Anda di halaman 1dari 18

TENSE

(PROGRESSIVE/
CONTINOUS)
MS. WIWIK
Kompetensi Dasar
3.5.Menerapkan fungsi sosial, struktur teks, dan unsur kebahasaan teks interaksi transaksional lisan dan tulis yang
melibatkan tindakan memberi dan meminta informasi terkait keadaan/ tindakan/kegiatan/ kejadian yang sedang dilakukan/
terjadi pada saat ini, waktu lampau, dan waktu yang akan datang, sesuai dengan konteks penggunaannya (perhatikan unsur
kebahasaan present continuous, past continuous, will+continuous)

4.5. Menyusun teks interaksi transaksional lisan dan tulis sangat pendek dan sederhana yang melibatkan tindakanmemberi
dan meminta informasi terkait keadaan/ tindakan/kegiatan/kejadian yang sedang dilakukan/ terjadi pada saat ini, waktu
lampau, dan waktu yang akan datang, dengan memperhatikan fungsisosial, struktur teks, dan unsur kebahasaan yang benar
dan sesuai konteks
Indikator Pencapaian Kompetensi

1. Menentukan tujuan komunikasi teks interaksi transaksional lisan dan tulis


2. Mengidentifikasi struktur teks interaksi transaksional lisan dan tulis
3. Menggunakan unsur kebahasaan teks interaksi transaksional lisan dan tulis
4, Menyusun teks interaksi transaksional singkat sederhana tentang kegiatan yang
sedang berlangsung saat ini, masa lampau dan yang akan datang.
5. Melakukan dialog tentang kegiatan yang menyatakan dan menanyakan kegiatan yang
sedang berlangsung saat ini, masa lampau dan yang akan datang.
Tujuan Pembelajaran

1. Dengan membaca sebuah dialog peserta didik dapat menentukan tujuan


komunikatif 5. Dengan menyusun kata menjadi kalimat peserta didik dapat menggunakan unsur
dari dialog tersebut dengan tepat. kebahasaan teks interaksi transaksional singkat sederhana tentang kegiatan yang
2. Dengan melengkapi sebuah dialog peserta didik dapat mengidentifikasi struktur berlangsung pada waktu yang akan datang dengan tepat
6. Dengan melengkapi tabel peserta didik dapat dapat menggunakan unsur
teks
kebahasaan teks interaksi transaksional singkat sederhana tentang kegiatan yang
memberi dan meminta informasi terkait keadaan/ tindakan/kegiatan/kejadian yang
sedang berlangsung saat ini, pada waktu lampau dan waktu yang akan datang
sedang dilakukan/ terjadi pada saat ini, waktu lampau, dan waktu yang akan datang
dengan tepat
dengan tepat.
7.Dengan menjodohkan ungkapan yang disediakan peserta didik dapat menyusun sebuah
3. Dengan menyusun kata menjadi kalimat peserta didik dapat menggunakan unsur teks interaksi transaksional singkat sederhana tentang kegiatan yang
kebahasaan teks interaksi transaksional singkat sederhana tentang kegiatan yang sedang berlangsung saat ini, pada waktu lampau dan waktu yang akan datang
sedang berlangsung saat ini dengan tepat dengan tepat.
4. Dengan menyusun kata menjadi kalimat peserta didik dapat menggunakan unsur 8.Dengan bekerja secara berpasangan peserta didik dapat melakukan dialog tentang
kebahasaan teks interaksi transaksional singkat sederhana tentang kegiatan yang meminta dan memberi informasi terkait kegiatan yang sedang berlangsung saat ini,
berlangsung pada waktu lampau dengan tepat. pada waktu lampau dan waktu yang akan datang dengan santun.
Konsep
·Fungsi sosial


·Struktur ·Unsur
kebahasaan
teks


-Kalimat deklaratif dan interogative dalam present continuous
Mendeskripsikan, melaporkan, -Memulai
tense, past continuous,
menjelaskan -Menanggapi (diharapkan/di dan continuous dengan modal will.

luar dugaan) -Klausa adverbial dengan kata sambung when... , while...
-Nomina singular dan plural dengan atau tanpa a, the, this, those, my,

their, dsb.
-Ucapan, tekanan kata, intonasi, ejaan, tanda baca, dan tulisan tangan

1. PRESENT CONTINUOUS TENSE


Present continuous
Present continuous tense
tense // Present
Present Progressive
Progressive Tense
Tense merupakan
merupakan
tenses yang
tenses yang digunakan
digunakan untuk
untuk menggambarkan
menggambarkan suatu
suatu kegiatan
kegiatan yang
yang
dilakukan sedang
dilakukan sedang terjadi
terjadi // berlangsung.
berlangsung. Tenses
Tenses ini
ini memiliki
memiliki fungsi
fungsi
untuk mengekspresikan
untuk mengekspresikan suatu
suatu kegiatan
kegiatan yang
yang bersifat
bersifat continue
continue //
berkelanjutan.
berkelanjutan.

