Anda di halaman 1dari 13

PEMERINTAH DAERAH DAERAH ISTIMEWA YOGYAKARTA

DINAS PENDIDIKAN PEMUDA DAN OLAHRAGA

SMA NEGERI 6 YOGYAKARTA


The research school of jogja
Jalan C. Simanjuntak No 2 Yogyakarta 55223 Telepon 513335
E-mail: sman6_yogyakarta@yahoo.com Website: www.sma6jogja.com

PENGESAHAN

LAPORAN PENGEMBANGAN DIRI

BIMTEK GURU MATA PELAJARAN TAHUN AGGARAN 2018  


Oleh:

1. Nama Guru : Drs Doso Atmono

2. NIP : 19660813 199412 1 004

Pangkat/Golongan : PEMBINA / IVa


3.
Jabatan Guru / GURU MADYA

Nama Sekolah : SMA Negeri 6 Yogyakarta


4.
Alamat Sekolah : Jalan C Simanjuntak No.2 Yogyakarta

5. Mengajar Mata Pelajaran : Fisika

Yogyakarta, 16 Juli 2018

Kepala Sekolah Koordinator PKB,

Drs. Munjid Nur Alamsyah, MM Dra Hj Eni Widayanti, M.Eng


NIP. 19611212 198703 1 007 NIP. 19600128 198803 2 003
KATA PENGANTAR

Puji syukur kami panjatkan kepada Alloh SWT atas limpahan dan rahmat serta hidayahNya
sehingga laporan Bimtek Guru Mata Pelajaran SMA Tahun Anggaran 2018 dapat terselesaikan
dengan lancar.

Laporan bimtek ini penulis susun sebagai salah satu kegiatan pengembangan diri yang saat
ini sangat diperlukan dan bermanfaat bagi para pendidik untuk menambah wawasan dan
pengetahuan.

Penulis menyadari bahwa dalam penyusunan laporan ini masih jauh dari sempurna untuk
itu saran dan kritik yang bersifat membangun sangat penulis harapkan guna perbaikkan
selanjutnya.

Semoga laporan ini bermanfaat bagi semua pihak khususnya bagi para pendidik Sekolah
Menengah Atas di Yogyakarta.

Penyusun,

Drs Doso Atmono


NIP. 19660813 199412 1 004
BAB I

BAGIAN AWAL

1. JUDUL DIKLAT
Diklat yang penulis ikuti berjudul :
“ WORKSHOP PENGUATAN IMPLEMENTASI SISTEM PENJAMINAN MUTU
INTERNAL ( SPMI ) SASARAN TAHUN 2018 ”
2. WAKTU PELAKSANAAN
Kegiatan pelatihan ini diselenggarakan pada tanggal 3,4,5 Mei 2018
Adapun Jadwal Pelaksanaan diklat diatur sebagai berikut :
Kamis, 03 Mei 2018

Waktu Kegiatan Narasumber Tempat

Ruang Auditorium Ki
07.00 – 08.00 Cek-In Panitia Hajar LPMP DI
Yogyakarta
Ruang Auditorium Ki
08.00 – 09.00 Pembukaan/PreTest Panitia Hajar LPMP DI
Yogyakarta
Kebijakan Peningkatan Kepala LPMP DI Ruang Auditorium Ki
09.00 – 10.00 Hajar LPMP DI
Mutu Pendidikan Yogyakarta
Yogyakarta
10.00 – 10.15 Istirahat Panitia
Dokumen Sistem Ruang Rapat 3 LPMP DI
10.15 – 11.15 Dody Arianto, M.Pd
Penjaminan Mutu Internal Yogyakarta
Dokumen Sistem Ruang Rapat 3 LPMP DI
11.15 – 12.15 Dody Arianto, M.Pd
Penjaminan Mutu Internal Yogyakarta
Ruang Rapat 3 LPMP DI
12.15 – 13.00 Ishoma Panitia
Yogyakarta
Peran Sekolah dalam
Ruang Rapat 3 LPMP DI
13.00 – 14.00 Membangun Tri Pusat Dwi Widiani, M.Hum
Yogyakarta
Pendidikan
Peran Sekolah dalam
Ruang Rapat 3 LPMP DI
14.00 – 15.00 Membangun Tri Pusat Dwi Widiani, M.Hum
Yogyakarta
Pendidikan
Ruang Rapat 3 LPMP DI
15.00 – 15.30 Istirahat Panitia
Yogyakarta
Tindak lanjut Evaluasi
Sekolah Model 2017: Susianto, M.Pd Ruang Rapat 3 LPMP DI
15.30 – 16.30
SPMI, Akademik, Yogyakarta
Program Unggulan
16.30 – 17.30 Tindak lanjut Evaluasi Susianto, M.Pd Ruang Rapat 3 LPMP DI
Sekolah Model 2017: Yogyakarta
SPMI, Akademik,
Program Unggulan
Jumat, 04 Mei 2018

