Anda di halaman 1dari 16

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN (RPP)

Satuan Pendidikan Kompetensi Keahlian Mata Pelajaran Kelas Alokasi Waktu Tahun Pelajaran
SMK BMW Pasir Teknik Komputer dan Dasar Desain X 5 JP 2022/2023
Sakti Jaringan Grafis

A. KOMPETENSI DASAR
3. Mendiskusikan unsur-unsur tata letak berupa garis, ilustrasi, tipografi, warna, gelap-terang, tekstur, dan
1 ruang.
4. Menempatkan unsur-unsur tata letak berupa garis, ilustrasi, tipografi, warna, gelap-terang, tekstur, dan
2 ruang.

B. TUJUAN PEMBELAJARAN
1. Siswa dapat mendiskripsikan unsur-unsur tata letak berupa garis, ilustrasi, tipografi, warna, gelap-terang,
tekstur, dan ruang.
2. Siswa dapat menempatkan unsur-unsur tata letak berupa garis, ilustrasi, tipografi, warna, gelap-terang, tekstur,
dan ruang kedalam sebuah desain.

C. LANGKAH-LANGKAH PEMBELAJARAN
Kegiatan Pendahuluan
Melakukan pembukaan dengan salam pembuka dan berdoa untuk memulai pembelajaran, memeriksa kehadiran
peserta didik sebagai sikap disiplin.
Mengaitkan materi/tema/kegaiatan pembelajaran yang akan dilakukan dengan pengalaman peserta didik dengan
materi/tema/kegaiatan sebelumnya serta mengajukan pertanyaan untuk mengingat dan menghubungkan dengan
materi selanjutnya.
Menyampaikan motovasi tentang apa yang dapat diperoleh (tujuan dan manfaat) dengan mempelajari : materi
Konsep Dasar Desain Grafis, Unsur-unsur tata letak, Garis, ilustrasi, tipografi,Warna, gelap-terang, Tekstur, dan
ruang
Menjelaskan hal-hal yang akan dipelajari, kompetensi yang akan dicapai, serta metode belajar yang akan
ditempuh.
Kegiatan Pendahuluan Kegiatan Inti
Kegiatan Literasi Peserta didik diberi motivasi dan panduan untuk melihat, mengamati, membaca, dan
menuliskannya kembali. Mereka diberi tayangan dan bahan bacaan terkait materi.
Critical Thinking Peserta didik diberikan kesempatan untuk mengeksplorasi unsurunsur tata letak berupa garis,
ilustrasi, tipografi, warna, gelap-terang, tekstur, dan ruang, serta Peserta didik
mendokumentasikan hasil eksplorasi yang dilakukan pada catatan.
Communication Peserta didik diarahkan untuk menyampaikan hasil tentang unsur- unsur tata letak berupa garis,
ilustrasi, tipografi, warna, gelapterang, tekstur, dan ruang. Masing-masing peserta didik
menyajikan hasil nya secara lisan didepan kelas.
Creativity Peserta didik membuat kesimpulan tentang konsep dasar desain grafis dan unsur-unsur tata letak
berupa garis, ilustrasi, tipografi, warna, gelap-terang, tekstur, serta ruang.
Kegiatan Penutup
Guru bersama peserta didik menarik kesimpulan dari materi yang disampaikan.
Guru melakukan penilaian untuk aspek sikap yang tercermin selama kegiatan pembelajaran.
Guru melakukan penilaian terhadap pemahaman dan penguasaan peserta didik terhadap penjelasan yang telah
disampaikan dengan memberikan pertanyaan secara lisan.
Guru memberikan tugas kelompok kepada peserta didik.
Salam Penutup

D. PENILAIAN PEMBELAJARAN
 Penilaian pengetahuan berupa tes tertulis pilihan ganda dan tertulis uraian, tes lisan/observasi terhadap diskusi
Tanya jawab dan percakapan serta penugasan.
 Penilaian ketrampilan berupa penilaian unjuk kerja, penilaian proyek, penilaian produk dan penilaian
portofolio.

Mengetahui, Pasir Sakti, 08 Februari 2022


Kepala Sekolah Guru Mata Pelajaran

Dr. JAMHARI, MP.Pd.I PUJI HARTOYO, S.Kom


NIP. NIP.
RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN (RPP)

Satuan Pendidikan Kompetensi Keahlian Mata Pelajaran Kelas Alokasi Waktu Tahun Pelajaran
SMK BMW Pasir Teknik Komputer dan Dasar Desain X 5 JP 2022/2023
Sakti Jaringan Grafis

A. KOMPETENSI DASAR
3. Mendiskusikan fungsi dan unsur warna CMYK dan RGB.
2
4. Menempatkan berbagai fungsi, dan unsur warna CMYK dan RGB.
2

B. TUJUAN PEMBELAJARAN
1. Siswa dapat memahami fungsi dan unsur warna CMYK dan RGB.
2. Siswa dapat menempatkan unsur warna CMYK dan RGB dalam sebuah desain.

