Anda di halaman 1dari 3

Nama : Dendi Supriyadi

Nim : 837140496
Pokjar : Cilamaya

- Lembar Soal Dan Jawaban soal Hak Asasi Manusia ;.

1. Membicarakan mengenai peran penting HAM berarti membicarakan kelangsungan hidup setiap
individu, perkembangannya, dan kemerdekaannya. Jelaskan argumen dari pernyataan tersebut!

2. UU No 26 Tahun 2000 merupakan aturan yang mengatur tentang pengadilan HAM yang akan
mengadili tentang pelanggaran HAM berat. Salah satu pelanggaran HAM berat adalah genosida.
Jelaskan pendapat saudara, dab bagaimana Undang-undang ini mengatur?

3. War Crimes  adalah kejahatan HAM yang sangat berat dalam pergaulan internasional. Bagaimana
Statuta Roma mengaturnya?

4. Empat proses (langkah) penyelesaian kasus pelanggaran HAM, diawali dari langkah pengkajian.
Apa saja yang terjadi pada langkah awal ini? 

5. Perlindungan HAM yang terdapat dalam UUD 1945 dapat dikelompokkan menjadi 4 bagian satu
diantaranya yaitu, kelompok perlindungan terhadap hak-hak sipil. Uraikan pendapat saudara!
Jawaban soal ;

1. sejak adanya HAM tidak ada lagi kekerasan dalam pengajaran, contoh nya: dahulu anak murid
yang nakal akan dipukuli gurunya dan cara mengajar nya lumayan keras, Nmun Menurut saya
walaupun ada HAM masih tetap ada yang melakukan kekerasan, jadi setidak nya adanya HAM
bisa meminimalisir Kejadian Kejadian yang tidak di ingikan
2. Undang Undang  Nomor 26 Tahun 2000 adalah sebuah Undang-undang yang mengatur Tentang
Pengadilan Hak Asasi Manusia.

Secara historis UU Pengadilan HAM lahir karena amanat Bab IX Pasal 104 Ayat (1) UU No. 39
Tahun 1999. Dengan lahirnya UU No. 26 Tahun 2000 tentang Pengadilan HAM tersebut, maka
penyelesaian kasus HAM berat dilakukan dilingkungan Peradilan Umum. Ini merupakan wujud dari
kepedulian negara terhadap warga negaranya sendiri. Negara menyadari bahwa perlunya suatu
lembaga yang menjamin akan hak pribadi seseorang. Jaminan inilah yang diharapkan nantinya
setiap individu dapat mengetahui batas haknya dan menghargai hak orang lain. Sehingga tidak
terjadi apa yang dinamakan pelanggaran HAM berat untuk kedepannya.

Dengan diundangkannya UU ini, setidaknya memberikan kesempatan untuk membuka kembali


kasus pelanggaran HAM berat yang penah terjadi di Indonesia sebelum diundangkan UU
Pengadilan HAM sebagaimana diatur dalam Pasal 43-44 tentang Pengadilan HAM Ad Hoc. Dan
Pasal 46 tentang tidak berlakunya ketentuan kadaluwarsa dalam pelanggaran HAM yang berat.
Masuknya ketentuan tersebut dimaksudkan agar kasus-kasus yang terjadi sebelum
diundangkannya UU No. 26 Tahun 2000 tentang Pengadilan HAM dapat diadili.

Dalam UU No. 26 Tahun 2000 hukum acara atas pelanggaran HAM berat dilakukan berdasarkan
ketentuan hukum acara pidana yang terdiri dari:

1. Jaksa Agung sebagai penyidik berwenang melakukan penangkapan.


2. Jaksa Agung sebagai penyidik berwenang melakukan penahanan.
3. Komnas HAM sebagai penyelidik berwenang melakukan penyelidikan.
4. Jaksa Agung sebagai penyidik berwenang melakukan penyidikan.
5. Jaksa Agung sebagai penyidik berwenang melakukan penuntutan.
6. Pemeriksaan dilakukan dan diputuskan oleh Majelis Hakim Pengadilan HAM.

3. Statuta Roma menentukan empat inti kejahatan internasional: genosida, kejahatan melawan


kemanusiaan, kejahatan perang, dan kejahatan agresi. Kejahatan-kejahatan tersebut "tidak
menjadi subyek untuk statuta pembatasan".

4. adapun proses penyelesaian kasus pelanggaran HAM berat sesuai uu tersebut adalah sebagai


berikut :
 dilanjutkan penyidikan.  penyelidikan dilakukan oleh KOMNASHAM.
 dilanjutkan penuntutan.
 dilanjutkan dengan pemeriksaan di pengadilan.
 keputusan oleh pengadilan HAM

5. Pada sidang tahun 1951, Majelis Umum PBB meminta kepada Komisi HAM PBB untuk merancang
Kovenan tentang hak sipil dan politik yang memuat sebanyak mungkin ketentuan pasal yang akan
menetapkan bahwa semua rakyat mempunyai hak untuk menentukan nasibnya sendiri. Komisi
HAM PBB tersebut berhasil menyelesaikan rancangan kovenan sesuai dengan keputusan Majelis
Umum PBB pada 1951 dan setelah dilakukan pembahasan pasal demi pasal, akhirnya Majelis
Umum PBB melalui Resolusi No. 2200 A (XXI) mengesahkan International Covenant on Civil and
Political Rights  (Kovenan Internasional tentang Hak-Hak Sipil dan Politik), dan Optional Protocol to
the International Covenant on Civil and Political Rights  (Opsional Protokol Kovenan Internasional
tentang Hak Sipil dan Politik) secara bersama-sama pada 16 Desember 1966 dan berlaku pada 23
Maret 1976.

Anda mungkin juga menyukai