Waktu Kegiatan Narasumber Tempat

Integrasi Pendidikan
Karakter, Literasi dan
Ruang Rapat 3 LPMP DI
07.00 – 08.00 Ketrampilan Berpikir Dr Sugiyanto, M.Pd
Yogyakarta
Tingkat Tinggi ( HOTS )
dalam Pembelajaran
Integrasi Pendidikan
Karakter, Literasi dan
Ruang Rapat 3 LPMP DI
08.00 – 09.00 Ketrampilan Berpikir Dr Sugiyanto, M.Pd
Yogyakarta
Tingkat Tinggi ( HOTS )
dalam Pembelajaran
Integrasi Pendidikan
Karakter, Literasi dan
Ruang Rapat 3 LPMP DI
09.00 – 10.00 Ketrampilan Berpikir Dr Sugiyanto, M.Pd
Yogyakarta
Tingkat Tinggi ( HOTS )
dalam Pembelajaran
Ruang Rapat 3 LPMP DI
10.00 – 10.15 Istirahat Panitia
Yogyakarta
Pengembangan Soal Drs Yoko Rimy,
Ruang Rapat 3 LPMP DI
10.15 – 11.15 Keterampilan Berpikir M.Si / Dra Sri Heny
Yogyakarta
Tingkat Tinggi ( HOTS ) Kusningsih
Ruang Rapat 3 LPMP DI
11.15 – 12.15 Ishoma Panitia
Yogyakarta
Ruang Rapat 3 LPMP DI
12.15 – 13.00 Ishoma Panitia
Yogyakarta
Pengembangan Soal Drs Yoko Rimy,
Keterampilan Berpikir Ruang Rapat 3 LPMP DI
13.00 – 14.00 M.Si / Dra Sri Heny
Tingkat Tinggi ( HOTS ) Yogyakarta
Kusningsih
Pengembangan Soal Drs Yoko Rimy,
Keterampilan Berpikir Ruang Rapat 3 LPMP DI
14.00 – 15.00 M.Si / Dra Sri Heny
Tingkat Tinggi ( HOTS ) Yogyakarta
Kusningsih
Ruang Rapat 3 LPMP DI
15.00 – 15.30 Istirahat Panitia
Yogyakarta
Drs Yoko Rimy,
Ruang Rapat 3 LPMP DI
15.30 – 16.30 Monitoring dan Evaluasi M.Si / Dra Sri Heny
Yogyakarta
Kusningsih
Dr Arwan Rifa’I, Ruang Rapat 3 LPMP DI
16.30 – 17.30 Monitoring dan Evaluasi
M.Pd Yogyakarta
Sabtu, 05 Mei 2018

Waktu Kegiatan Narasumber Tempat

Penyusunan Action Plan Dwi Widiani, Ruang Rapat 3 LPMP DI


07.00 – 08.00
Implementasi SPMI M.Hum Yogyakarta
Penyusunan Action Plan Dwi Widiani, Ruang Rapat 3 LPMP DI
08.00 – 09.00
Implementasi SPMI M.Hum Yogyakarta
Penyusunan Action Plan Dwi Widiani, Ruang Rapat 3 LPMP DI
09.00 – 10.00
Implementasi SPMI M.Hum Yogyakarta
Ruang Rapat 3 LPMP DI
10.00 – 10.15 Istirahat Panitia
Yogyakarta
Penyusunan Action Plan Dwi Widiani, Ruang Rapat 3 LPMP DI
10.15 – 11.15
Implementasi SPMI M.Hum Yogyakarta
SPMI dalam Perspektif Kasi PMS LPMP Ruang Rapat 3 LPMP DI
11.15 – 12.15
Pendidikan Abad 21 DIY Yogyakarta
Ruang Auditorium Ki
12.15 – 13.00 Ishoma Panitia Hajar LPMP DI
Yogyakarta
Ruang Auditorium Ki
13.00 – 14.00 PosTest/Penutupan Panitia Hajar LPMP DI
Yogyakarta

