Anda di halaman 1dari 5

 

Kegiatan PembelajaranPertemuan 1 (2 x 45 Menit)a.


 
Pendahuluan
1.
 
Menyiapkan peserta didik secara psikis dan fisik untuk mengikuti proses pembelajaran2.
 
Memberi motivasi belajar peserta didik secara kontekstual sesuai manfaat dan aplikasimateri
ajar dalam kehidupan sehari
 – 
 hari.3.
 
Mengajukan pertanyaan yang berkaitan dengan materi yang akan dipelajari4.
 
Menyampaikan tujuan pembelajaran dan kompetensi dasar yang akan dicapai5.
 
Menyampaikan cakupan materi dan kegiatan pembelajaran sesuai dengan silabus.
b.
 
Kegiatan inti1.
 
Stimulation

 
Siswa diminta untuk mengamati gambar macam
 – 
 macam pasar.

 
Guru menjelaskan sedikit tentang pasar yang sering ditemui di kehidupan sehari
 – 
 hari.
2.
 
Problem Statement

 
Siswa diminta untuk mengidentifikasi gambar pasar yang terdapat dalam tayangan.
 

 
Siswa diberikan pertanyaan berupa perbedaan
 – 
 perbedaan yang dapat ditemukan pada gambar
 – 
 gambar pasar yang ditampilkan.
 3.
 
Data Collectiom
 

 
Secara diagi menjadi 5 kelompok, masing
 – 
 masing kelompok berisi 4 -5 siswa,lalu secara berkelompok siswa diminta untuk mencari informasi
mengenai pasarmonopoli, monopolistic, dan oligopoly dari berbagai sumber, baik buku
cetakmaupun internet.

 
Siswa diminta untuk melakukan diskusi dengan anggota kelompoknya

 
Setelah proses diskusi selesai peserta didik dipersilahkan untuk mempresentasikanhasil
diskusi masing
 – 
 masing kelompok.
4.
 
Verification

 
Melalui tanya jawab antar guru dan peserta didik, siswa mendapatkan pembuktianakan
kebenaran data yang telah mereka kumpulkan.
 

 
Guru melakukan Tanya jawab untuk mengetes pemahaman siswa
 5.
 
Generalization

 
Secara bersama
 – 
 sama peserta didik diminta untuk menyimpulkan materi yangtelah mereka terima pada hari ini
Seluruh rangkaian aktivitas pembelajaran dan hasil
 – 
 hasil yang diperoleh untukselanjutnya secara bersama menemukan manfaat baik secara langsung
maupun tidaklangsung dari hasil pembelajaran yang telah berlangsung.2.
 
Guru memberikan masukan kepada kelompok yang sudah melakukan persentasi3.
 
Guru menginformasikan kegiatan pembelajaran di pertemuan berikutnya.
Pertemuan 2 (3 x 45 Menit)a.
 
Pendahuluan
1.
 
Menyiapkan peserta didik secara psikis dan fisik untuk mengikuti proses pembelajaran2.
 
Memberi motivasi belajar peserta didik secara kontekstual sesuai manfaat dan aplikasimateri
ajar dalam kehidupan sehari hari
Mengajukan pertanyaan yang berkaitan dengan materi yang dipelajari
pada pertemuansebelumnya4.
 
Menyampaikan tujuan pembelajaran dan kompetensi dasar yang akan dicapai5.
 
Menyampaikan cakupan materi dan kegiatan pembelajaran sesuai dengan silabus.
b.
 
Kegiatan inti1.
 
Stimulation

 
Siswa dibmbing untuk mengingat kembali materi yang telah mereka pelajari
pada pertemuan sebelumnya.
2.
 
Problem Statement

 
Guru memberikan pertanyaan yang berkaitan dengan materi yang dipelajariminggu lalu dan dari
kelompok yang sudah melakukan persentasi.
 3.
 
Data Collectiom
 

 
Siswa diminta untuk melanjutkan persentasi bagi kelompok yang belum
mendapatkesempatan untuk menpresentasikan hasil diskusinya.

 
Setelah seluruh kelompok mendapat giliran untuk persentasi, setiap kelompokdiminta untuk
mengumpulkan laporan hasil diskusi masing
 – 
 masing kelompok.
4.
 
Verification

 
Siswa diminta untuk mengeluarkan alat tulis berupa kertas dan pulpen
 

 
Guru memberikan beberapa pertanyaan yang harus dijawab oleh siswa
 

 
Siswa mengumpulkan jawaban pertanyaan mereka pada guru
 5.
 
Generalization

 
Siswa diminta untuk membuat kesimpulan dari pelajaran yang telah mereka terima pada hari ini.
c.
 
Penutup
1.
 
Seluruh rangkaian aktivitas pembelajaran dan hasil
 – 
 hasil yang diperoleh untukselanjutnya secara bersama menemukan manfaat baik secara langsung
maupun tidaklangsung dari hasil pembelajaran yang telah berlangsung.2.
 
Peserta didik diberikan tugas untuk dikerjakan di rumah.3.
 
Guru menginformasikan kegiatan pembelajaran di pertemuan berikutnya.
H.
 
Media, Alat/Bahan, Sumber Belajar
1.
 
Media : Laptop, LCD2.
 
Alat : Spidol, Papan tulis3.
 
Bahan : kertas4.
 
Sumber belajar : Modul Ekonomi Bisnis (https://peb-2013.blogspot.co.id/) Hal. 36
 – 
 46, internet
I.
 
Penilaian pembelajaran1.
 
Teknik penilaiana.
 
Penilaian Kompetensi pengetahuan

 
Lisan, tulisan
b.
 
Penilaian Kompetensi Sikap

 
Pengamatan/Obserasi
c.
 
Penilaian Kompetensi keterampilan

 
Laporan hasil diskusi
2.
 
Instrumen Penilaiana.
 
Instrumen Penilaian Pengetahuan

Anda mungkin juga menyukai