C. LANGKAH-LANGKAH PEMBELAJARAN
Kegiatan Pendahuluan
Melakukan pembukaan dengan salam pembuka dan berdoa untuk memulai pembelajaran, memeriksa kehadiran
peserta didik sebagai sikap disiplin.
Mengaitkan materi/tema/kegaiatan pembelajaran yang akan dilakukan dengan pengalaman peserta didik dengan
materi/tema/kegaiatan sebelumnya serta mengajukan pertanyaan untuk mengingat dan menghubungkan dengan
materi selanjutnya.
Menyampaikan motovasi tentang apa yang dapat diperoleh (tujuan dan manfaat) dengan mempelajari : materi
Pengertian warna, Fungsi warna, Unsur warna CMYK dan RGB
Menjelaskan hal-hal yang akan dipelajari, kompetensi yang akan dicapai, serta metode belajar yang akan
ditempuh.
Kegiatan Pendahuluan Kegiatan Inti
Kegiatan Literasi Peserta didik mendengarkan penjelasan sederhana mengenai fungsi dan unsur warna CMYK
dan RGB.
Peserta didik melihat tayangan slide show tentang fungsi dan unsur warna CMYK dan RGB.
Critical Thinking Peserta didik diberikan kesempatan untuk mengeksplorasi fungsi danunsur warna CMYK dan
RGB, serta Peserta didik mendokumentasikan hasil eksplorasi yang dilakukan pada buku
catatan.
Communication Peserta didik diarahkan untuk menyampaikan hasil fungsi dan unsur warna CMYK dan RGB
Creativity Peserta didik membuat kesimpulan tentang fungsi dan unsur warna CMYK dan RGB.
Kegiatan Penutup
Peserta didik mendengarkan penjelasan dari guru mengenai kesimpulan akhir dari hasil pembelajaran mengenai
fungsi dan unsur warna CMYK dan RGB.
Guru melakukan penilaian untuk aspek sikap yang tercermin selama kegiatan pembelajaran.
Guru melakukan penilaian terhadap pemahaman dan penguasaan peserta didik terhadap penjelasan yang telah
disampaikan dengan memberikan pertanyaan secara lisan.
Guru memberikan tugas kelompok kepada peserta didik.
Salam Penutup

D. PENILAIAN PEMBELAJARAN
 Penilaian pengetahuan berupa tes tertulis pilihan ganda dan tertulis uraian, tes lisan/observasi terhadap diskusi
Tanya jawab dan percakapan serta penugasan.
 Penilaian ketrampilan berupa penilaian unjuk kerja, penilaian proyek, penilaian produk dan penilaian
portofolio.

Mengetahui, Pasir Sakti, 08 Februari 2022


Kepala Sekolah Guru Mata Pelajaran

Dr. JAMHARI, MP.Pd.I PUJI HARTOYO, S.Kom


NIP. NIP.
RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN (RPP)

Satuan Pendidikan Kompetensi Keahlian Mata Pelajaran Kelas Alokasi Waktu Tahun Pelajaran
SMK BMW Pasir Teknik Komputer dan Dasar Desain X 5 JP 2022/2023
Sakti Jaringan Grafis

A. KOMPETENSI DASAR
3. Mendiskusikan prinsip-prinsip tata letak, antara lain : proporsi, irama (rhythm), keseimbangan, kontrkas,
3 kesatuan (unity), dan harmoni dalam pembuatan desain.
4. Menerapkan prinsip-prinsip tata letak, antara lain : proporsi, irama (rhythm), keseimbangan, kontrkas,
3 kesatuan (unity), dan harmoni dalam pembuatan desain.

B. TUJUAN PEMBELAJARAN
1. Siswa dapat menerapkan prinsip-prinsip tata letak, antara lain : proporsi, irama (rhythm), keseimbangan,
kontrkas, kesatuan (unity), dan harmoni dalam pembuatan desain
2. Siswa dapat menggunakan prinsip-prinsip tata letak, antara lain : proporsi, irama (rhythm), keseimbangan,
kontrkas, kesatuan (unity), dan harmoni dalam pembuatan desain

C. LANGKAH-LANGKAH PEMBELAJARAN
Kegiatan Pendahuluan
Melakukan pembukaan dengan salam pembuka dan berdoa untuk memulai pembelajaran, memeriksa kehadiran
peserta didik sebagai sikap disiplin.
Mengaitkan materi/tema/kegaiatan pembelajaran yang akan dilakukan dengan pengalaman peserta didik dengan
materi/tema/kegaiatan sebelumnya serta mengajukan pertanyaan untuk mengingat dan menghubungkan dengan
materi selanjutnya.
Menyampaikan motovasi tentang apa yang dapat diperoleh (tujuan dan manfaat) dengan mempelajari : materi
Prinsip-prinsip tata letak.
Menjelaskan hal-hal yang akan dipelajari, kompetensi yang akan dicapai, serta metode belajar yang akan
ditempuh.
Kegiatan Pendahuluan Kegiatan Inti
Kegiatan Literasi Peserta didik mendengarkan penjelasan sederhana mengenai prinsipprinsip tata letak, yaitu :
proporsi, irama (rhythm), keseimbangan, kontrkas, kesatuan (unity), dan harmoni dalam
pembuatan desain.
Critical Thinking Peserta didik diberikan kesempatan untuk mengeksplorasi prinsipprinsip tata letak, yaitu:
proporsi, irama (rhythm), keseimbangan, kontrkas, kesatuan (unity), dan harmoni dalam
pembuatan desain.
Communication Peserta didik diarahkan untuk menyampaikan prinsip-prinsip tata letak, yaitu : proporsi, irama
(rhythm), keseimbangan, kontrkas, kesatuan (unity), dan harmoni dalam pembuatan desain.
Creativity Peserta didik membuat kesimpulan tentang prinsip-prinsip tata letak
Kegiatan Penutup
Peserta didik mendengarkan penjelasan dari guru mengenai kesimpulan dari hasil pembelajaran mengenai prinsip-
prinsip tata letak
Guru melakukan penilaian untuk aspek sikap yang tercermin selama kegiatan pembelajaran.
Guru melakukan penilaian terhadap pemahaman dan penguasaan peserta didik terhadap penjelasan yang telah
disampaikan dengan memberikan pertanyaan secara lisan.
Guru memberikan tugas kelompok kepada peserta didik.
Salam Penutup

D. PENILAIAN PEMBELAJARAN
 Penilaian pengetahuan berupa tes tertulis pilihan ganda dan tertulis uraian, tes lisan/observasi terhadap diskusi
Tanya jawab dan percakapan serta penugasan.
 Penilaian ketrampilan berupa penilaian unjuk kerja, penilaian proyek, penilaian produk dan penilaian
portofolio.