Kalimat Negatif Kalimat Interogatif


Kalimat Positif S + to be + not + Verb-ing
S + to be + Verb – ing To be + S + Verb-ing?

She is working at a Hospital My mother is not waiting your mom Are you learning French now?
Deny is writing a novel Budi and Ani aren’t playing very well Is She cooking now?
It’s raining now

My mother is waiting your mom


Present Continuous Tense digunakan untuk aktifitas sekarang selama periode waktu
tertentu. Tenses ini menggambarkn bahwa aktifitas telah dimulai tetapi belum selesai. Ada
beberapa ekspresi waktu yang menunjukkan Present Continuous Tense yakni now, at the
moment, at present, just, already, dan still.
2. PAST CONTINUOUS TENSE

Past progressive
Past progressive // Past
Past Continuous
Continuous Tense
Tense merupakan
merupakan tenses
tenses yang
yang berfungi
berfungi untuk
untuk
menggambarkan aktifitas
menggambarkan aktifitas yang
yang terjadi
terjadi sebelum
sebelum sekarang
sekarang // terjadi
terjadi dimasa
dimasa lalu
lalu dan
dan
masih berlangsung
masih berlangsung saat
saat ini.
ini. Singkatnya
Singkatnya yakni
yakni aksi
aksi yang
yang dilakukan
dilakukan terjadi
terjadi dimasa
dimasa lalu
lalu
namun belum
namun belum selesai.
selesai. Past
Past continuous
continuous tense
tense berbeda
berbeda dengan
dengan Simple
Simple Past
Past Tense
Tense yang
yang
menunjukkan bahwa
menunjukkan bahwa aktifitas
aktifitas telah
telah diselesaikan,
diselesaikan, namun
namun keduanya
keduanya bisa
bisa digunakan
digunakan
secara bersamaan
secara bersamaan dalam
dalam satu
satu kalimat.
kalimat.

Kalimat Positif Kalimat Negatif Kalimat Interogatif


S + be (was/were) + Verb-ing + O S + be (was/were) + not + Be (was/were) + S + Verb-
Verb-ing + O ing + O?

Ayah was coming to my sister I was not coming to Fahri show Were they studying Javanese?
graduation Tom and Maria were not studying What were you thinking about?
Lesti and Danang were watching

movie in the laptop

Subject tunggal yaitu I, She, He, It, Tom, dan the dog, terkecuali subject You
menggunakan be “was”.
Subject jamak/lebih dari satu yaitu You, They, We, Tom and Jarry, dan the dogs
menggunakan be “were”
3. FUTURE CONTINUOUS TENSE

Future continuous
Future continuous tense
tense // future
future progressive
progressive merupakan
merupakan bentuk
bentuk tenses
tenses
yang digunakan
yang digunakan untuk
untuk menyatakan
menyatakan kejadian
kejadian yang
yang akan
akan sedang
sedang berlangsung
berlangsung
pada suatu
pada suatu waktu
waktu didi masa
masa yang
yang akan
akan datang
datang dengan
dengan menggunakan
menggunakan
keterangan waktu
keterangan waktu tertentu.
tertentu. Secara
Secara singkat
singkat tenses
tenses ini
ini menggambarkan
menggambarkan
bahwa aktifitas
bahwa aktifitas telah
telah dimulai
dimulai tetapi
tetapi belum
belum selesai
selesai pada
pada saat
saat itu.
itu.

Kalimat Positif Kalimat Negatif Kalimat Interogatif


Subject + will be +V-ing Subject + will + not + be Will + subject + be + V-
+ V-ing ing

Sintia will be working at the library Sintia will not be working at the Will Sintia be working at the
when you arrive library when you arrive library when I arrive?
He will be studying at 3 a.m. He will not be studying at 8 p.m. Will He be studying at 3 a.m.?

Future continuous tense digunakan untuk menyatakan aktifitas yang akan sedang berlangsung pada suatu waktu di masa
mendatang dengan menggunakan keterangan waktu tertentu. Future continuous tense juga berfungsu untuk menyatakan peristiwa
yang akan sedang berlangsung dimasa depan saat ada peristiwa lain yang juga terjadi di masa yang akan datang. Tenses ini
menggunakan Time expression berupa adverb of time (phrase) atau adverbial clause of time. Beberapa keterangan waktu tersebut
yakni tomorrow morning (besok pagi), next summer (musim panas selanjutnya), at 8 p.m. (pada pukul 8 malam), when + Simple Present
Tense.
Personal Skills
Skills 1 Skills 2 Skills 3
Presentation are Presentation are Presentation are
communication tools that can communication tools that can communication tools that can
be used as demontrations, be used as demontrations, be used as demontrations,
lectures, reports, and more. lectures, reports, and more. lectures, reports, and more.
let's work
together
good luck

Anda mungkin juga menyukai