dari
SPLDVdengan metode substitusi.
2. Guru memberikan tugas PR.
3. Guru menginformasikan garis besar materi yang akan
dipelajari pada pertemuan berikutnya.
4. Guru mengakhiri pembelajaran dengan
mengucapkan hamdalah dan salam penutup.

Pertemuankeempat (3x40 menit):


Kegiatan Deskripsi Kegiatan Waktu
Pendahuluan Orientasi 15 menit
1. Guru membuka pelajaran dengan salam dan berdoa.
2. Guru menanyakan kabar siswa pada saat
pembelajaran akan dimulai.
3. Guru memeriksa kehadiran siswa sebagai sikap
disiplin.
4. Guru menyiapkan siswa untuk mengikuti
pembelajaran.
5. Guru mengecek keadaan kelas.

Apersepsi
6. Guru mengkomunikasikan kompetensi dasar dan
tujuan pembelajaran yang akan dicapai pada
pertemuan tersebut
7. Guru menginformasikan cara belajar yang akan
ditempuh
Inti Mengamati 90 menit
1. Guru membagi peserta didik menjadi beberapa
kelompok yang terdiri dari 4-6 orang.
2. Peserta didik memperhatikan penjelasan yang
diberikan guru yang terkait dengan bagaimana
menentukan himpunan penyelesaian dari
SPLDV dengan metode eliminasi dan metode
campuran.
Menanya
3. Guru mengarahkan peserta didik untuk
merumuskan pertanyaan terkait dengan
bagaimana menentukan himpunan
penyelesaian dari SPLDV dengan metode
eliminasi dan metode campuran.
4. Guru memotivasi peserta didik dalam kelompok
untuk menuliskan dan menanyakan hal-hal yang
belum dipahami dari masalah yang disajikan
dalam Lembar Kerja.

Mengumpulkan informasi
5. Peserta didik diminta untuk membuka buku siswa
dan sumber lain untuk mengumpulkan data
tentang apa yang dinamakan grafik fungsi.
Mengasosiasi
6. Peserta didik masing-masing kelompok
membahas dan berdiskusi tentang bagaimana
menentukan himpunan penyelesaian dari SPLDV
dengan metode eliminasi dan metode campuran.
7. Guru berkeliling mencermati peserta didik dalam
kelompok yang mengalami kesulitan dan
memberikan kesempatan untuk bertanya
tentang hal-hal yang belum dipahami.
8. Guru memberikan bantuan kepada peserta didik
di masing-masing kelompok untuk masalah-
masalah yang dianggap sulit oleh peserta didik
9. Perserta didik dalam kelompok masing-masing
dengan bimbingan guru untuk mengaitkan,
merumuskan dan menyimpulkan tentang
bagaimana menentukan himpunan penyelesaian
dari SPLDV dengan metode eliminasi dan metode
campuran.

Mengkomunikasikan
10. Beberapa perwakilan kelompok menyajikan
secara tertulis/lisan jawaban atas pertanyaan
yang telah didiskusikan terkait bagaimana
menentukan himpunan penyelesaian dari
SPLDV dengan metode eliminasi dan metode
campuran.
11. Peserta didik yang l ain dan guru memberikan
tanggapan dan menganalisis hasil presentasi
meliputi Tanya jawab untuk mengkonfirmasi,
memberikan tambahan informasi, melengkapi
informasi ataupun tanggapanl ainnya.
Penutup 1. Guru membimbing siswa menyimpulkan materi tentang 15 menit
menentukan himpunan penyelesaian dari SPLDV
denga nmetode eliminasi dan campuran.
2. Guru memberikan tugas PR.
3. Guru menginformasikan garis besar materi yang akan
dipelajari pada pertemuan berikutnya.
4. Guru mengakhiri pembelajaran dengan mengucapkan
hamdalah dan salam penutup.

I. Penilaian Hasil Belajar


TeknikPenilaian
1. Penilaian Sikap.
a. Teknik Penilaian : Observasi.
b. Bentuk Instrumen : Lembar Observasi (Lampiran 1, 2, 3)

2. Penilaian Pengetahuan.
a. Teknik Penilaian : Tes Tertulis.
b. Bentuk Instrumen : Uraian (Lampiran 4, 5)

3. Penilaian Keterampilan.
a. Teknik Penilaian : Observasi.
b. Bentuk Instrumen : Check List (Lampiran 6)

Prosedur Penilaian

No. Aspek yang Dinilai Waktu Penilaian

1. Sikap Selama proses


a. Menunjukkan keaktifan dalam Pembelajaran dan
pembelajaran SPLDV. saat diskusi.
b. Bekerja sama dalam kegiatan kelompok.
c. Menunjukkan sikap toleransi terhadap
perbedaan pendapat dalam pemecahan
masalah.
2. Pengetahuan Penyelesaian tugas
1) Memahami perbedaan persamaan Individu dan
linear dua variable (PLDV) dan sistem kelompok.
persamaan linear dua variable (SPLDV).
2)Menentukan himpunan penyelesaian dari
SPLDV dengan metode grafik
3)Menentukan himpunan penyelesaian dari
SPLDV dengan metode substitusi
4)Menentukan himpunan penyelesaian dari
SPLDV dengan metode eliminasi.
5)Menentukanpenyelesaiansistem persamaan
3. linear dua variabel (SPLDV)
Keterampilan metode Penyelesaian tugas
a. Terampil menerapkan konsep dan (baik individu maupun
strategi pemecahan masalah kelompok) dan saat
yang berkaitan dengan SPLDV. diskusi

Pembelajaran Remedial
Berdasarkan hasil analisis ulangan harian, peserta didik yang belum
mencapai ketuntasan belajar diberi kegiatan pembelajaran remedial
dalam bentuk;
a. bimbingan perorangan jika peserta didik yang belum tuntas ≤ 20%;
b. belajar kelompok jika peserta didik yang belum tuntas antara 20% dan 50%;
dan
c. pembelajaran ulang jika peserta didik yang belum tuntas ≥ 50%.

Pembelajaran Pengayaan
Berdasarkan hasil analisis penilaian, peserta didik yang sudah mencapai
ketuntasan belajar diberi kegiatan pengayaan dalam bentuk penugasan
untuk mempelajari soal-
soal.

Kota Serang, Juli 2022

TIM MATEMATIKA
LAMPIRAN : JURNAL PENILAIAN SIKAP
JURNAL PENILAIAN SIKAP SPIRITUAL

NAMA SEKOLAH :
KELAS/ SEMESTER :
TAHUN PELAJARAN :

NAMA
CATATAN BUTIR TINDAK
NO WAKTU PESERTA TTD
PERILAKU SIKAP LANJUT
DIDIK
1
2
3
4
5
6
7
8
9
10
11
12
13
13
15
16
17
18
19
20
Dst
JURNAL PENILAIAN SIKAP SOSIAL

NAMA SEKOLAH :
KELAS/ SEMESTER :
TAHUN PELAJARAN :

NAMA
CATATAN BUTIR TINDAK
NO WAKTU PESERTA TTD
PERILAKU SIKAP LANJUT
DIDIK
1
2
3
4
5
6
7
8
9
10
11
12
13
14
15
16
17
18
19
20
dst

Anda mungkin juga menyukai