Mengetahui, Pasir Sakti, 08 Februari 2022


Kepala Sekolah Guru Mata Pelajaran

Dr. JAMHARI, MP.Pd.I PUJI HARTOYO, S.Kom


NIP. NIP.
RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN (RPP)

Satuan Pendidikan Kompetensi Keahlian Mata Pelajaran Kelas Alokasi Waktu Tahun Pelajaran
SMK BMW Pasir Teknik Komputer dan Dasar Desain X 2 JP 2022/2023
Sakti Jaringan Grafis

A. KOMPETENSI DASAR
3. Mendiskusikan berbagai format gambar.
4
4. Menempatkan berbagai format gambar.
4

B. TUJUAN PEMBELAJARAN
1. Siswa dapat memahami berbagai format gambar.
2. Siswa dapat menempatkan berbagai format gambar.

C. LANGKAH-LANGKAH PEMBELAJARAN
Kegiatan Pendahuluan
Melakukan pembukaan dengan salam pembuka dan berdoa untuk memulai pembelajaran, memeriksa kehadiran
peserta didik sebagai sikap disiplin.
Mengaitkan materi/tema/kegaiatan pembelajaran yang akan dilakukan dengan pengalaman peserta didik dengan
materi/tema/kegaiatan sebelumnya serta mengajukan pertanyaan untuk mengingat dan menghubungkan dengan
materi selanjutnya.
Menyampaikan motovasi tentang apa yang dapat diperoleh (tujuan dan manfaat) dengan mempelajari : materi Format
Gambar
Menjelaskan hal-hal yang akan dipelajari, kompetensi yang akan dicapai, serta metode belajar yang akan
ditempuh.
Kegiatan Pendahuluan Kegiatan Inti
Kegiatan Literasi Peserta didik mendengarkan penjelasan sederhana mengenai berbagai format gambar
Critical Thinking Peserta didik diberikan kesempatan untuk mengeksplorasi berbagai format gambar dalam
desain.
Communication Peserta didik diarahkan untuk menyampaikan berbagai format gambar didepan kelas.
Creativity Peserta didik membuat kesimpulan tentang berbagai format gambar.
Kegiatan Penutup
Peserta didik mendengarkan penjelasan dari guru mengenai kesimpulan akhir dari hasil pembelajaran mengenai
berbagai format gambar.
Guru melakukan penilaian untuk aspek sikap yang tercermin selama kegiatan pembelajaran.
Guru melakukan penilaian terhadap pemahaman dan penguasaan peserta didik terhadap penjelasan yang telah
disampaikan dengan memberikan pertanyaan secara lisan.
Guru memberikan tugas kelompok kepada peserta didik.
Salam Penutup

D. PENILAIAN PEMBELAJARAN
 Penilaian pengetahuan berupa tes tertulis pilihan ganda dan tertulis uraian, tes lisan/observasi terhadap diskusi
Tanya jawab dan percakapan serta penugasan.
 Penilaian ketrampilan berupa penilaian unjuk kerja, penilaian proyek, penilaian produk dan penilaian
portofolio.

Mengetahui, Pasir Sakti, 08 Februari 2022


Kepala Sekolah Guru Mata Pelajaran

Dr. JAMHARI, MP.Pd.I PUJI HARTOYO, S.Kom


NIP. NIP.
RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN (RPP)

Satuan Pendidikan Kompetensi Keahlian Mata Pelajaran Kelas Alokasi Waktu Tahun Pelajaran
SMK BMW Pasir Teknik Komputer dan Dasar Desain X 3 JP 2022/2023
Sakti Jaringan Grafis

A. KOMPETENSI DASAR
3. Menerapkan prosedur scaning gambar/ilustrasi/teks dalam desain.
5
4. Melakukan scaning gambar/ilustrasi/teks dalam desain.
5

B. TUJUAN PEMBELAJARAN
1. Siswa dapat memahami prosedur scaning gambar/ilustrasi/teks dalam desain.
2. Siswa dapat melakukan scaning gambar/ilustrasi/teks dalam desain.

C. LANGKAH-LANGKAH PEMBELAJARAN
Kegiatan Pendahuluan
Melakukan pembukaan dengan salam pembuka dan berdoa untuk memulai pembelajaran, memeriksa kehadiran
peserta didik sebagai sikap disiplin.
Mengaitkan materi/tema/kegaiatan pembelajaran yang akan dilakukan dengan pengalaman peserta didik dengan
materi/tema/kegaiatan sebelumnya serta mengajukan pertanyaan untuk mengingat dan menghubungkan dengan
materi selanjutnya.
Menyampaikan motovasi tentang apa yang dapat diperoleh (tujuan dan manfaat) dengan mempelajari : materi
Scanning
Menjelaskan hal-hal yang akan dipelajari, kompetensi yang akan dicapai, serta metode belajar yang akan
ditempuh.
Kegiatan Pendahuluan Kegiatan Inti
Kegiatan Literasi Peserta didik mendengarkan penjelasan sederhana mengenai tujuan serta prosedur scaning
gambar/ilustrasi/teks dalam desain.
Critical Thinking Peserta didik diberikan kesempatan untuk mengeksplorasi tujuan serta prosedur scaning
gambar/ilustrasi/teks dalam desain.
Communication Peserta didik diarahkan untuk menyampaikan tujuan serta prosedur scaning
gambar/ilustrasi/teks dalam desain.
Creativity Peserta didik membuat kesimpulan tentang tujuan serta prosedur scaning gambar/ilustrasi/teks
dalam desain.
Kegiatan Penutup
Peserta didik mendengarkan penjelasan dari guru mengenai kesimpulan akhir dari hasil pembelajaran mengenai
berbagai format gambar.
Guru melakukan penilaian untuk aspek sikap yang tercermin selama kegiatan pembelajaran.
Guru melakukan penilaian terhadap pemahaman dan penguasaan peserta didik terhadap penjelasan yang telah
disampaikan dengan memberikan pertanyaan secara lisan.
Guru memberikan tugas kelompok kepada peserta didik.
Salam Penutup