3. LOKASI KEGIATAN
Lokasi tempat dilaksanakannya kegiatan ini di Lembaga Penjaminan Mutu Pendidikan
( LPMP ) Daerah Istimewa Yogyakarta
4. TUJUAN PENYELENGGARA
Tujuan diadakannya kegiatan ini diharapkan para peserta dapat:
1) Mengetahui dan memahami Kebijakan Peningkatan Mutu Pendidikan
2) Mengetahui dan memahami SPMI dalam Perspektif Pendidikan Abad 21
3) Menyusun analisa Tindak Lanjut Evaluasi Sekolah Model 2017: SPMI, Akademik,
Program Unggulan
4) Mengintegrasikan Pendidikan Karakter, Literasi dan Keterampilan Berpikir Tingkat
Tinggi ( HOTS ) dalam Pembelajaran
5) Menyusun dan mengembangkan Soal Keterampilan Berpikir Tingkat Tinggi ( HOTS )
6) Dapat menyusun dan mengimplementasikan Dokumen SPMI
7) Mengimplemtasikan Peran Sekolah dalam Membangun Tri Pusat Pendidikan
5. SURAT PENUGASAN
Pada saat akan melaksanakan workshop peserta diberi Surat Tugas dari Kepala Sekolah
untuk mengikuti kegiatan diklat/bimtek dan setelah selesai peserta diharap melapor sebagai
rasa tanggung jawabnya.

6. FOTO COPY SERTIFIKAT


Hasil dari kegiatan WORKSHOP PENGUATAN IMPLEMENTASI SISTEM PENJAMINAN
MUTU INTERNAL ( SPMI ) SASARAN TAHUN 2018, peserta mendapatkan sertifikat
sebagai bukti keikutsertaan . Bukti terlampir
BAB II
BAGIAN ISI

1. TUJUAN DIKLAT YANG DILAKUKAN


Tujuan Penulis mengikuti “ WORKSHOP PENGUATAN IMPLEMENTASI SISTEM
PENJAMINAN MUTU INTERNAL ( SPMI ) SASARAN TAHUN 2018 ” adalah untuk:
1) Mengetahui dan memahami Kebijakan Peningkatan Mutu Pendidikan
2) Mengetahui dan memahami SPMI dalam Perspektif Pendidikan Abad 21
3) Menyusun analisa Tindak Lanjut Evaluasi Sekolah Model 2017: SPMI, Akademik,
Program Unggulan
4) Mengintegrasikan Pendidikan Karakter, Literasi dan Keterampilan Berpikir Tingkat
Tinggi ( HOTS ) dalam Pembelajaran
5) Menyusun dan mengembangkan Soal Keterampilan Berpikir Tingkat Tinggi ( HOTS )
6) Dapat menyusun dan mengimplementasikan Dokumen SPMI
2. ISI MATERI YANG DISAJIKAN
Adapun Materi yang disampaikan meliputi :

ALOKASI
NO MATERI
WAKTU
1 Kebijakan Peningkatan Mutu Pendidikan 1 Jpl
Sistem Penjaminan Mutu Internal dalam Perspektif Pendidikan
2 1 Jpl
Abad 21
Tindak Lanjut Evaluasi Sekolah Model 2017: SPMI, Akademik,
3 2 Jpl
Program Unggulan
4 Monitoring Dan Evaluasi 4 Jpl
Integrasi Pendidikan Karakter, Literasi dan Ketrampilan Berpikir
5 5 Jpl
Tingkat Tinggi ( HOTS ) dalam Pembelajaran
Pengembangan Soal Keterampilan Berpikir Tingkat Tinggi ( HOTS
6 5 Jpl
)
7 Dokumen Sistem Penjaminan Mutu Internal 4 Jpl
8 Peran Sekolah Dalam Membangun Tri Pusat Pendidikan 2 Jpl
9 Penyusunan Action Plan Implementasi SPMI 4 Jpl
10 Pengukuran Kompetensi dan Evaluasi kegiatan 2 Jpl
Jumlah 30 Jpl
Penjelasan :

a. Kebijakan Peningkatan Mutu Pendidikan

Pada materi ini disampaikan bahwa salah satu kebijakan dan program kegiatan Lembaga
Penjaminan Mutu Pendidikan ( LPMP ) DI Yogyakarta adalah mengadakan workshop
penguatan system penjaminan mutu internal bertujuan membekali sekolah model dalam
melaksanakan system penjaminan mutu internal.

