Anda di halaman 1dari 7

• Definisi :

• Transformator adalah suatu alat listrik yang dapat


memindahkan (transfer) energi listrik dari satu atau lebih
rangkaian listrik ke rangkaian listrik yang lain melalui suatu
gandengan magnet dan berdasarkan prinsip induksi-
elektromagnet.

• Simbol & Transformator :

V1 N1 N2 V2

Single Line Diagram Gbr Rangkaian Gbr Konstruksi


INDUSTRI

BISNIS

PLTA RUMAH
PLTD
PLTP
PLTG TRAFO SOSIAL/
PLTU GARDU STEP DOWN PUBLIK
GARDU
PLTGU STEP-UP STEP DOWN

SISTEM PEMBANGKIT SISTEM


11/150 kV 150/20 kV 20 kV/380 V
DISTRIBUSI

~
PEMBANGKITAN PENYALURAN DISTRIBUSI
3
• Jenis – jenis transformator :
1. Transformator daya.
2. Transformator distribusi.

3. Transformator pengukuran yang terdiri dari trafo arus (CT) dan trafo
tegangan (PT)

• Konstruksi transformator
Transformator terdiri dari dua lilitan terpisah yang dililitkan pada inti besi. Lilitan
yang terhubung ke sumber energi listrik disebut lilitan primer (N1); dan lilitan
lainnya dihubungkanke beban disebut lilitan sekunder (N2).
(PROSES TIMBULNYA V OUTPUT PADA TRAFO)

I0 fu

V1 e1 f e2 V2
N1 N2

e1
V1 I0 fu
e2 V2

e1 = -N1 df = 4.44  f  N1  fmax


dt
a = N1 = e1 = V1
N2 e2 V2
e2 = -N2 df = 4.44  f  N 2  fmax
dt
(PROSES TRANSFER ENERGI PADA TRAFO BERBEBAN)
Fu – F2

I0 + I2’ f2

I0 fu
I2

V1 e1 f e2 V2 Load
N1 N2

e1
V1 I0 +I2’ fu - f2
e2 V2 I2 f2
I1

a = N1 = e1 = V1 = I2
N2 e2 V2 I1
Penentuan angka transformasi dari trafo dilaksanakan dengan
menganggap trafo dlm kondisi IDEAL, maka semua rugi / losses
di dalam trafo dapat diabaikan sehingga di dapatkan persamaan
Angka Transformasi sbb :
Daya Input = Daya Output
S1 = S2
V1 x I1 = V2 x I2
N1 V 1 I 2
= = =a
N 2 V 2 I1
V 1 a.V 2 a 2V 2 Z1
Z1 = = = = a 2 .Z 2 = a2
I1 I 2 / a I2 Z2

Anda mungkin juga menyukai