D. PENILAIAN PEMBELAJARAN
 Penilaian pengetahuan berupa tes tertulis pilihan ganda dan tertulis uraian, tes lisan/observasi terhadap diskusi
Tanya jawab dan percakapan serta penugasan.
 Penilaian ketrampilan berupa penilaian unjuk kerja, penilaian proyek, penilaian produk dan penilaian
portofolio.

Mengetahui, Pasir Sakti, 08 Februari 2022


Kepala Sekolah Guru Mata Pelajaran

Dr. JAMHARI, MP.Pd.I PUJI HARTOYO, S.Kom


NIP. NIP.
RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN (RPP)

Satuan Pendidikan Kompetensi Keahlian Mata Pelajaran Kelas Alokasi Waktu Tahun Pelajaran
SMK BMW Pasir Teknik Komputer dan Dasar Desain X 5 JP 2022/2023
Sakti Jaringan Grafis

A. KOMPETENSI DASAR
3. Menerapkan perangkat lunak pengolah gambar vektor.
6
4. Menggunakan perangkat lunak pengolah gambar vektor.
6

B. TUJUAN PEMBELAJARAN
1. Siswa dapat menerapkan perangkat lunak pengolah gambar vektor.
2. Siswa dapat menggunakan perangkat lunak pengolah gambar vektor.

C. LANGKAH-LANGKAH PEMBELAJARAN
Kegiatan Pendahuluan
Melakukan pembukaan dengan salam pembuka dan berdoa untuk memulai pembelajaran, memeriksa kehadiran
peserta didik sebagai sikap disiplin.
Mengaitkan materi/tema/kegaiatan pembelajaran yang akan dilakukan dengan pengalaman peserta didik dengan
materi/tema/kegaiatan sebelumnya serta mengajukan pertanyaan untuk mengingat dan menghubungkan dengan
materi selanjutnya.
Menyampaikan motovasi tentang apa yang dapat diperoleh (tujuan dan manfaat) dengan mempelajari : materi
Pengolah gambar vector Corel Draw
Menjelaskan hal-hal yang akan dipelajari, kompetensi yang akan dicapai, serta metode belajar yang akan
ditempuh.
Kegiatan Pendahuluan Kegiatan Inti
Kegiatan Literasi Peserta didik mendengarkan penjelasan sederhana mengenai macammacam pengolah gambar
vektor.
Critical Thinking Peserta didik diberikan kesempatan untuk mengeksplorasi pengolah gambar vector, corel draw.
Communication Peserta didik diarahkan untuk menyampaikan cara instalasi perangkatlunak gambar vector
didepan kelas.
Creativity Peserta didik membuat kesimpulan tentang perangkat lunak pengolah gambar vektor.
Kegiatan Penutup
Peserta didik mendengarkan penjelasan dari guru mengenai kesimpulan akhir dari hasil pembelajaran mengenai
berbagai format gambar.
Guru melakukan penilaian untuk aspek sikap yang tercermin selama kegiatan pembelajaran.
Guru melakukan penilaian terhadap pemahaman dan penguasaan peserta didik terhadap penjelasan yang telah
disampaikan dengan memberikan pertanyaan secara lisan.
Guru memberikan tugas kelompok kepada peserta didik.
Salam Penutup

D. PENILAIAN PEMBELAJARAN
 Penilaian pengetahuan berupa tes tertulis pilihan ganda dan tertulis uraian, tes lisan/observasi terhadap diskusi
Tanya jawab dan percakapan serta penugasan.
 Penilaian ketrampilan berupa penilaian unjuk kerja, penilaian proyek, penilaian produk dan penilaian
portofolio.

Mengetahui, Pasir Sakti, 08 Februari 2022


Kepala Sekolah Guru Mata Pelajaran

Dr. JAMHARI, MP.Pd.I PUJI HARTOYO, S.Kom


NIP. NIP.
RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN (RPP)

Satuan Pendidikan Kompetensi Keahlian Mata Pelajaran Kelas Alokasi Waktu Tahun Pelajaran
SMK BMW Pasir Teknik Komputer dan Dasar Desain X 5 JP 2022/2023
Sakti Jaringan Grafis

A. KOMPETENSI DASAR
3. Menerapkan gambar vector dengan menggunakan fitur efek.
7
4. Memanipulasi gambar vector dengan menggunakan fitur efek.
7

B. TUJUAN PEMBELAJARAN
1. Siswa dapat menerapkan gambar vector dengan menggunakan fitur efek.
2. Siswa dapat memanipulasi gambar vector dengan menggunakan fitur efek.