b. Sistem Penjaminan Mutu Internal dalam Perspektif Pendidikan Abad 21

Pada materi ini disampaikan tentang filosofi penjaminan mutu pendidikan dalam upaya
peningkatan mutu pendidikan berkelanjut pada sekolah untuk menyongsong tuntutan abad
21

c. Tindak Lanjut Evaluasi Sekolah Model 2017: SPMI, Akademik, Program Unggulan
Pada materi ini dilakukan Evaluasi Implementasi SPMI pada sekolah model 2017, kendala
yang dihadapi pelaksanaan Implementasi pada sekolah model 2017 pada bulan September
2017, jadi pelaksanaannya kurang efektif karena kegiatan pembelajaran sudah berlangsung,
sehingga workshop yang diadakan terkesan terlambat. Tindak Lanjut untuk tahun 2018
Implementasi SPMI dimulai pertengahan Juli 2013, sehingga pelaksanaan workshop
pembelajaran lebih efektif.

d. Monitoring dan Evaluasi Pemenuhan Mutu


Pada materi ini disampaikan tugas Tim Penjaminan Mutu Sekolah antara lain
mengkoordinasikan pelaksanaan penjaminan mutu di tingkat satuan pendidikan,
melakukan pembinaan, pembimbingan, pendampingan, dan supervisi terhadap pelaku
pendidikan di satuan pendidikan dalam pengembangan dan penjaminan mutu pendidikan,
melaksanakan pemetaan mutu pendidikan berdasarkan data mutu pendidikan di satuan
pendidikan, melakukan monitoring dan evaluasi proses pelaksanaan pemenuhan mutu yang
telah dilakukan dan memberikan rekomendasi strategi pemenuhan mutu berdasarkan hasil
monitoring dan evaluasi kepada kepala satuan pendidikan.

e. Integrasi Pendidikan Karakter, Literasi dan Ketrampilan Berpikir Tingkat Tinggi ( HOTS )
dalam Pembelajaran
Pada materi ini disampaikan membuat RPP yang mengintegrasikan Pendidikan Karakter,
Literasi dan Ketrampilan Berpikir Tingkat Tinggi ( HOTS ) dalam Pembelajaran

f. Pengembangan Soal Keterampilan Berpikir Tingkat Tinggi ( HOTS )


Pada materi ini disampaikan pengembangan instrumen penilaian soal keterampilan berpikir
tingkat tinggi ( HOTS )

g. Dokumen Sistem Penjaminan Mutu Internal


Pada materi ini disampaikan identifikasi kebutuhan SOP, mengembangkan SOP
Pembelajaran dan SOP Penilaian

h. Peran Sekolah Dalam Membangun Tri Pusat Pendidikan


Pada materi ini disampaikan membuat RPP yang melibatkan Tri Pusat Pendidikan dalam
Pembelajaran

i. Penyusunan Action Plan Implementasi SPMI


Pada materi ini disampaikan penyusunan action plan Implementasi SPMI yaitu unutk
Program Unggulan SMA Negeri 6 Yogyakarta mengambil Kewirausahaan dan untuk
Implemntasi Tri Pusat Pendidikan mengambil PPK ( Pelaksanaan Pendidikan Karakter )

j. Pengukuran Kompetensi dan Evaluasi kegiatan


Pada materi ini disampaikan tugas Tim Penjaminan Mutu Sekolah antara lain
mengkoordinasikan pelaksanaan penjaminan mutu di tingkat satuan pendidikan,
melakukan pembinaan, pembimbingan, pendampingan, dan supervisi terhadap pelaku
pendidikan di satuan pendidikan dalam pengembangan dan penjaminan mutu pendidikan,
melaksanakan pemetaan mutu pendidikan berdasarkan data mutu pendidikan di satuan
pendidikan, melakukan monitoring dan evaluasi proses pelaksanaan pemenuhan mutu yang
telah dilakukan dan memberikan rekomendasi strategi pemenuhan mutu berdasarkan hasil
monitoring dan evaluasi kepada kepala satuan pendidikan.

