Anda di halaman 1dari 5

Supervisi Pelaksanaan Pemrosesan

Single Use Re-Use Unit Sterilisasi


Sentral
Supervisi Pelaksanaan Pemrosesan Single Use Re-Use Unit Sterilisasi Sentral

Tanggal :
Auditor :

No Elemen Penilaian Ya Tidak N/A


1 Point of use dilakukan di Unit Pengguna √
2 Pre-cleaning dengan cara menyemprot dengan menggunakan gun rinser untuk peralatan single use re-use
3 Pengenceran enzymatic dengan perbandingan sesuai IFU
4 Perendaman menggunakan larutan enzymatic sesuai waktu dari pabrikan
5 Dibilas dengan air dalam zink
6 Masukan peralatan single use re-use ke dalam mesin ultrasonic cleaner yang sudah berisi air dan detergent enzymatic sesuai takaran
7 Perendaman dalam mesin ultrasonic sesuai IFU dari mesin dan alat
8 Bilas dengan air mengalir menggunakan gun rinser
9 Keringkan dengan menyemprot udara kering menggunakan gun rinser
10 Masukan kedalam mesin pengering peralatan single use re-use selama 15 menit dengan suhu 70⁰C
11 Instrumen setelah dikeringkan dilakukan uji kebersihan dengan cara visual, penciuman dan perabaan.
12 Instrumen bersih dilakukan pemeriksaan ATP sesuai IFU
13 Instrumen dilakukan uji fungsi
14 Mesin sealer dilakukan uji fungsi dengan seal check/air berwarna sebelum digunakan
15 Jarak seal kemasan dengan pouches atas 3cm & bawah 2cm
16 Setiap alat single use re-use diberikan penanda karet & label dot sesuai dengan urutan re-use
17 Setiap kemasan diberikan indikator internal
18 Setiap kemasan diberikan indikator eksternal
19 Lakukan sterilisasi menggunakan sterilsasi suhu rendah Ethylene Oxide (EO)
20 Uji Biological Indicator (BI) dilakukan setiap load
21 Kontrol uji BI tersedia setiap hari
22 Kemasan dirilis/digunakan dikirim setelah hasil BI keluar
23 Inkubator BI secara rutin diperiksa suhu yang sesuai
24 Kebijakan re-call tersedia jika kegagalan sterilisasi
25 Dokumentasi semua kegiatan penjaminan mutu
Nilai Total
Nilai Total Keseluruhan Ya & Tidak
Hasil Supervisi Pelaksanaan Pemrosesan Single Use Re-Use Unit Sterilisasi Sentral Januari - September Tahun
2022
102

100 100 100 100 100 100 100 100 100


100

98

96 96 96 96 96 96 96
96

94

92 92
92

90

88
Januari Februari Maret April Mei Juni Juli Agustus September
Capaian 92 92 96 96 96 96 96 96 96
Target 100 100 100 100 100 100 100 100 100
Analisis:
Hasil supervise pelaksanaan pemrosesan peralatan single use re-use periode Januari – September Tahun
2022 masih belum mencapai target yang diharapkan yaitu 100% petugas patuh terhadap standar yang
ditetapkan. Pada bulan Januari & Februari Tahun 2022 hasil kepatuhan petugas hanya 92% karena supervise
ini baru dimulai dari Januari 2022. Jadi, petugas belum beradaptasi. Mulai bulan Maret Tahun 2022 terjadi
peningkatan kepatuhan menjadi 96%.

Tindak Lanjut:
1. Edukasi Petugas tentang pentingnya melaksanakan kepatuhan terhadap standar yang berlaku
2. Pengawasan oleh Kepala Unit terhadap kepatuhan staf lebih ditingkatkan

Anda mungkin juga menyukai