C. LANGKAH-LANGKAH PEMBELAJARAN
Kegiatan Pendahuluan
Melakukan pembukaan dengan salam pembuka dan berdoa untuk memulai pembelajaran, memeriksa kehadiran
peserta didik sebagai sikap disiplin.
Mengaitkan materi/tema/kegaiatan pembelajaran yang akan dilakukan dengan pengalaman peserta didik dengan
materi/tema/kegaiatan sebelumnya serta mengajukan pertanyaan untuk mengingat dan menghubungkan dengan
materi selanjutnya.
Menyampaikan motovasi tentang apa yang dapat diperoleh (tujuan dan manfaat) dengan mempelajari : materi
Pengolah gambar vector Corel Draw
Menjelaskan hal-hal yang akan dipelajari, kompetensi yang akan dicapai, serta metode belajar yang akan
ditempuh.
Kegiatan Pendahuluan Kegiatan Inti
Kegiatan Literasi Peserta didik mendengarkan penjelasan mengenai tools pada perangkat lunak pengolah gambar
vector, corel draw.
Critical Thinking Peserta didik diberikan kesempatan untuk mengeksplorasi tools pada pengolah gambar vector,
corel draw.
Communication Peserta didik diarahkan untuk menyampaikan penjelasan mengenai fungi dari tools pengolah
gambar vektor.
Creativity Peserta didik membuat kesimpulan tentang tools beserta fungsinya pada perangkat lunak
pengolah gambar vektor.
Kegiatan Penutup
Peserta didik mendengarkan penjelasan dari guru mengenai kesimpulan akhir dari hasil pembelajaran mengenai
berbagai format gambar.
Guru melakukan penilaian untuk aspek sikap yang tercermin selama kegiatan pembelajaran.
Guru melakukan penilaian terhadap pemahaman dan penguasaan peserta didik terhadap penjelasan yang telah
disampaikan dengan memberikan pertanyaan secara lisan.
Guru memberikan tugas kelompok kepada peserta didik.
Salam Penutup

D. PENILAIAN PEMBELAJARAN
 Penilaian pengetahuan berupa tes tertulis pilihan ganda dan tertulis uraian, tes lisan/observasi terhadap diskusi
Tanya jawab dan percakapan serta penugasan.
 Penilaian ketrampilan berupa penilaian unjuk kerja, penilaian proyek, penilaian produk dan penilaian
portofolio.

Mengetahui, Pasir Sakti, 08 Februari 2022


Kepala Sekolah Guru Mata Pelajaran

Dr. JAMHARI, MP.Pd.I PUJI HARTOYO, S.Kom


NIP. NIP.
RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN (RPP)

Satuan Pendidikan Kompetensi Keahlian Mata Pelajaran Kelas Alokasi Waktu Tahun Pelajaran
SMK BMW Pasir Teknik Komputer dan Dasar Desain X 5 JP 2022/2023
Sakti Jaringan Grafis

A. KOMPETENSI DASAR
3. Menerapkan pembuatan desain berbasis gambar vector.
8
4. Membuat desain berbasis gambar vector.
8

B. TUJUAN PEMBELAJARAN
1. Siswa dapat menerapkan pembuatan desain berbasis gambar vektor.
2. Siswa dapat membuat desain berbasis gambar vector.

C. LANGKAH-LANGKAH PEMBELAJARAN
Kegiatan Pendahuluan
Melakukan pembukaan dengan salam pembuka dan berdoa untuk memulai pembelajaran, memeriksa kehadiran
peserta didik sebagai sikap disiplin.
Mengaitkan materi/tema/kegaiatan pembelajaran yang akan dilakukan dengan pengalaman peserta didik dengan
materi/tema/kegaiatan sebelumnya serta mengajukan pertanyaan untuk mengingat dan menghubungkan dengan
materi selanjutnya.
Menyampaikan motovasi tentang apa yang dapat diperoleh (tujuan dan manfaat) dengan mempelajari : materi Corel
Draw
Menjelaskan hal-hal yang akan dipelajari, kompetensi yang akan dicapai, serta metode belajar yang akan
ditempuh.
Kegiatan Pendahuluan Kegiatan Inti
Kegiatan Literasi Peserta didik mendengarkan pengarahan guru mengenai praktek latihan ke-1.
Critical Thinking Peserta didik diberikan kesempatan untuk mengeksplorasi video tutorial membuat logo PT/CV
yang diberikan oleh guru.
Communication Peserta didik diarahkan untuk menyampaikan hasil desain mereka kepada guru secara
bergantian dan diperlihatkan kepada peserta didik yang lain.
Creativity Peserta didik membuat kesimpulan tentang tools yang digunakan dalam pembuatan desain logo
PT/CV
Kegiatan Penutup
Peserta didik mendengarkan penjelasan dari guru mengenai kesimpulan akhir dari materi ini.
Guru melakukan penilaian untuk aspek sikap yang tercermin selama kegiatan pembelajaran.
Guru melakukan penilaian terhadap pemahaman dan penguasaan peserta didik terhadap penjelasan yang telah
disampaikan dengan memberikan pertanyaan secara lisan.
Guru memberikan tugas kelompok kepada peserta didik.
Salam Penutup

D. PENILAIAN PEMBELAJARAN
 Penilaian pengetahuan berupa tes tertulis pilihan ganda dan tertulis uraian, tes lisan/observasi terhadap diskusi
Tanya jawab dan percakapan serta penugasan.
 Penilaian ketrampilan berupa penilaian unjuk kerja, penilaian proyek, penilaian produk dan penilaian
portofolio.

Mengetahui, Pasir Sakti, 08 Februari 2022


Kepala Sekolah Guru Mata Pelajaran

Dr. JAMHARI, MP.Pd.I PUJI HARTOYO, S.Kom


NIP. NIP.
RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN (RPP)

Satuan Pendidikan Kompetensi Keahlian Mata Pelajaran Kelas Alokasi Waktu Tahun Pelajaran
SMK BMW Pasir Teknik Komputer dan Dasar Desain X 60 JP 2022/2023
Sakti Jaringan Grafis 12 Pertemuan

A. KOMPETENSI DASAR
3. Menerapkan pembuatan desain berbasis gambar vector.
8
4. Membuat desain berbasis gambar vector.
8

B. TUJUAN PEMBELAJARAN
1. Siswa dapat menerapkan pembuatan desain berbasis gambar vektor.
2. Siswa dapat membuat desain berbasis gambar vector.

