Anda di halaman 1dari 10

TEKS HIKAYAT

X PPLG 1
TEKS HIKAYAT?

• Pengertian
• Nilai-nilai dalam teks hikayat
• Karakteristik
• Unsur instrinsik dan ekstrinsik

Presentation title 2
Pengertian
Dalam sastra Melayu lama, pengertian hikayat adalah cerita rekaan
berbentuk prosa panjang berbahasa Melayu, yang menceritakan tentang
kehebatan dan kepahlawanan orang ternama dengan segala kesaktian
dan keanehan yang dimiliki. Orang ternama yang menjadi tokoh dalam
hikayat biasanya raja, putera-puteri raja, orang-orang suci, dan
sebagainya.

Presentation title 3
NILAI-NILAI DALAM TEKS HIKAYAT

Nilai Religius Nilai Budaya

Nilai Moral​ Nilai Sosial

Nilai Edukasi Nilai Estetika

Presentation title 4
KARAKTERISTIK TEKS HIKAYAT

➢ Kemustahilan: Teks hikayat banyak mengandung kemustahilan, baik dari segi bahasa
maupun dari segi cerita. Contohnya seperti bayi lahir disertai pedang dan panah. Kemudian
contoh lainnya yaitu seorang putri yang keluar dari gendang.

➢ Kesaktian: Tokoh dalam hikayat seringkali diceritakan memiliki kesaktian tertentu.


Contohnya yaitu tokoh Garuda yang memiliki kemampuan merusak kerajaan dikalahkan
oleh Syah Peri. Lalu, contoh lainnya yaitu Raksasa yang memberi sarung kesaktian untuk
mengubah wujud.
➢ Anonim: Hikayat bersifat anonim, hikayat diceritakan dari lisan ke lisan.

Presentation title 5
KARAKTERISTIK TEKS HIKAYAT

➢ Istana Sentris: bertema dan berlatar kerajaan. Seperti terdapat tokoh raja, anak raja,
prajurit. Selain itu tempat seperti negeri, istana,dll.
➢ Penyebaran secara lisan
➢ Tradisional
➢ Gaya Bahasa: Konjungsi, majas.
➢ menggunakan gaya arkais: Hikayat bersifat arkais yaitu menggunakan bahasa yang sudah
lampau. Bahasa yang digunakan dalam hikayat sudah jarang dipakai atau tidak lazim
digunakan dalam komunikasi masa kini. Contohnya seperti hatta, titah, upeti, dan bejana.
➢ Mengungkapkan hal-hal yang mustahil atau tidak masuk akal.

Presentation title 6
UNSUR INSTRINSIK

Tema
Tokoh
(Pokok Persoalan) ​
Amanat Alur

Latar Sudut Pandang

Presentation title 7
UNSUR EKSTRINSIK
Unsur ekstrinsik merupakan unsur pembangun cerita yang
berasal dari luar cerita. Namun, unsur hikayat cukup
mempengaruhi cerita yang dibuat. Unsur ekstrinsik ini
meliputi nilai moral, gaya bahasa, adat, etika, dan budaya.

Presentation title 8
“ Buatlah semua menjadi mudah tanpa
harus membuat diri sendiri menjadi
kesulitan.
- Fatimah ”
TUGAS!

• Setelah mempelajari teks hikayat, tentukan nilai-nilai yang terkandung Dalam


hikayat!
• Karakteristik apakah yang paling menonjol Dalam teks hikayat yang kalian baca!
• Carilah kata arkais yang terdapat dalam teks hikayat!

10

Anda mungkin juga menyukai