3. TINDAK LANJUT
Dari hasil mengikuti diklat ini, penulis akan menindak lanjuti dengan :
a. Mengimplementasikan system penjaminan mutu sebagai sekolah model 2018
b. RKS berdasarkan rapor mutu PMP tahun 2017
c. Menentukan keperluan SOP dan menyusun SOP Pembelajaran dan SOP Penilaian
d. Menyusun RPP yang mengintegrasikan Pendidikan Karakter, Literasi dan Ketrampilan
Berpikir Tingkat Tinggi ( HOTS ) dalam Pembelajaran
e. Mengembangkan instrumen penilaian soal keterampilan berpikir tingkat tinggi (HOTS)
f. Implementasi Program Unggulan Kewirausahaan dan Pelaksanaan Pendidikan Karakter

4. DAMPAK / MANFAAT TERHADAP KOMPETENSI GURU


Dampak/ Manfaat dari worksop “WORKSHOP PENGUATAN IMPLEMENTASI SISTEM
PENJAMINAN MUTU INTERNAL ( SPMI ) SASARAN TAHUN 2018” yang dilaksanakan
ini antara lain
A. Bagi Guru
1. Guru memiliki pengetahuan tentang system penjaminan mutu sekola dasar dan menengah
2. Guru memiliki kompetensi menyusun RPP yang mengintegrasikan Pendidikan Karakter,
Literasi dan Ketrampilan Berpikir Tingkat Tinggi ( HOTS ) dalam Pembelajaran
3. Guru memiliki kompetensi menyusun instrumen penilaian soal keterampilan berpikir
tingkat tinggi ( HOTS )

B. Bagi Sekolah
1. Melaksanakan system implementasikan system penjaminan mutu sebagai sekolah model
2. Sekolah melaksanakan program unggulan Kewirausahaan dan Pelaksanaan Pendidikan
Karakter ( PPK )
3. Sekolah menyusun Standar Operasional Prosedur ( SOP )
BAB III

PENUTUP

A. KESIMPULAN
“WORKSHOP PENGUATAN IMPLEMENTASI SISTEM PENJAMINAN MUTU
INTERNAL ( SPMI ) SASARAN TAHUN 2018” memberikan manfaat yang banyak
antara lain sekolah dapat memahami dan mengimplementasikan tahapan-tahapan system
penjaminan mutu internal dalam pelaksanaan program sekolah.

B. SARAN
Demi peningkatan program kegiatan selanjutnya ,maka penulis mempunyai saran-
saran antara lain :
1. Kegiatan Pelatihan semacam ini hendaknya diadakan secara rutin setiap bulan dengan
waktu yang memadai.
2. Pada waktu pelaksanaan semua peserta supaya lebih disiplin dalam mengikuti
kegiatan dengan sungguh-sungguh agar materi yang kita terima bisa utuh, fahamnya
tidak setengah-setengah.
3. Diadakan program pendampingan dan forum yang memfasilitasi hasil pengembangan
diri dari peserta.

Demikian laporan yang penulis susun, semoga bermanfaat bagi teman-teman sejawat
SMA di Propinsi Daerah Istimewa Yogyakarta.
LAMPIRAN

LAMPIRAN PADA LAPORAN INI BERUPA MATRIK KEGIATAN DIKLAT

INSTITUSI
NAMA PERAN TEMPAT WAKTU NAMA DAMPAK
PENYELENG
KEGIATAN GURU KEGIATAN KEGIATAN FASILITATOR
GARA
WORKSHOP Sebagai Lembaga Ruang 03 sd 05 Mei Kepala LPMP Guru :
PENGUATA Peserta Penjaminan Auditorium 2018 DI Yogyakarta Meningkatkan
N Mutu Ki Hajar Kemampuan dan
IMPLEMENT Pendidikan LPMP DI Dody Arianto, keterampilan
ASI SISTEM Daerah Yogyakarta M.Pd menyusun RPP
PENJAMINA Istimewa yang
N MUTU Yogyakarta Ruang Rapat Dwi Widiani, mengintegrasikan
INTERNAL 3 LPMP DI M.Hum Pendidikan
( SPMI ) Yogyakarta Karakter, Literasi
SASARAN Susianto, M.Pd dan Ketrampilan
TAHUN 2018 Berpikir Tingkat
Dr Sugiyanto, Tinggi ( HOTS )
M.Pd dalam
Pembelajaran
Drs Yoko Rimy, Guru memiliki
M.Si kompetensi
menyusun
Dra Sri Heny instrumen penilaian
Kusningsih soal keterampilan
berpikir tingkat
Dr Arwan tinggi ( HOTS )
Rifa’I, M.Pd
SISWA:
Kasi PMS Mendapatkan imbas
LPMP DIY dari guru yang telah
mendapatkan
workshop
penguatan system
penjaminan mutu
internal

LEMBAGA
PENJAMINAN
MUTU
PENDIDIKAN
DAERAH
ISTIMEWA
YOGYAKARTA:
Mendukung dan
memotivasi adanya
kegiatan workshop
penguatan SPMI
Memfasilitasi
sarana maupun
prasarana yang
diperlukan.

Anda mungkin juga menyukai