C. LANGKAH-LANGKAH PEMBELAJARAN
Kegiatan Pendahuluan
Melakukan pembukaan dengan salam pembuka dan berdoa untuk memulai pembelajaran, memeriksa kehadiran
peserta didik sebagai sikap disiplin.
Mengaitkan materi/tema/kegaiatan pembelajaran yang akan dilakukan dengan pengalaman peserta didik dengan
materi/tema/kegaiatan sebelumnya serta mengajukan pertanyaan untuk mengingat dan menghubungkan dengan
materi selanjutnya.
Menyampaikan motovasi tentang apa yang dapat diperoleh (tujuan dan manfaat) dengan mempelajari : materi Corel
Draw
Menjelaskan hal-hal yang akan dipelajari, kompetensi yang akan dicapai, serta metode belajar yang akan
ditempuh.
Kegiatan Pendahuluan Kegiatan Inti
Kegiatan Literasi Peserta didik mendengarkan pengarahan guru mengenai praktek ke-1 sampai ke-12
Critical Thinking Peserta didik diberikan kesempatan untuk mengeksplorasi video tutorial membuat logo PT/CV,
pembuatan desain logo Bimbel, membuat kartu nama, membuat desain kartu undangan,
membuat desain brosur, membuat desain stempel, membuat desain kalender, membuat desain
baju sederhana.
Communication Peserta didik diarahkan untuk menyampaikan hasil desain mereka kepada guru.
Creativity Peserta didik membuat kesimpulan tentang tools yang digunakan dalam pembuatan desain logo
PT/CV, pembuatan desain logo Bimbel, membuat kartu nama, membuat desain kartu undangan,
membuat desain brosur, membuat desain stempel, membuat desain kalender, membuat desain
baju sederhana.
Kegiatan Penutup
Peserta didik mendengarkan penjelasan dari guru mengenai kesimpulan akhir dari materi ini.
Guru melakukan penilaian untuk aspek sikap yang tercermin selama kegiatan pembelajaran.
Guru melakukan penilaian terhadap pemahaman dan penguasaan peserta didik terhadap penjelasan yang telah
disampaikan dengan memberikan pertanyaan secara lisan.
Guru memberikan tugas kelompok kepada peserta didik.
Salam Penutup

D. PENILAIAN PEMBELAJARAN
 Penilaian pengetahuan berupa tes tertulis pilihan ganda dan tertulis uraian, tes lisan/observasi terhadap diskusi
Tanya jawab dan percakapan serta penugasan.
 Penilaian ketrampilan berupa penilaian unjuk kerja, penilaian proyek, penilaian produk dan penilaian
portofolio.

Mengetahui, Pasir Sakti, 08 Februari 2022


Kepala Sekolah Guru Mata Pelajaran

Dr. JAMHARI, MP.Pd.I PUJI HARTOYO, S.Kom


NIP. NIP.
RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN (RPP)

Satuan Pendidikan Kompetensi Keahlian Mata Pelajaran Kelas Alokasi Waktu Tahun Pelajaran
SMK BMW Pasir Teknik Komputer dan Dasar Desain X 8 JP 2022/2023
Sakti Jaringan Grafis 2 Pertemuan

A. KOMPETENSI DASAR
3. Menerapkan perangkat lunak pengolah gambar bitmap (raster)
9
4. Menggunakan perangkat lunak pengolah gambar bitmap (raster)
9

B. TUJUAN PEMBELAJARAN
1. Siswa dapat menerapkan perangkat lunak pengolah gambar bitmap (raster).
2. Siswa dapat menggunakan perangkat lunak pengolah gambar bitmap (raster).

C. LANGKAH-LANGKAH PEMBELAJARAN
Kegiatan Pendahuluan
Melakukan pembukaan dengan salam pembuka dan berdoa untuk memulai pembelajaran, memeriksa kehadiran
peserta didik sebagai sikap disiplin.
Mengaitkan materi/tema/kegaiatan pembelajaran yang akan dilakukan dengan pengalaman peserta didik dengan
materi/tema/kegaiatan sebelumnya serta mengajukan pertanyaan untuk mengingat dan menghubungkan dengan
materi selanjutnya.
Menyampaikan motovasi tentang apa yang dapat diperoleh (tujuan dan manfaat) dengan mempelajari : materi
Pengolah gambar bitmap (raster) Photoshop
Menjelaskan hal-hal yang akan dipelajari, kompetensi yang akan dicapai, serta metode belajar yang akan
ditempuh.
Kegiatan Pendahuluan Kegiatan Inti
Kegiatan Literasi Peserta didik mendengarkan penjelasan sederhana mengenai contoh penerapan desain grafis
khususnya gambar bitmap yang terdapat pada kegiatan siswa dalam proses memahami materi
pembelajaran. Peserta didik melihat tayangan video tentang contoh pembuatan desain grafis
berbasi gambar bitmap (raster). Peserta didik mendengarkan penjelasan mengenai tools pada
perangkat lunak pengolah gambar bitmap, Photoshop.
Critical Thinking Peserta didik diberikan kesempatan untuk mengeksplorasi tools pada aplikasi pengolah gambar
bitmap, serta Peserta didik mendokumentasikan hasil eksplorasi yang dilakukan
Peserta didik membuat kesimpulan tentang tools beserta fungsinya pada perangkat lunak
pengolah gambar bitmap, Photoshop.
Communication Peserta didik diarahkan untuk menyampaikan cara instalasi perangkat lunak gambar bitmap dan
menyampaikan penjelasan fungsi Photoshop.
Creativity Peserta didik membuat kesimpulan tentang perangkat lunak pengolah gambar bitmap, dan
pengenalan tools Photoshop
Kegiatan Penutup
Peserta didik mendengarkan penjelasan dari guru mengenai kesimpulan akhir dari materi ini.
Guru melakukan penilaian untuk aspek sikap yang tercermin selama kegiatan pembelajaran.
Guru melakukan penilaian terhadap pemahaman dan penguasaan peserta didik terhadap penjelasan yang telah
disampaikan dengan memberikan pertanyaan secara lisan.
Guru memberikan tugas kelompok kepada peserta didik.
Salam Penutup

D. PENILAIAN PEMBELAJARAN
 Penilaian pengetahuan berupa tes tertulis pilihan ganda dan tertulis uraian, tes lisan/observasi terhadap diskusi
Tanya jawab dan percakapan serta penugasan.
 Penilaian ketrampilan berupa penilaian unjuk kerja, penilaian proyek, penilaian produk dan penilaian
portofolio.

Mengetahui, Pasir Sakti, 08 Februari 2022


Kepala Sekolah Guru Mata Pelajaran
Dr. JAMHARI, MP.Pd.I PUJI HARTOYO, S.Kom
NIP. NIP.
RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN (RPP)

Satuan Pendidikan Kompetensi Keahlian Mata Pelajaran Kelas Alokasi Waktu Tahun Pelajaran
SMK BMW Pasir Teknik Komputer dan Dasar Desain X 16 JP 2022/2023
Sakti Jaringan Grafis 4 Pertemuan

A. KOMPETENSI DASAR
3.10 Menerapkan manipulasi gambar raster dengan menggunakan fitur efek
4.10 Menerapkan gambar raster dengan menggunakan fitur efek

B. TUJUAN PEMBELAJARAN
1. Siswa dapat menerapkan berbagai macam fitur efek pada gambar bitmap.
2. Siswa dapat membuat desain berbasis gambar bitmap.

C. LANGKAH-LANGKAH PEMBELAJARAN
Kegiatan Pendahuluan
Melakukan pembukaan dengan salam pembuka dan berdoa untuk memulai pembelajaran, memeriksa kehadiran
peserta didik sebagai sikap disiplin.
Mengaitkan materi/tema/kegaiatan pembelajaran yang akan dilakukan dengan pengalaman peserta didik dengan
materi/tema/kegaiatan sebelumnya serta mengajukan pertanyaan untuk mengingat dan menghubungkan dengan
materi selanjutnya.
Menyampaikan motovasi tentang apa yang dapat diperoleh (tujuan dan manfaat) dengan mempelajari : materi
Photoshop
Menjelaskan hal-hal yang akan dipelajari, kompetensi yang akan dicapai, serta metode belajar yang akan
ditempuh.
Kegiatan Pendahuluan Kegiatan Inti
Kegiatan Literasi Peserta didik mendengarkan pengarahan guru mengenai praktek latihan ke-1 sampai ke-4
Critical Thinking Peserta didik diberikan kesempatan untuk mengeksplorasi video tutorial menggabungkan dua
gambar,
Peserta didik diberikan kesempatan untuk mengeksplorasi video tutorial menggabungkan
membuat desain spanduk.
Communication Peserta didik diarahkan untuk menyampaikan hasil editing mereka kepada guru.
Creativity Peserta didik membuat kesimpulan tentang tools yang digunakan dalam penggabungan dua
gambar dan membuat kesimpulan tentang tools yang digunakan dalam pembuatan desain
spanduk.
Kegiatan Penutup
Peserta didik mendengarkan penjelasan dari guru mengenai kesimpulan akhir dari materi ini.
Guru melakukan penilaian untuk aspek sikap yang tercermin selama kegiatan pembelajaran.
Guru melakukan penilaian terhadap pemahaman dan penguasaan peserta didik terhadap penjelasan yang telah
disampaikan dengan memberikan pertanyaan secara lisan.
Guru memberikan tugas kelompok kepada peserta didik.
Salam Penutup

D. PENILAIAN PEMBELAJARAN
 Penilaian pengetahuan berupa tes tertulis pilihan ganda dan tertulis uraian, tes lisan/observasi terhadap diskusi
Tanya jawab dan percakapan serta penugasan.
 Penilaian ketrampilan berupa penilaian unjuk kerja, penilaian proyek, penilaian produk dan penilaian
portofolio.

Mengetahui, Pasir Sakti, 08 Februari 2022


Kepala Sekolah Guru Mata Pelajaran

Dr. JAMHARI, MP.Pd.I PUJI HARTOYO, S.Kom


NIP. NIP.
RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN (RPP)

Satuan Pendidikan Kompetensi Keahlian Mata Pelajaran Kelas Alokasi Waktu Tahun Pelajaran
SMK BMW Pasir Teknik Komputer dan Dasar Desain X 24 JP 2022/2023
Sakti Jaringan Grafis 6 Pertemuan

A. KOMPETENSI DASAR
3.11 Mengavaluasi pembuatan desain berbasis gambar bitmap (raster)
4.11 Membuat desain berbasis gambar bitmap (raster)

B. TUJUAN PEMBELAJARAN
1. Siswa dapat menganalisis pembuatan desain berbasis gambar bitmap (raster).
2. Siswa dapat membuat desain berbasis gambar bitmap (raster)

C. LANGKAH-LANGKAH PEMBELAJARAN
Kegiatan Pendahuluan
Melakukan pembukaan dengan salam pembuka dan berdoa untuk memulai pembelajaran, memeriksa kehadiran
peserta didik sebagai sikap disiplin.
Mengaitkan materi/tema/kegaiatan pembelajaran yang akan dilakukan dengan pengalaman peserta didik dengan
materi/tema/kegaiatan sebelumnya serta mengajukan pertanyaan untuk mengingat dan menghubungkan dengan
materi selanjutnya.
Menyampaikan motovasi tentang apa yang dapat diperoleh (tujuan dan manfaat) dengan mempelajari : materi
Photoshop
Menjelaskan hal-hal yang akan dipelajari, kompetensi yang akan dicapai, serta metode belajar yang akan
ditempuh.
Kegiatan Pendahuluan Kegiatan Inti
Kegiatan Literasi Peserta didik mendengarkan pengarahan guru mengenai praktek latihan ke-1 sampai ke-6
Critical Thinking Peserta didik diberikan kesempatan untuk mengeksplorasi video tutorial pembuatan desain,
membuat desain kalender dan membuat desain brosur.
Communication Peserta didik diarahkan untuk menyampaikan hasil editing mereka kepada guru.
Creativity Peserta didik membuat kesimpulan tentang tools yang digunakan
dalam pembuatan desain spanduk dan brosur.
Kegiatan Penutup
Peserta didik mendengarkan penjelasan dari guru mengenai kesimpulan akhir dari materi ini.
Guru melakukan penilaian untuk aspek sikap yang tercermin selama kegiatan pembelajaran.
Guru melakukan penilaian terhadap pemahaman dan penguasaan peserta didik terhadap penjelasan yang telah
disampaikan dengan memberikan pertanyaan secara lisan.
Guru memberikan tugas kelompok kepada peserta didik.
Salam Penutup

D. PENILAIAN PEMBELAJARAN
 Penilaian pengetahuan berupa tes tertulis pilihan ganda dan tertulis uraian, tes lisan/observasi terhadap diskusi
Tanya jawab dan percakapan serta penugasan.
 Penilaian ketrampilan berupa penilaian unjuk kerja, penilaian proyek, penilaian produk dan penilaian
portofolio.

Mengetahui, Pasir Sakti, 08 Februari 2022


Kepala Sekolah Guru Mata Pelajaran

Dr. JAMHARI, MP.Pd.I PUJI HARTOYO, S.Kom


NIP. NIP.
RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN (RPP)

Satuan Pendidikan Kompetensi Keahlian Mata Pelajaran Kelas Alokasi Waktu Tahun Pelajaran
SMK BMW Pasir Teknik Komputer dan Dasar Desain X 8 JP 2022/2023
Sakti Jaringan Grafis 2 Pertemuan

A. KOMPETENSI DASAR
3.12 Mengevaluasi penggabungan gambar vektor dan bitmap (raster)
4.12 Membuat desain penggabungan gambar vektor dan bitmap (raster)

B. TUJUAN PEMBELAJARAN
1. Siswa dapat memahami penggabungan dua tipe gambar.
2. Siswa dapat menggunakan perangkat lunak pengolah gambar bitmap (raster) untuk menggabungkan dua tipe
gambar.

C. LANGKAH-LANGKAH PEMBELAJARAN
Kegiatan Pendahuluan
Melakukan pembukaan dengan salam pembuka dan berdoa untuk memulai pembelajaran, memeriksa kehadiran
peserta didik sebagai sikap disiplin.
Mengaitkan materi/tema/kegaiatan pembelajaran yang akan dilakukan dengan pengalaman peserta didik dengan
materi/tema/kegaiatan sebelumnya serta mengajukan pertanyaan untuk mengingat dan menghubungkan dengan
materi selanjutnya.
Menyampaikan motovasi tentang apa yang dapat diperoleh (tujuan dan manfaat) dengan mempelajari : materi
Pengolah gambar bitmap (raster) Photoshop
Menjelaskan hal-hal yang akan dipelajari, kompetensi yang akan dicapai, serta metode belajar yang akan
ditempuh.
Kegiatan Pendahuluan Kegiatan Inti
Kegiatan Literasi Peserta didik mendengarkan penjelasan sederhana mengenai contoh penerapan desain grafis
khususnya gambar bitmap dan vektor yang terdapat pada kegiatan siswa dalam proses
memahami materi pembelajaran.
Peserta didik mendengarkan penjelasan mengenai contoh penggabungan gambar bitmap dan
vektor.
Critical Thinking Peserta didik diberikan kesempatan untuk mengeksplorasi tools pada aplikasi pengolah gambar
bitmap dalam penggabungan dua tipe gambar.
Peserta didik mendokumentasikan hasil eksplorasi yang dilakukan dan mengeksplorasi tools
pada pengolah gambar bitmap, Photoshop dalam membuat desain penggabungan dua tipe
gambar.
Communication Peserta didik diarahkan untuk menyampaikan hasil mereka kepada guru.
Creativity Peserta didik diarahkan untuk menyampaikan rancangan desainnya dan menyampaikan
penjelasan mengenai fungsi dari tools pengolah gambar bitmap.
Kegiatan Penutup
Peserta didik mendengarkan penjelasan dari guru mengenai kesimpulan akhir dari materi ini.
Guru melakukan penilaian untuk aspek sikap yang tercermin selama kegiatan pembelajaran.
Guru melakukan penilaian terhadap pemahaman dan penguasaan peserta didik terhadap penjelasan yang telah
disampaikan dengan memberikan pertanyaan secara lisan.
Guru memberikan tugas kelompok kepada peserta didik.
Salam Penutup

D. PENILAIAN PEMBELAJARAN
 Penilaian pengetahuan berupa tes tertulis pilihan ganda dan tertulis uraian, tes lisan/observasi terhadap diskusi
Tanya jawab dan percakapan serta penugasan.
 Penilaian ketrampilan berupa penilaian unjuk kerja, penilaian proyek, penilaian produk dan penilaian
portofolio.

Mengetahui, Pasir Sakti, 08 Februari 2022


Kepala Sekolah Guru Mata Pelajaran

Dr. JAMHARI, MP.Pd.I PUJI HARTOYO, S.Kom


NIP. NIP.

Anda mungkin juga menyukai